Anda di halaman 1dari 46

LAMPIRAN III

LEMBAR OBSERVASI SIDANG


PERKARA PERDATA

Nama Mahasiswa : FRANSISKUS XAVERIUS PODO


NIM : 017761367
Mata Kuliah : Hukum 4410
Pembimbing : AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H.

Nomor Perkara : 2/Pdt.G/2017/PN Klb HAKIM :


Penggugat : Marta Laa. 1. AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H
Tergugat : Salomi Duka, dkk 2. YAHYA WAHYUDI, S.H, M.H
3. I MADE WIGUNA, S.H, M.H
PaniteraPengganti :
HELTON. B.K. WADU, S.H

Sidang ke Hari / Tanggal Tahan / Acara& Isi Sidang

Kesatu Selasa , 15 Agustus 2017 1. Hakim ketua dan hakim anggota memasuki
ruang sidang dan mengambil tempat
2. Sidang dibuka oleh Hakim Anggota I dan
dinyatakan terbuka untuk umum, lalu para
pihak yang berperkara dipanggil masuk ke
ruang sidang
3. Penggugat hadir diwakili oleh Kuasa
Hukumnya
4. Tergugat I dan Tergugat II hadir dengan Kuasa
Hukumnya
5. Hakim Anggota I menjelaskan berhubung
Majelis Hakim tidak lengkap, maka sidang
tidak bisa dilanjutkan dan ditunda pada hari
Selasa, tanggal 22 Agustus 2017, Pukul 09.00
Wita dengan pemberitahuan kepada para
pihak yang berperkara untuk hadir pada sidang
yang telah ditetapkan diatas tanpa dipanggil
lagi karena penundaan hari sidang ini
merupakan panggilan resmi, lalu sidang
ditutup

Kalabahi, 15 Agustus 2017


Pembimbing

( AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H )


LAMPIRAN III
LEMBAR OBSERVASI SIDANG
PERKARA PERDATA

Nama Mahasiswa : FRANSISKUS XAVERIUS PODO


NIM : 017761367
Mata Kuliah : Hukum 4410
Pembimbing : AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H.

Nomor Perkara : 2/Pdt.G/2017/PN Klb HAKIM :


Penggugat : Marta Laa. 1.AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H
Tergugat : Salomi Duka, dkk 2. YAHYA WAHYUDI, S.H, M.H
3. I MADE WIGUNA, S.H, M.H
PaniteraPengganti :
HELTON. B.K. WADU, S.H

Sidang ke Hari/ Tanggal Tahan/ Acara& Isi Sidang


Kedua Selasa, 22 Agustus 2017 1. Hakim ketua dan hakim anggota memasuki
ruang sidang dan mengambil tempat
2. Sidang dibuka oleh Hakim Ketua dan
dinyatakan terbuka untuk umum, lalu para
pihak yang berperkara dipanggil masuk ke
ruang sidang
3. Penggugat hadir dengan Kuasa Hukumnya
4. Tergugat I dan Tergugat II hadir dengan Kuasa
Hukumnya
5. Hakim Ketua memeriksa Surat Kuasa dan Ijin
Beracara dari Kuasa Hukum Penggugat dan
diperlihatkan kepada Kuasa Hukum para
Tergugat
6. Atas pertanyaan Hakim Ketua, Kuasa Hukum
Para Tergugat menyatakan tidak keberatan
terhadap Surat Kuasa tersebut
7. Hakim Ketua memeriksa Surat Kuasa dan Ijin
Beracara dari Kuasa Hukum Para Tergugat dan
diperlihatkan kepad Kuasa Hukum Penggugat
8. Atas pertanyaan Hakim Ketua, Kuasa Hukum
Penggugat menyatakan tidak keberatan
terhadap Surat Kuasa tersebut
9. Hakim Ketua menjelaskan kepada para pihak
sebelum pemeriksaan perkara dimulai, para
pihak diwajibkan untuk menempuh mediasi
sebagai mana diatur dalam Peraturan
Mahkamah Agung Republik Indonesia Nomor
1 Tahun 2017 tentang Prosedur Mediasi di
Pengadilan
10. Hakim Ketua memberikan penjelasan kepada
para pihak tentang prosedur mediasi dan
pemilihan Mediator, baik Mediator Hakim
yang ada di Pengadilan Negeri Kalabahi
maupun Mediator dari luar (lembaga
mediator)yang terdaftar di Pengadilan Negeri
Kalabahi, selanjutnya para pihak menyerahkan
sepenuhnya kepadan Majelis Hakim
11. Hakim Ketua memberikan penjelasan kepada
para pihak tentang prosedur mediasi dan
pemilihan Mediator, baik Mediator Hakim
yang ada di Pengadilan Negeri Kalabahi
maupun Mediator dari luar (lembaga
mediator)yang terdaftar di Pengadilan Negeri
Kalabahi, selanjutnya para pihak menyerahkan
sepenuhnya kepadan Majelis Hakim
12. Majelis Hakim bermusyawarah kemudian
Hakim Ketua Menunjuk I Made Gede Kariana,
S.H, Hakim pada Pengadilan Negeri Kalabahi
sebagai Mediator
13. Hakim Ketua mengucapkan penetepan
penunjukan Mediator
14. Hakim Ketua menjelaskan untuk memberi
kesempatan kepada para pihak untuk
melakukan mediasi maka sidang ditunda
sampai dengan hari sidang yang akan datang,
lalu sidang ditutup

Kalabahi, 22 Agustus 2017


Pembimbing

( AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H )


LAMPIRAN III
LEMBAR OBSERVASI SIDANG
PERKARA PERDATA

Nama Mahasiswa : FRANSISKUS XAVERIUS PODO


NIM : 017761367
Mata Kuliah : Hukum 4410
Pembimbing : AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H.

