Anda di halaman 1dari 20

PERATURAN MENJAWAB SOAL

1. Berdoa sebelum mengerjakan


2. Tulis nama dan kelas
3. Baca soal dengan teliti
4. Jawab soal dangan benar dan berikan penjelasannya
5. Setelah semua soal dijawab, save as dengan nama dan kelas kalian, pada e-mail data di
lampirkan file (attach file), dan kirim ke emai: tiahayu.a@gmail.com,
6. Pengiriman jawaban terakhir hari jumat, tanggal 09 desember 2016, pukul 00.00

Selamat mengerjakan dan sukses


Terimakasih
NAMA :
KELAS :
Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan benar!

1. Batas yang ditarik dari garis dasar dengan jarak 12 mil ke arah laut lepas disebut .
B. batas teritorial
C. batas landasan kontinental
D. zona ekonomi ekslusif
E. batas laut utama
F. zona laut dalam
Jawab : B
Penjelasan:





1. Jarak zona ekonomi eksklusif (ZEE) Indonesia yang telah disepakati adalah...
A. 100 mil
B. 150 mil
C. 200 mil
D. 220 mil
E. 250 mil
Jawab : C
Penjelasan:





2. Indonesia terletak pada pusat pertemuan dua pegunungan muda, yaitu pegunungan sirkum
Mediterania dan pegunungan Sirkum Pasifik. Hal tersebut menunjukkan letak Indonesia
berdasarkan letak.
A. Geomorfologis
B. Astronomis
C. Gelologis
D. Geografis
E. Fisiologis
Jawab : C
Penjelasan:





3. Selat yang membatasi pulau sumatera dengan pulau Kalimantan adalah selat
A. Malaka
B. Karimata
C. Sunda
D. Gaspar
E. Makasar
Jawab : B
Penjelasan:





4. Sungai Mahakam terdapat di provinsi
A. Sumatera utara
B. Sumatera selatan
C. Jawa timur
D. Kalimantan selatan
E. Kalimantan timur
Jawab : E
Penjelasan:





5. Daratan yang menjorok ke laut disebut dengan
A. Teluk
B. Tanjung
C. Delta
D. Pantai
E. Pulau
Jawab : B
Penjelasan:





6. Letak astronomis Indonesia adalah ....
A. 6 LU-11 LU dan 94 BT-141 BT
B. 6 LU-11 LS dan 94 BT-141 BT
C. 6 LS-11 LS dan 94 BT-141 BB
D. 6 LS-11 LS dan 94 BB-141 BB
E. 6 LU-11 LS dan 94 BT-141 BB
Jawab : B
Penjelasan:





7. Potensi Indonesia berupa pegunungan api aktif yang tersebar di sebagian wilayah Indonesia
diakibatkan oleh pertemuan lempeng...
A. Eurasia-indoaustralia-antartika
B. Eurasia-filiphina-pasifik
C. Eurasia-indoaustralia-australia
D. Eurasia-eropa-asia
E. Eurasia-hindia-india
Jawab :
Penjelasan:





8. Indonesia mempunyai perbatasan di darat dengan negara...
A. Australia, Asia, Filipina
B. Australia, Timor Leste, Malaysia
C. Malaysia, Timor Leste, Papua Nugini
D. Papua Nugini, Filipina, Singapura
E. Singapura, Malaysia, Papua Nugini
Jawab : C
Penjelasan:





9. Potensi fisik yang dimiliki negara Indonesia adalah...
A. Letak, luas wilayah, iklim
B. Tanah, hidrologi, penduduk
C. Penduduk, letak, iklim
D. Iklim, jumlah penduduk, hidrologi
E. Budaya, jumlah penduduk, adat istiadat
Jawab : A
Penjelasan:





10. Garis Wallace ditarik dari timur Filipina, melalui Selat Makasar hingga perbatasan antara
Pulau .
A. Jawa dan Madura
B. Bali dan Lombok
C. Bali dan Timor Leste
D. Nusa Tenggara Timur dan Nusa Tenggara Barat
E. Jawa dan Bali
Jawab : B
Penjelasan:





11. Hewan berbulu tebal seperti bison, beruang kutub dan panda memiliki habitat di wilayah
Amerika Utara, Kanada dan Siberia. Faktor yang paling berpengaruh terhadap habitat
tersebut adalah .
A. biotik
B. edafik
C. klimatik
D. geografik
E. fisiografik
Jawab : C
Penjelasan:





12. Nama-nama fauna:
1 Anoa
2 Burung Maleo
3 Burung cenderawasih
4 Babi rusa
5 Burung merak
Fauna Indonesia tengah terdapat pada angka .
A. (1), (2) dan (4)
B. (1), (2) dan (5)
C. (1), (3) dan (5)
D. (2), (3) dan (4)
E. (3), (4) dan (5)
Jawab : A
Penjelasan:





13. Perhatikan berbagai jenis komunitas flora :
1 Stepa
2 Sabana
3 Taiga
4 Tundra
5 Hutan
Daerah luas yang ditumbuhi jenis tumbuh-tumbuhan berdaun jarum ditunjukkan oleh nomor
.
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
E. 5
Jawab : C
Penjelasan:





14. Hutan yang pada musim kemarau daunnya berguguran disebut
A. Hutan mangrove
B. Hutan musim
C. Sabana
D. Stepa
E. Tundra
Jawab : B
Penjelasan:




15. Keadaan hutan-hutan di Indonesia berbeda dari barat ke timur. Secara umum, keadaan hutan
bagian barat ke timur adalah . . . . . .
A. Stepa hutan hujan tropis sabana
B. Rimba sabana musim
C. Hutan hujan tropis musim sabana
D. Hutan hujan tropis sabana musim
E. Stepa hutan musim sabana
Jawab : C
Penjelasan:





16. Ujung kulon adalah salah satu suaka margasatwa yang melindungi hewan badak dan banteng
terdapat di
A. Jawa timur
B. Banten
C. Madura
D. Surabaya
E. Jakarta
Jawab : B
Penjelasan:





17. Di Indonesia di jumpai daerah sabana, yaitu terletak di
A. Papua
B. Sulawesi
C. Nusa tenggara barat
D. Maluku
E. Jawa
Jawab : C
Penjelasan:





18. Beruang panda yang terdapat di China, Unta di Afrika Utara, binatang-binatang kutub utara
seperti rusa dan beruang kutub, merupakancontoh fauna pada zona
A. Neartik
B. Neotropik
C. Paleartik
D. Oriental
E. Australian
Jawab : C
Penjelasan:





19. Wilayah Indonesia yang termasuk kedalam fauna Indonesia tengah adalah
A. jawa
B. Kalimantan
C. Maluku
D. Papua
E. Sulawesi
Jawab : E
Penjelasan:





20. Taman Nasional Gunung Tanjung Puting terdapat di provinsi...
A. Jawa Barat
B. Jawa Tengah
C. Jawa Timur
D. Sumatera Barat
E. Kalimantan Tengah
Jawab : E
Penjelasan:




21. Baru-baru ini Bank Dunia membatalkan pendanaan untuk proyek pembangunan jalan di
Aceh Karena akan membawa dampak negatif bagi Ekosistem Taman Nasionalyang
merupakan salah satu hutan terkaya yang masih tersisa di Asia tenggara
A. Baluran
B. Arjuno Lalijiwo
C. Gunung Leuser
D. Way Kambas
E. Pulau Komodo
Jawab : C
Penjelasan:





22. Ciri-ciri fauna bagian timur Indonesia adalah
A. Melata dan hidup di dua alam
B. Berbulu indah dan bersuara merdu
C. Berparuh dan pemakan daging
D. Bertulang keras dan bertenaga kuat
E. Melata dan berparuh
Jawab : B
Penjelasan:





23. Hutan suaka alam yang ditetapkan sebagai daerah perlindungan flora dan fauna disebut
dengan .
A. cagar alam
B. hutan lindung
C. cagar budaya
D. tanam nasional
E. suaka margasatwa
Jawab : A
Penjelasan:





24. Faktor yang menyebabkan tingkat kesuburan tanah diberbagai tempat menyebabkan
penyebaran flora dan fauna di seluruh dunia yang disebut dengan faktor
A. Klimatik
B. Edafik
C. Fisiografi
D. Biotik
E. Abiotic
Jawab : B
Penjelasan:





25. Salah satu manfaat AMDAL bagi pemerintah adalah . . . . . .
A. munculnya pertentangan dari masyarakat terhadap suatu proyek
B. manfaatnya tidak jelas bagi masyarakat
C. menghindarkan perusakan lingkungan hidup
D. sumber daya alam semakin rusak
E. bukan alat pengambil keputusan pemerintah
Jawab : C
Penjelasan:





26. Dampak negatif yang ditimbulkan dari alih fungsi hutan lindung menjadi lahan perumahan
adalah berikut ini ... .
A. sumber mata air hilang
B. rantai makanan ekosistem terganggu
C. bahan plasma nutfah hilang
D. turunnya iklim mikro didaerah hutan lindung
E. turunnya penghasilan penduduk didaerah sekitar
Jawab :
Penjelasan:





27. Jenis-jenis sumber daya:
1 Perikanan
2 Peternakan
3 Terumbu karang
4 Perkebunan
5 Pertanian
Jenis sumber daya alam berdasarkan lokasi di daratan terdapat pada angka .
A. (1), (2) dan (4)
B. (1), (3) dan (4)
C. (1), (3) dan (5)
D. (2), (3) dan (5)
E. (2), (4) dan (5)
Jawab : E
Penjelasan:




28. Sumber daya alam adalah suatu kekayaan alam yang berasal dari bumi dan dimanfaatkan
untuk.
A. Dikonsumsi langsung
B. Menjadi bahan baku
C. Memenuhi kebutuhan hidup manusia
D. Mencegah bahaya kekeringan
E. Ketahanan penduduk

Jawab : C
Penjelasan:





29. Tatanan unsur lingkungan hidup yang merupakan satu kesatuan dan saling mempengaruhi
disebut ... .
A. ekosistem
B. habitat
C. populasi
D. biotik
E. abiotik
30. Jawab :
31. Penjelasan:





32. Yang termasuk lingkungan abiotik adalah ... .
A. tanah dan tumbuhan
B. hewan dan tanah
C. hewan dan tumbuhan
D. air dan tumbuhan
E. air dan tanah
33. Jawab : E
34. Penjelasan:




35. Contoh contoh SDA yang tidak dapat diperbaharui adalah.


A. Kesuburan tanah, hewan, dan hutan
B. Hutan, batubara, dan tanah
C. Mineral, minyak bumi, dan batubara
D. Minyak bumi, hutan, dan hewan
E. Air, udara, dan minyak bumi

36. Jawab : C
37. Penjelasan:





38. Sumber daya alam yang berasal dari hewan dan tumbuhan disebut.
A. Sumber daya alam nabati
B. Sumber daya alam hewan
C. Sumber daya alam fisika
D. Sumber daya mineral
E. Sumber daya hayati
39. Jawab : E
40. Penjelasan:





41.
42. Pembangunan berwawasan lingkungan artinya adalah pembangunan yang .
A. mengutamakan kesehatan
B. mengutamakan pendayagunaan hasil
C. mengutamakan efisiensi dan efektifitas
D. mengutamakan keindahan dan kemegahan
E. mempetimbangkan kehidupan dan menghindari kerusakan
43. Jawab : E
44. Penjelasan:





45.
46. Kegiatan masyarakat :
1) Memperbaiki drainase alam yang rusak
2) Menghilangkan kandungan bahan beracun
3) Menyelamatkan top soil yang subur
4) Penanaman mengikuti garis kontur
5) Melakukan rotasi atau pergiliran tanaman
47. Upaya pelestarian yang dilakukan pada lingkungan yang rusak akibat penambangan
ditunjukkan oleh nomor
A. (1), (2), dan (3)
B. (1), (3), dan (4)
C. (1), (2), dan (5)
D. (2), (4), dan (5)
E. (3), (4), dan (5)
48. Jawab :
49. Penjelasan:





50. Ciri utama pembangunan berkelanjutan adalah
A. Pembangunan dilaksanakan secara bertahap
B. Penghematan anggaran pembangunan
C. Menjamin kesinambungan pembangunan antar generasi
D. Memastikan tidak menimbulkan pencemaran
E. Menghindari terjadinya kerusakan lingkungan
51. Jawab : C
52. Penjelasan:





53.
54. Analisis kondisi lingkungan mengenai dampak yang akan ditimbulkan oleh suatu proyek
pembangunan disebut dengan
A. Amdal
B. Ekolabel
C. Ekoefisiensi
D. Ekstensifikasi
E. Intensifikasi
55. Jawab :
56. Penjelasan:





57.
58. Daerah penghasil Tembaga di Papua adalah...
A. Tembagapura
B. Jayapura
C. Wamena
D. Fakfak
E. Nabire
59. Jawab : A
60. Penjelasan:





