Anda di halaman 1dari 6

YAYASAN PENDIDIKAN ISLAM

AL-BAROKAH PANGULAH BATU


KANTOR SEKRETARIAT : JL. REMAJA RT.O1/02 DESA PANGULAH BARU KOTABARU KARAWANG AKTA NOTARIS No. 03 TGL. 03 APRIL 2011 KRW Email : yaspialbarokah@yahoo.co.id

Sejarah Singkat Yayasan Al-Barokah pada mula berdirinya adalah sebuah kehendak yang diawali rasa prihatin beberapa tokoh masyarakat akan pendidikan keislaman ylai di daerahnya. Yang mana pendidikan Agama Islam saat itu dirasa sangat jauh dari yang diharapkan bila dibanding dengan pendidikan Islam di daerah yang lain yang sudah jauh perkembangannya. Tergerak dari rasa tanggung jawab yang begitu besar terhadap pentingnnya Agama Islam maka beberapa tokoh pemula adalah :H.Soheh bin Karthobi (Alm) , H,Saja ( Alm ) mereka memprakarsai sebuah pembanguan sebuah madrasah ( dulu sekolah agama ) yang sangat sederhana yang didirikan diatas bekas kandang ayam. dan alat pembelajaran yang sangat apa adanya.Namun mereka tidak patah semangat, dan mereka lantas mendorong putra-putra nya untuk mengelola pendidikan tersebut dalam sebuah wadah sebuah Yayasan , yang diberi nama Yayasan Wazar (Warga Zakaria). Yang diketuai oleh Aep Saepudin (Alm).Dialah yang menjadi motor penggerak dari kegiatan terutama dalam bidang Dana. Dana dihimpun dari Anggota Yayasan yang kemudian disalurkan untuk memndanai kegiatan Pendidikan. Anggota Yayasan Wazar satu persatu dipanggil oleh yang Maha Kuasa. mulai dari Endun, Amad, Udin, Ujang Solahudin,Aep Saepudin, Ecep dll, dan sayang keluarga turunannya tidak semua aktif di yayasan, akhirnya Pendanaan Kepada Pendidikan AlBarokah terhenti. Sebelum wafat Aep Sapudin memutuskan Yayasan Wajar diganti dengan nama Yayasan Al-Barokah, dan pengelolaannya kepada masyarakat.Maka pada 27 Mei 1985 berdirilah Yayasan Pendidikan Islam Al-Barokah ( YASPI). Yayasan inilah yang meneruskan pengembangan pendidikan Madrasah. Sehubungan pengurus lama sudah banyak yang tiada maka pada tahun 2011 yayasan Al-barokah diremajakan kembali pengurusnya dan terbitlah SK Notaris No. 03 TGL. 03 APRIL 2011 KRW dengan Nama Yayasan Pendidikan Islam Al-Barokah Pangulah Baru . dengan ketua umum H.Moch.Sahman. Sekretaris, H.Rismunandar SE.MBA, Bendahara . Karnadi VISI YAYASAN TERWUJUDNYA MADRASAH SEBAGAI SEKOLAH BERKUALITAS,BERKARAKTER DAN MANDIRI MISI YAYASAN PLUS YANG

Untuk mencapai visi madrasah tersebut, misi dari penyelenggaraan pendidikan di MI Al-Barokah Kotabaru adalah sebagai berikut: 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. Menumbuh kembangkan sikap dan amaliah keagamaan Islam Menumbuhkan dan meningkatkan minat baca dan tulis Melaksanakan pembelajaran dan bimbingan yang inovatif dan berkualitas Meningkatkan pencapaian rata-rata nilai Ujian Nasional (UN) Mengembangkan kemampuan berbahasa arab dan berbahasa inggris Meningkatkan pencapaian prestasi akademik dan non akademik Memberdayakan lingkungan madrasah sebagai sumber belajar Menerapkan manajemen berbasis madrasah dengan melibatkan seluruh steakholder madrasah dan komite madrasah Membangun citra madrasah sebagai mitra terpercaya masyarakat

IDENTITAS MI AL-BAROKAH 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. Nomor Statistik Madrasah NPSN Nama Madrasah Alamat Telepon Akreditasi Nama Yayasan Penyelenggara : : : : : : : 111232150110 20217994 MI AL-BAROKAH Jl. Remaja RT.02/02 Desa Pangulah Baru Kecamatan Kotabaru Kabupaten Karawang 0264 8388225 C (cukup) YASPI AL-BAROKAH PANGULAH BARU

SISWA, SARANA dan PRASARANA

1. JUMLAH SISWA TAHUN PELAJARAN 2011/2012 No 1 2 3 4 5 6 Kelas I II III IV V VI Jumlah Siswa L 21 27 5 12 6 9 P 24 14 4 10 5 5 Jumlah 45 41 9 22 11 14

