Anda di halaman 1dari 2

Kasus I :

Ny. Ann, 45 th datang ke apotek dengan keluhan nyeri, bengkak dan kesemutan pada tungkai
dan jempol kaki. Pasien sudah mengalami gejala tersebut selama beberapa bulan belakangan dan
gejala sering kambuh pada pagi atau malam hari. Diketahui kadar asam urat pasien tersebut
sebesar 10 mg/dL. Pasien juga memiliki berat badan berlebih dan sering makan makanan yang
mengandung jeroan dan kacang goreng. Sebagai seorang apoteker, pengobatan apakah yang
tepat yang dapat direkomendasikan untuk pasien?

Terapi farmakologi

Apoteker menyarankan untuk memberikan Allopurinol 100 mg 1 kali sehari untuk mengobati
asam urat, karena pasien tersebut mengalami gejala-gejala asam urat yang juga dibuktikan
dengan nilai kadar asam urat pasien yang melebihi normal. Allopurinol merupakan inhibitor
xantin oksidase dengan menghambat pembentukan hipoxantin menjadi xantin, jika xantin tidak
terbentuk maka tidak terjadi pembentukan asam urat.

Namun jika gejala masih terjadi sebaiknya pasien segera memeriksakan diri ke dokter untuk
mendapat penanganan yang lebih tepat.

Terapi non farmakologi

Pasien disarankan untuk

- Mengurangi makanan yang berlemak, terutama jeroan (diet purin)


- Mengurangi konsumsi kacang-kacangan.
- Beristirahat yang cukup
- Lakukan olahraga ringan dan hindari minuman beralkohol
Kasus II :

Tn G (55 thn) pergi ke Apotek dengan keluhan nyeri pada sendi jari kaki, pergelangan kaki,
lutut, jari tangan dan pergelangan tangan. Pasien mengatakan menderita asam urat sudah 2 tahun
dan sering kambuh. Pasien juga mengatakan senang makan jeroan di rumah makan padang.
Diketahui kadar asam urat serum pasien 9 mg/dl dan pada persendian jari, sendi lutut dan
pergelangan tangan dan kaki terlihat inflamasi (kemerahan, bengkak dan teraba hangat), sebagai
seorang Apoteker, pengobatan apakah yang tepat untuk direkomendasikan ke pasien?

Terapi farmakologi :

Apoteker dapat merekomendasikan untuk memberikan Piroxicam 20 mg 1 kali sehari 1 tablet


untuk mengatasi gejala asam urat pada pasien yang berupa nyeri dan inflamasi pada sendi tangan
dan kaki.

Piroxicam merupakan anti inflamasi non steroid yang bekerja dengan menghambat enzim yang
memproduksi prostaglandin, yaitu senyawa yang dilepas tubuh dan menyebabkan rasa sakit serta
peradangan.

Terapi non farmakologi :

1. Istirahat cukup dan banyak minum air putih


2. Hindari mengonsumsi alcohol
3. Hindari konsumsi jeroan dan kacang-kacangan (diet purin)
4. Perbanyak makan sayur dan buah
5. Olahraga ringan secara teratur

Anda mungkin juga menyukai

  • 3600 Detik
    3600 Detik
    Dokumen42 halaman
    3600 Detik
    Gustavo Sebastian Johansson
    Belum ada peringkat
  • DUS Asma Fix
    DUS Asma Fix
    Dokumen23 halaman
    DUS Asma Fix
    Gustavo Sebastian Johansson
    Belum ada peringkat
  • Skor Translate RCT
    Skor Translate RCT
    Dokumen4 halaman
    Skor Translate RCT
    Gustavo Sebastian Johansson
    Belum ada peringkat
  • Pengaruh Video Game Terhadap Perilaku Konsumtif
    Pengaruh Video Game Terhadap Perilaku Konsumtif
    Dokumen2 halaman
    Pengaruh Video Game Terhadap Perilaku Konsumtif
    Gustavo Sebastian Johansson
    Belum ada peringkat
  • Format Data Peserta UKAI
    Format Data Peserta UKAI
    Dokumen20 halaman
    Format Data Peserta UKAI
    Gustavo Sebastian Johansson
    Belum ada peringkat
  • Kasus Gout
    Kasus Gout
    Dokumen1 halaman
    Kasus Gout
    Gustavo Sebastian Johansson
    Belum ada peringkat
  • Soal Pak Gun
    Soal Pak Gun
    Dokumen2 halaman
    Soal Pak Gun
    Gustavo Sebastian Johansson
    Belum ada peringkat
  • Assasement Parkinson
    Assasement Parkinson
    Dokumen8 halaman
    Assasement Parkinson
    Gustavo Sebastian Johansson
    Belum ada peringkat
  • Mbuh
    Mbuh
    Dokumen6 halaman
    Mbuh
    Gustavo Sebastian Johansson
    Belum ada peringkat
  • Pak Simon Industri
    Pak Simon Industri
    Dokumen8 halaman
    Pak Simon Industri
    Gustavo Sebastian Johansson
    Belum ada peringkat
  • d300170013 Stupa A1 Suryosatrio
    d300170013 Stupa A1 Suryosatrio
    Dokumen5 halaman
    d300170013 Stupa A1 Suryosatrio
    Gustavo Sebastian Johansson
    Belum ada peringkat
  • Kasus Dan Terapi Hair Treatment
    Kasus Dan Terapi Hair Treatment
    Dokumen20 halaman
    Kasus Dan Terapi Hair Treatment
    Gustavo Sebastian Johansson
    Belum ada peringkat
  • PCD KIE
    PCD KIE
    Dokumen5 halaman
    PCD KIE
    Gustavo Sebastian Johansson
    Belum ada peringkat
  • Daftar Isi
    Daftar Isi
    Dokumen6 halaman
    Daftar Isi
    Lionel Andreas Brama
    Belum ada peringkat
  • Acak2an Isk
    Acak2an Isk
    Dokumen13 halaman
    Acak2an Isk
    Gustavo Sebastian Johansson
    Belum ada peringkat
  • 1098 - Lembar Assessment
    1098 - Lembar Assessment
    Dokumen5 halaman
    1098 - Lembar Assessment
    Gustavo Sebastian Johansson
    Belum ada peringkat
  • Just in Case
    Just in Case
    Dokumen3 halaman
    Just in Case
    Gustavo Sebastian Johansson
    Belum ada peringkat
  • Cover Jurnal Skripsi
    Cover Jurnal Skripsi
    Dokumen2 halaman
    Cover Jurnal Skripsi
    Gustavo Sebastian Johansson
    Belum ada peringkat