Anda di halaman 1dari 2

Pemberian Informasi Kepada Masyarakat

No Dokumen :
SOP No.Revisi :
Tanggal Terbit :
Halaman : 1/1
Puskesmas Kotaratu Fatimah Arubusman
NIP. 19650904 200003 2 003
1. Pengertian Pemberian informasi adalah suatu kegiatan yang dilakukan oleh
puskesmas agar masyarakat, lintas program dan lintas sektor terkait
mengetahui kegiatan dan pelayanan yang disediakan oleh Puskesmas.
2. Tujuan Sebagai acuan langkah - langkah agar masyarakat, lintas program dan
lintas sektor terkait mengetahui kegiatan dan pelayanan yang disediakan
oleh puskesmas demi meningkatkan kerjasama dan saling memberi
dukungan dalam penyelenggaraan upaya kesehatan atau yang terkait
dengan kesehatan untuk mengupayakan pembangunan yang berwawasan
kesehatan.
3. Kebijakan Kepala Puskesmas Kotaratu No / / / /2017 tentang Pemberian Informasi
kepada Masyarakat, Lintas Sektor , Lintas Program tentang Tujuan ,
Sasaran, Tupoksi dan Kegiatan Puskesmas.
4. Referensi 1. Keputusan Menteri Kesehatan Nomor 75 tahun 2014 tentang Pusat
Kesehatan Masyarakat;
2. Permenkes No 44 Tahun 2016 Tentang Manajemen Puskesmas;
5. Prosedur/ langkah- A. Kepada pasien
langkah 1. Petugas menyapa pasien
2. Petugas mengidentifikasi kebutuhan informasi pasien
3. Petugas menjelaskan informasi yang dibutuhkan pasien, dan jika
diperlukan dapat memberikan brosur puskesmas kepada pasien.
B. Kepada masyarakat umum dan lintas sektor
1 Petugas memberikan informasi kepada masyarakat dan pihak terkait
baik lintas upaya maupun lintas sektoral tentang tujuan, sasaran,
tugas pokok, fungsi dan kegiatan Puskesmas baik melalui kader
kesehatan maupun pada pertemuan - pertemuan rutin seperti minilok
atau rapat koordinasi.
2 Petugas menyampaikan informasi dan sosialisasi yang jelas dan tepat
berkaitan dengan upaya kesehatan dan pelayanan yang disediakan
oleh Puskesmas kepada masyarakat dan pihak terkait.
3 Petugas menempelkan informasi tentang pelayanan Puskesmas pada
papan informasi dan dapat dibaca oleh masyarakat.
6. Unit terkait Semua Unit Terkait
2/2

Anda mungkin juga menyukai