Anda di halaman 1dari 6

PEMERINTAH PROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA

DINAS KESEHATAN
SUKU DINAS KESEHATAN KOTA ADMINISTRASI JAKARTA BARAT
BLUD PUSKESMAS KECAMATAN CENGKARENG
Jl. Raya Kamal No.2 Cengkareng, Telp.5 4398366 Fax.6191756
Jakarta 11730

KERANGKA ACUAN KERJA


PROGRAM

BELANJA LAYANAN UMUM DAERAH

NAMA KEGIATAN

PENINGKATAN SARANA DAN PRASARANA

URAIAN KEGIATAN

BELANJA MODAL ALKES RUANG IGD DAN GAWAT


DARURAT BENCANA

SEKSI

PENUNJANG PELAYANAN KESEHATAN

KODE REKENING

5.2.2.03.31

TAHUN

2015

A. PENDAHULUAN
Peraturan Menteri Kesehatan No. 75 Tahun 2014 tentang Pusat Kesehatan
Masyarakat menjelaskan bahwa definisi Pusat Kesehatan Masyarakat yang selanjutnya
disebut Puskesmas adalah fasilitas pelayanan kesehatan yang menyelenggarakan
upaya kesehatan masyarakat dan upaya kesehatan perseorangan tingkat pertama,
dengan lebih mengutamakan upaya promotif dan preventif, untuk mencapai derajat
kesehatan masyarakat yang setinggi-tingginya di wilayah kerjanya.
Di dalam Peraturan Menteri Kesehatan tersebut turut dicantumkan pada
lampiran mengenai jenis dan kategori alat kesehatan yang diperlukan di Puskesmas.
Atas dasar tersebut dan juga melihat gambaran penyakit serta karakteristik masyarakat
di kecamatan Cengkareng, maka di dalam kegiatan peningkatan sarana dan prasarana
ini, dibutuhkan penyediaan dan pengadaan alat-alat kesehatan berdasarkan kategori
tertentu.
Untuk menciptakan tujuan tersebut di atas dan mengingat Perpres No. 70 Tahun
2012 tentang Perubahan Kedua Atas Peraturan Presiden Nomor 54 Tahun 2010 Tentang
Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah, maka dibuatlah Kerangka Acuan Kerja (KAK)
kegiatan ini. Sehingga dengan demikian fungsi Puskesmas, dalam hal ini Puskesmas

PEMERINTAH PROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA

DINAS KESEHATAN
SUKU DINAS KESEHATAN KOTA ADMINISTRASI JAKARTA BARAT
BLUD PUSKESMAS KECAMATAN CENGKARENG
Jl. Raya Kamal No.2 Cengkareng, Telp.5 4398366 Fax.6191756
Jakarta 11730

kecamatan Cengkareng, sebagai pusat pelayanan kesehatan tingkat pertama dapat


berjalan dengan baik.

B. LATAR BELAKANG
Puskesmas kecamatan Cengkareng yang berlokasi di kecamatan Cengkareng,
Jakarta Barat adalah Puskesmas yang memiliki jumlah cakupan penduduk terbesar di
DKI Jakarta. Kecamatan Cengkareng juga termasuk salah satu kecamatan yang rawan
dengan kejadian bencana alam banjir. Terhitung dari data tertanggal 14 - 20 Februari
kecamatan Cengkareng yang terbagi menjadi 9 kelurahan didapatkan lokasi banjir pada
51 RW (total 84 RW), dengan 32 lokasi pos kesehatan.
Tim Gawat Darurat Bencana Puskesmas kecamatan Cengkareng sendiri
melakukan tatalaksana kesiapsiagaan sebelum banjir, saat banjir, dan setelah banjir. Di
saat banjir tim GaDar Bencana Puskesmas kecamatan Cengkareng melakukan kegiatan
antara lain:
1. Menggerakkan tenaga, sarana dan prasarana serta fasilitas setelah
mendapatkan info adanya banjir.
2. Melakukan rencana operasi pertolongan diantaranya;
a. Penetapan pos kesehatan lapangan di dekat lokasi bencana
b. Evaluasi dampak bencana terhadap kesehatan
c. Evaluasi kemungkinan timbul KLB akibat banjir
d. Melakukan tindakan pencegahan kemungkinan KLB pasca banjir
e. Inventarisasi penduduk yang terkena banjir
f. Inventarisasi tempat evakuasi penduduk yang terkena
g. Pengangkutan obat-obatan ke lokasi bencana
h. Melakukan pengawasan kualitas air dan lingkungan daerah evakuasi
termasuk pengawasan TPM
i. Inventarisasi danevakuasi korban termasuk rujukan
j. Memberikan penyuluhan kesehatan
k. Melakukan pencatatan dan pelaporan
3. Membuat Posko Bantuan Kesehatan yaitu, posko tetap, posko siaga harian,
posko mobile, dan posko kendali operasional
Ruang pelayanan 24 jam/IGD di puskesmas Cengkareng pun menjadi titik
pusat/posko tetap untuk melakukan koordinasi pada kegiatan tersebut diatas. Pada
masa bencana banjir saat di bulan februari yang lalu terjadi peningkatan jumlah pasien

