Anda di halaman 1dari 12

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP/SAP)

1. IDENTITAS MATA KULIAH


Nama Mata Kuliah : BAHASA INGGRIS
Semester : I (Satu)
Kode Mata kuliah : WAT. A6
Beban Study : 2 SKS
Prasyarat : Mahasiswa mampu menyebutkan macam macam tenses
Nama Dosen : MOH.ZAINAL,S.Pd

2. TUJUAN MATA KULIAH


Setelah menyelesaikan mata kuliah ini diharapkan mahasisw mampu mengetahui tentang simple present tense dan bisa menerapkannya dalam percakapan sehari hari.

3. STANDARD KOMPETENSI
Mahasisw mampu mengetahui tentang simple present tense dan bisa menerapkannya dalam percakapan sehari hari

4. MATERI POKOK
Simple present tense

5. PERTEMUAN
Ke 1

6. MATRIK RPP
Aspek
Kompetensi dasar/sub Waktu
Indicator/criteria penilaian/TIK Kompetensi Metode Evaluasi Sumber Rujukan
kompetensi (menit)
K A P
1 2 3 4 5 6 7 8 9
Setelah menyelesaikan mata Mahasiswa mampu: V V V 100 Ceramah Kuis Murphy, Raymond,
kuliah ini diharapkan 1. Mengetahui bentuk pola present tense Menit Tanya jawab English Grammar In
mahasisw mampu 2. Memahami rumus rumus cara membuat (2x50) Diskusi Use, Cambridge
mengetahui tentang present kalimat present tense University Press,
tense dan bisa 3. Mengaplikasikan present tense dalam 2003
menerapkannya dalam percakapan sehari hari
percakapan sehari hari.
7. LANGKAH PEMBELAJARAN

KEGIATAN MAHASISWA
WAKTU LANGKAH PERKULIAHAN/ KEGIATAN PENGAJAR BAHAN
15’ Langkah Awal
1. Mengucapkan salam. Menjawab salam
2. Membaca Doa Membaca Doa Absensi
3. Mengabsen mahasiswaMenyamakan persepsi/menanyakan tentang materi yang akan Mengacungkan tangan Bolpoin
dibahas untuk mengukur pengetahuan mahasiswa Memperhatikan Slide power
4. Memberikan kesempatan kepada mahasiswa/Ii untuk menyampaikan jawaban point
5. Menjelaskan cakupan materi yang akan di ajarkan Curah Pendapat
6. Menjelaskan kompetensi dasar dan indikator yang akan dicapai
Memperhatikan
Kegiatan Inti
70’ 1. Menyampaikan materi belajar sesuai dengan pokok bahasan secara sistematis dan menarik Memperhatikan / Mencatat White board
2. Memberikan kesempatan kepada mahasiswa untuk menanyakan hal yang belum jelas Bertanya Spidol
3. Menjawab pertanyaan mahasiswa LCD
4. Memberikan penguatan terhadap materi yang sudah disampaikan Memperhatikan LAPTOP
5. Memfasilitasi mahasiswa yang mengalami kesulitan dalam pembelajaran sesuai materi Memperhatikan

15’ Kegiatan Akhir Lembar Uraian


1. Menyimpulkan materi yang sudah dipelajari Bertanya
2. Melakukan refleksi terhadap proses dan materi perkuliahan Menjawab
3. Memberikan motivasi tentang materi yang sudah dipelajari Memperhatikan
4. Menugaskan kepada mahasiswa untuk membuat rangkuman materi yang sudah disampaikan Memperhatikan
5. Memberikan gambaran umum tentang materi perkuliahan yang akan datang. Memperhatikan / Mencatat
6. Mengucapkan salam Menjawab salam

Sampang, ………………………..
Mengetahui Dosen Mata Kuliah
Direktur

Moh. Zainal, S.Pd


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP/SAP)
1. IDENTITAS MATA KULIAH
Nama Mata Kuliah : BAHASA INGGRIS
Semester : I( Satu)
Kode Mata kuliah : WAT.A6
Beban Study : 2 SKS
Prasyarat : Mahasiswa mampu menguasai tentang simple present tense
Nama Dosen : MOH.ZAINAL,S.Pd

2. TUJUAN MATA KULIAH


Setelah menyelesaikan mata kuliah ini diharapkan mahasisw mampu mengetahui tentang simple present continuous tense, simple present perfect tense, simple present perfect
continuous tense dan bisa menerapkannya dalam percakapan sehari hari.

3. STANDARD KOMPETENSI
Mahasisw mampu mengetahui tentang simple present continuous tense, simple present perfect tense, simple present perfect continuous tense dan bisa menerapkannya
dalam percakapan sehari hari.