Jumlah

80

62

142

2. FASILITAS / PRASARANA A. B. C. D. a. b. c. d. e. f. g. h. i. Jumlah Rombel Status Kepemilikan Jumlah Ruangan Ruang Kelas Ruang Guru Ruang Kepala Perpustakaan Ruang Multimedia Ruang TU WC Lab.Komputer Mesjid : : : : : : : : : : : : 6 (enam) 1 (satu) 1 (satu) 1 (satu) 1 (satu) 1 (satu) 2 (dua) 1 (satu) 1 (satu) 6 (Enam) 600 M2 Wakaf Luas Tanah Seluruhnya :

DATA GURU MI AL-BAROKAH No 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 Nama Abas Heryana WK Ciamis, 20-1-1953 Ahmad Bisri, S.Pd.I. Karawang, 16-7-1965 Ujang Kusyanto Ciamis, Maesaroh, A.Md. Karawang, 1985 Iding Holidin Garut, 10-5-1971 Ratna Suminar Karawang, 15-9-1972 Evi Wafiyyah, S.Ag. Karawang, Jaenal Mutakin Karawang, 1980 Nana Nuryadin, S.H.I. Purwakarta, Mila Kamilah, A.Md. Karawang, 1985 L/P L L L P L P P L L P Status Kawin Kawin Kawin Kawin Kawin Kawin Kawin Kawin Kawin Tdk Kawin Jabatan Kepala Wakamad Guru Kelas Guru MTK Guru Kelas Guru TIK / TU Guru Kelas Guru Kelas Guru OR Guru B.Inggris Pendi dikan D-2 S-1 SLTA D-2 SLTA SLTA S-1 SLTA S-1 D-2 TMT Jul 2010 Jan 1986 Juil 1995 Jul 2011 Juli 2006 Juli 2009 Juli 2010 Sept 2010 Jan 2010 Nop 2011 VI IV I III IV, V. VI II V I s.d VI IV, V, VI Mengajar di Kelas

STRUKTUR ORGANISASI MI AL-BAROKAH

KETUA YAYASAN H. Moch. SAHMAN S

KKM (Kelompok Kerja Madrasah)

KEPALA MADRASAH ABAS HERYANA WK

KEMEN KOMITE MADRASAH

WK. KEPALA MADRASAH AHMAD BISRI S.Pd.I.

TATA USAHA RATNA SUMINAR

HUMAS U.KUSYANT O

KESISWAAN EVI WAFIYYAH, S.Ag.

KURIKULUM IDING HOLIDIN

BP / BK JAENAL MUTAKIN

WALI KELAS DEWAN GURU

SISWA

DENAH LOKASI MI AL-BAROKAH

U
RM LAB.KO MP ( L-1) ( L-2) RK (L-1) RK PERPUS ( L-2) R.TU RK RK

RK

B
TEMPAT UPACARA

RK

T
RG R. KE P
WC WC

ME SJID

s
JALAN DESA PANGULAH BARU

CIKAMP EK

JALAN RAYA

CIREB ON

Tingkat Sekolah Yayasan Al-Barokah mengelelola Pendidikan Dasar dengan tingkatan:

1. 2. 3.
4.

MI setingkat SD dengan kurikulum dibawah kamenag RI Waktu : Pagi hari 07.00 s/d 12.30 MTs setingkat SMP dengan kurikulum dibawah kamenag RI : waktu pagi hari 07.00 s.d 12.30 RA ( Raudhatul Atfal ) setingkat TK pagi hari 08.00 s/d 10.00 DTA ( Diniyah Takmiliayah Awaliyah) siang hari 14.00 s/d 16.30

Jumlah Siswa

1. 2. 3. 4.

MI setingkat SD jumlah siswa 142 orang MTs setingkat jumlah siswa 7/8 30 orang RA ( Raudhatul Atfal ) jumlah siswa 40 orang DTA ( Diniyah Takmiliayah Awaliyah) jumlah siswa 60 orang

Ekstrakurikuler 1. 2. 3. 4. 5. 6. Tahfid dan Qiroatul Quran Komputer Pencak silat Marching Band Marawis/Qasidah Modern Pramuka. PMR, PKS

Prestasi: 1. 2. 3. 4. 5. 6. Juara II Pencak Silat Putri se Kabupaten Karawang tahun 2011 Juara I Vokal Grouf se KKM Kotabaru 2011 Juara III Catur Putra se KKM Kotabaru 2011 Juara Tenis Meja Putra seKKM Kotabaru 2011 Juara I Tenis Meja Putri se KKM Kotabaru 2010 Juara III Meja Putri se Kab. Karawang

Infomasi Setiap tahun selalu ada peningkatan murid yang signifikan untuk info lebih lanjut bisa menghubungi: 081281452624, email : bmailbrokah@yahoo.com. mts.albarokah@yahoo.com , yaspialbarokah@yahoo.co.id http://mial-barokahyangislami.blogspot.com/

Anda mungkin juga menyukai