Nomor Perkara : 2/Pdt.G/2017/PN Klb HAKIM :


Penggugat : Marta Laa. 1. AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H
Tergugat : Salomi Duka, dkk 2. YAHYA WAHYUDI, S.H, M.H
3. I MADE WIGUNA, S.H, M.H
PaniteraPengganti :
HELTON. B.K. WADU, S.H

Sidang ke Hari/ Tanggal Tahan/ Acara& Isi Sidang

Ketiga Kamis, 14 September 2017 1. Hakim ketua dan hakim anggota memasuki
ruang sidang dan mengambil tempat
2. Sidang dubuka oleh Hakim Anggota I dan
dinyatakan terbuka untuk umum, lalu para
pihak yang berperkara dipanggil masuk ke
ruang siding
3. Penggugat hadir diwakili oleh Kuasa
Hukumnya
4. Tergugat I dan Tergugat II hadir dengan Kuasa
Hukumnya
5. Hakim Anggota I menyampaikan kepda para
pihak bahwa sesuai laporan Mediasi dari
Hakim Mediator tanggal 14 September 2017,
perdamaian yang diupayakan oleh kedua belah
pihak melalui mediator tidak berhasil akan
tetapi berhubung Ketua Majelis sedang berada
di luar daerah, maka sidang tidak bisa
dilanjutkan dengan baca surat gugatan dari
pihak Penggugat
6. Untuk baca surat gugatan dari Pihak
Penggugat sidang ditunda dan dilanjutkan
pada hari Senin, tanggal 18 September 2017,
pukul 09.00 Wita dengan pemberitahuan
kepada Para Pihak yang berperkara untuk hadir
pada sidang yang telah ditetapkan diatas tanpa
dipanggil lagi karena penundaan hari sidang
ini merupakan panggilan resmi, lalu sidang
ditutup.

Kalabahi, 14 September 2017


Pembimbing

( AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H )


LAMPIRAN III

LEMBAR OBSERVASI SIDANG


PERKARA PERDATA

Nama Mahasiswa : FRANSISKUS XAVERIUS PODO


NIM : 017761367
Mata Kuliah : Hukum 4410
Pembimbing : AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H.

Nomor Perkara : 2/Pdt.G/2017/PN Klb HAKIM :


Penggugat : Marta Laa. 1. AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H
Tergugat : Salomi Duka, dkk 2. YAHYA WAHYUDI, S.H, M.H
3. I MADE WIGUNA, S.H, M.H
PaniteraPengganti :
HELTON. B.K. WADU, S.H

Sidang ke Hari/ Tanggal Tahan/ Acara& Isi Sidang


Keempat Senin, 18 September 2017 1. Hakim ketua dan hakim anggota memasuki
ruang sidang dan mengambil tempat
2. Sidang dubuka oleh Hakim Anggota I dan
dinyatakan terbuka untuk umum, lalu para
pihak yang berperkara dipanggil masuk ke
ruang sidang
3. Penggugat hadir dengan Kuasa Hukumnya
4. Tergugat I dan Tergugat II hadir dengan Kuasa
Hukumnya
5. Hakim Anggota I menyampaikan kepda para
pihak bahwa sesuai dengan Berita Acara yang
lalu, sidang hari ini untuk baca gugatan dari
pihak penggugat akan tetapi berhubung Ketua
Majelis masih berada di luar daerah, maka
sidang tidak bisa dilanjutkan
6. Untuk baca surat gugatan dari Pihak
Penggugat sidang ditunda dan dilanjutkan
pada hari Rabu, tanggal 20 September 2017,
pukul 09.00 Wita dengan pemberitahuan
kepada Para Pihak yang berperkara untuk hadir
pada sidang yang telah ditetapkan diatas tanpa
dipanggil lagi karena penundaan hari sidang
ini merupakan panggilan resmi, lalu sidang
ditutup

Kalabahi, 18 September 2017


Pembimbing

( AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H )


LAMPIRAN III
LEMBAR OBSERVASI SIDANG
PERKARA PERDATA

Nama Mahasiswa : FRANSISKUS XAVERIUS PODO


NIM : 017761367
Mata Kuliah : Hukum 4410
Pembimbing : AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H.

Nomor Perkara : 2/Pdt.G/2017/PN Klb HAKIM :


Penggugat : Marta Laa. 1. AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H
Tergugat : Salomi Duka, dkk 2. YAHYA WAHYUDI, S.H, M.H
3. I MADE WIGUNA, S.H, M.H
PaniteraPengganti :
HELTON. B.K. WADU, S.H

Sidang ke Hari/ Tanggal Tahan/ Acara& Isi Sidang


Kelima Rabu, 20 September 2017 1. Hakim ketua dan hakim anggota memasuki
ruang sidang dan mengambil tempat
2. Sidang dubuka oleh Hakim Ketua dan
dinyatakan terbuka untuk umum, lalu para
pihak yang berperkara dipanggil masuk ke
ruang sidang
3. Penggugat hadir dengan Kuasa Hukumnya
4. Tergugat I dan Tergugat II hadir dengan Kuasa
Hukumnya
5. Hakim Ketua menyampaikan kepada Para
Pihak bahwa sesuai dengan berita acara sidang
yang lalu, sidang hari ini adalah baca surat
gugatan dari Pihak Penggugat karena laporan
mediasi dari Hakim Mediator tanggal 14
September 2017, perdamaian yang diupayakan
oleh kedua belah pihak melalui mediator tidak
berhasil
6. atas kesempatan yang diberikan oleh Hakim
Ketua, Kuasa Hukum Penggugat membacakan
surat gugatan
7. Untuk memberikan kesempatan kepada Kuasa
Hukum Para Tergugat Mengajukan
jawabannya, maka sidang ditunda dan akan
dilanjutkan pada hari Jumat, tanggal 22
September 2017 pada Pukul 09.00 Wita
dengan pemberitahuan kepada Para Pihak
yang berperkara untuk hadir pada waktu
sidang yang telah ditetapkan diatas tanpa
dipanggil lagi karena penundaan hari sidang
ini merupakan panggilan resmi, lalu sidang
ditutup

Kalabahi, 20 September 2017


Pembimbing

( AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H )


LAMPIRAN III
LEMBAR OBSERVASI SIDANG
PERKARA PERDATA

Nama Mahasiswa : FRANSISKUS XAVERIUS PODO


NIM : 017761367
Mata Kuliah : Hukum 4410
Pembimbing : AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H.