4. MATERI POKOK
Simple present continuous tense, simple present perfect tense, simple present perfect continuous tense

5. PERTEMUAN
Ke 2

6. MATRIK RPP
Aspek
Kompetensi dasar/sub Waktu
Indicator/criteria penilaian/TIK Kompetensi Metode Evaluasi Sumber Rujukan
kompetensi (menit)
K A P
1 2 3 4 5 6 7 8 9
Setelah menyelesaikan mata Mahasiswa mampu: V V V 100 Ceramah Kuis Murphy, Raymond,
kuliah ini diharapkan 1. Mengetahui bentuk pola simple present Menit Tanya jawab English Grammar In
mahasisw mampu continuous tense, simple present perfect (2x50) Diskusi Use, Cambridge
mengetahui tentang simple tense, simple present perfect continuous University Press,
present continuous tense, tense 2003
simple present perfect tense, 2. Memahami rumus rumus cara membuat
simple present perfect kalimat simple present continuous tense,
continuous tense dan bisa simple present perfect tense, simple
menerapkannya dalam present perfect continuous tense
percakapan sehari hari. 3. Mengaplikasikan simple present
continuous tense, simple present
perfect tense, simple present perfect
continuous tense dalam percakapan
sehari hari

7. LANGKAH PEMBELAJARAN

KEGIATAN MAHASISWA
WAKTU LANGKAH PERKULIAHAN/ KEGIATAN PENGAJAR BAHAN
15’ Langkah Awal
1. Mengucapkan salam. Menjawab salam
2. Membaca Doa Membaca Doa Absensi
3. Mengabsen mahasiswaMenyamakan persepsi/menanyakan tentang materi yang akan Mengacungkan tangan Bolpoin
dibahas untuk mengukur pengetahuan mahasiswa Memperhatikan Slide power
4. Memberikan kesempatan kepada mahasiswa/Ii untuk menyampaikan jawaban Curah Pendapat point
5. Menjelaskan cakupan materi yang akan di ajarkan
6. Menjelaskan kompetensi dasar dan indikator yang akan dicapai Memperhatikan
Kegiatan Inti
70’ 1. Menyampaikan materi belajar sesuai dengan pokok bahasan secara sistematis dan menarik Memperhatikan / Mencatat White board
2. Memberikan kesempatan kepada mahasiswa untuk menanyakan hal yang belum jelas Bertanya Spidol
3. Menjawab pertanyaan mahasiswa LCD
4. Memberikan penguatan terhadap materi yang sudah disampaikan Memperhatikan LAPTOP
5. Memfasilitasi mahasiswa yang mengalami kesulitan dalam pembelajaran sesuai materi Memperhatikan
15’ Kegiatan Akhir Lembar Uraian
1. Menyimpulkan materi yang sudah dipelajari Bertanya
2. Melakukan refleksi terhadap proses dan materi perkuliahan Menjawab
3. Memberikan motivasi tentang materi yang sudah dipelajari Memperhatikan
4. Menugaskan kepada mahasiswa untuk membuat rangkuman materi yang sudah disampaikan Memperhatikan
5. Memberikan gambaran umum tentang materi perkuliahan yang akan datang. Memperhatikan / Mencatat
6. Mengucapkan salam Menjawab salam

Sampang, ………………………..
Mengetahui Dosen Mata Kuliah
Direktur
Moh. Zainal, S.Pd
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP/SAP)
1. IDENTITAS MATA KULIAH
Nama Mata Kuliah : BAHASA INGGRIS
Semester : I (Satu)
Kode Mata kuliah : WAT.A6
Beban Study : 2 SKS
Prasyarat : Mahasiswa mampu menguasai tentang simple present, continuous, perfect
Nama Dosen : MOH.ZAINAL,S.Pd

2. TUJUAN MATA KULIAH


Setelah menyelesaikan mata kuliah ini diharapkan mahasisw mampu mengetahui tentang simple past dan bisa menerapkannya dalam percakapan sehari hari.

