Anda di halaman 1dari 2

PEMANTAUAN STATUS GIZI BALITA

No. Dokumen : SOP/ /I/ /2017


No. Revisi : 00
SOP
Tanggal Terbit : 27-01-2017
Halaman : 1/1
Disahkan oleh Kepala Puskesmas Buaran
PUSKESMAS SUPARDI, SKM, S.Kep
BUARAN 196804181988031004

1. Pengertian Penilaian pertumbuhan anak secara teratur melalui pengukuran berat


badan dan panjang atau tinggi badan, pengisian KMS, menentukan
status pertumbuhan berdasarkan hasil pengukuran.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk mencegah
memburuknya keadaan gizi, sebagai upaya meningkatkan keadaan gizi
dan mempertahankan keadaan gizi yang baik.
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Buaran Nomor: / SK/ I /2017 tentang Jenis-
jenis pelayanan yang disediakan di Puskesmas Buaran.
4. Referensi 1. Tabel baku rujukan status gizi balita WHO Anthro 2010.
2. Buku Pedoman Teknis Pemantauan Status Gizi, Kementerian
Kesehatan RI Tahun 2015.
3. Pedoman Pelaksanaan Pemantauan Status Gizi Tahun 2017,
Direktorat Gizi Masyarakat Kementerian Kesehatan RI.
5. Langkah - 1. Petugas melakukan registrasi sasaran.
langkah 2. Petugas menentukan jadwal pelaksanaan di posyandu
3. Petugas menyiapkan alat ukur.
4. Petugas melakukan pengukuran berat badan dan tinggi badan atau
panjang badan.
5. Petugas memasukan data.
6. Petugas menentukan status gizi anak balita.
7. Petugas melaporkan hasil pemantauan.
6. Unit terkait 1. Bidan Desa
2. Kader
7. Dokumen Formulir F1/PSG
terkait Formulir F2/PSG
Tabel baku rujukan status gizi balita BB/U, TB/U, BB/TB
8. Rekaman Tanggal mulai
histori No Yang Dirubah Isi Perubah
Diberlakukan
perubahan
BAGAN ALUR
PEMANTAUAN STATUS GIZI BALITA

REGISTRASI
SASARAN

BUAT JADWAL
PELAKSANAAN PSG
BALITA

PERSIAPAN PENGUKURAN PENGUKURAN


ALAT BERAT TINGGI BADAN
BADAN

PEMASUKAN
DATA

MENENTUKAN
STATUS GIZI

PELAPORAN

2/2

Anda mungkin juga menyukai