Anda di halaman 1dari 2

RSIA

SITTI KHADIJAH III PENGENDALIAN LALAT


MAMAJANG

No. Dokumen No. Revisi Halaman

023/KH3/2014 0 1 dari 2

Ditetapkan,
Tanggal Terbit Direktur RSIA Sitti Khadijah III
PROSEDUR TETAP
25/ 11/ 2014
Dr . Hj Darmawati Djalil.MM,DPDK
NB: 972620
Pengertian Pengendalian lalat adalah suatu kegiatan yang
bertujuan untuk menekan Jumlah lalat dengan
memakai insektisida ( serangga mati karena racun
dihisap).
Tujuan 1. Mencegah agar semua bahan pangan tidak
terkontaminasi oleh vektor lalat.
2. Mencegah terjadinya penularan penyakit, terutama
penyakit saluran pencernaan melalui media vektor.
Kebijakan 1. Upaya pengendalian harus dilakukan secara
teratur, dengan insektisida yang ditempatkan pada
penampan lalat yang sebelumnya diidentifikasi
terlebih dahulu.
2. Pemasangan di lakukan pada setiap jam 06.00
pagi dan pengambilan pada jam 12.30.
3. Pemasangan dihentikan bila kepadatan lalat sudah
berkurang.
Persiapan Prosedur 1. Petugas memakai APD:Masker,Handscond
2. Mempersiapkan alat dan bahan : Flies killer,
penampan.

Pelaksanaan 1. Bersihkan penampan dengan washlap.


2. Taburkan flies killer secara merata di penampan.
RSIA
SITTI KHADIJAH III PENGENDALIAN LALAT
MAMAJANG

No. Dokumen No. Revisi Halaman

023/KH3/2014 0 2 dari 2

3. Kontrol dan bersihkan bila ada lalat yang mati


diluar daerah penampan.

Pasca Pelaksanaan
1. Bersihkan dan cuci penampan dan sisa insektisida
dan bangkai lalat setelah selesai digunakan.
2. Simpan peralatan bila sudah selesai
Unit Terkait Kesling
Petugas Kebersihan

Anda mungkin juga menyukai