Anda di halaman 1dari 13

Aspek (BAB) Ko Review (Evaluasi) Solusi

BAB 5 : Penetapan
Kawasan Strategis
Penataan Ruang.
5.1 Kawasan Strategis merupakan kawasan yang
Kepentingan memiliki nilai strategis dari
Pertumbuhan sudut kepentingan ekonomi
Ekonomi yang berpengaruh terhadap
pertumbuhan ekonomi
5.1.1. Kawasan kabupaten yaitu merupakan
Strategis Kerjasama aglomerasi berbagai kegiatan
Regional ekonomi yang memiliki:
1) potensi ekonomi cepat
tumbuh;
2) sektor unggulan yang
dapat menggerakkan
pertumbuhan ekonomi;
3)potensi ekspor;
4) dukungan jaringan
prasarana dan fasilitas
penunjang kegiatan
ekonomi;
5) kegiatan ekonomi yang
memanfaatkan teknologi
tinggi;
6) fungsi untuk
mempertahankan tingkat
produksi pangan dalam
rangka mewujudkan Sudah sesuai dengan
ketahanan pangan; Permen PU No.16
7) fungsi untuk Tahun 2009
mempertahankan tingkat - dukungan
produksi sumber energi jaringan
dalam rangka mewujudkan prasarana dan
ketahanan energi; atau fasilitas
8) kawasan yang dapat penunjang
mempercepat pertumbuhan kegiatan
kawasan tertinggal di dalam ekonomi
wilayah kabupaten;

- Isi Muatan
pada dasar - Perlunya
Penyusunan adanya
Rencana Tata pengkajian
Ruang kembali
Wilayah oleh
Kabupaten pemerintah
Trenggalek Kabupaten
Tidak Sesuai Trenggarek
dengan dalam
PERMEN PU pembuatan
NO. 16 Tahun rencana tata
2009 tentang ruang agar
penyusunan sesuai
RTRW dengan
Kabupaten. pedoman
Hal ini Permen PU
dikarenakan No.16
tidak memuat Tahun 2009
informasi tentang
mengenai data Rencana
potensi Tata Ruang
kesuburan `
tanah dan
keindahan
alam
sebagaimana
dicantumkan
agar potensi
alam nya dapat
dimanfaatkan
dan dikelola
dengan baik.
5.1.2. Rencana Sudah sesuai dengan
Pengembangan Permen PU No.16
Kawasan Pariwisata Tahun 2009
- sektor
unggulan yang
dapat
menggerakkan
pertumbuhan
ekonomi
5.1.3. Rencana Sudah sesuai dengan
Pengembangan Permen PU No.16
Kawasan Agropolitan Tahun 2009
- potensi
ekonomi cepat
tumbuh
- dukungan
jaringan
prasarana dan
fasilitas
penunjang
kegiatan
ekonomi;
- kegiatan
ekonomi yang
memanfaatkan
teknologi
tinggi
- kawasan yang
dapat
mempercepat
pertumbuhan
kawasan
tertinggal di
dalam wilayah
kabupaten;
5.1.4.Rencana Sudah sesuai dengan
Pengembangan Permen PU No.16
Kawasan Minapolitan Tahun 2009
- sektor
unggulan yang
dapat
menggerakkan
pertumbuhan
ekonomi;
- dukungan
jaringan
prasarana dan
fasilitas
penunjang
kegiatan
ekonomi
- kegiatan
ekonomi yang
memanfaatkan
teknologi
tinggi
- fungsi untuk
mempertahank
an tingkat
produksi
pangan dalam
rangka
mewujudkan
ketahanan
pangan
- fungsi untuk
mempertahank
an tingkat
produksi
sumber energi
dalam rangka
mewujudkan
ketahanan
energi;
5.1.5. Rencana Sudah sesuai dengan
Pengembangan Permen PU No.16
Kawasan Segitiga Tahun 2009
Emas Durenan
- sektor
unggulan yang
dapat
menggerakkan
pertumbuhan
ekonomi
- dukungan
jaringan
prasarana dan
fasilitas
penunjang
kegiatan
ekonomi

