Anda di halaman 1dari 3

PERAWATAN JENAZAH

No. Dokumen :
No. Revisi :
SOP TglTerbit :
Halaman :

BLUD UPT TandaTangan Kepala Puskesmas


DARSONO, SKM, MM
PUSKESMAS
NIP.196803121989031006
DAWE
1. Tujuan Dapat melakukan perawatan jenazah dengan tepat
2. Kebijakan Sebagai pedoman standar asuhan keperawatan
Pelaksanaan perawatan jenazah harus mengikuti langkah -
langkah yang tertuang dalam SOP
3. Ruang Lingkup IGD,
Rawat Inap,
kamar jenazah
4. Definisi Perawatan jenazah adalah perawatan pasien setelah meninggal
5. Prosedur a. Petugas menyiapkan alat yang diperlukan dan membawa ke
dalam ruangan
b. Petugas mengatur lingkungan sekitar tempat tidur, menjaga
privasi pasien, menutup koridor, mencuci tangan
c. Petugas memakai sarung tangan
d. Petugas menempatkan tubuh pasien pada posisi supinasi
e. Petugas menutup mata jenazah
f. Petugas mengambil gigi palsu bila diperlukan dan menutup mulut
jenazah
g. Petugas melepas perhiasan dan menyerahkan kepada keluarga
h. Petugas mengganti balutan bila ada balutan atau luka
i. Petugas melipat tangan jenazah sesuai dengan agamanya
menggunakan kassa sebagai tali
j. Petugas mengikat kedua ibu jari kaki dan kaki jenazah
k. Petugas menutup seluruh tubuh jenazah
l. Petugas melepas sarung tangan dan mencuci tangan
m. Petugas melakukan observasi selama 2 jam
n. Petugas membuat surat keterangan meninggal
6. Diagram Alir Petugas menyiapkan alat yang Petugas mengatur lingkungan Petugas memakai
diperlukan dan membawa ke dalam sekitar tempat tidur, menjaga
ruangan privasi pasien, menutup koridor, sarung tangan
mencuci tangan

Petugas mengambil gigi Petugas menutup mata Petugas menempatkan


palsu bila diperlukan dan jenazah tubuh pasien pada posisi
menutup mulut jenazah supinasi

Petugas melepas perhiasan Petugas mengganti Petugas melipat tangan


dan menyerahkan kepada balutan bila ada balutan jenazah sesuai dengan
keluarga atau luka agamanya menggunakan
kassa sebagai tali

Petugas melepas sarung Petugas menutup seluruh Petugas mengikat kedua


tangan dan mencuci tubuh jenazah ibu jari kaki dan kaki
tangan jenazah

Petugas membuat surat


keterangan meninggal
Petugas melakukan
observasi selama 2 jam

7. Referensi Kesepakatan bersama


8. Dokumen Terkait Catatan Medis
Catatan Keperawatan
9. Distribusi IGD,
Rawat Inap,
kamar jenazah

9. Rekaman historis perubahan


No Yang dirubah Isi Perubahan Tgl mulai diberlakukan
PERAWATAN JENAZAH
No. Kode :
Terbitan :
No. Revisi :
Tgl. Mulai :
DAFTAR TILIK Berlaku
BLUD UPT Halaman :
Puskesmas
Dawe

No Langkah Kegiatan Ya Tidak Tidak


Berlaku
1 Apaka petugas menyiapkan alat yang diperlukan dan
h membawa ke dalam ruangan ?
2 Apaka petugas mengatur lingkungan sekitar tempat tidur,
h menjaga privasi pasien, menutup koridor, mencuci
tangan ?
3 Apaka petugas memakai sarung tangan ?
h
4 Apaka petugas menempatkan tubuh pasien pada posisi
h supinasi ?
5 Apaka petugas menutup mata jenazah ?
h
6 Apaka petugas mengambil gigi palsu bila diperlukan dan
h menutup mulut jenazah ?
7 Apaka petugas melepas perhiasan dan menyerahkan
h kepada keluarga ?
8 Apaka petugas mengganti balutan bila ada balutan atau
h luka?
9 Apaka petugas melipat tangan jenazah sesuai dengan
h agamanya menggunakan kassa sebagai tali ?
10 Apaka Petugas mengikat kedua ibu jari kaki dan kaki
h jenazah ?
11 Apaka petugas menutup seluruh tubuh jenazah ?
h
12 Apaka petugas melepas sarung tangan dan mencuci
h tangan?
13 Apaka petugas melakukan observasi selama 2 jam ?
h
14 Apaka petugas membuat surat keterangan meninggal ?
h

CR: %.
Dawe,
Pelaksana/ Auditor

()

Anda mungkin juga menyukai