Anda di halaman 1dari 2

PEMANTAUAN WAKTU PENYAMPAIAN HASIL

PEMERIKSAAN LABORATORIUM PASIEN


URGENT ATAU GAWAT DARURAT
No. Dokumen :241
No. Revisi :
SOP Tgl. Terbit :28 Maret 2017
Halaman :1-2

PUSKESMAS PENANGGALAN SARIFIN USMAN KOMBIH


Nip. 19791106 2008 031001

1. Pengertian Pemantauan waktu penyampaian hasil laboratorium terhadap pasien urgent dan gawat
darurat adalah kegiatan untuk memonitor ketepatan waktu petugas laboratorium dalam
menyampaikan hasil laboratorium pasien urgent atau gawat darurat.
2. Tujuan Agar pasien urgent dan gawat darurat dapat segera dilakukan tindak lanjut dengan
menyampaikan hasil laboratorium tepat pada waktunya.
3. Kebijakan Surat keputusan kepala puskesmas penanggalan tentang waktu penyampaian hasil
pemeriksaan cito No 68 / UKP / P KM / 2017 Tentang pemantauan waktu
penyampaian hasil pemeriksaan laboratorium pasien urgent atau gawat darurat.
4. Referensi Buku pedoman laboratorium good laboratory practice.
5. Alat dan Bahan 1. Pulpen
2. Buku
3. Spuit atau lancet
4. Kapas Alkohol
5. Form Hasil Pemeriksaan
6. Langkah- 1. Tertulis
langkah - Laporkan hasil pemeriksaan dengan menyerahkan hasil tertulis yang telah di
ketik kepada bagian yang menangani pasien.
- Cocokkan identitas hasil dengan identitas pasien yang menangani pasien.
- Periksa kembali pemeriksaan laboratorium yang di minta.
- Tulis bukti pelaporan hasil yang di terima : Nama, Paraf, dan waktu pada
bukuserah terima hasil pemeriksaan laboratorium.
2. Via Telefon
- Laporkan hasil pemeriksaan dengan pembacaan hasil lewat telefon yang teah
selesai di kerjakan.
- Menanyakan keberadaan pasien.
- Membacakan hasil pemeriksaan laboratorium dan nilai rujukan dengan benar
kepada penerima telefon yang menangani pasien tersebut.
- Meminta penerima telefon untuk membaca ulang dengan benar.
- Menulis di buku serah terima hasil pemeriksaan laboratorium (hasil lewat
telefon) : Nama, Paraf, dan Waktu pembacaan.
- Dokter atau petugas laboratorium, dan perawatan yang melakukan
pemeriksaan laboratorium menyampaikan hasil kritis. Bila tida bisa di
hubungi dokter atau petugas laboratorium dan perawat yang melakukan
pemeriksaan laboratorium langsung menghubungi dokter rawat jalan / UGD.
- Dokter atau petugas yang melaporkan hasil urgent (cito) mencatat tanggal
dan waktu menelfon, nama lengkap petugas kesehatan yang di hubungi dan
nama lengkap yang menelfon.
- Dokter atau perawat ruangan yang menerima hasil kritis menggunkan
tekhnik komunikasi verbal tulis (write black) atau baca (read back) atau
konfirmasi di tulis dalam rekam medik.
7. Bagan Alir -

8. Hal-hal yang
harus -
diperhatikan
9. Unit terkait 1. Rekam medis
2. Laboratorium puskesmas
3. UGD

10. Dokumen
terkait -
11. Rekaman
historis No Yang diubah Isi perubahan Tanggal mulai
perubahan diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai