Anda di halaman 1dari 2

Factor pencetus kambuhnya Herpes zoster

 Trauma / luka

 Kelelahan

 Demam

 Alkohol

 Gangguan pencernaan

 Obat – obatan

 Sinar ultraviolet

 Haid

 Stress

Faktor Resiko Herpes Zoster

1. Usia lanjut ( lebih tua pasien , semakin tinggi risiko )

Usia lebih dari 50 tahun, infeksi ini sering terjadi pada usia ini akibat daya tahan tubuhnya
melemah. Makin tua usia penderita herpes zoster makin tinggi pula resiko terserang nyeri.

2. Immunocompromise karena penyakit atau penggunaan obat imunosupresif

 Kanker , human immunodeficiency virus ( HIV) , transplantasi organ atau sumsum tulang
, dan asupan obat imunosupresif yang kronis mempengaruhi pasien untuk memiliki
imunitas yang buruk , dengan demikian dapat menderita herpes zoster.
 Pasien dengan immunocompromise 20 kali lebih memungkinkan untuk menderita
herpes zoster dibandingkan pasien imunokompeten . Mereka juga lebih cenderung
memiliki keterlibatan yang lebih menyebar, seperti : lesi kulit yang berat , peningkatan
keparahan dan durasi nyeri , dan manifestasi atipikal.

3 Stres emosional dan psikologis

Stres jangka panjang dapat mengubah sistem kekebalan tubuh .Beberapa ilmuwan yang
telah melakukan penelitian mengenai hubungan stres dengan penyakit ini juga bahwasannya
stress akut akan bisa menurunkan daya tahan tubuh manusia.

4 Ras kulit putih


Beberapa studi yang dilakukan di Amerika Serikat dan di tempat lain menemukan bahwa
herpes zoster kurang umum pada orang kulit hitam (oleh setidaknya 50%) dibandingkan kulit
putih.
References
1. CDC. Prevention of herpes zoster: recommendations of the Advisory Committee on Immunization Practices (ACIP). MMWR Recomm Rep.
2008;57(05):1-30.

Anda mungkin juga menyukai