Anda di halaman 1dari 3

PEMELIHARAAN WATER TREATMENT

DI INSTALASI HEMODIALISIS

RSUD
Dr.SOETOMO No Dokumen No Revisi Halaman
SURABAYA
1/3
DITETAPKAN OLEH DIREKTUR

STANDAR Tanggal Terbit


PROSEDUR
dr. DODO ANONDO, MPH
OPERASIONAL
NIP. 19550613 198303 1 013
PENGERTIAN Prosedur perawatan dan pembagian tugas antar departemen untuk
menjaga komponen sistem pemurnian air yang menggunakan
beberapa filter atau saringan agar mendapatkan hasil air yang
berkualitas sesuai standart parameter AAMI (Association for the
Andvencement of medical instrumetation)
TUJUAN 1. Menjaga kulaitas air RO agar terhindar dari pencemaran logam
(standart parameter AAMI)
2. Meminimalisasi bakteri yang terdapat pada sistem RO
3. Mesin tahan lama

KEBIJAKAN 1. Undang - Undang No.36 tahun 2009 tentang Kesehatan


2. Undang – Undang No. 44 tahun 2009 tentang Rumah sakit
3. SK Men Kes No. 1333 tahun 1999 tentang Penerapan Standart
Pelayanan Rumah Sakit
4. Permenkes No. 812/MENKES/VII/2010 tentang Penyelenggaraan
Fasilitas Dialisis Pada Fasilitas Pelayanan Kesehatan
5. Dokumen Pelaksanaan Anggaran Satuan Kerja Perangkat Daerah
(DPA – SKPD) tahun Anggaran 2011

PELAKSANA Teknisi, perawat, pekarya kesehatan dan pekarya rumah tangga


PEMELIHARAAN WATER TREATMENT
DI INSTALASI HEMODIALISIS

RSUD
No Dokumen No Revisi Halaman
Dr.SOETOMO
SURABAYA 2/3
PROSEDUR Prosedur/ komponen untuk mendapatkan air RO sesuai standart AAMI
1. Air baku yang digunakan adalah air PDAM RSUD dr. Soetomo
bertanggung jawab atas kelancaran pasokan.
2. Air baku PDAM disimpan dalam tandon air baku dan setiap 1 bulan
sekali dilaksanakan penggelontoran yang disupervisi oleh teknisi
Instalasi Hemodialisis.
3. Tabung Filtrasi (carbon+pasir silica), teknisi Instalasi Hemodialisis
bertanggungjawab atas pemeliharaan.
4. Carbon Resin setiap satu tahun sekali diganti oleh rekanan Instalasi
Hemodialisis : PT. Sinar Roda Utama
5. Garam, tanggung jawab dari PT. Sinar Roda Utama
6. Tandon plastik filtrasi, teknisi Instalasi Hemodialisis bertanggung
jawab atas pemeliharaan.
7. Hosing filter, pemeliharaan dilakukan oleh teknisi Instalasi
Hemodialisis dengan supervise dari PT. Sinar Roda Utama
8. Mesin RO (Reservoir Osmosis) PT. Sinar Roda Utama bertanggung
jawab atas pemeliharaan dan dilakukan pengecekan membrane setiap 6
hari.
9. Tandon air RO merupakan tandon penyimpanan air RO yang dihasilkan
melalui proses dari beberapa komponen diatas, dan teknisi Instalasi
Hemodialisis bertanggung jawab atas pemeliharaannya.
10. Ultra Violet (UV) filter yang digunakan sebagai proses filtering
terakhir sebelum air RO menuju ke ruang pelayanan Hemodialisis dan
ruang Reuse PT Sinar Roda Utama bertanggung jawab atas
pemeliharaan.
11. Pompa air RO dari ruang water treatment menuju ruang pelayanan
Hemodialisis dan ruang Reuse, PT Sinar Roda Utama bertanggung
jawab atas pemeliharaan.
PEMELIHARAAN WATER TREATMENT
DI INSTALASI HEMODIALISIS

RSUD No Dokumen No Revisi Halaman


Dr.SOETOMO
3/3
SURABAYA
UNIT TERKAIT 1. SMF Ilmu Penyakit Dalam , Sub Departemen Ginjal dan Hipertensi FK
UNAIR-RSUD dr. Soetomo
2. Instalasi Sanitasi RSUD dr. Soetomo
3. PT. Sinar Roda Utama

Anda mungkin juga menyukai