Anda di halaman 1dari 24

Nilai Amazon Sempat IHSG USD/IDR Prediksi Hari Ini BMRI Stock to Watch

29 Agustus - 5 September 2018 29 Agustus - 5 September 2018 BMRI (September 2019)


Sentuh US$ 1 Triliun IHSG USD/IDR Rp 8.500 
Diversifikasi bisnis Amazon.com 6.065,14 5.683,50 14.645 14.938 5.580-5.808 14.900 - 14.990 6.371 6.325 Eka Savitri,
membuat investor terkesan. 29 Agustus 5 September 29 Agustus 5 September Survei KONTAN* 5 September 2017 5 September 2018
Danareksa Securities

Halaman 22

Rp 6.000,—
Harga langganan Rp 117.000 (Harian)
Rp 149.000 (Harian + Mingguan + Edisi Khusus)
Kamis, 6 September 2018
Telp. berlangganan 021 536 53 100
Harian Bisnis & Investasi 3420/tahun 12, 24 halaman

Waspada Sumbu Pendek


Gejolak Pasar Finansial
Selama rupiah terus melemah IHSG akan terus mengikuti pelemahan tersebut
Kinerja Indeks Emerging Market
Argentina Venezuela* Turki Iran** India Afrika Selatan Indonesia
MERVAL IBVC BIST100 BORS1 SENSEX FTSE IHSG
Level 28.123,05 Level 144.472,00 Level 92,790,99 Level - Level 38,018,31 Level 57,102,13 Level 5,683,50
Growth Ytd -50,60% Growth Ytd -98,57 Growth Ytd -49,17 Growth Ytd - Growth Ytd 9,86 Growth Ytd -15,34 Growth Ytd -10,58
Efek Rupiah ke Proyek Listrik
Per 5 September 2018, kecuali: * Perdagangan terakhir tanggal 24 Agustus 2018, ** Perdagangan tidak tercatat karena dalam sanksi AS
Penundaan proyek kelistrikan menciptakan dan Uni Eropa Pergerakan Hot Money di IHSG (miliar rupiah)

ketidakpastian baru bagi iklim investasi 337.735


Jane Aprilyani Siregar, tantrum kepada negara-nega- yakan. Fundamental ekonomi 29 Des 2017
di Indonesia. Krisantus de Rosari Binsasi ra emerging market. Istilah Indonesia juga masih cukup
ini digunakan untuk meng- kondusif, dengan rasio utang
Halaman 14 JAKARTA. Pasar saham dan gambarkan betapa rapuhnya terhadap produk domesti bru-
mata uang negara emerging perekonomian menghadapi to (PDB) di bawah 30%.
market tumbang. Keluarnya arus keluar modal asing. Menurut dia, kebijakan -877.363
modal asing dari sejumlah Kuatnya dollar Amerika Se- Bank Indonesia (BI) menaik- Sumber: Bloomberg 5 Sep 2018
Asumsi Rupiah 2019 Diubah negara emerging market rikat (AS), membuat pereko- kan suku bunga dan beleid
membuat alarm krisis menya- nomian Afrika Selatan jatuh. pembatasan impor sudah te- Alhasil, IHSG akan terus turun bahan bakar minyak (BBM)
Melemahnya nilai tukar la. Sebab, pasar saham dan Sementara, rupiah juga jatuh pat. Pembatasan impor bisa selama rupiah terus tertekan. dan tarif dasar listrik (TDL).
rupiah terhadap dollar AS keuangan bisa menjadi sumbu ke rekor terendah dan berga- menjadi jalan agar defisit ne- Support kuat IHSG saat ini Subsidi BBM dan TDL sebagai
membuat Kemkeu pendek krisis ekonomi. bung dengan mata uang Turki raca perdagangan tak terus ada di level 5.500. biang kerok besarnya impor.
berencana mengubah Mengutip Bloomberg, Rabu dan Argentina. Kondisi ini melebar, sehingga bisa mena- Bertoni berpendapat sinyal "Kenaikan harga BBM dan
asumsi makro dalam (5/9), pengamat ekonomi asal memicu kecemasan baru bah- han kejatuhan rupiah. positif diharapkan datang jika TDL bisa memperbaiki dan
RAPBN 2019 yang sudah Australia, Satyajit Das, mema- wa risiko guncangan ekonomi Senior Analyst Research AS menunda pengenaan tarif menyehatkan perekonomian
diajukan ke DPR. Efek dari parkan, emerging market kali ini tidak bisa diabaikan. Division Anugerah Sekuritas impor barang China baru, atau yang selama ini defisit, dengan
perubahan itu adalah rentan terjebak dalam krisis Indonesia Bertoni Rio berpen- The Fed menunda kenaikan begitu kinerja rupiah dan
kenaikan penerimaan dan lantaran memiliki utang yang dapat, pemerintah bisa mem- suku bunga. "Selain itu, jika IHSG membaik," kata Edwin.
belanja negara pada tahun Indonesia aman
besar dan misalokasi modal. bendung pelemahan rupiah kurs rupiah menguat dan pe- Tahun ini Bertoni memper-
depan. Ditambah lagi, secara funda- Meski terpuruk, analis Pa- dengan menjaga daya beli ringkat utang kembali naik, kirakan IHSG tutup di level
Halaman 2 mental negara emerging mar- ramitra Alfa Sekuritas William masyarakat, meningkatkan maka IHSG bisa kembali pu- 6.300 dan tahun depan 6.350.
ket memiliki sektor perbankan Siregar mengungkapkan, In- belanja negara, menjaga infla- lih," ujar Bertoni. Sementara Edwin mempre-
lemah, defisit neraca perda- donesia tidak akan terseret si, rajin menerbitkan SUN dan Kepala Riset MNC Sekuritas diksi IHSG akan bergerak di
gangan lebar dan cadangan dalam arus krisis. Menurut obligasi, serta mempermudah Edwin Sebamenyarankan rentang 5.800 hingga 6.200
Prospek Properti Masih Suram devisa yang tidak memadai. dia, pelemahan rupiah saat ini ekspor tambang. Meski begi- agar pemerintah berani mela- hingga akhir tahun nanti. ■
Pelemahan kurs rupiah berpotensi mengham- Morgan Stanley bahkan me- lebih karena euphoria senti- tu, tekanan sentimen negatif kukan kebijakan yang tak po-
nyematkan predikat taper men AS dan tidak membaha- terhadap IHSG masih kuat. puler, yakni menaikkan harga Lihat halaman 4, 7
bat kinerja emiten properti. Utang dollar AS
yang besar bisa membuat margin emiten
■ ATURAN PPH BARANG IMPOR
properti terpangkas.
Halaman 5
Kenaikan PPh Produk Impor Cuma Obat Jangka Pendek
Read Editor's Choice in English Penyesuaian Tarif PPh Impor Pasal 22
Patricius Dewo, Ghina Strategi Perbaikan
www.kontan.co.id Ghaliya Quddus Neraca Perdagangan
210 item komoditas 218 item komoditas 719 Item komoditas (Fiskal & Sektor Riil)
JAKARTA. Siap-siap, sejum- Tarif Lama 7,5% Tarif Lama 2,5% Tarif Lama 2,5%
Rekomendasi lah harga barang impor akan
naik dalam waktu dekat! Ke- Tarif Baru 10% Tarif Baru 10% Tarif Baru 7,5%
Mengendalikan Impor
Rokok GGRM menterian Keuangan (Kem-
keu) menaikkan pajak peng-
Barang Mewah seperti mobil CBU
dan motor besar
Seluruh barang konsumsi yang
sebagian besar telah diproduksi
dalam negeri. Barang elektronik
Semua barang yang digunakan
dalam proses konsumsi dan
keperluan lainnya, seperti keramik,
■ Penggunaan Biodiesel (B20)
sebagai subtitusi impor per 1
hasilan (PPh) atas 1.147 item seperti dispenser air, pendingan peralatan audio visual seperti kabel,
KINERJA PT Gudang Garam Tbk barang impor konsumsi. September 2018
ruangan dan lampu. Keperluan sehari box speaker, dan produk tekstil
(GGRM) masih tergolong solid hingga Kemkeu hakul yakik, penai- hari seperti sabun, shampo dan ■ Kenaikan tarif PPh 22 impor
akhir semester pertama lalu. Kenaikan kan tarif PPh impor pasal 22 kosmetik barang konsumsi
tarif cukai yang notabene menghambat itu bisa meredam laju impor ■ Peningkatan penggunaan
industri rokok sejauh ini masih bisa di- barang konsumsi dalam jang- komponen lokal (TKDN)
antisipasi oleh emiten tersebut. ka pendek. Adapun dalam pada proyek infrastrutur
Analis Maybank Kim Eng Janni Asman menyebut, pening- jangka panjang, pemerintah ■ Kepastian & kemudahan
Keterangan: Nilai impor layanan ecommerce
katan kinerja GGRM ditopang oleh volume penjualan rokok akan memangkas impor ba- keseluruhan total 1.147 item
yang kuat. Ia mengestimasikan volume penjualan rokok GGRM han baku/bahan penolong. termasuk penyesuaian de
komoditas sebesar kurang minimus barang kiriman
tumbuh sekitar 4%-6% secara year on year pada semester Didampingi sejumlah men- lebih US$ 6,6 miliar di 2017
pertama lalu. Angka tersebut mengalahkan volume penjualan teri ekonomi, Menteri Keuang- dan sekitar US$ 5,0 miliar ■ Assessment impor barang
rokok di industri secara keseluruhan yang justru turun 1,5% di an Sri Mulyani Indrawati me- sampai Agustus 2018 konsumsi melalui program
sinergi DJP-DJPC
periode yang sama. nyatakan, telah menandata-
Kontributor utama pendapatan GGRM dalam dua kuartal ngani peraturan menteri
pertama 2018 masih berasal dari penjualan sigaret kretek me- keuangan (PMK) terkait PPh
sin. Hingga akhir kuartal II-2018, kontribusi sigaret kretek me- impor itu. Alhasil, beleid atur- baku bagi industri dalam ne- 87,88 juta naik dari sebelum- (Aprindo) Tutum Rahanta bi- Mendorong Ekspor &
sin mencapai 90,7% dari total pendapatan perusahaan. Analisa an ini bisa berlaku mulai pe- geri untuk tujuan ekspor. nya US$ 41,94 juta. lang, kenaikan tarif PPh impor Investasi
lengkapnya baca halaman 6. kan depan. "PMK sudah ditan- Menurutnya, pemerintah Selain mobil mewah, kena- akan efektif menekan masuk- ■ Pemberlakuan layanan
datangani tadi pagi dan segera menaikkan tarif PPh impor ikan harga yang cukup tinggi nya barang konsumsi. "Saya online (OSS) & Pengelolaan
Buy Buy Buy dikeluarkan," ujar Ani, pang- menjadi 7,5% untuk mendo- juga akan dirasakan konsu- berharap ini hanya pereda dampak post border
gilan karib Menkeu kemarin. rong produk dalam negeri. men barang elektronik impor nyeri sementara," ujarnya., Ia ■ Pengawasan & pengamanan
Dari 1.147 item produk im- Pasalnya, sejumlah produk seperti dispenser air, pendi- berharap, Pemerintah harus DHE dengan program sinergi
Christine Natasya Janni Asman Pandu Anugrah por konsumsi tersebut, Kem- tersebut sudah banyak diha- ngin ruangan dan lampu, serta membenahi masalah dasar DJP-DJBC-BI
Mirae Asset Sekuritas Maybank Kim Eng BCA Sekuritas keu menaikkan tarif PPh im- silkan di dalam negeri, seperti barang-barang keperluan se- agar tidak berulang. ■ Pemberian insentif
pornya dari dulunya 2,5% keramik dan produk tekstil. hari-hari seperti sabun, sham- Masalah mendasar Indone- peningkatan daya saing
menjadi 7,5% dan 10%. Perhi- Sedangkan kenaikan tarif po dan kosmetik. Sebab, pe- sia adalah tingginya impor ekspor & kemudahan
tungan Kemkeu, kebijakan itu PPh impor menjadi 10% untuk merintah menaikkan PPh dari bahan baku/penolong yang berinvestasi
bisa mengurangi impor hingga penyehatan neraca perda- 2,5% menjadi 10%. mencapai US$ 80,52 miliar ■ Perluasan ekspor baru dan
Indeks Saham Kurs Rupiah
2%. Hingga Agustus 2018, nilai gangan. "Ini barang murni Project Consultant Asian pada Januari-Juli 2018. Jum- mendorong perlakukan MRA
Nama Indeks ∆% Mata Uang Kurs ∆% impor 1.147 produk tersebut konsumsi yang harus direm Development Bank (ADB) lah itu berkontribusi 75% ter- di negara tujuan
KOMPAS100 1.148,25 -4,32
IHSG 5.683,50 -3,76
USD 14.927,00 -0,59 mencapai US$ 5 miliar. "Tan- dalam kondisi sekarang, se- Eric Suganti menilai, kebijak- hadap total impor. Karena itu ■ Pemberlakuan kewajiban LC
DOW JONES* 25.972,76 0,08 SGD 10.856,41 -0,49 pa kenaikan tarif PPh, nilai perti mobil mewah (berkapa- an ini merupakan kebijakan produk substitusi bahan baku atas ekspor komoditi
SSEC (Shanghai) 2.704,34 -1,68 JPY 133,80 -0,18
impor bisa melebihi pencapai- sitas mesin di atas 3.000 cc)," yang tepat. "Kenaikan tarif harus segera dikembangkan ■ Peningkatan peran PLB
NIKKEI 225 22.580,83 -0,51 an 2017 yang sebesar US$ 6,6 kata Menkeu. PPh tidak menyasar barang di dalam negeri. Ekspor juga sebagai media konsolidasi
EUR 17.320,55 -0,61
FTSE Straits Times 3.156,28 -1,69 miliar," tandas Menkeu. Hitungan Kemkeu, tarif PPh konsumsi primer, sehingga harus terus digenjot, dengan ekspor-impor IKM
HANG SENG 27.243,85 -2,61 GBP 19.207,32 -0,64 Kemkeu tidak menaikkan mobil mewah dari 7,5% men- tak akan mengganggu ekono- mengedepankan produk ola- ■ Klinik fasilitasi fiskal &
KOSPI 2.291,77 -1,03 tarif PPh untuk 57 produk jadi 10% akan mengurangi im- mi," ujarnya. han bernilai tambah tinggi. ■
Sumber: Bloomberg, BEI (5/9/2018)
MYR 3.599,05 -0,31 prosedural untuk mendorong
Catatan: *Pukul 23.53 WIB (5/9/2018) Sumber: Kurs Tengah BI (5/9/2018) impor (tetap 2,5%) karena por mobil mewah yang hingga Wakil Ketua Umum Asosia- ekspor (Kemkeu+LPEI)
merupakan barang bahan Agustus 2018 mencapai US$ si Pengusaha Ritel Indonesia Lihat halaman 2

* Proyeksi Rupiah: median prediksi oleh BCA, Monex Investindo Futures


Proyeksi IHSG: median prediksi oleh Artha Sekuritas, Bahana Sekuritas, Narada Asset
Management, Indosurya Bersinar Sekuritas, BCA Sekuritas, Erdikha Elit Sekuritas,
Semesta Indovest Sekuritas, MNC Sekuritas, Kresna Sekuritas, Binaartha Sekuritas
Bank J Trust Digugat
NIM Bank Tetap Tertekan
Seorang pemegang
Bankir telah menyesuaikan diri dengan saham menggugat
promo@kontan.co.id kondisi makro di tahun ini. Bank J Trust ke pengadil-
Halaman 12 an di Jakarta.
Halaman 21
 MAKRO Setiap mendesain APBN atau RAPBN itu kalau
asumsi punya efek APBN maka kami akan
nFISKAL nMONETER hitung kembali.
Kontan Kamis, 6 September 2018 Askolani, Dirjen Anggaran Kemkeu

PPh Barang Impor Naik KURS Pajak


Rp 14.745 per dollar AS
Mata Uang 29 Agust - 4 Sept 5 - 11 Sept Perubahan
Dollar Amerika Serikat ( USD ) 14.631,00 14.745,00 114,00
Dollar Australia ( AUD ) 10.713,33 10.667,86 -45,47
Dollar Canada ( CAD ) 11.246,96 11.318,47 71,51
Kroner Denmark ( DKK ) 2.279,73 2.302,12 22,39
Dollar Hongkong ( HKD ) 1.863,81 1.878,56 14,75
Ringgit Malaysia ( MYR ) 3.565,78 3.578,83 13,05
Dollar Selandia Baru ( NZD ) 9.771,71 9.787,89 16,18
Kroner Norwegia ( NOK ) 1.753,71 1.764,93 11,22
Poundsterling Inggris ( GBP ) 18.826,53 19.087,44 260,91
Dollar Singapura ( SGD ) 10.709,53 10.762,16 52,63
Kroner Swedia ( SEK ) 1.606,85 1.615,87 9,02
Franc Swiss ( CHF ) 14.888,67 15.207,41 318,74
Yen Jepang ( JPY ) 13.170,19 13.261,86 91,67
Kyat Myanmar ( MMK ) 9,66 9,64 -0,02
Rupee India ( INR ) 208,83 208,01 -0,82
Dinar Kuwait ( KWD ) 48.289,46 48.710,93 421,47
Rupee Pakistan ( PKR ) 119,23 118,72 -0,51
Peso Filipina ( PHP ) 273,86 275,75 1,89
Riyal Saudi Arabia ( SAR ) 3.900,79 3.931,19 30,40
Rupee Srilanka ( LKR ) 90,93 91,29 0,36
Baht Thailand ( THB ) 448 450,59 2,59
Dollar Brunei D. ( BND ) 10.755,74 10.834,06 78,32
KONTAN/Cheppy A. Muchlis Euro (EUR ) 17.004,15 17.163,24 159,09
Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati (kedua kanan) bersama Menko Perekonomian Darmin Nasution (kedua kiri), Menteri Perindustrian Airlangga
Renminbi China ( CNY ) 2.142,62 2.155,71 13,09
Hartarto (kanan) dan Menteri Perdagangan Enggartiasto Lukita berbicara pada jumpa pers Kebijakan Pemerintah Dalam Rangka Pengendalian Defisit
Neraca Transaksi Berjalan di Jakarta, Rabu (5/9). Pemerintah akan menaikkan Pajak Penghasilan (PPh) pada 1.147 jenis barang impor. Kenaikan pajak Won Korea ( KRW ) 13,1 13,27 0,17
tersebut bervariasi mulai dari 2,5% hingga 10% sebagai langkah menekan impor yang selama ini membebani nilai tukar rupiah. Keterangan: Untuk Yen, nilai tukar rupiah per 100 yen Sumber: Kemkeu

Pelemahan Kurs Rupiah


Rupiah Mengubah Indonesia Lebih Siap, Krismon
Postur RAPBN 2019 98 Diyakini Tak Akan Terulang
Adinda Ade Mustami Yudhistira Adhinegara
mengatakan, krisis memang
tahun ini yang mencapai
5,27% YoY. Demikian juga
berlangsung di tingkat global inflasi, yang saat itu menca-
Pelemahan rupiah akan meningkatkan penerimaan dan belanja negara
k
urs rupiah belum yang dimulai oleh negara pai 78,2% YoY, tapi Agustus
juga beranjak berkembang, yakni krisis lalu hanya 3,2% YoY. Pertum-
mata uang Turki dan Argenti- buhan ekonomi dan inflasi
Adinda Ade Mustami, rahasiakan nilai perubahan lanja karena pemerintah tak tyantoko mengingatkan, pele- menjauhi level rp na. Namun, kondisinya tidak yang terlalu tinggi menyebab-
Ghina Ghaliya Quddus asumsi rupiah tahun depan. lagi memberi subsidi untuk mahan rupiah berpotensi 15.000 per dollar as. separah tahun 1998. kan perekonomian overheat.
"Pemerintah dengan DPR bahan bakar minyak (BBM). menggerus pertumbuhan eko- nilai rupiah menjadi "Meski sama-sama dipicu Kepala Kajian Lembaga
JAKARTA. Pemerintah beren- akan membahas ini di Panitia "Sesuai data sensitivitas, nomi. Jika ekonomi melam- krisis mata uang negara Penyelidikan Ekonomi
cana mengubah asumsi nilai Kerja (Panja) Banggar dan (efek perubahan kurs mata bat, penerimaan negara juga yang terlemah sejak berkembang, dimana tahun Masyarakat (LPEM) Fakultas
tukar rupiah dalam pemba- juga Komisi XI. Juga antara terhadap RAPBN) hasilnya turun. Walhasil, alokasi ang- krisis tahun 1998. na- 1998 dimulai dari Thailand Ekonomi Universitas
hasan Rancangan Anggaran Komisi XI dengan Menteri tinggal dikalikan saja," jelas garan di RAPBN 2019 belum dan Indonesia, kondisi saat Indonesia (FE UI) Febrio
Pendapatan dan Belanja Ne- Keuangan, Bappenas, Bank Kunta Wibawa Dana Nugraha, tentu bertambah. mun, sejumlah ekonom ini berbeda," kata Bhima, Kacaribu juga melihat belum
gara (RAPBN) tahun 2019. Indonesia untuk menetapkan Direktur Penyusunan APBN Untuk itu pemerintah harus yakin kondisi sekarang Rabu (5/9). ada tanda-tanda perekonomi-
Usulan perubahan itu dilaku- nilai tukar rupiah yang dipakai Kemkeu. memberi stimulus. "Khusus- jauh lebih baik diban- Saat ini Indonesia lebih an dalam negeri memasuki
kan setelah melihat kondisi di 2019," ujar Askolani. Secara keseluruhan, setiap nya ke masyarakat, melalui siap menghadapi hal itu. krisis. Salah satu tanda krisis
kurs rupiah yang menyentuh Mengacu analisis sensitivi- kurs rupiah bertambah Rp 100 anggaran perlindungan sosi- dingkan 20 tahun lalu. Sebelum krisis tahun 1996 ekonomi yakni ketika PDB
level Rp 15.000 per dollar tas Nota Keuangan APBN di atas asumsi makro akan al," ungkap Prasetyantoko. silam, cadangan devisa mengalami pertumbuhan
Amerika Serikat (AS), jauh 2019, pelemahan rupiah ber- menambah pendapatan nega- Dalam RAPBN 2019, ang- Indonesia hanya sekitar US$ negatif selama dua kuartal
dari asumsi yang diusulkan dampak positif bagi keuangan ra Rp 3,9 triliun-Rp 6 triliun, garan perlindungan sosial di- 28,3 miliar. Sementara akhir berturut-turut.
pada tahun depan sebesar Rp negara (lihat tabel). Penda- sedangkan belanja negara Rp usulkan naik menjadi Rp 381 KRISIS yang melanda Indone- pada Juli 2018, cadangan Ekonom Samuel Aset
14.400 per dollar AS. patan negara dari pajak mau- 2,9 triliun-Rp 4,4 triliun. Wal- triliun dari APBN 2018 yang sia tahun 1998 silam diawali devisa Indonesia Indonesia Manajemen Lana Soelistia-
Direktur Jenderal (Dirjen) pun penerimaan negara bukan hasil, ada tambahan surplus Rp 287 triliun. Dana itu dipa- dengan pelemahan nilai tukar mencapai US$ 118,3 miliar. ningsih mengatakan, gejala
Anggaran Kementerian Ke- pajak (PNBP) bertambah, se- Rp 900 miliar-Rp 1,5 triliun. kai untuk Dana Desa, bantuan rupiah. Saat itu, nilai tukar Artinya, kemampuan BI krisis di setiap negara
uangan (Kemkeu) Askolani hingga anggaran belanja nega- pangan, Program Keluarga rupiah berada di level Rp dalam mengintervensi rupiah berbeda-beda. Krisis 1998
mengatakan, pergerakan nilai ra meningkat. Bahkan, pe- Beri stimulus Harapan (PKH), subsidi bunga 10.725 per dollar AS, mele- melalui cadangan devisa yang melanda Indonesia saat
tukar rupiah memiliki dampak ningkatan penerimaan negara KUR, hingga pembayaran iur- mah 254% dibanding tahun menjadi lebih kuat. itu dimulai dari pelemahan
terhadap berbagai sisi APBN. lebih besar dibandingkan de- Namun Ekonom Universi- an Jaminan Kesehatan Nasio- 1997 yang masih ada di level Surat utang pemerintah nilai tukar rupiah. Namun,
Tak hanya berdampak terha- ngan kenaikan anggaran be- tas Atmajaya Agustinus Prase- nal (JKN). n Rp 3.030 per dollar AS. Indonesia saat itu mendapat kondisi Indonesia saat ini
dap anggaran utang dan bunga Belakangan, nilai tukar peringkat junk. Sementara jauh berbeda dari kondisi
utang, tetapi juga pada peneri- Sensitivitas Perubahan Asumsi Makro RAPBN 2019 rupiah tak juga bergerak saat ini telah memperoleh 1998, salah satunya soal
maan negara hingga belanja, menjauhi level Rp 14.900 per predikat Investment Grade pencatatan utang luar negeri.
khususnya anggaran subsidi. Pertumbuhan Nilai Tukar Rupiah dollar AS. Data Jakarta setidaknya dari tiga lembaga Meski Lana bilang, Indone-
"Setiap mendesain APBN Ekonomi Naik 1% Bertambah Rp 100/USD Interbank Spot Dollar Rate pemeringkat internasional. sia harus segera "minum
atau RAPBN, kalau asumsi A. Pendapatan Negara 16,3-20,1 3,9-6 (JISDOR), nilai tukar rupiah Kemudian, pertumbuhan vitamin". Yang tercepat, ada
punya efek APBN maka kami 1. Penerimaan Perpajakan 16,3-20,1 2-3,3 kemarin (5/9) masih ada di ekonomi pada kuartal kedua di tangan Bank Indonesia. "BI
akan hitung kembali untuk 2. PNBP - 1,9-2,7 level Rp 14.927 per dollar AS. 1998 negatif 13,34% year on menjadi pagar, Bagaimana
kemudian disepakati di Badan B. Belanja Negara 4,6-10 2,9-4,4 Peneliti Institute for year (YoY), jauh berbeda agar suplai dollar naik
Anggaran (Banggar) DPR," 1. Belanja Pemerintah Pusat 1,4-2,1 1,7-2,8 Development of Economics dengan pertumbuhan sehingga tekanan rupiah
kata Askolani dalam dialog and Finance (Indef) Bhima ekonomi periode yang sama berkurang," kata Lana. n
2. Transfer ke Daerah dan Dana Desa 3,1-7,8 1,2-1,6
tentang RAPBN 2019 yang di-
selenggarakan KONTAN di C. Surplus/(Defisit) Anggaran 10,1-11,7 1-1,7
Hotel Mandarin Oriental, D. Pembiayaan - (0,2)-)(0,2)
Rabu (5/9). Kelebihan/(Kekurangan) Pembiayaan 10,1-11,7 0,9-1,5
Namun Askolani masih me- Dalam triliun rupiah Sumber: Nota Keuangan RAPBN 2019

n transaksi berjalan

Perbaikan CAD Baru Terasa Tahun Depan


JAKARTA. Usaha pemerintah dengan beratnya tekanan ke
dan Bank Indonesia (BI) me- rupiah. Caranya dengan me-
nyehatkan neraca transaksi nurunkan impor dan menda-
berjalan diperkirakan baru tangkan lebih banyak devisa.
akan terasa manfaatnya pada Langkah pertama, penggu-
tahun depan. Defisit transaksi naan biodiesel B20 untuk pu-
berjalan atau current account blic service obligation (PSO)
deficit (CAD) pada tahun ini dan non PSO. Kebijakan ini
diprediksi bakal membengkak akan mengurangi impor mi-
hingga angka 2,5%-2,7%, se- nyak mentah dan menghemat
dang tahun depan diperkira- devisa sekitar US$ 2 miliar ta-
kan bisa turun di bawah 2%. hun ini dan tahun depan bisa
Masih lebarnya defisit trans- US$ 9 miliar-US$ 10 miliar.
aksi berjalan akan menjadi Kedua, pemerintah dan BI
sentimen negatif bagi pereko- mendorong peningkatan sek-
nomian, khususnya nilai tukar tor pariwisata untuk menarik
rupiah karena banyak dollar devisa dari wisatawan asing.
Amerika Serikat (AS) yang Ketiga, meningkatan penggu- KONTAN/Cheppy A. Muchlis
keluar dari Indonesia. naan komponen lokal (TKDN). Usaha perbaikan defisit transaksi berjalan atau current account
Gubernur BI Perry Warjiyo Keempat, meningkatkan be- deficit (CAD) mulai gencar.
menghitung, berbagai strategi lanja pemerintah untuk meng-
pemerintah dan otoritas mo- gerakkan ekonomi domestik.
neter akan membuat CAD "Devisa pariwisata didorong sa sekitar US$ 400 juta," kaya CAD kuartal II-2018 menca-
pada tahun depan menjadi 2% dengan beberapa proyek. Mi- Perry di Gedung DPR. pai US$ 8 miliar atau 3% dari
dari PDB. "CAD yang turun salnya, penambahan anjungan Menteri Koordinator Eko- PDB, jauh lebih tinggi diban-
menjadi faktor pada 2019, te- di Bali yang bisa tambah 3 juta nomi Darmin Nasution sepen- ding kuartal sebelumnya US$
kanannya tidak seberat tahun wisman yang menghasilkan dapat. Menurutnya usaha me- 5,7 miliar atau 2,2% dari PDB.
ini,” ujar Perry, Rabu (5/9). US$ 43 miliar devisa. Ada pula nyehatkan CAD baru terasa Secara kumulatif di semester
Seperti diketahui, usaha airport New Yogyakarta yang manfaatnya tahun depan. Me- I, CAD mencapai US$ 13,7
memperbaiki defisit transaksi akan beroperasi tahun depan nurutnya, CAD tahun ini sebe- miliar atau 2,6% dari PDB.
berjalan (CAD) mulai gencar bisa menambah 400.000 wis- sar 2,6%-2,7% dari PDB. "Defi-
dilakukan tahun ini seiring man dan mendatangkan devi- sit mulai oke," ujar Darmin. Ghina Ghaliya Quddus
Argentina akan mencapai kesepakatan
dengan IMF dalam sebulan.
GLOBAL 
Nicolas Dujovne,
Menteri Ekonomi Argentina Kontan Kamis, 6 September 2018

n kanada n afrika selatan n argentina

Bunga Acuan Tetap Prediksi Konsumsi Minyak Peso Argentina Loyo Lagi
OTTAWA. Bank of Canada masih laian pemerintah bahwa suku bu- CAPE TOWN. Konsumsi minyak BUENOS AIRES. Peso Argentina minggu ini, meskipun bank sentral
mempertahankan suku bunga nga yang lebih tinggi akan diperlu- dunia diprediksi akan mencapai 100 turun 1% terhadap dollar Amerika intervensi di pasar valuta asing.
overnight tetap berada di level kan untuk mencapai target inflasi. juta barel per hari (bpd) pada akhir Serikat (AS) pada awal Rabu (5/9) Bank telah melepas lebih dari
1,50% pada Rabu (5/9). Langkah ini Kami akan terus mengambil pen- tahun ini. Perkiraan pencapaian setelah pejabat pemerintah berte- US$ 14 miliar cadangan devisa ta-
seperti yang telah diprediksi pasar. dekatan bertahap, dipandu oleh tersebut lebih cepat dari perkiraan mu dengan Dana Moneter Interna- hun ini dan US$ 458 juta pada hari
Namun kenaikan lebih lanjut akan data yang masuk, ” kata bank sen- waktu sebelumnya. sional (IMF) di Washington, AS Senin dan Selasa saja.
diperlukan untuk menjaga target tral dalam sebuah pernyataan se- Mohammad Barkindo, Sekretaris untuk mengamankan pencairan Jajak pendapat ekonom seperti
inflasi. perti dikutip Reuters kemarin. Jenderal Organisasi Negara Peng- tunai awal. Kemarin peso dibuka dikutip Reuters memperkirakan
Bank sentral yang memperta- Meskipun tingkat inflasi tahunan ekspor Minyak (OPEC) mengata- turun 0,89% pada 39,4 terhadap ekonomi Argentina susut 1,9% ta-
hankan target 2% persen untuk in- Kanada melonjak hingga 3% pada kan, perlu lingkungan yang stabil dolar meskipun Menteri Ekonomi hun ini, dibandingkan kontraksi
flasi telah menaikkan suku bunga bulan Juli 2018 yang mencapai le- agar mendorong investasi industri Nicolas Dujovne mengatakan akan sebelumnya sekitar 0,3%.
sebanyak empat kali sejak Juli vel tertinggi dalam hampir tujuh minyak untuk memenuhi perminta- 2017 untuk memotong 1,8 juta barel mencapai kesepakatan dengan
2017 sebagai tanggapan terhadap tahun, tapi bank sentral memper- an yang meningkat. per hari dari produksi. Tujuannya IMF dalam sebulan. Avanty Nurdiana
pemulihan ekonomi. kirakan inflasi akan kembali ke "Prioritasnya adalah memastikan untuk menopang harga yang jatuh Para pejabat Argentina meng-
“Data terbaru memperkuat peni- level 2% pada awal tahun 2019. Itu stabilitas yang berkelanjutan, me- di bawah US$ 30 per barel pada ta- adakan pembicaraan di hari kedua
setelah efek kenaikan harga ben- nyebarkan kepercayaan di industri hun 2016 dari lebih dari US$ 100 dengan IMF untuk memperkuat
sin akan hilang. dan mendorong lingkungan yang pada tahun 2014. perjanjian senilai US$ 50 miliar.
Bank sentral mengatakan, eko- kondusif bagi kembalinya investa- Barkindo juga mengatakan, seng- Tetapi ada sedikit optimisme di
nomi Kanada tetap berkembang si," ujarnya konferensi energi di keta perdagangan global dapat me- Argentina, pemerintah memiliki
meski ketegangan perdagangan Cape Town Afrika Selatan seperti lukai permintaan energi di masa kemauan politik untuk menerap-
yang meningkat tetap menjadi risi- dikutip Reuters kemarin. depan. Meskipun dia berharap keti- kan pemotongan belanja meski
ko utama bagi prospek global. OPEC bersama Rusia dan para dakpastian segera membaik. kebijakan tersebut tidak populer.
produsen minyak lain telah mene- Peso kehilangan 5,25% terhadap
Rizki Caturini rapkan kesepakatan sejak Januari Rizki Caturini dollar AS selama dua hari pertama

