Anda di halaman 1dari 1

SOP COMPRESSOR

Adapun langkah-langkah pengoperasian kompresor ialah :

1. Check kondisi oli.


2. Check tombol atau lampu indikator dalam keadaan berfungsi.
3. Pastikan semua output menggunakan control valve yang standar (valve safety indicator).
4. Check kondisi power batrei atau sambungan kabel dan pastikan menggunakan material yang
standard an dalam keadaan standar.
5. Operator harus mengetahui dan memiliki sertifikasi pengoprasian kompresor.
6. Sebelum menyalakan kompresor pastikan tidak ada orang disekitar kecuali operator dan
ketika mesin sudah beroperasi tidak boleh mematikan atau menghiduopkan kembali mesin
selain operator.
7. Pastikan alat pemadam api ada disekitar mesin.
8. Selama mesin menyala operator tidak boleh meninggalkan mesin dan tidak boleh
meninggalkan mesin dalam kondisi menyala.
9. Ketika ingin mematikan mesin kompresor tersebut pastikan semua lampu indikator dalam
keadaan mati dan mesin mati dengan sempurna.
10. Ketika ingin meninggalkan mesin pastikan dalam keadaan tertutup dan tidak menghalangi
akses.

Anda mungkin juga menyukai