Anda di halaman 1dari 6

Konten Proposal Sponsorship

1. Perpajakan Fia UB

Program Studi Perpajakan merupakan salah satu Program Studi di


lingkungan Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Brawijaya (FIA-UB), yang
berdiri karena adanya kebutuhan masyarakat
mengenai pendidikan perpajakan.

Program Studi (PS) ini bernama PS Perpajakan, yang secara resmi


beroperasi sejak tahun 2010 dengan berdasar surat Keputusan Rektor
Nomor 245/SK/2010 tertanggal 16 Agustus 2010 dan disahkan oleh
Keputusan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia Nomor
18/D/O/2011

Program studi S1 Perpajakan diharapkan bermanfaat :

a. Bagi Masyarakat

Untuk meningkatkan kualitas sumber daya manusia berupa tenaga ahli


dibidang perpajakan.

b. Bagi Pemerintah

Berperan serta dalam usaha peningkatan pendapatan Negara berupa


pajak melalui pengembangan sumber daya manusia di bidang perpajakan
dan sebagai mitra pemerintah dalam usaha intensifikasi dan ekstensifikasi
pajak.

c. Bagi Dunia Usaha.

Sebagai mitra dunia usaha

d. Bagi Lembaga.

Untuk meningkatkan kompetensi dan daya saing lembaga secara


nasional dan internasional.

2. Tax Achivements (Khusus Booklet Kemenkeu dan DJP)


a. 1st Winner
Tax Competition (2016)
Kompak UNAIR (2016)
Accounting Tax Competition (2016)
Indonesian Tax Champion (2016)
b. 2nd Winner
Kompak UNAIR (2017)
Taxplore UI (2014)
Ukrida Tax Challange UKRIDA (2014)
Petra Tax Competition (2014)
Tax Planning Competition UB (2013)
Smart Tax Competition UMM (2013)
c. 3th Winner
Petra Tax Competition (2017)
Tax Planning Competition UB (2015)
Tax Planning Competition UB (2014)
Kompak UNAIR (2014)
Kompak UNAIR (2013)
Taxplore UI (2013)
3. Apa itu Semnas
Seminar Nasional merupakan brand event tahunan dari Himpunan
Mahasiswa Perpajakan (HIMAPAJAK). Seminar Nasional merupakan
rangkaian kegiatan dari Himpunan Mahasiswa Perpajakan (HIMAPAJAK).
Rangkaian kegiatan ini di awali dengan Kegiatan Tax Planning Competition
(TPC), Call for Essay, dan yang terakhir Seminar Nasional. Seminar
Nasional ini mendatangkan pakar pakar profesional yang ahli dalam
bidang perpajakan yang nantinya akan membahas isu terhangat
khususnya di bidang perpajakan.
4. Latar Belakang
Mahasiswa adalah agent of change yang memiliki peran begitu
penting bagi perubahan bangsa. Sebagai agent of change sudah
seharusnya mahasiswa membantu pemerintah untuk menyukseskan
segala program yang telah direncanakan. Salah satu hal yang dapat
dilaksanakan yaitu menjadi perantara antara pemerintah khususnya
Lembaga keuangan dan Direktorat Jendral Pajak dengan masyarakat.
Adanya Seminar Nasional ini diharapkan dapat meningkatkan kepatuhan
Wajib Pajak serta mahasiswa dan masyarakat dapat membantu
pemerintah dalam pengimplementasian reformasi pajak.
5. Tujuan Kegiatan

1. OUT PUT
a. Melalui kegiatan seminar nasional perpajakan ini seluruh audience dapat
berinteraksi secara langsung dan menambah wawasan dibidang
perpajakan.
b. Audience dapat mengetahui secara langsung isu perpajakan terkini dan
memberikan sumbangsih pemikiran dari para audience.

2. OUT COME
a. Mempertemukan pakar profesional dalam dunia perpajakan dan audience
diharapkan dapat terjadi komunikasi antara keduanya (komunikasi dua
arah).
b. Mengenalkan program studi perpajakan kepada khalayak umum.
c. Sebagai acuan bagi civitas akademika perpajakan dan khalayak umum
untuk berfikir lebih kritis dan menambah wawasan di bidang perpajakan.