3. STANDARD KOMPETENSI
Mahasisw mampu mengetahui tentang simple past dan bisa menerapkannya dalam percakapan sehari hari

4. MATERI POKOK
Simple past tense

5. PERTEMUAN
Ke 3

6. MATRIK RPP
Aspek
Kompetensi dasar/sub Waktu
Indicator/criteria penilaian/TIK Kompetensi Metode Evaluasi Sumber Rujukan
kompetensi (menit)
K A P
1 2 3 4 5 6 7 8 9
Setelah menyelesaikan mata Mahasiswa mampu: V V V 100 Ceramah Kuis Murphy, Raymond,
kuliah ini diharapkan 1. Mengetahui bentuk pola past tense Menit Tanya jawab English Grammar In
mahasisw mampu 2. Memahami rumus rumus cara (2x50) Diskusi Use, Cambridge
mengetahui tentang past membuat kalimat past tense University Press,
tense dan bisa 3. Mengaplikasikan past tense dalam 2003
menerapkannya dalam percakapan sehari hari
percakapan sehari hari.
7. LANGKAH PEMBELAJARAN

KEGIATAN MAHASISWA
WAKTU LANGKAH PERKULIAHAN/ KEGIATAN PENGAJAR BAHAN
15’ Langkah Awal
1. Mengucapkan salam. Menjawab salam
2. Membaca Doa Membaca Doa Absensi
3. Mengabsen mahasiswaMenyamakan persepsi/menanyakan tentang materi yang akan Mengacungkan tangan Bolpoin
dibahas untuk mengukur pengetahuan mahasiswa Memperhatikan Slide power
4. Memberikan kesempatan kepada mahasiswa/Ii untuk menyampaikan jawaban Curah Pendapat point
5. Menjelaskan cakupan materi yang akan di ajarkan
6. Menjelaskan kompetensi dasar dan indikator yang akan dicapai Memperhatikan
Kegiatan Inti
70’ 1. Menyampaikan materi belajar sesuai dengan pokok bahasan secara sistematis dan menarik Memperhatikan / Mencatat White board
2. Memberikan kesempatan kepada mahasiswa untuk menanyakan hal yang belum jelas Bertanya Spidol
3. Menjawab pertanyaan mahasiswa LCD
4. Memberikan penguatan terhadap materi yang sudah disampaikan Memperhatikan LAPTOP
5. Memfasilitasi mahasiswa yang mengalami kesulitan dalam pembelajaran sesuai materi Memperhatikan
15’ Kegiatan Akhir Lembar Uraian
1. Menyimpulkan materi yang sudah dipelajari Bertanya
2. Melakukan refleksi terhadap proses dan materi perkuliahan Menjawab
3. Memberikan motivasi tentang materi yang sudah dipelajari Memperhatikan
4. Menugaskan kepada mahasiswa untuk membuat rangkuman materi yang sudah disampaikan Memperhatikan
5. Memberikan gambaran umum tentang materi perkuliahan yang akan datang. Memperhatikan / Mencatat
6. Mengucapkan salam Menjawab salam

Sampang, ………………………..
Mengetahui Dosen Mata Kuliah
Direktur

Moh. Zainal, S.Pd


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP/SAP)
1. IDENTITAS MATA KULIAH
Nama Mata Kuliah : BAHASA INGGRIS
Semester : I (Satu)
Kode Mata kuliah : WAT.A6
Beban Study : 2 SKS
Prasyarat : Harus menguasai materi sebelumnya (Simple past)
Nama Dosen : MOH.ZAINAL,S.Pd

2. TUJUAN MATA KULIAH


Setelah menyelesaikan mata kuliah ini diharapkan mahasisw mampu mengetahui tentang Future tense dan bisa menerapkannya dalam percakapan sehari hari.

3. STANDARD KOMPETENSI
Mahasisw mampu mengetahui tentang Future tense dan bisa menerapkannya dalam percakapan sehari hari

4. MATERI POKOK
Simple Future tense

5. PERTEMUAN
Ke 5

6. MATRIK RPP
Aspek
Kompetensi dasar/sub Waktu
Indicator/criteria penilaian/TIK Kompetensi Metode Evaluasi Sumber Rujukan
kompetensi (menit)
K A P
1 2 3 4 5 6 7 8 9
Setelah menyelesaikan mata Mahasiswa mampu: V V V 120 Ceramah Kuis Murphy, Raymond,
kuliah ini diharapkan 1. Mengetahui bentuk pola Future tense Menit Tanya jawab English Grammar In
mahasisw mampu 2. Memahami rumus rumus cara membuat (2x60) Diskusi Use, Cambridge
mengetahui tentang Future kalimat future tense University Press,
tense dan bisa 3. Mengaplikasikan future tense dalam 2003
menerapkannya dalam percakapan sehari hari
percakapan sehari hari.
7. LANGKAH PEMBELAJARAN