Nomor Perkara : 2/Pdt.G/2017/PN Klb HAKIM :


Penggugat : Marta Laa. 1. AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H
Tergugat : Salomi Duka, dkk 2. YAHYA WAHYUDI, S.H, M.H
3. I MADE WIGUNA, S.H, M.H
PaniteraPengganti :
HELTON. B.K. WADU, S.H

Sidang ke Hari/ Tanggal Tahan/ Acara& Isi Sidang


Keenam Jumat, 22 September 2017 1. Hakim ketua dan hakim anggota memasuki
ruang sidang dan mengambil tempat
2. Sidang dubuka oleh Hakim Ketua dan
dinyatakan terbuka untuk umum, lalu para
pihak yang berperkara dipanggil masuk ke
ruang sidang
3. Penggugat hadir dengan Kuasa Hukumnya
4. Kuasa Hukum Tergugat I dan Tergugat II
tidak hadir
5. Hakim Ketua menyampaikan kepada Para
Pihak bahwa sesuai dengan berita acara
sidang yang lalu, sidang hari ini adalah
jawaban dari pihak Tergugat
6. Hakim Ketua menyampaikan bahwa
berhubung Kuasa Hukum Para Tergugat
tidak hadir, maka sidang tidak bisa
dilanjutkan dan kepada Jurusita Pengadilan
Negeri Kalabahi diperintahkan untuk
memanggil kembali Kuasa Hukum Para
Tergugat secara resmi melalui relas
panggilan pada sidang yang akan ditetapkan
oleh Majelis Hakim
7. Untuk memanggil Kuasa Hukum Para
Tergugat dan memberikan kesempatan
kepada Kuasa Hukum Para Tergugat
mengajukan jawabannya, maka sidang
ditunda dan akan dilanjutkan pada hari Senin,
tanggal 25 September2017 pada pukul 09.00
Wita dengan pemberitahuan kepada Para
Pihak yang berperkara untuk hadir pada
waktu sidang yang telah ditetapkan diatas
tanpa dipanggil lagi karena penundaan hari
sidang ini merupakan panggilan resmi, lalu
sidang ditutup

Kalabahi, 20 September 2017


Pembimbing

( AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H )


LAMPIRAN III
LEMBAR OBSERVASI SIDANG
PERKARA PERDATA

Nama Mahasiswa : FRANSISKUS XAVERIUS PODO


NIM : 017761367
Mata Kuliah : Hukum 4410
Pembimbing : AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H.

Nomor Perkara : 2/Pdt.G/2017/PN Klb HAKIM :


Penggugat : Marta Laa. 1. AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H
Tergugat : Salomi Duka, dkk 2. YAHYA WAHYUDI, S.H, M.H
3. I MADE WIGUNA, S.H, M.H
PaniteraPengganti :
HELTON. B.K. WADU, S.H

Sidang ke Hari/ Tanggal Tahan/ Acara& Isi Sidang


Ketujuh Senin, 25 September 2017 1. Hakim ketua dan hakim anggota memasuki
ruang sidang dan mengambil tempat
2. Sidang dubuka oleh Hakim Anggota I dan
dinyatakan terbuka untuk umum, lalu para
pihak yang berperkara dipanggil masuk ke
ruang sidang
3. Penggugat hadir dengan Kuasa Hukumnya
4. Tergugat I dan Tergugat II hadir dengan
Kuasa Hukumnya
5. Hakim Hakim Anggota I menyampaikan
kepada Para Pihak bahwa sesuai dengan
berita acara sidang yang lalu, sidang hari ini
adalah jawaban dari pihak Tergugat akan
tetapi berhubung Ketua Majelis dalam
keadaan sakit, maka sidang tidak bisa
dilanjutkan
6. Untuk jawaban dari Pihak Tergugat sidang
ditunda dan dilanjutkan pada hari Rabu,
tanggal 27 September 2017, pukul 09.00
Wita dengan pemberitahuan kepada Para
Pihak yang berperkara untuk hadir pada
waktu sidang yang telah ditetapkan diatas
tanpa dipanggil lagi, karena penundaan hari
sidang ini merupakan panggilan resmi, lalu
sidang ditutup

Kalabahi, 25 September 2017


Pembimbing

( AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H )


LAMPIRAN III
LEMBAR OBSERVASI SIDANG
PERKARA PERDATA

Nama Mahasiswa : FRANSISKUS XAVERIUS PODO


NIM : 017761367
Mata Kuliah : Hukum 4410
Pembimbing : AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H.

Nomor Perkara : 2/Pdt.G/2017/PN Klb HAKIM :


Penggugat : Marta Laa. 1. AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H
Tergugat : Salomi Duka, dkk 2. YAHYA WAHYUDI, S.H, M.H
3. I MADE WIGUNA, S.H, M.H
PaniteraPengganti :
HELTON. B.K. WADU, S.H

Sidang ke Hari/ Tanggal Tahan/ Acara& Isi Sidang


Kedelapan Rabu, 27 September 2017 1. Hakim ketua dan hakim anggota memasuki
ruang sidang dan mengambil tempat
2. Sidang dubuka oleh Hakim Ketua dan
dinyatakan terbuka untuk umum, lalu para
pihak yang berperkara dipanggil masuk ke
ruang sidang
3. Penggugat hadir dengan Kuasa Hukumnya
4. Tergugat I dan Tergugat II hadir dengan
Kuasa Hukumnya
5. Hakim Ketua menyampaikan kepada Para
Pihak bahwa sesuai dengan berita acara
sidang yang lalu, sidang hari ini adalah
jawaban dari pihak Tergugat
6. atas kesempatan yang diberikan oleh Hakim
Ketua, Kuasa Para Tergugat membacakan
jawabannya tertanggal 27 September 2017
7. Untuk memberikan kesempatan kepada
Kuasa Hukum Penggugat mengajukan
Repliknya, maka sidang ditunda dan akan
dilanjutkan pada hari Jumat, tanggal 29
September2017, pada pukul 09.00 Wita
dengan pemberitahuan kepada Para Pihak
yang berperkara untuk hadir pada waktu
sidang yang telah di tetapkan diatas tanpa
dipanggil lagi karena penundaan hari sidang
ini merupakan panggilan resmi, lalu sidang
ditutup

Kalabahi, 27 September 2017


Pembimbing

( AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H )


LAMPIRAN III
LEMBAR OBSERVASI SIDANG
PERKARA PERDATA

Nama Mahasiswa : FRANSISKUS XAVERIUS PODO


NIM : 017761367
Mata Kuliah : Hukum 4410
Pembimbing : AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H.

