Anda di halaman 1dari 5

KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI

UNIVERSITAS SYIAH KUALA FAKULTAS KEDOKTERAN


PROGRAM STUDI PROFESI DOKTER
BAGIAN ILMU PENYAKIT DALAM
Jln. Tgk. Daud Bereueh, No. 108, Telp/Fax. (0651) 26090
Email : internist.rsudza@gmail.com
BANDA ACEH

SOAL CBT COMPREHENSIVE

Data Diri Dokter Muda


Nama Dokter Muda Kurnia Gilang Ramadhana
NIM/Email/HP 1507101030337/kurniagilangramadhana@gmail.com/085271940934
Stase di Bagian Penyakit Dalam
Tanggal Stase 22 Januari 2018 – 31 Maret 2018
Soal CBT Comprehensive
Soal No 1
Vignette Remaja laki-laki berusia 16 tahun mengeluh muncul benjolan di
lehernya tanpa nyeri sejak satu tahun yang lau. Ia mengeluh
mengalami demam periodik yang disertai penurunan berat badan, dan
sering berkeringat. Hasil FNAB (fine needle aspiration biopsy) pada
kelenjar leher sulit ditentukan (meragukan). Setelah dilakukan eksisi,
maka didapatkan sel-sel Reed Stenberg pada kelenjar-kelenjar getah
bening tersebut.
Pertanyaan Apakah diagnosis pasien ini?
Pilihan Jawaban a. limfadenitis nonspesifik
b. limfadenitis tuberkulosa
c. limfadenokarsinoma
d. penyakit Hodgkin
e. limfoma non-Hodgkin
Kunci Jawaban d. penyakit Hodgkin
Referensi literature Arkh Patol. 2005. Buku Ajar Ilmu Penyakit Dalam.

Mengetahui,
Koordinator Pendidikan Program Studi Profesi Dokter
Bagian Ilmu Penyakit Dalam Fakultas Kedokteran
Universitas Syiah Kuala

Dr. M. Darma Muda Setia, Sp.PD, FINASIM


NIP. 197021225 200212 1 003

KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI


UNIVERSITAS SYIAH KUALA FAKULTAS KEDOKTERAN
PROGRAM STUDI PROFESI DOKTER
BAGIAN ILMU PENYAKIT DALAM
Jln. Tgk. Daud Bereueh, No. 108, Telp/Fax. (0651) 26090
Email : internist.rsudza@gmail.com
BANDA ACEH

SOAL CBT COMPREHENSIVE

Data Diri Dokter Muda


Nama Dokter Muda Kurnia Gilang Ramadhana
NIM/Email/HP 1507101030337/kurniagilangramadhana@gmail.com/085271940934
Stase di Bagian Penyakit Dalam
Tanggal Stase 22 Januari 2018 – 31 Maret 2018
Soal CBT Comprehensive
Soal No 2
Vignette Seorang wanita, 40 tahun, datang ke RSUDZA dengan keluhan
berdebar-debar tanpa sebab yang nyata. Selama 6 bulan ini wanita
tersebut mengeluh selalu mengalami diare, sehingga berat badannya
turun sampai 4,5 kg walaupun nafsu makan dan asupan makan cukup
baik. Wanita tersebut merasa belakangan ini ia sangat cepat
tersinggung dan sering merasa cemas. Pada pemeriksaan tanda vital
dijumpai tekanan darah 140/80 mmHg, nadi 120 x/menit, pernafasan
18 x/menit, suhu 37 C. Pada pemeriksaan fisik dijumpai kelenjar tiroid
membesar kira-kira 2 kali dari normal, difus, simetris, dan juga
kenyal, tanpa nyeri tekan, tiroid bruits terdengar jelas. Mata dijumpai
lid lag tanpa proptosis atau periorbital udem. Pada pemeriksaan
laboratorium dijumpai : TSHs 0,02 µU/ml, FT4 4,1 ng/dl.
Pertanyaan Apakah diagnosa yang memungkinkan dari pasien tersebut?
Pilihan Jawaban a. Hipertiroid
b. Hipotiroid
c. Ca tiroid
d. Struma
e. Nodul tiroid

Kunci Jawaban A Hipertiroid


Referensi Literature Buku Ajar Ilmu Penyakit Dalam jilid III, edisi V, hal. 19933-2008

Mengetahui,
Koordinator Pendidikan Program Studi Profesi Dokter
Bagian Ilmu Penyakit Dalam Fakultas Kedokteran
Universitas Syiah Kuala

Dr. M. Darma Muda Setia, Sp.PD, FINASIM


NIP. 197021225 200212 1 003

KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI


UNIVERSITAS SYIAH KUALA FAKULTAS KEDOKTERAN
PROGRAM STUDI PROFESI DOKTER
BAGIAN ILMU PENYAKIT DALAM
Jln. Tgk. Daud Bereueh, No. 108, Telp/Fax. (0651) 26090
Email : internist.rsudza@gmail.com
BANDA ACEH

