Anda di halaman 1dari 7

Nama : Faizal Amir

Nim : 15B08053
Kelas : C
Semester : III
Membuat Tes bentuk Objektif Tes Masing-Masing 2 Butir untuk setiap aspek Pada :
a. Ranah Kognitif dari Bloom.
I.
C1 (Pengetahuan) :
LISTRIK

OPTIK

Ruangan disekitar benda bermuatan listrik, Sifat dari Lensa positif terhadap sinar datang
dimana jika sebuah benda bermuatan listrik adalah .
berada didalam ruangan tersebut maka akan
mendapatkan

gaya

listrik

merupakan

defenisi dari. . ..
a. Gaya-gaya listrik.

a.
b.
c.
d.

Menguraikan sinar datang


Memantulkan sinar datang
Menyerap sinar datang
Menyebarkan sinar datang
e. Mengumpulkan sinar datang

b. Potensial Listrik.
c. Medan Listrik.
d. Kapasitor.
II.

C2 (Pemahaman) :
LISTRIK

OPTIK

Untuk mengukur besarnya kuat arus listrik Perhatikan gambar berikut ini !
P

dalam suatu rangkaian digunakan alat ukur

amperemeter.
amperemeter
(1) Cara pemasangan
(2)
(3)
(4) yang tepat

yaitu:
(1) Terminal

positif

amperemeter

dihubungkan dengan kutub positif


sumber tegangan
(2) Terminal
positif

amperemeter

dihubungkan dengan kutub negatif


sumber tegangan
(3) Terminal
negatif

amperemeter

Grafik yang menggambarkan hubungan antara


kekuatan lensa (P) dengan jarak focus lensa (f)
ditunjukkan oleh grafik nomor..
A. (4)
B. (1)

C. (2)
D. (3)

dihubungkan dengan kutub positif


sumber tegangan
(4) Terminal
negatif

amperemeter

dihubungkan dengan kutub negatif


sumber tegangan
Manakah pernyataan diatas yang benar ?
A.
B.
C.
D.
E.

III.

(4) dan (1)


(2) dan (3)
(3) dan (4)
(1) dan (2)
(1) dan (3)

C3 (Penerapan).
LISTRIK

Dua muatan masing -masing sebesar 6 x

OPTIK
Pada jarak 80 cm di depan lensa cembung

10^-6 C terpisah pada jarak 3 mm. Gaya

terdapat benda setinggi 5 cm, jika fokus lensa 40

interaksi yang timbul sebesar .... ( k = 9 x

cm maka tinggi bayangan benda tersebut.

10^9 Nm^2/C^2 )
A.
B.
C.
D.

IV.

36 N
108 N.
3,6 x 10^4 N.
1,08 x 10^5 N

C4 (Analisis)
LISTRIK

A.
B.
C.
D.
E.

10 cm.
7,5 cm
5 cm
2,5 cm
7 cm

OPTIK

Sebuah Amperemeter mempunyai hambatan Perhatikan gambar berikut!


18 Ohm dan berdaya ukur 10 mA. Agar daya Seberkas sinar monokromatik AB dijatuhkan
ukur meningkat menjadi 100 mA, harus tegak lurus pada salah satu prisma siku-siku
dipasang hambatan....

yang sudut puncaknya 300 dan indeks

A.
B.
C.
D.
E.

0,8 seri dengan amperemeter.


0,8 paralel dengan amperemeter.
2,0 seri dengan amperemeter.
2,0 paralel dengan amperemeter.
8,0 seri dengan amperemeter

biasnya 1,5

Di titik C sinar akan.


A.
B.
C.
D.
E.
C5 (Sintesis)
LISTRIK
Dua buah partikel bermuatan berada pada satu

Di biaskan dengan sudut bias > 300


Di biaskan dengan sudut bias < 300
Dipantulkan dan dibiaskan
Dipantulkan sempurna
Dipantulkan ke arah A

V.

OPTIK

garis berjarak R sehingga terjadi gaya tarikmenarik sebesar F. Tentukan perbandingan besar
gaya tarik-menarik yang terjadi antar partikel
tersebut terhadap posisi awal jika jarak antara
keduanya menjadi 6 kali jarak semula
A.
B.
C.
D.
E.

VI.

F2 = 1/12 F1
F2 = 3 F1
F2 = 1/36 F1
F2 = 6 F1
F2 = 1/3 F1

C6 (Evaluasi)
LISTRIK

OPTIK

Terdapat empat buah muatan A, B, C, dan Perhatikan gambar dibawah ini !


