Anda di halaman 1dari 8

.

3
KEMENTERIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA
SEKRETARIAT JENDERAT
Jalan H.R. Rasuna Said Blok X-5 Kavling 4-9 Jakarta 12950
Telepon (021) 5201590 (Hunting)
g
GERMAS

$ November 20't7
Nomor : PR.oi.o1 t I t 3r8+t2o1z
Lampiran : '1 (satu) berkas
Hal : Penyampaian Rancangan Juknis
DAK Bidang Kesehatan tahun 2O1B

Yth. Sesditjen Bina Keuda


Kementerian Dalam Negeri
di Jl. Merdeka Utara Nomor 7 - Jakarta

Menindaklanjuti hasil kesepakatan Rapat Koordinasi Juknls DAK Tahun 2018


pada tanggal 2 November 2o17 di Hotel Royal Kuningan Jakarta, dimana l(L diminta
menyampaikan Menu/Kegiatan DAK tahun 201g, yang dapat dipergunakan daerah
sebagai acuan sementara dalam penyusunan KUA ppAS dan DpA SKpD, maka kami
sampaikan menu/kegiatan DAK Bidang Kesehatan Tahun 201g sebagaimana terlampir.

Demikian dapat kami sampaikan, atas perhatian dan kerjasamanya kami


ucapkan terima kasih.

afts{Q
dan Anggaran,

M.Pharm, MM. Apt


I 002

Tembusan:
Sekretaris Jenderal;
MENU KEGTATAN DANA ALOKAST KHUSUS (DAK| FrSrK
TAHI'N AITGGARAN 2OL8

NO JEMS DAK FISIK MENU KEGIATAN KEGIATAN


1 DAK Fisik Reguler A Subbidang Pelayanan Dasar 7. Pembangunan dan Rehabilitasi Bangunan
Puskesmas non afirmasi
2. Penyediaan Prasarana Puskesmas non afirmasi
3. Penyediaan Alat Kesehatan dan Peralatan serta
Sistem Informasi Kesehatan Pendukung
Puskesmas
4. Penyediaan ala t, mesin dan bahan untuk
p en gendalian penyakit, ke sehatan lingkun gan,
kesehatan masyarakat
B Subbidang Pelayanan Rujukan 7. Pembangunan dan Rehabilitasi RS Kab/Kota
dan Provinsi selain DAK penugasan
2. Penyediaan Alat Kesehatan di RS Kab/Kota dan
Provinsi selain DAK penugasan
3. Penyediaan pras€rrana RS Kab/Kota dan
Provinsi selain DAK penugasan
C Subbidang Pelayanan Kefarmasian 1. Penyediaan Obat dan BMHP (Bahan Medis
Habis Pakai) di Kab/Kota
Z. Pembangunan baru/rehabilitasi dan/atau
peyediaan sarana pendukung instalasi farmasi
Kab/Kota
3. Pembangunan baru/rehabilitasi dan atau
peyediaan s€rrana pendukung instalasi farmasi
Provinsi
Subbidang Pengadaan Peralatan 1. Pemenuhan Cold Chain
Pendukung Imunisasi 2. Pemenuhan Vaccine Carier
NO MEJN U I(IjLiIAIAI\
UUIJIJIIJI\NLi KEGIATAN
Dukungan Jaminan Kesehatan Dukungan JKN pembaglan anggarannya
Nasional (JKN) ditetapkan oleh Kemenkes dan penggunaannya
mengacu pada menu kegiatan:
1. Subbidang Pelayanan Dasar
2. Subbidang Pelayanan Rujukan
D Prioritas Daerah Prioritas Daerah pembagian anggarannya
ditetapkan oleh Daerah sesuai kebutuhan daerah
melalui SK Kepala Daerah dan penggunaannya
mengacu pada menu kegiatan:
1. Subbidang Pelayanan Dasar
2. Subbidang Pelayanan Rujukan
3. Subbidang Pelayanan Kefarmasian
DAK Fisik A RS Rujukan Nasional 1. Pembangunan dan Rehabilitasi RS Kab/Kota
Penugasan dan Provinsi DAK penugasan
2. Penyediaan Alat Kesehatan di RS Kab/Kota dan
Provinsi DAK penugasan
3. Penyediaan prasarana RS Kab/Kota dan
Provinsi DAK penugasan
B Unit Transfusi Darah/BDRS 1. Pembangunan UTD/BDRS
2. Peralatan dan Sarana Penunjang UTD/BDRS
C Pengembangan Laboratorium 1. Rehabilitasi Laboratorium Schistosomiasis
Schistosomiasis 2. Penyediaan Sarana dan Prasarana
Laboratorium Schitosomiasis.

D Pengembangan Bapelkes Daerah 1. Rehabilitasi Sarana Bapelkes Daerah


2. Penyediaan alat bantu simulasi/mengajar
Bapelkes Daerah
NO JENIS DAK FISIK MENU KEGIATAN SUBBIDANG KEGIATAN
2 DAK Fisik A Puskesmas 1. Pembangunan dan Rehabilitasi Bangunan
Alirmasi Puskesmas afrrmasi
Z. Penyediaan Prasarana Puskesmas afirmasi
3. Penyediaan Alat Kesehatan dan Peralatan serta
Sistem Informasi Kesehatan Pendukung
Puskesmas afirmasi
RS Pratama 1. Pembangunan Baru RS Pratama
2. Pemenuhan Alat Kesehatan RS Pratama
3. Pemenuhan Prasarana pendukung RS Pratama
B Subbidang Pengadaan Peralatan 3. Pemenuhan Cold Chain
Pendukung Imunisasi 4. Pemenuhan Vaccine Carier
MENU KEGIATAN DANA ALOKASI KTIUSUS (DAKI NONF.ISIK
TAHT'N 2OL8

