Anda di halaman 1dari 5

KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Tuhan yang maha pengasih dan penyayang yang telah
melindungi dan menyertai penulis dalam usaha menyelesaikan karya tulis ini dengan
baik.
Penulisan ini di maksudkan sebagai salah satu persaratan untuk mengikuti
UAS/UAN Tahun Pelajaran 2008/2009 pada SEKOLAH MENENGAH ATAS NEGERI 1
PANDAWAI.
Selanjutnya penulis tidak lupa mengucapkan terima kasih kepada:
1. Bapak Clasius J. Mbiliyora, S.Pd, selaku Kepala Sekolah SMA Negeri 1
Pandawai
2. Ibu Antonia Daud, S.H, selaku Guru Pembimbing yang telah bersedia
memberikan bimbingan, saran serta arahan kepada penulis untuk menyelesaikan
karya tulis ini.
3. Bapak dan Ibu Guru yang telah memberi kesempatan kepada penulis dalam
penyelesaian karya tulis ini.
4. Orang tua yang telah memberikan bimbingan berupa moril dan materil kepada
penulis dalam menyelesaikan karya tulis ini.
5. Semua pihak yang penulis tidak sempat menyebutkan satu persatu yang telah turut
serta membantu penulis dalam menyelesaikan karya tulis ini.
Penulis menyadari sepenuhnya bahwa karya tulis ini masih juauh dari
kesempurnaan, oleh karena itu dengan lapang dada penulis menerima semua kritik dan
saran yang bersifat konstruktif guna penyempurnaan karya tulis berikutnya.
Harapan penulis, semoga karya tulis ini bermanfaat bagi pembaca sebagai salah
satu sumber informasi bagi peningkatan pengembangan cakra wala berfikir.
Kawangu 2 april 2009

Penulis

ARTIKEL KESEHATAN

Artikel dan informasi seputar dunia kesehatan.Tips dan panduan menjaga dan
memelihara kesehatan kita. Nutrisi dan supplement kesehatan.

Sabtu, 08 Agustus 2009

PENYAKIT KENCING MANIS ATAU DIABETES MELLITUS (DM)

PENYAKIT KENCING MANIS ATAU DIABETES MELLITUS (DM)

Penyakit Kencing Manis atau Diabetes Mellitus (DM) adalah penyakit akibat
terganggunya proses metabolisme gula darah di dalam tubuh, sehingga kadar gula dalam
darah menjadi tinggi. Kadar gula dalam darah penderita diabetes saat puasa adalah lebih
dari 126 mg/dl dan saat tidak puasa atau normal lebih dari 200 mg/dl. Sedangkan pada
orang normal kadar gulanya berkisar 60-120 mg/dl.
Secara normal karbohidrat dalam makanan yang kita makan akan diubah menjadi glukosa
yang selanjutnya akan didistribusikan ke seluruh sel tubuh untuk dijadikan energi dengan
bantuan insulin. Namun pada orang yang menderita kencing manis atau diabetes mellitus,
glukosa sulit masuk ke dalam sel karena insulin dalam tubuh kurang atau tidak ada.
Sehingga mengakibatkan kandungan glukosa dalam darah meningkat, dan pada
gilirannya dapat menyebabkan akibat yang merugikan. Orang yang menderita Diabetes
Mellitus kadar gula dalam darah menjadi sangat tinggi setelah makan dan anjlok bila
sedang puasa.

Ada dua type Diabetes Mellitus:

DM tipe 1 adalah di mana tubuh kekurangan hormon insulin atau istilahnya


Insulin Dependent Diabetes Mellitus (IDDM), dan
DM tipe 2 di mana hormon insulin dalam tubuh tidak dapat berfungsi dengan
semestinya atau istilahnya Non-Insulin Dependent Diabetes Mellitus (NIDDM).

Gejala

Penyakit kencing manis atau diabetes mellitus memiliki gejala awal yang ditandai dengan
meningkatnya kadar gula dalam darah hingga diatas 160-180 mg/dL. Kadar gula dalam
darah yang tinggi akan membuat ginjal membuang air tambahan untuk mengencerkan
sejumlah besar glukosa yang hilang akibat banyaknya glukosa yang dikeluarkan melalui
air kemih.

Akibatnya, penderita diabetes mellitus sering buang air kecil / kencing (poliuri) dan
penderita diabetes juga mudah merasa haus yang berlebihan sehingga banyak minum
(polidipsi).

Banyaknya glukosa yang ke luar juga menyebabkan penderita penyakit diabetes


seringkali merasakan lapar yang luar biasa sehingga banyak makan (polifagi).

Gejala lainnya adalah pandangan kabur, pusing, mual dan berkurangnya ketahanan tubuh
selama melakukan olah raga. Penderita diabetes yang gula darahnya kurang terkontrol
lebih peka terhadap infeksi.

Faktor-faktor Penyebab

Penyakit Diabetes Mellitus belum diketahui dengan pasti penyebabnya, namun


kegemukan atau overweight diduga merupakan salah satu faktor pencetusnya. Penyakit
Diabetes yang timbul akibat kegemukan ini biasanya terjadi pada usia lanjut alias umur
diatas 40 tahun

Diabetes mellitus dapat disebabkan adanya riwayat keturunan, namun Diabetes bukan
100% penyakit turunan. Penyakit Diabetes dapat dipicu karenan gaya hidup yang buruk.
Setiap orang dapat terkena penyakit Diabetes Mellitus, baik tua maupun muda. Waspada
bagi anda yang memiliki orang tua yang merupakan pengidap diabetes, karena anda akan
juga memiliki bakat gula darah jika tidak menjalankan gaya hidup yang baik / sehat

Penyakit Diabetes Bisa Mematikan

Penderita Penyakit kencing manis atau diabetes mellitus sangat rentan terkena berbagi
komplikasi penyakit tubuh lainnya. Hal ini disebabkan kadar gula dalam darah penderita
diabetes yang terus meningkat bisa mengakibatkan rapuhnya pembuluh darah dan
rusaknya pembuluh darah, saraf dan struktur internal lainnya.

Komplikasi kronis Diabetes mellitus meyebablkan penderita mudah terserang penyakit


lainnya:

2x lebih mudah mengalami trombosit otak ( pembekuan darah dibagian otak)


menyebabkan stroke.
2x lebih mudah mengalami penyakit jantung koroner
7x lebih mudah mengalami gagal ginjal kronis
25x lebih mudah mengalami kebutaan
5 x lebih mudah mengalami gangrene

Baca juga info kesehatan 8 Kebiasaan Yang Merusak/Memperburuk Kesehatan"

Posted by zoomyadam at 10:58


Labels: artikel kesehatan, Diabetes Mellitus, gula darah, info kesehatan, insulin, Kencing
manis, penyakit kencing manis

1 comments:

DIET-SEHAT mengatakan...

jaga kesehatan dengan baik yuuk?? diabetes atau sering disebut juga dengan
penyakit degeneratif, yang berasal dari pola makan yang buruk atau salah, ayoo
jaga kesehatan dari sekarng, dana tur pola makan anda, mau dapet tips diet sehat
gratis?? just kllik aja http://yunda.diet-sehat.com/i/yunda anda akan mendpatkan
tips2nya via e-mail anda...

PENTING !

Semua tulisan di blog ini adalah hanya untuk tujuan informasi belaka dan bukan
pengganti advis kesehatan atau medis, pemeriksaan, diagnosis atau perawatan
profesional. Mintalah selalu nasihat kepada dokter Anda atau ahli kesehatan profesional
sebelum menjalani pengobatan baru, membuat perubahan apa pun pada pengobatan yang
sudah ada, atau mengubah dengan cara apapun Anda saat ini atau melakukan diet hidup.
Jangan menunda-nunda atau mengabaikan saran medis berdasarkan informasi di situs ini.
Informasi medis berubah dengan pesat sementara kami melakukan upaya untuk
memperbarui konten di blog ini, beberapa informasi mungkin sudah tak sesuai lagi. Tidak
ada informasi kesehatan pada Blog ini, termasuk informasi mengenai terapi herbal dan
suplemen diet lainnya, yang diatur atau dievaluasi oleh Food and Drug Administration
dan oleh karena itu informasi dalam blog ini tidak boleh digunakan untuk mendiagnosa,
mengobati, menyembuhkan atau mencegah penyakit apa pun tanpa pengawasan seorang
dokter.

