Anda di halaman 1dari 23

INSTALASI WINDOWS 7 ULTIMATE X64 BIT

MENGGUNAKAN BOOTABLE FLASHDISK

Oleh :
TINA WAHYUNI
NIPD. 220139028

SMK PLUS MULTAZAM PANAWANGAN

Here is where your presentation begins


APA ITU WINDOWS?

Windows adalah salah satu software sistem operasi yang dikeluarkan oleh
perusahaan Microcoft Windows adalah software sistem informasi yang paling
popular untuk para pengguna PC. Tampilan Windows yang “user friendly”
membuatnya menjadi pilihan utama.
PENGERTIAN WINDOWS 7
Windows 7 adalah rilis terkini Microsoft Windows yang menggantikan Windows Vista.
Dirilis untuk pabrikan komputer pada 22 Juli 2009 dan untuk publik pada 22 Oktober
2009, kurang dari tiga tahun setelah Windows Vista. Windows 7 tidak memperkenalkan
fitur baru secara signifikan, lebih fokus pada pengembangan dasar Windows agar lebih
kompatibel dengan aplikasi dan perangkat keras komputer yang mendukung Windows
Vista. Presentasi Microsoft tentang Windows 7 pada tahun 2008 menekankan dukungan
multi-touch pada layar, desain ulang taskbar (dikenal sebagai Superbar), sistem jaringan
rumahan bernama HomeGroup, dan peningkatan performa. Beberapa aplikasi standar dari
Windows sebelumnya, seperti Windows Calendar, Windows Mail, Windows Movie
Maker, dan Windows Photo Gallery, tidak disertakan lagi di Windows 7, kebanyakan
ditawarkan secara terpisah sebagai bagian dari paket Windows Live Essentials.
KELEBIHAN WINDOWS 7
 Booting lebih cepat.
 Irit Konsumsi Daya.
 Tampilan Windows 7 lebih menarik dan lebih
menonjolkan segi 3 dimensinnya dibanding
pedahulunya.

Meet us
KEKURANGAN WINDOWS 7
 Masih banyak software dan hardware yang belum
support dengan Windows 7 dalam bermain game, sering
kali crash desingnya kurang kekinian.
 Lebih rentan terkena virus karena teknologinya sudah
familiar bagi pembuat malware, Windows 7 juga memiliki
basis pengguna yang sangat menggiurkan untuk
mendapatkan keuntungan finansial bagi hacker atau
pembuat virus.

Meet us
APA ITU BOOTABLE?
Bootable merupakan sebuah fasilitas yang ada
pada setiap sistem operasi, dimana ditempatkan
pada media penyimpanan yang berupa flashdisk,
CD/DVD ROM atau media penyimpanan lainnya.

Meet us
APA ITU RUFUS?
Rufus adalah aplikasi portabel sumber terbuka
dan gratis untuk Microsoft Windows yang dapat
digunakan untuk memformat dan membuat USB
flash drive yang dapat di-boot atau Live USB

Meet us
ALAT DAN BAHAN
 1 Buah laptop/pc
 Aplikasi rufus
 Iso Windows 7
 Wifi
 Flashdisk
LANGKAH – LANGKAH INSTALASI WINDOWS 7 DENGAN FLASHDISK

1. Bootable Flashdisk menggunakan ISO Windows 7 di rufus dengan format GPT atau MBR,
2. Download software Rufus. Rufus adalah software gratis yang memang dirancang untuk
memformat atau membuat perangkat flashdisk atau memory card menjadi bootable. Lalu
masukkan flashdisk pada komputer atau laptop Device dan pilih lokasi USB Driver
Flashdisk, maka secara otomatis Rufus akan terdeteksi seperti gambar dibawah ini.
3. Selanjutnya, klik gambar CD Drive dan pilih lokasi file ISO Windows 7 yang akan di transfer, klik Open.

4. Kemudian Klik Menu Start.


5. Lalu akan muncul jendela peringatan yang berisi bahwa semua data pada drive akan di format, maka
pastikan backup semua data penting. lalu klik OK.

6. Biasanya proses transfer file berjalan sekitar 20 menit atau tergantung dengan ukuran file dan kecepatan
flashdisk.
7. Setelah proses selesai, flashdisk sudah siap digunakan untuk instalasi Windows 7, dan klik Close pada
Rufus.
Setelah proses transfer file instalasi selesai, maka selanjutnya flashdisk di gunakan sebagai media instalasi.
8. Kemudian Target Data dengan file yang harus di pindahkan
a. Download
b. My Documen
c. My Pictures
d. My Music
e. My Vidio
9. Setelah di Target Data masukkan flashdisk lalu masuk kedalam Boot Menu dengan tekan tombol F12
(Sesuai dengan perintah dari komputer tersebut) maka akan muncul ke halaman Boot Menu.

10. Klik apa saja pada keyboard, misal klik Enter dan waktunya 5 detik. Jika tidak di klik, proses tidak akan
terjadi harus restart kembali.
11. Ketika Masuk ke Windows Boot Manager klik ENTER

12. Tunggu prosesnya, pada langkah ini tidak melakukan apapun. Menunggu loading Installasion.
13. Setelah itu akan muncul jendela windows is loading files dan starting windows.
14. Selanjutnya muncul pilihan bahasa, pilih (Indonesia)

15. Selanjutnya pilih Install Now, karena tujuan langkah ini adalah untuk menginstall Windows 7.
16. Maka akan muncul proses setup is starting dan muncul jendela perintah please read the license terms, beri
centang pada I accept the license terms, klik Next.

17. Pada jendela perintah, pilih custom (advanced).


18. Ketika proses selesai komputer/laptop akan restart sendiri dan melanjutnya proses intalasi selanjutnya.

19. Selanjutnya instalasi secara otomatis mulai berjalan.


20. Ketika proses selesai komputer/laptop akan restart sendiri dan melanjutnya proses intalasi selanjutnya.

21. Setelah proses instalasi benar-benar selesai, maka komputer/laptop akan restart kembali.
22. Selanjutnya muncul jendela Setup is preparing your computer for first use, dan tunggu hingga proses
selesai.

23. Setelah proses selesai, akan muncul jendela perintah untuk memasukkan Username dan Computer Name,
isi lalu klik Next
24. Jika perlu, masukkan password yang diinginkan, lalu klik Next.

25. Lalu pilih opsi yang untuk fasilitas windows update. Klik ask me later.
26. Selanjutnya pilih zona waktu sesuai dengan lokasi anda, atau langsung di Next saja.

27. Sampai proses ini, maka proses instalasi telah berhasil anda lakukan, lalu tunggu hingga proses intalasi
masuk ke dekstop
28. Setelah menunggu proses instalasi windows 7 selesai dengan baik dan akan muncul ke dekstop
KESIMPULAN
Windows 7 memiliki masa aktif selama 3 atau 30 hari sebelum perlu diaktivasi. Jika
tidak diaktivasi, tampilan Windows akan berubah hitam dan dapat merusak hardware
laptop atau notebook. Aktivasi Windows 7 bisa dilakukan melalui DVD instalasi
dengan cara yang bervariasi, sehingga disarankan untuk meminta bantuan dari yang
lebih berpengalaman. Setelah instalasi selesai, penting untuk menginstal driver
Windows seperti Graphics, Audio, dan Network sesuai dengan merknya. Pada
beberapa merk laptop, driver-driver ini sudah terintegrasi dengan Windows 7, namun
jika tidak ada, harus diunduh dan diinstal agar laptop atau komputer dapat berjalan
dengan optimal.
TERIMA KASIH 

Anda mungkin juga menyukai