Anda di halaman 1dari 12

PEMBUATAN PEREAKSI

URAIAN BAHAN

1. Na2CO3 (Ditjen RI, 1979, 400 )


Nama resmi : NATRIUM KARBONAT
Nama lain : Soda Abu
RM/BM : Na2CO3 / 2,54
Pemerian : Berwarna putih,bubuk tanpa warna yang menyerap
embun dari udara, punya rasa alkain/pahit, dan
membentuk larutan alkali yang kuat
Penyimpanan : Baik dalam wadah tertutup
Kelarutan : Tidak larut dalam etanol; Larut dalam gliserol
2. CaCl2 (Ditjen RI,1979, )
Nama resmi : CALCII CHLORIDUM
Nama lain : Kalsium klorida
RM/BM : CaCl2 / 219, 08
Pemerian : Hablur, tidak berwarna; tidak berbau; rasa agak
pahit; meleleh basah
Kelarutan : Larut dalam 0,25 bagian air,mudah larut dalam
etanol (95%) P
Penyimpanan : Dalam wadah tertutup rapat
Kegunaan : Sebagai pereaksi
3. KI (Ditjen RI,1979, 330 )
Nama resmi : KALII IODIDUM
Nama lain : Kalium Iodida
RM/BM : KI / 166,00
Pemerian : Hablur heksahedral; transparan atau tidak
berwarna , opak dan putih; atau serbuk butiran
putih
Kelarutan : Sangat mudah larut dalam air,lebih mudah larut
dalam air mendidih; larut dalam etanol (95%) P;
mudah larut dalam gliserol P.
Penyimpanan : Dalam wadah tertutp baik, terlindungi dari cahaya

4. Air suling (Ditjen RI,1979, )


Nama resmi : AQUA DESTILLATA
Nama lain : Air suling
Rumus struktur : H-O-H
Berat molekul : 18,02
Pemerian : Cairan tidak berwarna; tidak berbau; tidak
mempunyai rasa
Kegunaan : Sebagai pelarut
Penyimpanan : Dalam wadah tertutup rapat

UMMUL MUTMAINNAH NAQLI AKBAR


15020150256
PEMBUATAN PEREAKSI

URAIAN BAHAN TUGAS PENDAHULUAN

1. Natrium Tiosulfat (Ditjen OM, 1979, 428)


Nama resmi : NATRI THIOSULFAS
Nama lain : Natrium tiosulfat / hipo
RM / BM : Na2S2O3 / 248,17
Pemerian : Hablur besar tidak berwarna / serbuk hablur kasar.
Dalam lembab meleleh basah, dalam hampa udara
merapuh
Kelarutan : Larut dalam 0,5 bagian air, praktis tidak larut
dalam etanol
Kegunaan : Sebagai penitrasi
Penyimpanan : Dalam wadah tertutup rapat

2. Indikator Tropeolin 00
Nama resmi : 4- (4-phenvlamino)
Nama lain : Tropeolin 00
RM / BM : C10H14N3NaO2S / 375,38
Pemerian : Serbuk coklat kekuningan
Kelarutan : Mudah larut dalam air
Kegunaan : Sebagai indikator
Perubahan warna : Merah – Kuning

3. Indikator Metilen Biru


Nama resmi : METHIONINI CHLORIDUM
Nama lain : Methyl Blue
RM / BM : C16H18CIN3S / 372,9
Pemerian : Serbuk hablur mengkilap seperti logam / suram
kehijauan tua
Kelarutan : Larut dalam 40 bagian air, dalam 110 bagian

UMMUL MUTMAINNAH NAQLI AKBAR


15020150256
PEMBUATAN PEREAKSI

etanol, 450 bagian kloroform


Kegunaan : Sebagai indikator
Penyimpanan : Dalam wadah tertutup baik
Perubahan : Biru – tidak berwarna

4. HCl (Ditjen POM, 1979, 53)


Nama resmi : ACIDUM HYDRO CHLORIDUM
Nama lain : Asam Klorida
RM / BM : HCl / 36,46
Penyimpanan : Dalam wadah tertutup rapat
Kelarutan :-
Pemerian : Tidak berwarna, berasap, bau merangsang, jika
diencerkan dengan dua bagian air, berasap dan bau
hilang
Kegunaan : Sebagai zat tambahan

5. NH4OH (Ditjen POM, 1979, )


Nama resmi : AMMONIA
Nama lain : Amonia
RM / BM : NH4OH / 35,05
Pemerian : Cairan jernih, tidak berwarna, bau khas
Kelarutan : Mudah larut dalam air
Penyimpanan : Dalam wadah tertutup rapat di tempat sejuk
Kegunaan : Sebagai pereaksi tollens

6. H2SO4 (Ditjen POM, 1979, 58)


Nama resmi : ACIDUM SULFURICUM
Nama lain : Asam Sulfat
RM / BM : H2SO4 / 98,07
Pemerian : Caira kental seperti minyak, korosif, tidak
berwarna jika ditambahkan dalam air
menimbulkan panas
Kelarutan :-
Kegunaan : Sebagai sampel
Penyimpanan : Dalam wadah tertutup rapat

