Anda di halaman 1dari 4

PEMERIKSAAN URINE (PP TES DAN PROTEIN

URINE, GLUKOSA URINE DAN PH URINE)


No. Dokumen :
No. Revisi :
SOP
Tanggal Terbit :
Halaman : 1/ 4

Puskesmas Rawat Inap WIRNO SUSANTO, SKM, M.Si


Sindangbarang NIP. 19700312 199203 1 006
1. Pengertian Pemeriksaan urine adalah suatu prosedur pemeriksaan
hcg, protein, gula dan ph di dalam urine menggunakan
metode cepat( stik)
2. Tujuan Sebagai acuan dalam melakukan pemeriksaan urine
3. Kebijakan -
4. Referensi - UU RI No. 36 th 2009 tentang Kesehatan
- Kepmenkes RI No. 364/Menkes/SK/III/ 2003 tentang
Laboratorium Kesehatan
- Pedoman nasional pengendalian tuberculosis tahun
2014
- Brosur urinalysis reagent strips
-
5. Langkah-langkah a. Petugas menerima permintaan laboratorium dari
masing-masing klinik
b. Informed Concent
c. Petugas menyerahkan pot urine pada pasien
d. Petugas mempersilahkan pasien ke kamar mandi
e. Petugas meminta pasien untuk menyimpan pot
yang sudah berisi urine di ruang Lab
f. Petugas melakukan pemeriksaan urine sesuai
permintaan:
g. Pemeriksaan HCG (PP Test) :
h. Petugas memakai APD
i. Mengambil strip Hcg urine
j. Masukan strip ke dalam pot yang berisi urine
sampai batas maximal yang telah di
tentukan,tunggu selama 30 detik.
k. Angkat strip Hcg dari pot yang berisi urine,maka
hasil akan terbaca 1 menit kemudian
l. Petugas membacakan hasil pemeriksaan PP Test
kepada pasien

1
m. Petugas menuliskan hasil pemeriksaan pada
Formulir dan register pemeriksaan Lab
n. Petugas menyerahkan hasil pemeriksaan Lab ke
klinik yang meminta

o. Pemeriksaan Urinalysis( protein urine, glucose


urine, Ph):
Petugas memakai APD
Mengambil strip urinalysis
Masukan strip urinalysis ke dalam pot yang
berisi urine sampai batas maximal yang telah di
tentukan,tunggu selama 30 detik.
Angkat strip urinalysis dari pot yang berisi
urine,maka hasil akan terbaca 1 menit
kemudian
Petugas membacakan hasil pemeriksaan PP
Test kepada pasien
Petugas menuliskan hasil pemeriksaan pada
Formulir dan register pemeriksaan Lab
Petugas menyerahkan hasil pemeriksaan Lab ke
klinik yang meminta

6. Unit Terkait Laboratorium

2
Rekaman Historis Perubahan
Tgl. Mulai
No Yang Dirubah Isi Perubahan
Diberlakukan

3
4

Anda mungkin juga menyukai