Anda di halaman 1dari 2

DAFTAR TILIK PEMASANGAN

IMPLANT
No. Dokumen :
No. Revesi :
TglMulaiBerlaku :
Halaman :1

PUSKESMAS Lukas R. Girikallo. S.KM


LEREH NIP.19600712198911 2 001

DILAKUKAN
LANGKAH/KEGIATAN
YA TIDAK
1. anamnesis

2. Informed consent

3. Memakai celemek dan masker


4. Mencuci tangan
5. Pakai sarung tangan
6. Minta pasien mencuci lengan yang akan pasang implant
7. Tentukan pemasangan
8. Lakukan tindakan antiseptik
9. Menutupi lengan dan bagian bawah tempat pemasangan
10. Lakukan anastesi
11. Pastikan anastesis telah bekerja
12. Pegang scalpen (pisau bedah) dengan sudut 45 drajat
13. Masukkan ujung trokar melalui luka insisi
14. Gerakkan trocar trocar dan berhenti saat ujung tajam
seluruhnya berada dibawah kulit
15. Letakkan kapsul yang tepat dibawah kulit
16. Gunakan pendorong untuk mendorong kapsul
17. Pastikan bahwa ujung kapsul yang terdekat sekitar 5 mm
dari tepi luka insisi
18. Periksa posisi setiap kapsul
19. Keluarkan trocar secara perlahan-lahan
20. Tekan tempat insisi
21. Bersihkan tempat pemasangan
22. Tutup luka insisi dengan band aid/plester
23. Beri resep (vitamin dan analgetik)
24. Rendam seluruh peralatan yang sudah dipakai dalaml
arutan
25. klorin 0,5%selam 10 menit
26. Melepaskan sarung tangan dan celemek
27. Buat rekam medic dan lengkapi kartu status peserta KB
28. Mencuci tangan

Anda mungkin juga menyukai