Anda di halaman 1dari 4

SEKOLAH TINGGI TEKNIK-PLN

JAKARTA

UJIAN TENGAH SEMESTER (UTS) GENAP


TAHUN AKADEMIK 2015/2016

Kode Mata Kuliah : E71040209 Hari/Tanggal : 28 April 2016


Mata Kuliah : Mesin ABB Program/Jurusan : D.III Elektro
Nama Dosen : Ir.Edy Ispranyoto. MBA Waktu : 08.00-10.00 WIB
Sifat Ujian : Buka Buku Kelas : A,B,C, E

Nama Nim Tandatangan

Soal –soal Untuk Mahasiswa Dengan No Induk Mahasiswa Ganjil.


A .Teori Pentanahan (Nilai 25%) Berikan Jawaban dengan jelas pertanyaan
dibawah ini?
1. Jelaskan menurut anda apa itu Pentanahan Netral Sistim Tenaga Listrik dan Pentanahan
Peralatan listrik?

2. Jelaskan Tujuan dari Pentanahan Netral sistim tenaga Listrik dan Pentanahan peralatan
listrik .

3. Sebutkan dan jelaskan Metoda-metoda Pentanahan Netral Sistim tenaga yang anda Ketahui.
4. Jelaskan yang anda ketahui mengenai Tegangan Sentuh, Tegangan Pindah, dan tegangan
langkah??
5. Jelaskan yang anda ketahui mengenai Arus Persepsi, “Let go Current “,Fibrilating current,
dan Arus Reaksi (Reaction current )??

1
SEKOLAH TINGGI TEKNIK-PLN
JAKARTA

B . Soal Aktif ( Nilai 75%) Hitung dengan benar dan jelaskan jalannya?
1. Diketahui Suatu Generator atau suatu sumber tenaga AC 1 phasa 380 Volt,50 Hz
dihubungkan dengan suatu impedansi Z1 dan Z2 seperti pada gambar UTS.1

a) Z1 yang terdiri 2 buah resistor 4 Ohm terhubung Paralel dan terhubung serie dengan
sebuah Induktor 5/100π Henry.
b) Z2 yang terdiri 2 buah resistor 10 Ohm yang terhubung Paralel dan kemudian
terhubung serie dengan sebuah Induktor yang mempunyai Induktansi 2500/π. µ Henry.

Gambar UTS.1

a. Tentukan Z1 dan Z2 dalam bentuk Cartesian dan Bentuk Polar serta Z1 dan Z2
digambarkan pada salib sumbu?
b. Tentukan besarnya Z tot = Z1 + Z2 dalam bentuk Cartesian dan polarnya?
c. Tentukan Besarnya arus I dalam bentuk Polar serta dalam Posisi laging atau leading
terhadap tegangan Sumber??

2. Suatu Saluran distribusi 20 KV, 3ɸ dengan Frekwensi 50 Hz mempunyai kapasitif ketanah


yaitu sebagai berikut :

2
SEKOLAH TINGGI TEKNIK-PLN
JAKARTA

CA = 8√3µF CB = 7√3µF CC = 6√3µF


a. Hitung Arus Ketidak seimbangan Iu,
b. Tentukan besarnya tegangan ketidak seimbangan ENG
c. Tentukan besarnyat Arus gangguan 1 phasa ketanah IFG bila terjadi gangguan 1 phasa
ketanah pada phasa a.

3. Suatu Saluran Distribusi 33 KV, 3ɸ 30 Kms Ungrounded dengan Frekwensi 50 Hz


mempunyai kapasitif ketanah ekivalen untuk masing-masingn Phasanya sebesar :

Ce = 8,5√3 µF
a. Tentukan besarnyat Arus gangguan 1 phasa ketanah IFG jika di phasa a terjadi
gangguan 1 ɸ ketanah

Gambar UTS.2

b. Jika Arus gangguan IFG dikompensir hingga =0 dengan menggunakan kumparan


Petersen berapa Henry Nilai Induksi diri (L) kumparan Petersen pada saat posisi tsb
?(IFG = IL)

3
SEKOLAH TINGGI TEKNIK-PLN
JAKARTA

NASKAH SOAL UJIAN


Kegiatan Jabatan Nama Paraf
Pembuat Soal : Dosen
Diperiksa : TPMJ
Disetujui : Ka.Jur/Prodi Nurmiati Pasra,ST,MT

Anda mungkin juga menyukai