Anda di halaman 1dari 5

TERM OF REFERENCE (TOR)

LOMBA KARYA TULIS ILMIAH NASIONAL

BUILD YEAR 2017

A. LATAR BELAKANG

Guna meningkatkan sistem kompetisi di tingkat mahasiswa yang berorientasi di


dunia teknik sipil, maka perlunya diadakan sebuah kegiatan yang dapat
meningkatkan skill dan kompetensi dari mahasiswa khususnya dalam bidang teknik
sipil. Peningkatan keahlian dan peningkatan teknologi melalui inovasi bahan dan
inovasi teknologi pelaksanaan di bidang teknik sipil sangat penting bagi semua
pelaku industri konstruksi agar dapat bersaing dan unggul di Negara Indonesia
maupun global. Lomba karya tulis inovasi ini juga diharapkan menjadi rujukan
bagi instansi lain guna ikut serta dalam meningkatkan kompetensi di dunia teknik
sipil. Lomba karya tulis inovasi ini merupakan pemaparan ide kreatif dan menjadi
langkah awal untuk di temukannya gagasan inovasi dalam bidang metode
pelaksanaan konstruksi dan teknologi bahan konstruksi. Diharapkan dengan
diadakannya lomba ini, ide-ide kreatif dari para mahasiswa di seluruh Indonesia
terkait ilmu teknik sipil dapat tersalurkan guna ditindak lanjuti dengan riset dan
tinjauan lebih lanjut yang akan dilakukan oleh praktisi dan akademisi di dunia
teknik sipil. Kegiatan ini diharapkan mampu menjadi ajang pertukaran ide antara
para akademisi dan praktisi di bidang konstrusi untuk menciptakan inovasi di
bidang konstruksi.
B. TUJUAN

Adapun tujuan dari penyelenggaraan kegiatan ini adalah sebagai berikut:


a. Meningkatkan kemampuan mahasiswa dalam menuangkan ide dalam bentuk
karya tulis

b. Memperoleh ide kreatif dari mahasiswa di bidang konstruksi

C. TEMA
Adapun tema yang dilombakan dalam kegiatan ini yaitu :

Perkembangan Teknologi Inovasi Konstruksi Ramah Lingkungan dan


Berkelanjutan.

D. JADWAL PELAKSANAAN.

Hari, Tanggal : Sabtu-Minggu, 16-17 Desember 2017

Tempat : Kampus V Universitas Sebelas Maret (UNS), Pabelan


E. TANGGAL PENTING

Registrasi 20 Oktober - 30 November 2017

Batas pengumpulan Naskah 30 November 2017

Pengumuman Finalis 4 Desember 2017

Technical Meeting 16 Desember 2017

Presentasi (Final) 17 Desember 2017

Pengumuman Pemenang 17 Desember 2017

F. KETENTUAN PERLOMBAAN

I. Prosedur Pendaftaran

1.Peserta mendaftarkan diri terlebih dahulu dengan mengunduh terlebih dahulu


formulir pendaftaran yang dapat diunduh di website BUILDYEAR
www.buildyearuns.blogspot.co.id

2.Formulir pendaftaran yang telah diisi oleh masing-masing tim langsung


dikirim kepada pihak panitia melalui email buildyearuns @gmail.com atau CP
yang tertera.

3. Peserta Lomba membayar biaya pendaftaran sebesar Rp 120.000,- per karya


untuk setiap tim yang terdiri dari 2-3 orang mahasiswa yang berasal dari
perguruan tinggi yang sama

4. Pembayaran dapat dilakukan secara transfer ke rekening Bank BRI a.n Adji
Putra Abriantoro, Nomor rekening : 3700-01-038616-53-5
5. Pada saat pendaftaran tim peserta menyertakan :

a) Foto copy / scan bukti transfer pembayaran (untuk via transfer bank)
b) Formulir pendaftaran, dapat didownload di
www.buildyearuns.blogspot.co.id
c) Foto copy / scan Kartu Tanda Mahasiswa

6.Berkas pendaftaran dapat dikirimkan melalui email buildyearuns@gmail.com

7..Penulisan karya disesuaikan dengan template (download di


www.buildyearuns.blogspot.co.id )

8. Setelah melakukan pendaftaran di atas, setiap tim peserta wajib melakukan


konfirmasi kepada panitia penyelenggara lomba via SMS dengan format
sebagai berikut : LKTINBY2017_Universitas asal_Nama Ketua Tim.
Dikirimkan ke : 082115003739 (Abriantoro), 083128102455 (Wisnu)

II. Format Penulisan Naskah

Format penulisan naskah dapat di download di website kami


(www.buildyearuns.blogspot.co.id )

G. KATEGORI PEMENANG LOMBA


Kriteria penilaian Lomba Karya Tulis Ilmiah yaitu sebagai berikut ini :

a. Penilaian terdiri dari 3 aspek :

1. Naskah karya tulis (Seleksi Tahap Pertama)

2. Presentasi karya tulis (Bagi yang lolos ke babak final)

b. Penilaian dilakukan oleh Tim Juri yang telah ditetapkan panitia Lomba Karya
Tulis Ilmiah BUILD YEAR 2017

c. Penulisan harus sesuai dengan template

H. PENGHARGAAN KATAGORI I MAHASISWA/UMUM

Juara I : Rp 2.000.000,00 + trophy + sertifikat

Juara II : Rp 1.500.000,00 + trophy + sertifikat

Juara III : Rp 1.000.0000,00 + trophy + sertifikat

Anda mungkin juga menyukai