Anda di halaman 1dari 2

PENILAIAN , PENGENDALIAN,

PENYEDIAAN, DAN
PENGGUNAAN OBAT
No. Dokumen : 445/ /P.50201/
SOP

No. Revisi
TanggalTerbit
Halaman

SOP-UKP/ 2016
: 00
:
:1/2

UPTD
dr. Hj. Sri Haryati,M.Kes

Puskesmas
Kalibalangan
1. Pengertian

NIP. 19730419 200501 2 006

Pengendalian adalah suatu kegiatan untuk memastikan tercapai


nya sasaran yang diinginkan sesuai dengan strategi dan program yang
telah ditetapkan sehingga tidak terjadi kelebihan dan kekurangan /

2. Tujuan

kekosongan obat di unit pelayanan kesehatan dasar.


Agar tidak terjadi kelebihan dan kekosongan obat di unit pelayanan

3. Kebijakan

kesehatan dasar.
Setiap penilaian, pengendalian, penyediaan dan penggunaan obat harus

4. Referensi

mengikuti langkah langkah yang tertuang dalam SPO.


- Buku pedoman pengelolaan obat publik dan perbekalan kesehatan
Puskesmas.
- Direktorat jenderal pelayanan kefarmasian dan ahli kesehatan, depkes

5. Prosedur

RI Jakarta. Cetakan kedua 2004.


1. Petugas farmasi memperkirakan / menghitung pemakaian obat rata
rata perbulan di puskesmas induk dan seluruh unit pelayanan
untuk menyusun rencana kebutuhan obat selama satu tahun.
2. Petugas farmasi mengajukan usulan obat ke instalasi farmasi
kabupaten (IFK) sesuai ketersediaan obat / alkes di IFK.
3. Petugas farmasi mengajukan usulan obat yang tidak tersedia di luar
formularium untuk memenuhi kebutuhan.
4. Petugas farmasi meminta persetujuan dari kepala puskesmas
tentang usulan obat yang tidak tersedia di formularium.
5. Petugas farmasi menerima obat / alkes dari IFK berdasarkan
permintaan yang diusulkan setiap 3 (tiga) bulan sekali.
6. Petugas farmasi menyimpan obat / alkes yang datang dari IFK di
logistik farmasi di Puskesmas.
7. Petugas farmasi menginventaris obat dan menulis di penerimaan
dan dikartu stok sebagai pengendali stok.
8. Petugas farmasi menginformasikan kepada petugas medis obat
yang stok berlebih untuk menghindari obat kadaluarsa.
9. Petugas farmasi menginformasikan kepada petugas medis obat

445/

/P.50201/ SOP-UKP/ 2016. 2/2

Anda mungkin juga menyukai