Anda di halaman 1dari 4

Description

Kerangka Acuan Kelas Ibu Mei


Download Kerangka Acuan Kelas Ibu Mei

Transcript

LAPORAN HASIL KEGIATAN PERTEMUAN KRR KERANGKA ACUAN KELAS IBU


DI PUSKESMAS KEBONSARI I. PENDAHULUAN Untuk menambah wawasan dan
ketrampilan ibu hamil yang berada di wilayah kerja Puskesmas Kebonsari, maka perlu
diadakan kelas ibu hamil bagi mereka. Dalam kelas ibu tersebut ibu hamil di harapkan
mampu meningkatkan wawasan dan ketrampilan tentang kehamilan, persalinan, nifas, dan
perawatan bayi baru lahir. Kelas Ibu Hamil ini merupakan sarana untuk belajar bersama
tentang kesehatan bagi ibu hamil, dalam bentuk tatap muka dalam kelompok yang bertujuan
untuk peningkatan derajat kesehatan Ibu dan anak, terutama pada kelompok yang paling
rentan kesehatan yaitu ibu hamil, bersalin dan bayi pada masa perinatal. Hal ini ditandai
dengan tingginya Angka Kematian Ibu (AKI) dan Angka Kematian Bayi (AKB). Pelaksanaan
kelas ibu di Puskesmas Kebonsari ini dilakukan di Kelurahan Baturetno selama tiga kali
pertemuan dalam setahun yaitu pada bulan agustus, september dan oktober. II. TUJUAN 1.
Umum Meningkatkan pengetahuan, merubah sikap dan perilaku ibu agar memahami tentang
kehamilan, perubahan tubuh dan keluhan selama kehamilan, perawatan kehamilan,
persalinan, perawatan nifas, KB pasca persalinan, perawatan bayi baru lahir, mitos /
kepercayaan / adat istiadat setempat, penyakit menular dan akte kelahiran. 2. Khusus a.
Terjadinya interaksi dan berbagi pengalaman antar peserta (ibu hamil dengan ibu hamil) dan
antar ibu hamil dengan petugas kesehatan/bidan. b. Meningkatkan pemahaman, sikap dan
perilaku ibu hamil tentang kehamilan, perubahan tubuh dan keluhan, perawatan kehamilan,
persalinan, perawatan, KB pasca persalinan, perawatan bayi baru lahir, mitos / kepercayaan /
adat istiadat setempat yang berkaitan dengan kesehatan ibu dan anak, penyakit menular, akte
kelahiran. III. SASARAN Peserta adalah ibu hamil sejumlah : POS I : 1 Orang POS II : 1
Orang POS III : 1 Orang POS IV : 1 Orang POS V : 1 Orang IV. DANA Sumber biaya
pertemuan berasal dari BOK Puskesmas Kebonsari tahun 2015 V. PENANGGUNG JAWAB
Penanggung jawab kegiatan Kelas Ibu adalah pengelola Program KIA Tuban, 10 Agustus
2015 Mengatahui Kepala Puskesmas Kebonsari Penanggung jawab dr.Hj.NOOR
ISTICHAWARI SRI REJEKI, Amd.Keb NIP.19660617 200212 2 003 NIP.19770302
200801 2 015 JADWAL KEGIATAN KELAS IBU HAMIL DI PUSKESMAS
KEBONSARI HARI/ TANGGAL JAM MATERI PEMBERI MATERI KET Senin 03
08 - 2015 POS I 08.00 - 11.00 Kehamilan Perubahan tubuh selama hamil Bidan
Kelurahan Selasa 04 08 - 2015 POS II 08.00 11.00 Keluhan umum saat hamil
dan penatalaksanaan Perawatan sehari-hari Bidan Kelurahan Rabu 05 08 - 2015 POS
III 08.00 11.00 Gizi Tanda-tanda bahaya kehamilan Bidan Kelurahan Kamis 06
08 - 2015 POS IV 08.00 11.00 P4K Tanda awal persalinan Bidan
Kelurahan Senin 10 08 - 2015 POS V 08.00 11.00 Tanda bahaya persalinan
Proses persalinan Bidan Kelurahan Tuban, 10 Agustus 2015 Penanggung jawab SRI REJEKI,
Amd.Keb NIP.19770302 200801 2 015
X

Recommended
Samsung Relative Evaluation Report on S1, iPhone

Written in 2010, this competitive analysis shows benchmarking by Samsungs product


engineering team, and an overwhelmingly detailed screen-by-screen comparison of the
iPhone

Web-

Presentaciones Exitosas

Adapatacin y mejoramiento de un original de Utcl, traducida al espaol, que contiene una


serie de mejoras y cambios no solo en su estructura, sino en sus patrones, ya

Sorority Appearance Guidelines


I cannot stress how important Spanx are.

- -

1:00 - .

Terry Hendrix NFL Lawsuit

Terry C. Hendrix seeks over $88 billion "for but not limited to: negligence, breach of
fiduciary duty, and also reckless disregard" after an overturned call in

Exit 6 Starbucks letter

A Cottleville watering hole has written an open letter to Starbucks and mailed a check for $6
after receiving a cease and desist letter from the coffee chain over the use
Postal Service traffic ticket tussle

The Jan. 22 and Jan. 31 letters between American Traffic Solutions and the U.S. Postal
Service regarding unpaid traffic infractions by mail carriers in East Cleveland, Ohio.

Jade Helm Martial Law WW3 Prep Document 1

Please see original article at All News Pipeline:


http://www.allnewspipeline.com/index.php?pr=Jade_Helm_2015Two month long WW3 -
martial law exercises to be held in 7 southern

Como fazer Fichamento de Texto ou Livro

Sugesto de como fazer um fichamento de leitura. Obs: esta a segunda verso do slide; a
primeira verso recebe 669 visitas.

View more

Anda mungkin juga menyukai