Nomor Perkara : 2/Pdt.G/2017/PN Klb HAKIM :


Penggugat : Marta Laa. 1. AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H
Tergugat : Salomi Duka, dkk 2. YAHYA WAHYUDI, S.H, M.H
3. I MADE WIGUNA, S.H, M.H
PaniteraPengganti :
HELTON. B.K. WADU, S.H

Sidang ke Hari/ Tanggal Tahan/ Acara& Isi Sidang


Kesembilan Jumat, 29 September 2017 1. Hakim ketua dan hakim anggota memasuki
ruang sidang dan mengambil tempat
2. Sidang dubuka oleh Hakim Anggota I dan
dinyatakan terbuka untuk umum, lalu para
pihak yang berperkara dipanggil masuk ke
ruang sidang
3. Penggugat hadir dengan Kuasa Hukumnya
4. Tergugat I dan Tergugat II hadir dengan
Kuasa Hukumnya
5. Hakim Anggota I menyampaikan kepada
Para Pihak bahwa sesuai dengan berita acara
sidang yang lalu, sidang hari ini untuk Replik
dari Pihak Penggugat akan tetapi berhubung
Ketua Majelis sedang berada diluar daerah,
maka sidang tidak bisa dilanjutkan
6. Untuk memberikan kesempatan kepada
Kuasa Hukum Penggugat mengajukan
Repliknya, maka sidang ditunda dan
dilanjutkan pada hari Senin, tanggal 2
Oktober 2017, pada pukul 09.00 Wita dengan
pemberitahuan kepada Para Pihak yang
berperkara untuk hadir pada waktu sidang
yang telah di tetapkan diatas tanpa dipanggil
lagi karena penundaan hari sidang ini
merupakan panggilan resmi, lalu sidang
ditutup

Kalabahi, 29 September 2017


Pembimbing

( AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H )


LAMPIRAN III
LEMBAR OBSERVASI SIDANG
PERKARA PERDATA

Nama Mahasiswa : FRANSISKUS XAVERIUS PODO


NIM : 017761367
Mata Kuliah : Hukum 4410
Pembimbing : AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H.

Nomor Perkara : 2/Pdt.G/2017/PN Klb HAKIM :


Penggugat : Marta Laa. 1. AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H
Tergugat : Salomi Duka, dkk 2. YAHYA WAHYUDI, S.H, M.H
3. I MADE WIGUNA, S.H, M.H
PaniteraPengganti :
HELTON. B.K. WADU, S.H

Sidang ke Hari/ Tanggal Tahan/ Acara& Isi Sidang


Kesepuluh Senin, 2 Oktober 2017 1. Hakim ketua dan hakim anggota memasuki
ruang sidang dan mengambil tempat
2. Sidang dubuka oleh Hakim Ketua dan
dinyatakan terbuka untuk umum, lalu para
pihak yang berperkara dipanggil masuk ke
ruang sidang
3. Penggugat hadir dengan Kuasa Hukumnya
4. Tergugat I dan Tergugat II hadir dengan
Kuasa Hukumnya
5. Hakim Ketua menyampaikan kepada Para
Pihak bahwa sesuai dengan berita acara
sidang yang lalu, sidang hari ini adalah replik
dari pihak Penggugat
6. Atas kesempatan yang diberikan Hakim
Ketua, Kuasa Hukum Para Tergugat akan
mengajukan Duplik secara lisan yang pada
pokoknya tetap pada jawaban semula
7. Untuk pembuktian surat-surat Para Pihak dan
saksi-saksi Pihak Penggugat, maka sidang
ditunda dan dilanjutkan pada hari Rabu,
tanggal 4 Oktober2017, pada pukul 09.00
Wita dengan pemberitahuan kepada Para
Pihak yang berperkara untuk hadir pada
waktu sidang yang telah di tetapkan diatas
tanpa dipanggil lagi karena penundaan hari
sidang ini merupakan panggilan resmi, lalu
sidang ditutup

Kalabahi, 02 Oktober 2017


Pembimbing

( AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H )


LAMPIRAN III
LEMBAR OBSERVASI SIDANG
PERKARA PERDATA

Nama Mahasiswa : FRANSISKUS XAVERIUS PODO


NIM : 017761367
Mata Kuliah : Hukum 4410
Pembimbing : AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H.

Nomor Perkara : 2/Pdt.G/2017/PN Klb HAKIM :


Penggugat : Marta Laa. 1. AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H
Tergugat : Salomi Duka, dkk 2. YAHYA WAHYUDI, S.H, M.H
3. I MADE WIGUNA, S.H, M.H
PaniteraPengganti :
HELTON. B.K. WADU, S.H

Sidang ke Hari/ Tanggal Tahan/ Acara& Isi Sidang


Kesebelas Rabu, 4 Oktober 2017 1. Hakim ketua dan hakim anggota memasuki
ruang sidang dan mengambil tempat
2. Sidang dibuka oleh Hakim Ketua dan
dinyatakan terbuka untuk umum, lalu para
pihak yang berperkara dipanggil masuk ke
ruang sidang
3. Penggugat hadir dengan Kuasa Hukumnya
4. Tergugat I dan Tergugat II hadir dengan
Kuasa Hukumnya
5. Hakim Ketua menyampaikan kepada Para
Pihak bahwa sesuai dengan berita acara
sidang yang lalu, sidang hari ini adalah
untuk bukti surat dari para pihak
6. atas kesempatan yang diberikan oleh Hakim
Ketua, Kuasa Hukum Penggugat
menyerahkan bukti surat
7. Majelis Hakim memeriksa bukti surat
tersebut dan ternyata sudah diberi materai
yang cukup dan sesuai dengan aslinya
8. Hakim Ketua memperlihatkan bukti surat
tersebut kepada Kuasa Hukum Para
Tergugat dan Kuasa Hukum Para Tergugat
menyatakan tidak keberatan
9. atas kesempatan yang diberikan oleh Hakim
Ketua, Kuasa Hukum Para Tergugat
menyerahkan bukti surat
10. Majelis Hakim memeriksa bukti surat
tersebut dan ternyata sudah diberi materai
yang cukup dan sesuai dengan aslinya
11. Hakim Ketua memperlihatkan bukti surat
tersebut kepada Kuasa Hukum Penggugat
dan Kuasa Hukum Penggugat menyatakan
tidak keberatan
12. Hakim Ketua memberitahukan kepada para
pihak untuk menanggapi bukti surat tersebut
dalam kesimpulan masing-masing
13. atas pertanyaan Hakim Ketua, Kuasa Hukum
Penggugat menyatakan akan mengajukan
saksi-saksi dalam perkara ini dan sudah
hadir 5 (lima) orang
14. Hakim Ketua memberitahukan kepada
Kuasa Hukum Penggugat untuk
menghadirkan Saksi ke-1, saksi ke-2, saksi
ke-3, saksi ke-4 dan saksi ke-5 secara
bergiliran diruang sidang dan Hakim Ketua
mengajukan pertanyaan kepada para saksi
15. Kemudian para saksi mengucapkan janji
menurut agamanya untuk memberikan
keterangan yang benar dan tidak lain dari
pada yang sebenarnya
16. Hakim Ketua memberikan kesempatan
terlebih dahulu kepada Kuasa Hukum
Penggugat untuk mengajukan pertanyaan
kepada para Saksi
17. atas kesempatan yang diberikan Hakim
Ketua, Hakim Anggota I mengajukan
pertanyaan kepada para saksi
18. atas kesepakatan yang diberikan Hakim
Ketua, Hakim Anggota II mengajukan
pertanyaan kepada para Saksi
19. atas kesempatan yang diberikan Hakim
Ketua, Kuasa Hukum Para Tergugat
mengajukan pertanyaan kepada para Saksi
20. atas kesempatan yang diberikan Hakim
Ketua, Hakim Anggota tidak mengajukan
pertanyaan kepada para Saksi dan
menyatakan cukup
21. atas kesempatan yang diberikan Hakim
Ketua, Kuasa Hukum Para Tergugat tidak
mengajukan pertanyaan kepada para saksi
dan menyatakan cukup
22. Terhadap keterangan para Saksi tersebut,
Hakim Ketua memberitahukan kepada Para
Pihak untuk menanggapi dalam kesimpulan
masing-masing
23. atas pertanyaan Hakim Ketua, Kuasa Hukum
menyatakan masih mengajukan saksi-saksi
dan mohon sidang ditunda
24. Untuk memberi kesempatan kepada Pihak
Penggugat menghadirkan saksi-saksi, sidang
ditunda dan akan dilanjutkan pada hari
Jumat tanggal 6 Oktober2017 pada pukul
09.00 Wita dengan pemberitahuan kepada
Para Pihak yang berperkara untuk hadir pada
waktu sidang yang telah ditetapkan diatas
tanpa di panggil lagi karena penundaan hari
sidang ini merupakan penggilan resmi lalu
sidang di tutup