PEMERINTAH PROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA

DINAS KESEHATAN
SUKU DINAS KESEHATAN KOTA ADMINISTRASI JAKARTA BARAT
BLUD PUSKESMAS KECAMATAN CENGKARENG
Jl. Raya Kamal No.2 Cengkareng, Telp.5 4398366 Fax.6191756
Jakarta 11730

dan hal tersebut juga diwakili dari jumlah total pengungsi yang mencapai 4249 jiwa dan
menghasilkan jumlah pasien yang membutuhkan pelayanan medik sebanyak 2487 jiwa.
Selama pelaksanaan kegiatan gawat darurat banjir tersebut didapatkan kesulitan
yaitu, keterbatasan alat kesehatan yang dapat menunjang pelayanan di posko bantuan
bencana dan ketidaktersediaan sarana untuk posko siaga harian yang terintegrasi di
suatu wilayah, dan dalam hal ini belum memiliki tempat yang tetap.

C. MAKSUD DAN TUJUAN


Berdasarkan latar belakang tersebut, maka maksud dan tujuan dibuatnya
Kerangka Acuan Kerja ini adalah untuk memenuhi ketersediaan sarana, prasarana, dan
fasilitas kesehatan supaya mampu memaksimalkan kegiatan penanggulangan bencana
banjir di kecamatan Cengkareng. Di lain pihak tujuan ini pada akhirnya akan selaras
dengan tujuan tim GaDar Bencana puskesmas Cengkareng yaitu mencegah terjadinya
peningkatan angka kesakitan dan angka kematian akibat bencana alam di wilayah kerja
puskesmas kecamatan Cengkareng.

D. OUTPUT (HASIL)
Dari pelaksanaan kegiatan ini yaitu belanja modal alkes ruang IGD dan Gawar
Darurat Bencana diharapkan didapatkan output dan hasil yaitu:
1. Tertanggulanginya seluruh pasien/korban akibat terjadinya bencana alam
di kecamatan Cengkareng sebagaimana tertulis di dalam Renstra Dinas
Kesehatan DKI Jakarta 2013-2017. Yaitu 100% korban kegawatdaruratan
dan bencana tertangani.
2. Terpenuhinya sarana, prasarana

dan

fasilitas

kesehatan

untuk

memaksimalkan kegiatan penanggulangan bencana di kecamatan


Cengkareng.

E. SUMBER PENDANAAN

PEMERINTAH PROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA

DINAS KESEHATAN
SUKU DINAS KESEHATAN KOTA ADMINISTRASI JAKARTA BARAT
BLUD PUSKESMAS KECAMATAN CENGKARENG
Jl. Raya Kamal No.2 Cengkareng, Telp.5 4398366 Fax.6191756
Jakarta 11730

Adapun sumber pendanaan diadakannya kegiatan Peningkatan Sarana dan


Prasarana ini bersumber dari BLUD Puskesmas Kecamatan Cengkareng Tahun
Anggaran 2015, yang dianggarkan pada Rencana Anggaran Belanja Puskesmas
kecamatan Cengkareng.