Tanda dan Gejala Kencing Manis (Diabetes Melitus)

oleh Heryan Tony dalam Kesehatan pada 11-09-2009 jam 9:18 am

Tags: diabetes, diabetes melitus, dm, gejala diabetes, glukosa, gula darah, kencing
manis, metabolisme

Gejala kencing manis atau yang biasa disebut Diabetes Melitus selain gejala khas juga
disertai gejala umum. Diabetes melitus (DM) adalah keadaan hiperglikemia (kelebihan
kadar gula dalam darah) yang berlangsung lama (kronik) disertai berbagai kelainan
metabolik akibat gangguan hormonal, yang menimbulkan berbagai komplikasi kronik
pada berbagai organ tubuh.

Berikut gejala khas dari Diabetes Melitus yaitu:

Banyak makan (polifagia).


Banyak minum (polidipsi).
Banyak kencing (poliuria).
Lemas.
Berat Badan turun.

Selain itu juga disertai gejala lain yang mungkin dikeluhkan oleh penderita kencing
manis, seperti: kesemutan, gatal, mata kabur, dan impotensi pada pria serta pruritus vulva
(rasa gatal pada daerah kemaluan) pada wanita.

Untuk mendiagnosa secara pasti apakah seseorang benar menderita penyakit kencing
manis atau Diabetes Mellitus maka diperlukan pemeriksaan gula darah (glukosa). DM
jika gula darah sewaktu lebih dari 200mg/dl atau gula darah puasa sama dengan atau
lebih dari 126mg/dl.

Semoga kita bisa terhindar dari penyakit DM dengan menerapkan berbagai pola hidup
sehat. Penyakit ini tidak bisa disembuhkan secara total, namun dapat dikendalikan dengan
olah raga, diet dan obat-obatan.

Sumber: Buku Kapita Selekta Kedokteran Edisi Ketiga Jilid Pertama, Penerbit Media
Aesculapius, Tahun 1999