Kalabahi, 04 Oktober 2017


Pembimbing

( AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H )


LAMPIRAN III
LEMBAR OBSERVASI SIDANG
PERKARA PERDATA

Nama Mahasiswa : FRANSISKUS XAVERIUS PODO


NIM : 017761367
Mata Kuliah : Hukum 4410
Pembimbing : AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H.

Nomor Perkara : 2/Pdt.G/2017/PN Klb HAKIM :


Penggugat : Marta Laa. 1. AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H
Tergugat : Salomi Duka, dkk 2. YAHYA WAHYUDI, S.H, M.H
3. I MADE WIGUNA, S.H, M.H
PaniteraPengganti :
HELTON. B.K. WADU, S.H

Sidang ke Hari/ Tanggal Tahan/ Acara& Isi Sidang


Kedua belas Jumat, 6 Oktober 2017 1. Hakim ketua dan hakim anggota memasuki
ruang sidang dan mengambil tempat
2. Sidang dubuka oleh Hakim Ketua dan
dinyatakan terbuka untuk umum, lalu para
pihak yang berperkara dipanggil masuk ke
ruang siding
3. Penggugat hadir dengan Kuasa Hukumnya
4. Tergugat I dan Tergugat II hadir dengan Kuasa
Hukumnya
5. Hakim Ketua menyampaikan kepada Para
Pihak bahwa sesuai dengan berita acara sidang
yang lalu, sidang hari ini adalah untuk saksi-
saksi dari pihak Penggugat dan atas pertanyaan
Hakim Ketua, Kuasa Hukum Penggugat
menyatakan tidak ada saksi lagi yang akan
diajukan dalam persidangan
6. Hakim Ketua menjelaskan bahwa berhubung
Kuasa Hukum Penggugat tidak mengajukan
saksi lagi, maka kesempatan berikutnya
diberikan kepada Pihak Tergugat untuk
menyampaikan pembuktiannya
menghadirkan saksi-saksi
7. Untuk memberi kesempatan kepada Pihak
Tergugat menghadirkan saksi-saksi, sidang
ditunda dan akan dilanjutkan pada hari Senin,
tanggal 9 Oktober 2017 pada pukul 09.00 Wita
dengan pemberitahuan kepada Para Pihak yang
berperkara untuk hadir pada waktu sidang yang
telah ditetapkan di atas tanpa dipanggil lagi
karena penundaan hari sidang ini merupakan
panggilan resmi, lalu sidang ditutup

Kalabahi, 06 Oktober 2017


Pembimbing

( AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H )


LAMPIRAN III
LEMBAR OBSERVASI SIDANG
PERKARA PERDATA

Nama Mahasiswa : FRANSISKUS XAVERIUS PODO


NIM : 017761367
Mata Kuliah : Hukum 4410
Pembimbing : AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H.

Nomor Perkara : 2/Pdt.G/2017/PN Klb HAKIM :


Penggugat : Marta Laa. 1. AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H
Tergugat : Salomi Duka, dkk 2. YAHYA WAHYUDI, S.H, M.H
3. I MADE WIGUNA, S.H, M.H
PaniteraPengganti :
HELTON. B.K. WADU, S.H

Sidang ke Hari/ Tanggal Tahan/ Acara& Isi Sidang


Ketiga belas Senin, 9 Oktober 2017 1. Hakim ketua dan hakim anggota memasuki ruang
sidang dan mengambil tempat
2. Sidang dubuka oleh Hakim Anggota I dan
dinyatakan terbuka untuk umum, lalu para pihak
yang berperkara dipanggila masuk ke ruang
sidang
3. Penggugat hadir dengan Kuasa Hukumnya
4. Tergugat I dan II hadir dengan Kuasa Hukumnya
5. Hakim Anggota I menyampaikan kepada Para
Pihak bahwa sesuai dengan berita acara sidang
yang lalu, sidang hari ini adalah untuk saksi-saksi
dari Pihak Tergugat akan tetapi berhubung
Hakim Ketua sedang berhalangan, maka sidang
tidak bisa dilanjutkan
6. Untuk memberikan kesempatan kepada Pihak
Tergugat menghadirkan saksi-saksi, sidang
ditunda dan akan dilanjutkan pada hari Rabu,
tanggal 11 Oktober 2017 pada pukul 09.00 wita
dengan pemberitahuan kepada Para Pihak yang
berperkara untuk hadir pada waktu sidang yang
telah ditetapkan diatas tanpa dipanggil lagi
karena penundaan hari sidang ini merupakan
panggilan resmi lalu sidang ditutup.