Porsi Asing di Obligasi China Naik


Nilai obligasi China yang dipegang asing mencapai CNY 1 triliun atau setara US$ 146,26 miliar
Avanty Nurdiana ngan apa yang dilakukan re- vestor di luar daratan China China yang beredar di lemba-
gulator Tiongkok untuk me-
ningkatkan akses ke pasar
meningkatkan posisi obligasi
pemerintah China sebesar
ga luar negeri berada di level
tertinggi yakni 8%.
Dibelenggu Tarif, Ekspor China Masih Naik
SHANGHAI. Nilai obligasi pe- obligasi ketiga terbesar di du- CNY 53,9 miliar pada Juli 2018 Kenaikan minat obligasi
merintah China yang dipegang nia. menjadi CNY 1,03 triliun. China ini karena pemerintah- DATA ekspor China pada Agustus 2018 yang besar. Sementara itu, beberapa perusahaan
investor asing melebihi CNY 1 Menurut perhitungan Reu- Data Agustus tersebut me- an membuka akses yang lebih akan dirilis pekan ini diproyeksi masih akan pabrik baja sudah mulai diversifikasi dan
triliun setara dengan US$ ters berdasarkan data China nandai peningkatan 18 bulan mudah ke pasar obligasi antar tumbuh. Jajak pendapat Reuters mengata- menjual produk ke negara lain.
146,26 miliar pada Agustus Central Depository and Clea- berturut-turut kepemilikan bank. Regulator memberi in- kan, ke depan potensi penyusutan pemesan- Ekonom lain mencatat ada potensi gang-
2018. Level ini pertama kali ring Co (CCDC) rumah kliring luar negeri. Akibatnya, pro- sentif pajak bagi investor an ekspor bisa saja terjadi. Apalagi Amerika guan rantai pasokan ke depan. Sebab survei
tersentuh China sejalan de- obligasi utama negara itu, in- porsi obligasi pemerintah asing. Kabinet China di akhir Serikat akan kembali mengenakan tarif manufaktur menunjukkan, permintaan glo-
Agustus 2018 mengatakan, in- pada produk China senilai US$ 200 miliar bal untuk barang-barang China dalam tren
vestor asing bebas dari pajak pada Kamis ini. melambat.
perusahaan atau pajak per- Menurut perkiraan median 26 ekonom, Tapi permintaan impor China kemungkin-
Topan Jebi Menghantam Jepang tambahan nilai atas pendapat- pengiriman China akan naik 10,1% secara an akan melambat. Dari Juli 2018, impor
an bunga diperoleh di pasar tahunan pada Agustus 2018. Sedikit turun China tumbuh 27,3% pada Agustus 2018 tu-
obligasi domestik selama tiga dari apa yang terjadi pada Juli 2018 yakni run 18,7%. Tapi surplus perdagangan keselu-
tahun. China juga telah mene- 12,2%. Namun, beberapa analis percaya pe- ruhan diperkirakan meningkat menjadi US$
rapkan real time delivery ningkatan ekspor karena Tiongkok berburu 31,79 miliar pada Agustus 2018, dibanding-
versus-payment (DVP) untuk waktu sebelum AS menerapkan tarif lebih kan bulan sebelumnya US$ 28,05 miliar. n
transaksi Bond Connect. n

Kyodo/via REUTERS
Ratusan mobil tertumpuk dan rusak setelah dihantam Topan Jebi di Kobe, Jepang (5/9).
Topan Jebi merupakan topan terdahsyat dalam kurun waktu 25 tahun terakhir dan
menerjang sejumlah wilayah di Jepang.
4
Kontan Kamis, 6 September 2018
BURSA
Sumber: Bloomberg
Pergerakan Indeks Bursa Saham di Asia Periode 29 Agustus-5 September 2018
Nikkei 225 KOSPI Hang Seng STI IHSG SSEC Index Taiex Sensex
28.416,44 2.769,30
22.900
22.580,83 2.330 2.309,03 29.000
29 Ags '18
3.260 3.156,28 6.100 2.780
29 Ags '18
11.150
10.995,13
38.800
5 Sep '18 29 Ags '18 5 Sep '18 5 Sep '18
38.018,31
22.700 2.310 28.000 3.200 5.900 2.740 11.050 38.400 5 Sep '18
22.848,22 3.243,92 6.065,15 11.099,57 38.722,93
29 Ags '18 29 Ags '18 29 Ags '18
22.500 2.290 2.291,77 27.000 27.243,85 3.140 29 Ags '18 5.700
5.683,50 2.700 2.704,34 10.950 29 Ags '18 38.000
5 Sep '18 5 Sep '18 5 Sep '18 5 Sep '18
22.300 2.270 26.000 3.080 5.500 2.660 10.850 37.600
Perubahan : -1,17% Perubahan : -0,75% Perubahan : -4,13% Perubahan : -2,70% Perubahan : -6,29% Perubahan : -2,35% Perubahan : -0,94% Perubahan : -1,82%

Proyeksi IHSG

Terpapar Krisis Eksternal Menadah Saham


Saat Pasar Terkapar
JAKARTA. Depresiasi rupiah memicu mestik dan kinerja emiten, sehingga
Indeks Harga Saham Gabungan negatif di mata investor. Apalagi, be-
(IHSG) anjlok. Kemarin (5/9), indeks lum ada aksi dari pemerintah yang
ditutup turun 3,76% ke 5.683,50. Inves- efektif meredam pelemahan rupiah.
tor asing melakukan aksi jual dengan Pelaku pasar juga masih mengkha-
net sell Rp 877,36 miliar. watirkan krisis finansial di sejumlah
Analis Artha Sekuritas Indonesia negara berkembang menyebar ke ne-
Juan Harahap menilai, pelemahan ru- gara lain, termasuk Indonesia. Sejumlah saham masih layak koleksi, seperti perbankan dan komoditas
piah yang memasuki Rp 15.000 per Prediksi Juan, hari ini (6/9), IHSG
dollar AS memicu sentimen negatif. kembali turun dan bergerak antara
Data inflasi Agustus yang stabil di support 5.580 dan resistance 5.827.
3,20% tidak mampu menopang pasar. Kenaikan yield SUN akan mendorong
"Investor mengantisipasi kenaikan investor beralih ke obligasi.
suku bunga The Fed pada September Tapi, Edwin menilai, setelah turun
ini," kata Juan, Rabu (5/9). tajam, IHSG berpeluang rebound tek-
Edwin Sebayang, Head of Research nikal dan bergerak antara 5.650-5.750.
MNC Sekuritas menyebut, pelemahan
rupiah mempengaruhi ekonomi do- Anna Maria Anggita Risang

Top Losers Top Gainers Hot Money di Saham


Tanggal Net Buy Net Sell
TMPO -21,65% AKSI 24,44% 30-08-2018 462,13 -
31-08-2018 - 434,74
RIGS -21,23% SHID 21,74%
03-09-2018 - 305,91
04-09-2018 - 431,32
05-09-2018 - 877,36
ATIC -17,46% DART 19,05%
Total - 1.587,20
Sumber: BEI, 5 September 2018 (dalam Rp miliar) Sumber: Bloomberg

Bullish-Bearish
KONTAN/Muradi
Secara fundamental emiten di BEI masih cukup baik.

Prediksi IHSG 10 Analis (06 September 2018) Elisabet Lisa Listiani, Pertumbuhan ekonomi masih BBCA Rp 27.600 per saham. signifikan, analis menilai bisnis
Intan Nirmala Sari sesuai target dan inflasi masih Selain itu, saham-saham komo- emiten ini masih prospektif.
Nama Institusi Naik Turun Support Resistance stabil. Itu sebabnya, sejumlah ditas juga menarik dibeli saat William Hartanto, analis Panin
JAKARTA. Indeks Harga Saham analis melihat koreksi pasar bisa harga murah, seperti UNTR. Sekuritas, menyebut, investor
Juan Harahap Artha Sekuritas ✔ 5.477 5.971 Gabungan (IHSG) jeblok 3,76% dimanfaatkan untuk menadah "Harga komoditas masih positif bisa mulai beli saham yang cen-
Muhammad Wafi Bahana Sekuritas ✔ 5.600 5.700 ke level 5.683,50 kemarin (5/9). saham-saham yang murah. dan berpotensi merangkak," pa- derung defensif. Selain itu, sa-
Pekan ini, indeks acuan bahkan Namun, kata William, harus par Wafi. Target harga akhir ta- ham sektor komoditas masih ba-
Kiswoyo Adi Joe Narada Asset Management ✔ 5.600 5.800 sudah terpangkas 5,57%. Hampir tetap memperhatikan prospek hun UNTR di Rp 41.100. gus, terutama LSIP.
William Surya semua saham penghuni indeks saham. Dia menyarankan beli Analis Semesta Indovest Adit- "Karena agrikultur merupakan
Indosurya Bersinar Sekuritas ✔ 5.611 5.802 LQ45 rontok. saham bluechip sektor perbank- sektor terkuat kemarin. Juga ada
Wijaya
Analis teknikal Kresna Sekuri- an, konsumer dan komoditas. sentimen kebijakan biodiesel
Achmad Yaki BCA Sekuritas ✔ 5.606 5.777 tas William Mammudi menilai, "Investor cukup aman kembali (B20) yang berlaku mulai bulan
Investor bisa
Hendri penurunan saat ini merupakan berbelanja pada pertengahan ini. Jadi masih ada ruang pengu-
Erdikha Elit Sekuritas ✔ 5.630 5.736 skenario wajar yang kerap terjadi November," kata dia, Rabu (5/9). kembali belanja atan saham LSIP," kata William.
Widiantoro
selama Agustus hingga Septem- saham di Dia menargetkan LSIP akhir ta-
Aditya Perdana Semesta Indovest Sekuritas ✔ 5.570 5.740 ber. Berdasarkan siklus, periode hun ini di level Rp 1.500.
Putra Saham komoditas pertengahan
ini menjadi puncak tekanan jual. Wafi memberikan pilihan lain.
Edwin Sebayang MNC Sekuritas ✔ 5.650 5.750 Prediksi dia, pekan ini, level Muhammad Wafi, analis Baha-
November. Saham ritel, seperti ERAA dan
William Mamudi Kresna Sekuritas ✔ 5.580 5.830 support IHSG ada di 5.550. "Tapi, na Sekuritas, mengatakan, secara RALS, menarik. Sentimen tahun
jika pola ini berulang, setelah fundamental emiten di BEI masih politik berpeluang mendongkrak
M. Nafan Aji Binaartha Sekuritas ✔ 5.477 5.972 September, IHSG akan rally ken- cukup baik. Saham perbankan ya Perdana menyebut, di tengah daya beli, sehingga berpengaruh
Median 5.580 5.808 cang. Jadi, investor tidak perlu masih bisa diakumulasi beli, apa- pasar koreksi, investor bisa ber- pada permintaan produk ritel.
khawatir. Ini hanya koreksi bia- lagi kapitalisasi pasar emiten main aman pada saham-saham INKP dan TKIM juga layak di-
Disclaimer: Prediksi 10 analis disajikan berdasarkan kondisi pasar saham pada saat prediksi ini dibuat. KONTAN dan para sa," kata William kepada KON- bank masih cukup baik. LQ45 dan sektor komoditas."P- koleksi. Tahun ini, performa sa-
analis tidak bertanggungjawab atas segala risiko yang timbul akibat penggunaan prediksi ini. TAN, Rabu (5/9). Dia menyarankan beli saham ekan ini, investor bisa cicil beli ham emiten kertas ini memang
Apalagi, fundamental ekonomi BBRI dan BBCA. Target harga SRIl, SSMS, LSIP, TBLA," saran moncer. Target harga INKP di-
domestik sejatinya tidak buruk. akhir tahun BBRI di Rp 4.530 dan dia. Meski harganya sudah turun prediksi di Rp 24.150. ■
Galeri

CARS Sedia Investasi Rp 61 Miliar ■ PENDANAAN EMITEN

JAKARTA. PT Bintraco Dharma Tbk


(CARS) menyiapkan dana Rp 61,76
perusahaan yang bergerak di bidang
otomotif.
Danai Proyek, JSMR Akan Divestasi 4-5 Ruas Tol
miliar untuk melakukan pertumbuh- Pada Mei 2018, emiten yang ber-
an anorganik. Dana tersebut dipero- gerak di industri hilir otomotif ini JAKARTA. PT Jasa Marga Tbk dana. Itu sebabnya, emiten ini cara, termasuk menerbitkan rek- pasar global.
leh dari hasil penawaran umum telah mengakuisisi PT Graha Artha (JSMR) melakukan berbagai cara baru saja melepas seluruh saham sadana penyertaan terbatas Lewat divestasi yang sudah dila-
perdana atau initial public offering Kaltim Sentosa (GAKS) dengan nilai untuk meraih pendanaan demi minoritas di PT Jakarta Lingkar (RDPT) maupun divestasi kepe- kukan, JSMR mampu meramping-
(IPO) tahun lalu. investasi Rp 29 miliar. Perusahaan kelangsungan sejumlah proyek. Baratsatu (JLB). "Divestasi Jalan milikan saham di anak usaha. kan belanja modal tahun ini dari
Chief of Investor Relation CARS yang dicaplok adalah distributor Salah satunya, konsolidasi anak Tol Ruas JORR W1 untuk menjaga "Kami sudah tawarkan ke pihak semula Rp 42,6 triliun jadi Rp 29
Patrick Kapugu mengatakan, eks- suku cadang kendaraan bermotor. usaha, dengan melepas seluruh modal atau struktur keuangan te- tertentu kira-kira 4-5 ruas untuk triliun. "Setelah menerbitkan
pansi anorganik akan dilakukan de- CARS juga mendirikan PT Car- kepemilikan saham minoritas atau tap sehat," kata Desi, Rabu (5/9). menurunkan porsi mayoritas, RDPT, ada tiga ruas yang tidak
ngan mendirikan anak usaha baru sworld Digital Indonesia pada Juni mengurangi sebagian kepemilikan Tahun lalu, JSMR juga telah maksimum 51%-55%," imbuh dia. terkonsolidasi lagi," ungkap Desi.
maupun melalui akuisisi perusaha- 2018 dengan investasi Rp 9,99 miliar. saham mayoritas. mendivestasikan sebagian kepe- Tapi, lanjut Donny, JSMR tetap Hal ini mempengaruhi kinerja
an lain. "Sudah ada beberapa yang Pendirian lini bisnis itu bertujuan Direktur Utama JSMR Desi Ar- milikan pada Tol Semarang-Solo. punya opsi membeli kembali sa- keuangan. Kata Donny, EBITDA
ada dalam pipeline kami. Namun memperkuat layanan purna jual ryani mengatakan, saat ini, per- Direktur Keuangan JSMR Donny ham anak usaha yang dijual sete- tahun ini jadi turun. Di sisi lain,
kami sedang mengkaji supaya me- CARS. "Saat ini, kami berinisiatif usahaan ini berada dalam proses Arsal mengatakan, selanjutnya, lah lima tahun. Tentu, saat itu re- utang jadi lebih ringan.
maksimalkan manfaat bagi peme- memperkuat layanan purna jual dan pembangunan yang masif, sehing- perusahaan pengelola jalan tol ini venue sudah optimal. Menurut dia, kenaikan EBITDA
gang saham. Mudah-mudahan akhir memperkuat value chain bisnis ga memerlukan investasi yang masih akan melepas kepemilikan JSMR juga mencari pendanaan yang normal dari proyek existing
tahun ini sudah ada kabarnya," kata otomotif kami," imbuh Patrick. besar. Setidaknya, ada empat pro- saham di sejumlah ruas tol, baik melalui bank serta sekuritisasi 5%. Nanti, dengan adanya proyek
Patrick, Senin (3/9). yek ruas jalan tol yang ditargetkan minoritas maupun mayoritas. aset lama (aset recycle). Emiten baru, EBITDA bisa tumbuh 15%.
Yang jelas, investasi masih untuk Yoliawan Hariana rampung akhir tahun ini. Kata Donny, pengumpulan dana pelat merah ini juga menerbitkan
Tak heran, JSMR butuh banyak bisa dilakukan melalui berbagai surat utang denominasi rupiah di Intan Nirmala Sari

■ STRATEGI EMITEN

KLBF Menjaga Kinerja dengan Hedging


JAKARTA. Nilai tukar rupiah miliar. KLBF juga memiliki Rp 1,21 triliun. Tapi, penda- "Bottom line yang sedikit
masih terus melemah terha- aset setara kas dalam dollar patan tumbuh 3% menjadi se- menurun akan kami tingkat-
dap dollar Amerika Serikat AS setara sekitar Rp 369,25 kitar Rp 10,38 triliun. kan dengan cara melakukan
(AS). Meski begitu, PT Kalbe miliar di beberapa bank, baik Kala itu, laba turun karena efisiensi di supply chain, pro-
Farma Tbk (KLBF) optimistis di dalam maupun luar negeri. beban pokok penjualan naik. ses produksi, biaya distribusi
strategi lindung nilai (hed- Presiden Direktur KLBF Namun, dari sisi nilai tukar, logistik, serta menambah satu
ging) yang dilakukan bisa Vidjongtius mengatakan, jum- hingga dua produk baru di ta-
melindungi kinerja keuangan. lah valas yang disimpan oleh hun ini," imbuh Vidjongtius.
PT Kalbe Farma Tbk (KLBF) perusahaan farmasi ini digu- Sedangkan, pendapatan pada
memiliki simpanan valas da- nakan untuk membayar utang Valas untuk akhir tahun ini diestimasi me-
lam jumlah relatif besar. Se- dagang kepada importir bahan membayar utang ningkat sekitar 5%.
mua valas yang dimiliki sudah baku obat. "Kami melakukan pembelian bahan Analis Panin Sekuritas Wil-
sesuai kebutuhan hedging. natural hedging untuk mem- liam Hartanto menilai, KLBF
Berdasarkan laporan ke- bayar utang dagang, tidak ada baku. masih prospektif. "Justru emi-
uangan semester I-2018, KLBF hedging kontrak lainnya," je- ten consumer goods paling
memiliki kas dengan denomi- las dia, Rabu (5/9). defensif terhadap pelemahan
nasi dollar AS setara Rp 3,02 Selain mengantisipasi kurs rupiah," ujar dia.
miliar. Jumlah ini naik 30% dengan cara hedging, KLBF Kalbe mencatat pemasukan Target harga KLBF tahun
dibanding akhir tahun 2017, juga melakukan sejumlah cara dari selisih kurs Rp 10,67 mili- depan di Rp 1.700. Kemarin,
Rp 2,32 miliar. untuk memperbaiki kinerja. ar. Pada semester I-2017, emi- saham ini di level Rp 1.210.
Kas dalam valas selain dol- Di semester satu lalu, laba ten ini mengalami rugi kurs
lar AS setara sekitar Rp 2,73 bersih KLBF turun 0,08% jadi Rp 4,94 miliar. Krisantus de Rosari Binsasi
Secara keseluruhan emiten sektor properti
saat ini masih dalam tren bearish.
PORTOFOLIO 5
Dennies Christoper Jordan, ■SAHAM ■AKSI EMITEN
Analis Artha Sekuritas
Kontan Kamis, 6 September 2018

Pergerakan Indeks Sektoral di BEI Periode 29 Agustus-5 September 2018


Agrikultur Industri Dasar Barang Konsumer Keuangan Infrastruktur Tambang Aneka Industri Konstruksi & Properti Perdagangan

1.641,58 2.445,30 1.271,25 455,78 855,46


831,09 29 Ags '18 1.050,18 2.013,11 29 Ags '18 29 Ags '18
29 Ags '18 29 Ags '18 1.034,40 29 Ags '18 29 Ags '18
29 Ags '18
5 Sep '18 973,22 1.858,47
5 Sep '18 5 Sep '18
1.100,57
29 Ags '18
1.576,28 766,34 2.322,87 425,01 810,99
5 Sep '18 1.162,18
5 Sep '18 5 Sep '18 5 Sep '18 5 Sep '18 5 Sep '18

Perubahan : -3,98% Perubahan : -7,79% Perubahan : -5,01% Perubahan : -6,01% Perubahan : -7,33% Perubahan : -7,68% Perubahan : -8,58% Perubahan : -6,75% Perubahan : -5,20%

■ PROSPEK SEKTOR
RUPSLB Jasa Marga
Kinerja Emiten Hotel Masih
Berpeluang Tumbuh
JAKARTA. Asian Games 2018
resmi telah berakhir, namun
bukan berarti emiten-emiten
hotel dan pariwisata akan ke-
hilangan sumber pemasukan.
Pertemuan IMF-World Bank
dan liburan Natal serta Tahun
Baru sudah menanti.
Analis Binaartha Sekuritas
Muhammad Nafan Aji Gusta
menyebut, meski secara fun-
damental emiten hotel dan
pariwisata menghadapi tan-
tangan terkait tingkat okupan-
si yang minim, namun secara
teknikal pergerakan saham-
nya masih menarik untuk di-
ANTARA/Audy Alwi cermati oleh investor.
Direktur Utama PT Jasa Marga Tbk (JSMR) Desi Arryani (tengah) bertumpu tangan bersama Komisaris Sugihardjo (kiri), Adanya bencana alam yang
Komisaris Independen Vincentius Sony Loho (kedua kiri), Direktur Keuangan Donny Arsal (ketiga kiri), Direktur menimpa Nusa Tenggara Ba-
Operasional II Subakti Syukur (ketiga kanan), Direktur Pengembangan Adrian Priohutomo (kedua kanan) dan Direktur rat membuat pelaku pasar Dok.Goodwayvacation.Com
was-was dan mengambil si- Kinerja HOME juga cukup bagus di awal tahun ini.
Operasional I Mohammad Sofyan, usai Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) di Jakarta, Rabu (5/9). kap wait and see. Namun, di
Dalam RUPSLB tersebut disepakati pergantian sejumlah direksi dan komisaris operator jalan tol tersebut. luar itu sektor hotel mendapat
berkah dari adanya Asian Ga- mi khusus sektor pariwisata. cukup bagus di awal tahun ini,
mes 2018 serta tidak dimasuk- Meskipun saat ini pemerintah meski jika dilihat hingga se-
kannya Indonesia dalam tra- telah membangun infrastruk- mester I-2018 HOME ternyata

Emiten Properti
vel warning sejumlah negara. tur, perlu juga untuk mempro- membukukan kerugian.
"Kita bersyukur negara tetang- mosikan sektor pariwisata. Sedangkan, untuk saham
ga tidak memberikan travel "Pemerintah sudah membe- HOTL, secara teknikal cende-
warning ke Indonesia, se- ri kemudahan regulasi, mem- rung stabil. Meski dari sisi
hingga tidak berdampak signi- berikan infrastruktur, dan se- fundamental, HOTL masih
fikan pada kinerja emiten," baiknya emiten memanfaat- merugi dan tingkat utang ma-

Hadapi Risiko Kurs


kata Nafan, Rabu (5/9). kan ini dengan meningkatkan sih tinggi yaitu sebesar 167%.
Melemahnya nilai tukar ru- pemasaran dan meningkatkan Nafan memberikan target
piah dipandang Nafan bisa di- pelayanan" kata Nafan. harga saham HOME dan
manfaatkan untuk mengem- Di sektor perhotelan, Nafan HOTL untuk jangka panjang
bangkan sektor hotel dan pa- merekomendasikan saham masing-masing sebesar
riwisata. Pasalnya, pelemahan HOME dan HOTL. Menurut- Rp 250 dan Rp 146 per saham
rupiah ini bisa membuka mata nya, tingkat utang HOME cu- hingga akhir tahun.
Moody's mencatat emiten properti hanya hedging sampai level tertentu pemerintah untuk secepatnya kup rendah yaitu cuma 39%.
membentuk kawasan ekono- Selain itu, kinerja HOME juga Willem Kurniawan Lombu

Willem Kurniawan Lombu diprediksi memiliki free cash Untuk saat ini prospek sa-
flow positif. ham properti dipandang Willi-
Moody's juga menyoroti am masih kurang menarik.
JAKARTA. Prospek industri sentimen negatif pelemahan Memang emiten properti ma-
properti tampaknya masih rupiah terhadap emiten-emi- sih melakukan ekspansi, na-
suram. Pelemahan nilai tukar ten properti tersebut. Sebagi- mun dampak risiko penuru-
rupiah bahkan berpotensi an besar emiten tersebut me- nan margin akibat kenaikan
membuat kinerja keuangan mang sudah melakukan hed- kurs pada kinerja lebih besar.
emiten properti ambruk. ging atas utang dollarnya bila Dennies juga menganggap
Hal ini terlihat dari riset In- kurs rupiah naik. Tetapi, ha- sektor properti belum mena-
donesian Property Develo- nya sampai batas tertentu. rik dilirik. Hingga akhir tahun
pers Chartbook yang dirilis Moody's mencatat hanya nanti, secara kinerja, emiten
Moody's, Selasa (4/9). Tim ri- PWON dan APLN yang mela- properti belum akan membu-
set Moody's yang dipimpin kukan hedging untuk kurs kukan kenaikan performa
Jacintha Poh, VP & Senior rupiah Rp 15.000 ke atas. yang signifikan. Ekspansi
Analyst Moody's Investor APLN bahkan melakukan lin- yang dilakukan emiten juga
Service, dalam riset tersebut, dung nilai terhadap seluruh belum akan terlihat dampak-
mengungkapkan, permintaan pinjamannya. Moody's juga nya ke kinerja dalam waktu
properti Indonesia sejatinya mencatat BSDE dan BKSL ti- dekat. "Secara keseluruhan
berpotensi pulih di 2018-2019. dak melakukan hedging sama emiten sektor properti saat ini
Tapi, ada tiga sentimen yang sekali. Sedang DILD tidak masih dalam tren bearish,"
berpotensi membuat minat memiliki utang dollar AS. ujar Dennies.
membeli properti rendah. Per- Kedua analis sama-sama
tama, kenaikan suku bunga. Tidak menarik merekomendasikan wait and
Kedua, risiko tahun politik. see untuk saham properti.
Ketiga, penurunan rupiah. Analis Artha Sekuritas In- Dennies menilai meski saat
Selain itu, lima dari delapan donesia Dennies Christoper ini harga saham properti su-
emiten properti yang surat Jordan menilai keadaan ini dah undervalued, namun
utangnya diperingkat Moody's bahaya bagi kinerja emiten- mengingat belum adanya sen-
tidak memiliki kas yang cukup emiten properti ke depan. Ki- timen positif yang bisa meng-
untuk menutupi utang jangka nerja emiten juga bisa terge- angkat saham properti, maka
pendek. "Tetapi, kebanyakan rus karena pembayaran beban ia menyarankan investor un-
utang jangka pendek ini dalam obligasi akan semakin tinggi. tuk menahan diri dulu.
kurs lokal, di mana para pe- Hal ini akan memangkas mar- Dennies menghitung saham
ngembang memiliki rekam je- gin emiten. MDLN akan bergerak di kisar-
jak melakukan perpanjangan," Analis Panin Sekuritas Wil- an level Rp 180–Rp 200 dalam
tulis tim riset Moody's. liam Hartanto juga sepakat. jangka pendek. Sementara,
Delapan emiten properti Menurut dia, penurunan mar- saham ASRI akan bergerak di
yang surat utangnya dipering- gin ujung-ujungnya akan ber- rentang Rp 250–Rp 270 per
kat Moody's adalah PWON, dampak pada saham emiten. saham dan BSDE antara Rp
BSDE, APLN, ASRI, MDLN, "Emiten bisa merugi jika utang 900–Rp 950 per saham. Lalu
DILD, BKSL dan LPKR. Dari semakin parah, tentu hal ini LPKR bergerak antara Rp
ke delapan emiten itu, hanya akan menjadi sentimen nega- 270–Rp 300 dan APLN antara
PWON, BSDE dan DILD yang tif," kata William, Rabu (5/9). Rp 120–Rp 125. ■

Galeri

Obligasi BNGA Tawarkan Kupon 7,5%-8,80%


JAKARTA. PT Bank CIMB Niaga Tbk men- dibayarkan pada 20 Desember 2018.
cari pendanaan dari pasar modal. Bank ber- Penerbitan surat utang ini merupakan ta-
kode saham BNGA ini akan menerbitkan hap IV dari rencana emisi Obligasi Berkelan-
obligasi senilai maksimal Rp 1,25 triliun jutan II Bank CIMB Niaga dengan target total
pada September 2018. dana Rp 8 triliun. Pada tiga penerbitan sebe-
Merujuk pada pengumuman di laman Kus- lumnya sejak November 2016 silam, BNGA
todian Sentral Efek Indonesia (KSEI), Rabu sudah mengantongi dana sejumlah Rp 5 trili-
(5/9), surat utang itu akan ditawarkan dalam un
tiga seri. Rinciannya, seri A dengan nilai po- Jika sesuai dengan jadwal, BNGA akan
kok sebesar Rp 746 miliar. Surat utang berte- menawarkan obligasi tahap empat ini pada
nor 1 tahun ini menawarkan tingkat bunga 14 dan 17 September 2018. Selanjutnya masa
tetap sebesar 7,50%. penjatahan pada 18 September dan distribu-
Lalu, seri B dengan jumlah pokok senilai si obligasi secara elektronik pada 20 Sep-
Rp 137 miliar. Obligasi yang akan jatuh tem- tember mendatang.
po September 2021 ini menjanjikan bunga Nantinya, surat utang tersebut akan dica-
tetap 8,50%. tatkan di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada
Selanjutnya, seri C bernilai pokok Rp 117 21 September 2018. Pada perhelatan ini,
miliar akan kedaluwarsa pada 20 September BCA Sekuritas, CGS-CIMB Sekuritas Indo-
2023. Seri ini mematok bunga tetap 8,80%. nesia dan Danareksa Sekuritas bertindak
Sedangkan nilai surat utang selebihnya seki- sebagai penjamin pelaksana emisi. Kemarin,
tar Rp 250 miliar akan dijamin secara penja- saham BNGA ditutup turun 3,83% ke level
minan terbaik alias best effort. Rp 880 per saham.
Pembayaran bunga obligasi akan dilaksa-
Dupla Kartini PS
nakan setiap triwulan dan pertama kali akan
6 PORTOFOLIO Di kuartal dua ada momen Ramadan,
sehingga konsumsi rokok menurun.
■REKOMENDASI SAHAM Christine Natasya,
Analis Mirae Asset Sekuritas
Kontan Kamis, 6 September 2018

