Anda di halaman 1dari 3

ORIENTASI PROSEDUR DAN

KESELAMATAN/KESEHATAN KERJA
No. Dokumen :
No. Revisi :
TanggalTerbit :
SOP Halaman : 1/1

PUSKESMAS dr. RinaYulya Agustin


PADANG NIP. 19800814 201001 2 016
1. PENGERTIAN Orientasi prosedur dan praktik keselamatan /kesehatan kerja adalah
kecelakaan kerja yang sering terjadi di laboratorium untuk mencegah
timbulnya bahaya yang lebih luas maka dibutuhkan orientasi dan praktik
keamanan kerja
2. TUJUAN Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk orientasi prosedur dan
keselamatan/kesehatan kerja.
3. KEBIJAKAN ….
4. REFERENSI Buku Pedoman Praktik Laboratorium Kesehatan Yang Benar (Good
Laboratory Practice) DEPKES RI ,Direktorat Bina Pelayanan Penunjang Medik
Tahun 2008
5. ALAT DAN BAHAN
6. PROSEDUR 1. Kepala puskesmas menunjuk petugas pelaksana Keselamatan dan tim
PMKP.
2. Petugas tim PMKP laboratorim memberikan orientasi prosedur
keselamatan dan kesehatan kerja.
3. Petugas tim PMKP membuat laporan bukti pelaksanaan orientasi.
4. Petugas tim PMKP laborat memantau pelaksanaan keselamatan dan
kesehatan kerja di laboratorium
5. Petugas tim PMKP melakukan evaluasi secara berkala pelaksanaan
keselamatan dan kesehatan kerja di laborat secara berkala melalui daftar
tilik.
7. BAGAN ALUR
(FLOW CHART) Kepala puskesmas menunjuk
petugas pelaksana Keselamatan
dan tim PMKP

Petugas tim PMKP laboratorim


memberikan orientasi prosedur
keselamatan dan kesehatan kerja

Petugas tim PMKP membuat


laporan bukti pelaksanaan
orientasi

Petugas tim PMKP laborat memantau


pelaksanaan keselamatan dan
kesehatan kerja di laboratorium

Petugas tim PMKP melakukan


evaluasi secara berkala pelaksanaan
keselamatan dan kesehatan kerja di
laborat secara berkala melalui daftar
tilik.

8. HAL-HAL YANG
PERLU
DIPERHATIKAN
9. UNIT TERKAIT Laborat
10. DOKUMEN
TERKAIT

11. REKAMAN HISTORI PERUBAHAN


No Yang Diubah Isi Perubahan TanggalMulaiDiberlakukan
ORIENTASI PROSEDUR DAN
KESELAMATAN/KESEHATAN KERJA
No. Kode :
Terbitan :
DAFTAR No. Revisi :
PUSKESMAS TILIK TanggalMulaiBerlaku :
PADANG Halaman : 1/1

Unit :Laboraturium
NamaPetugas :Yessy Arisma
TanggalPelaksanaan :
No Kegiatan Ya Tidak
1 Apakah Kepala puskesmas menunjuk petugas pelaksana
Keselamatan dan tim PMKP?
2 Apakah petugas tim PMKP laboratorim memberikan orientasi
prosedur keselamatan dan kesehatan kerja.
3 Apakah petugas tim PMKP membuat laporan bukti
pelaksanaan orientasi?
4 Apakah petugas tim PMKP laborat memantau pelaksanaan
keselamatan dan kesehatan kerja di laboratorium?
5 Apakah petugas tim PMKP melakukan evaluasi secara berkala
pelaksanaan keselamatan dan kesehatan kerja di laborat
secara berkala melalui daftar tilik?
JUMLAH

CR : ……………….. %

Lumajang, …………………………
Auditie Pelaksana / Auditor

( …………………………………………… ) ( …………………………………………… )

Anda mungkin juga menyukai