61.
62. Klasifikasi sumber daya alam yang tidak dapat diperbaharui dan termasuk bahan galian
golongan A adalah .
A. barubara, minyak bumi dan gas alam
B. emas, perak, seng dan mika
C. kapur, batubara dan emas
D. kaloin, pasir besi dan marmer
E. alumunium, pasir kuarsa dan gas alam
63. Jawab : A
64. Penjelasan:





65. Daerah yang bertanda ( ) seperti gambar merupakan daerah penghasil .
66.
67.
68.
69.
70.
71.
72.
73.
74.
A. bijih besi
B. timah
C. minyak bumi
D. emas
E. batubara
75. Jawab : C
76. Penjelasan:




77. Barang tambang yang dapat menghasilkan tenaga dan energi adalah.
A. Besi
B. Batubara
C. Emas
D. Timah
E. Tembaga

78. Jawab : D
79. Penjelasan:




80. Kepulauan Bangka Belitung dan Pulau Singkep merupakan kawasan penghasil bahan
tambang.
A. Bauksit
B. Nikel
C. Tembaga
D. Timah
E. Besi

81. Jawab :
82. Penjelasan:





83. Tujuan utama pembangunan berkelanjutan adalah
A. pemenuhan kebutuhan pada masa sekarang
B. kebebasan manusia dalam mengeksploitasi alam
C. pemberian sanksi kepada para perusak lingkungan
D. tetap tersedianya kebutuhan bagi generasi mendatang
E. pemenuhan kebutuhan ekonomi yang sebesarbesarnya
84. Jawab : D
85. Penjelasan:





86. Perhatikan tindakan-tindakan berikut!
87. 1) menggunakan bahan tambang sebanyak-banyaknya
88. 2) menggunakan teknologi yang tidak ramah lingkungan
89. 3) mengembangkan dan mengelola keanekaragaman hayati
90. 4) melakukan reklamasi dan rehabilitasi lahan kritis
91. Tindakan yang mencerminkan pembangunan berkelanjutan adalah nomor
92. A. 1) dan 2)
93. B. 1) dan 3)
94. C. 2) dan 3)
95. D. 2) dan 4)
96. E. 3) dan 4)
97. Jawab : E
98. Penjelasan:





99. Peristiwa kerusakan alam sebagai berikut:
1) hutan jati tampak kering karena meranggas pada musim kemarau
2) udara tercemar akibat asap industri
3) aliran sungai menggerus permukiman penduduk di bantaran sungai
4) lahan pertanian rusak akibat pemupukan berlebihan
100. 5) udara tertutup kabut asap akibat pembakaran hutan
101. Peristiwa kerusakan alam yang terjadi akibat tindakan manusia ditunjukkan oleh
nomer
102. A. 1), 2), dan 3)
103. B. 1), 3), dan 4)
104. C. 2), 3), dan 4)
105. D. 2), 4), dan 5)
106. E. 3), 4), dan 5)
107. Jawab : C
108. Penjelasan:





109. Contoh SDA terbaharukan kecuali...
A. Tumbuhan
B. Air
C. Angin
D. Hewan
E. Minyak Bumi
110. Jawab : E
111. Penjelasan:





112. Ketahanan pangan adalah suatu sistem yang terdiri dari subsistem...
A. Produksi, distribusi, konsumsi
B. Produksi, distribusi, ketersediaan
C. Ketersediaan, pemasaran, konsumen
D. Ketersediaan, produksi, pemasaran
E. Pemasaran, distribusi, penerimaan
113. Jawab :
114. Penjelasan:





115. Faktor yang terkait dengan ketahanan pangan adalah...
A. Konversi lahan pertanian dan perkebunan
B. Keterbatasan pemilik lahan
C. Pola makanan masyarakat yang berubah menjadi gandum dan sagu
D. Lahan di luar pulau Jawa yang termanfaatkan dengan baik
E. Alih fungsi lahan menjadi perumahan
116. Jawab :
117. Penjelasan:





118. Potensi sumber daya alam di Indonesia untuk bahan baku industri kecuali...
A. Sumber daya barang tambang
B. Perikanan
C. Pertenakan
D. Hidrologi
E. Atmosfer
119. Jawab :
120. Penjelasan:





121. Tanaman yang termasuk dalam tanaman perkebunan adalah.
A. Kopi, tembakau, dan padi
B. Karet, kopi, dan kelapa sawit
C. Padi, cengkeh, dan kopi
D. Coklat, padi, dan kopi
E. Padi, coklat, dan kopi
122. Jawab : B
123. Penjelasan:





124.
125.

Anda mungkin juga menyukai