Analisis Teknikal Berdasarkan Data Penutupan Bursa 5 September 2018

WD Watch List® WD Penny List®


Price Status Technical Indicators Price Status Technical Indicators
Zone Zone
Stock +/- % Trx S Close R Colors Bodies Oscillator Candle V Ratio MACD Stock +/- % Trx S Close R Colors Bodies Oscillator Candle V Ratio MACD
BBCA -750 -3 462 23.800 24.000 25.100 4-Reds 4-Blacks 1,3 ↓ X SRIL 0 0 72,3 340 344 354 2-Whites 4,2 SW X
2 AALI -250 -1,9 38,2 12.800 13.000 13.600 3-Reds 1,9 ↓ 2 PNBN 0 0 19,3 810 860 890 2-Blacks 3,2 ↑ 10
SSMS -5 -0,4 72,5 1.230 1.265 1.345 3-Reds 3-Blacks 1,4 ↓ 9
2 PNLF -6 -2,9 19,1 202 204 212 2-Blacks 4,1 SW 10
SMGR -425 -4,6 63,8 8.700 8.850 9.450 1,3 ↑ 9 RIMO -2 -1,5 138,5 130 131 137 2-Reds 2-Blacks 1,6 ↓ 3
↓ ↓
Pengasuh:
ICBP -250 -2,9 27,4 8.200 8.400 9.000 2-Reds 5-Blacks 3 TARA -15 -1,6 38,9 900 915 985 3-Reds 3-Blacks 1 1 Saptono Widhi (Twitter: @w_i_d_h_i)
UNVR -2.375 -5,4 118,6 40.800 41.600 44.600 1,6 ↑ 9 POOL -80 -1,7 180,3 4.610 4.610 4.980 4-Reds 6-Blacks Stoch+BB 1,1 ↓ 2 http://groups.yahoo.com/group/meta-noia
3 IHSG -222 -3,8 7.327 5.634 5.684 6.111 5-Reds 3-Blacks Stoch+BB Gap Down 1,1 ↓ 1 3 HMSP -170 -4,5 70,5 3.640 3.650 3.950 1,1 ↑ 5
↓ ↓
ANALISIS PASAR:
LSIP -30 -2,3 30,2 1.180 1.295 1.400 3-Reds 4-Blacks 2 BDMN -175 -2,6 53,7 6.250 6.650 7.200 2-Reds 2-Blacks 1,6 5 Komposisi/perbandingan jumlah saham pada tiap-tiap
INTP -300 -1,8 32,8 16.000 16.325 17.725 3-Reds 3-Blacks Long LS 1,1 ↑ 11 KREN -55 -7,3 66,3 680 700 770 2-Reds 2-Blacks 1 ↓ X zona WD Watch List bisa memberi gambaran situasi dan
↓ ↑
arah pasar. Situasi pasar yang bullish ditandai dengan per-
GGRM -2.175 -3 120,5 70.300 70.725 77.000 Engulfing 2,1 14 MYRX -1 -0,8 65,2 126 129 142 3-Reds 3-Blacks 10
↓ ↑
pindahan saham ke zona-zona atas. Sehingga, ketika pasar
KLBF -60 -4,7 34,1 1.155 1.210 1.345 3-Reds 3-Blacks 1,6 X TBLA -55 -4,8 27,7 1.005 1.095 1.210 2-Reds 2-Blacks Gap Down 3,5 40 sangat bullish, maka mayoritas saham berada di zona 1
TLKM -150 -4,4 612,3 3.270 3.270 3.650 2-Reds 5-Blacks Stochastic Gap Down 1,7 ↑ 6 PTRO -205 -10 19,6 1.695 1.845 2.050 Bollinger 4,5 ↑ 6 dan bisa jadi zona-zona bawah hilang dari tabel. Jika sinyal
↓ ↑
indikator saham-saham di zona 1 itu mulai banyak berlatar
ASII -300 -4,2 356,2 6.625 6.775 7.575 4-Reds 5-Blacks Stoch+BB Gap Down 2 3 SCMA -130 -6,4 21,6 1.870 1.910 2.130 3-Blacks Gap Down 9
↓ ↓
merah, maka koreksi mungkin akan segera terjadi. Seba-
INDF -400 -6,3 72,7 5.950 5.950 6.700 2-Reds 2-Blacks 2,2 X ITMG -1.325 -4,9 42,5 25.675 25.900 29.000 4-Reds Gap Down 1 liknya, situasi pasar yang bearish ditandai dengan perpin-
UNTR -1.050 -3,1 202,9 32.300 32.450 36.625 5-Reds 3-Blacks Bollinger Gap Down 1,7 ↓ 14 INKP -875 -4,7 150,3 17.600 17.650 19.825 ↓ 2 dahan saham ke zona-zona bawah. Sehingga, ketika pasar
↓ ↓
sangat bearish, maka mayoritas saham berada di zona 4
PWON -15 -2,9 19,3 498 500 565 1,3 2 EXCL -110 -3,8 40 2.730 2.800 3.180 3-Reds 3-Blacks 1,2 1
↑ ↓
dan bisa jadi zona-zona atas hilang dari tabel. Jika sinyal-si-
SILO -220 -7,4 2,5 2.560 2.750 3.120 4-Reds 4-Blacks 29 BJBR -75 -4 23,2 1.800 1.800 2.080 3-Reds 3-Blacks 1,1 X nyal indikator berlatar putih mulai muncul pada saham-sa-
PGAS -115 -5,8 215,6 1.795 1.885 2.140 3-Reds 3-Blacks Gap Down 1,2 ↓ X JPFA -120 -5,6 20 1.985 2.020 2.340 2-Reds 2-Blacks 1,1 ↓ 22 ham di zona bawah, maka kemungkinan pasar akan segera
↓ ↓
rebound.
LPKR -26 -7,4 3,5 324 324 374 2-Reds 2-Blacks X CPIN -160 -3,4 73,2 4.420 4.590 5.400 2-Reds 2-Blacks 1,7 6
LPPF -550 -7,8 47,3 6.475 6.525 7.550 3-Reds 2-Blacks ↑ 10 DOID -55 -8,1 17,9 625 625 740 1,7 ↓ 19 INVESTASI JANGKA MENENGAH/PANJANG:
↓ ↓
Saham yang dianggap memenuhi kriteria untuk investasi
BBTN -170 -6,4 136,1 2.360 2.480 2.870 2-Reds 2-Blacks Gap Down 1,1 X MAPI -50 -6,1 28,9 750 765 910 2-Reds 2-Blacks 2,5 3
↓ ↓
jangka menengah/panjang ditandai dengan latar biru pada
BBRI -180 -5,8 636,1 2.850 2.930 3.400 7-Reds 3-Blacks Stoch+BB Gap Down 1,8 4 ELSA -28 -7,8 32 320 330 398 1,7 2 kolom Stock/ticker. Pemilihan berdasar pada adanya kecen-
4 WIKA -100 -6,4 19,3 1.340 1.455 1.690 5-Blacks Stoch+BB ↓ 12 4 IIKP -18 -7,2 62,5 210 232 280 4-Reds 4-Blacks Stoch+BB 1,1 ↓ 2 derungan atau tren naik pada grafik harga. Evaluasi (review)
↓ ↓
atas pilihan saham tersebut dilakukan paling tidak setiap
BMRI -250 -3,8 267,8 6.300 6.325 7.350 3-Reds 3-Blacks 1,2 13 TKIM -950 -6,8 180,9 12.400 13.000 15.900 1,2 3
↓ ↓
minggu sekali. Status indikator pada kolom MACD, walau-
JSMR -240 -5,3 25 4.030 4.300 5.000 1,2 25 PTPP -140 -7,8 27,6 1.665 1.665 2.050 3-Reds 3-Blacks Gap Down 1,3 X pun bersifat lagging, bisa memberi gambaran tren jangka
BBNI -425 -5,7 234,6 7.025 7.075 8.275 2-Reds 2-Blacks Gap Down 1,3 ↓ X BRPT -95 -5,6 22,9 1.610 1.610 1.990 2-Reds 5-Blacks Sto+RSI+BB Gap Down ↓ 6 pendek/menengah dari saham-saham tersebut. Untuk
↓ ↓
mengoptimalkan hasil investasi, investor bisa menjalankan
ADRO -105 -5,8 113,4 1.665 1.700 2.000 5-Reds 5-Blacks Stoch+BB 3 BWPT -14 -6,7 20,6 185 194 240 5-Reds 5-Blacks Stoch+BB 1,9 7
↓ ↓
strategi beli/tambah ketika saham itu berada di zona 4 DAN
ANTM -30 -3,7 68,2 765 775 945 3-Reds 3-Blacks Gap Down 1,2 16 MAIN -40 -3,2 31,4 1.095 1.205 1.510 3-Reds 3-Blacks Long LS 6 mulai menunjukkan sinyal bullish, kemudian jual/kurangi
BUMI -12 -5,4 52,1 204 212 260 3-Reds 3-Blacks 1,2 ↓ X ERAA -150 -6 180,9 2.360 2.360 3.070 5-Reds 5-Blacks Stoch+BB Long LS 2,1 ↓ 21 ketika saham itu berada di zona 1 DAN mulai menunjukkan
↓ ↓
sinyal bearish.
BSDE -80 -6,8 35,6 1.100 1.100 1.350 5-Reds 5-Blacks Sto+RSI+BB Gap Down 2 X INDY -260 -8,5 90,5 2.810 2.810 3.660 3-Reds 3-Blacks Gap Down 1,7 X
ADHI -90 -6,1 11,8 1.375 1.375 1.705 5-Reds 5-Blacks Stoch+RSI ↓ 12 TRAM -10 -4,6 78,7 194 206PERDAGANGAN JANGKA PENDEK:
270 Engulfing 1,4 ↑ 8
↓ ↓
Pilihan BELI:
WSKT -95 -5,1 58,9 1.770 1.770 2.200 5-Reds 5-Blacks Stochastic Gap Down 3 BKSL -9 -7,9 27,4 103 105 144 4-Reds 3-Blacks Sto+RSI+BB Gap Down 1,2 14
↓ ↓
1. Strategi Buy High Sell Higher:
SMRA -20 -3,1 6,3 615 615 775 4-Reds 4-Blacks Stoch+RSI Gap Down X INCO -300 -8,6 57,3 3.190 3.190 4.420 5-Reds 5-Blacks Sto+RSI+BB Gap Down 2,3 22 Cermati saham-saham di zona 1 dengan angka indeks 1,
PTBA -210 -5,2 205,8 3.660 3.790 4.890 2-Reds 2-Blacks Gap Down 1,4 ↓ 14 MEDC -65 -7,9 40,5 760 760 1.085 5-Reds 5-Blacks Sto+RSI+BB 1,4 ↓ 14 terutama jika sinyal berlatar merah BELUM mulai muncul
↓ 26 ↓
pada kolom indikator Colors, Oscillator & Candle. Khu-
AKRA -200 -5,7 78,5 3.330 3.330 4.320 2-Reds 4-Blacks Sto+RSI+BB 1,9 IMAS -185 -10 18,2 1.665 1.665 3.080 7-Reds 7-Blacks Sto+RSI+BB 16
sus untuk strategi Buy at All Time/New High, syarat di
Untuk informasi workshop, grafik saham pilihan, dan konsultasi terkait WD Watch List, silakan mengirimkan email ke saptono.widhi@gmail.com © Saptono Widhi - 2010 - All Rights Reserved atas DITAMBAH dengan adanya penanda warna latar
biru pada kolom Close dan kolom R (Resistance)
WD Watch List & WD Penny List merupakan pemetaan latar kolom stock: Hijau tua -> Rebound, Hijau Muda -> Technical Indicators: lator: Indikator yang bergerak antara area oversold & 2. Strategi Buy Low Sell Higher:
status & potensi teknikal saham-saham di Bursa Efek Breakout, Biru -> Uptrend. +/- & : Perubahan harga. Trx: Sinyal-sinyal teknikal dipetakan pada kolom Technical overbought, terdiri dari indikator Stochastic, Relative Cermati saham-saham di bagian bawah (bisa zona 3 atau
Indonesia. WD Watch List memetakan IHSG & 34 sa- Perkiraan nilai transaksi (dalam miliar rupiah). Kolom Trx Indicators. Sinyal bullish ditandai latar putih/tanpa Strength Index (RSI) & Bollinger Band (BB). Candle: 4 tergantung kondisi pasar), terutama jika status Reds
ham dengan nilai transaksi yang tinggi, sementara untuk berlatar biru menandai 5 nilai transaksi tertinggi pada warna, sebaliknya sinyal bearish ditandai latar merah. Pola harga sesuai teori Candlestick. V Ratio: Menunjuk- pada indikator Colors SUDAH lebih dari 3 (misal: 4-Reds,
±416 saham/efek selebihnya, dipilih 35 saham yang nilai masing-masing tabel dan perkiraan nilai transaksi BEI. S: Kolom yang kosong menunjukkan tidak adanya si- kan perbandingan volume transaksi dengan EMA-50 5 Reds dst ) dan/atau SUDAH mulai muncul sinyal berla-
transaksinya tertinggi dan dipetakan di WD Penny List Support, level dimana penurunan harga kemungkinan nyal teknikal yang muncul. Colors: Perulangan status dari volume. MACD: Up/Down Arrow: tren berdasar tar putih pada kolom indikator Oscillator & Candle.
akan tertahan. Close: Harga penutupan. Kolom Close ber- harga (Green: harga naik, Red: harga turun), contoh: posisi garis MACD terhadap garis sinyal. Kode “SW” Sinyal JUAL:
PENJELASAN ISTILAH & WARNA LATAR: latar biru menunjukkan saham memiliki nilai PER <= 10. 3-Greens berarti harga telah naik 3 hari berturut-turut. menandai terbentuknya pola SideWays pada grafik. Cermati saham-saham yang indikator Colors, Oscillator &
Price Status: R: Resistance, level dimana kenaikan harga kemungkinan Bodies: Perulang-an warna candlestick body (White: Kode ”X” menandai terjadinya Golden/Dead Cross. Candle-nya sudah mulai berlatar merah, karena bisa jadi
Stock: Ticker/code saham. Angka indeks menunjuk- akan tertahan. Kolom R berlatar biru menunjukkan saham Close>Open, Black: Close<Open), contoh: 3-Whites: Kolom angka menunjukkan jumlah hari sejak terjadi harganya akan segera terkoreksi. Secara umum, jika pasar
kan jumlah hari sejak berada/masuk di zona 1. Arti warna memiliki nilai PBV <= 1. harga Close>Open selama 3 hari berturut-turut. Oscil- Golden/Dead Cross terakhir. sudah mulai overheat, yaitu ketika pada zona 1 tabel WD
Watch List ada banyak saham yang memiliki sinyal-sinyal
Disclaimer : Kami (KONTAN & Saptono Widhi) sudah berusaha semaksimal mungkin untuk menyajikan data berdasar sumber-sumber yang benar dan dapat dipercaya. Namun kami tidak menjamin bahwa data-data tersebut benar-benar akurat dan lengkap. indikator berlatar merah, maka kemungkinan mayoritas sa-
WD Watch List dan WD Penny List disajikan semata-mata sebagai informasi, bukan sebagai rekomendasi untuk membeli atau menjual saham tertentu. Kami tidak bertanggungjawab atas segala tindakan dan risiko yang timbul dari tindakan tersebut. ham akan terkoreksi karena terbawa sentimen pasar. ■

Telekomunikasi Indonesia (TLKM) United Tractors (UNTR) Bank Central Asia (BBCA)
4.234 Terlihat pola downward bar yang 38.226 Indikator stochastic pada saham UNTR 25.500 Tampak muncul hammer candle pada
mengindikasikan adanya potensi mengalami penurunan dan berada di pergerakan saham BBCA, dengan
3.796
pelemahan pada pergerakan harga 34.902
level 75. Sedangkan MACD bergerak 23.250
disertai kenaikan volume perdagangan.
saham TLKM. Namun, indikator menuju dead cross. Adapun candlestick Indikator relative strength index (RSI)
stochastic dan RSI sudah berada di area berada di dekat garis bawah bollinger melemah di support trend. Ada
3.358 oversold. 31.578 band. 21.000 kesempatan untuk masuk.
97,48 977,9 382,1
0 0 0
-97,48 -977,9 -382,1
Rekomendasi : Buy on weakness Rekomendasi : Buy on weakness Rekomendasi : Buy on weakness
70% 70% 70%
30% Support : Rp 3.180 30% Support : Rp 40.000 30% Support : Rp 23.500
80% Resistance : Rp 3.400 80% Resistance : Rp 45.000 80% Resistance : Rp 24.550
20% 20% 20%
19 7 9 3 Muhammad Nafan Aji, 19 7 9 3 Kiswoyo Adi Joe, 19 7 9 3 Achmad Yaki,
IFeb 2018 I Mey I Jul I Sep 2018 Binaartha Sekuritas IFeb 2018 I Mey I Jul I Sep 2018 Narada Asset Manajemen IFeb 2018 I Mey I Jul I Sep 2018 BCA Sekuritas

KETERANGAN: Target harga merupakan target harga tertinggi suatu saham berdasarkan perhitungan para analis.

Rekomendasi

Dihadang Risiko Pelemahan Rupiah


Mengukur proyeksi kinerja saham PT Gudang Garam Tbk di tengah impitan cukai dan kelesuan daya beli
Dimas Andi Shadewo Hanya saja, pelemahan ru- 31 Agustus, ia mengestimasi- Caranya dengan menaikkan dengan target harga Rp 89.000 Analis BCA Sekuritas Pandu ham. Ia memprediksi, penda-
piah yang dalam berpotensi kan volume penjualan rokok harga jual produk secara per- per saham. Janni juga menya- Anugrah, yang menyarankan patan GGRM bisa tumbuh
mengganggu stabilitas makro- GGRM tumbuh 4%-6% pada lahan, sehingga nilai harga rankan beli dengan target beli saham GGRM dengan 9,8% menjadi Rp 91,46 triliun
JAKARTA. Kinerja PT Gudang ekonomi nasional. Hal ini bisa paruh pertama lalu. Angka ini jual rata-rata atau average harga Rp 85.000 per saham. target harga Rp 87.000 per sa- di akhir 2018. ■
Garam Tbk masih solid. Kena- menurunkan daya beli masya- mengalahkan volume penjual- selling price (ASP) perseroan
ikan tarif cukai yang notabene rakat. Jika ini terjadi, permin- an rokok di industri secara ini bisa meningkat.
menghambat industri rokok taan rokok GGRM berkurang. keseluruhan, yang justru turun
sejauh ini masih bisa diantisi- Padahal, emiten ini tidak 1,5% di periode yang sama. Perlu efisiensi
pasi oleh emiten tersebut. bisa menjual produknya de- Kontributor utama penda-
Tapi, tantangan perusahaan ngan harga yang murah di te- patan GGRM dalam dua kuar- Memang, upaya tersebut
yang memiliki kode saham ngah tarif cukai yang tinggi. tal awal ini masih berasal dari belum cukup untuk mengatasi
GGRM ini tidak hanya berku- Sampai saat ini, GGRM ma- penjualan sigaret kretek me- risiko kenaikan cukai rokok.
tat pada persoalan kenaikan sih bisa mengatasi sentimen sin. Penjualan segmen ini Pasalnya, GGRM mesti mem-
tarif cukai rokok. Pelemahan negatif kenaikan cukai roko. mencapai 90,7% dari total pertimbangkan faktor permin-
rupiah sebenarnya juga bisa Pendapatan GGRM di semes- pendapatan GGRM. taan dari konsumen dan per-
mengancam kinerja GGRM. ter I-2018 tumbuh 12,57% Tapi, secara kuartalan, saingan dengan produsen ro-
Apalagi, saat ini kurs rupiah menjadi Rp 45,30 triliun di- GGRM mengalami penurunan kok lainnya.
sudah bergerak di kisaran Rp banding periode yang sama laba bersih 12,2% jadi Rp 1,66 Maka dari itu, ke depannya
15.000 per dollar AS. tahun 2017. Sementara laba triliun. "Di kuartal II ada mo- emiten ini diharapkan juga
Analis Mirae Asset Sekuri- bersih melesat naik 13,77% men Ramadan sehingga kon- mengutamakan efisiensi, su-
tas Christine Natasya mema- menjadi Rp 3,55 triliun. sumsi rokok menurun," ujar paya marginnya tetap terjaga.
parkan, pelemahan rupiah ti- Analis Maybank Kim Eng Christine, Rabu (5/9). Janni menambahkan, efisiensi
dak mengganggu produksi Janni Asman menyebut, pe- Christine menilai, kebijakan memang perlu dilakukan oleh
GGRM secara langsung. ningkatan kinerja GGRM dito- kenaikan tarif cukai rokok GGRM. Namun di sisi lain,
Mengingat, bahan baku rokok pang oleh volume penjualan masih menjadi tantangan bagi GGRM juga dituntut untuk
berasal dari dalam negeri. rokok yang kuat. Dalam riset pelaku industri rokok, terma- selalu berinovasi seperti me-
suk GGRM. Untungnya, emi- nambah produk baru.
ten ini masih bisa menyiasati Christine tetap merekomen-
Kinerja PT Gudang Garam Tbk kenaikan tarif cukai tersebut. dasikan beli saham GGRM
(dalam miliar rupiah, kecuali laba bersih per saham)
Per 30/06/2018 Per 30/06/2017
Total Aset 65.977,23 62.364,93 Pergerakan Harga Saham
Total Kewajiban 25.236,83 24.754,86 PT Gudang Garam Tbk
Total Ekuitas 40.740,40 37.610,07
78.000
Pendapatan 45.305,02 40.245,29
Laba Kotor 8.988,68 8.427,11
76.000
Laba Usaha 5.009,11 4.586,95
Laba Bersih 3.554,70 3.124,56
76.000
Laba Bersih per Saham 1.847,00 1.624,00 7 Agu 74.000

Margin Laba Kotor (%) 21,26 21,37


Margin Laba Usaha (%) 13,06 12,88 72.000
Margin Laba Bersih (%) 9,26 8,71 70.725
ROA (%) 12,40 11,12 5 Sep
70.000
ROE (%) 20,09 18,43 Agustus 2018 September 2018
Sumber: RTI
Sumber: Bloomberg
Kalau tidak mengejar dari sekarang, potensi
kewajiban bayar bunga lebih besar.
PORTOFOLIO 7
Rio Ariansyah, Senior Vice President
■OBLIGASI ■KOMODITAS ■VALUTA
Recapital Asset Management
Kontan Kamis, 6 September 2018

Minat Penerbitan
■ KOMODITAS
Prediksi Rupiah
Ekonomi China Tekan
Rupiah
Harga Gas Alam
Sukuk Tetap Tinggi JAKARTA. Memasuki musim
gugur, harga gas alam kemba-
li bergerak dalam tren bea-
berlanjut. Krisis ekonomi
yang menghantam Turki, Ar-
gentina dan kini terasa di Afri-
Kembali
Loyo
rish. Harga komoditas energi ka Selatan, turut mempenga- JAKARTA. Rupiah masih
Imbal hasil sukuk korporasi lebih baik ketimbang obligasi konvensional ini semakin tertekan karena ruhi harga komoditas, tak ter- belum menunjukkan taji-
pasar global terus bergejolak. kecuali gas alam. nya. Kemarin, kurs spot
Analis memperkirakan korek- Keperkasaan dollar AS juga rupiah melemah tipis
Danielisa Putriadita mengatakan, penerbitan su- 6,5% di akhir 2018 mendatang. menawarkan yield yang lebih si harga akan terjadi hingga membuat harga gas alam se- 0,02% jadi Rp 14.938 per
kuk korporasi selalu dalam Tentunya, emiten tidak ingin tinggi dari obligasi konvensio- memasuki akhir kuartal IV- makin tak berdaya. Mengingat, dollar AS. Serupa, rupiah
tren naik karena permintaan memiliki kewajiban pemba- nal dan cenderung lebih aman 2018 mendatang. gas alam ditransaksikan di pa- pada kurs tengah Bank
JAKARTA. Pelemahan nilai dari industri keuangan syariah yaran kupon pada calon nasa- dari sisi volatilitas," tambah Kemarin, harga gas kontrak sar internasional mengguna- Indonesia terkoreksi
tukar rupiah yang mencapai juga meningkat. "Permintaan bah yang semakin tinggi. "Ka- Made. pengiriman Oktober 2018 di kan the greenback. Alhasil, 0,59% menjadi Rp 14.927
10,20% sepanjang tahun ini atas instrumen sukuk yang lau tidak mengejar dari seka- Ia menyarankan, bagi inves- New York Mercantile Ex- harga gas alam dalam jangka per dollar AS.
diprediksi tak akan meng- mendorong penerbitan sukuk rang, potensi kewajiban bayar tor jangka panjang, saat ini change melemah 0,46% ke le- pendek masih tertekan. Ekonom Bank Central
ganggu penerbitan obligasi tetap tumbuh. Adanya kelang- bunga lebih besar," jelas dia. merupakan momen tepat un- vel US$ 2,81 per mmbtu. Bah- Tapi Ibrahim optimistis, Asia (BCA) David Sumual
syariah atawa sukuk korpora- kaan pasokan juga dimanfaat- Di sisi lain, karena pasokan tuk mengoleksi sukuk. Meng- kan dalam sepekan, harganya harga gas alam dapat kembali menjelaskan, faktor eks-
si. Bahkan, para analis mem- kan emiten untuk bisa menye- sukuk yang beredar di pasar ingat harga sukuk sedang ter- sudah merosot 1,85%. menguat di akhir tahun, yakni ternal masih menjadi pen-
perkirakan, jumlah penerbitan rap permintaan yang ada," obligasi minim, kinerja sukuk koreksi dan berpeluang men- Direktrur Garuda Berjangka antara November hingga De- dorong utama pelemahan
sukuk korporasi masih stabil kata dia, Rabu (5/9). cenderung aman dari risiko dapatkan yield yang tinggi. Ibrahim menjelaskan, selain sember. Memang secara his- rupiah. "Terlebih mata
hingga akhir tahun. Katalis positif lainnya da- eksternal. Pasalnya, pergerak- Namun, bagi investor yang karena sudah masuk musim torikal, harga gas alam perka- uang Iran dan Afrika Sela-
Berdasarkan data Otoritas tang dari potensi dana inves- an sukuk tidak sevolatil obli- mengincar sukuk negara, gugur, harga gas alam juga sa saat memasuki musim di- tan koreksi dan ini melan-
Jasa Keuangan, penerbitan tasi yang akan dikelola Badan gasi korporasi. "Kinerja sukuk Made menyarankan untuk tertekan data ekonomi China ngin, lantara permintaan yang jutkan tekanan pada ne-
sukuk korporasi sepanjang Pengelola Keuangan Haji, yang tidak terlalu volatil mem- masuk melalui lelang karena yang kurang memuaskan. "Ini tinggi di periode tersebut. gara emerging market,"
tahun ini sudah mencapai yang jumlahnya di atas Rp 100 buat sukuk menjadi instrumen di pasar sekunder ada risiko terlihat dari data ekspor China Namun, hari ini, Ibrahim jelas dia, Rabu (5/9).
Rp 4,54 triliun per 16 Agustus triliun. "Ini jadi potensial bu- investasi alternatif, karena likuiditas. ■ yang terus turun dalam lima masih memprediksi, harga gas Faisyal, analis Monex
2018. Angka ini naik 4,17% yer yang mau menerbitkan bulan berturut-turut," kata alam melanjutkan pelemahan Investindo Futures me-
dari periode yang sama tahun sukuk," tambah dia. Perbandingan Performa Indeks Obligasi dia, Rabu (5/9). dan bergerak di kisaran US$ nambahkan, rencana pe-
lalu. Asal tahu saja, hingga Di samping itu, penjualan 2,79–US$ 2,82 per mmbtu. Se- nerapan tarif impor pada
akhir 2017 lalu, total penerbit- Suku bunga Index % (ytd) % (yoy) ritel di negeri panda ini pada pekan ke depan, harga akan produk China senilai US$
an sukuk korporasi mencapai Indonesia Sukuk Index Composite (ISIXC) 214,57 -2,58 1,26 Juli lalu hanya naik 8,8% seca- bergerak antara US$ 2.700–US 200 miliar oleh AS juga
Rp 6,5 triliun. Rio Ariansyah, Senior Vice ra year on year. Padahal, para 2.830 per mmbtu. masih menghantui rupiah.
Selain kenaikan jumlah President Recapital Asset Indonesia Government Sukuk Index (IGSIX) 212,35 -2,61 1,23 analis memperkirakan, penju- Secara teknikal, harga gas Sementara dari dalam
emisi, Indonesia Corporate Management, menambahkan, Indonesia Corporate Sukuk Index (ICSIX) 245,66 -1,50 2,41 alan ritel China bisa tumbuh alam saat ini bergerak pada negeri belum ada senti-
Sukuk Index (ICSIX) pun tingkat suku bunga Bank In- Indonesia Composite Bond Index (ICBI) 229,13 -5,74 -2,16 9,1% secara yoy. bollinger band 20% yang ber- men yang mampu meng-
mencatat kinerja cukup oke. donesia 7-day reverse repo Ekonomi China bergerak ada di atas bollinger bawah. angkat rupiah. Dus, Ibra-
Kemarin ICSIX masih berada rate (BI 7-DRR) juga memberi Sumber : IBPA melambat akibat perang da- Ini mengindikasikan harga him memprediksi mata
di level 245,66. Ini membuat sentimen positif bagi pasar gang antara negara tersebut gas alam masih akan terko- uang Garuda akan kem-
indeks sukuk korporasi ini suku. Suku bunga acuan BI Penerbitan Surat Utang dengan Amerika Serikat (AS). reksi. Sementara garis moving bali melemah. "Jika rupi-
naik 2,41% secara yoy. Posisi tersebut, yang masih berada Jenis 2018* 2017 Apalagi, Presiden AS Donald average convergence diver- ah tembus di atas Rp
ini masih jauh lebih baik ke- di 5,25%, bakal dimanfaatkan Trump tetap melanjutkan ren- gence (MACD) ada di area 15.000 dapat bergerak
timbang obligasi konvensio- banyak emiten yang hendak Obligasi dan Sukuk Pemerintah Rp 386,73 triliun Rp 516,70 triliun cana menambah tarif impor positif, dengan RSI 60% nega- liar, karena ini merupa-
nal yang malah turun tajam di melego sukuk korporasi. Obligasi Korporasi Rp 75,47 triliun Rp 150,21 triliun produk China hingga US$ 200 tif dan stochastic di level 70% kan level psikologisnya,"
periode yang sama. Apalagi, Rio memperkira- Sukuk Korporasi Rp 4,54 triliun Rp 6,50 triliun miliar di pekan ini. negatif. tegas Ibrahim.
I Made Adi Saputra, analis kan BI 7-DRR masih berpo- Gempuran katalis negatif Ia memprediksi rupiah
fixed income MNC Sekuritas, tensi naik hingga mencapai Ket : * hingga 16 Agustus 2018 Sumber : OJK bagi harga gas alam masih Venny Suryanto akan bergerak di rentang
Rp 14.900-Rp 15.000 per
dollar AS. Sedangkan Da-
vid memperkirakan mata
Galeri uang Garuda ini bergerak
di kisaran Rp 14.900-Rp
14.980 per dollar AS.
Akhirnya Disa A, Dimas Andi S
TLKM Rilis
MTN Rp 1,5
Triliun Harga Komoditas
Harian
JAKARTA. Demi meng- (4/9/2018-5/9/2018)
genjot pendanaan, PT Te-
lekomunikasi Indonesia
Tbk (TLKM) akhirnya
merilis medium term no- Minyak Mentah
tes (MTN) senilai Rp 1,5
triliun. Perusahaan halo-
69,87 68,98
halo ini memilih mener-
bitkan MTN dalam dua
skema. -1,27%
Berdasarkan catatan
Pengiriman Oktober 2018
Kustodian Sentral Efek Minyak WTI di Bursa NYMEX-AS
Indonesia (KSEI), skema (Dollar AS per barel)
pertama yang dipilih
TLKM adalah MTN ko-
vensional senilai Rp 758 CPO (MDEX)
miliar. Skema kedua ada-
lah MTN Syariah Ijarah 547,16 554,94
sebesar Rp 742 miliar.
MTN konvensional
yang bertajuk MTN I Tel-
kom Tahun 2018 ini me-
1,42%
miliki tiga seri. Seri A Pengiriman November 2018
memberikan tingkat suku Bursa Derivatif Malaysia (MDEX)
bunga tetap 7,25% dengan (Dollar AS per ton)
jatuh tempo pada Desem-
ber 2019. Nilai untuk seri
ini sebesar Rp 262 miliar. CPO (ICDX)
Seri B bakal memiliki
nominal Rp 200 miliar 8.090 8.090
dengan tawaran bunga
8%. Seri yang satu ini ba-
■ KURS RUPIAH kal jatuh tempo Septem- 0%
ber 2020. Terakhir, Seri C