6. Rangkaian Kegiatan
a. Call For Essay
Hari : Jumat
Tanggal : 06 Oktober 2017
Waktu :
Lokasi : Aula Gedung C Lantai 3 , Fakultas Ilmu Administrasi,
Universitas Brawijaya
b. Gala Dinner
Hari: Jumat
Tanggal : 06 Oktber 2017
Waktu :
c. Seminar Nasional
Hari : Sabtu
Tanggal : 07 Oktober 2017
Waktu :
Lokasi : Samantha Krida Universitas Brawijaya
7. Bentuk Kegiatan (penjelasannya nyusul)
a. CFE
Perlombaan Essay tingkat nasional yang terdiri dari dua kategori yaitu
mahasiswa (strata 1, d3, serta d1 perpajakan) dan sma sederajat.
b. Opening Ceremony
Upacara pembukaan acara berupa sambutan sambutan, pemukulan
gong, penayangan video opening dan dimeriahkan dengan
penampilan tari tradisional.
c. Seminar Nasional Perpajakan :
Merupakan kegiatan yang mendatangkan pakar pakar profesional yang
ahli dalam bidang perpajakan dengan spesial keynotes speaker
menteri keuangan dan DJP pusat untuk membahas isu perpajakan yang
terkini.
8. Tema
Membangun Tax Compliance Melalui Reformasi Pajak di Era Masyarakat
Modern.
9. Sub Tema
a. Evaluasi penerapan Self Assessment System selama 34 tahun (1983
2017).
b. Cost and Benefit Reformasi Birokrasi dan Transformasi Kelembagaan
(RBTK) Kementerian Keuangan.
c. Langkah kongkrit pelaksanaan Reformasi Birokrasi dan Transformasi
Kelembagaan (RBTK) Kementerian Keuangan.
d. Realisasi pelaksanaan reformasi pajak dalam Reformasi Birokrasi dan
Transformasi Kelembagaan (RBTK) Kementerian Keuangan.
e. Keseimbangan Tax Administration, Tax Policy, dan Tax Law dalam
rangka membangun kepatuhan pajak
f. Peran aktif mahasiswa dan masyarakat dalam kepatuhan pajak diera
masyarakat modern dalam perspektif pemerintah.
g. Peran aktif mahasiswa dan masyarakat dalam kepatuhan pajak diera
masyarakat modern dalam perspektif masyarakat.
10.Rundown Acara

