Anda di halaman 1dari 3

STRATEGI KOMUNIKASI

1. Produk (Program / Gagasan)


Menjauhi penyalahgunaan narkoba.

2. What to Say
Realita : Mahasiswa menyalahgunakan narkoba
Ideal : Mahasiswa tidak ada yang menyalahgunakan narkoba

Masalah Mahasiswa yang


menyalahgunakan narkoba

Penyebab - Pengetahauan
- ingkungan
- Depresi

Pesan Marketing Mahasiswa tidak


menyalahgunakan narkoba

Pesan komunikasi

3. Consumer Insight
Berdasarkan hasil indept interview yang dilakukan terhadap 11 mahasiswa
Fakultas Kesehatan Universitas Diponegoro didapatkan hasil sebagai berikut:
a. Hal yang paling penting bagi mahasiswa : mahasiswa bisa lulus kuliah
b. Hal yang ditakuti mahasiswa : mahasiswa tidak bisa lulus
kuliah
c. Hal yang diharapkan mahasiswa : mahasiswa bisa lulus tepat
waktu
4. Brand Essence :
5. How to say
5.1 Target Marketing (TM)
- Mahasiswa Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Diponegoro usia
18 – 22 tahun
- Sosial ekonomi : beragam
- Urban, modern
5.2 Target Audience (TA)
Mahasiswa Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Diponegoro yang
ingin cepat lulus kuliah.
5.3 Pesan Marketing
Menjauhi penyalahgunaan narkoba
5.4 Pesan Promosi
Narkoba menunda lulusmu!
- Ide : Penyakit gastritis harus dicegah
- Story Line :
1. Dengan makan 3x sehari adalah cara remaja untuk mencegah penyakit
gastritis
2. Kewajiban remaja khususnya mahasiswa adalah membahagiakan
orang tua
3. Bentuk tanggung jawab sebagai anak adalah berbakti kepada orangtua
4. Pesan marketing : makan 3x sehari untuk mencegah penyakit Gastritis
5. Pesan kreatif: makanku kebahagiaan orangtua ku

Where & When to say

Consumer Journey Contact Point Alat/materi penyampaian


Bangun tidur melihat HP Kamar, Handphone Social Media
+ Jam
Mandi/cuci muka Kamar mandi Poster temple
Berangkat kuliah Bunderan pos satpam, Baliho ke arah Rusunawa
Bunderan Jl. Soedarto
Masuk ke arah kelas Lab Gizi, Ruangan PKIP Poster, madding sepanjang
(Mata kuliah PKIP & Gedung D gizi-ruangan PKIP,
Mulok) madding gedung D

Tujuan/Problem  Poster

Awarness : Perhatian  orang melihat poster karena warna yang mencolok,


gambar orang tua dan anak

Interest : Orang mau membaca poster, poster membuat pembaca terenyuh

Desire : Pembaca poster setuju dengan pesan yang tertera dan mempunyai
niat untuk melakukan isi pesan

Actions : Pembaca poster menerapkan isi pesan dalam kehidupan sehari-hari

Anda mungkin juga menyukai