7. Asam Pikrat
Nama resmi : 2,4,6-Trinstrofenol
Nama lain : Asam pikrat
RM / BM : C6H3N3O7 / 229,10
Pemerian : Zat padat tak berwarna sampai kuning
Kelarutan : Kelarutan dalam air 12,7 gr/L
Penyimpanan : Dalam wadah tertutup

8. Asam Perklorat
Nama resmi : PERCHLORIT ACID

UMMUL MUTMAINNAH NAQLI AKBAR


15020150256
PEMBUATAN PEREAKSI

Nama lain : Asam perklorat


RM / BM : HclO4 / 100,5
Pemerian : Cairan jernih tak berwarna
Kelarutan : Larut dalam air
Kegunaan : Sebagai larutan baku
Penyimpanan : Dalam wadah tertutup baik

9. Nessler
Nama resmi : KALIUM TETRAIODO-MERKURAT (II)
Nama lain : Nessler
RM / BM : HgI4K2 / 786,40
Pemerian : Kristal kuning, tidak berbau
Kelarutan : Sangat larut, larut dalam alkohol, eter, aseton
Penyimpanan : Dalam wadah tertutup

10. Na3[Co(No2)6]
Nama resmi : NATRIUM KOBAL TINITRAT
Nama lain :
RM / BM :
Pemerian :
Kelarutan :
Kegunaan :
Penyimpanan :

11. Na2CO3 (Ditjen POM, 1979, 400)


Nama resmi : NATRII CARBONAS
Nama lain : Natrium karbonat
RM / BM : Na2CO3 / 124,00
Pemerian : Hablur tidak berwarna / serbuk hablur putih
Kelarutan : Mudah larut dalam air, lebih larut dalam air
mendidih
Kegunaan : Sebagai zat tambahan
Penyimpanan : Dalam wadah tertutup baik

12. Iodin (Ditjen POM, 1979, 31)


Nama resmi : IODIUM
Nama lain : Iodium
RM / BM : I / 129,69
Pemerian : Keping atau butir, berat, mengkilap, seperti logam,
hitam kelabu dan bau khas
Kelarutan : Larut dalam 3500 bagian air, 13 bagian etanol,
dalam 80 bagian gliserol
Kegunaan : Sebagai sampel
Penyimpanan : Dalam wadah tertutup rapat

13. Timbal (II) Nitrat (Ditjen POM, 1979, 659)

UMMUL MUTMAINNAH NAQLI AKBAR


15020150256
PEMBUATAN PEREAKSI

Nama resmi : PLUMBU NITRAS


Nama lain : Timbal (II) Nitrat
RM / BM : Pb(NO3)2 / 270, 21
Pemerian : Hablur tidak berwarna (putih) atau serbuk
Penyimpanan : Dalam wadah tertutup
Kegunaan : Sebagai pereaksi

14. Besi (III) Klorida (Ditjen OM, 1979, 659)


Nama resmi : FERRI CHLORIDA
Nama lain : Besi (III) Klorida
RM / BM : FeCl3 / 162,5
Pemerian : Hablur atau serbuk hablur, hitam kehijauan, bebas
warna jingga dari garam hidrat yang telah
berpengaruh oleh kelembapan
Kelarutan : Larut dalam air, larutan berpotensi jingga
Penyimpanan : Dalam wadah tertutup rapat

15. Asam Sulfit (Ditjen POM, 1979, 58)


Nama resmi : ACIDUM SULFIT
Nama lain : Asam sulfit
RM / BM : H2SO3 / 82,07
Pemerian : Cairan jernih kental
Kelarutan : Dapat dicampur dengan air
Kegunaan : Zat tambahan
Penyimpanan : Dalam wadah tertutup

16. BaCl2 (Ditjen POM, 1979, 696)


Nama resmi : BARII CHLORIDUM
Nama lain : Barium klorida
RM / BM : BaCl2 / 244,28
Pemerian : Hablur tidak berwarna
Kelarutan : Larut dalam 5 bagian air
Kegunaan : Sebagai sampel
Penyimpanan : Dalam wadah tertutup rapat

17. CaCl2 (Ditjen POM, 1979, 120)


Nama resmi : CALCII CHLORIDUM
Nama lain : Kalsium klorida
RM / BM : CaCl2 / 219,08
Pemerian : Hablur tidak berwarna, tidak berbau, rasa agak
pahit, meleleh
Kelarutan : Larut dalam 0,25 bagian luar, mudah larut dalam
etanol
Kegunaan : Sebagai sampel anhidrat
Penyimpanan : Dalam wadah tertutup

UMMUL MUTMAINNAH NAQLI AKBAR


15020150256
PEMBUATAN PEREAKSI

18. Asam Asetat (Ditjen POM, 1979, 42)


Nama resmi : ACIDUM ACETICUM GLACIALE
Nama lain : Asam asetat
RM / BM : C2H2O2 / 60,05
Pemerian : Cairan jernih, tidak berwarna, bau khas, tajam, jika
diencerkan dengan air, rasa asam
Kelarutan : Dapat dicampur dengan air, dengan etanol (95%) P
dan dengan gliserol P
Kegunaan : Zat tambahan