Rupiah Melempem Terhadap Mata Uang Regional memberikan tingkat bu-


nga 8,35% dengan jumlah
pokok Rp 296 miliar.
Pengiriman November 2018
Bursa Komoditi dan Derivatif Indonesia
(ICDX) (Rupiah per Kilogram)

MTN Syariah Ijarah Tel-


JAKARTA. Pelemahan rupiah dollar Singapura. rentan terjadi ketika kondisi pada tahun politik di tahun buat kebijakan yang efektif kom Tahun 2018 juga ba-
masih sulit dibendung. Mata Analis Monex Investindo ini berlangsung. depan," tambah Faisyal. untuk memperbaiki defisit kal dilepas dalam tiga Batubara*
uang Garuda ini bukan cuma Futures Faisyal mengatakan, Apalagi, Indonesia mulai Dia melanjutkan, jika tren transaksi berjalan. "Kalau ha- seri. Pertama, Seri A me- 113,95 113,95
mengalami depresiasi terha- pelemahan rupiah di hadapan masuk tahun politik. Ini juga pelemahan rupiah terhadap nya mengandalkan BI tidak nawarkan cicilan imbalan
dap dollar Amerika Serikat mata uang regional merupa- mempengaruhi rupiah. Hal dollar AS berlanjut, maka po- cukup, karena sejauh ini yang ijarah sebesar Rp 19,14
(AS) saja, tetapi juga di ha-
dapan sejumlah mata uang
kan efek dari perbedaan kon-
disi ekonomi. Salah satu ken-
tersebut turut membuat para
investor lebih waspada dalam
tensi pelemahan rupiah terha-
dap mata uang regional juga
efektif hanya kenaikan suku
bunga," tutur Faisyal.
miliar. Sisa imbalan ijarah
ini Rp 264 miliar. Seri ini
0%
negara tetangga. dala utama Indonesia adalah berinvestasi. "Apalagi tidak cukup besar. Maka, penting akan jatuh tempo pada 14 Pengiriman Oktober 2018
Rabu (5/9), rupiah melemah posisi defisit transaksi berja- semua negara dihadapkan bagi pemerintah untuk mem- Dimas Andi Shadewo September 2019. Batubara Newcastle di Bursa ICE
0,57% terhadap ringgit, menja- lan yang melebar menjadi 3% Kedua, Seri B yang ja- (Dollar AS per ton)
di Rp 3.601,47 per ringgit. Ini di kuartal II-2018. tuh tempo September
level terburuk rupiah di ha- Meski fundamental ekonomi 2020. Nilai sisa imbalan
dapan ringgit Malaysia sejak masih oke, defisit transaksi Rupiah Masih Melemah ijarah sebesar Rp 296 mi- Emas Berjangka
Juni 2015 lalu. Sepanjang ta- berjalan membuat pasar do- liar. TLKM bakal mena-
hun ini, mata uang Garuda mestik gampang terpapar sen- warkan cicilan imbalan 1.199,10 1.199,9
terkikis 7,5% atas MYR. timen negatif. Sebagai negara ijarah sebesar Rp 23,68
Rupiah juga tak berkutik di emerging market, melebarnya miliar untuk seri ini
hadapan dollar Singapura
yang menguat 6,80% di tahun
defisit menambah beban mata
uang dalam menahan tekanan
Ketiga, MTN Seri C de-
ngan sisa imbalan ijarah
0,07%
ini. Kemarin, nilai tukar rupi- sentimen global. Penjualan di sebesar Rp 182 miliar, Pengiriman Desember 2018
ah berada di Rp 10.834,88 per pasar saham dan obligasi pun menawarkan cicilan im- Divisi Comex Bursa NYMEX-AS
(Dollar AS per ons troi)
balan ijarah sebesar Rp
15,19 miliar. Seri ini jatuh
Nasib Rupiah Terhadap Valas Tetangga tempo September 2021.
Sebelumnya, manaje- Emas Batangan
SGD/IDR MYR/IDR AUD/IDR
men TLKM sempat me-
10.834,88 3.601,47 nyebut, dana yang didapat 651.000 650.000
5 Sep 2018 5 Sep 2018
10.714,62
5 Sep 2018 dari penerbitan MTN akan
digunakan untuk reprofi-
ling utang. Sebab, kom- -0,15%
KONTAN/Carolus Agus Waluyo
posisi pinjaman perbank-
Divisi Logam Mulia-PT Antam Tbk
an perusahaan pelat me- Emas batangan seberat 1 gram
Suasana di tempat penukaran mata uang di Jakarta, Rabu (5/9). Nilai rupiah terus rah ini cukup besar.
10.583,99 (Rupiah per gram)
10.145,21 3.349,87 29 Des 2017 melemah terhadap dollar Amerika Serikat (AS) dalam beberapa pekan terakhir, dan
29 Des 2017 29 Des 2017 sempat menembus Rp 15.029 per dollar AS. Danielisa Putriadita
Sumber: Logam Mulia, Bloomberg
Sumber: Bloomberg Keterangan: *Harga periode 3/9/2018-4/9/2018
 DATA PASAR
Kontan Kamis, 6 September 2018

