Anda di halaman 1dari 5

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan
Kelas / Semester
Tema
Sub Tema
Pembelajaran ke
Alokasi waktu

:
:
:
:
:
:

SDN Munjul Jaya


1/2
8. Peristiwa Alam
2. Musim Kemarau
2
..

A. KOMPETENSI INTI
1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.
2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri
dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, dan guru.
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat,
membaca) dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan
Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah dan di sekolah.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam karya yang
estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang
mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.
B. KOMPETENSI DASAR
PPKn
1.2 Menerima kebersamaan dalam keberagaman sebagai anugerah Tuhan Yang Maha
Esa di lingkungan rumah dan sekolah
2.1 Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya
diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, dan guru sebagai perwujudan nilai
dan moral Pancasila
2.2 Menunjukkan perilaku patuh pada tata tertib dan aturan yang berlaku dalam
kehidupan sehari-hari di rumah dan sekolah
2.3 Menunjukkan perilaku kebersamaan dalam keberagaman di rumah dan sekolah
3.3 Mengenal keberagaman karakteristik individu di rumah dan di sekolah
4.4 Mengamati dan menceritakan keberagaman karakteristik individu di rumah dan
sekolah
B. Indonesia
1.2 Menerima keberadaan Tuhan Yang Maha Esa atas penciptaan manusia, bahasa
yang beragam, serta benda-benda di alam sekitar
2.3 Memiliki perilaku santun dan sikap kasih sayang melalui pemanfaatan bahasa
Indonesia dan/ atau bahasa daerah
2.5 Memiliki perilaku santun dan jujur dalam hal kegiatan dan bermain di lingkungan
melalui pemanfaatan bahasa Indonesia dan/atau bahasa daerah
3.1 Mengenal teks deskriptif tentang anggota tubuh dan panca, indra, wujud dan sifat
benda, serta peristiwa siang dan malam dengan bantuan guru atau teman dalam

4.1

bahasa Indonesia lisan dan tulis yang dapat diisi dengan kosakata bahasa daerah
untuk membantu pemahaman
Mengamati dan menirukan teks deskriptif tentang anggota tubuh dan pancaindra,
wujud dan sifat benda, serta peristiwa siang dan malam secara mandiri dalam
Bahasa Indonesia lisan dan tulis yang dapat diisi dengan kosakata bahasa daerah
untuk membantu penyajian

C. INDIKATOR
PPKn
Mengidentifikasi kegiatan tolong-menolong
Menceritakan sikap tolong-menolong yang pernah dilakukan
B. Indonesia
Memilih kata yang tepat untuk melengkapi kalimat.
Mengidentifikasi kegiatan permainan pada musim kemarau
Menyusun kata menjadi kalimat yang tepat
Menyalin kalimat dengan huruf tegak bersambung
D. MATERI
PPKn
Kegiatan tolong-menolong
B. Indonesia
Kegiatan permainan pada musim kemarau
Penyusunan kata menjadi kalimat
Penulisan kalimat degnan huruf tegak bersambung
E. PENDEKATAN & METODE
Pendekatan
: Scientific
Strategi
: Cooperative Learning
Teknik
: Example Non Example
Metode
: Penugasan, Tanya Jawab, Diskusi, Praktek dan Ceramah
G. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan
Kegiatan
Pendahuluan

Deskripsi Kegiatan
1.
2.
3.
4.
5.
6.

Kegiatan
Inti

7.
1.
2.
3.

Alokasi
Waktu

Guru memberikan salam dan mengajak berdoa.


Guru menyampaikan apersepsi
Guru melakukan komunikasi tentang kehadiran siswa.
Guru menyampaikan tujuan pembelajaran hari ini.
Guru menyampaikan kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan
oleh siswa.
Mengajak berdinamika dengan permainan (lagu/gerak/yel) yang
relevan.
Guru menyiapkan kelengkapan pembelajaran.
Kelas dibuka dengan pertanyaan guru tentang cuaca hari ini.
Siswa diingatkan materi kemarin tentang musim. Guru bertanya
kembali tentang jenis musim yang ada di Indonesia.
Siswa mendengarkan penjelasan guru bahwa setiap musim

10
menit

.
menit

Kegiatan

Deskripsi Kegiatan

Alokasi
Waktu

mempunyai kelebihan dan tantangannya sendiri.


