Anda di halaman 1dari 2

Pengelolaan sampah meliputi 4 (empat) bagian yaitu :

 Penimbunan (hanya sementara)


 Pengumpulan dari rumah-rumah
 Pengangkutan ketempat pembuangan
 Penyelesaian akhir dari sampah baik pelenyapan maupun daur ulang kembali.

 Cara Penimbunan sampah sementara didalam rumah atau perkarangan rumah :


 Lakukan pemisahan antara sampah basah dan sampah kering
 Siapkan tempat sampah yang sesuai dan cocok serta serasi
adanya penutup bak sampah yang cocok agar tidak mudah masuknya serangga, tikus dan lalat.
 Tempat sampah hendaknya tidak terlalu besar dan berat agar lebih mudah dipindahkan.
 Ukuran tempat sampah kira-kira seukuran 20 liter gallon (5 gallon)

 Jenis Sampah:
 Sampah basah /sampah cair
 Sampah kering/sampah padat

 Upaya-upaya dalam pengelolaan sampah, antara lain :

1. kalau tidak adanya tempat Fasilitas tempat sampah / bak sampah :


 Tingkatkan peran serta masyarakat dalam mengadakan tempat fasilitas sampah.
 Lakukan Pengorganisasian (dalam proses pengumpulan, pemindahan, pengolahan,
pengangkutan dan pembuangan akhir ) sampah dari sekitar RW ketempat ketempat
pembuangan .

2. Penimbunan sementara dalam perkarangan rumah


dengan syarat
 Penggalian lobang tempat penimbunan kira-kira panjangnya 1 meter dengan lebar 1 meter
dengan kedalaman sekitar 1 meter.
 tempat penimbunan haruslah sejauh-jauhnya dari sumber air minum
 Menggunakan tutup lubang dengan ditimbun dengan tanah.
 Galilah lubang lain bila sudah penuh.
3. Dilakukan pembakaran
dengan syarat :
 lihat efek dari pembakaran apakah dapat mengakibatkan pengotoran udara.

4. Kalau bisa dimanfaatkan untuk kepentingan warga dapat dibuat pupuk atau didaur
ulang kembali.

Anda mungkin juga menyukai