Tips Pencegahan Kencing Manis


Thursday, 04 June 2009
Kencing manis merupakan suatu kelompok penyakit yang ditandai dengan tingginya
kadar gula darah akibat dari
berkurangnya produksi insulin. Diabetes dapat menyebabkan komplikasi yang serius dan
dapat menyebabkan kematian
dini. Tapi hal tersebut dapat kita cegah dengan secara sederhana mengubah gaya hidup
keseharian kita. Jika Anda
sudah mengidap kencing manis, dianjurkan Anda untuk tetap mengkonsumsi obat
penanggulangannya sesuai dengan
anjuran dokter, dan beberapa saran berikut dapat Anda ikuti sebagai kontrol yang lebih
baik untuk kesehatan Anda.
Jika Anda tertarik untuk mencegah diabetes, terlebih dahulu Anda harus tahu apa itu
diabetes:
Diabetes artinya kandungan gula dalam darah yang terlalu tinggi. Diabetes adalah ketidak
mampuan tubuh untuk
memproduksi insulin (diabetes tipe 1) atau penggunaan insulin yang salah (diabetes tipe
2). Jika kita mengetahui
penyebab diabetes, maka kita bisa mencegah atau menanganinya dengan tepat. Ada dua
tipe penyebab diabetes:
sebab yang tidak bisa diatasi, dan sebab yang bisa kita atasi.
Penyebab Yang Tidak Bisa Datasi
Keturunan-Seperti yang sudah kita ketahui bersama bahwa gen akan diturunkan dari satu
generasi ke generasi
berikutnya. Jika seorang ibu mengidap kencing manis, maka 2 sampai 3 % anak-anaknya
akan megidap kencing manis.
Jika bapaknya juga mengidap kencing manis, kemungkinan anaknya mengidap kencing
manis juga semakin besar.
Umur-Orang yang berusia lanjut kemungkinan terjangkit kencing manis adalah lebih
besar dibanding dengan orang yang
berusia muda. Kencing manis dapat saja menyerang pada segala usia, tapi 80% kasus
muncul pada usia diatas 50
tahun.
Penyebab Yang Dapat Kita Cegah
Kegemukan-Banyak penyakit yang diakibatkan oleh kegemukan, salah satunya adalah
kencing manis.
Stres-Gangguan emosi seringkali dikaitkan dengan pemicu berbagai penyakit. Banyak
studi yang melaporkan akibat
langsung dari tekanan darah yang tinggi terhadap kencing manis.
Catatan-Catatan Penting Penanganan Dan Atau Pencegahan Kencing Manis.
Kegemukan: Jaga berat badan Anda ideal. Lingkar pinggang Anda usahakan dibawah 40
inci untuk pria dan dibawah 38
inci untuk wanita.
Selalu mengkomsumsi makanan yang sehat: Kurangi makan makanan yang berlemak,
gula, dan alkohol. Makan
seperlunya makanan yang mengandung susu, daging, dan protein lainnya. Perbanyak
makan sayur, buah, kacang
polong, padi-padian.
Perbanyak gerak fisik: ubahlah sedikit kebiasaan keseharian Anda, misalnya pergunakan
tangga (menghindari lifts,
eskalator), usahakan berjalan kaki untuk jarak tempuh yang pendek, bermain-main
dengan anak, berkebun,
membersihkan mobil sendiri, membersihkan rumah, olah raga ringan, misalnya jalan
santai, senam erobik, berenang,
olah raga permainan lainnya misalnya bulu tangkis, latihan-latihan untuk menurunkan
berat badan juga sangat baik
untuk dilakukan..
Waspadalah bila Anda Sakit: Kencing manis tipe 1 disebabkan oleh kacaunya sistem
kekebalan yang menyerang tubuh
kita sendiri karena dianggap sebagai ancaman. Hal tersebut disebabkan oleh berbagai
virus seperti campak, influenza,
virus otak dan polio.
Sumber : http://gayahidupsehat.info/2009/04/02/pencegahan-kencing-manis-3/Dapatkan
herbal Yang InsyaAllah sudah
teruji Untuk Penyembuhan Kencing Manis :
- AKAR ZAITUN (JAMU KENCING MANIS)
-
AKAR ZAITUN
JAMU KENCING MANIS
Sembuhkan Penyakit Segarkan Badan, dan Bebas Makan & Pantangan
Produsen : CV Vermindo International
Perijinan :
DEPKES RI POM TR. NO : 053 347 621
Obat Herbal | Grosir Herbal Muslim | Habbatussauda | Madu
http://www.tokoislam.info Menggunakan Joomla! Generated: 26 September, 2011, 12:15
Isi : 100 kapsul
Komposisi :
Zingiber Officinale 10%
Curcuma Domistica 5%
Languas Galanga 10%
Piper Betle 25%
Curcuma Xanthorrhiza 10%
Andrographis Parigulata 15%
Bahan-bahan lain sampai 100%
- Detail Produk Klik Disini
Obat Herbal | Grosir Herbal Muslim | Habbatussauda | Madu