4. Siswa diajak berdiskusi tentang kegiatan apa saja yang mungkin
dilakukan pada musim kemarau, ketika matahari bersinar terik
dan cuaca sangat cerah.
5. Siswa memperhatikan kata yang tersedia di dalam kotak.
6. Siswa diberi kesempatan untuk bertanya kata-kata yang sulit.
7. Guru menuliskan kata yang sulit di papan tulis. Siswa mendapat
penjelasan tentang arti kata-kata yang sulit tersebut.
8. Setelah mendengarkan penjelasan guru, perwakilan siswa diminta
membuat contoh kalimat dengan menggunakan kata yang sulit
tersebut.
9. Setelah itu, siswa menyimak cerita yang disampaikan oleh guru,
sambil melengkapi kata yang hilang. Ingatkan siswa untuk
menyimak dengan baik karena hanya akan diulang dua kali.
10. Guru membacakan cerita pendek.
11. Setelah itu, siswa membuat kalimat dengan kata yang ada di buku
siswa.
12. Setelah membuat kalimat, siswa menyalin kalimat yang mereka
buat dengan menggunakan huruf tegak bersambung. Sebelumnya
guru memberi contoh cara menulis tegak bersambung.
13. Kegiatan selanjutnya siswa diminta untuk mengamati beberapa
gambar permainan yang dapat dilakukan pada musim kemarau.
14. Siswa memberikan tanggapannya tentang gambar permainan
yang ada di buku siswa.
15. Siswa mendapat penjelasan guru tentang jenis permainan yang
ada di buku siswa.
16. Siswa dapat memberikan contoh permainan lain yang mereka
ketahui yang bisa dimainkan pada musim kemarau.
17. Siswa menuliskan jenis permainan yang mereka ketahui dan
memberi tanda () di kolom yang sesuai.
18. Selanjutnya, siswa diminta untuk menceritakan pengalamannya
tentang kejadian yang pernah mereka alami saat bermain.
19. Siswa mendengarkan penjelasan guru tentang menolong.
20. Siswa memberi contoh aktivitas menolong yang pernah mereka
lakukan selama ini.
21. Guru menyampaikan bahwa menolong itu baik, dan akan lebih
baik lagi jika kita menolong teman dalam kebaikan, bukan dalam
aktivitas yang dapat mengarahkan pada keburukan.
22. Guru mengrahkan siswa melingkari contoh aktivitas menolong di
buku siswa.
23. Secara individu siswa mengisi refleksi diri.

Alokasi
Waktu
Siswa melakukan perenungan tentang kegiatan pembelajaran hari
15
menit
ini.
Siswa menuliskan hal-hal yang telah mereka pelajari, kesulitan
yang mereka alami, serta hal lain apa yang ingin mereka pelajari
lebih lanjut.
Guru mengajak siswa untuk mendiskusikan perenungan dengan
mengajak siswa membacakan jawaban mereka. Siswa diberikan
kesempatan berbicara/bertanya dan menambahkan informasi dari
siswa lainnya.
Guru menyampaikan pesan moral hari ini dengan bijak.
Salam dan doa penutup.

Kegiatan
Kegiatan
Penutup

Deskripsi Kegiatan

1.
2.

3.

4.
5.

H. SUMBER DAN MEDIA


Diri anak, Lingkungan keluarga, dan Lingkungan sekolah.
Buku Pedoman Guru Kelas 1 Tema 8 dan Buku Siswa Kelas 1 Tema 8 (Buku Tematik
Terpadu Kurikulum 2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2014).
I. PENILAIAN
1. Penilaian Sikap
No

Nama

Peduli Lingkungan
BT

MT

MB

SM

Disiplin
BT

MT

MB

Bekerja Sama
SM

BT

MT

MB

SM

1
2
3
4
5
BT : Belum Terlihat

MT : Mulai Terlihat

MB : Mulai Berkembang

SM : Sering Membudaya

2. Penilaian Pengetahuan
Disesuaikan oleh guru kelas !!! ...
3. Penilaian Keterampilan
Rubrik Menulis Tegak Bersambung
No.

Kriteria

Ketepatan
penulisan huruf
tegak
bersambung

Kerapian

Baik Sekali
4
Seluruh kalimat
disalin dengan
kaidah penulisan
huruf tegak
bersambung yang
tepat
Seluruh kalimat
disalin dengan
rapi

Baik
3
Setengah atau
lebih kalimat
disalin dengan
kaidah penulisan
huruf tegak
bersambung yang
tepat
Setengah atau
lebih kalimat
disalin dengan
rapi

Cukup
2
Kurang dari
setengah kalimat
disalin dengan
kaidah penulisan
huruf tegak
bersambung yang
tepat
Kurang dari
setengah kalimat
disalin dengan
rapi

Perlu Bimbingan
1
Belum mampu
menyalin huruf
tegak bersambung

Seluruh kalimat
disalin dengan
tidak rapi

Lembar Pengamatan Kegiatan Tolong-menolong


No.

Kriteria

Terlihat ()

Belum Terlihat ()

Kemampuan memberikan contoh


tindakan menolong

....

....

Kemampuan menerapkan tindakan


menolong terhadap sesama teman

....

....

Mengetahui
Kepala Sekolah,

Pagaden Barat, 5 Januari 2015


Wali Kelas I,

---------------------------NIP. ..............................

----------------------------NIP. ...............................

Anda mungkin juga menyukai