Kalabahi, 09 Oktober 2017


Pembimbing

( AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H )


LAMPIRAN III
LEMBAR OBSERVASI SIDANG
PERKARA PERDATA

Nama Mahasiswa : FRANSISKUS XAVERIUS PODO


NIM : 017761367
Mata Kuliah : Hukum 4410
Pembimbing : AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H.

Nomor Perkara : 2/Pdt.G/2017/PN Klb HAKIM :


Penggugat : Marta Laa. 1. AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H
Tergugat : Salomi Duka, dkk 2. YAHYA WAHYUDI, S.H, M.H
3. I MADE WIGUNA, S.H, M.H
PaniteraPengganti :
HELTON. B.K. WADU, S.H

Sidang ke Hari/ Tanggal Tahan/ Acara& Isi Sidang


Keempat belas Rabu, 11 Oktober 2017 1. Hakim ketua dan hakim anggota memasuki
ruang sidang dan mengambil tempat
2. Sidang dubuka oleh Hakim Ketua dan
dinyatakan terbuka untuk umum, lalu para
pihak yang berperkara dipanggil masuk ke
ruang sidang
3. Penggugat hadir dengan Kuasa Hukumnya
4. Tergugat I dan Tergugat II hadir dengan
Kuasa Hukumnya
5. Hakim Ketua menyampaikan kepada Para
Pihak bahwa sesuai dengan berita acara
sidang yang lalu, sidang hari ini adalah untuk
saksi-saksi dari pihak Penggugat dan atas
pertanyaan Hakim Ketua, Kuasa Hukum Para
Tergugat menyatakan saksi belum bisa
dihadirkan karena saksi dalam keadaan sakit
dan Kuasa Hukum para tergugat akan
mengajukan bukti surat tambahan untuk itu
mohon sidang ditunda
6. Kuasa Hukum Penggugat juga menyatakan
akan mengajukan bukti surat tambahan
7. Untuk memberikan kesempatan kepada
Kuasa Hukum Para Tergugat menghadirkan
saksi-saksi dan mengajukan bukti surat
tambahan, Kuasa Hukum Penggugat
mengajukan bukti surat tambahan, sidang
ditunda dan akan dilanjutkan pada hari
Jumat, tanggal 13 Oktober 2017 pada pukul
09.00 wita dengan pemberitahuan kepada
Para Pihak yang berperkara untuk hadir pada
waktu sidang yang telah ditetapkan diatas
tanpa dipanggil lagi karena penundaan hari
sidang ini merupakan panggilan resmi, lalu
sidang ditutup

Kalabahi, 11 Oktober 2017


Pembimbing

( AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H )


LAMPIRAN III
LEMBAR OBSERVASI SIDANG
PERKARA PERDATA

Nama Mahasiswa : FRANSISKUS XAVERIUS PODO


NIM : 017761367
Mata Kuliah : Hukum 4410
Pembimbing : AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H.

Nomor Perkara : 2/Pdt.G/2017/PN Klb HAKIM :


Penggugat : Marta Laa. 1. AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H
Tergugat : Salomi Duka, dkk 2. YAHYA WAHYUDI, S.H, M.H
3. I MADE WIGUNA, S.H, M.H
PaniteraPengganti :
HELTON. B.K. WADU, S.H

Sidang ke Hari/ Tanggal Tahan/ Acara& Isi Sidang


Kelima belas Jumat, 13 Oktober 2017 1. Hakim ketua dan hakim anggota memasuki
ruang sidang dan mengambil tempat
2. Sidang dubuka oleh Hakim Ketua dan
dinyatakan terbuka untuk umum, lalu para
pihak yang berperkara dipanggil masuk ke
ruang sidang
3. Penggugat hadir dengan Kuasa Hukumnya
4. Tergugat I dan Tergugat II hadir dengan
Kuasa Hukumnya
5. Hakim Ketua menyampaikan kepada Para
Pihak bahwa sesuai dengan berita acara
sidang yang lalu, sidang hari ini adalah
untuk bukti surat tambahan dan saksi-saksi
dari Pihak Tergugat dan bukti surat
tambahan dari pihak Penggugat;
6. Atas kesempatan yang diberikan oleh Hakim
Ketua, Kuasa Hukum Para Tergugat
menyerahkan bukti surat tambahan
7. Majelis Hakim memeriksa bukti surat
tersebut dan ternyata sudah diberi materai
yang cukup dan tanpa ada aslinya
8. Hakim Ketua memperlihatkan bukti surat
tersebut kepada Kuasa Hukum Penggugat
dan Kuasa Hukum Penggugat menyatakan
tidak keberatan
9. Atas kesempatan yang diberikan Hakim
Ketua, Kuasa Hukum Penggugat
menyerahkan bukti surat tambahan
10. Majelis Hakim memeriksa bukti surat
tersebut dan ternyata sudah diberi materai
yang cukup dan tanpa ada aslinya
11. Hakim Ketua memperlihatkan bukti surat
tersebut kepada Kuasa Hukum Para
Tergugat dan Kuasa Hukum Para Tergugat
menyatakan tidak keberatan
12. Hakim Ketua memberitahukan kepada Para
Pihak untuk menanggapi bukti surat tersebut
dalam kesimpulan masing-masing
13. atas pertanyaan Hakim Ketua, Kuasa Hukum
Para Tergugat menyatakan akan mengajukan
saksi-saksi dalam perkara ini dan sudah
hadir 2 (dua) orang
14. Hakim Ketua Memberitahukan kepada
Kuasa Hukum Para Tergugat untuk
menghadirkan saksi ke-1 dan saksi ke-2 di
ruang sidang
15. saksi mengucapkan janji menurut agamanya
untuk memberikan keterangan yang benar
dan tidak lain daripada yang sebenarnya
16. Hakim Ketua memberikan kesempatan
terlebih dahulu kepada Kuasa Hukum Para
Tergugat untuk mengajukan pertanyaan
kepada para saksi
17. Hakim Ketua mengajukan pertanyaan
kepada para Saksi
18. atas kesempatan yang diberikan oleh Hakim
Ketua, Hakim Anggota I mengajukan
pertanyaan kepada para Saksi
19. atas kesempatan yang diberikan oleh Hakim
Ketua, Hakim Anggota II mengajukan
pertanyaan kepada para Saksi
20. atas kesempatan yang diberikan oleh Hakim
Ketua, Kusa hukum Para Tergugat
mengajukan pertanyaan kepada para Saksi
21. Terhadap keterangan para saksi tersebut,
Hakim Ketua memberitahukan kepada Para
Pihak untuk menanggapi dalam kesimpulan
masing-masing
22. atas pertanyaan hakim ketua, kuasa hukum
penggugat dan kuasa hukum para tergugat
menyatakan tidak mengajukan saksi-saksi
lagi
23. hakim ketua menjelaskan berhubung para
pihak tidak mengajukan saksi-saksi lagi,
sidang akan dilanjutkan dengan pemeriksaan
setempat terhadap objek sengketa
24. Untuk pemeriiksaan setempat, sidang
ditunda dan akan dilanjutkan pada hari
jumat, tanggal 16 Oktober 2017 pada pukul
09.00 Wita, dengan pemberitahuan kepada
para pihak yang berperkara untuk hadir pada
waktu sidang yang telah ditetapkan diatas
tanpa dipanggil lagi karena penundaan
sidang ini merupakan pangiilan resmi. Lalu
sidang ditutup

