Anda di halaman 1dari 32

KETUBAN PECAH DINI

(K P D)

DR. EDI PRASETYO WIBOWO, SpOG


BAG/SMF. OBSTETRI & GINEKOLOGI
FK. UNRAM/RSU PROV. NTB
MATARAM
Definisi

•  Ketuban pecah dini


(Premature Rupture of the
Membrane/ PRM)

→Pecahnya selaput ketuban scr spontan


saat blm inpartu atau 1 jam kmd tdk
diikuti tanda2 persalinan.
Prevalensi

•  8-10% KPD pd kehamilan aterm


•  1% KPD pd kehamilan prematur
Faktor-faktor predisposisi
KPD
1.  Korioamnionitis
2.  Kelainan letak janin (letak lintang, letak
sungsang)
3.  Hidramnion
4.  Gemeli
5.  Inkompeten serviks
6.  Trauma
7.  Selaput ketuban rapuh
ok :- Defisiensi as.askorbik
- Defisiensi tembaga & as.askorbik
DIAGNOSIS KPD
1.  Anamnesis
- Merasa keluar cairan dari jalan lahir tp bkn
kencing/ keputihan.
- Keluar cairan bening, banyak dari jalan lahir,
berbau amis.

2.  Inspeksi
- Adanya cairan keluar dari vulva

3.  Inspekulo
- Terdapat cairan pd fornik posterior
- Keluar cairan dr ostium uteri eksternum
DIAGNOSIS KPD…
4. Vaginal toucher (VT)
- Keluar cairan dr vagina
- Sarung tangan basah
- Serviks membuka, teraba kulit kepala janin

5. Laboratorium
Penentuan cairan ketuban dg tes lakmus
(Nitrazin test), merah menjadi biru

6. Pemeriksaan USG
Air ketuban sedikit/ habis
EVALUASI KPD
•  Tentukan kapan pecahnya (anamnesis pasti)
•  Kalau tdk pasti → anggap selaput ketuban pecah
saat masuk rumah sakit
•  Kalau KPD → - Evaluasi panggul
- Evaluasi janin
- Menilai CPD (cephalo
pelvic
disproportion)
•  Kalau KPD + CPD (+) → SC
•  Kalau KPD + CPD (-) → tunggu 12 jam
→induksi persalinan
The image cannot be displayed. Your computer may not have enough memory to open the image, or the image may have been corrupted. Restart your computer, and then open the file again. If the

VT (OBSTETRI)
red x still appears, you may have to delete the image and then insert it again.

1. PEMBUKAAN (Ø)
2. KULIT KETUBAN (KK)
3. EFFACEMENT (EFF)
4. PRESENTASI
5. PENURUNAN / STATION (HODGE)
6. DENOMINATOR (POINT OF
DIRECTION)
7.  BAG. KECIL JANIN
(PENUMBUNGAN)
8.  TUMOR JALAN LAHIR
9.  UKURAN PANGGUL DALAM
(UPD)
c PRIMI / MULTI PANGGUL
BELUM ADEKUAT
UKURAN PANGGUL DALAM
(UPD)
1.  PROMONTORIUM PAP
2.  LINEA INNOMINATA
3.  DINDING SAMPING PELVIS
PTP
4.  KECEKUNGAN OS. SAKRUM
5.  SPINA ISKHIADIKA
6.  ARKUS PUBIS PBP

7.  MOBILITAS OS.KOKSIGEUS


PENURUNAN JANIN

TURUNNYA BAGIAN BAWAH JANIN


DITENTUKAN DENGAN :

1.  BIDANG HODGE


Ø  BIDANG HODGE I
BIDANG DIBENTUK PADA LINGKARAN
PAP DENGAN BAG ATAS SIMFISIS &
PROMONTORIUM
Ø BIDANG HODGE II
BIDANG SEJAJAR BIDANG HODGE I
SETINGGI BAG. BAWAH SIMFISIS

Ø BIDANG HODGE III


BIDANG SEJAJAR BID. HODGE I, II
SETINGGI SPINA ISKHIADIKA KI &
KA

Ø BIDANG HODGE IV
BIDANG SEJAJAR BID. HODGE I, II,
III, SETINGGI OS. KOKSIGEUS
2.  STASION (PELVIC STATION)
Ø  STASION O
BIDANG SETINGGI SPINA
ISKHIADIKA

