Anda di halaman 1dari 2

Manifestasi klinis

Ditentukan oleh lokasi tumor

Lobus frontal :

Menimbulkan gejala perubahan kepribadian seperti depresi

Menimbulkan masalah psikiatrik

Bila jaras motorik tertekan maka akan timbul kejang fokal

Bila menekan permukaan media dapat menyebabakan inkontinensia

Pada lobus dominan akan menimbulkan gejala afasia

Lobus temporal :

Dapat menimbulkan gejala hemianopsia

Gejala neuropsikiatrik : amnesia, hipergrafia

Lesi pada lobus yang dominan dapat menyebabkan afasia

Lobus parietal :

Akan menimbulkan gangguan sensorik dan motorik yang kontralateral

Gejala homonim hemianopia

Lobus oksipital :

Menimbulkan homonim hemianopia yang kontralateral

Gangguan penglihatan

Tumor di cerebello pontin angle :

Tersering terkena ke n VII yaitu acustik neurinoma

Gejala awalnya gangguan pendengaran

Glioma batang otak :

Menimbulkan neuropati cranial : diplopia, facial weakness

Tumor di cerebellum :
Gangguan berjalan dengan gejala TIK yang tinggi

Nyeri kepala yang khas di daerah oksipital yang menjalar ke leher dan spasme
dari otot otot servikal

Peningkatan tekanan intrakranial :

Sefalgia, mual dan muntah

Edema papil n. optikus

Pandangan kabur

Trias klasik :

Nyeri kepala

Papil edema

Muntah

Anda mungkin juga menyukai