Obligasi 5 September 2018 Suku Bunga 5 September 2018


OBLIGASI YANG DILAPORKAN MELALUI BEI LAPORAN TRANSAKSI OBLIGASI KE BEI SUKU BUNGA DEPOSITO BERJANGKA RUPIAH
Tanggal Tanggal Repo Volume Nilai Total Volume Total Nilai
Nama Obligasi Transakasi Settle Term Harga Miliar Miliar Yield Kupon Rating Nama Obligasi Jatuh Tempo Tertinggi Terendah Penutupan Frekuensi Miliar Miliar Nama Bank Rata-rata Rata-rata Rata-rata Rata-rata Rata-rata
Obligasi Berkelanjutan II Adhi Karya Tahap I Tahun 2017 5-Sep-2018 7-Sep-2018 - 105,75 10,00 10,58 7,44 9,25 idA- ADHI02CN1 22-Jun-2022 105,75 105,73 105,75 2 20,00 21,15 1 Bulan () 3 Bulan () 6 Bulan () 12 Bulan () 24 Bulan ()
ADMF03BCN5 22-Mar-2020 100,63 100,62 100,62 2 10,00 10,06
Obligasi Berkelanjutan III Adira Finance Tahap V Tahun 2017 Seri B 5-Sep-2018 6-Sep-2018 - 100,62 5,00 5,03 7,26 8,60 idAAA ADMF04ACN3 26-Aug-2019 99,50 99,40 99,50 4 40,00 39,74 CITIBANK 3,20000 5,00000 6,02000 5,80000 0,00000
Obligasi Berkelanjutan IV Adira Finance Tahap III Tahun 2018 Seri A 5-Sep-2018 7-Sep-2018 - 99,40 10,00 9,94 6,65 7,50 idAAA ADMF04CCN2 21-Mar-2021 97,50 97,50 97,50 1 15,00 14,63 DEUTSCHE BANK AG 4,05000 4,59000 5,06000 5,73000 0,00000
Obligasi Berkelanjutan IV Adira Finance Tahap II Tahun 2018 Seri C 5-Sep-2018 13-Sep-2018 - 97,50 15,00 14,63 8,51 7,40 idAAA ADMF04CCN3 16-Aug-2021 100,00 100,00 100,00 1 100,00 100,00
ADMF04DCN3 16-Aug-2022 100,00 100,00 100,00 1 120,00 120,00 STANDARD CHARTERED BANK 5,05000 5,45000 5,72500 4,75000 0,00001
Obligasi Berkelanjutan IV Adira Finance Tahap III Tahun 2018 Seri C 5-Sep-2018 13-Sep-2018 - 100,00 100,00 100,00 8,50 8,50 idAAA AMRT02CN2 12-Apr-2021 100,20 100,20 100,20 1 50,00 50,10
Obligasi Berkelanjutan IV Adira Finance Tahap III Tahun 2018 Seri D 5-Sep-2018 5-Sep-2018 - 100,00 120,00 120,00 9,00 9,00 idAAA ANTM01ACN1 14-Dec-2018 98,37 98,35 98,37 2 9,00 8,85 BANK HSBC INDONESIA 5,25000 5,25000 6,62500 4,97795 0,00000
BBNI01CN1 11-Jul-2022 95,40 95,40 95,40 1 0,80 0,76 BANK ANZ INDONESIA 3,44780 3,73635 3,87080 3,95890 3,72385
Obligasi Berkelanjutan II Sunber Alfaria Trijaya Secara Bertahap Tahap II Tahun BBTN02BCN2 30-Aug-2021 100,67 100,65 100,67 2 20,00 20,13
5-Sep-2018 5-Sep-2018 - 100,20 50,00 50,10 6,17 7,50 AA-(idn) BEXI03ACN5 15-Aug-2020 98,87 98,87 98,87 1 2,00 1,98 BANK BUKOPIN 5,87500 6,12500 6,12500 6,12500 6,25000
2018
BEXI03BCN2 25-Aug-2019 100,44 100,30 100,42 8 120,00 120,45
Obligasi Berkelanjutan I ANTAM Tahap I Tahun 2011 Seri A 5-Sep-2018 14-Sep-2018 - 98,37 4,50 4,43 4,19 8,38 idBBB+ BEXI03CCN4 23-Feb-2022 102,57 101,09 101,09 2 2,00 2,04 BANK CENTRAL ASIA Tbk 5,25000 5,50000 5,62500 5,62500 0,00000
Obligasi Berkelanjutan I BNI Tahap I Tahun 2017 5-Sep-2018 7-Sep-2018 - 95,40 0,80 0,76 9,44 8,00 idAAA BEXI04ACN1 6-Jun-2021 98,05 98,05 98,05 1 25,00 24,51 BANK CIMB NIAGA 6,35000 6,40000 6,35000 6,72500 0,00000
BEXI04ACN2 15-Sep-2019 100,00 100,00 100,00 6 251,80 251,80
Obligasi Berkelanjutan II Bank BTN Tahap II Tahun 2016 Seri B 5-Sep-2018 7-Sep-2018 - 100,67 10,00 10,07 8,10 8,75 idAA+ BEXI04CCN2 5-Sep-2023 100,00 100,00 100,00 1 20,00 20,00 BANK COMMONWEALTH 5,25000 5,37500 6,37500 7,51000 0,00000
Obligasi Berkelanjutan Indonesia Eximbank III Tahap V Tahun 2017 Seri A 5-Sep-2018 5-Sep-2018 - 98,87 2,00 1,98 6,70 7,60 idAAA BEXI04DCN2 5-Sep-2025 100,00 100,00 100,00 3 502,00 502,00
Obligasi Berkelanjutan Indonesia Eximbank III Tahap II Tahun 2016 Seri B 5-Sep-2018 7-Sep-2018 - 100,42 20,00 20,08 7,49 7,95 idAAA BFIN02CCN3 25-Feb-2019 100,00 100,00 100,00 2 166,00 166,00 BANK DANAMON INDONESIA 5,62500 5,62500 5,62500 5,62500 0,00000
BNII02ACN1 11-Jul-2022 98,02 98,00 98,02 2 10,00 9,80 BANK DBS INDONESIA 5,00000 5,87500 6,42500 6,55000 0,00000
Obligasi Berkelanjutan Indonesia Eximbank III Tahap IV Tahun 2017 Seri C 5-Sep-2018 7-Sep-2018 - 101,09 1,00 1,01 8,53 8,90 idAAA BNII02BCN1 11-Jul-2024 97,33 97,31 97,31 2 20,00 19,46
Obligasi Berkelanjutan Indonesia Eximbank IV Tahap I Tahun 2018 Seri A 5-Sep-2018 13-Sep-2018 - 98,05 25,00 24,51 8,30 7,50 idAAA BPFI02CN1 25-Jun-2021 99,00 99,00 99,00 2 20,00 19,80 BANK ICBC INDONESIA 6,25000 6,50000 6,75000 6,12500 0,00000
BVIC02SB 27-Jun-2019 99,12 99,10 99,12 2 30,00 29,73
Obligasi Berkelanjutan II BFI Finance Indonesia Tahap III Tahun 2016 Seri C 5-Sep-2018 6-Sep-2018 - 100,00 83,00 83,00 9,25 10,75 AA-(idn) DILD02A 29-Jun-2019 101,47 100,85 100,90 11 110,00 111,33 BANK MANDIRI 5,73000 5,87500 5,50000 4,50000 5,85000
Obligasi Berkelanjutan II Bank Maybank Indonesia Tahap I Tahun 2017 Seri A 5-Sep-2018 7-Sep-2018 - 98,02 5,00 4,90 6,59 8,00 idAAA FIFA03BCN3 11-Apr-2021 96,75 96,73 96,75 2 24,00 23,22 BANK MAYBANK INDONESIA 5,77500 5,77500 5,82500 5,50000 4,25000
FR0031 15-Nov-2020 106,40 106,40 106,40 2 153,00 162,25
Obligasi Berkelanjutan II Bank Maybank Indonesia Tahap I Tahun 2017 Seri B 5-Sep-2018 10-Sep-2018 - 97,31 10,00 9,73 9,10 8,50 idAAA FR0034 15-Jun-2021 111,50 111,50 111,50 3 10,91 12,17 BANK MAYORA 6,00000 5,87500 6,25000 6,00000 0,00000
Obligasi Berkelanjutan II Batavia Prosperindo Finance Tahap I Tahun 2018 5-Sep-2018 6-Sep-2018 - 99,00 10,00 9,90 8,60 11,00 idBBB FR0037 15-Sep-2026 118,75 118,75 118,75 1 25,00 29,69
FR0039 15-Aug-2023 112,00 111,75 112,00 4 300,00 335,50 BANK MEGA 5,75000 5,75000 6,70000 4,12500 4,00000
Obligasi Subordinasi Bank Victoria II Tahun 2012 5-Sep-2018 12-Sep-2018 - 99,12 15,00 14,87 8,84 11,00 idBBB+ FR0040 15-Sep-2025 114,61 112,00 112,00 5 64,30 73,58 BANK NEGARA INDONESIA 1946 5,73000 6,35500 6,00000 5,71000 5,87500
Obligasi II Intiland Development Tahun 2016 Seri A 5-Sep-2018 7-Sep-2018 - 100,90 10,00 10,09 8,18 10,75 idA- FR0042 15-Jul-2027 109,25 109,25 109,25 1 10,00 10,93
Obligasi Berkelanjutan III Federal International Finance Tahap III Tahun 2018 Seri B 5-Sep-2018 6-Sep-2018 - 96,75 12,00 11,61 6,31 7,45 idAAA
FR0044 15-Sep-2024 105,65 104,75 104,75 4 210,00 220,43 BANK OCBC NISP Tbk 5,82500 5,87500 6,12500 6,32500 0,00000
FR0047 15-Feb-2028 109,50 108,50 109,25 8 100,00 109,37
Obligasi Negara Th.2005 Seri FR0031 5-Sep-2018 7-Sep-2018 - 106,40 18,00 19,15 7,75 11,00 FR0052 15-Aug-2030 112,75 112,75 112,75 1 10,00 11,28 BANK PANIN INDONESIA 5,12500 5,62500 6,00000 6,00000 0,00000
Obligasi Negara Th.2006 Seri FR0034 5-Sep-2018 10-Sep-2018 - 111,50 4,20 4,68 8,06 12,80 FR0053 15-Jul-2021 101,25 100,00 100,75 52 1.562,06 1.573,72 BANK PERMATA Tbk 5,75000 5,87500 5,87500 6,00000 4,75000
FR0054 15-Jul-2031 105,25 104,85 104,95 4 85,00 89,40
Obligasi Negara Th. 2006 Seri FR0037 5-Sep-2018 7-Sep-2018 - 118,75 25,00 29,69 8,70 12,00 FR0056 15-Sep-2026 98,34 98,34 98,34 1 150,00 147,51 BANK RAKYAT INDONESIA 5,72500 6,35000 6,10000 5,85000 5,85000
FR0056 15-Sep-2026 99,40 97,60 97,60 51 1.483,32 1.464,56
Obligasi Negara Th. 2006 Seri FR0039 5-Sep-2018 7-Sep-2018 - 112,00 50,00 56,00 8,70 11,75 FR0057 15-May-2041 106,00 106,00 106,00 1 0,30 0,32 BANK TABUNGAN NEGARA 6,40000 6,40000 6,45000 6,32500 6,20000
Obligasi Negara Th. 2006 Seri FR0040 5-Sep-2018 7-Sep-2018 - 112,00 4,30 4,82 8,68 11,00 FR0058 15-Jun-2032 96,30 95,50 96,30 7 86,23 82,81 BANK UOB INDONESIA 5,25000 5,37500 5,37500 5,50000 0,00000
Obligasi Negara Th. 2007 Seri FR0042 5-Sep-2018 7-Sep-2018 - 109,25 10,00 10,93 8,72 10,25 FR0059 15-May-2027 98,65 89,00 89,50 78 1.537,93 1.390,30
FR0061 15-May-2022 100,00 95,60 95,80 15 212,41 204,11 KESELURUHAN 5,79657 5,93045 6,03388 5,83729 5,45189
Obligasi Negara Th. 2007 Seri FR0044 5-Sep-2018 7-Sep-2018 - 104,75 30,00 31,43 8,96 10,00 FR0062 15-Apr-2042 99,79 73,50 76,50 4 196,62 196,03
Obligasi Negara Th. 2007 Seri FR0047 5-Sep-2018 10-Sep-2018 - 109,25 22,00 24,04 8,55 10,00 FR0063 15-May-2023 92,35 89,00 89,26 76 1.858,97 1.670,75
FR0064 15-May-2028 86,25 83,50 83,75 132 3.224,71 2.728,31
Obligasi Negara RI Seri FR0052 5-Sep-2018 7-Sep-2018 - 112,75 10,00 11,28 8,76 10,50
Obligasi Negara RI Seri FR0053 5-Sep-2018 12-Sep-2018 - 100,75 300,00 302,25 7,94 8,25
FR0065
FR0068
15-May-2033
15-Mar-2034
85,50
99,00
82,30
96,05
83,65
96,75
55
19
1.425,87
166,18
1.209,61
161,71 SUKU BUNGA DEPOSITO BERJANGKA USD
FR0069 15-Apr-2019 100,27 100,00 100,00 22 569,29 570,02
Obligasi Negara RI Seri FR0054 5-Sep-2018 7-Sep-2018 - 104,95 20,00 20,99 8,84 9,50 FR0070 15-Mar-2024 100,25 98,42 98,59 76 2.329,16 2.312,34 Rata-rata Rata-rata Rata-rata Rata-rata Rata-rata
Obligasi Negara RI Seri FR0056 5-Sep-2018 7-Sep-2018 - 97,60 70,75 69,05 8,80 8,38 FR0071 15-Mar-2029 103,65 102,30 103,00 29 504,13 517,03 Nama Bank
FR0072 15-May-2036 98,50 92,75 92,85 158 1.148,24 1.081,53 1 Bulan () 3 Bulan () 6 Bulan () 12 Bulan () 24 Bulan ()
Obligasi Negara RI Seri FR0057 4-Sep-2018 6-Sep-2018 - 106,00 0,30 0,32 8,88 9,50 FR0072 15-May-2036 100,00 100,00 100,00 1 3,00 3,00 CITIBANK 0,85000 0,65733 1,59045 0,89239 0,00000
Obligasi Negara RI Seri FR0058 5-Sep-2018 7-Sep-2018 - 96,30 0,14 0,13 8,71 8,25 FR0073 15-May-2031 100,75 99,00 99,00 14 659,48 660,34
Obligasi Negara RI Seri FR0059 5-Sep-2018 7-Sep-2018 - 89,50 30,00 26,85 8,75 7,00 FR0074 15-Aug-2032 94,50 88,00 94,50 8 116,20 104,32 DEUTSCHE BANK AG 1,73000 1,96000 2,11000 2,37000 0,00000
FR0075 15-May-2038 91,85 85,00 89,00 137 2.623,16 2.270,65 STANDARD CHARTERED BANK 0,00000 1,17500 1,30000 1,52500 0,00001
Obligasi Negara RI Seri FR0061 5-Sep-2018 10-Sep-2018 - 95,80 10,00 9,58 8,34 7,00 FR0075 15-May-2038 100,00 100,00 100,00 2 1,20 1,20
Obligasi Negara RI Seri FR0062 5-Sep-2018 10-Sep-2018 - 76,50 0,32 0,24 8,74 6,38 FR0076 15-May-2048 86,50 84,00 84,00 2 6,30 5,30 BANK HSBC INDONESIA 0,20000 0,15000 0,91445 2,50000 0,00000
IMFI03BCN1 7-Jul-2020 101,00 101,00 101,00 1 0,10 0,10
Obligasi Negara RI Seri FR0063 5-Sep-2018 7-Sep-2018 - 89,26 10,82 9,66 4,38 5,63 IMFI03BCN2 15-Feb-2021 98,75 98,75 98,75 2 0,20 0,20 BANK ANZ INDONESIA 1,27265 1,49990 1,59235 1,70365 1,80635
Obligasi Negara RI Seri FR0064 5-Sep-2018 7-Sep-2018 - 83,75 10,00 8,38 4,77 6,13 IMPC01A 2-Dec-2019 99,90 95,50 99,80 4 20,00 19,54 BANK BUKOPIN 1,00000 1,00000 1,00000 1,00000 0,00000
ISAT01BCN4 2-Sep-2019 100,84 100,33 100,84 4 10,00 10,07
Obligasi Negara RI Seri FR0065 5-Sep-2018 10-Sep-2018 - 83,65 25,00 20,91 8,61 6,63 ISAT02BCN2 9-Nov-2020 96,85 96,85 96,85 1 15,00 14,53 BANK CENTRAL ASIA Tbk 1,10000 1,10000 1,10000 1,10000 0,00000
Obligasi Negara RI Seri FR0068 5-Sep-2018 10-Sep-2018 - 96,75 5,00 4,84 7,78 8,38 ISAT02DCN3 3-May-2025 95,52 95,52 95,52 1 1,50 1,43
ISAT08A 27-Jun-2019 100,90 98,75 98,75 6 20,65 20,81 BANK CIMB NIAGA 0,80000 2,44000 2,70000 2,99000 0,00000
Obligasi Negara Seri FR0069 5-Sep-2018 10-Sep-2018 - 100,00 23,75 23,75 7,85 7,88 MAYA03SB 5-Jul-2020 100,00 100,00 100,00 1 6,00 6,00
MYOR01CN3 24-Apr-2023 97,05 96,85 97,05 2 2,00 1,94 BANK COMMONWEALTH 0,10000 0,50000 0,10000 0,10000 0,00000
Obligasi Negara Seri FR0070 5-Sep-2018 7-Sep-2018 - 98,59 10,00 9,86 8,70 8,38
MYOR04 9-May-2019 100,35 100,15 100,35 5 8,00 8,02 BANK DANAMON INDONESIA 1,00000 1,00000 1,00000 1,00000 0,00000
Obligasi Negara Seri FR0071 5-Sep-2018 6-Sep-2018 - 103,00 14,70 15,14 8,56 9,00 ORI012 15-Oct-2018 100,20 99,00 100,10 28 29,87 29,83
Obligasi Negara Republik Indonesia Seri FR0072 5-Sep-2018 7-Sep-2018 - 92,85 19,85 18,43 9,07 8,25 ORI013 15-Oct-2019 99,50 98,00 98,00 26 30,32 29,98 BANK DBS INDONESIA 0,97500 0,95000 0,57500 1,12500 0,00000
ORI014 15-Oct-2020 98,95 95,60 96,50 16 16,39 15,85 BANK ICBC INDONESIA 1,00000 2,50000 0,50000 0,50000 0,00000
Obligasi Negara Republik Indonesia Seri FR0073 5-Sep-2018 7-Sep-2018 - 99,00 100,00 99,00 8,88 8,75 PBS002 15-Jan-2022 92,35 92,27 92,27 3 200,38 184,90
Obligasi Negara Republik Indonesia Seri FR0074 5-Sep-2018 7-Sep-2018 - 94,50 0,26 0,25 8,17 7,50 PBS012 15-Nov-2031 100,30 99,74 100,05 13 61,52 61,54 BANK MANDIRI 1,50000 1,35000 0,50000 0,70000 0,37500
Obligasi Negara Republik Indonesia Seri FR0075 5-Sep-2018 7-Sep-2018 - 89,00 0,30 0,27 8,67 7,50 PBS013 15-May-2019 99,75 98,67 98,84 23 1.321,00 1.306,69
PBS015 15-Jul-2047 90,95 88,88 89,17 7 205,00 184,50 BANK MAYBANK INDONESIA 0,87500 1,12500 0,62500 2,50000 0,37500
Obligasi Negara Republik Indonesia Seri FR0076 5-Sep-2018 10-Sep-2018 - 84,00 6,00 5,04 8,92 7,38 PBS016 15-Mar-2020 97,89 97,10 97,10 16 988,10 965,69 BANK MAYORA 1,12500 1,00000 1,00000 1,00000 0,00000
Obligasi Berkelanjutan III Indomobil Finance Dengan Tingkat Bunga Tetap Tahap I PNBN02CN3 27-Feb-2023 96,52 96,50 96,50 2 38,00 36,67
Tahun 2017 Seri B
5-Sep-2018 10-Sep-2018 - 101,00 0,10 0,10 8,00 8,60 idA PPGD03BCN2 16-Mar-2021 100,00 99,98 100,00 2 78,00 77,99 BANK MEGA 1,50000 0,50000 0,50000 0,50000 0,00000
PPGD03CCN1 3-Oct-2022 97,85 95,15 97,85 2 0,70 0,67
Obligasi Berkelanjutan III Indomobil Finance Tahap II Tahun 2018 Seri B 5-Sep-2018 10-Sep-2018 - 98,75 0,10 0,10 8,47 7,90 idA PPLN01BCN2 10-Dec-2023 105,10 105,10 105,10 1 0,20 0,21 BANK NEGARA INDONESIA 1946 2,00000 2,15000 2,10000 1,35000 0,70000
PPLN02CCN2 3-Nov-2027 96,00 96,00 96,00 1 0,20 0,19 BANK OCBC NISP Tbk 1,37500 1,62500 1,62500 2,25000 0,00000
Obligasi I Impack Pratama Industri Tahun 2016 Seri A 5-Sep-2018 7-Sep-2018 - 99,80 5,00 4,99 9,41 10,00 idA- SIAISA01 5-Apr-2019 99,52 99,50 99,52 3 3,00 2,99
Obligasi Berkelanjutan I Indosat Tahap IV Tahun 2016 Seri B 5-Sep-2018 6-Sep-2018 - 100,84 4,00 4,03 7,64 8,00 idAAA SIISAT02ACN2 19-Nov-2018 99,90 99,90 99,90 1 1,00 1,00 BANK PANIN INDONESIA 0,37500 0,25000 0,50000 0,00000 0,00000
SISMRA01CN1 11-Dec-2018 100,69 100,65 100,65 2 1,20 1,21
Obligasi Berkelanjutan II Indosat Tahap II Tahun 2017 Seri B 5-Sep-2018 7-Sep-2018 - 96,85 15,00 14,53 9,06 7,45 idAAA SITINS01ACN1 28-Sep-2020 91,02 91,00 91,02 2 16,00 14,56 BANK PERMATA Tbk 0,75000 0,25000 0,25000 0,25000 0,00000
Obligasi Berkelanjutan II Indosat Tahap III Tahun 2018 Seri D 5-Sep-2018 6-Sep-2018 - 95,52 1,50 1,43 6,95 8,20 idAAA SMADMF03ACN1 22-Dec-2018 98,87 98,85 98,87 2 4,00 3,95 BANK RAKYAT INDONESIA 1,52500 1,52500 1,52500 1,52500 1,52500
Obligasi Indosat VIII Tahun 2012 Seri A 5-Sep-2018 10-Sep-2018 - 98,75 0,65 0,64 10,27 8,63 idAAA SMADMF03ACN2 1-Apr-2019 99,31 99,31 99,31 1 1,00 0,99
SMASDF01ACN1 5-Jun-2019 98,92 98,90 98,92 2 10,00 9,89 BANK TABUNGAN NEGARA 0,37500 0,37500 0,37500 0,37500 0,37500
Obligasi Subordinasi Bank Mayapada III Tahun 2013 5-Sep-2018 7-Sep-2018 - 100,00 6,00 6,00 8,19 11,00 idBBB+ SMBEXI01ACN1 16-Jun-2019 98,90 98,88 98,90 2 4,00 3,96
SMBNII01CN2 10-Jun-2019 99,47 99,45 99,47 2 16,00 15,91 BANK UOB INDONESIA 1,05000 1,30000 1,50000 0,10000 0,00000
Obligasi Berkelanjutan I Mayora Indah Tahap III Tahun 2018 4-Sep-2018 6-Sep-2018 - 97,05 1,00 0,97 8,99 8,15 idAA SPN03181018 18-Oct-2018 99,36 99,36 99,36 1 50,00 49,68
SPN03181101 1-Nov-2018 99,15 98,93 99,15 5 339,29 336,09
KESELURUHAN 1,03136 1,11707 1,04565 1,12884 0,91361
SPN12190104 4-Jan-2019 88,44 88,44 88,44 3 340,00 300,71
SPN12190214 14-Feb-2019 97,29 97,02 97,03 4 389,05 377,66
OBLIGASI KORPORASI YANG DILAPORKAN MELALUI BEI SPN12190411
SPN12190411
11-Apr-2019
11-Apr-2019
96,24
100,00
96,24
100,00
96,24
100,00
1
1
150,00
500,00
144,36
500,00 SUKU BUNGA KREDIT RUPIAH
Tanggal Tanggal Repo Harga Volume Nilai SR008 10-Mar-2019 100,84 99,05 99,75 25 554,39 555,39
Nama Obligasi Transakasi Settle Term Miliar Miliar
Yield Kupon Rating
SR009 10-Mar-2020 100,20 97,40 98,00 18 126,81 124,94 Dasar KMK KMK KI KK KK
Obligasi Berkelanjutan II Adhi Karya Tahap I Tahun 2017 5-Sep-2018 7-Sep-2018 - 105,75 10,00 10,58 7,44 9,25 idA- SR010 10-Mar-2021 96,20 93,00 96,00 13 4,61 4,40 NAMA BANK KI Efektif ()
SR010 10-Mar-2021 100,00 100,00 100,00 2 0,10 0,10 Kredit () Flat () Efektif () Flat () Flat () Efektif ()
Obligasi Berkelanjutan III Adira Finance Tahap V Tahun 2017 Seri B 5-Sep-2018 6-Sep-2018 - 100,62 5,00 5,03 7,26 8,60 idAAA TUFI02ACN2 1-Jun-2019 101,30 101,30 101,30 1 24,00 24,31
Obligasi Berkelanjutan IV Adira Finance Tahap III Tahun 2018 Seri A 5-Sep-2018 7-Sep-2018 - 99,40 10,00 9,94 6,65 7,50 idAAA TUFI02BCN2 1-Jun-2021 99,52 99,50 99,52 2 4,00 3,98 CITIBANK 0,00000 0,00000 8,28000 0,00000 9,30000 0,00000 23,61000
Obligasi Berkelanjutan IV Adira Finance Tahap II Tahun 2018 Seri C 5-Sep-2018 13-Sep-2018 - 97,50 15,00 14,63 8,51 7,40 idAAA WOMF02BCN3 6-Dec-2020 99,25 95,75 95,75 3 1,80 1,75 DEUTSCHE BANK AG 0,00000 0,00000 5,71000 0,00000 0,00000 0,00000 0,00000
WSKT02CN1 10-Jun-2019 100,00 99,77 100,00 3 120,30 120,30
Obligasi Berkelanjutan IV Adira Finance Tahap III Tahun 2018 Seri C 5-Sep-2018 13-Sep-2018 - 100,00 100,00 100,00 8,50 8,50 idAAA STANDARD CHARTERED BANK 0,00000 8,79140 8,79140 5,87000 5,87000 18,14133 18,14133
Obligasi Berkelanjutan IV Adira Finance Tahap III Tahun 2018 Seri D 5-Sep-2018 5-Sep-2018 - 100,00 120,00 120,00 9,00 9,00 idAAA BANK HSBC INDONESIA 0,00000 0,00000 10,20825 0,00000 10,88138 0,00000 29,58688
Obligasi Berkelanjutan II Sunber Alfaria Trijaya Secara Bertahap Tahap II Tahun 2018 5-Sep-2018 5-Sep-2018 - 100,20 50,00 50,10 6,17 7,50 AA-(idn) BANK ANZ INDONESIA 0,00000 0,00000 10,30000 0,00000 9,95296 0,00000 4,60000
Obligasi Berkelanjutan I ANTAM Tahap I Tahun 2011 Seri A 5-Sep-2018 14-Sep-2018 - 98,37 4,50 4,43 4,19 8,38 idBBB+ OBLIGASI NEGARA MELALUI BEI BANK COMMONWEALTH 0,00000 0,00000 18,38333 0,00000 13,25000 0,00000 8,89000
Obligasi Berkelanjutan I BNI Tahap I Tahun 2017 5-Sep-2018 7-Sep-2018 - 95,40 0,80 0,76 9,44 8,00 idAAA Tanggal Tanggal Repo Harga Volume Nilai
Nama Obligasi
Transakasi Settle Term Miliar Miliar
Yield Kupon BANK DBS INDONESIA 0,00000 0,00000 10,27079 0,00000 9,63292 0,00000 6,42607
Obligasi Berkelanjutan II Bank BTN Tahap II Tahun 2016 Seri B 5-Sep-2018 7-Sep-2018 - 100,67 10,00 10,07 8,10 8,75 idAA+
Obligasi Berkelanjutan Indonesia Eximbank III Tahap V Tahun 2017 Seri A 5-Sep-2018 5-Sep-2018 - 98,87 2,00 1,98 6,70 7,60 idAAA
Obligasi Negara Th.2005 Seri 5-Sep-2018 7-Sep-2018 106,40 18,00 19,15 7,75 11,00
BANK MANDIRI 0,00000 13,59000 9,97000 12,09000 7,12000 7,53000 12,95000
FR0031 BANK NEGARA INDONESIA 1946 0,00000 0,00000 9,96000 0,00000 10,51000 10,49000 15,54000
Obligasi Berkelanjutan Indonesia Eximbank III Tahap II Tahun 2016 Seri B 5-Sep-2018 7-Sep-2018 - 100,42 20,00 20,08 7,49 7,95 idAAA Obligasi Negara Th.2006 Seri 10-Sep-
Obligasi Berkelanjutan Indonesia Eximbank III Tahap IV Tahun 2017 Seri C 5-Sep-2018 7-Sep-2018 - 101,09 1,00 1,01 8,53 8,90 idAAA FR0034
5-Sep-2018
2018
111,50 4,20 4,68 8,06 12,80 BANK RAKYAT INDONESIA 0,00000 0,00000 12,00000 0,00000 12,00000 9,60000 17,72000
Obligasi Berkelanjutan Indonesia Eximbank IV Tahap I Tahun 2018 Seri A 5-Sep-2018 13-Sep-2018 - 98,05 25,00 24,51 8,30 7,50 idAAA Obligasi Negara Th. 2006 Seri BANK TABUNGAN NEGARA 0,00000 7,61000 13,50000 7,39000 13,50000 8,09000 13,25000
Obligasi Berkelanjutan II BFI Finance Indonesia Tahap III Tahun 2016 Seri C 5-Sep-2018 6-Sep-2018 - 100,00 83,00 83,00 9,25 10,75 AA-(idn) 5-Sep-2018 7-Sep-2018 118,75 25,00 29,69 8,70 12,00 BANK BUKOPIN 0,00000 5,19000 9,35000 4,92000 8,85000 5,14000 9,25000
FR0037
Obligasi Berkelanjutan II Bank Maybank Indonesia Tahap I Tahun 2017 Seri A 5-Sep-2018 7-Sep-2018 - 98,02 5,00 4,90 6,59 8,00 idAAA Obligasi Negara Th. 2006 Seri BANK CENTRAL ASIA Tbk 0,00000 0,00000 12,46875 0,00000 12,62500 0,00000 8,71829
FR0039 5-Sep-2018 7-Sep-2018 112,00 50,00 56,00 8,70 11,75
Obligasi Berkelanjutan II Bank Maybank Indonesia Tahap I Tahun 2017 Seri B 5-Sep-2018 10-Sep-2018 - 97,31 10,00 9,73 9,10 8,50 idAAA BANK CIMB NIAGA 0,00000 13,50000 23,54000 10,50000 18,04000 8,48000 14,24000
Obligasi Berkelanjutan II Batavia Prosperindo Finance Tahap I Tahun 2018 5-Sep-2018 6-Sep-2018 - 99,00 10,00 9,90 8,60 11,00 idBBB Obligasi Negara Th. 2006 Seri 5-Sep-2018 7-Sep-2018 112,00 4,30 4,82 8,68 11,00
FR0040 BANK DANAMON INDONESIA 0,00000 8,71000 9,30000 0,00000 11,74000 0,00000 7,94000
Obligasi Subordinasi Bank Victoria II Tahun 2012 5-Sep-2018 12-Sep-2018 - 99,12 15,00 14,87 8,84 11,00 idBBB+
Obligasi Negara Th. 2007 Seri BANK ICBC INDONESIA 0,00000 0,00000 12,00000 0,00000 12,38000 0,00000 12,02000
Obligasi II Intiland Development Tahun 2016 Seri A 5-Sep-2018 7-Sep-2018 - 100,90 10,00 10,09 8,18 10,75 idA- 5-Sep-2018 7-Sep-2018 109,25 10,00 10,93 8,72 10,25
FR0042 BANK MAYBANK INDONESIA 0,00000 0,00000 7,73143 0,00000 11,68390 0,00000 10,67474
Obligasi Berkelanjutan III Federal International Finance Tahap III Tahun 2018 Seri B 5-Sep-2018 6-Sep-2018 - 96,75 12,00 11,61 6,31 7,45 idAAA
Obligasi Negara Th. 2007 Seri 5-Sep-2018 7-Sep-2018 104,75 30,00 31,43 8,96 10,00 BANK MAYORA 0,00000 5,91811 10,75000 11,34026 20,31128 8,09241 14,61557
Obligasi Berkelanjutan III Indomobil Finance Dengan Tingkat Bunga Tetap Tahap I Tahun FR0044
5-Sep-2018 10-Sep-2018 - 101,00 0,10 0,10 8,00 8,60 idA
2017 Seri B Obligasi Negara Th. 2007 Seri 10-Sep- BANK MEGA 0,00000 0,00000 11,75576 0,00000 11,26653 0,00000 11,15181
Obligasi Berkelanjutan III Indomobil Finance Tahap II Tahun 2018 Seri B 5-Sep-2018 10-Sep-2018 - 98,75 0,10 0,10 8,47 7,90 idA 5-Sep-2018 109,25 22,00 24,04 8,55 10,00 BANK OCBC NISP Tbk 0,00000 5,96368 10,11251 6,06119 10,61111 5,04830 8,41667
FR0047 2018
Obligasi I Impack Pratama Industri Tahun 2016 Seri A 5-Sep-2018 7-Sep-2018 - 99,80 5,00 4,99 9,41 10,00 idA- Obligasi Negara RI Seri FR0052 5-Sep-2018 7-Sep-2018 112,75 10,00 11,28 8,76 10,50 BANK PANIN INDONESIA 0,00000 0,00000 12,27000 0,00000 12,96000 0,00000 5,88000
Obligasi Berkelanjutan I Indosat Tahap IV Tahun 2016 Seri B 5-Sep-2018 6-Sep-2018 - 100,84 4,00 4,03 7,64 8,00 idAAA 12-Sep- BANK PERMATA Tbk 0,00000 0,00000 11,22700 0,00000 24,88680 0,00000 18,98633
Obligasi Berkelanjutan II Indosat Tahap II Tahun 2017 Seri B 5-Sep-2018 7-Sep-2018 - 96,85 15,00 14,53 9,06 7,45 idAAA Obligasi Negara RI Seri FR0053 5-Sep-2018 100,75 300,00 302,25 7,94 8,25
2018
BANK UOB INDONESIA 0,00000 0,00000 10,30000 0,00000 11,75000 0,00000 5,25000
Obligasi Berkelanjutan II Indosat Tahap III Tahun 2018 Seri D 5-Sep-2018 6-Sep-2018 - 95,52 1,50 1,43 6,95 8,20 idAAA Obligasi Negara RI Seri FR0054 5-Sep-2018 7-Sep-2018 104,95 20,00 20,99 8,84 9,50
Obligasi Indosat VIII Tahun 2012 Seri A 5-Sep-2018 10-Sep-2018 - 98,75 0,65 0,64 10,27 8,63 idAAA Obligasi Negara RI Seri FR0056 5-Sep-2018 7-Sep-2018 97,60 70,75 69,05 8,80 8,38 Rata-rata Semua Bank 8,50122 12,12147 8,52075 12,78417 8,51245 13,07905
Obligasi Subordinasi Bank Mayapada III Tahun 2013 5-Sep-2018 7-Sep-2018 - 100,00 6,00 6,00 8,19 11,00 idBBB+ Obligasi Negara RI Seri FR0057 4-Sep-2018 6-Sep-2018 106,00 0,30 0,32 8,88 9,50
Obligasi Berkelanjutan I Mayora Indah Tahap III Tahun 2018 4-Sep-2018 6-Sep-2018 - 97,05 1,00 0,97 8,99 8,15 idAA Obligasi Negara RI Seri FR0058 5-Sep-2018 7-Sep-2018 96,30 0,14 0,13 8,71 8,25
Obligasi IV Mayora Indah Tahun 2012 5-Sep-2018 10-Sep-2018 - 100,35 1,00 1,00 6,84 8,50 idAA Obligasi Negara RI Seri FR0059 5-Sep-2018 7-Sep-2018 89,50 30,00 26,85 8,75 7,00 SUKU BUNGA KREDIT USD
Obligasi Berkelanjutan II Bank Panin Tahap III Tahun 2018 5-Sep-2018 7-Sep-2018 - 96,50 19,00 18,34 8,55 7,60 idAA Obligasi Negara RI Seri FR0061 5-Sep-2018 10-Sep- 95,80 10,00 9,58 8,34 7,00
2018 Dasar KMK KMK KI KK
Obligasi Berkelanjutan III Pegadaian Tahap II Tahun 2018 Seri B 5-Sep-2018 7-Sep-2018 - 100,00 39,00 39,00 6,37 6,90 idAAA NAMA BANK Kredit () Flat () Efektif () Flat () KI Efektif () Flat () KK Efektif ()
Obligasi Berkelanjutan III Pegadaian Tahap I Tahun 2017 Seri C 5-Sep-2018 7-Sep-2018 - 97,85 0,20 0,20 8,33 7,70 idAAA Obligasi Negara RI Seri FR0062 5-Sep-2018 10-Sep- 76,50 0,32 0,24 8,74 6,38
2018 CITIBANK 0,00000 0,00000 4,35000 0,00000 4,47000 0,00000 3,34000
Obligasi Berkelanjutan I PPLN Tahap II Tahun 2013 Seri B 5-Sep-2018 10-Sep-2018 - 105,10 0,20 0,21 8,39 9,60 idAAA
Obligasi Negara RI Seri FR0063 5-Sep-2018 7-Sep-2018 89,26 10,82 9,66 4,38 5,63 DEUTSCHE BANK AG 0,00000 0,00000 2,23000 0,00000 0,00000 0,00000 0,00000
Obligasi Berkelanjutan II PLN Tahap II Tahun 2017 Seri C 5-Sep-2018 7-Sep-2018 - 96,00 0,20 0,19 8,84 8,20 idAAA
Obligasi Negara RI Seri FR0064 5-Sep-2018 7-Sep-2018 83,75 10,00 8,38 4,77 6,13
Sukuk Ijarah TPS Food I Tahun 2013 5-Sep-2018 6-Sep-2018 - 99,52 1,50 1,49 idD(sy) 10-Sep-
STANDARD CHARTERED BANK 0,00000 6,66500 6,66500 2,37000 2,37000 0,00001 0,00001
Sukuk Ijarah Berkelanjutan II Indosat Tahap II Tahun 2017 Seri A 5-Sep-2018 5-Sep-2018 - 99,90 1,00 1,00 idAAA(sy) Obligasi Negara RI Seri FR0065 5-Sep-2018 83,65 25,00 20,91 8,61 6,63 BANK HSBC INDONESIA 0,00000 0,00000 4,72139 0,00000 6,32030 0,00000 0,00000
2018
Sukuk Ijarah Berkelanjutan I Summarecon Agung Tahap I Tahun 2013 5-Sep-2018 7-Sep-2018 - 100,65 0,60 0,60 8,30 idA+(sy) 10-Sep- BANK ANZ INDONESIA 0,00000 0,00000 3,48000 0,00000 5,81263 0,00000 0,00000
Sukuk Ijarah Berkelanjutan I Timah Tahap I Tahun 2017 Seri A 5-Sep-2018 7-Sep-2018 - 91,02 8,00 7,28 7,65 idA+(sy) Obligasi Negara RI Seri FR0068 5-Sep-2018 2018 96,75 5,00 4,84 7,78 8,38
BANK COMMONWEALTH 0,00000 0,00000 8,00000 0,00000 8,00000 0,00000 7,50000
Sukuk Mudharabah Berkelanjutan III Adira Finance Tahap I Tahun 2017 Seri A 5-Sep-2018 12-Sep-2018 - 98,87 2,00 1,98 10,34 idAAA(sy) 10-Sep- BANK DBS INDONESIA 0,00000 0,00000 5,29131 0,00000 5,80782 0,00000 0,00000
Obligasi Negara Seri FR0069 5-Sep-2018 100,00 23,75 23,75 7,85 7,88
Sukuk Mudharabah Berkelanjutan III Adira Finance Tahap II Tahun 2018 Seri A 5-Sep-2018 5-Sep-2018 - 99,31 1,00 0,99 idAAA(sy) 2018
Sukuk Mudharabah Berkelanjutan I Astra Sedaya Finance Tahap I Tahun 2018 Seri A 5-Sep-2018 12-Sep-2018 - 98,92 5,00 4,95 7,61 AAA(idn)sy Obligasi Negara Seri FR0070 5-Sep-2018 7-Sep-2018 98,59 10,00 9,86 8,70 8,38 BANK MANDIRI 0,00000 0,00000 5,90000 0,00000 7,00000 0,00000 0,00000
Sukuk Mudharabah Berkelanjutan Indonesia Eximbank I Tahap I Tahun 2018 Seri A 5-Sep-2018 6-Sep-2018 - 98,90 2,00 1,98 7,62 idAAA(sy) Obligasi Negara Seri FR0071 5-Sep-2018 6-Sep-2018 103,00 14,70 15,14 8,56 9,00 BANK NEGARA INDONESIA 1946 0,00000 0,00000 5,57000 0,00000 5,57000 0,00000 1,35000
Sukuk Mudharabah Berkelanjutan I Bank Maybank Indonesia Tahap II Tahun 2016 5-Sep-2018 12-Sep-2018 - 99,47 8,00 7,96 8,90 idAAA(sy) Obligasi Negara Republik Indone- 5-Sep-2018 7-Sep-2018 92,85 19,85 18,43 9,07 8,25
BANK RAKYAT INDONESIA 0,00000 0,00000 7,00000 0,00000 7,00000 0,00000 0,00000
Obligasi Berkelanjutan II Mandiri Tunas Finance Tahap II Tahun 2016 Seri A 5-Sep-2018 13-Sep-2018 - 101,30 24,00 24,31 7,07 8,95 idAA+ sia Seri FR0072 BANK CENTRAL ASIA Tbk 0,00000 0,00000 7,00000 0,00000 7,25000 0,00000 0,00000
Obligasi Berkelanjutan II Mandiri Tunas Finance Tahap II Tahun 2016 Seri B 5-Sep-2018 6-Sep-2018 - 99,52 2,00 1,99 8,78 9,25 idAA+ Obligasi Negara Republik Indone- BANK CIMB NIAGA 0,00000 5,00000 8,91000 6,00000 10,97000 4,87000 8,77000
sia Seri FR0073 5-Sep-2018 7-Sep-2018 99,00 100,00 99,00 8,88 8,75
Obligasi Berkelanjutan II WOM Finance Tahap III Tahun 2017 Seri B 5-Sep-2018 10-Sep-2018 - 95,75 1,00 0,96 10,61 8,45 AA-(idn) Obligasi Negara Republik Indone- BANK DANAMON INDONESIA 0,00000 3,92000 5,00000 0,00000 0,00000 0,00000 0,00000
Obligasi Berkelanjutan II Waskita Karya Tahap I Tahun 2016 5-Sep-2018 6-Sep-2018 - 100,00 60,00 60,00 8,66 9,25 idA- sia Seri FR0074 5-Sep-2018 7-Sep-2018 94,50 0,26 0,25 8,17 7,50 BANK ICBC INDONESIA 0,00000 0,00000 5,50000 0,00000 0,00000 0,00000 0,00000
Obligasi Berkelanjutan I ADHI Tahap I Tahun 2012 Seri B - 101,40 9,80 idA- Obligasi Negara Republik Indone- BANK MAYBANK INDONESIA 0,00000 0,00000 3,75357 0,00000 4,61121 0,00000 0,00000
Obligasi Berkelanjutan I ADHI Tahap II Tahun 2013 Seri B - 100,50 8,50 idA- sia Seri FR0075 5-Sep-2018 7-Sep-2018 89,00 0,30 0,27 8,67 7,50
Obligasi Berkelanjutan II Adira Finance II Tahun 2013 Seri C - 101,12 11,00 idAAA
BANK MAYORA 0,00000 3,62476 6,62500 4,10890 7,50000 0,00000 0,00000
Obligasi Negara Republik Indone- 5-Sep-2018 10-Sep- 84,00 6,00 5,04 8,92 7,38
Obligasi Berkelanjutan II Adira Finance Tahap III Tahun 2014 Seri C - 102,42 10,75 idAAA sia Seri FR0076 2018 BANK MEGA 0,00000 0,00000 9,17058 0,00000 9,01245 0,00000 5,00000
Obligasi Berkelanjutan II Adira Finance Tahap IV Tahun 2014 Seri C - 103,01 10,75 idAAA Obligasi Negara Ritel Seri ORI012 5-Sep-2018 7-Sep-2018 100,10 6,00 6,01 8,31 9,00 BANK OCBC NISP Tbk 0,00000 4,14443 5,58333 2,59860 4,85860 0,00000 0,00000
Obligasi Berkelanjutan III Adira Finance Tahap I Tahun 2015 Seri B - 103,62 10,25 idAAA Obligasi Negara Retail Seri ORI013 5-Sep-2018
10-Sep-
98,00 0,05 0,05 8,52 6,60 BANK PANIN INDONESIA 0,00000 0,00000 0,00000 0,00000 0,00000 0,00000 0,00000
Obligasi Berkelanjutan III Adira Finance Tahap III Tahun 2016 Seri B - 101,24 9,50 idAAA 2018 BANK PERMATA Tbk 0,00000 0,00000 6,73060 0,00000 7,14420 0,00000 0,00000
Obligasi Berkelanjutan III Adira Finance Tahap IV Tahun 2016 Seri B - 101,02 8,75 idAAA Obligasi Negara Retail Seri ORI014 5-Sep-2018 7-Sep-2018 96,50 0,25 0,24 7,66 5,85
SBSN RI Seri PBS002 5-Sep-2018 6-Sep-2018 92,27 12,93 11,93
BANK UOB INDONESIA 0,00000 0,00000 5,07000 0,00000 6,00000 0,00000 0,00000
Obligasi Berkelanjutan III Adira Finance Tahap VI Tahun 2017 Seri B - 99,59 8,10 idAAA Rata-rata Semua Bank 4,47045 5,87674 3,87670 6,22017 6,18500 5,60143
Obligasi Berkelanjutan III Adira Finance Tahap II Tahun 2015 Seri C - 103,50 10,25 idAAA Surat Berharga Syariah Negara 5-Sep-2018 7-Sep-2018 100,05 5,00 5,00
Seri PBS012
Surat Berharga Syariah Negara
Seri PBS013 5-Sep-2018 7-Sep-2018 98,84 31,00 30,64 8,00
Surat Berharga Syariah Negara
Seri PBS015
5-Sep-2018 6-Sep-2018 89,17 50,00 44,58
Kurs 5 September 2018
Indonesia Bond Pricing Agency (IBPA) - IGSYC Surat Berharga Syariah Negara
Seri PBS016
5-Sep-2018 7-Sep-2018 97,10 8,92 8,66 8,32
VALAS PENUTUPAN PAJAK 5 Sep-11 Sep '18 UANG KERTAS BI
Surat Perbendaharaan Negara Seri 5-Sep-2018
INDONESIA GOVERNMENT SECURITIES YIELD CURVE 5 September 2018 SPN03181018
7-Sep-2018 99,36 50,00 49,68 5,70
Kode Kurs Beli Kurs Jual Kode Kurs Kode Beli Jual
Surat Perbendaharaan Negara Seri 5-Sep-2018
SPN03181101
7-Sep-2018 99,15 100,00 99,15 5,70 AUD 10.707,80 10.716,46 AUD 10.667,86 AUD 10.711,26 10.820,94
Tenor Yield (%) Tenor Yield (%) Surat Perbendaharaan Negara Seri 5-Sep-2018 CAD 11.327,77 11.336,22 BND 10.834,06 BND 10.799,88 10.912,93
7-Sep-2018 97,03 160,00 155,25 6,98
(Tahun) 5 Sep 2018 4 Sep 2018 (Tahun) 5 Sep 2018 4 Sep 2018 SPN12190214 CHF 15.315,96 15.332,51 CAD 11.318,47 CAD 11.278,00 11.395,37
Surat Perbendaharaan Negara Seri 5-Sep-2018
0,1 4,8424 4,8408 16 8,6488 8,5407 SPN12190411
7-Sep-2018 96,24 150,00 144,36 6,60 CNH 2.177,00 2.178,00 CHF 15.207,41 CHF 15.257,86 15.418,29
1 7,1596 6,3861 17 8,6489 8,5573 Sukuk Negara Ritel Seri-008 5-Sep-2018 7-Sep-2018 99,75 0,50 0,50 8,87 CNY 2.182,88 2.185,49 CNY 2.155,71 CNY 2.175,61 2.197,58
2 7,6052 7,3194 18 8,6489 8,5715 Sukuk Negara Ritel Seri SR009 5-Sep-2018 7-Sep-2018 98,00 0,20 0,20 8,32 DKK 2.316,56 2.318,47 DKK 2.302,12 DKK 2.311,49 2.335,56
Sukuk Negara Ritel seri SR-010 5-Sep-2018 7-Sep-2018 96,00 1,00 0,96 7,66 EUR 17.269,53 17.284,09 EUR 17.163,24 EUR 17.232,78 17.408,32
3 7,9422 7,8093 19 8,6490 8,5834 Obligasi Negara Th.2006 Seri
4 8,2114 8,0605 20 8,6490 8,5933 116,15 12,90 GBP 19.135,78 19.154,57 GBP 19.087,44 GBP 19.110,07 19.304,57
FR0035
5 8,3941 8,1889 21 8,6490 8,6014 Obligasi Negara Th. 2006 Seri 104,60 11,50
HKD 1.901,91 1.903,38 HKD 1.878,56 HKD 1.892,10 1.911,40
6 8,5064 8,2578 22 8,6490 8,6080 FR0036 INR 208,05 208,22 INR 208,01 JPY 13.310,63 13.448,68
Obligasi Negara Th. 2007 Seri
7 8,5714 8,3005 23 8,6490 8,6133 FR0043 108,25 10,25 JPY 133,85 133,98 JPY 132,62 KRW 13,33 13,46
8 8,6076 8,3331 24 8,6490 8,6175 Obligasi Negara Th. 2007 Seri KRW 13,29 13,30 KRW 13,27 KWD 48.984,17 49.560,62
109,00 9,75
9 8,6273 8,3627 25 8,6490 8,6209 FR0045 LKR 91,99 92,17 KWD 48.710,93 LAK 1,74 1,77
Obligasi Negara Th. 2007 Seri
10 8,6377 8,3917 26 8,6490 8,6236 FR0046
104,25 9,50 MYR 3.598,46 3.603,47 LKR 91,29 MMK 9,71 9,81
11 8,6432 8,4205 27 8,6490 8,6257 Obligasi Negara Th. 2007 Seri NOK 1.774,68 1.776,92 MMK 9,64 MYR 3.578,80 3.619,30
100,00 9,00
12 8,6461 8,4485 28 8,6490 8,6274 FR0048 NZD 9.780,64 9.793,17 MYR 3.578,83 NOK 1.772,51 1.791,48
13 8,6475 8,4750 29 8,6490 8,6286 Obligasi Negara RI Seri FR0050 117,25 10,50
Obligasi Negara RI Seri FR0067 102,20 8,75 PHP 278,54 279,04 NOK 1.764,93 NZD 9.742,91 9.844,31
14 8,6482 8,4994 30 8,6490 8,6296 Obligasi Pem. Th. 2002 Seri RUB 218,10 218,28 NZD 9.787,89 PGK 4.344,21 4.643,12
15 8,6486 8,5214 Sumber: www.ibpa.co.id 97,00 0,00
VR0029 SEK 1.638,71 1.640,35 PHP 275,75 PHP 277,49 280,32
Obligasi Pem. Th. 2002 Seri
VR0030 100,02 0,00 SGD 10.826,69 10.837,87 PKR 118,72 SAR 3.959,48 3.999,68
Benchmark SUN Obligasi Pem. Th. 2002 Seri THB 454,77 455,35 SAR 3.931,19 SEK 1.637,32 1.654,37
100,01 0,00
Tenor Seri Fair Price (%) YTM (%) Kupon (%) VR0031 TWD 484,32 484,95 SEK 1.615,87 SGD 10.799,88 10.912,93
4,69 FR0063 89,2500 8,4432 5,6250 SBSN RI Seri IFR-0006 114,83 0,00
USD 14.930,00 14.940,00 SGD 10.762,16 THB 453,36 458,22
9,70 FR0064 84,3739 8,5237 6,1250 SBSN RI Seri IFR-0007 120,96 0,00
14,70 FR0065 83,3297 8,6485 6,6250 SBSN RI Seri IFR-0008 92,58 0,00 VND 0,64 0,64 THB 450,59 USD 14.852,00 15.002,00
19,70 FR0075 86,2383 9,0024 7,5000 SBSN RI Seri IFR-0010 108,51 0,00 XAU 178.325,41 178.559,89 USD 14.745,00 VND 0,64 0,64

Pasar Uang Antar Bank (PUAB) 5 September 2018 Komoditas 5 September 2018
PUAB LN, Berdasarkan Jangka Waktu PUAB SORE DN (Rp), Berdasarkan Jangka Waktu Komoditi Satuan Pasar Sebelum Penutupan ∆
Jangka Waktu Volume Frekuensi Tertinggi Terendah Rata-Rata Jangka Waktu Volume Frekuensi Tertinggi Terendah Rata-Rata Emas $/Troy Oz Comex 1.195,61 1.195,14 -0,47
() () Tertimbang () () () Tertimbang () Perak $/Troy Oz Comex 14,28 14,16 -0,12
Intraday 0,00 0 0,00000 0,00000 0,00000 Intraday 0,00 0 0,00000 0,00000 0,00000 Nikel $/MT LME 13.010,00 12.669,97 -340,03
Overnight 918.101,40 13 1,75000 1,96000 1,89817 Overnight 6.755.000,00 89 5,20000 5,55000 5,32718
2-4 Hari 0,00 0 0,00000 0,00000 0,00000 2-4 Hari 470.000,00 9 5,50000 5,50000 5,50000
Timah $/MT LME 19.030,00 18.989,96 -40,04
1 Minggu 306.000,00 4 1,95000 2,95000 1,98105 1 Minggu 1.085.000,00 19 5,70000 6,25000 5,91521 Tembaga $/MT LME 6.019,06 5.950,94 -68,12
2 Minggu 0,00 0 0,00000 0,00000 0,00000 2 Minggu 0,00 0 0,00000 0,00000 0,00000 Alumunium $/MT LME 2.112,03 2.083,59 -28,44
1 Bulan 25.000,00 1 2,30000 2,30000 2,30000 3 Minggu 0,00 0 0,00000 0,00000 0,00000 Minyak Mentah $/BBL Nymex 69,87 69,13 -0,74
3 Bulan 4.000,00 1 2,85000 2,85000 2,85000 1 Bulan 30.000,00 1 6,75000 6,75000 6,75000 Gas Alam $/mmBtu Nymex 2,82 2,81 -0,01
Keseluruhan 1.253.101,40 19 1,75000 2,95000 1,92946 Keseluruhan 8.340.000,00 118 5,20000 6,75000 5,41854 Kapas $/Ton Nymex 82,78 82,45 -0,33
CPO Ringgit/BBL Mdex 2.258,00 2.298,00 40,00
PUAB PAGI DN (Rp), Berdasarkan Jangka Waktu PUAB VALAS, Berdasarkan Jangka Waktu Karet $/Kg Mdex 1,51 1,51 0,00
Jangka Waktu Volume Frekuensi Tertinggi Terendah Rata-Rata Jangka Waktu Volume Frekuensi Tertinggi Terendah Rata-Rata Kopi Cent/LB NYBOT 97,75 97,75 0,00
() () Tertimbang () () () Tertimbang () Kakao $/Ton NYBOT 2.335,00 2.335,00 0,00
Intraday 0,00 0 0,00000 0,00000 0,00000 Intraday 0,00 0 0,00000 0,00000 0,00000
Beras $/CWT CBBOT 10,83 10,82 -0,01
Overnight 1.920.000,00 19 5,30000 5,50000 5,39948 Overnight 314.500,00 29 1,87000 1,96000 1,93474
2-4 Hari 1.700.000,00 20 5,45000 5,50000 5,49559 2-4 Hari 37.500,00 2 1,95000 1,95000 1,95000 Jagung cent/bu CBOT 368,25 368,75 0,50
1 Minggu 2.820.000,00 41 5,75000 6,25000 6,06401 1 Minggu 10.000,00 1 2,00000 2,00000 2,00000 Gula Cent/lb NYBOT 10,64 10,62 -0,02
2 Minggu 500.000,00 7 6,40000 6,45000 6,40700 2 Minggu 0,00 0 0,00000 0,00000 0,00000 Keterangan bursa berjangka: CBOT: Chicago Board of Trade, CME: Chicago Mercantile Exchange, NYBOT: New
3 Minggu 0,00 0 0,00000 0,00000 0,00000 3 Minggu 0,00 0 0,00000 0,00000 0,00000 York Board of Trade, MDEX: Bursa Malaysia Derivative Berhad, LIFFE: London International Financial Futures
1 Bulan 0,00 0 0,00000 0,00000 0,00000 1 Bulan 0,00 0 0,00000 0,00000 0,00000 Exchage, LME: London Merchantile Exchange, NYMEX: New York Mechantile Exchange, IPE: International Petroleum
Keseluruhan 6.940.000,00 87 5,30000 6,45000 5,76563 Keseluruhan 362.000,00 32 1,87000 2,00000 1,93812 Exchange.
DATA PASAR 
Kontan Kamis, 6 September 2018

