Anda di halaman 1dari 2

PENTINGNYA

TABLET ZAT
BESI PADA IBU
HAMIL

Kepanjen - Malang
2016
APAKAH ZAT BESI ITU?

Zat besi adalah suatu


suplemen
penambah
darah
yang
sangat
dibutuhkan oleh ibu
hamil.
KENAPA IBU HAMIL
BUTUH BANYAK ZAT
BESI..?

Program Studi S1 Ilmu


Gizi
STIKes Widya Cipta
Husada

Karena pada ibu hamil


terjadi
peningkatan
kebutuhan zat besi dua
kali
lipat
untuk
memenuhi kebutuhan
zat besi pada ibu dan
janin

APA KEGUNAAN ZAT BESI


ITU..?
Zat besi selama kehamilan
sangat
penting
karena
dapat mencegah terjadinya
anemia/
penyakit
kekurangan
darah.
Mencegah kehilangan darah
pada saat melahirkan dan
pertumbuhan janin

DAMPAK KEKURANGAN
ZAT BESI
Anemia
Perdarahan
Keguguran
TABLET TAMBAH DARAH

Adalah
zat
besi
yang
berbentuk tablet yang diberikan
oleh pemerintah pada ibu hamil
untuk mengatasi masalah anemia
gizi besi

KEBUTUHAN/DOSIS
TABLET ZAT BESI DALAM
1 HARI :
Kebutuhan
selama
kehamilan
1X/hari
dan
sebanyak 90 tablet selama
kehamilan

EFEK SAMPING :
Menimbulkan rasa eneg,
mual.

CARA MINUM TABLET ZAT


BESI?
Pada malam hari menjelang
tidur (untuk mengurangi
rasa mual)

Menggunakan air putih atau


air jeruk
Diminum dengan dosis 2 x
tablet per hari

MAKANAN YANG
MENGANDUNG ZAT BESI :
Sayuran yang berwarna
hijau
seperti
bayam,kangkung,dll)
Daging, hati, ikan,
Kacang merah, kacangkacangan
Tomat, kentang

MAKANAN YANG
MEMBANTU PROSES
PENYERAPAN :
Yang Mengandung Vit C :
Jeruk, Sayuran Hijau,
Kentang
Yang Mengandung B12 :
Hati, Telur, Ikan, Keju,
Daging

MAKANAN YANG
MENGHAMBAT PROSES
PENYERAPAN :
KOPI, TEH, SUSU

Anda mungkin juga menyukai