Anda di halaman 1dari 14

PENGANTAR

STATISTIKA
WEEK 1

STATISTIKA
atau

STATISTIK

State (Yunani), yang berarti Negara atau


yang berurusan dengan Negara
Statistik :
rekapitulasi dari fakta yang bentuk angka
disusun dalam bentuk tabel dan diagram
yang mendeskripsikan suatu permasalahan

Statistika (Sudjana, 2004:2-3)


pengetahuan yang berhubungan dengan
cara-cara pengumpulan fakta,
pengolahan, serta pembuatan keputusan
yang cukup berasalan berdasarkan fakta dan
penganalisaan yang dilakukan

JENIS-JENIS STATISTIKA

Statistika Deskriptif

STATISTIKA

1.
2.
3.
4.
5.

1.

Statistika Induktif

2.
3.
4.
5.
6.

Materi:

Penyajian data
Ukuran pemusatan
Ukuran penyebaran
Angka indeks
Deret berkala dan
peramalan
Materi:
Probabilitas dan
teori keputusan
Metode sampling
Teori pendugaan
Pengujian hipotesa
Regresi dan korelasi
Statistika
nonparametrik

Menurut Sutrisno Hadi


Statistika arti sempit
statistika yang menggambarkan atau
(deskriptif) tentang data yang disajikan
dalam bentuk tabel, diagram, dan lain
sebagainya, mencari hubungan dua variabel
(korelasi), melakukan peramalan (prediksi)
dengan menggunakan analisis regresi linear,
membuat perbandingan (komparatif)

Statistika Arti Luas


disebut dengan statistika inferensial /
induktif / probabilitas, yaitu suatu alat
pengumpul data, pengolah data, menarik
kesimpulan, membuat tindakan berdasarkan
analisis, dan hasilnya berupa generalisasi.

Landasan Kerja Statistik


Variasi
Reduksi
Generalisasi

Karakteristik Pokok

Bekerja
dengan
angka

Objektif

Prosedural

Universal

Komunikasi

STATISTIKA & FENOMENA


SOSIAL

Masalah yang Dihadapi

Fenomena
Manajemen

1. Penentuan struktur gaji, pesangon, dan tunjangan


karyawan
2. Penentuan jumlah persediaan barang, barang
dalam proses, dan barang jadi.
3. Evaluasi produktivitas karyawan.
4. Evaluasi kinerja perusahaan.

Akuntansi

1.
2.
3.

Penentuan standar audit barang dan jasa.


Penentuan depresiasi dan apresiasi barang dan
jasa.
Analisis rasio keuangan perusahaan

10

Fenomena
Pemasaran

Masalah yang Dihadapi


1.
2.
3.
4.

Keuangan

1.
2.
3.
4.

Penelitian dan pengembangan produk.


Analisis potensi pasar, segmentasi pasar dan
diskriminasi pasar.
Ramalan penjualan.
Efektivitas kegiatan promosi penjualan.
Potensi peluang kenaikan dan penurunan harga
saham, suku bunga dan reksadana.
Tingkat pengembalian investasi beberapa sektor
ekonomi.
Analisis pertumbuhan laba dan cadangan usaha.
Analisis resiko setiap usaha.

11

Fenomena

Masalah yang Dihadapi

Ekonomi
Pembangunan

1. Analisis pertumbuhan ekonomi, inflasi dan suku


bunga.
2. Pertumbuhan penduduk dan tingkat
pengangguran serta kemiskinan.
3. Indeks harga konsumen dan perdagangan
besar.

Agribisnis

1. Analisis produksi tanaman, ternak, ikan dan


kehutanan.
2. Kelayakan usaha dan skala ekonomi.
3. Manajemen produksi agribisnis.
4. Analisis ekspor dan impor produk pertanian.

12

Fenomena
Media cetak
Jurnalistik

Masalah yang Dihadapi


/ 1.Penambahan Kolom Berita
2.Penambahan Halaman
3.Oplah dan harga jual

Radio

1.Penambahan program acara


2.Iklan di radio
3. Jumlah pendengar

Online Media

1.Pemakai internet
2.visitor
3.Iklan di media online

Televisi

1.Penambahan jam tayang


2.rating
3.Program acara
13

Fenomena
Corporate PR

Government PR

Political PR

Masalah yang Dihadapi


Pelayanan
Image/branding
Go Public (IPO)
Program pemerintahan
Setting anggaran (APBD)
Peningkatan SDM
Elektabilitas
Jmlh calon legilatif parpol

Non Profit
Organization PR

14

Anda mungkin juga menyukai