Anda di halaman 1dari 10

Instalasi sistem operasi windows 7

Disusun oleh:
Noviana Sari
X multimedia
Tanah grogot
2017

1
KATA PENGANTAR

Puji syukur senantiasa kita panjatkan kepada ALLAH Tuhan YME atas nikmat
sehat dan luangnya waktu yang menyertai proses penyusunan makalah ini
sehingga makalah ini dapat disusun dan selesai sesuai dengan harapan dan
waktu yang ditetapkan.shalawat serta salam kita haturkan kepada junjungan
nabi besar MUHAMAD SAW.

Penyusunan makalah ini selain sebagai bagian dari tugas sekolah (mata
pelajaran)tentunya besar harapan kami makalah ini dapat di jadikan sebagai
media pembelajaran tentang instalasi operasi windows 7. penulis tidak lupa
mohon saran dan kritik dari segala kekurangan baik itu dari isi atau kosa kata
yang terdapat pada makalah ini.

Terima kasih

Penulis

Noviana Sari

2
DAFTAR ISI

Halaman judul

Kata pengantar

Daftar isi

BAB I Pendahuluan ......................................................................... I


1.1 Latar belakang......................................................................................... 1
1.2 Rumusan masalah ................................................................................... 1
1.3 Tujuan ..................................................................................................... 1

BAB II pembahasan
................... ...........................................................................II

2.1 Pengertian sistem operasi ...................................................................... 2


2.2 Langkah-langkahinstalasi driver perangkat keras komputer ................. 3

BAB III penutup ................................................................................... III


Kesimpulan dan saran.................................................................................... 5

Daftar pustaka................................................................................................ 6

3
BAB I
PENDAHULUAN
1.1 Latar belakang

Komputer dari tahun ke tahun selalu diperbaiki dan diperbaharui lagi. Di zaman
yang modern ini komputer sudah sangat canggih dan banyak dipakai dalam
segala bidang kehidupan. Bayangkan jika tidak ada komputer mungkin kantor
Badan Pusat Statistik Indonesia akan dipenuhi dengan banyak tumpukan kertas-
kertas yang berisikan data-data penting yang mungkin akan sulit ditemukan
pada saat dibutuhkan. Oleh karena itu dengan adanya komputer segala
pekerjaan manusia akan terbantu. Windows 7 sudah banyak digunakan
diseluruh negara di dunia. Karena Sistem Operasi Berbasis GUI ini sangat mudah
untuk dioperasikan. Jika dibandingkan dengan sistem operasi lain yang berbasis
CLI seperti Debian dan Ubuntu sistem operasi windows lebih mudah untuk
dipahami. Hampir seluruh orang di dunia, khususnya pengguna windows 7 tidak
tahu cara menginstall windows 7

Rata-rata orang yang tahu cara menginstall windows 7 berasal dari kalangan
orang-orang teknik atau orang-orang yang bergelut di bidang komputer. Padahal
saat sedang membeli komputer/laptop konsumen disuruh memilih
komputer/laptop yang sudah terinstall sistem operasinya atau komputer/laptop
yang belum terinstall sistem operasinya. Biasanya harga komputer/laptop yang
sudah terinstall sistem operasinya relatif lebih mahal. Jadi jika masyarakat tahu
cara menginstall sistem operasinya, itu berguna untuk menghemat biaya
teknisinya. Sistem operasi windows 7 sangat rentan sekali dengan virus.
Permasalahan ini sering terjadi pada komputer/laptop yang selalu terhubung

4
dengan jaringan internet. Ciri komputer yang terserang virus biasanya sering
muncul error, komputer mulai melambat, dan terparah adalah layar komputer
menjadi hitam. Satu-satunya cara untuk mengatasinya adalah dengan
menginstall ulang sistem operasinya

1.2 rumusan masalah

Rumusan Masalah Rumusan masalah dalam makalah ini adalah bagaimanakah


cara menginstall windows 7.

1.3 tujuan

Tujuan Makalah ini bertujuan untuk menjelaskan cara menginstall windows 7.


D. Manfaat Makalah ini memiliki 2 manfaat, yaitu : 1. Manfaat Teoritis Makalah
ini diharapkan dapat mengembangkan teori keilmuan di bidang teknologi,
khususnya tentang cara menginstall windows 7. 2. Manfaat Praktis Makalah ini
diharapkan dapat membantu masyarakat dalam mengatasi permasalahan yang
sering terjadi pada komputer/laptop.