5.1.6. Rencana Hampir sesuai, dengan Sebaiknya


Pembangunan Permen PU No.16 dilengkapi dengan
Bendungan Tugu Tahun 2009 peraturan
- sektor mengenai fungsi
unggulan yang sistem pengairan
dapat untuk kawasan
menggerakkan pertanian dan
pertumbuhan perkebunan,
ekonomi budidaya perikanan
namun tidak darat dan energy.
mencakup
kepada peran
yang berfungsi
untuk sistem
pengairan
untuk
pertanian dan
perkebunan
dan budidaya
perikanan darat
dan energy
5.2. Kawasan merupakan kawasan yang
Strategis Fungsi dan memiliki nilai strategis dari
Daya Dukung sudut kepentingan fungsi
Lingkungan Hidup dan daya dukung lingkungan
5.2.1. Kawasan Hutan hidup seperti: Sudah sesuai dengan
Lindung 1) tempat perlindungan Permen PU No.16
keanekaragaman hayati; Tahun 2009
2) kawasan lindung yang
ditetapkan bagi perlindungan - tempat
ekosistem, flora dan/atau perlindungan
fauna yang hampir punah keanekaragama
atau diperkirakan akan n hayati;
punah yang harus dilindungi - kawasan
dan/atau dilestarikan; lindung yang
3) kawasan yang ditetapkan bagi
memberikan perlindungan perlindungan
keseimbangan tata guna air ekosistem,
yang setiap tahun berpeluang flora dan/atau
menimbulkan kerugian; fauna yang
4) kawasan yang hampir punah
memberikan perlindungan atau
terhadap keseimbangan diperkirakan
iklim makro; akan punah
5) kawasan yang menuntut yang harus
prioritas tinggi peningkatan dilindungi
kualitas lingkungan hidup; dan/atau
6) kawasan rawan bencana dilestarikan;
alam; - kawasan yang
7) kawasan yang sangat memberikan
menentukan dalam perlindungan
perubahan rona alam dan keseimbangan
mempunyai dampak luas tata guna air
terhadap kelangsungan yang setiap
kehidupan. tahun
berpeluang
menimbulkan
kerugian;
- kawasan yang
memberikan
perlindungan
terhadap
keseimbangan
iklim makro;
- kawasan yang
menuntut
prioritas tinggi
peningkatan
kualitas
lingkungan
hidup;
- kawasan rawan
bencana alam;
- kawasan yang
sangat
menentukan
dalam
perubahan rona
alam dan
mempunyai
dampak luas
terhadap
kelangsungan
kehidupan.
5.2.2. Kawasan Sudah sesuai dengan
Perlindungan Setempat Permen PU No.16
Sempadan Sungai Tahun 2009
- kawasan yang
memberikan
perlindungan
keseimbangan
tata guna air
yang setiap
tahun
berpeluang
menimbulkan
kerugian

5.2.3. Kawasan Isi Muatan Perlunya adanya


Perlindungan Setempat pada dasar pengkajian
Sempadan Pantai Penyusunan kembali oleh
Rencana Tata pemerintah
Ruang Kabupaten
Wilayah Trenggarek dalam
Kabupaten pembuatan rencana
Trenggalek tata ruang agar
Tidak Sesuai sesuai dengan
dengan pedoman Permen
PERMEN PU PU No.16 Tahun
NO. 16 Tahun 2009 tentang
2009 tentang Rencana Tata
penyusunan Ruang
RTRW
Kabupaten.
Hal ini
dikarenakan
tidak memuat
informasi
mengenai
Kawasan
Perlindungan
Setempat
Sempadan
Pantai
sebagaimana
dicantumkan
agar kawasan
perlindungan
kawasan
sempadan
pantai dapat
dikelola
dengan baik.
5.2.4. Kawasan Sudah sesuai dengan
Lindung Karst Permen PU No.16
Tahun 2009

- kawasan
lindung yang
ditetapkan bagi
perlindungan
ekosistem,
flora dan/atau
fauna yang
hampir punah
atau
diperkirakan
akan punah
yang harus
dilindungi
dan/atau
dilestarikan
5.2.5. Ruang Terbuka Sudah sesuai dengan
Hijau (RTH) Perkotaan Permen PU No.16
Tahun 2009
- tempat
perlindungan
keanekaragama
n hayati
- kawasan
lindung yang
ditetapkan bagi
perlindungan
ekosistem,
flora dan/atau
fauna yang
hampir punah
atau
diperkirakan
akan punah
yang harus
dilindungi
dan/atau
dilestarika
- kawasan yang
memberikan
perlindungan
terhadap
keseimbangan
iklim makro
- kawasan yang
menuntut
prioritas tinggi
peningkatan
kualitas
lingkungan
hidup
- kawasan yang
sangat
menentukan
dalam
perubahan rona
alam dan
mempunyai
dampak luas
terhadap
kelangsungan
kehidupan
5.3. Kawasan Kawasan strategis kabupaten Sudah sesuai dengan
Strategis Lainnya berfungsi: Permen PU No.16
(sempadan JLS a. mengembangkan, Tahun 2009
melestarikan, melindungi, - untuk
dan/atau mengkoordinasikan mewadahi
keterpaduan pembangunan penataan ruang
nilai strategis kawasan yang kawasan yang
bersangkutan dalam tidak bisa
mendukung penataan ruang terakomodasi
wilayah kabupaten; di dalam
b. sebagai alokasi ruang rencana
untuk berbagai kegiatan struktur ruang
sosial ekonomi masyarakat dan rencana
dan kegiatan pelestarian pola ruang;
lingkungan dalam wilayah
kabupaten yang dinilai
mempunyai pengaruh sangat
penting terhadap wilayah
kabupaten bersangkutan;
c. untuk mewadahi penataan
ruang kawasan yang tidak
bisa terakomodasi di dalam
rencana struktur ruang dan
rencana pola ruang;
d. sebagai pertimbangan
dalam penyusunan indikasi
program utama RTRW
kabupaten;
e. sebagai dasar penyusunan
rencana rinci tata ruang
wilayah kabupaten.

Anda mungkin juga menyukai