Anda di halaman 1dari 2

Apa Penyebab ISPA…???

Infeksi Saluran
Apakah ISPA itu…???

ISPA adalah infeksi saluran pernafasan bagian


atas yang terjadi pada saluran pernafasan , Pernafasan Akut
ISPA disebabkan termasuk didalamnya hidung dan tenggorokan.
oleh masuknya
kuman kesaluran ( ISPA )
nafas bagian atas
melalui udara yang
dihirup

Pembagian ISPA :

Hal yang dapat memperberat ISPA 1. Flu ( Neofaringitis )


2. Radang Tenggorokan
3. Radang Pada Amandel

Lingkungan yang tidak bersih ( polusi,


pengap ), makanan yang tidak bersih, gizi PUSKESMAS SANGKUB
buruk, kelelahan dan kedinginan Kabupaten Bolaang Mongondow Utara
Jln. Trans Sulawesi Desa Sangkub Timur, Kec. Sangkub

Promkes Puskesmas Sangkub


Pencegahan ISPA Apa tanda dan gejalanya…???
4. Batuk dengan atau tanpa dahak
1. Menjaga kesehatan Gizi
1. Sakit Tenggorokan

2. Imunisasi 5. Badan lemah


2. Demam, suhu badan naik

3. Penerapan PHBS

3. Bersin dan pilek

4. Mencegah kontak langsung dengan penderita ISPA

5. Ventilasi yang baik dirumah dan tidak merokok


pada ruangan tertutup

Anda mungkin juga menyukai