Kalabahi, 13 Oktober 2017


Pembimbing

( AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H )


LAMPIRAN III
LEMBAR OBSERVASI SIDANG
PERKARA PERDATA

Nama Mahasiswa : FRANSISKUS XAVERIUS PODO


NIM : 017761367
Mata Kuliah : Hukum 4410
Pembimbing : AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H.

Nomor Perkara : 2/Pdt.G/2017/PN Klb HAKIM :


Penggugat : Marta Laa. 1. AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H
Tergugat : Salomi Duka, dkk 2. YAHYA WAHYUDI, S.H, M.H
3. I MADE WIGUNA, S.H, M.H
PaniteraPengganti :
HELTON. B.K. WADU, S.H

Sidang ke Hari/ Tanggal Tahan/ Acara& Isi Sidang


Keenam belas Senin, 16 Oktober 2017 1. Hakim ketua dan hakim anggota memasuki
ruang sidang dan mengambil tempat
2. Sidang dubuka oleh Hakim Ketua dan
dinyatakan terbuka untuk umum, lalu para
pihak yang berperkara dipanggil masuk ke
ruang sidang
3. Penggugat hadir dengan Kuasa Hukumnya
4. Tergugat I dan Tergugat II hadir dengan
Kuasa Hukumnya
5. Hakim Ketua menyampaikan kepada Para
Pihak bahwa sesuai dengan berita acara
sidang yang lalu, sidang hari ini adalah
untuk pemeriksaan setempat
6. Kemudian Hakim Ketua bertanya kepada
Kuasa Hukum Penggugat
7. Kemudain Hakim Ketua bertanya
kepadaKuasa Hukum Para Tergugat
8. Hakim Ketua menjelaskan bahwa mengenai
luas objek sengketa disepakati oleh para
pihak yaitu 5.000 m2, sedangkan batas-batas
objek sengketa ada perbedaan
9. Hakim Ketua menjelaskan bahwa
pemeriksaan setempat sudah selasai dan
kepada Para pihak yang berperkara diberikan
kesempatan untuk mengajukan bukti surat
tambahan atau saksi-saksi jika dibutuhkan
lagi
10. Untuk bukti tambahan dari para pihak,sidang
ditunda dan dilanjutkan pada hari Rabu,
tanggal 18 Oktober 2017 pada pukul 09.00
wita, dengan pemberitahuan kepada para
pihak yang berperkara untuk hadir pada
waktu sidang yang telah ditetapkan diatas
tanpa dipanggil lagi karena penundaan
sidang ini merupakan panggilan resmi, lalu
sidang ditutup

Kalabahi, 09 Oktober 2017


Pembimbing

( AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H )


LAMPIRAN III
LEMBAR OBSERVASI SIDANG
PERKARA PERDATA

Nama Mahasiswa : FRANSISKUS XAVERIUS PODO


NIM : 017761367
Mata Kuliah : Hukum 4410
Pembimbing : AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H.

Nomor Perkara : 2/Pdt.G/2017/PN Klb HAKIM :


Penggugat : Marta Laa. 1. AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H
Tergugat : Salomi Duka, dkk 2. YAHYA WAHYUDI, S.H, M.H
3. I MADE WIGUNA, S.H, M.H
PaniteraPengganti :
HELTON. B.K. WADU, S.H

Sidang ke Hari/ Tanggal Tahan/ Acara& Isi Sidang


Ketujuh belas Rabu, 18 Oktober 2017 1. Hakim ketua dan hakim anggota memasuki
ruang sidang dan mengambil tempat
2. Sidang dubuka oleh Hakim Ketua dan
dinyatakan terbuka untuk umum, lalu para
pihak yang berperkara dipanggil masuk ke
ruang sidang
3. Penggugat hadir Kuasa Hukumnya
4. Tergugat I dan Tergugat II hadir dengan
Kuasa Hukumnya
5. Hakim Ketua menyampaikan kepada Para
Pihak bahwa sesuai dengan berita acara
sidang yang lalu, sidang hari ini adalah
untuk bukti tambahan
6. Atas pertanyaan Hakim Ketua, Kuasa
Hukum Penggugat menyatakan akan
mengajukan bukti tambahan berupa saksi 1
(satu) orang dan sudah hadir saat ini
7. Atas pertanyaan Hakim Ketua, Kuasa
hukum Para Tergugat mengatakan tidak
akan mengajukan bukti tambahan
8. Hakim Ketua meberitahukan kepada Kuasa
Hukum Penggugat untuk menghadirkan
Saksi ke-6 di ruang sidang
9. saksi mengucapkan janji menurut agamanya
untuk memberikan keterangan yang benar
dan tidak lain dari pada yang sebenarnya
10. Hakim Ketua memberikan ksempatan
terlebih dahulu Kepada Kuasa Penggugat
untuk mengajukan pertanyaan kepada Saksi
11. Hakim Ketua memberikan kesempatan
kepada Kuasa Hukum Para Tergugat untuk
mengajukan pertanyaan kepada saksi
12. Hakim Ketua mengajukan pertanyaan
kepada saksi
13. atas kesempatan yang diberikan Hakim
Ketua, Hakim Anggota tidak mengajukuan
pertanyaan kepada saksi dan menyatakan
cukup
14. Terhadap keterangan saksi tersebut Hakim
Ketua memberitahukan kepada Para Pihak
untuk menanggapi dalam kesimpulan
masing-masing
15. atas pertanyaan Hakim Ketua, Kuasa
Hukum Penggugat dan Kuasa Hukum Para
Tergugat menyatakan tidak akan
mengajukan apa-apa lagi
16. Untuk kesimpulan masing-masing Pihak,
sidang ditunda dan akan dilanjutkan pada
hari Jumat tanggal 20 Oktober 2017 pukul
09.00 Wita dengan pemberitahuan kepada
Para Pihak yang berperkara untuk hadir
pada waktu sidang yang telah ditetapkan
diatas tanpa dipanggil lagi karena
penundaan hari sidang ini merupakan
panggilan resmi lalu sidang ditutup

Kalabahi, 18 Oktober 2017


Pembimbing

( AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H )


LAMPIRAN III
LEMBAR OBSERVASI SIDANG
PERKARA PERDATA

Nama Mahasiswa : FRANSISKUS XAVERIUS PODO


NIM : 017761367
Mata Kuliah : Hukum 4410
Pembimbing : AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H.

