Anda di halaman 1dari 1

Dalam perwujudan pengembangan wisata lokal Kabupaten Bangkalan perlu adanya Sapta Pesona

merupakan kondisi yang harus diwujudkan dalam rangka menarik minat wisatawan berkunjung kesuatu
daerah atau wilayah di negara kita. Kita harus menciptakan suasana indah mempesona dimana saja dan
kapan saja. Khususnya ditempat-tempat yang banyak dikunjungi wisatawan dan pada waktu melayani
wisatawan. Dengan kondisi dan suasanan yang menarik dan nyaman, wisatawan akan betah tinggal
lebih lama, merasa puas atas kunjungannya dan memberikan kenangan yang indah dalam hidupnya.
Sapta Pesona terdiri dari tujuh unsur yaitu : Aman, Tertib, Bersih, Sejuk, Kenangan, Indah, dan Ramah
tamah. Dari ke tujuh unsur tersebut yang nantinya akan membawa wisata tersebut bisa memiliki banyak
peminat/ pengunjung, sehingga wisata lokal di Kabupaten Bangkalan lebih ditingkatkan dan bisa ke
kancah Nasional, agar pengunjungnya bukan hanya pengunjung lokal melainkan juga pengunjung orang
asing dan daya tarik dalam pengembangan wisata lokal kabupaten Bangkalan ke kancah Nasional bisa
berjalan lancar. Menurut (Atmoko, 2014) (Dalam (Suryani, 2016).

Suryani, A. I. (2016). STRATEGI PENGEMBANGAN PARIWISATA LOKAL. Ade Irma Suryani, 5, 11. Retrieved
from http://ejournal.stkip-pgri-sumbar.ac.id/index.php/spasial/article/view/1595/902

Atmoko, T. P. Ha. (2014). Strategi Pengembangan Potensi desa wisata Brajan Kabupaten Sleman.
Atmoko,T.Prasetyo HAdi, 12, 9. Retrieved from
http://amptajurnal.ac.id/index.php/MWS/article/view/87/85

Anda mungkin juga menyukai