Anda mungkin juga menyukai

  • Afp
    Afp
    Dokumen1 halaman
    Afp
    serlykahileba
    Belum ada peringkat
  • Afp
    Afp
    Dokumen1 halaman
    Afp
    serlykahileba
    Belum ada peringkat
  • Afp
    Afp
    Dokumen1 halaman
    Afp
    serlykahileba
    Belum ada peringkat
  • Afp
    Afp
    Dokumen1 halaman
    Afp
    serlykahileba
    Belum ada peringkat
  • Afp
    Afp
    Dokumen1 halaman
    Afp
    serlykahileba
    Belum ada peringkat
  • Afp
    Afp
    Dokumen1 halaman
    Afp
    serlykahileba
    Belum ada peringkat
  • Afp
    Afp
    Dokumen1 halaman
    Afp
    serlykahileba
    Belum ada peringkat
  • Afp
    Afp
    Dokumen1 halaman
    Afp
    serlykahileba
    Belum ada peringkat
  • Afp
    Afp
    Dokumen1 halaman
    Afp
    serlykahileba
    Belum ada peringkat
  • Uraian Tugas Perawat
    Uraian Tugas Perawat
    Dokumen1 halaman
    Uraian Tugas Perawat
    serlykahileba
    Belum ada peringkat
  • Afp
    Afp
    Dokumen1 halaman
    Afp
    serlykahileba
    Belum ada peringkat
  • Format RRI
    Format RRI
    Dokumen2 halaman
    Format RRI
    serlykahileba
    Belum ada peringkat
  • Jasa Rri
    Jasa Rri
    Dokumen4 halaman
    Jasa Rri
    serlykahileba
    Belum ada peringkat
  • Afp
    Afp
    Dokumen1 halaman
    Afp
    serlykahileba
    Belum ada peringkat
  • Afp
    Afp
    Dokumen1 halaman
    Afp
    serlykahileba
    Belum ada peringkat
  • DP3 2011-2012
    DP3 2011-2012
    Dokumen5 halaman
    DP3 2011-2012
    serlykahileba
    Belum ada peringkat
  • CAMPAK
    CAMPAK
    Dokumen1 halaman
    CAMPAK
    serlykahileba
    Belum ada peringkat
  • Artikel Kesehatan
    Artikel Kesehatan
    Dokumen5 halaman
    Artikel Kesehatan
    serlykahileba
    Belum ada peringkat
  • Afp
    Afp
    Dokumen1 halaman
    Afp
    serlykahileba
    Belum ada peringkat
  • Jasa Rri
    Jasa Rri
    Dokumen4 halaman
    Jasa Rri
    serlykahileba
    Belum ada peringkat
  • Afp
    Afp
    Dokumen1 halaman
    Afp
    serlykahileba
    Belum ada peringkat
  • Afp
    Afp
    Dokumen1 halaman
    Afp
    serlykahileba
    Belum ada peringkat
  • Data Pengunjung Puskesmas
    Data Pengunjung Puskesmas
    Dokumen3 halaman
    Data Pengunjung Puskesmas
    serlykahileba
    Belum ada peringkat
  • CAMPAK
    CAMPAK
    Dokumen1 halaman
    CAMPAK
    serlykahileba
    Belum ada peringkat
  • Data Pengunjung Puskesmas
    Data Pengunjung Puskesmas
    Dokumen3 halaman
    Data Pengunjung Puskesmas
    serlykahileba
    Belum ada peringkat
  • DP3 2011-2012
    DP3 2011-2012
    Dokumen5 halaman
    DP3 2011-2012
    serlykahileba
    Belum ada peringkat
  • Dinas Kesehatan Kabupaten Sumba Timur
    Dinas Kesehatan Kabupaten Sumba Timur
    Dokumen2 halaman
    Dinas Kesehatan Kabupaten Sumba Timur
    serlykahileba
    Belum ada peringkat
  • Dinas Kesehatan Kabupaten Sumba Timur
    Dinas Kesehatan Kabupaten Sumba Timur
    Dokumen2 halaman
    Dinas Kesehatan Kabupaten Sumba Timur
    serlykahileba
    Belum ada peringkat
  • Daftar Nilai Sem 2 16
    Daftar Nilai Sem 2 16
    Dokumen40 halaman
    Daftar Nilai Sem 2 16
    serlykahileba
    Belum ada peringkat