Nomor Perkara : 2/Pdt.G/2017/PN Klb HAKIM :


Penggugat : Marta Laa. 1. AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H
Tergugat : Salomi Duka, dkk 2. YAHYA WAHYUDI, S.H, M.H
3. I MADE WIGUNA, S.H, M.H
PaniteraPengganti :
HELTON. B.K. WADU, S.H

Sidang ke Hari/ Tanggal Tahan/ Acara& Isi Sidang


Kedelapan belas Jumat, 20 Oktober 2017 1. Hakim ketua dan hakim anggota memasuki
ruang sidang dan mengambil tempat
2. Sidang dibuka pleh Hakim Ketua dan
dinyatakan terbuka untuk umum, lalu para
pihak yang berperkara dipanggil masuk ke
ruang sidang
3. Penggugat hadir dengan Kuasa Hukumnya
4. Tergugat 1 dan Tergugat II hadir dengan
Kuasa Hukumnya
5. Hakim Ketua menyampaikan kepada Para
Pihak bahwa sesuai dengan berita acara
sidang yang lalu, sidang hari ini adalah
kesimpulan dari Para Pihak
6. Para Pihak menyampaikan kesimpulannya
masing-masing
7. Untuk putusan sidang ditunda dan akan
dilanjutkan pada hari Senin, tanggal 23
Oktober 2017 pada pukul 09.00 wita
dengan pemberitahuan kepada Para Pihak
yang berperkara untuk hadir pada waktu
sidang yang telah ditetapkan diatas tanpa
dipanggil lagi karena penundaan hari
sidang ini merupakan panggilan resmi, lalu
sedang ditutup

Kalabahi, 20 Oktober 2017


Pembimbing

( AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H )


LAMPIRAN III
LEMBAR OBSERVASI SIDANG
PERKARA PERDATA

Nama Mahasiswa : FRANSISKUS XAVERIUS PODO


NIM : 017761367
Mata Kuliah : Hukum 4410
Pembimbing : AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H.

Nomor Perkara : 2/Pdt.G/2017/PN Klb HAKIM :


Penggugat : Marta Laa. 1. AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H
Tergugat : Salomi Duka, dkk 2. YAHYA WAHYUDI, S.H, M.H
3. I MADE WIGUNA, S.H, M.H
PaniteraPengganti :
HELTON. B.K. WADU, S.H

Sidang ke Hari/ Tanggal Tahan/ Acara& Isi Sidang


Kesembilan Senin, 23 Oktober 2017 1. Hakim ketua dan hakim anggota
belas memasuki ruang sidang dan mengambil
tempat
2. Sidang dibuka pleh Hakim Ketua dan
dinyatakan terbuka untuk umum, lalu para
pihak yang berperkara dipanggil masuk ke
ruang sidang
3. Penggugat hadir dengan Kuasa
Hukumnya
4. Tergugat 1 dan Tergugat II hadir dengan
Kuasa Hukumnya
5. Hakim Ketua menyampaikan kepada Para
Pihak bahwa sesuai dengan berita acara
sidang yang lalu, sidang hari ini adalah
untuk putusan akan tetapi berhubung
putusan belum siap, sidang ditunda dan
akan dilanjutkan pada hari Rabu, tanggal
25 Oktober 2017 pada pukul 09.00 wita
dengan pemberitahuan kepada Para Pihak
yang berperkara untuk hadir pada waktu
sidang yang telah ditetapkan diatas tanpa
dipanggil lagi karena penundaan hari
sidang ini merupakan panggilan resmi,
lalu sidang ditutup

Kalabahi, 23 Oktober 2017


Pembimbing

( AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H )


LAMPIRAN III
LEMBAR OBSERVASI SIDANG
PERKARA PERDATA

Nama Mahasiswa : FRANSISKUS XAVERIUS PODO


NIM : 017761367
Mata Kuliah : Hukum 4410
Pembimbing : AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H.

Nomor Perkara : 2/Pdt.G/2017/PN Klb HAKIM :


Penggugat : Marta Laa. 1. AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H
Tergugat : Salomi Duka, dkk 2. YAHYA WAHYUDI, S.H, M.H
3. I MADE WIGUNA, S.H, M.H
PaniteraPengganti :
HELTON. B.K. WADU, S.H

Sidang ke Hari/ Tanggal Tahan/ Acara& Isi Sidang


Kedua puluh Rabu, 25 Oktober 2017 1. Hakim ketua dan hakim anggota
memasuki ruang sidang dan mengambil
tempat
2. Sidang dibuka pleh Hakim Ketua dan
dinyatakan terbuka untuk umum, lalu para
pihak yang berperkara dipanggil masuk ke
ruang sidang
3. Penggugat hadir dengan Kuasa Hukumnya
4. Tergugat 1 dan Tergugat II hadir dengan
Kuasa Hukumnya;
5. Hakim Ketua menyampaikan kepada Para
Pihak bahwa sesuai dengan penundaan
sidang yang lalu, sidang hari ini adalah
untuk putusan dan kepada Para Pihak
diberitahukan untuk memperhatikan isi
putusan kemudian hakim ketua membaca
putusan.
6. Hakim Ketua menjelaskan hak Para Pihak
untuk menentukan sikap atas putusan
tersebut dalam jangka waktu pikir-pikir
selama 14 (empat belas) hari, lalu sidang
ditutup.

Kalabahi, 25 Oktober 2017


Pembimbing

( AMIN IMANUEL BURENI, S.H, M.H )

Anda mungkin juga menyukai