F. WAKTU PELAKSANAAN
Kebutuhan alat-alat kesehatan ini diharapkan terealisasi pada awal november
tahun 2015 dan sudah tersedia serta digunakan di Puskesmas kecamatan Cengkareng.

G. SPESIFIKASI TEKNIS DAN PERKIRAAN BIAYA

USULAN ALKES MODAL


N
o
1

NAMA BARANG
Tensimeter Air
Raksa

JUMLA
H
2

SATUA
N
Buah

HARGA
+ PPN
10%
(IDR)

TOTAL
(IDR)

1,897,50
0

3,795,00
0

SPESIFIKASI
Maximum error
tolerance of + 3
mmHg, 99.99% air
raksa murni
Tabung gelas
merkuri, presisi
dengan diameter
internal 4.2 mm
Pompa karet latex
dengan katup/valve
pelepas udara
berlapis krom
Microfilter untuk
melindungi
katup/valve pelepas
udara dan meter
Cuff dengan 2
selang latex
Skala pengukuran
sampai 300 mmHg
Katup penguncian
air raksa

PEMERINTAH PROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA

DINAS KESEHATAN
SUKU DINAS KESEHATAN KOTA ADMINISTRASI JAKARTA BARAT
BLUD PUSKESMAS KECAMATAN CENGKARENG
Jl. Raya Kamal No.2 Cengkareng, Telp.5 4398366 Fax.6191756
Jakarta 11730

Tensimeter Digital

Buah

Lampu Sorot
Tindakan/Stand
Lamp

Unit

Tandu Lipat

Unit

Tenda Piramid

Unit

Transfer Strecher
Trolley

Unit

Boks penyimpanan
terbuat dari metal
Fully automatic
inflation and
deflation
Fuzzy logic
Hypertension
Indicator, if systolic
& diastolic is out of
standard range of
135/ 85 mmHg
Large display, easy
to read
Displays average of
last 3 readings
Durable fan-shaped
cuff
21 sets memory
Steel pipe 1.2 mm,
60 x 150 cm,
Halogen Lamp
Dapat dilipat
menjadi 2 bagian
Dimensi: 221 cm L x
53 cm W x 16 cm H
Kapasitas
Maksimum: 150 kg
Rangka: Besi
Bahan: Flexy
Ukuran 3 x 3 meter,
Tinggi 2 meter
Construction: Steel
Hollow pipe, pipe,
Iron As, Stainless
Steel
Base Plate: made of
sheet plate (SPCC)
Size: P.200 x L.65 x
H.55-87 cm
Max Load: 150 kg

708,400

708,400

1,669,80
0

1,669,80
0

885,500

885,500

3,795,00
0

3,795,00
0

11,500,0
00

11,500,0
00

PEMERINTAH PROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA

DINAS KESEHATAN
SUKU DINAS KESEHATAN KOTA ADMINISTRASI JAKARTA BARAT
BLUD PUSKESMAS KECAMATAN CENGKARENG
Jl. Raya Kamal No.2 Cengkareng, Telp.5 4398366 Fax.6191756
Jakarta 11730

Kursi Roda
Pasien/Wheel
Chair (Folded)

Unit

Folding type with 2


pneumatic tired and
stainless steel hand
rim, toogle brake
Material: Chrome
plated tubular steel
or painted steel,
footrest, synthetic
leather upholstered
seat
Seat: 42 W x 42 D x
50 H cm
Folder width: 29 cm
Wheels: App 24 inchi
pneumatic
Castors: 5"
Weight: + 20 kg
Other Function:
Detachable arm rest,
swing out foot rest,
rubber handle
Dimension: 106 L x
65 W x 95 H cm

3,787,00
0

26,140,
700

PERKIRAAN BIAYA

Mengetahui
Penanggung Jawab
Ka Subbag Penunjang Pelayanan Kesehatan Gawat Darurat Bencan
Puskesmas Kecamatan Cengkareng Puskesmas Kecamatan Cengkareng
Jakarta Barat
Jakarta Barat

dr. Atika
NIP: 196701312007012016

3,787,00
0

dr. Ervien Ritandi Edwin


NIP: 198903072014031003

Anda mungkin juga menyukai