Anda di halaman 1dari 3

PERSYARATAN UNTUK AKTA KELAHIRAN

1. Surat pengantar dari Kelurahan / Desa setempat ( F 2. 01 )


2. Surat keterangan lahir dari penolong kelahiran
3. Mengisi formulir pelaporan kelahiran ( F 2. 05 )
4. Foto copy kartu keluarga ( KK )
5. Foto copy kartu tanda penduduk elektronik ( KTP - EL ) orang tua ( Suami / Istri )
6. Foto copy kartu tanda penduduk elektronik ( KTP - EL ) sansi ( 2 Orang Saksi )
7. Foto copy buku nikah / itsbat nikah / duplikat akta nikah
8. Melampirkan foto copy ijazah / STTB bagi yang sudah memiliki
9. Bagi yang mengurus akta kelahiran lebih dari 1 ( Satu ) orang, berkas dipersiabkan 1 (
Satu ) rangkap untuk 1 ( Satu ) permohonan sesuai dengan jumlah permohonan akta
kelahiran.

PERSYARATAN UNTUK MENGURUS AKTA KEMATIAN


1. Surat pengantar keterangan kematian dari Kelurahan / Desa setempat
2. Mengisi formulir pelaporan kematian ( F 2. 29 )
3. Surat keterangan kematian dari yang menerangkan kematian ( Rumah Sakit / Kepolisian
/ Kepala Desa Setempat )
4. KK dan KTP - EL yang meninggal dunia
5. Foto copy kartu tanda penduduk elektronik ( KTP - EL ) Saksi ( 2 Orang Saksi )

PERSARATAN UNTUK MENGURUS AKTA PERCERAIAN


1. Keputusan pengadilan perceraian
2. Akta perkawinan asli
3. Formulir isian akta perceraian
4. Kartu keluarga ( KK ) asli
5. Foto copy kartu tanda Penduduk elektronik ( KTP - EL ) Saksi
6. Pengantar dari Kelurahan / Desa

PERSYARATAN UNTUK MENGURUS AKTA PERKAWINAN


1. Surat pengantar dari Kelurahan / Desa setempat
2. Mengisi formulir pelaporan perkawinan ( F 2 . 09 )
3. Foto copy akta kawin dari gereja
4. Foto copy kartu keluarga ( KK ) Nasional
5. Foto copy kartu tanda penduduk elektronik ( KTP - EL ) suami / istri
6. Foto copy kartu tanda penduduk elektronik ( KTP - EL ) saksi ( 2 Orang Saksi )
7. Pass fhoto berdampingan suami / istri 4 X 6 sebanyak 4 lembar
8. Foto copy Ijazah / STTB suami / istri

PERSYARATAN UNTUK PERMOHONAN KK BARU BAGI YANG BARU


MEMBENTUK RUMAH TANGGA

1. Membawa kartu keluarga ( KK ) asli nasional orang tua masing masing ( Suami / Istri )
jika telah mempunyai kartu keluarga ( KK ) nasional
2. Membawa kartu tanda penduduk ( KTP EL )
3. Melampirkan Foto copy surat pindah dari Kelurahan / Desa setempat bagi yang pindah
datang dari daerah asal suami maupun istri
4. Mengisi forlilir FL. 01 ( Biodata Keluarga ) yang ditanda tangan Lurah / Kepala Desa
setempat
5. Mengisi formulir FL. 06 ( Permohonan Kartu Keluarga ) yang ditanda tangan oleh Lurah /
Kepala Desa setempat
6. Bagi penduduk yang non muslim melampirkan Foto copy akta perkawinan dari catatan
sipil dan surat kawin dari gereja
7. Surat pengantar dari kecamatan setempat
8. Foto copy surat nikah dan bagi yang tidak memiliki surat nikah agar membuat surat
keterangan kawin dari keluran / desa setempat dan ditanda tangani 2 ( dua ) orang saksi
disertai materai Rp. 6.000
9. Foto copy surat nikah bagi penduduk yang muslim

PERSYARATAN UNTUK PERMOHONAN PENAMBAHAN NUMPANG


ANGGOTA KELUARGA BARU
1. Bagi penduduk yang menumpang dalam keluarga mengisi formulir F 1. 03 (
Pertambahan Penduduk / Anggota Keluarga ) yang ditandatangani oleh lurah /
kepala desa setempat disertai Foto copy 4 X 6 sebanyak 1 ( satu ) lembar
2. Surat keterangan lahir dari dokter / bidan / penolong yang diketahui lurah / kepala
desa
3. Surat pindah dari daerah asal bagi penduduk yang ditambahkan ke kartu keluarga
4. Membawa kartu keluarga ( KK ) / nasional asli
5. Mengisi formulir F 1. 07 ( Permohonan Kartu Tanda Penduduk Elektronik ) yang di
tandatangan lurah / kepala desa setempat
6. Bagi yang telah memiliki KTP EL agar melampirkan KTP EL asli
SYARAT UNTUK PERMOHONAN KTP EL YANG TELAH MEMIKI KK
NASIONAL

1. Foto copy kartu keluarga ( KK ) nasional


2. Mengisi formulir F 1. 07 ( Permohonan KTP EL ) yang ditandatangani oleh lurah /
kepala desa setempat dan disertai photo pemohon
3. Lampirkan Ijazah / STTB

SYARAT UNTUK PERMOHONAN KK DAN KTP EL YANG HILANG

1. Membawa surat keterang hilang dari kepolisian


2. Foto copy kartu keluarga ( KK )
3. Melampirkan Ijazah / STTB

Anda mungkin juga menyukai