Anda di halaman 1dari 1

Pengelolaan Sampah

No. Dokumen :
56.SPO.23/I/2016
STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
Pengertian
Tujuan
Kebijakan

Prosedur

Unit Terkait

No. Revisi
Halaman
01
1/1
Ditetapkan Direktur

Tanggal Terbit :
1 Maret 2016
Dr. dr. Luciana B Sutanto, MS. SpGK
Kegiatan yang dilakukan untuk menangani
sampah sejak ditimbulkan sampai pembuangan
akhir.
Sebagai acuan pembuangan sampah di instalasi gizi.
Surat Keputusan Direktur Rumah Sakit . Nomor
56.SK.56/I/2016 Tentang Pemberlakuan Panduan Pelayanan Instalasi
Gizi.
1. Tempat sampah harus tertutup.
2. Melapisi tempat pembuangan sampah dengan plastik.
3. Memasukkan sampah ke tempat yang sesuai dengan jenis sampah,
yaitu sampah kering atau sampah basah.
4. Pembuangan sampah dilakukan oleh petugas cleaning service setiap
hari.
5. Melapisi tempat sampah dengan plastik kembali sebelum digunakan.
6. Membersihkan tempat sampah secara periodik.
1. Instalasi Gizi
2. Petugas cleaning service

Anda mungkin juga menyukai