Anda di halaman 1dari 3

KATA PENGANTAR

Assalamualaikum Wr.Wb.

Puji syukur kami panjatkan kepada Allah SWT karena kami dapat membuat
suatu karya baru, yaitu panduan praktikum Imunoserologi 1. Meskipun karya ini
merupakan karya yang sangat sederhana, kami berharap apa yang kami tuangkan
dalam buku panduan ini bukanlah suatu akhir dari keinginan kami, tetapi menjadi
awal dari cita-cita kami untuk lebih mengembangkan cara pengajaran yang dapat
bermanfaat dan memiliki retensi yang lebih lama bagi mahasiswa.
Imunoserologi adalah ilmu yang mempelajari prosedur-prosedur diagnostik
dan eksperimental yang berhubungan dengan imunologi dan menyangkut reaksi-
reaksi antigen dan antibodi. Sehingga nantinya saat melaksanakan penelitian skripsi
maupun setelah memasuki dunia kerja, mahasiswa TLM akan lebih terampil dalam
melakukan perannya di laboratorium. Dalam buku panduan ini akan diulas metode-
metode dari setiap pemeriksaan. Topik yang diulas merupakan topik awal yang akan
menjadi stimulus untuk mahasiswa dalam mendalami kemampuan melakukan
pekerjaan didalam laboratorium. Semoga ilmu yang sedikit ini memberikan manfaat
dan akan terus berguna untuk selanjutnya.
Penulis sadar bahwa modul ini masih jauh dari kesempurnan, oleh karena itu
penulis sangat mengharapkan saran dari berbagai pihak demi peningkatan kualitas
substansi modul ini. Akhir kata, semoga modul ini dapat bermanfaat untuk
pengembangan ilmu pengetahuan dan dinilai ibadah olehNya. Amin.

Kendari, 16 September 2016

Penulis
DAFTAR ISI

Halaman

Kata Pengantar

A. PERCOBAAN 1 3
(Penetapan Golongan Darah)
B. PERCOBAAN 2
(Pemeriksaan Hepatitis)
C. PERCOBAAN 3 15
(Pemeriksaan Sifilis)
D. PERCOBAAN 4
(Pemeriksaan HIV)
E. PERCOBAAN 5 28
(Pemeriksaan Kehamilan)
F. PERCOBAAN 6
(Pemeriksaan Narkoba)
G. PERCOBAAN 7 46
(Pemeriksaan Demam Tifoid)

Penutup
56
Kesimpulan

65

72

82

TATA TERTIB PRAKTIKUM


1. Praktikan harus sudah berada di tempat 10 menit sebelum praktikum
dimulai
2. Setiap Praktikan sudah harus membuat persiapan praktikum sebelum
praktikum dimulai
3. Laporan praktikum harus sudah diserahkan sebelum praktikum
berikutnya dimulai
4. Selama praktikum berlangsung, praktikan tidak di perkenankan ke
luar laboratorium, kecuali seizin asisten praktikum
5. Selama praktikum, Praktikan harus bekerja tenang, tertib, teratur dan
teliti.
6. Praktikan tidak diperkenankan meminjam alat-alat di bawah tangan
(tanpa sepengetahuan asisten).
7. Setelah praktikum selesai setiap praktium diharuskan membersihkan
praktikumnya masing-masing.
8. Alat-alat yang dipinjam selama praktikum harus diserahkan kembali
kepada petugas setelah praktikum selesai.
9. Data-data hasil praktikum diserahkan kepada asisten setelah
praktikum selesai.

Anda mungkin juga menyukai