Anda di halaman 1dari 2

MATA KULIAH KEPERAWATAN GERONTIK

TUGAS CONTOH KASUS

oleh

Imam Mansyur
NIM 152310101132

PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN


FAKULTAS KEPERAWATAN
UNIVERSITAS JEMBER
2018
CONTOH SOAL

1. Seorang Laki-laki unsia 76 Tahun yang bernama Tn. K dia tinggal


dengan anak kandungnya yang sudah meiliki satu orang istri dan dua
anak. Tn. K aktif dalam kegiatan lansia yang ada di lingkungan
tersebut, namun beberapa hari terakhir sudah tidak aktif dalam kegiatan
yang ada dilingkungan tersebut karena malu dan minder dengan kondisi
yang sedang dialami Tn.K karena merasa tidak ada dukungan dari
keluraga amaupun dari petugas kesehatan. Sehinngga perlu adanya
peran perawat untuk kepda Tn.K peran apa yang efektif dilakukan oleh
perawat?
a. Sebagai konselor
b. Sebagai advokat
c. Sebagai Edukator
d. Sebagai peneliti
e. Sebagai pemangku kebijakan

Anda mungkin juga menyukai