Jumat 6 Oktober 2017


Waktu Durasi Acara
Berkumpul di Ruang Makan dan Percakapan
18.30 19.00 30
Ringan
Makan Malam Bersama Keynote Speaker,
19.00 20.00 60 Pemateri, dan Jajaran Dekanat Fakultas Ilmu
Administrasi Universitas Brawijaya
20.00 21.00 60 Briefing Pemateri
Sabtu 7 Oktober
2017
Waktu Durasi Acara
07.00 07.30 30 Registrasi Peserta dan Penampilan Band
07.30 07.35 5 Pembukaan Acara
07.35 07.40 5 Pembacaan Doa
07.40 07.45 5 Menyayikan Indonesia Raya
07.45 07.50 5 Video Opening
07.50 08.00 10 Hiburan Tari
08.00 08.05 5 Sambutan Ketua Pelaksana
08.05 08.10 5 Sambutan Ketua Himapajak
08.10 08.15 5 Sambutan Ketua Prodi Perpajakan
08.15 08.20 5 Sambutan Dekan FIA UB
08.20 08.25 5 Sambutan Rektor UB
08.25 08.30 5 Pengenalan Keynote Speaker 1
08.30 08.35 5 Pengenalan Keynote Speaker 2
Pemukulan Gong oleh Dekan dan Keynote
08.35 08.40 5
Speaker
Sesi Foto Bersama Keynote Speaker 1,
08.40 08.45 5 Keynote Speaker 2, Narasumber 1,
Narasumber 2, dan Moderator
08.45 08.50 5 Pengenalan Moderator
Penyerahan Piala 1, 2, dan 3 TPC dan CFE
08.50 09.05 15 (kategori SMA dan Mahasiswa) oleh Keynote
Speaker serta Sesi Foto
Pembacaan Kesimpulan dari Hasil Essay Juara
09.05 09.15 10
1 CFE katergori SMA
Pembacaan Kesimpulan dari Hasil Essay Juara
09.15 09.25 10
1 CFE katergori Mahasiswa
Penyampaian Ulasan Mengenai Topik Seminar
09.25 10.10 45
Oleh Keynote Speaker 1
Penyerahan Cindera Mata dari Panitia kepada
10.10 10.15 5
Keynote Speaker 1
Penyampaian Ulasan Mengenai Topik Seminar
10.15 11.00 45
Oleh Keynote Speaker 2
Penyerahan Cindera Mata dari Panitia kepada
11.00 11.05 5
Keynote Speaker 2
Pengenalan 2 (dua) Narasumber oleh
11.05 11.10 5 Moderator dengan pembacaan CV 2 (dua)
Narasumber sekaligus
11.10 11.40 30 Penyampaian materi oleh Narasumber 1
11.40 12.10 30 Penyampaian materi oleh Narasumber 2
Sesi Tanya Jawab Langsung ditujukan untuk 2
12.10 12.50 40
Narasumber
12.50 12.55 5 Kesimpulan Seminar Nasional
Pemberian Cindera mata dari Panitia kepada
12.55 13.00 5
Narasumber 1, Narasumber 2, dan Moderator
Sesi Foto Bersama Narasumber 1,
13.00 13.05 5
Narasumber 2, dan Moderator
13.05 13.10 5 Penutupan Seminar Nasional

11.Anggaran Dana (NYUSUL DARI BENPEL)


a. Divisi Acara
b. Divisi Kestari
c. Divisi Perlengkapan
d. Divisi Transkom
e. Divisi PDD
f. Divisi Humas dan Dana
12.Sponsorship Package (NYUSUL DARI BENPEL)
Platinum Package 50% Rp.
Gold Package 30% Rp.
Silver Package 15% Rp.
Bronze Package 8% Rp.
13.Package

Package Plantinum Gold Silver Bronze

14.Other Package
15.Media Partner package
a. Pencantuman Logo Sponsor pada media publikasi
b. Pemasangan Umbul Umbul
c. Promosi Online (Media Sosial)
d. Baliho
e. Id Card
f. Photobooth
g. Tiket
h. X- Banner
i. Backdrop
j. Flayer
k. Ad Lips
16.Gambaran Package Sponsor
17.About Himapajak
HMP merupakan salah satu Himpunan Mahasiswa Prodi Perpajakan
yang berada di lingkungan LKM Universitas Brawijaya dan LKM Fakultas
Ilmu Administrasi. Himpunan ini didirikan di Malang, 26 Mei 2012 dan
rresmi menjadi organisasi di Fakultas Ilmu administrasi, Universitas
Brawijaya. HMP kemudian dirubah nama menjadi HIMAPAJAK dan lambang
himpunan turut diganti.

18.OA Himapajak
Media Punya Lah ya aku tak hafal
19.CP Semnas Kapel
Nama : Maykel Ricardo
No HP : 081315622951
Email : maykelricardo97@gmail.com
Line : maykelricardo
CO Sponsor
Nama : Sonny Alvian
No HP : 085730650735
Email : sonnyalvian@gmail.com
Line : sonnyalvian
CO Humas
Nama : Rahil Tsalatsah
No HP : 081230260499
Email : rtsalatsah@gmail.com
Line : rtsalatsah
20.Gala Dinner
Makan malam bersama antara Keynote Speaker , Pemateri, Jajaran
Dekanat, Ketua Jurusan Administrasi bisnis, Ketua program studi
administrasi perpajakan Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Brawijaya.
Gala dinner ini bertujuan untuk mengenalkan prodi perpajakan, fakultas
ilmu administrasi, universitas brawijaya ke jenjang menteri keuangan,
direktorat jendral pajak, serta konsultan pajak yang ada di Indonesia.

jl. Kapten Piere Tendean No. 1

Anda mungkin juga menyukai