Anda di halaman 1dari 1

ADMINISTRASI USULAN KENAIKAN PANGKAT

No. Dokumen Revisi Halaman 1/1


RSUP SANGLAH
DENPASAR OT.02.03/SPO.II.D.9/14485./2010 .

DITETAPKAN OLEH :
SPO Tanggal Terbit ; Direktur Utama

ADMINSTRASI & 07 September 2010


MANAJEMEN
Dr. I Wayan Sutarga, MPHM
NIP. 195409221982031002

Pengertian Kenaikan Pangkat adalah penghargaan yang diberikan atas prestasi kerja dan pengabdian
Pegawai Negeri Sipil yang bersangkutan terhadap Negara. Selain itu, kenaikan pangkat
juga dimaksudkan sebagai dorongan kepada Pegawai Negari Sipil untuk lebih
meningkatkan prestasi kerja dan pengabdiannya.

Tujuan Untuk memberikan kesejahteraan kepada Pegawai Negeri Sipil atas prestasi dan
pengabdiannya sebagai Pegawai Negeri Sipil sesuai dengan peraturan yang berlaku.

Kebijakan 1. UU No. 8 tahun 1974 Jo Undang Undang No. 43 tahun 1999 tentang Pokok-Pokok
Kepegawaian
2. Peraturan Pemerintah RI No. 12 tahun 2002 tentang Perubahan Atas Peraturan
Pemerintah No. 99 tahun 2000 tentang Kenaikan Pangkat Pegawai Negeri Sipil

Prosedur
1. Membuat perencanaan kenaikan pangkat bagi Pegawai Negeri sipil periode April dan
Oktober.
2. Pengumpulan berkas dan memeriksa kelengkapan berkas sesuai dengan jenis
Kenaikan Pangkat masing-masing :
1. Reguler
2. Pilihan :
a. Kenaikan pangkat bagi PNS yang menduduki Jabatan Struktural
b. Kenaikan pangkat bagi PNS yang menduduki Fungsional tertentu
c. Kenaikan pangkat bagi PNS yang menduduki Jabatan tertentu
d. Kenaikan pangkat bagi PNS yang menunjukan prestasi kerja luar biasa
e. Kenaikan pangkat bagi PNS yang menemukan penemuan baru yang
bermanfaat bagi Negara
f. Kenaikan pangkat bagi PNS yang memperoleh Surat Tanda Tamat
Belajar/ Ijasah
3. Kenaikan Pangkat Anumerta
4. Kenaikan Pangkat Pengabdian
3. Entry dan Usulan Kenaikan Pangkat Online
4. Pengiriman berkas usul Kenaikan Pangkat

Unit Terkait 1. Para Direktur RSUP Sanglah Denpasar


2. Para Pejabat Struktural RSUP Sanglah Denpasar
3. Kepala Instalasi RSUP Sanglah Denpasar
4. Kepala SMF RSUP Sanglah Denpasar

Anda mungkin juga menyukai