5
BAB II

Pembahasan dan isi

2.1 pengertian sistem operasi

Sistem Operasi adalah perangkat lunak yang bertugas mengendalikan


perangkat keras secara langsung. Sistem operasi menyediakan lingkungan
perangkat lunak yang efektif dan nyaman untuk program aplikasi dan pemakai.
Tujuan utama sistem operasi : - Mempermudah pengguna sistem komputer
terutama untuk pemrogram. - Memberi layanan-layanan bagi program aplikasi
untuk memanfaatkan sumber daya komputer. - Mengusahakan agar sumber
daya-sumber daya sistem komputer digunakan secara efisien. Sistem operasi
adalah sekumpulan rutin perangkat lunak yang berada di antara program
aplikasi dan perangat keras. Semua perangkat lunak beralan di bawah kendali
sistem operasi, mengakases perangkat keras lewat sistem operasi, dan
mengikuti aturan-aturaan yang dijalankan oleh sistem operasi. (Hariyanto,
2008:556) Karena sistem operasi bertindak sebagai antarmuka dengan
perangkat keras, maka pemrogram aplikasi tidak berkomunikasi secara langsung
dengan perangkat keras sehingga menyerderhanakan pemrograman.
Pengaksesan ke perangkat keras merupakan hal yang biasa dilakukan aplikasi,
menyatukan fungsi pengaksesan perangkat keras ke sistem operasi membuat
kode itu tidak perlu di duplikasi di masing-masing aplikasi. Karena semua aplikasi
mengakses perngkat keras lewat sistem operasi, posisi sentral ini membuatnya
ideal sebagai repositori rutin-rutin sistem dipakai bersama yang berguna untuk
semua aplikasi

6
2.2 langkah langkah instalasi windows 7
1. 1.Masukan kaset CD/DVD sistem operasi windows 7 ke dalam
komputer/laptop.
2. 2.Lalu hidupkan komputer/laptop atau jika komputer/laptop dalam
keadaan hidup silahkan direstart saja. Sebelum komputer mulai
melakukan booting sistem operasi tekan tombol F2 untuk masuk
kedalam BIOS.
3. 3.Setelah Masuk kedalam BIOS pilih menu BOOT dan atur CD/DVD
menjadi prioritas boot pertama.
4. 4.Setelah itu keluar dan simpan pengaturan BIOS dengan menekan
tombol F10.
5. Tunggu hingga loading files selesai dan akan muncul window seperti
gambar di bawah ini. Kilk Next.
6. 6.Lalu klik Install now
7. 7.Beri ceklis pada I accept license terms dan setelah itu klik Next.
8. 8.Pilihan upgrade untuk mengupgrade sistem operasi dari versi windows
sebelumnya menjadi windows 7 dan Costum (advanced) untuk
menginstall windows 7 sesuai keinginan pengguna. Karena instalasi ini
dilakukan untuk harddisk yang masih baru/kosong maka pilih yang
custom.
9. 9.Pada bagian partisi harddisk klik New dan windows secara otomatis
akan membuat partisi sebesar 100 mb. Lalu format harddisk yang akan
menjadi tempat windows 7. Lalu klik Next.
10. 10.Pada bagian ini windows sering kali akan melakukan restart secara
otomatis dan mereject kaset CD/DVD sistem operasi windows 7 secara
otomatis juga.
11. 11.Setelah proses instalasi selanjutnya mengisi identitas komputer dan
penggunanya.
12. 12.Proses selanjutnya memasukan serial number windows 7 yang
terdapat pada pada cover DVD windows 7. Jika hanya akan menggunaa
versi trial, tidak perlu memasukan serial number langsung menekan
tombol Next saja.

7
13. Proes selanjutnya pilih bagaimana pengaturan keamanan yang akan
digunakan. Pilihan Use recomended settings untuk pengaturan yang
direkomendasikan oleh windows. Pilihan Install important updates
only untuk pengaturan yang hanya menginstall update windows yang
penting saja. Pilihan Ask me later untuk tidak melakukan pengaturan
sekarang.Pilih salah satu diantara ketiganya.
14. Proses selanjutnya adalah mengatur zona waktu dan wilayah tempat saat
ini. Setelah itu klik Next.

15.Pilih Jaringan mana yang akan terhubung dengan komputer/laptop. Jika


kurang
yakin sebaiknya memilih Public network.

17.Tunggu hingga proses finalisasi selesai.

18.Dan selesai.

8
BAB III
Penutup
3.1 kesimpulan dan saran

Simpulan Jadi berdasarkan apa yang telah dibahas dalam makalah ini, ada
empat tahap dalam menginstall windows 7 secara umum dan berurutan, mulai
dari setting BIOS, pemartisian harddisk, penginstallan sistem operasi, dan
sampai pada tahap mengisi indentitas komputer/laptop dan pengguna. B. Saran
Saran penulis kepada masyarakat agar menggunakan kaset CD/DVD Windows 7
yang original saat menginstall sistem operasi windows 7 dan jika pada saat
penginstallan masih merasa ragu atau tidak yakin maka lebih baik jika
dikonsultasikan terlebih dahulu kepada yang lebih berpengalaman.

9
DAFTAR PUSAKA

https://www.slideshare.net/rusdiabdi/makalah-cara-menginstall-
windows-7

https://winpoin.com/tutorial-lengkap-cara-install-windows-7-

https://int.search.myway.com/search/GGmain.jhtml?p2=%5EBYJ%5
Exdm145%5ETTAB02%5Eid&ptb=F0F3BE60-D2DE-4C0D-B0C7-
CE59A3DB0B97&n=783a8721&ind=&cn=ID&ln=en&si=&tpr=hpsb&tr
s=wtt&brwsid=e109661e-f0ff-4555-b816-
8711bacb4085&searchfor=makalah%20tentang%20instalasi%20siste
m%20operasi%20windows%207&st=tab

10

Anda mungkin juga menyukai