Anda di halaman 1dari 2

Nama : Khalis Syuhada

NIM : 160802067
MK : Berpikir Kritis & Menulis Kreatif

Reading Log

1. Waktu : 22:20, Rabu, 8/10/2018


Judul bacaan : Ilmu Administrasi Negara di Indonesia
Kesan : Perlu diketahui bahwa perkembangan ilmu administrasi Negara di
Indonesia tidak ada yang istimewa. Perkembangannya hanya terpengaruh dengan apa
yang sekarang berkembang di Amerika Serikat atau Negara-neagra lain. Contohnya
seperti paradigma government ke governance.
2. Waktu : 21:00, Kamis, 9/10/2018
Judul bacaan : Dari Administrasi Negara ke Administrasi Publik
Kesan : Pertama Publick Adiminstration dialih bahasakan ke dalam bahasa
Indonesia yaitu Adiministrasi Negara, ini diakibatkan karena suasana saat itu hampir
semua kegiatan Negara dilakukan oleh pemerintah. Awal tahun 1990an berkembang
pemikiran mengubah terjemahan Publick Administration ke Administrasi Publik, karena
istilah administrasi publik dapat diartikan sebagai administrasi pemerintahan yang
dilakukan oleh aparat pemerintahan untuk kepentingan masyarakat.
3. Waktu : 17:00, Jum’at, 10/10/2018
Judul bacaan : Pemerintah Yang Demokratis
Kesan : Prinsip demokrasi yaitu meletakkan kekuasaan ditangan rakyat,
bukannya ditangan pemerintah. Segala upaya merancang dan menata perumusan
kebijakan, proses pelaksanaan dan evaluasi kebijakan harus dilakukan secara demokratis.
4. Waktu : 17:00, Sabtu, 11/10/2018
Judul bacaan : Peranan Etika Birokrasi dalam Pelayanan Publik
Kesan : Birokrasi publik sebagai lembaga Negara memiliki tanggung jawab
penuh terhadap publiknya seperti akuntabilitas, respobilitas, dan responsivitas. Tetapi
birokrasi kita pada masa era roformasi ini masih ada pejabat yang korupsi, kolusi,
nepotisme, tidak efisien, dan tidak professional.
5. Waktu : 17:00, Senin, 13/10/2018
Judul bacaan : Reformasi Birokrasi dalam pencapaian Good Governance
Kesan : Perubahan pola pikir masyarakat yang semakin maju pada akhirnya
terciptanya paradigma baru dalam birokrasi. Pelayanan prima tercapai apabila
masayarakat puas dengan pelayanan pemerintah tanpa terbelit-belit. Pelayanan seperti
inilah yang bisa mewujudkan Good Governance pemerintah harus memberi pelayan
sesuai seperti apa yang dibutuhkan masyarakat.
6. Waktu : 16:30, Selasa, 14/10/2018
Judul bacaan : Upaya ke pembentukan penyelenggaraan pemerintah yang baik
Kesan : Membatasi dan menghindari terjadinya administrasi dalam
mempergunakan freies ermesson jauh menyimpang dari undang-undang.
7. Waktu : 17:00, Selasa, 14/10/2018
Judul bacaan : Kemampuan Berpikir Krearif
Kesan : Penentuan kriteria atau solusi dari masalah didasarkan pada pengetahuan
dan konsep-konsep yang berhubungan dengan permasalahan yang dihadapi.

Anda mungkin juga menyukai