KEGIATAN MAHASISWA
WAKTU LANGKAH PERKULIAHAN/ KEGIATAN PENGAJAR BAHAN
15’ Langkah Awal
1. Mengucapkan salam. Menjawab salam
2. Membaca Doa Membaca Doa Absensi
3. Mengabsen mahasiswaMenyamakan persepsi/menanyakan tentang materi yang akan Mengacungkan tangan Bolpoin
dibahas untuk mengukur pengetahuan mahasiswa Memperhatikan Slide power
4. Memberikan kesempatan kepada mahasiswa/Ii untuk menyampaikan jawaban Curah Pendapat point
5. Menjelaskan cakupan materi yang akan di ajarkan
6. Menjelaskan kompetensi dasar dan indikator yang akan dicapai Memperhatikan

Kegiatan Inti
70’ 1. Menyampaikan materi belajar sesuai dengan pokok bahasan secara sistematis dan menarik Memperhatikan / Mencatat White board
2. Memberikan kesempatan kepada mahasiswa untuk menanyakan hal yang belum jelas Bertanya Spidol
3. Menjawab pertanyaan mahasiswa LCD
4. Memberikan penguatan terhadap materi yang sudah disampaikan Memperhatikan LAPTOP
5. Memfasilitasi mahasiswa yang mengalami kesulitan dalam pembelajaran sesuai materi Memperhatikan

15’ Kegiatan Akhir Lembar Uraian


1. Menyimpulkan materi yang sudah dipelajari Bertanya
2. Melakukan refleksi terhadap proses dan materi perkuliahan Menjawab
3. Memberikan motivasi tentang materi yang sudah dipelajari Memperhatikan
4. Menugaskan kepada mahasiswa untuk membuat rangkuman materi yang sudah disampaikan Memperhatikan
5. Memberikan gambaran umum tentang materi perkuliahan yang akan datang. Memperhatikan / Mencatat
6. Mengucapkan salam Menjawab salam
7.

Sampang, ………………………..
Mengetahui Dosen Mata Kuliah
Direktur

Moh. Zainal, S.Pd


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP/SAP)
1. IDENTITAS MATA KULIAH
Nama Mata Kuliah : BAHASA INGGRIS
Semester : I (Satu)
Kode Mata kuliah : WAT.A6
Beban Study : 2 SKS
Prasyarat : Harus menguasai materi sebelumnya (Simple future tense)
Nama Dosen : MOH.ZAINAL,S.Pd

2. TUJUAN MATA KULIAH


Setelah menyelesaikan mata kuliah ini diharapkan mahasiswa mampu mengetahui tentang Future continuous tense dan bisa menerapkannya dalam percakapan sehari hari.

3. STANDARD KOMPETENSI
Mahasisw mampu mengetahui tentang Future continuous tense dan bisa menerapkannya dalam percakapan sehari hari

4. MATERI POKOK
Simple Future continuous tense

5. PERTEMUAN
Ke 6

6. MATRIK RPP
Aspek
Kompetensi dasar/sub Waktu
Indicator/criteria penilaian/TIK Kompetensi Metode Evaluasi Sumber Rujukan
kompetensi (menit)
K A P
1 2 3 4 5 6 7 8 9
Setelah menyelesaikan mata Mahasiswa mampu: V V V 100 Ceramah Kuis Murphy, Raymond,
kuliah ini diharapkan 1. Mengetahui bentuk pola Future tense Menit Tanya jawab English Grammar In
mahasisw mampu 2. Memahami rumus rumus cara (2x50) Diskusi Use, Cambridge
mengetahui tentang Future membuat kalimat future tense University Press, 2003
tense dan bisa 3. Mengaplikasikan future tense dalam
menerapkannya dalam percakapan sehari hari
percakapan sehari hari.
7. LANGKAH PEMBELAJARAN

KEGIATAN MAHASISWA
WAKTU LANGKAH PERKULIAHAN/ KEGIATAN PENGAJAR BAHAN
15’ Langkah Awal
1. Mengucapkan salam. Menjawab salam
2. Membaca Doa Membaca Doa Absensi
3. Mengabsen mahasiswaMenyamakan persepsi/menanyakan tentang materi yang akan Mengacungkan tangan Bolpoin
dibahas untuk mengukur pengetahuan mahasiswa Memperhatikan Slide power
4. Memberikan kesempatan kepada mahasiswa/Ii untuk menyampaikan jawaban Curah Pendapat point
5. Menjelaskan cakupan materi yang akan di ajarkan
6. Menjelaskan kompetensi dasar dan indikator yang akan dicapai Memperhatikan

Kegiatan Inti
70’ 1. Menyampaikan materi belajar sesuai dengan pokok bahasan secara sistematis dan menarik Memperhatikan / Mencatat White board
2. Memberikan kesempatan kepada mahasiswa untuk menanyakan hal yang belum jelas Bertanya Spidol
3. Menjawab pertanyaan mahasiswa LCD
4. Memberikan penguatan terhadap materi yang sudah disampaikan Memperhatikan LAPTOP
5. Memfasilitasi mahasiswa yang mengalami kesulitan dalam pembelajaran sesuai materi Memperhatikan