JENIS DAK MENU KEGIATAT{


NO
NONFISIK
A BANTUAN OPERASTONAL KESEHATAN (BOK)
I DISTRIBUSI A Distribusi Obat 1. Distribusi dengan menggunakan kendaraan
OBAT DAN E- dinas
LOGISTIK 2. Distribusi tidak menggunakan kendaraan
dinas
3. Jasa pengiriman pihak ketiga
B E-Logistik Pertemuan koordinasi logistik di kab/kota
Perjalanan dinas bagi petugas kesehatan
kab/kota untuk melakukan koordinasi
sistem logistik obat dan BMHP ke provinsi
Biaya langganan internet
Honorarium untuk pengelola aplikasi sistem
logistik obat dan BMHP
II BOK PROVINSI A Rujukan UKM Tersier 1. Rujukan specimen
2. Fasilitasi SDM, Prasarana, Teknologi
3. Pembinaan UKM sekunder dan primer
4. Pengembangan model/ penguatan program
Indonesia Sehat melalui Pendekatan
Keluarga
5. Dukungan UKM tersier di Balai Kesehatan
Masyarakat sebagai UPT nya
6. Penyediaan Tenaga kontrak Koordinator
Provinsi pada program Pamsimas / STBM
dan biaya operasionalnya
BOK UKM Rujukan UKM Sekunder 1. Rujukan specimen
SEKUNDER 2. Fasilitasi SDM, Prasarana dan Teknologi
KAB/KOTA 3. Pengembangan model/percepatan
Pelaksanaan Program In donesia sehat
melalui pendekatan keluarga
4. Pembinaan UKM primer
5. Dukungan UKM di Balai Kesehatan
Masyarakat sebagai UPTnya
6. Penyediaan Fasilitator program
Pamsimas/STBM
rv BOK Program Indonesia Sehat Melalui 1 Pendataan keluarga
PUSKESMAS Pendekatan Keluarga 2 Analisis data
3 Intervensi keluarga
4 Pemeliharaan(maintenance)
Upaya Kesehatan Masyarakat Esensial 1 Pelayanan kesehatan luar gedung
(Pelayanan promosi kesehatan; Pelayanan 2 Dukungan prasarana pelayanan
kesehatan lingkungan; Pelayanan 3 PemberdayaanMasyarakat
kesehatan ibu, anak, dan keluarga
berencana; Pelayanan gpzi; dan
pelayanan pencegahan dan pengendalian
penyakit)
Upaya Kesehatan Masyarakat 1 Pelayanan kesehatan luar gedung
Pengembangan 2 Dukungan prasarana pelayanan
dan Upaya Kesehatan lainnya 3 PemberdayaanMasyarakat
Pelaksanaan Fungsi Manajemen ( P1,P2 1 Perencanaan
Dan P3) 2 Mini lokakarya
JENIS DAI( MENU KBGIATAN
NO
NONFISIK
3 Evaluasi/penilaian
4 Pelaporan
5 System informasi
E Sanitasi Total Berbasis Masyarakat 1. Pemicuan Desa STBM
F Nusantara Sehat 1. Pelayanan kesehatan luar gedung
2. Pemberdayaan masyarakat
3. Inovasi UKM
4. Pelaporan
B JAMINAN PERSALINAN (JAMPERSALI
I JAMPERSAL A Jaminan Persalinan di Fasilitas Pelayanan 1. Rujukan persalinan
Kesehatan 2- Pertolongan persalinan
3. Perawatan ibu hamil risiko tinggi
4. Perawatan bayr baru lahir
5. KB pasca salin
6. Skrining Hipotiroid kongenital
7. pendampingan
B Rumah Tunggu Kelahiran 1. Sewa Rumah tunggu kelahiran
2. Operasional Rumah Tunggu Kelahiran
Dukungan Manajemen Satker BOK 1. Pengelola keuangan satker
Prov/Kab /Kota termasuk Jampersal 2. Administrasi satker
berupa pengelolaan Satker 3. Pembinaan
4. Pelaporan
5. Sosialisasi
6. Koordinasi
7. Verifikasi
JENIS DAK MENU KEGiIATAN
NO
NONFISIK
c AKREDITASI
I AKREDITASI A Persiapan Akreditasi 1. Workshop Pencegahan dan Pengendalian
RUMAH SAKIT Infeksi (PPI)
2. Workshop Peningkatan Mutu dan
Keselamatan Pasien
3. Workshop Pelayanan Kefarmasian dan
Penggunaan Obat (PKPO)
4. Bimbingan Akreditasi
B Survei Akreditasi 1. Survei Simulasi Akreditasi
2. Survei Akreditasi Rumah Sakit
u AKREDITASI A Persiapan akreditasi Puskesmas l - Kegiatan Worksttop Pendukung
PUSKESMAS Implementasi Akreditasi Puskesmas
2. Kegiat an Pendampingan Akreditasi
Puskesmas
3. Kegiatan Persiapan Akreditasi Puskesmas
diluar yang telah ditetapkan fiika masih
terdapat sisa dana)
B Survei Akreditasi Puskesmas 1. Survei Akreditasi Puskesmas
ilI AKREDITASI A Persiapan Akreditasi 1. Workshop Persiapan Akreditasi
LABKESDA 2. Workshop Standar Manajemen Akreditasi
Labkes
3. Workshop Standar Teknis Akreditasi Labkes
4. Bimbingan Pertama dan Bimbingan kedua
akreditasi labkesda
B Survei Akreditasi 1. Survei simulasi Labkesda
2. Survei akreditasi Labkesda

Anda mungkin juga menyukai