Penyimpanan : Dalam wadah tertutup rapat

CARA KERJA

IODIUM

1. Disiapkan alat dan bahan yang dibutuhkan

2. Dimasukkan aquadest kedalam gelas ukur 20 ml.

3. Dimasukkan KI dan aquadest kedalam erlenmeyer 20 ml

4. Dilapisi erlenmeyer dengan aluminium folil

5. Dimasukkan Iod kedalam erlenmeyer

6. Ditambahkan lagi larutan KI

7. Dihomogenkan

8. Diambil gelas ukur yang baru

UMMUL MUTMAINNAH NAQLI AKBAR


15020150256
PEMBUATAN PEREAKSI

9. Di masukkan aquadest hingga 50 ml

10. Di masukkan kedalam larutan KI dan Iod

11. Ditambahkan aquadest 30 mL

12. Diaduk dengan batang pengaduk

13. Ditambahkan lagi aquadest sebanyak 100 mL

14. Homogenkan, masukkan kedalam botol coklat dan beri label.

Na2CO3

1. Disiapkan alat dan bahan yang dibutuhkan


2. Dimasukkan Na2CO3 dan air bebas CO2 kedalam gelas piala 50 ml
3. Diaduk dengan batang pengaduk
4. Ditambahkan lagi 50 mL air bebas CO2
5. Dimasukkan larutan kedalam botol coklat
6. Tambahkan lagi 100 mL air bebas CO2

CaCl2

1. Disiapkan alat dan bahan yang dibutuhkan


2. Dimasukkan CaCl2 kedalam gelas ukur
3. Ditambahkan 50 mL aquadest
4. Dihomogenkan
5. Ditambahkan lagi aquadest sampai 200 mL
6. Dihomogenkan kembali
7. Dimasukkan kedalam botol coklat dan beri label

UMMUL MUTMAINNAH NAQLI AKBAR


15020150256
PEMBUATAN PEREAKSI

PERHITUNGAN

a. HCl (1:1) 800 ml

400 ml HCl pekat


HCl (1:1) 800 ml =
400 ml Air Suling

b. NH4OH 0,1 N 10 ml

x Bj x 1000
N =
Be x 100

25 x 0,901 x 10
=
35,105

= 6,4 N

V1 x N1 = V2 x N2

V1 x 64 = 10 x 0,1

V1 = 0,156 ml

UMMUL MUTMAINNAH NAQLI AKBAR


15020150256
PEMBUATAN PEREAKSI

c. Timbal (II) Nitrat 0,1 N 200 ml

gr = Be x N x V

= 270,21 x 0,1 x 0,2

= 5,4042 gr

d. 1 ml Natrium Tianosulfat 0,1 N setara dengan 4,903 mg


Kalium Bikromat

gr = Be x N x V

= 124,085 x 0,1

= 5,4042 gr

e. Indikator tropeolin 0,1 %

0,1 gr 0,05 gr
= = dalam air suling
100 ml 50 ml

f. Metilen blue 0,1 %

0,1 gr 0,05 gr
= = dalam air suling
100 ml 50 ml

g. H2SO4 0,1 N 200 ml

x Bj x 1000
N =
Be x 100

UMMUL MUTMAINNAH NAQLI AKBAR


15020150256
PEMBUATAN PEREAKSI

95 x 1,84 x 10
=
98,07

= 35, 64N

V1 x N1 = V2 x N2

V1 x 35,64= 200 x 0,1

V1 = 0,156 ml

h. Asam perklorat 0,1 N 200 ml

x Bj x 10
N = = 70 N
Be

i. Na2CO3 0,2 N 200 ml

gr = Be x N x V
= 62 x 0,2 x 0,02
= 2,48
j. Ion 0,1 N 200 ml
Tiap 1000 ml Iodium 0,1 N mengandung 12,69 gram I
pembuatan larutan 0,1 N larutkan 12,69 gram (12,5334
gram) Iodium P dalam larutan 18,0 g Kalium Iodida P dalam
100 ml (120 ml) air, diencerkan dengan air secukupnya
hingga 1000 ml (F).

k. Timbal (II) Nitrat 0,1 N 200 ml

gr = Be x N x V
= 270,21 x 0,1 x 0,2
= 5,4042 gram

l. Besi (III) Kloridda 0,1 N 200 ml


gr = Be x N x V
= 162,5 x 0,1 x 0,2
= 1,083 ml

UMMUL MUTMAINNAH NAQLI AKBAR


15020150256
PEMBUATAN PEREAKSI

m. CaCl2 0,1 N 200 ml

gr = Be x N x V
219,08
= x 0,1 x 0,2
2
= 2,1908 gr

n. Asam Asetat 0,1 N 200 ml

x Bj x 10
N =
Be

96 x 60,05 x 10
=
60,05

= 960 N

LAMPIRAN

UMMUL MUTMAINNAH NAQLI AKBAR


15020150256
PEMBUATAN PEREAKSI

UMMUL MUTMAINNAH NAQLI AKBAR


15020150256

Anda mungkin juga menyukai