D. Jika A dan B tolak menolak, A dan C
tarik menarik, sedangkan C dan D tolak
menolak, dan D bermuatan negatif, maka .
...
a. Muatan B positif dan C negatif

Berdasarkan gambar diatas, bila sudut batas

b. Muatan B positif dan C positif

(kritis) 450 maka yang dipantulkan sempurna

c. Muatan B negatif dan C negative


d. Muatan B positif dan C positif

adalah.
A.
B.
C.
D.

Sinar 1 dan sinar 2


Sinar 2 dan sinar 3
Sinar 1 dan sinar 3
Sinar 3 dan sinar 4

b. Ranah Kognitif dari Andersoon.


I.
C1 (Mengingat)
LISTRIK
Alat yang bisa menghasilkan muatan yang

OPTIK
Seberkas cahaya matahari dilewatkan pada

banyak adalah.

prisma. Cahaya akan terurai menjadi berbagai

A.
B.
C.
D.

II.

Amperemeter
Voltmeter
Elektroskop
Generator Van De Graft.

C2 (Memahami)
LISTRIK

warna cahaya. Peristiwa ini disebut.


A.
B.
C.
D.

Refleksi
Refraksi.
Interferensi
Disperse

OPTIK

Suatu penghantar dikatakan mempunyai

Jika sinar datang yang menuju cermin datar

hambatan 1 Ohm jika:

disimbolkan dengan X dan sinar pantul di

(1) Kuat arus yang mengalir sebesar 2 simbolkan dengan Y, hubungan yang tepat
Amper yang disebabkan adanya beda keduanya yaitu.
potensial sebesar 1 volt
A. X=Y
(2) Kuat arus yang mengalir sebesar 1
B. X Y
Amper yang disebabkan adanya beda
C. X > Y
potensial sebesar 1 volt
D. X < Y
(3) Kuat arus yang mengalir sebesar 2
E. X=Y=0
Amper yang disebabkan adanya beda
potensial sebesar 2 volt
(4) Kuat arus yang mengalir sebesar 3
Amper yang disebabkan adanya beda

potensial sebesar 4 volt


Manakah pernyataan diatas yang benar ?
A.
B.
C.
D.
E.

(1) dan (3)


(2) dan (4)
(3) dan (2)
(1) dan (4)
(3) dan (4)

III.

C3 (Mengaplikasikan)
LISTRIK
Muatan listrik Q1 segaris dengan Q2 seperti pada

OPTIK
Sebuah benda diletakkan pada jarak 20 cm

gambar! ( k = 9 x 109 )

didepan cermin cembung dengan jarak fokus 20


cm. letak dan sifat bayangan yang terbentuk
adalah.
A. 10 cm , didepan cermin, tegak, dan maya
B. 20 cm, dibelakang cermin, terbalik dan
maya
C. 10 cm, dibelakang cermin, tegak, dan

Kuat medan listrik pada titik A adalah .....


B. 41,0 x 107 N/C
C. 40,5 x 107 N/C
D. 39,5 x 107 N/C

maya
D. 20 cm dibelakang cermin, terbalik, dan
nyata
E. 30 cm didepan cermin, tegak dan nyata

E. 31,5 x 107 N/C


F. 30,5 x 107 N/C

IV.

C4 (Menganalisis)
LISTRIK

OPTIK

Dua buah muatan q1 dan q2 terpisah pada Seorang dengan mata normal menggunakan
jarak r satu sama lain. Untuk memperkecil mikroskop dengan mata berakomodasi makgaya antara muatan q1 dan q2 menjadi simum itu berarti .
kali gaya semula maka..
A. Jarak harus dijadikan 2 r
B. Jarak harus dijadikan 0,5 r
C. Jarak harus dijadikan 0,25 r
D. Jarak harus dijadikan 4 r

A. Bayangan lensa obyektif 25 cm di


belakang lensa.
B. Bayangan lensa obyektif tak hingga.

C. Bayangan lensa okuler tak hingga


D. Bayangan lensa okuler 25 cm di depan
E. Bayangan lensa okuler 25 cm di
belakang

V.

Mengevaluasi
LISTRIK

OPTIK

Percobaan Hukum Ohm diperoleh data :


No
V
I
V/I
1
0,4
0,2
2,0
2
0,6
0,31
1,9
3
0,8
0,4
2,0
4
1,0
0,49
2,04
Dari data diatas dapat disimpulkan ..
A. Hasil bagi antara V dan I relatif tetap
B. Makin besar tegangan makin kecil
kuat arusnya
C. Makin kecil tegangan kuat arusnya
tetap
D. V dan I berbanding terbalik
VI.

Mencipta
LISTRIK

OPTIK

Anda mungkin juga menyukai