SOAL CBT COMPREHENSIVE

Data Diri Dokter Muda


Nama Dokter Muda Kurnia Gilang Ramadhana
NIM/Email/HP 1507101030337/kurniagilangramadhana@gmail.com/085271940934
Stase di Bagian Penyakit Dalam
Tanggal Stase 22 Januari 2018 – 31 Maret 2018
Soal CBT Comprehensive
Soal No 3
Vignette Seorang laki-laki, 52 tahun, datang ke RSUDZA dengan keluhan
sesaknafas, lemas, dan wajah pusat ± sejak 2 minggu yang lau.
Sebelumnyalaki-laki tersebut juga mengeluh mual dan buang air kecil
(BAK) dalamjumlah sedikit sejak 3 bulan yang lalu. Pasien memiliki
riwayahipertensi sejak 5 tahun yang lalu dan riwayat DM sejak 6
tahun yang lalu, kontrol tidak teratur. Pada pemeriksaan tanda vital
dijumpai tekanandarah 170/100 mmHg, nadi 102 x/menit, pernafasan
28 x/menit, suhu 37,5C. Pada pemeriksaan fisik dijumpai edem pada
kedua tungkai.
Pertanyaan Pemeriksaan apa yang diusulkan untuk pasien ini?
Pilihan Jawaban a. Foto thoraks
b. Fungsi ginjal
c. EKG
d. Endoskopi
e. Echokardiografi

Kunci Jawaban b. Fungsi ginjal


Referensi Literature Buku Ajar Ilmu Penyakit Dalam jilid II, edisi 5, hal. 1033-1040

Mengetahui,
Koordinator Pendidikan Program Studi Profesi Dokter
Bagian Ilmu Penyakit Dalam Fakultas Kedokteran
Universitas Syiah Kuala

Dr. M. Darma Muda Setia, Sp.PD, FINASIM


NIP. 197021225 200212 1 003

KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI


UNIVERSITAS SYIAH KUALA FAKULTAS KEDOKTERAN
PROGRAM STUDI PROFESI DOKTER
BAGIAN ILMU PENYAKIT DALAM
Jln. Tgk. Daud Bereueh, No. 108, Telp/Fax. (0651) 26090
Email : internist.rsudza@gmail.com
BANDA ACEH

SOAL CBT COMPREHENSIVE

Data Diri Dokter Muda


Nama Dokter Muda Kurnia Gilang Ramadhana
NIM/Email/HP 1507101030337/kurniagilangramadhana@gmail.com/085271940934
Stase di Bagian Penyakit Dalam
Tanggal Stase 22 Januari 2018 – 31 Maret 2018
Soal CBT Comprehensive
Soal No. 4
Vignette Seorang wanita berusia 42 tahun datang dengan keluhan nyeri pada
daerah ulu hati yang dirasakan terutama pada malam hari. Nyeri
berkurang setelah makan. Pada pemeriksaan fisik didapatkan nyeri
tekan epigastrium.
Pertanyaan Apa diagnosis yang paling mungkin pada pasien ini?
Pilihan Jawaban a. ulkus lambung
b. ulkus duodenum
c. esofagitis
d. gastritis
e. gastropati hipertensi porta
Kunci Jawaban b. ulkus duodenum
Referensi literature Bedside Diagnosis edisi 13

Mengetahui,
Koordinator Pendidikan Program Studi Profesi Dokter
Bagian Ilmu Penyakit Dalam Fakultas Kedokteran
Universitas Syiah Kuala

Dr. M. Darma Muda Setia, Sp.PD, FINASIM


NIP. 197021225 200212 1 003

KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI


UNIVERSITAS SYIAH KUALA FAKULTAS KEDOKTERAN
PROGRAM STUDI PROFESI DOKTER
BAGIAN ILMU PENYAKIT DALAM
Jln. Tgk. Daud Bereueh, No. 108, Telp/Fax. (0651) 26090
Email : internist.rsudza@gmail.com
BANDA ACEH

SOAL CBT COMPREHENSIVE


Data Diri Dokter Muda
Nama Dokter Muda Kurnia Gilang Ramadhana
NIM/Email/HP 1507101030337/kurniagilangramadhana@gmail.com/085271940934
Stase di Bagian Penyakit Dalam
Tanggal Stase 22 Januari 2018 – 31 Maret 2018
Soal CBT Comprehensive
Soal No. 5
Vignette Hasil check up seorang pria berusia 64 tahun. Didapatkan glukosa
darah puasa 120 mg/dl, dan glukosa darah prandial 136 mg/dl
Pertanyaan Diagnosis yang tepat untuk pasien ini adalah?
Pilihan Jawaban a. diabetes melitus tipe 2
b. glukosa puasa terganggu
c. glukosa darah normal
d. toleransi glukosa terganggu
e. diabetes melitus tipe 1
Kunci Jawaban b. glukosa puasa terganggu
Referensi literature Standards of Medical Care 2008- ADA

Mengetahui,
Koordinator Pendidikan Program Studi Profesi Dokter
Bagian Ilmu Penyakit Dalam Fakultas Kedokteran
Universitas Syiah Kuala

Dr. M. Darma Muda Setia, Sp.PD, FINASIM


NIP. 197021225 200212 1 003

Anda mungkin juga menyukai