15’ Kegiatan Akhir Lembar Uraian


1. Menyimpulkan materi yang sudah dipelajari Bertanya
2. Melakukan refleksi terhadap proses dan materi perkuliahan Menjawab
3. Memberikan motivasi tentang materi yang sudah dipelajari Memperhatikan
4. Menugaskan kepada mahasiswa untuk membuat rangkuman materi yang sudah disampaikan Memperhatikan
5. Memberikan gambaran umum tentang materi perkuliahan yang akan datang. Memperhatikan / Mencatat
6. Mengucapkan salam Menjawab salam

Sampang, ………………………..
Mengetahui Dosen Mata Kuliah
Direktur

Moh. Zainal, S.Pd


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP/SAP)
1. IDENTITAS MATA KULIAH
Nama Mata Kuliah : BAHASA INGGRIS
Semester : I (Satu)
Kode Mata kuliah : WAT.A6
Beban Study : 2 SKS
Prasyarat : Harus menguasai materi sebelumnya (16 tenses)
Nama Dosen : MOH.ZAINAL,S.Pd

2. TUJUAN MATA KULIAH


Setelah menyelesaikan mata kuliah ini diharapkan mahasiswa mampu mengetahui tentang part of speech dan bisa menerapkannya dalam percakapan sehari hari.

3. STANDARD KOMPETENSI
Mahasisw mampu mengetahui tentang part of speech dan bisa menerapkannya dalam percakapan sehari hari

4. MATERI POKOK
Parts of speech

5. PERTEMUAN
Ke 8

6. MATRIK RPP
Aspek
Kompetensi dasar/sub Waktu
Indicator/criteria penilaian/TIK Kompetensi Metode Evaluasi Sumber Rujukan
kompetensi (menit)
K A P
1 2 3 4 5 6 7 8 9
Setelah menyelesaikan mata Mahasiswa mampu: V V V 100 Ceramah Kuis Murphy, Raymond,
kuliah ini diharapkan 1. Mengetahui bentuk part of speech Menit Tanya jawab English Grammar In
mahasisw mampu 2. Mengaplikasikan part of speech dalam (2x50) Diskusi Use, Cambridge
mengetahui tentang part of percakapan sehari hari University Press,
speech dan bisa 2003
menerapkannya dalam
percakapan sehari hari.
7. LANGKAH PEMBELAJARAN

KEGIATAN MAHASISWA
WAKTU LANGKAH PERKULIAHAN/ KEGIATAN PENGAJAR BAHAN
15’ Langkah Awal
1. Mengucapkan salam. Menjawab salam
2. Membaca Doa Membaca Doa Absensi
3. Mengabsen mahasiswaMenyamakan persepsi/menanyakan tentang materi yang akan Mengacungkan tangan Bolpoin
dibahas untuk mengukur pengetahuan mahasiswa Memperhatikan Slide power
4. Memberikan kesempatan kepada mahasiswa/Ii untuk menyampaikan jawaban Curah Pendapat point
5. Menjelaskan cakupan materi yang akan di ajarkan
6. Menjelaskan kompetensi dasar dan indikator yang akan dicapai Memperhatikan

Kegiatan Inti
70’ 1. Menyampaikan materi belajar sesuai dengan pokok bahasan secara sistematis dan menarik Memperhatikan / Mencatat White board
2. Memberikan kesempatan kepada mahasiswa untuk menanyakan hal yang belum jelas Bertanya Spidol
3. Menjawab pertanyaan mahasiswa LCD
4. Memberikan penguatan terhadap materi yang sudah disampaikan Memperhatikan LAPTOP
5. Memfasilitasi mahasiswa yang mengalami kesulitan dalam pembelajaran sesuai materi Memperhatikan

15’ Kegiatan Akhir Lembar Uraian


1. Menyimpulkan materi yang sudah dipelajari Bertanya
2. Melakukan refleksi terhadap proses dan materi perkuliahan Menjawab
3. Memberikan motivasi tentang materi yang sudah dipelajari Memperhatikan
4. Menugaskan kepada mahasiswa untuk membuat rangkuman materi yang sudah disampaikan Memperhatikan
5. Memberikan gambaran umum tentang materi perkuliahan yang akan datang. Memperhatikan / Mencatat
6. Mengucapkan salam Menjawab salam

Sampang, ………………………..
Mengetahui Dosen Mata Kuliah
Direktur

Moh. Zainal, S.Pd

Anda mungkin juga menyukai