Saham 5 September 2018


REKAPITULASI PERDAGANGAN MENURUT TIPE INVESTOR 10 SAHAM TERAKTIF (NILAI) BROKER PEMBORONG BLUE CHIP INDEKS BURSA REGIONAL
Investor Domestik Investor Asing Total Kode Sebelum Penutupan ∆ ∆ (%) Frekuensi Volume Nilai Saham Broker Nama Broker Frek Volume Nilai Indeks Sebelum Tertinggi Terendah Penutupan ∆ ∆ (%)
Volume Nilai Volume Nilai Volume Nilai BBRI 3.110 2.930 -180 -5,79 17.939 212.574.400 628,5 M BBCA CG Citigroup Sekuritas Indonesia 1.076 2.671.500 63.919.537.500 Dow Jones Index 25.964,820 25.971,770 25.805,949 25.952,481 -12,34 -0,05
Buy 9.290.559.074 6.069.987.266.710 1.157.510.230 2.630.173.255.910 10.448.069.304 8.700.160.522.620 TLKM 3.420 3.270 -150 -4,39 15.207 183.864.900 605,1 M HMSP PD Indo Premier Sekuritas 1.041 4.393.300 16.149.884.000 Nasdaq 8.109,540 8.109,540 8.042,140 8.091,250 -18,29 -0,23
Sell 9.136.914.972 5.192.624.166.644 1.311.154.332 3.507.536.355.976 10.448.069.304 8.700.160.522.620 BBCA 24.750 24.000 -750 -3,03 8.660 19.121.700 457,6 M BBRI CG Citigroup Sekuritas Indonesia 927 21.497.400 63.430.535.000 S&P 500 Index 2.901,520 2.900,180 2.885,130 2.896,720 -4,8 -0,17
Net 153.644.102 877.363.100.066 -153.644.102 -877.363.100.066 ASII 7.075 6.775 -300 -4,24 7.459 52.098.900 354,1 M TLKM CG Citigroup Sekuritas Indonesia 2.185 48.407.300 159.381.211.000 Hang Seng Index 27.973,340 27.861,990 27.208,340 27.243,850 -729,49 -2,61
BMRI 6.575 6.325 -250 -3,8 6.622 41.919.300 264,6 M UNVR DB Deutsche Sekuritas Indonesia 986 631.000 26.162.440.000 Nikkei 225 Index 22.696,900 22.692,250 22.570,520 22.580,830 -116,07 -0,51
KINERJA INDEKS-INDEKS SAHAM BBNI
PGAS
7.500
2.000
7.075 -425
1.885 -115
-5,67
-5,75
5.832
11.201
32.498.800
112.454.700
232,0 M
215,1 M
BMRI
ASII
BK
KK
J.P. Morgan Sekuritas Indonesia
Phillip Sekuritas Indonesia
548 5.978.900 37.759.075.000
463 7.083.100 48.401.770.000
FTSE 100 Index
Australian all Ordinaries Index
7.504,600
6.426,600
7.535,120
6.421,000
7.437,650
6.384,600
7.457,860
6.389,900
-46,74
-36,7
-0,62
-0,57
Indeks Sebelum Tertinggi Terendah Penutupan ∆ ∆ (%) Kapitalisasi Pasar PTBA 4.000 3.790 -210 -5,25 8.515 53.173.400 202,2 M GGRM CG Citigroup Sekuritas Indonesia 1.162 445.700 31.527.935.000 Strait Times Index 3.210,510 3.208,810 3.151,830 3.156,280 -54,23 -1,69
IHSG 5.905,301 5.868,776 5.621,604 5.683,501 -221,8 -3,76 6.438.342.158.413.410 UNTR 33.500 32.450 -1.050 -3,13 6.284 6.227.000 199,7 M BBNI CG Citigroup Sekuritas Indonesia 317 4.255.400 30.549.547.500 Taiwan Weighted 11.021,380 11.058,060 10.989,930 10.995,130 -26,25 -0,24
LQ45 931,654 922,584 880,174 890,539 -41,115 -4,41 4.057.492.656.710.740 POOL 4.690 4.610 -80 -1,71 382 38.729.300 180,2 M UNTR YU CGS-CIMB Sekuritas Indonesia 786 1.185.600 37.657.252.500 Seoul Composite Index 2.315,720 2.315,430 2.288,010 2.291,770 -23,95 -1,03
JII 642,451 636,546 605,631 612,564 -29,887 -4,65 1.909.647.510.629.750
Papan Utama 1.660,689 1.649,296 1.576,097 1.594,963 -65,726 -3,96 5.657.228.797.882.460 10 SAHAM TERAKTIF (VOLUME) BROKER PENJUAL BLUECHIP REKAPITULASI PERDAGANGAN SAHAM BEI
Papan Pengembangan 992,466 991,515 965,866 970,162 -22,304 -2,25 760.313.306.829.136 Kode Sebelum Penutupan ∆ ∆ (%) Frekuensi Volume Nilai Saham Broker Nama Broker Frek Volume Nilai
RIMO 133 131 -2 -1,5 1.245 1.057.542.000 139,2 M BBCA MS Morgan Stanley Sekuritas Indonesia 766 1.921.400 46.032.550.000 Jenis Pedagangan Frekuensi Volume Nilai
Industri Dasar 798,195 793,694 752,457 766,339 -31,856 -3,99 598.113.102.554.099 MYRX 130 129 -1 -0,77 1.076 506.642.700 65,1 M HMSP DB Deutsche Sekuritas Indonesia 1.023 5.204.100 19.056.986.000 Perdagangan Saham 429.300 10.498.497.004 8,7 T
Aneka Industri 1.209,326 1.192,333 1.150,632 1.162,177 -47,149 -3,9 344.245.805.806.446 TRAM 216 206 -10 -4,63 4.815 374.253.100 78,3 M BBRI AK UBS Sekuritas Indonesia 2.851 41.402.800 121.723.899.000 Pasar Reguler 428.229 7.198.276.400 7,3 T
Barang Konsumsi 2.423,940 2.415,957 2.298,806 2.322,873 -101,067 -4,17 1.305.742.441.948.690 IIKP 250 232 -18 -7,2 782 262.588.300 61,8 M TLKM CS Credit Suisse Sekuritas Indonesia 3.000 40.777.500 134.063.090.000 Pasar Tunai 0 0 0.000
Properti Estate 442,029 441,367 420,608 425,011 -17,018 -3,85 364.218.131.616.376 BKSL 114 105 -9 -7,89 4.918 254.424.200 26,8 M UNVR ZP Maybank Kim Eng Sekuritas 938 791.100 32.795.900.000 Pasar Negosiasi 1.071 3.300.220.604 1,5 T
Infrastruktur 1.012,414 1.007,482 962,568 973,223 -39,191 -3,87 665.249.428.273.968 BUMI 224 212 -12 -5,36 3.583 241.541.800 51,6 M BMRI ML Merrill Lynch Sekuritas Indonesia 802 5.732.300 36.148.667.500 Pasar Tutup Sendiri 0 0 0.000
BBRI 3.110 2.930 -180 -5,79 17.939 212.574.400 628,5 M ASII CG Citigroup Sekuritas Indonesia 2.162 11.473.700 77.796.807.500 Perdagangan HMETD 0 0 0.000
Keuangan 1.072,390 1.063,123 1.023,124 1.034,395 -37,995 -3,54 1.941.795.931.826.610 Perdagangan Waran 1.013 132.638.800 15,8 M
Pertanian 1.617,138 1.617,138 1.547,888 1.576,283 -40,855 -2,53 101.358.994.594.363 SRIL 344 344 0 0 3.357 210.622.600 72,4 M GGRM RX Macquarie Sekuritas Indonesia 1.251 630.900 44.541.550.000
TLKM 3.420 3.270 -150 -4,39 15.207 183.864.900 605,1 M BBNI CG Citigroup Sekuritas Indonesia 1.734 4.973.600 35.479.917.500 Total 430.313 10.631.135.804 8,7 T
Perdagangan 839,031 836,380 801,651 810,990 -28,041 -3,34 696.761.929.173.674 NUSA-W 124 128 4 3,23 259 120.633.800 14,7 M UNTR BK J.P. Morgan Sekuritas Indonesia 1.169 1.668.200 53.441.637.500
Pertambangan 1.929,734 1.920,192 1.831,422 1.858,465 -71,269 -3,69 420.856.392.619.185
SAHAM PALING UNTUNG BROKER TERAKTIF (NILAI) SAHAM LQ45 TERMURAH
CROSSRATE Kode Sebelum Penutupan Frek Volume Nilai PBV PER
Kode Sebelum Penutupan ∆ ∆ (%) Frekuensi Volume Nilai Broker Nama Broker Frek Volume Nilai WSKT 1.865 1.770 6.022 32.838.900 58,2 M 0,92 4,01
Kode USD AUD EUR GBP HKD INR JPY KRW SGD THB TWD KPAL-W 142 178 36 25,35 9 5.100 1,1 J YP Mirae Asset Sekuritas Indonesia 105.534 1.093.997.800 905,7 M SRIL 344 344 3.357 210.622.600 72,4 M 1,01 4,35
AUD 1,3944 - 1,6141 1,7859 0,1777 0,0195 0,0125 0,0013 1,0107 0,0425 0,0453 AKSI 675 840 165 24,44 122 226.200 188,0 J CG Citigroup Sekuritas Indonesia 34.029 188.666.300 790,5 M AKRA 3.530 3.330 5.476 23.123.800 77,5 M 1,36 5,97
CAD 1,3176 0,9445 1,5253 1,6876 0,1679 0,0184 0,0119 0,0012 0,9551 0,0402 0,0428 SHID 2.300 2.800 500 21,74 17 5.900 16,7 J CC MANDIRI SEKURITAS 55.046 717.774.400 707,3 M INDY 3.070 2.810 7.030 31.274.300 88,9 M 0,89 6,66
CHF 0,9743 0,6984 1,1279 1,2479 0,1242 0,0136 0,0088 0,0009 0,7063 0,0297 0,0316 DART 210 250 40 19,05 16 76.800 19,2 J YU CGS-CIMB Sekuritas Indonesia 30.549 347.023.100 664,1 M WSBP 382 360 3.564 65.418.700 23,9 M 1,31 6,92
CNY 6,8338 4,8985 7,9109 8,7528 0,8706 0,0953 0,0613 0,0061 4,9535 0,2081 0,2217 APII 158 184 26 16,46 2 1.200 220.800 DB Deutsche Sekuritas Indonesia 36.620 209.248.700 592,9 M LPPF 7.075 6.525 4.081 7.145.600 46,3 M 8,15 7,08
EPMT 1.900 2.060 160 8,42 39 17.500 35,1 J BK J.P. Morgan Sekuritas Indonesia 20.886 171.890.100 584,4 M PTBA 4.000 3.790 8.515 53.173.400 202,2 M 3,37 8,48
EUR 0,8637 0,6191 - 1,1062 0,1101 0,0121 0,0078 0,0008 0,6261 0,0263 0,0281 TUGU 2.840 3.050 210 7,39 34 154.000 468,3 J AK UBS Sekuritas Indonesia 22.833 162.363.600 575,4 M
GBP 0,7807 0,5596 0,9037 - 0,0995 0,0109 0,007 0,0007 0,5659 0,0238 0,0254 BBNI 7.500 7.075 5.832 32.498.800 232,0 M 1,31 8,87
BSIM-W3 73 78 5 6,85 31 169.800 13,6 J PD Indo Premier Sekuritas 66.352 541.138.700 545,9 M BBTN 2.650 2.480 4.987 54.228.900 134,7 M 1,17 9,22
HKD 7,8491 5,6263 9,0862 10,0532 - 0,1094 0,0704 0,007 5,6895 0,239 0,2546 HDTX 206 220 14 6,8 5 1.700 372.800 ZP Maybank Kim Eng Sekuritas 20.948 284.813.500 539,9 M ELSA 358 330 4.412 94.409.600 31,6 M 0,76 9,43
IDR 1.4928 10.700 1.7281 19.120 1.902 208 134 13 10.821 454 484 BMSR 154 164 10 6,49 1 100 16.400 CS Credit Suisse Sekuritas Indonesia 17.637 146.578.800 481,1 M
INR 71,77 51,445 83,081 91,923 9,143 - 0,643 0,064 52,022 2,185 2,328 SAHAM PALING RUGI BROKER TERAKTIF (VOLUME) SAHAM LQ45 TERMAHAL
JPY 111,61 80 129,2 142,95 14,22 1,55 - 0,1 80,9 3,4 3,62 Kode Sebelum Penutupan ∆ ∆ (%) Frekuensi Volume Nilai Broker Nama Broker Frek Volume Nilai Kode Sebelum Penutupan Frek Volume Nilai PBV PER
KRW 1.122,14 804,35 1.298,99 1.437,24 142,96 15,63 10,05 - 813,38 34,16 36,39 TMPO 194 152 -42 -21,65 3 4.900 927.200 YP Mirae Asset Sekuritas Indonesia 105.534 1.093.997.800 905,7 M INTP 16.625 16.325 2.287 2.023.100 32,4 M 2,69 84,59
MYR 4,1488 2,9739 4,8027 5,3138 0,5286 0,0578 0,0372 0,0037 3,0073 0,1263 0,1346 RIGS 358 282 -76 -21,23 1.254 13.584.200 4,0 M XA NH Korindo Sekuritas Indonesia 5.212 1.037.783.900 185,9 M BKSL 114 105 4.918 254.424.200 26,8 M 0,58 52,5
NZD 1,5247 1,0929 1,765 1,9528 0,1943 0,0213 0,0137 0,0014 1,1052 0,0465 0,0495 ATIC 945 780 -165 -17,46 11 7.300 5,8 J CP Valbury Sekuritas Indonesia 17.854 1.020.158.200 394,5 M UNVR 43.975 41.600 6.202 2.782.700 116,1 M 63,32 44,97
PHP 53,704 38,495 62,168 68,784 6,842 0,748 0,481 0,048 38,927 1,635 1,742 LCKM 332 276 -56 -16,87 18 445.800 128,7 J CC MANDIRI SEKURITAS 55.046 717.774.400 707,3 M INCO 3.490 3.190 5.317 17.344.900 56,3 M 1,19 37,53
SAR 3,7508 2,6886 4,342 4,8041 0,4779 0,0523 0,0337 0,0034 2,7188 0,1142 0,1217 SRAJ 200 168 -32 -16 85 968.200 165,0 J PD Indo Premier Sekuritas 66.352 541.138.700 545,9 M HMSP 3.820 3.650 5.014 18.981.400 69,5 M 15,34 34,76
SGD 1,3786 0,9882 1,5959 1,7658 0,1757 0,0193 0,0124 0,0013 - 0,042 0,0448 VIVA 169 142 -27 -15,98 443 9.174.200 1,4 M YJ Lotus Andalan Sekuritas 14.017 518.881.200 232,4 M BRPT 1.705 1.610 2.096 14.179.400 22,3 M 1,01 27,29
JKSW 69 58 -11 -15,94 61 254.700 15,6 J HD KGI Sekuritas Indonesia 3.188 370.153.000 107,7 M SMGR 9.275 8.850 3.370 7.104.000 62,6 M 1,71 26,98
THB 32,83 23,533 38,004 42,049 4,182 0,457 0,294 0,029 23,797 - 1,065 DWGL 101 85 -16 -15,84 365 1.265.200 108,9 J YU CGS-CIMB Sekuritas Indonesia 30.549 347.023.100 664,1 M BBCA 24.750 24.000 8.660 19.121.700 457,6 M 4,32 25,92
TWD 30,804 22,08 35,659 39,454 3,924 0,429 0,276 0,027 22,328 0,938 - TNCA 150 127 -23 -15,33 138 492.300 63,7 J NI BNI Sekuritas 27.759 336.434.800 284,3 M BSDE 1.180 1.100 2.540 31.504.100 34,9 M 0,71 25,58
USD - 0,7168 1,1576 1,2808 0,1274 0,014 0,009 0,0009 0,7249 0,0305 0,0325 GDST 171 145 -26 -15,2 23 85.700 14,1 J FS Yuanta Sekuritas Indonesia 4.645 319.122.400 113,0 M KLBF 1.270 1.210 3.896 27.718.200 33,6 M 4,06 23,27

