Anda di halaman 1dari 2

RUMAH SAKIT IBU ANAK AL HASANAH

Jalan Sri Rejeki No 91 B Telp (0351) 463173, 7705075, Fax (0351) 467733

KOTA MADIUN

KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT IBU DAN ANAK AL HASANAH MADIUN


NOMOR : 147 / RSIA.AH MN / XII / 2014
TENTANG
PEMBENTUKAN INSTALASI GAWAT DARURAT
RUMAH SAKIT IBU DAN ANAK AL HASANAH MADIUN
DIREKTUR RUMAH SAKIT IBU DAN ANAK AL HASANAH MADIUN
Menimbang

: a. Bahwa dalam upaya meningkatkan Mutu Pelayanan RSIA Al Hasanah


Madiun dan sebagai upaya pemenuhan Kebuuhan akan Pelayanan Kegawat
Daruratan di RSIA Al Hasanah maka dipandang perlu dibentuk Instalasi
Gawat Darurat
b. Bahwa untuk maksud tersebut dalam diktum b, maka perlu dibentuk Instalasi
Gawat Darurat di RSIA Al Hasanah Madiun dengan Keputusan Direktur

Mengingat

: 1. Undang Undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan.


2. Undang Undang Nomor 44 Tahun 2009 tentang Rumah Sakit.
3. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 1045 / MENKES /
PER / XI / 2006 tentang Pedoman Organisasi Rumah Sakit di Lingkungan
Departemen Kesehatan.

RUMAH SAKIT IBU ANAK AL HASANAH


Jalan Sri Rejeki No 91 B Telp (0351) 463173, 7705075, Fax (0351) 467733

KOTA MADIUN

M E M U T U S K AN
Menetapkan

PERTAMA

: Keputusan Direktur tentang Pembentukan Instalasi Gawat Darurat RSIA Al


Hasanah Madiun.

KEDUA

: Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan apabila dikemudian hari
terdapat kekeliruan akan dilakukan perbaikan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di

: MADIUN

Pada Tanggal

: 01 DESEMBER 2014

DIREKTUR RSIA AL HASANAH MADIUN

dr. PARISUKO
NIK : 044.01.06.10

Anda mungkin juga menyukai