Ø  BIDANG DIATAS STASION O


STASION - 1 =1 CM DIATAS STASION O
STASION – 2 = 2 CM DIATAS STASION O
v JARAK SPINA ISKHIADIKA –
PAP = 5 CM

v BILA BAG. BAWAH JANIN


LEBIH TINGGI DARI BID.
HODGE I – MASIH
MENGAMBANG (FLOATING)
BIDANG DIBAWAH STATION O
STASION - 1 =1 CM DIBAWAH
STASION O
STASION – 2 = 2 CM DIBAWAH
STASION O

•  BAG.BAWAH JANIN PADA STATION


+3 – PADA BID. HODGE IV / DASAR
PANGGUL
PINTU ATAS PANGGUL (PAP)

"   BIDANG YANG DIBATASI :


"   SEB.POSTERIOR → PROMONTORIUM
"   SEB.LATERAL → LINEA TERMINALIS
"   SEB.ANTERIOR → PINGGIR ATAS SIMFISIS

"   UKURAN PAP :


1.  DIAMETER ANTEROPOSTERIOR (KONYUGATA
OBSTETRIKA) → DARI PROMONTORIUM ― TENGAH
PERMUKAAN POSTERIOR SIMFISIS
2.  KONYUGATA DIAGONALIS
" JARAK TEPI BAWAH SIMFISIS PROMONTORIUM
PANGGUL NORMAL :
PROMONTORIUM TAK TERABA PANJANG 12 CM
3.  KONYUGATA VERA
" JARAK TEPI ATAS SIMFISIS PROMONTORIUM
KONYUGATA VERA = KONYUGATA DIAGONALIS – 1,5 CM
4.  DIAMETER TRANSVERSA
" JARAK TERJAUH GARIS LINTANG PAP ( 12,5 –
13 CM)
5.  DIAMETER OBLIKUA
" GARIS ANTARA PERSILANGAN KONYUGATA
VERA DENGAN DIAMETER TRANSVERSA KE
ARTIKULASIO SAKRO-ILIAKA ( 13 CM)
"   RUANG PANGGUL
" SALURAN ANTARA PAP & PBP
" BERBENTUK SALURAN DENGAN SUMBU
MELENGKUNG KE DEPAN

" PINTU BAWAH PANGGUL (PBP)


1.  DIAMETER BISPINOSUM
→ JARAK ANTARA KEDUA SPINA
ISKHIADIKA
( 9,5 – 10 CM)
2.  PANGGUL NORMAL → ARKUS PUBIS ±
90º
CEPHALOPELVIC
DISPROPORTION (CPD)

→Ketidak imbangan antara besar


kepala janin dg luas panggul ibu
Cara pengukuran CPD
1. Metoda Osborn
→ Tangan yg satu menekan kepala janin dr atas
kearah rongga panggul, sedang tangan lain
diletakkan pd kepala janin diatas simfisis.
Bila bagian kepala janin menonjol diatas simfisis ≥
3 cm/ 3 jari →positif

2. Metoda Muller Munro Kerr


→Tangan yg satu memegang kepala janin &
menekannya kearah rongga panggul, sedang 2 jari
tangan lain (jari telunjuk & tengah) dimasukkan ke
dlm vagina.
Kalau jari telunjuk & tengah membentuk sudut >
90° anatara kepala janin & simfisis → positif
Penyebab CPD

1.  Panggul sempit


2.  Hidrosefalus
3.  Makrosomia
4.  Malpresentasi
Komplikasi KPD

1.  Infeksi intra uteri


2.  Tali pusat menumbung (prolaps
tali pusat)
3.  Persalinan prematur
4.  Amniotic Band Syndrome
5.  Fetal distress
Penanganan KPD
1. Penanganan aktif
- Hamil > 37 minggu/ aterm
- Keadaan panggul baik & kesejahteraan janin baik
- Tidak ada CPD
- Keadaan ibu baik (temp N)
- Pemberian antibiotika (injeksi ampisilin 1 gr/ 6
jam)
- Ditunggu 12 jam, bila tdk inpartu →
oksitosin drip

• Hamil > 37 minggu/ aterm


• Panggul sempit/ CPD/ fetal distress
• Pemberian antibiotika
• Persalinan SC
Penanganan KPD
2. Penanganan konservatif
- Hamil ≤ 37 minggu
- Tdk ada tanda2 infeksi
- Pemberian antibiotika
- Pemberian kortikosteroid (uk < 35 minggu)
Injeksi deksametason 6 mg/ 12 jam 4x im

• Bila ada tanda2 infeksi, kehamilan diakhiri dg


induksi.
• Bila ada kontra indikasi dilakukan SC

Anda mungkin juga menyukai