UNITLINK
PT ASURANSI ALLIANZ LIFE INDONESIA 4 September 2018 3 September 2018 PT. HEKSA SOLUTION INSURANCE 4 September 2018 3 September 2018 PT. ASURANSI JIWA MEGA INDONESIA 4 September 2018 3 September 2018
Jual Beli Jual Beli Heksalink Balance 1.019,5580 1.020,7043 Mega Amanah Link Balance Fund 1.007,5719 1.013,1654
Smartlink Rupiah Balanced Fund 3.364,5400 3.196,3100 3.381,8200 3.212,7300 Heksalink Equity 941,3606 946,5174 Mega Amanah Link Equity Fund 936,4656 948,0255
Smartlink Rupiah Balanced Plus Fund 1.873,4100 1.779,7400 1.888,4700 1.794,0500 Heksalink Fixed 962,4655 968,3150 Mega Amanah Link Fixed Income Fund 1.022,4306 1.026,5659
Smartlink Rupiah Deposit Fund 1.312,7900 1.247,1500 1.312,7100 1.247,0700 Mega Prima Link Amanah Balanced Fund 961,3301 966,1749
Smartlink Rupiah Equity Fund 2.804,2800 2.664,0700 2.830,3500 2.688,8300 PT A.J. SEQUIS LIFE 4 September 2018 3 September 2018 Mega Prima Link Balanced Fund 1.094,8160 1.099,6484
Smartlink Rupiah Fixed Income Fund 3.458,1100 3.285,2000 3.472,8300 3.299,1900 Rupiah Cash Fund 1.751,4215 1.751,2627 Mega Prima Link Equity Fund 1.105,1540 1.115,2668
Smartlink Guardia Dana Pendapatan Tetap 1.195,1600 1.135,4000 1.195,0500 1.135,3000 Rupiah Dynamic Fund 1.053,7045 1.053,7067 Mega Prima Link Fixed Income Fund 961,9193 965,9630
Smartlink Rupiah Money Market Fund 3.052,0600 2.899,4600 3.051,8000 2.899,2100 Rupiah Equity Fund 1.075,7310 1.085,4200 Mega Prima Link Liquid Fund 1.107,4646 1.107,4954
Smartlink Dollar Managed Fund 2,0399 1,9379 2,0623 1,9592 Rupiah Managed Fund 1.125,4234 1.133,1911 Mega Prima Link Protected Fund 1.303,0889 1.306,0106
Smartwealth Equity Infrastructure Fund 1.426,7700 1.355,4300 1.446,2900 1.373,9800 Rupiah Stable Fund 1.166,8841 1.171,2933 ASURANSI JIWA SINARMAS MSIG 4 September 2018 3 September 2018
Smartwealth Equity IndoAsia Fund 1.489,7800 1.415,2900 1.496,8200 1.421,9800 Syariah Rupiah Balanced Fund 1.087,1771 1.094,3788 Simas Aggressive 1.507,09910 1.530,98930
Smartwealth Equity IndoAsia Fund(USD) 0,1009 0,0958 0,1017 0,0967 USD Stable Fund 178,9800 179,2400 Simas Dynamic 1.182,28260 1.190,15430
Smartwealth Equity Small Medium Capital Fund 1.143,2000 1.086,0400 1.153,1200 1.095,4600 Simas Fixed Income 1.239,79720 1.239,67810
Smartwealth Equity Performa Fund 1.692,1500 1.607,5400 1.704,8200 1.619,5800 PT. ASURANSI JIWA ADISARANA WANAARTHA 4 September 2018 3 September 2018
Smartwealth Equity IndoConsumer Fund 1.172,8800 1.114,2400 1.174,4800 1.115,7600 Wal Balanced Fund 1.272,6225 1.280,6199 PT GREAT EASTERN LIFE INDONESIA 4 September 2018 3 September 2018
Smartwealth Equity IndoGlobal Fund 1.194,8100 1.135,0700 1.203,3100 1.143,1400 Wal Cash Fund 1.118,1303 1.117,9887 GreatLink USD Fixed Income Fund 1,1324 1,1342
Smartwealth Liquiflex LQ45 1.019,8100 968,8200 1.027,5400 976,1600 Wal Equity Fund 2.103,5320 2.128,1440 GreatLink Balanced Fund 2.598,2122 2.615,5857
Allisya Rupiah Balanced Fund 2.138,9900 2.032,0400 2.158,9900 2.051,0400 Wal Fix Income Fund 1.313,5125 1.319,3150 GreatLink Bond Fund 2.186,7675 2.197,1720
Allisya Rupiah Equity Fund 1.683,0600 1.598,9100 1.704,8800 1.619,6400 Wal Surety Fund 1.230,7662 1.240,3277 GreatLink USD Bond Fund 1,0818 1,0836
Allisya Rupiah Fixed Income Fund 1.895,8000 1.801,0100 1.905,5200 1.810,2400 Wal Syariah Balance Fund 888,7504 902,8434 GreatLink Cash Fund 1.801,6298 1.802,0822
Allisya Rupiah Money Market Fund 1.818,4100 1.727,4900 1.818,2300 1.727,3200 Wal Syariah Equity Fund 933,5166 940,7167 GreatLink Dynamic Fund 3.206,1268 3.231,2822
Smartlink MyTiger Aggressive Fund 902,6100 857,4800 914,7100 868,9700 Wal Syariah Fix Fund 1.008,6648 1.008,5607 GreatLink Equity Fund 3.466,6404 3.493,9013
Allisya MyIslamic Progressive New Opportunity Fund 906,4500 861,1300 920,8900 874,8500 Wal Syariah Fix Income Fund 948,4353 950,5565 GreatLink Fixed Income Fund 2.141,5750 2.151,8206
Smartwealth Rupiah Equity Rotation Fund 1.072,8400 1.019,2000 1.084,3900 1.030,1700 GreatLink Money Market Fund 1.270,2062 1.270,5252
Smartwealth Dollar Equity Global Investa Fund 1,0362 0,9844 1,0378 0,9859 GreatLink Optimum Fund 2.730,4458 2.748,5559
PT ASURANSI CIGNA 4 September 2018 3 September 2018 GreatLink Premier Bond Fund 1.153,6798 1.159,0116
PT ASURANSI ALLIANZ LIFE INDONESIA 4 September 2018 3 September 2018 Cigna Money Market 1.957,7501 1.958,2289 GreatLink Premier Dynamic Capital Fund 1.094,0741 1.106,5790
Smartwealth Balanced Fund 1.883,82 1.897,84 Cigna Fixed Income 2.156,3237 2.166,2706 GreatLink Premier Equity Fund 1.260,4402 1.273,9965
Smartwealth Equity Fund 2.407,98 2.435,28 Cigna Equity 2.747,1035 2.776,4910 GreatLink Premier Equity Maxima Fund 892,2536 902,3609
Smartwealth Fixed Income Fund 1.583,81 1.585,70 Cigna Dynamic Click 1.185,1383 1.190,8449 GreatLink Supreme Bond Fund 1.202,9432 1.208,5080
Smartwealth Money Market Fund 1.598,05 1.597,92 Cigna Equity Growth Fund 1.139,5364 1.151,7299 GreatLink Supreme Equity Fund 994,2473 1.004,9508
Smartwealth Sectoral Equity Fund 837,83 842,88 Cigna Equity Value Fund 1.014,1435 1.025,4656
Group Link Equity Fund 1.425,62 1.441,09 Cigna Equity Small Mid Cap Fund 1.048,6905 1.060,4603 MNC LIFE ASSURANCE 3 September 2018 31 Agustus 2018
Group Link Fixed Income Fund 1.618,68 1.625,75 Cigna Balanced Dynamic Fund 1.378,4828 1.387,6159 MNC Dinamis IDR 1.550,8300 1.550,9700
Group Flexi Account Jamsostek Fund 1.819,72 1.821,02 Cigna Equity Growth Fund III 1.167,8068 1.181,0003 MNC Aman IDR 916,7700 949,9200
Group Link Money Market Fund 1.641,69 1.641,49 Cigna Equity Growth Fund II 1.068,1556 1.081,0777 MNC Berimbang IDR 1.525,7100 1.543,1000
Smartlink USD MaxWealth 1 1,0061 1,0082 Cigna Money Market Liquid Fund 1.009,3497 1.009,5966 MNC Konservatif Syariah IDR 1.896,1900 1.896,3300
Cigna Bond Solid Fund 1.163,0822 1.168,6228 MNC Pasti IDR 1.227,6200 1.227,6200
5 September 2018 4 September 2018 Cigna Bond Secure Fund II 1.055,1331 1.055,0276 MNC Aktif IDR 1.297,7100 1.304,7200
PT ASURANSI JIWA MANULIFE INDONESIA Jual Beli Jual Beli Cigna Investa Fund 983,7857 993,1145 MNC Serasi IDR 1.117,2700 1.126,3900
Pro- Invest Rupiah Fund 3.787,0300 3.800,8800 Cigna Syariah Fund 964,8437 970,3713 PT AVRIST ASSURANCE 4 September 2018 3 September 2018
Pro- Invest US$ Fund 1,5985 1,5988 Avrist Link Access IDR Fund 3.894,7000 3.894,2100
MANULIFE DANA EKUITAS 9.044,3265 8.863,4400 9.139,3265 8.956,5400 PT. CENTRAL ASIA FINANCIAL 4 September 2018 3 September 2018 Avrist Link Advised IDR Fund 3.600,9200 3.627,8900
MANULIFE DANA EKUITAS USD 0,9925 0,972651 1,0073 0,987138 CAF Flexy Link Bond Fund 1.275,3798 1.278,0490 Avrist Link Aggressive IDR Fund 3.276,9000 3.310,6300
MANULIFE PEND. TETAP KORP. 2.382,4184 2.334,7700 2.389,3776 2.341,5900 CAF Flexy Link Equity Fund 1.143,0310 1.156,2941 Avrist Link Assured IDR Fund 2.957,1100 2.968,8300
MANULIFE PEND. TETAP NEGARA 2.449,0204 2.400,0400 2.455,7245 2.406,6100 CAF Flexy Link Mixed Fund 1.188,3981 1.197,5286 Avrist Link Assured USD Fund 1,48785 1,4936
MANULIFE PEND. TETAP DOLLAR 1,3636 1,3363 1,3691 1,3417 CAF Flexy Link Money Market Fund 879,9101 880,1431 Avrist Link Growth Fund 6.691,0100 6.743,6500
MANULIFE DANA PASAR UANG 1.857,9694 1.820,8100 1.857,9898 1.820,8300 Avrist Link Moderate Fund 4.707,8800 4.744,3600
MANULIFE DANA BERIMBANG 2.128,9388 2.086,3600 2.146,0306 2.103,1100 PTCHUBB LIFE INSURANCE INDONESIA 4 September 2018 3 September 2018 Avrist Link Secured IDR Fund 2.648,7900 2.648,9700
M D EKUITAS INDONESIA - CHINA 1.771,4796 1.736,0500 1.786,7959 1.751,0600 CHUBB RUPIAH SYARIAH BALANCED FUND 1.152,2000 1.161,7100 Avrist Link Treasure Plus USD Fund 1,56579 1,56598
M D EKUITAS INDONESIA - CHINA USD 0,1194 0,117 0,1210 0,1186 CHUBB RUPIAH EQUITY FUND 3.062,3100 3.097,2200 Avrist Link Prime Invest 001B Fund 3.042,5300 3.047,4900
M D EKUITAS INDONESIA - INDIA 1.638,3400 1.605,5732 1.657,7308 1.624,5762 CHUBB RUPIAH MANAGED FUND 2.344,3300 2.369,8300 Avrist Link Prime Invest 001b Fund (Hwm) 3.070,4300 3.070,4300
M D EKUITAS INDONESIA - INDIA USD 0,1104 0,108192 0,1123 0,110014 CHUBB RUPIAH STABLE FUND 1.583,8800 1.596,1300 Avrist Link Prime Invest 002b Fund 2.853,9900 2.858,8200
MANULIFE DANA EKUITAS SYARIAH 2.526,2857 2.475,7600 2.561,0306 2.509,8100 CHUBB RUPIAH EQUITY FUND II 915,7000 930,0400 Avrist Link Prime Invest 002b Fund (Hwm) 2.881,8900 2.881,8900
MANULIFE DANA BERIMBANG SYARIAH 1.646,9592 1.614,0200 1.661,5612 1.628,3300 CHUBB RUPIAH EQUITY FUND III 1.052,9700 1.070,0200 Avrist Link Prime Invest 003b Fund 2.482,2100 2.486,9800
MANULIFE DANA EKUITAS OPTIMA SYARIAH 1.132,7755 1.110,1200 1.148,2551 1.125,2900 CHUBB RUPIAH EQUITY FUND IV 941,7600 955,4000 Avrist Link Prime Invest 003b Fund (Hwm) 2.508,9100 2.508,9100
MANULIFE DANA PASAR UANG SYARIAH 1.279,7551 1.254,1600 1.279,6224 1.254,0300 CHUBB RUPIAH MONEY MARKET FUND 1.537,0200 1.542,7900 Avrist Link Asya Equity IDR Fund 3.263,4000 3.309,8200
MANULIFE DANA EKUITAS SMALL-MID CAPITAL 1.110,1471 1.087,9441 1.128,3693 1.105,8019 CHUBB RUPIAH SYARIAH BOND FUND 1.053,0700 1.111,5000 Avrist Link Asya Cash IDR Fund 3.627,6000 3.627,0900
MANULIFE DANA EKUITAS SMALL-MID CAPITAL USD 0,6651 0,651761 0,6782 0,664591 CHUBB RUPIAH SYARIAH EQUITY FUND I 899,5400 920,2200 Avrist Link Asya Balanced IDR Fund 2.531,7400 2.550,3000
MANULIFE DANA EKUITAS INDO - DEVELOPED MARKET 1.252,6531 1.227,6000 1.268,0102 1.242,6500 CHUBB RUPIAH SYARIAH EQUITY FUND II 877,4600 900,2300
MANULIFE DANAPRIMA DINAMIS - AGRESIF 1.216,0918 1.191,7700 1.228,2959 1.203,7300 CHUBB USD STABLE FUND 1,0855 1,0873 PT ASURANSI SIMAS JIWA 4 September 2018 3 September 2018
MANULIFE DANA EKUITAS DINAMIS - MODERAT 1.124,1122 1.101,6300 1.132,8061 1.110,1500 CHUBB GLOBAL EQUITY FUND (SYARIAH) 1,1954 1,1990 Asuransi Simas Tasyakur Fixed Fund 1.032,2075 1.040,3227
Manulife Dana Ekuitas Asia Pasifik - IDR 17.342,9184 16.996,0600 17.257,7755 16.912,6200 Simas Balance Fund 1.267,6917 1.280,9365
Manulife Dana Ekuitas Asia Pasifik - USD 1,1687 1,1453 1,1687 1,1453 Simas Equity Fund 1.503,0831 1.520,1846
PT A.J. CENTRAL ASIA RAYA 4 September 2018 3 September 2018 Simas Fund Rupiah 1.658,4376 1.666,2882
Manulife-Schroder Dana Ekuitas Premier 933,7959 915,1200 942,5714 923,7200 CARLINK PRO-FIXED 3.394,9010 3.396,7670 SIMAS JIWA CAMPURAN UTAMA 934,7197 941,7405
CARLINK PRO-FLEXY 1.376,0360 1.389,8390 SIMAS JIWA FUND DOLLAR 0,9224 0,9243
PT ASURANSI TAKAFUL KELUARGA 4 September 2018 3 September 2018 CARLINK PRO-MIXED 2.916,3360 2.937,4820
Takafulink Ahsan 1.007,8648 1.014,5255 SIMAS JIWA INVESTA MAXIMA FUND 1.074,8069 1.085,4888
CARLINK PRO-SAFE 2.591,6570 2.591,2090 Simas Stabil Fund 1.038,3299 1.055,1435
Takafulink Alia 1.957,4821 1.976,0931
Takafulink Istiqomah 1.817,1767 1.823,6144 Wealth Maxima Mixed 1.605,3967 1.622,2831
Takafulink Mizan - Syariah Investa Link 1.371,4310 1.380,9400 ASTRA AVIVA LIFE 4 September 2018 3 September 2018
Aviva Balanced 1.324,7200 1.335,5900 PT AXA FINANCIAL INDONESIA 4 September 2018 3 September 2018
Aviva Fixed Income 1.307,4300 1.312,8000 MaestroLink Fixed Income Plus 2.346,2907 2.352,8704
PT AIA FINANCIAL 5 September 2018 4 September 2018 MaestroLink Cash Plus 2.168,2487 2.168,8019
AIA Financial IDR Cash Syariah Fund 1.444,7441 1.446,0148 Aviva Fixed Income Dollar 1,08719 1,08882
Aviva Growth 1.283,5100 1.297,7100 MaestroLink Equity Plus 5.819,9385 5.882,9965
AIA Financial-Dana Berkah Fund 1.756,5695 1.756,3813 MaestroLink Fixed Income Plus (US$) 1,3500 1,3573
AIA Financial-USD Fixed Income Fund 2,59783 2,61296 Aviva Secure 1.415,9000 1.415,8900
AVA Asian Opportunities Fund 1.190,0100 1.198,6000 MaestroLink Balanced 3.141,8604 3.159,9450
AIAF USD ONSHORE EQUITY FUND 0,85497 0,89893 Maestro Equity Syariah 1.365,4194 1.384,8048
PT AIA FINANCIAL 4 September 2018 3 September 2018 AVA Balanced Dollar Fund 1,05813 1,0618
AVA Balanced Plus Fund 1.145,9100 1.153,1700 Maestro Balance Syariah 1.434,1538 1.440,2600
AIA Financial IDR Balanced Syariah Fund 1.465,76450 1.482,19250 MaestroLink Dynamic 1.602,8540 1.620,1035
IDR China India Indonesia Equity Fund 1.755,25710 1.772,94720 AVA European Opportunities Fund 1.268,5600 1.277,8700
AVA Fixed Income Dollar Fund 1,01893 1,02039 MaestroLink Aggressive Equity 657,3115 668,2961
PT AIA FINANCIAL - DYNAMIC SYARIAH 1.021,09190 1.032,18400 Maestro Progressive Equity Syariah 1.098,5282 1.113,5321
AIA Financial IDR Equity Syariah Fund 1.072,32710 1.088,14150 AVA Fixed Income Plus Fund 1.259,4400 1.263,6000
AVA Growth Plus Fund 1.160,9700 1.170,8100 MaestroLink MaxiAdvantage 965,3180 965,7400
PT AIA FINANCIAL - GROWTH EQUITY SYARIAH 956,39350 968,37430
AIA FINANCIAL - IDR PRIME EQUITY FUND 1.107,78580 1.118,88550 AVA Infrastructure Opportunities Fund 954,7000 965,5300 PT ASURANSI JIWA GENERALI INDONESIA 4 September 2018 3 September 2018
AIA FINANCIAL - IDR PRIME FIXED INCOME FUND 1.210,34520 1.215,57870 AVA Small Cap Equity Fund 1.080,5000 1.093,4900 Generali Equity Syariah 926,3600 933,7300
AIA Financial-IDR Equity Fund 14.537,72320 14.700,58800 AVA Secure Fund 1.219,9000 1.219,8700 Generali Money Market Syariah 1.002,8600 1.002,5600
AIA Financial-Money Market Fund 1.842,66270 1.841,91500 AVA Dynamic Fund 1.051,2300 1.054,0800 Generali Equity 2.346,5700 2.371,9000
AIA Financial-IDR Fixed Income Fund 3.495,84980 3.511,57760 Generali Fixed Income 9.999,9999 9.999,9999
USD Global Growth Opportunity Equity Fund 1,14125 1,1439 PT SUN LIFE FINANCIAL INDONESIA 4 September 2018 3 September 2018 Generali Money Market 1.567,4800 1.567,3600
USD PRIME GLOBAL EQUITY FUND 1,00109 1,00638 SLFI Hasanah Equity Fund 1.588,0100 1.605,9700 Generali Equity I 1.275,0100 1.286,0700
USD PRIME EMERGING MARKET EQUITY FUND 0,81584 0,8219 SLFI Aggressive Multi Plus Fund 2.447,5800 2.471,0400 Generali Fixed Income I 1.422,7500 1.436,0400
AIA Financial - IDR Balanced Fund 1.893,3704 1.911,4478 SLFI Salam Equity Fund 1.235,7100 1.252,2300 Generali Money Market I 1.404,0700 1.403,6800
SLFI Salam Balanced Fund 1.527,2200 1.535,7500 Generali Equity II 1.228,8000 1.239,1400
4 September 2018 3 September 2018 SLFI Maxi Fund 1 1.296,3700 1.300,7800 Generali Fixed Income II 1.723,9600 1.730,3800
PT AXA MANDIRI FINANCIAL SERVICES Beli Jual Beli Jual SLFI Xtra Prima Fund 2.127,2300 2.134,6700 Generali Money Market II 1.298,5200 1.298,3700
Active Money 169,2731 177,7368 170,5836 179,1128 SLFI Xtra Progressive Fund 1.688,2700 1.688,4100 Generali Equity IV 996,9900 1.006,3300
Syariah Active Money 152,8189 160,4598 153,8759 161,5697 SLFI Xtra Aggressive Fund 1.920,3100 1.942,0900 Generali Fixed Income IV 1.187,9200 1.193,8300
Advanced Commodity Syariah Rupiah 80,5543 84,5820 81,9535 86,0512 SLFI Xtra Dynamic Fund 1.659,4300 1.667,5000 Generali Money market IV 1.233,1800 1.233,1200
Mandiri Amanah Equity Syariah Rupiah 111,5280 117,1044 113,0487 118,7011 SLFI Aggressive Fund 13.853,4400 14.002,9000 Generali Equity V 1.038,6600 1.048,6900
Attractive Money 162,2292 170,3407 164,0423 172,2444 SLFI Moderate Fund 7.931,4300 7.981,3700 Generali Fixed Income V 1.207,0500 1.215,7600
Syariah Attractive Money 138,8160 145,7568 140,7672 147,8056 SLFI Conservative Fund 3.174,6800 3.187,0400 Generali Money market V 1.250,1200 1.249,9900
Dynamic Money 938,9544 985,9021 947,8200 995,2110 SLFI Maxi USD Fund 2,7508 2,7583 Generali Equity VIII 936,7500 945,9900
Excellent Equity 63,3910 66,5606 64,4448 67,6670 SLFI Maxi Fund 3 1.203,5300 1.206,4100 Generali Fixed Income VIII 929,9200 933,1300
Fixed Money 210,7938 221,3335 211,7164 222,3022 SLFI Maxi Fund 4 1.230,9300 1.233,5400 Generali Money Market VIII 1.006,9900 1.006,9300
Money Market 169,4219 177,8930 169,4220 177,8931 SLFI Salam Amanah 971,9400 978,2200 4 September 2018 3 September 2018
Progressive Money 582,6794 611,8134 586,7133 616,0490 CSL-LINK BERIMBANG 1.523,9000 1.535,5600 PT ASURANSI JIWASRAYA(Persero) Jual Beli Jual Beli
Protected Money Rupiah 97,4928 102,3674 97,5496 102,4271 CSL - LINK PASAR UANG 1.479,0000 1.478,9100 Js Link Balanced Fund 2.349,4782 2.361,7268 2.361,7268 2.378,6177
Secure Money 282,7708 296,9093 283,9571 298,1550 CSL-LINK EKUITAS 1.456,5100 1.473,5600 Js Link Equity Fund 2.337,2909 2.364,6989 2.364,6989 2.390,4330
Secure Money US$ 13,1268 13,7831 13,1325 13,7891 CSL - LINK EKUITAS SYARIAH 1.457,2000 1.477,0900 Js Link Fixed Income Fund 1.549,3068 1.559,3407 1.559,3407 1.568,7800
Prime Equity 99,6163 104,5971 100,6851 105,7194 CSL-LINK PREMIER I 1.284,6500 1.287,4500
3 September 2018 31 Agustus 2018 CSL-LINK PREMIER II 1.254,5400 1.257,1400
PT ASURANSI JIWA RECAPITAL 4 September 2018 3 September 2018
Balanced Offshore US$ 10,3148 10,3148 10,3151 10,3151 CSL-LINK PREMIER III 1.225,3900 1.228,4800 Jual Beli Jual Beli
Equity Offshore USD 10,5934 10,5934 10,5935 10,5935 CSL - LINK PREMIER IV 1.183,9800 1.190,9900 Relife Investlink Equity Fund 1.082,3195 1.093,7814 1.093,7814 1.099,5393
CSL - LINK PREMIER V 1.184,3100 1.190,2700 Relife Investlink Fixed Fund 2.030,7058 2.030,7108 2.030,7108 2.030,7525
PT EQUITY LIFE INDONESIA 4 September 2018 3 September 2018 CSL - LINK PREMIER VI 1.195,1300 1.200,9300 Relife Primelink Balanced Fund 2.020,9513 2.034,1684 2.034,1684 2.049,3208
Stable Link 5.486,1493 5.492,1334 CSL-LINK PREMIER VII 1.206,3700 1.215,0700 Relife Primelink Equity Fund 2.288,5544 2.317,6898 2.317,6898 2.344,2067
Safe Link Plus 2.445,4407 2.446,9096 CSL - LINK PREMIER VIII 1.151,3700 1.159,4300 Relife Primelink Fixed Fund 1.536,7308 1.536,7308 1.536,7308 1.536,9374
Steady Fund 3.615,2077 3.624,2708 CSL - LINK PREMIER IX 1.010,1300 1.013,9800
CSL-LINK PREMIER X 1.268,8400 1.275,4800 PT. Asuransi BRI Life 4 September 2018 3 September 2018
Steady Fund USD 0,181638 0,182021 Darlink Aman 1.130,6475 1.130,9320
Managed Fund 2.603,7986 2.621,4655 CSL - LINK DINAMIS 1.101,0800 1.110,8200
SLFI MAXIMA CAPITAL 987,0800 999,3700 Darlink Stabil 1.168,1568 1.173,6171
Equity Fund 1.488,5723 1.503,9796 Darlink Dinamis 1.191,2039 1.199,8548
Balanced Fund 1.121,9096 1.123,1985 Darlink Agresif 1.231,9318 1.241,6708
PT. BNI LIFE INSURANCE 4 September 2018 3 September 2018 Darlink Amanah 938,0113 950,0858
PT ASURANSI JIWA SINARMAS MSIG 4 September 2018 3 September 2018 B-Life Link Dana Stabil 1.971,0500 1.973,3600 Darlink Aman Syariah 1.016,4667 1.016,4132
Ekalink Super Aggressive Fund 1.532,3520 1.547,6930 B-Life Link Dana Selaras 2.010,0200 2.014,9400 Darlink Stabil Syariah 1.008,3201 1.008,9130
Ekalink Super Dynamic Fund 1.535,6470 1.544,9170 B-Life Link Dana Maxima 1.826,0500 1.843,2800 Darlink Dinamis Syariah 954,9407 960,2693
Ekasejahtera Secure Fund 1.375,8070 1.375,6244 B-Life Link Dana Cemerlang 2.021,0100 2.020,5700 Darlink Agresif Syariah 900,9789 912,4515
Ekalink Aggressive Fund 2.264,2100 2.280,8400 B-Life Link Dana Kombinasi 1.792,3100 1.793,6200
Ekalink Dynamic Fund 1.804,1900 1.813,7600 B-Life Link Dana Aktif 2.004,1000 2.010,9500 PT Zurich Topas Life 4 September 2018 3 September 2018
Ekalink Fixed Income Fund 1.088,4100 1.088,4100 B-Life Spectra Link Dana Stabil Plus 1.750,8600 1.752,9300 Zurichlink Rupiah Money Market 1.261,3800 1.261,7200
B-Life Spectra Link Dana Selaras Plus 1.932,7800 1.937,5400 Zurichlink Rupiah Fixed Income 1.148,9700 1.154,4700
PT A.J. CENTRAL ASIA RAYA 4 September 2018 3 September 2018 B-Life Spectra Link Dana Maxima Plus 2.114,3200 2.134,2400 Zurichlink Rupiah Flexible 1.259,1700 1.267,5800
Century Pro-Fixed 2.390,7820 2.390,2870 B-Life Spectra Link Dana Mapan 1.105,8900 1.105,3600 Zurichlink Rupiah Equity 1.283,4400 1.293,3200
Century Pro-Mixed 2.101,2440 2.125,2480 B-Life Dana Agresif 918,7900 925,2300 Zurichlink Amani Equity Fund 688,4800 700,5100
B-Life Dana Mantap 1.228,0800 1.231,9900 PT ASURANSI JIWASRAYA (Persero) 4 September 2018 3 September 2018
PT AJ CENTRAL ASIA RAYA 4 September 2018 3 September 2018 B-Life Dana Mantap 2 1.338,3000 1.338,3100 JS Link Pendapatan Tetap 1.251,6656 1.256,2681
Carlisya Pro Fixed 1.674,1010 1.673,8270 B-Life Dana Mantap 3 1.300,1500 1.300,9000 JS Link Berimbang 1.145,8598 1.156,9032
Carlisya Pro Mixed 2.091,5790 2.104,1290 B-Life Dana Mantap 4 1.282,3800 1.282,1400 JS Link Ekuitas 1.092,6207 1.103,0731
Carlisya Pro Safe 1.489,2040 1.488,9630 B-Life Dana Mantap 5 1.315,7900 1.315,2800 JS Link Pasar Uang 1.227,1516 1.227,1282
B-Life Dana Mantap 6 1.241,3600 1.241,2500 JS Link Guardian 75 845,5693 848,2371
PT PRUDENTIAL LIFE ASSURANCE 5 September 2018 4 September 2018 B-Life Dana Mantap 7 1.174,8500 1.178,2900 JS Link Guardian 85 858,0095 857,9751
PRUlink Rupiah Cash Fund 3.532,4500 3.535,0000 B-Life Dana Mantap 8 1.167,2900 1.166,5200
PRUlink Rupiah Fixed Income Fund 5.245,0000 5.295,4800 B-Life Dana Mantap 9 1.234,0000 1.233,3000 PT ASURANSI JIWA TASPEN 4 September 2018 3 September 2018
PRUlink US Dollar Fixed Income Fund 3,18684 3,20795 B-Life Dana Mantap 10 1.264,6500 1.263,9700 Taspen Link Equity Fund 1.148,4196 1.148,4133
PRUlink Rupiah Managed Fund 8.600,2500 8.770,1700 B-Life Dana Mantap 11 1.256,3000 1.255,4200 Taspen Link Fixed Income Fund 996,8318 996,8263
PRUlink Rupiah Managed Fund plus 2.747,0200 2.828,1600 B-Life Dana Mantap 12 1.255,2200 1.254,4200 Taspen Link Balanced Fund 1.105,0468 1.105,0407
PRUlink Rupiah Equity Fund plus 1.118,2900 1.166,7200 B-Life Spectra Link Dana Secure USD 1,3034 1,3084 Taspen Link Money Market Fund 996,8318 996,8263
PRUlink Rupiah Value Discovery Equity Fund 1.016,0900 1.060,2300 B-Life Syariah Fixed Income 1.941,5800 1.940,9500
PRUlink Rupiah Indonesia Greater China Equity Fund 1.340,5300 1.383,2800 B-Life Syariah Balance 1.014,9600 1.022,1300
PT FWD LIFE INDONESIA 4 September 2018 3 September 2018
PRUlink US Dollar Indonesia Greater China Equity Fund 0,08981 0,09321 FWD SPrInt Balanced Fund 3.584,6900 3.609,2900
B-Life Link Syariah Equity 846,8500 855,4100 FWD SPrInt Equity Fund 37.395,5700 37.751,5500
PRUlink Rupiah Infrastructure & Consumer Equity Fund 1.092,6300 1.139,6200
PRUlink US Dollar Infrastructure & Consumer Equity Fund 0,07079 0,07429 FWD SPrInt Fixed Income Fund 1.108,2200 1.108,5300
PT Panin Dai-Ichi Life 4 September 2018 3 September 2018 FWD SPrInt Money Market Fund 1.318,4800 1.318,8000
PRUlink US Dollar Global Emerging Markets Equity Fund 0,90196 0,90547 Panin Rp Cash Fund 2.639,0300 2.638,6700
PRUlink Rupiah Global Emerging Markets Equity Fund 13.018,8000 13.070,5700 FWD SPrInt USD Bond Fund 1,4559 1,4583
Panin USD Cash Fund 0,14212 0,14211 FWD Balanced Fund Syariah 991,0200 996,7800
PRUlink US Dollar Global Low Volatility Equity Fund 1,04339 1,0473 Panin Rp Managed Fund 5.763,0300 5.803,8700
PRUlink Rupiah Global Low Volatility Equity Fund 15.310,0500 15.304,7400 FWD Equity Fund Syariah 948,8100 961,8900
Panin USD Managed Fund 0,22598 0,22665 FWD Dana Berimbang Global Syariah 1.047,0300 1.048,7500
PRUlink Rupiah Equity Fund 14.354,5200 14.968,6400 Panin Rp Equity Fund 13.509,5900 13.636,8800
PRUlink Syariah Rupiah Cash & Bond Fund 1.842,5500 1.850,6000 PT FWD LIFE INDONESIA 3 September 2018 31 Agustus 2018
Panin Rp Fixed Income Fund 1.805,1600 1.813,0000 FWD World Equity Fund 1.017,1900 1.025,4000
PRUlink Syariah Rupiah Managed Fund 2.099,0400 2.151,4800 Panin Special Balanced Fund 1.084,9000 1.094,2900
PRUlink Syariah Rupiah Equity Fund 1.929,5200 2.019,3300 FWD Asia Fixed Income Fund 1.026,5300 1.029,4000
Panin Special Equity Fund 992,5300 1.002,3000
PRUlink Syariah Rupiah Infrastructure & Consumer Equity Fund 918,5800 959,5800 Panin Syariah Rp Cash Fund 2.119,1700 2.118,9100 4 September 2018 3 September 2018
PRUlink Syariah Rupiah Asia Pacific Equity Fund 1.271,8600 1.262,5600 ASURANSI JIWA SINARMAS MSIG Jual Beli Jual Beli
Panin Syariah Rp Managed Fund 2.092,4300 2.104,3400
Panin Syariah Rp Equity Fund 2.348,4900 2.379,7200 Excellink Balance Dollar Fund 0,9735 0,9248 0,9794 0,9304
PT ASURANSI JIWA MANULIFE INDONESIA 5 September 2018 4 September 2018 Panin MUL Rp Conservative Fund 2.100,3100 2.109,0800 Excellink Balance Fund 1.087,5259 1.033,1496 1.093,2799 1.038,6159
Jual Beli Jual Beli Panin MUL Rp Moderate Fund 2.713,2500 2.729,8000 Excellink Balance Fund Syariah 1.026,7237 975,3875 1.033,0546 981,4019
Signature Link-Adventurous 13.170,0842 12.511,5800 13.326,3474 12.660,0300 Panin MUL Rp Aggressive Fund 2.987,7100 3.012,2700 Excellink Equity Fund 1.095,5008 1.040,7258 1.105,0287 1.049,7773
Signature Link-Balanced 7.354,7053 6.986,9700 7.414,0632 7.043,3600 Panin MUL USD Aggressive Fund 12,97320 13,00740 Excellink Equity Fund Syariah 887,5883 843,2089 898,7023 853,7672
Panin MUL USD Moderate Fund 12,34460 12,37630 Excellink Stabile Dollar Fund 1,0526 1,0000 1,0526 1,0000
AJB BUMIPUTERA 1912 4 September 2018 3 September 2018 Excellink Stabile Fund 1.105,2145 1.049,9538 1.107,7358 1.052,3490
BPLINK DANA PRESTASI 1.303,5022 1.310,5554 Excellink Stabile Fund Syariah 1.189,7584 1.130,2705 1.190,6334 1.131,1017
BPLINK DANA TERPADU 1.208,4089 1.216,7588 PT ASURANSI JIWA SINAR MAS MSIG 4 September 2018 3 September 2018 Simas Balance Dollar Fund 0,9408 0,8938 0,9482 0,9008
BPLINK DANA EKUITAS 1.213,3855 1.224,7898 Excellink - Aggressive Fund 3.367,4650 3.397,3990
Excellink - Cash Fund 1.026,1440 1.026,1350 Simas Balance Fund 1.198,1999 1.138,2899 1.206,0196 1.145,7186
BPLINK DANA LIKUID 1.474,5587 1.474,5203 Simas Balance Fund Syariah 1.053,7693 1.001,0808 1.061,6138 1.008,5331
BPLINK DANA PRESTASI SYARIAH IDR 1.252,1946 1.253,2072 Excellink - Dynamic 3.424,2540 3.444,3870
Excellink - Dynamic Dollar Fund 1,0652 1,0733 Simas Equity Fund 1.408,0740 1.337,6703 1.430,6459 1.359,1136
BPLINK DANA TERPADU SYARIAH IDR 1.123,1592 1.141,8920 Simas Equity Fund Syariah 1.199,9751 1.139,9763 1.219,3463 1.158,3790
BPLINK DANA EKUITAS SYARIAH IDR 1.062,2582 1.061,7277 Excellink - Fixed Income Fund 3.191,5280 3.203,1170
Excellink - Secure Dollar Income Fund 1,0599 1,0603 Simas Stabile Dollar Fund 0,9649 0,9167 0,9648 0,9166
BPLINK DANA LIKUID SYARIAH IDR 1.141,6365 1.141,4624 Simas Stabile Fund 1.154,6507 1.096,9182 1.154,5304 1.096,8039
Excellink Aggressive Syariah 1.448,0330 1.468,3751
Excellink Cash Fund Syariah 1.028,4640 1.028,3450 Simas Stabile Fund Syariah 1.105,7096 1.050,4241 1.107,8846 1.052,4904
PT COMMONWEALTH LIFE 4 September 2018 3 September 2018
Investra Balanced Syariah 1.530,12290 1.538,87780 Excellink Dynamic Syariah 1.727,7257 1.740,5124 PT ASURANSI JIWA SINARMAS MSIG 4 September 2018 3 September 2018
Investra Dynamic Strategic Fund 1.171,77690 1.175,23080 Excellink Equity Bakti Peduli 991,6800 1.001,4590 Arthalink Aggressive 1.461,6194 1.472,7517
Investra Equity Dynamic Fund 1.692,47590 1.712,84700 Excellink Fixed Income Syariah 1.122,8512 1.123,3963 Arthalink Dynamic 1.951,2823 1.957,4550
Investra Equity Syariah 1.760,85850 1.782,68890 PT TOKIO MARINE LIFE INSURANCE INDONESIA 4 September 2018 3 September 2018
Investra Investra Balanced Progressive Fund 3.654,42510 3.674,39940 ASURANSI JIWA TUGU MANDIRI 4 September 2018 3 September 2018 TM Cash Fund 1.215,5309 1.215,4587
Investra Investra Bond Fund 2.646,82420 2.658,87720 TM Equity Fund Investasi Syariah 976,9775 984,2788 TM Equity Asian Fund 1.096,0988 1.104,9308
Investra Investra Equity Fund 4.937,61400 4.987,37790 TM Link Equity Fund 1.197,8591 1.207,5473 TM Equity Indonesian Fund 1.108,8656 1.121,3191
Investra Investra Money Market Fund 1.965,41710 1.965,29040 TM Link Managed Fund 1.298,8519 1.312,1231 TM Equity Optima Fund 1.025,6803 1.035,4376
Investra USD Balanced Fund 0,8640 0,8731 TM Link Stable Fund 1.467,7107 1.484,9514 TM Equity Aggressive Fund 1.126,5049 1.139,1937
Platinum Bond Fund 1.077,75330 1.082,75300 TM Fixed Income Indonesian Fund 1.058,2196 1.060,6071
Platinum Dynamic Strategic Fund 1.209,77760 1.213,46530 PT. HANWHA LIFE INSURANCE INDONESIA 4 September 2018 3 September 2018 TM IDR Liquid Fund 1.005,8216 1.005,8585
Platinum Equity Dynamic Fund 1.093,59060 1.106,24550 HLI-Balanced 1.095,1715 1.103,7045 TM Balanced Fund 1.173,2371 1.181,0094
Platinum Equity Fund 1.136,41610 1.147,27010 HLI-CASH FUND 1.031,4223 1.031,4149 TM Bond Fund 1.139,5973 1.144,9210
Platinum Money Market Fund 1.278,21420 1.278,13130 HLI-Equity 1.225,3083 1.237,2717 TM Equity Fund 1.185,8395 1.195,1382
COMM AUD Balance Fund 1,2483 1,2585 HLI-Fixed 1.163,4451 1.172,0975 TM syBond Fund 2.233,0897 2.234,3976
Comm Link Dynamic Strategic Fund 1.134,69100 1.138,19960 TM syCash Fund 2.846,9736 2.846,6736
COMM Link Money Market Fund 1.065,03840 1.064,91580 4 September 2018 3 September 2018 TM syEquity Fund 2.612,5796 2.637,3729
COMM USD Balanced Fund 0,9918 0,9924 PT AXA FINANCIAL INDONESIA Beli Jual Beli Jual TM syManaged Fund 1.673,3355 1.691,9902
COMM USD Bond Fund 0,9721 0,9729 AFI Secure Money US$ 13,9360 14,6328 14,0109 14,7114 TM USD Managed Fund 1,03264 1,03445
COMM USD Equity Fund 1,0297 1,0292 AFI Money Market 167,9006 176,2956 167,9008 176,2958
CommLink Aggressive Fund 2.422,89700 2.444,72920 PT Bhinneka Life Indonesia 5 September 2018 4 September 2018
AFI Secure Money 284,5757 295,8045 285,7697 300,0582 BHINNEKA INVESTA EQUITY FUND 912,7600 979,2700
CommLink Aggressive Plus Fund 1.486,80370 1.502,71570 AFI Progressive Money 713,5703 749,2488 718,5078 754,4332
CommLink Conservative Fund 1.600,71120 1.605,89130 AFI Dynamic Money 1.246,4221 1.311,8932 1.261,5100 1.324,5855
4 September 2018 3 September 2018
CommLink Moderate Fund 2.215,41410 2.226,64560 BHINNEKA INVESTA BALANCE FUND 1.081,940 1.071,150
AFI Syariah Dynamic 141,6275 148,7089 144,2242 151,4354 BHINNEKA LINK CASH FUND IDR 1.064,420 1.064,440
COMM IDR Growth Portfolio 978,28280 990,04890 AFI Syariah Progressive 165,5706 173,8491 166,2806 174,5946
COMM IDR Income Portfolio 1.092,20000 1.097,25580 BHINNEKA BOND FUND IDR 968,950 974,390
COMM IDR Value Portfolio 1.080,97440 1.092,61390 BHINNEKA BALANCED FUND IDR 1.020,850 1.028,000
PT AXA LIFE INDONESIA 3 September 2018 31 Agustus 2018 BHINNEKA EQUITY FUND IDR 972,900 973,070
PT. ASURANSI JIWA SYARIAH AMANAHJIWA GIRI ARTHA 4 September 2018 3 September 2018 Beli Jual Beli Jual
ALI Dynamic Money 1.280,7100 1.344,7500 1.279,7300 1.343,7200 PT ASURANSI JIWA SINARMAS MSIG 4 September 2018 3 September 2018
Artha Agressif 1.000,6738 1.015,0476 PT. AJ. Sinarmas MSIG - Stable Fund Rupiah II 1.484,5125 1.487,0857
Artha Selaras 908,5503 917,5857 ALI Progressive Money 722,5200 758,6400 728,4000 764,8200
ALI Secure Money 281,7000 295,7900 282,7700 296,9100 PT ASURANSI JIWA CENTRAL ASIA RAYA 4 September 2018 3 September 2018
PT Capital Life Indonesia 4 September 2018 3 September 2018 CARLINK PRO ULTIMATE BALANCE 1.022,6900 1.022,5400
Capital Managed Fund 1.254,2300 1.244,2000 PT Pacific Life Insurance 4 September 2018 3 September 2018 CARLINK PRO ULTIMATE EQUITY 1.022,6500 1.022,4900
Capital Link Equity 997,4800 1.005,5900 Pacific Protected Fund 1.027,5588 1.027,6269 CARLINK PRO ULTIMATE FIXED 1.026,8700 1.026,6400
10 DATA PASAR
Kontan Kamis, 6 September 2018

INDIKATOR PERDAGANGAN SAHAM DI BEI Saham 5 September 2018


Kode Seb Ttg Trd Pnt +/- +/-(%) Frek Vol Nilai PER EPS PBV Kode Emiten Seb Ttg Trd Pnt +/- +/-(%) Frek Vol Nilai PER EPS PBV
PERTANIAN SSTM Sunson Textile Manufacture Tbk 550 550 416 550 0 0 4 10.300 5.645.600 25 22 2,86
Perkebunan STAR Star Petrochem Tbk. 79 79 77 77 -2 -2,53 55 2.256.300 177.068.900 0 0 0,75
AALI Astra Agro Lestari Tbk 13.250 13.150 12.625 13.000 -250 -1,89 1.081 2.949.200 38.182.260.000 15,95 815 1,32 TFCO Tifico Fiber Indonesia Tbk 680 680 680 680 0 0 0 0 0 26,15 26 0,8
ANDI Andira Agro Tbk. 800 805 710 780 -20 -2,5 501 2.481.800 1.844.240.500 0 0 0 TRIS Trisula International Tbk. 302 302 292 300 -2 -0,66 55 6.337.000 1.868.715.800 42,86 7 0,88
ANJT Austindo Nusantara Jaya Tbk. 1.300 1.300 1.200 1.200 -100 -7,69 12 9.100 11.742.000 600 2 0,71 UNIT Nusantara Inti Corpora Tbk 300 300 300 300 0 0 1 100 30.000 30 10 0,09
BWPT Eagle High Plantations Tbk 208 208 186 194 -14 -6,73 2.677 103.279.000 20.149.456.600 194 1 0,97 Alas Kaki
DSNG Dharma Satya Nusantara Tbk. 394 394 390 390 -4 -1,02 20 495.300 194.891.200 15,6 25 1,19 BATA Sepatu Bata Tbk 590 570 540 565 -25 -4,24 18 24.400 13.374.000 10,46 54 1,21
GOLL Golden Plantation Tbk. 50 50 50 50 0 0 7 700 35.000 -1,72 -29 0,21 BIMA Primarindo Asia Infrastr. Tbk 62 62 55 59 -3 -4,84 146 242.700 13.882.000 3,93 15 -0,43
GZCO Gozco Plantations Tbk 61 61 57 58 -3 -4,92 314 14.804.200 863.208.700 -1,41 -41 0,25 Kabel
JAWA Jaya Agra Wattie Tbk. 167 169 169 169 2 1,2 2 400 67.600 -3,6 -47 0,87 IKBI Sumi Indo Kabel Tbk 274 272 258 258 -16 -5,84 15 101.000 26.584.200 9,21 28 0,33
LSIP PP London Sumatra Indonesia Tbk 1.325 1.325 1.235 1.295 -30 -2,26 2.810 23.308.700 29.737.413.500 19,62 66 1,08 JECC Jembo Cable Company Tbk 6.675 6.675 6.675 6.675 0 0 0 0 0 10,19 655 1,79
MAGP Multi Agro Gemilang Plantation Tbk. 50 50 50 50 0 0 0 0 0 -50 -1 0,77 KBLI KMI Wire & Cable Tbk 272 274 248 260 -12 -4,41 478 5.405.200 1.379.712.600 9,63 27 0,58
MGRO Mahkota Group Tbk. 380 380 368 368 -12 -3,16 144 768.400 286.993.600 -36,8 -10 3,29 KBLM Kabelindo Murni Tbk 246 260 228 228 -18 -7,32 11 4.500 1.082.000 57 4 0,33
PALM Provident Agro Tbk. 272 272 250 252 -20 -7,35 50 74.100 18.774.200 0 0 1,08 SCCO Supreme Cable Manufacturing Co 9.400 9.375 9.375 9.375 -25 -0,27 1 500 4.687.500 8,86 1058 0,7
SGRO Sampoerna Agro Tbk 2.310 2.330 2.320 2.320 10 0,43 12 5.700 13.246.000 24,68 94 1,1 VOKS Voksel Electric Tbk 194 190 176 182 -12 -6,19 26 126.000 22.760.800 15,17 12 0,9
SIMP Salim Ivomas Pratama Tbk. 505 510 486 490 -15 -2,97 693 8.713.100 4.308.436.700 70 7 0,42 Elektronik
SMAR SMART Tbk 4.300 4.290 4.200 4.200 -100 -2,33 2 200 849.000 -32,06 -131 1,06 JSKY Sky Energy Indonesia Tbk. 880 880 860 860 -20 -2,27 22 91.900 79.887.000 33,08 26 4,43
SSMS Sawit Sumbermas Sarana Tbk. 1.270 1.285 1.245 1.265 -5 -0,39 1.136 57.241.700 72.157.576.500 18,6 68 2,8 PTSN Sat Nusapersada Tbk 310 316 280 300 -10 -3,23 58 221.400 65.639.400 7,69 39 0,7
TBLA Tunas Baru Lampung Tbk 1.150 1.135 980 1.095 -55 -4,78 3.410 25.484.200 27.231.185.500 8,36 131 1,42 Lainnya
UNSP Bakrie Sumatra Plantations Tbk 234 228 214 220 -14 -5,98 50 245.400 54.468.800 -0,45 -489 -0,51 AMIN Ateliers Mecaniques D Indonesie Tbk. 318 318 316 318 0 0 2 9.700 3.084.400 12,72 25 1,84
Perikanan GMFI Garuda Maintenance Facility Aero Asia T 220 220 208 212 -8 -3,64 234 1.690.500 358.723.800 10,1 21 1,31
DSFI Dharma Samudera Fishing In Tbk 100 100 92 96 -4 -4 208 2.656.800 251.342.500 19,2 5 1,08 KPAL Steadfast Marine Tbk. 414 414 400 406 -8 -1,93 76 533.100 213.367.200 -81,2 -5 2,28
Lainnya KRAH Grand Kartech Tbk. 2.720 2.710 2.690 2.690 -30 -1,1 16 22.100 59.651.000 -56,04 -48 25,62
BISI BISI International Tbk 1.410 1.410 1.320 1.410 0 0 45 179.300 246.922.000 235 6 2,22 PROPERTI DAN REAL ESTATE
INDUSTRI DASAR DAN KIMIA Properti & Real Estate
Semen APLN Agung Podomoro Land Tbk. 151 152 140 144 -7 -4,64 536 9.626.300 1.396.858.800 24 6 0,24
INTP Indocement Tunggal Prakasa Tbk 16.625 16.500 15.500 16.325 -300 -1,8 2.287 2.023.100 32.353.215.000 84,59 193 2,69 ARMY Armidian Karyatama Tbk. 306 306 290 302 -4 -1,31 154 37.331.700 11.269.772.000 37,75 8 2,11
SMBR Semen Baturaja (Persero) Tbk. 2.650 2.680 2.450 2.500 -150 -5,66 123 126.500 318.729.000 500 5 7,27 ASRI Alam Sutera Realty Tbk. 314 314 286 288 -26 -8,28 1.566 33.158.400 9.756.752.200 5,43 53 0,62
SMCB Holcim Indonesia Tbk 955 950 850 905 -50 -5,24 481 2.951.200 2.608.963.500 -6,42 -141 1,04 BAPA Bekasi Asri Pemula Tbk 118 118 103 107 -11 -9,32 182 1.401.900 153.372.600 9,73 11 0,57
SMGR Semen Indonesia (Persero) Tbk 9.275 9.275 8.500 8.850 -425 -4,58 3.370 7.104.000 62.620.507.500 26,98 328 1,71 BCIP Bumi Citra Permai Tbk. 94 95 84 89 -5 -5,32 494 14.307.000 1.258.854.000 3,3 27 0,33
WSBP Waskita Beton Precast Tbk. 382 380 356 360 -22 -5,76 3.564 65.418.700 23.875.288.400 6,92 52 1,31 BEST Bekasi Fajar Industrial Estate Tbk. 196 196 174 184 -12 -6,12 896 27.833.000 5.064.047.300 6,57 28 0,46
WTON Wijaya Karya Beton Tbk. 392 396 370 376 -16 -4,08 1.025 11.901.400 4.519.389.200 10,16 37 1,17 BIKA Binakarya Jaya Abadi Tbk. 208 197 180 187 -21 -10,1 8 2.600 487.400 -4,45 -42 0,17
Keramik, Perselen & Kaca BIPP Bhuwanatala Indah Permai Tbk 80 80 79 80 0 0 4 2.000 159.700 -16 -5 0,34
AMFG Asahimas Flat Glass Tbk 4.600 4.600 4.600 4.600 0 0 0 0 0 -50 -92 0,57 BKDP Bukit Darmo Property Tbk 62 59 59 59 -3 -4,84 3 600 35.400 -11,8 -5 0,83
ARNA Arwana Citramulia Tbk 354 352 336 342 -12 -3,39 115 423.200 146.343.400 18 19 2,48 BKSL Sentul City Tbk 114 112 102 105 -9 -7,89 4.918 254.424.200 26.766.732.400 52,5 2 0,58
IKAI Intikeramik Alamasri Inds. Tbk 157 159 140 153 -4 -2,55 1.731 90.582.700 13.894.581.100 10,2 15 4,14 BSDE Bumi Serpong Damai Tbk 1.180 1.175 1.080 1.100 -80 -6,78 2.540 31.504.100 34.914.102.500 25,58 43 0,71
KIAS Keramika Indonesia Assosiasi 100 100 100 100 0 0 0 0 0 -14,29 -7 1,09 COWL Cowell Development Tbk 635 635 605 615 -20 -3,15 201 215.900 133.544.000 -13,67 -45 2,94
MARK Mark Dynamics Indonesia Tbk. 1.750 1.750 1.735 1.745 -5 -0,29 230 829.400 1.444.590.500 18,18 96 6,9 CTRA Ciputra Development Tbk 810 810 735 750 -60 -7,41 1.671 21.372.900 16.281.567.500 39,47 19 0,9
MLIA Mulia Industrindo Tbk 930 930 910 910 -20 -2,15 31 45.800 42.032.000 6,89 132 0,65 DART Duta Anggada Realty Tbk 210 250 232 250 40 19,05 16 76.800 19.176.600 41,67 6 0,22
TOTO Surya Toto Indonesia Tbk 298 296 282 288 -10 -3,36 74 370.200 106.088.600 10,29 28 1,64 DILD Intiland Development Tbk 320 328 306 306 -14 -4,38 131 1.067.900 332.128.200 11,33 27 0,49
Logam & Sejenisnya DMAS Puradelta Lestari Tbk. 126 126 117 121 -5 -3,97 541 18.105.200 2.180.404.800 30,25 4 0,86
ALKA Alakasa Industrindo Tbk 326 324 322 322 -4 -1,23 2 400 129.000 4,03 80 1,65 DUTI Duta Pertiwi Tbk 5.450 5.450 5.450 5.450 0 0 0 0 0 10,94 498 1,14
ALMI Alumindo Light Metal Inds.Tbk 340 342 300 304 -36 -10,59 70 536.200 166.937.200 76 4 0,57 ELTY Bakrieland Development Tbk 50 50 50 50 0 0 1 1.000 50.000 0,35 141 0,22
BAJA Saranacentral Bajatama Tbk. 128 131 118 120 -8 -6,25 73 689.600 83.320.700 -3,24 -37 1,54 EMDE Megapolitan Developments Tbk. 258 258 256 258 0 0 32 47.200 12.140.000 21,5 12 1,07
BTON Betonjaya Manunggal Tbk 260 260 224 234 -26 -10 382 3.277.500 785.765.000 4,5 52 0,97 FMII Fortune Mate Indonesia Tbk 740 745 715 725 -15 -2,03 95 598.700 435.178.000 181,25 4 2,87
CTBN Citra Tubindo Tbk 4.400 4.400 4.400 4.400 0 0 0 0 0 733,33 6 2,32 FORZ Forza Land Indonesia Tbk. 920 930 905 925 5 0,54 155 4.321.900 3.975.441.000 462,5 2 6,56
GDST Gunawan Dianjaya Steel Tbk. 171 171 135 145 -26 -15,2 23 85.700 14.136.800 -24,17 -6 1,45 GAMA Gading Development Tbk. 50 50 50 50 0 0 0 0 0 0 0 0,45
INAI Indal Aluminium Industry Tbk 450 450 390 400 -50 -11,11 63 244.300 98.785.400 6,25 64 0,85 GMTD Gowa Makassar Tourism Dev. Tbk 15.750 15.750 15.750 15.750 0 0 0 0 0 27,44 574 2,19
ISSP Steel Pipe Industry of Indonesia Tbk. 75 75 68 69 -6 -8 406 11.400.200 796.162.700 9,86 7 0,17 GPRA Perdana Gapuraprima Tbk 97 100 88 89 -8 -8,25 266 3.943.500 362.241.900 22,25 4 0,36
JKSW Jakarta Kyoei Steel Works Tbk. 69 70 51 58 -11 -15,94 61 254.700 15.573.300 -8,29 -7 -0,02 GWSA Greenwood Sejahtera Tbk 140 135 134 134 -6 -4,29 2 500 67.100 7,44 18 0,15
JPRS Jaya Pari Steel Tbk 234 230 230 230 -4 -1,71 1 300 69.000 38,33 6 0,59 JRPT Jaya Real Property Tbk 570 565 530 565 -5 -0,88 112 381.600 213.470.000 8,83 64 1,28
KRAS Krakatau Steel (Persero) Tbk. 400 404 374 384 -16 -4 1.234 16.437.500 6.385.218.000 -16 -24 0,29 KIJA Kawasan Industri Jababeka Tbk 210 210 202 208 -2 -0,95 173 1.921.200 396.836.600 -9,04 -23 0,76
LION Lion Metal Works Tbk 615 610 605 605 -10 -1,63 12 21.400 12.947.500 14,07 43 0,68 LAND Trimitra Propertindo Tbk. 1.300 1.300 1.020 1.240 -60 -4,62 2.255 15.416.400 18.222.059.500 0 0 0
LMSH Lionmesh Prima Tbk 585 560 560 560 -25 -4,27 1 100 56.000 280 2 0,41 LCGP Eureka Prima Jakarta Tbk 124 125 115 118 -6 -4,84 295 22.654.000 2.636.838.600 0 0 0,41
NIKL Pelat Timah Nusantara Tbk. 2.090 2.180 1.705 1.810 -280 -13,4 814 490.500 936.422.500 -106,47 -17 7,9 LPCK Lippo Cikarang Tbk 1.875 1.875 1.765 1.875 0 0 359 1.460.300 2.683.863.000 4,04 464 0,17
PICO Pelangi Indah Canindo Tbk 260 258 238 254 -6 -2,31 13 25.000 6.006.200 8,19 31 0,5 LPKR Lippo Karawaci Tbk 350 358 324 324 -26 -7,43 900 10.274.700 3.448.502.200 14,09 23 0,25
TBMS Tembaga Mulia Semanan Tbk 1.070 1.070 1.070 1.070 0 0 0 0 0 4,86 220 0,69 MDLN Modernland Realty Ltd. Tbk 242 242 210 228 -14 -5,79 571 8.248.300 1.870.228.400 7,86 29 0,4
Kimia MKPI Metropolitan Kentjana Tbk 25.000 24.300 24.000 24.000 -1000 -4 2 600 14.490.000 20,37 1178 4,78
ADMG Polychem Indonesia Tbk 342 350 306 322 -20 -5,85 471 4.514.000 1.457.907.800 4,41 73 0,34 MMLP Mega Manunggal Property Tbk. 560 560 535 550 -10 -1,79 46 27.000 14.819.500 39,29 14 0,75
AGII Aneka Gas Industri Tbk. 560 565 555 560 0 0 100 781.200 437.246.500 20,74 27 0,5 MTLA Metropolitan Land Tbk. 410 392 382 392 -18 -4,39 4 51.100 20.028.200 6,43 61 0,95
BRPT Barito Pacific Tbk 1.705 1.675 1.510 1.610 -95 -5,57 2.096 14.179.400 22.323.391.000 27,29 59 1,01 MTSM Metro Realty Tbk 137 136 131 136 -1 -0,73 5 2.900 380.400 -8 -17 0,47
DPNS Duta Pertiwi Nusantara Tbk 330 328 328 328 -2 -0,61 1 1.600 524.800 10,58 31 0,4 MYRX Hanson International Tbk 130 130 126 129 -1 -0,77 1.076 506.642.700 65.122.085.700 64,5 2 1,42
EKAD Ekadharma International Tbk 725 735 700 720 -5 -0,69 32 34.400 24.724.500 6,15 117 0,72 MYRXP Hanson International Tbk (seri B) 50 50 50 50 0 0 0 0 0 0,34 145 0,01
ETWA Eterindo Wahanatama Tbk 88 85 81 82 -6 -6,82 9 77.500 6.344.500 -0,58 -141 -0,42 NIRO Nirvana Development Tbk. 90 91 89 90 0 0 43 6.754.200 607.858.100 -90 -1 0,55
INCI Intanwijaya Internasional Tbk 665 680 625 645 -20 -3,01 41 135.100 86.440.000 7,17 90 0,45 OMRE Indonesia Prima Property Tbk 1.790 1.790 1.790 1.790 0 0 0 0 0 -34,42 -52 0,79
MDKI Emdeki Utama Tbk. 370 376 350 370 0 0 33 412.500 144.460.600 20,56 18 0,89 PLIN Plaza Indonesia Realty Tbk 3.400 3.400 3.400 3.400 0 0 0 0 0 485,71 7 11,64
MOLI Madusari Murni Indah Tbk. 970 980 780 920 -50 -5,15 2.999 12.889.800 11.280.608.500 20,44 45 2,04 POLL Pollux Properti Indonesia Tbk. 1.840 1.815 1.750 1.795 -45 -2,45 52 557.300 1.003.053.500 598,33 3 13,5
SRSN Indo Acidatama Tbk 62 64 56 60 -2 -3,23 418 14.476.800 856.837.100 10 6 0,83 PPRO PP Properti Tbk. 123 123 110 111 -12 -9,76 1.403 28.969.100 3.275.489.800 18,5 6 1,29
TDPM Tridomain Performance Materials Tbk. 330 328 320 328 -2 -0,61 67 1.534.500 500.520.200 36,44 9 2,54 PWON Pakuwon Jati Tbk 515 515 490 500 -15 -2,91 2.348 38.195.200 19.075.438.700 10,64 47 1,75
TPIA Chandra Asri Petrochemical Tbk 5.050 5.150 4.900 4.950 -100 -1,98 1.308 2.918.700 14.692.726.500 21,9 226 3,68 RBMS Ristia Bintang Mahkotasejati T 114 117 99 102 -12 -10,53 826 14.658.000 1.536.547.100 0 0 0,39
UNIC Unggul Indah Cahaya Tbk 3.300 3.250 3.250 3.250 -50 -1,52 4 2.000 6.500.000 7,11 457 0,54 RDTX Roda Vivatex Tbk 6.400 6.400 6.400 6.400 0 0 0 0 0 6,12 1046 0,78
Plastik & Kemasan RISE Jaya Sukses Makmur Sentosa Tbk. 595 600 540 575 -20 -3,36 187 1.682.300 955.573.500 575 1 3,86
AKPI Argha Karya Prima Inds. Tbk 880 880 880 880 0 0 0 0 0 36,67 24 0,5 RODA Pikko Land Development Tbk 490 498 488 488 -2 -0,41 7 2.032.600 1.012.218.800 0 0 2,43
APLI Asiaplast Industries Tbk 95 93 84 84 -11 -11,58 12 47.700 4.049.000 -7 -12 0,53 SCBD Danayasa Arthatama Tbk. 2.700 2.700 2.700 2.700 0 0 0 0 0 112,5 24 2,03
BRNA Berlina Tbk 1.185 1.185 1.185 1.185 0 0 0 0 0 -10,3 -115 1,44 SMDM Suryamas Dutamakmur Tbk 133 145 121 141 8 6,02 210 824.000 110.853.200 20,14 7 0,27
FPNI Lotte Chemical Titan Tbk 141 140 131 135 -6 -4,26 202 4.600.400 610.059.500 13,5 10 0,53 SMRA Summarecon Agung Tbk 635 630 590 615 -20 -3,15 1.095 10.192.800 6.187.705.000 51,25 12 1,06
IGAR Champion Pacific Indonesia Tbk 390 380 380 380 -10 -2,56 1 400 152.000 8,26 46 0,79 TARA Sitara Propertindo Tbk. 930 930 905 915 -15 -1,61 4.798 42.292.600 38.774.944.000 0 0 8,71
IMPC Impack Pratama Industri Tbk. 980 985 975 975 -5 -0,51 38 335.900 328.906.000 75 13 3,68 Konstruksi Bangunan
IPOL Indopoly Swakarsa Industry Tbk. 100 100 93 94 -6 -6 64 1.434.600 136.362.600 10,44 9 0,26 ACST Acset Indonusa Tbk. 2.400 2.400 2.250 2.270 -130 -5,42 63 506.100 1.205.342.000 10,81 210 1,06
PBID Panca Budi Idaman Tbk. 1.145 1.140 1.120 1.120 -25 -2,18 112 1.200.300 1.354.985.500 7,62 147 1,53 ADHI Adhi Karya (Persero) Tbk 1.465 1.465 1.365 1.375 -90 -6,14 1.844 8.317.800 11.562.176.500 16,77 82 0,82
TALF Tunas Alfin Tbk. 312 312 312 312 0 0 0 0 0 10,76 29 0,54 CSIS Cahayasakti Investindo Sukses Tbk. 410 408 316 394 -16 -3,9 45 35.600 14.055.800 -28,14 -14 2,4
TRST Trias Sentosa Tbk 400 400 400 400 0 0 26 530.800 212.320.000 23,53 17 0,51 DGIK Nusa Konstruksi Enjiniring Tbk 50 50 50 50 0 0 5 600 30.000 25 2 0,35
YPAS Yanaprima Hastapersada Tbk 650 740 610 610 -40 -6,15 13 7.700 5.045.000 -55,45 -11 3,3 IDPR Indonesia Pondasi Raya Tbk. 800 800 800 800 0 0 0 0 0 50 16 1,33
Pakan Ternak JKON Jaya Konstruksi Manggala Prata 525 525 525 525 0 0 0 0 0 525 1 3,55
CPIN Charoen Pokphand Indonesia Tbk 4.750 4.930 4.520 4.590 -160 -3,37 5.630 15.621.900 72.834.964.000 15,45 297 4,37 MTRA Mitra Pemuda Tbk. 404 404 400 400 -4 -0,99 20 168.300 67.979.600 30,77 13 2,22
CPRO Central Proteina Prima Tbk 50 50 50 50 0 0 5 24.600 1.230.000 0,77 65 3,57 NRCA Nusa Raya Cipta Tbk. 390 386 372 384 -6 -1,54 79 1.361.300 516.256.600 8,93 43 0,83
JPFA JAPFA Tbk 2.140 2.170 1.905 2.020 -120 -5,61 3.034 9.700.000 19.766.555.500 10,69 189 2,48 PBSA Paramita Bangun Sarana Tbk. 670 670 670 670 0 0 0 0 0 10,63 63 1,84
MAIN Malindo Feedmill Tbk 1.245 1.255 1.050 1.205 -40 -3,21 3.897 26.378.500 30.785.248.000 11,16 108 1,48 PTPP PP (Persero) Tbk. 1.805 1.800 1.635 1.665 -140 -7,76 3.013 15.979.500 26.894.400.500 10,74 155 0,7
SIPD Sierad Produce Tbk 1.205 1.200 1.150 1.200 -5 -0,41 7 7.900 9.419.000 200 6 2,02 SSIA Surya Semesta Internusa Tbk 460 460 434 442 -18 -3,91 748 15.972.300 7.044.187.200 -18,42 -24 0,49
Kayu & Pengolahannya TOPS Totalindo Eka Persada Tbk. 910 910 860 865 -45 -4,95 1.250 12.360.200 10.785.272.000 216,25 4 20,6
SULI SLJ Global Tbk 124 124 115 115 -9 -7,26 115 4.796.300 567.247.700 9,58 12 9,58 TOTL Total Bangun Persada Tbk 610 610 585 600 -10 -1,64 162 675.000 399.488.500 8,33 72 2,14
TIRT Tirta Mahakam Resources Tbk 78 76 71 74 -4 -5,13 16 156.800 11.492.000 -0,97 -76 0,87 WEGE Wijaya Karya Bangunan Gedung Tbk. 232 232 208 214 -18 -7,76 914 15.234.200 3.311.004.000 5,63 38 1,11
Pulp & Kertas WIKA Wijaya Karya (Persero) Tbk 1.555 1.550 1.425 1.455 -100 -6,43 2.145 12.906.800 19.239.635.500 12,65 115 0,87
ALDO Alkindo Naratama Tbk. 680 680 680 680 0 0 0 0 0 14,47 47 1,56 WSKT Waskita Karya (Persero) Tbk. 1.865 1.850 1.710 1.770 -95 -5,09 6.022 32.838.900 58.249.973.500 4,01 441 0,92
FASW Fajar Surya Wisesa Tbk 7.725 7.700 7.300 7.350 -375 -4,85 909 832.300 6.185.792.500 20,7 355 5,14 PERDAGANGAN DAN JASA
INKP Indah Kiat Pulp and Paper Tbk 18.525 18.600 17.300 17.650 -875 -4,72 7.903 8.376.900 149.006.935.000 9,84 1793 1,91 Perdagangan Besar Barang Produksi
INRU Toba Pulp Lestari Tbk. 660 640 625 635 -25 -3,79 17 17.700 11.184.000 39,69 16 0,37 AIMS Akbar Indo Makmur Stimec Tbk 230 230 230 230 0 0 0 0 0 -115 -2 3,43
KBRI Kertas Basuki Rachmat Ind. Tbk 50 50 50 50 0 0 0 0 0 -2,78 -18 2 AKRA AKR Corporindo Tbk 3.530 3.510 3.230 3.330 -200 -5,67 5.476 23.123.800 77.519.300.000 5,97 558 1,36
KDSI Kedawung Setia Industrial Tbk 930 900 840 840 -90 -9,68 130 239.800 207.538.500 5,15 163 0,66 APII Arita Prima Indonesia Tbk. 158 184 184 184 26 16,46 2 1.200 220.800 8,36 22 0,77
SPMA Suparma Tbk 240 238 230 230 -10 -4,17 13 128.400 29.636.400 8,52 27 0,41 BMSR Bintang Mitra Semestaraya Tbk 154 164 164 164 10 6,49 1 100 16.400 32,8 5 1,31
SWAT Sriwahana Adityakarta Tbk. 144 145 124 134 -10 -6,94 1.434 21.680.200 2.957.130.000 134 1 1,16 BOGA Bintang Oto Global Tbk. 645 645 635 640 -5 -0,78 353 1.616.100 1.035.541.500 640 1 5,98
TKIM Pabrik Kertas Tjiwi Kimia Tbk 13.950 13.900 12.075 13.000 -950 -6,81 9.917 13.684.200 177.138.112.500 9,52 1366 2,47 CARS Industri dan Perdagangan Bintraco Dharm 2.640 2.640 2.400 2.540 -100 -3,79 492 3.390.700 8.571.976.000 13,3 191 2,17
Lainnya CLPI Colorpak Indonesia Tbk 795 800 780 785 -10 -1,26 25 34.600 27.251.500 14,54 54 0,56
INCF Indo Komoditi Korpora Tbk. 158 155 131 151 -7 -4,43 7 1.700 233.700 30,2 5 1,48 CNKO Exploitasi Energy Indonesia Tbk 50 50 50 50 0 0 1 100 5.000 -0,25 -201 -0,93
KMTR Kirana Megatara Tbk. 326 322 302 316 -10 -3,07 86 170.700 52.596.200 24,31 13 1,65 DPUM Dua Putra Utama Makmur Tbk. 240 250 222 222 -18 -7,5 48 554.500 127.799.400 10,09 22 0,64
BARANG KONSUMSI DWGL Dwi Guna Laksana Tbk. 101 103 75 85 -16 -15,84 365 1.265.200 108.926.800 -1,02 -83 -2,02
Makanan & Minuman EPMT Enseval Putra Megatrading Tbk 1.900 2.250 1.750 2.060 160 8,42 39 17.500 35.144.500 9,81 210 1,03
ADES Akasha Wira International Tbk 915 925 905 905 -10 -1,09 17 32.500 29.481.500 12,4 73 1,2 FISH FKS Multi Agro Tbk 3.890 3.890 3.890 3.890 0 0 0 0 0 6,86 567 1,22
AISA Tiga Pilar Sejahtera Food Tbk 168 168 168 168 0 0 0 0 0 -0,98 -171 0,16 GREN Evergreen Invesco Tbk. 328 328 328 328 0 0 0 0 0 0 0 3,31
ALTO Tri Banyan Tirta Tbk. 386 386 386 386 0 0 2 5.100 1.968.600 -14,3 -27 2,17 HADE Himalaya Energi Perkasa Tbk 50 50 50 50 0 0 0 0 0 -50 -1 1,52
BTEK Bumi Teknokultura Unggul Tbk 131 128 122 126 -5 -3,82 18 36.000 4.452.600 31,5 4 2,52 HEXA Hexindo Adiperkasa Tbk 3.300 3.300 3.070 3.190 -110 -3,33 77 383.900 1.217.736.000 8,64 369 1,3
BUDI Budi Starch & Sweetener Tbk 107 108 102 102 -5 -4,67 158 4.423.300 460.611.200 14,57 7 0,38 INPS Indah Prakasa Sentosa Tbk. 2.040 2.040 1.985 2.040 0 0 440 655.100 1.329.774.500 -68 -30 11,09
CAMP Campina Ice Cream Industry Tbk. 384 386 328 364 -20 -5,21 331 2.912.700 1.054.153.200 33,09 11 2,46 INTA Intraco Penta Tbk 476 472 456 470 -6 -1,26 216 1.765.200 825.513.000 -7,12 -66 4,56
CEKA Wilmar Cahaya Indonesia Tbk 1.060 1.080 1.010 1.015 -45 -4,25 34 91.400 95.929.500 9,58 106 0,66 INTD Inter Delta Tbk 300 300 300 300 0 0 0 0 0 42,86 7 4,62
CLEO Sariguna Primatirta Tbk. 274 274 258 266 -8 -2,92 1.047 23.090.800 6.119.705.400 53,2 5 8,87 KOBX Kobexindo Tractors Tbk. 210 210 184 195 -15 -7,14 240 943.900 183.572.500 10,26 19 1,01
DLTA Delta Djakarta Tbk 5.425 5.550 5.325 5.550 125 2,3 7 5.800 32.122.500 15,59 356 4,1 KONI Perdana Bangun Pusaka Tbk 214 214 214 214 0 0 0 0 0 -3,57 -60 2,43
HOKI Buyung Poetra Sembada Tbk. 900 900 805 830 -70 -7,78 1.879 15.395.100 12.916.787.000 19,3 43 3,71 LTLS Lautan Luas Tbk 535 530 490 525 -10 -1,87 41 149.800 74.184.800 6,4 82 0,41
ICBP Indofood CBP Sukses Makmur Tbk. 8.650 8.625 8.325 8.400 -250 -2,89 1.663 3.221.100 27.076.302.500 21,37 393 4,75 MDRN Modern Internasional Tbk 50 50 50 50 0 0 0 0 0 -16,67 -3 -0,6
IIKP Inti Agri Resources Tbk 250 250 220 232 -18 -7,2 782 262.588.300 61.813.301.600 0 0 29 MICE Multi Indocitra Tbk 406 406 376 376 -30 -7,39 152 1.731.200 675.909.600 9,4 40 0,37
INDF Indofood Sukses Makmur Tbk 6.350 6.300 5.950 5.950 -400 -6,3 4.193 11.865.300 71.855.695.000 13,34 446 1,11 MPMX Mitra Pinasthika Mustika Tbk. 945 930 875 885 -60 -6,35 593 7.091.800 6.409.259.000 0,47 1886 0,44
MGNA Magna Investama Mandiri Tbk. 50 50 50 50 0 0 1 100 5.000 -1,32 -38 1,52 OKAS Ancora Indonesia Resources Tbk 210 208 184 184 -26 -12,38 58 264.400 51.015.600 -5,26 -35 1,34
MLBI Multi Bintang Indonesia Tbk 15.775 15.775 15.000 15.750 -25 -0,16 11 22.400 336.825.000 35,8 440 66,18 SDPC Millennium Pharmacon Int. Tbk 98 99 97 99 1 1,02 2 10.100 979.900 5,5 18 0,57
MYOR Mayora Indah Tbk 2.850 2.850 2.710 2.780 -70 -2,46 591 990.100 2.742.590.000 42,12 66 8,3 SPTO Surya Pertiwi Tbk. 1.000 1.000 980 1.000 0 0 163 1.287.500 1.284.206.500 13,33 75 1,77
PCAR Prima Cakrawala Abadi Tbk. 2.970 2.970 2.920 2.930 -40 -1,35 16 87.000 256.481.000 -488,33 -6 37,09 SQMI Renuka Coalindo Tbk 276 276 224 258 -18 -6,52 10 10.200 2.356.200 -19,85 -13 -3,35
PSDN Prasidha Aneka Niaga Tbk 252 250 236 240 -12 -4,76 6 4.200 1.025.600 -240 -1 1,15 SUGI Sugih Energy Tbk 50 50 50 50 0 0 0 0 0 -4,17 -12 0,6
ROTI Nippon Indosari Corpindo Tbk. 965 950 935 950 -15 -1,55 165 5.290.200 4.990.104.500 73,08 13 2,06 TGKA Tigaraksa Satria Tbk 2.740 2.730 2.550 2.700 -40 -1,46 4 700 1.848.000 8,97 301 2,32
SKBM Sekar Bumi Tbk. 460 490 430 430 -30 -6,52 10 49.300 21.798.200 23,89 18 0,71 TIRA Tira Austenite Tbk 150 133 133 133 -17 -11,33 2 200 26.600 44,33 3 0,49
SKLT Sekar Laut Tbk 1.450 1.450 1.450 1.450 0 0 0 0 0 35,37 41 3,11 TMPI Sigmagold Inti Perkasa Tbk 50 50 50 50 0 0 0 0 0 -12,5 -4 0,29
STTP Siantar TOP Tbk 3.750 3.750 3.750 3.750 0 0 0 0 0 18,38 204 3,22 TRIL Triwira Insanlestari Tbk. 57 58 52 54 -3 -5,26 266 2.373.600 126.903.000 -13,5 -4 0,52
ULTJ Ultra Jaya Milk Tbk 1.205 1.225 1.175 1.200 -5 -0,41 77 128.100 151.672.500 19,35 62 3,13 TURI Tunas Ridean Tbk 1.130 1.125 1.100 1.100 -30 -2,65 37 788.300 879.451.500 11 100 1,85
Rokok UNTR United Tractors Tbk 33.500 33.250 31.375 32.450 -1050 -3,13 6.284 6.227.000 199.716.880.000 11,04 2938 2,34
GGRM Gudang Garam Tbk 72.900 73.075 69.950 70.725 -2175 -2,98 3.961 1.679.900 118.905.090.000 19,14 3695 3,34 WAPO Wahana Pronatural Tbk 92 90 81 88 -4 -4,35 27 182.800 16.073.500 88 1 0,6
HMSP H M Sampoerna Tbk 3.820 3.790 3.620 3.650 -170 -4,45 5.014 18.981.400 69.531.220.000 34,76 105 15,34 WICO Wicaksana Overseas Int l Tbk 650 600 600 600 -50 -7,69 2 1.700 1.020.000 -85,71 -7 2,61
RMBA Bentoel International Inv. Tbk 300 300 300 300 0 0 0 0 0 -10 -30 1,3 ZBRA Zebra Nusantara Tbk 50 50 50 50 0 0 0 0 0 0 0 -5,56
WIIM Wismilak Inti Makmur Tbk. 190 192 182 182 -8 -4,21 55 801.100 149.973.600 10,11 18 0,39 Perdagangan Eceran
Farmasi ACES Ace Hardware Indonesia Tbk 1.350 1.335 1.260 1.295 -55 -4,07 1.291 11.921.700 15.391.821.000 25,9 50 6,26
DVLA Darya-Varia Laboratoria Tbk 1.950 1.930 1.910 1.910 -40 -2,05 5 1.200 2.295.000 9,9 193 1,86 AMRT Sumber Alfaria Trijaya Tbk 850 850 780 815 -35 -4,12 59 460.200 385.675.000 74,09 11 6,27
INAF Indofarma Tbk 2.990 2.990 2.750 2.840 -150 -5,02 178 236.500 670.741.000 0 0 16,71 CSAP Catur Sentosa Adiprana Tbk. 560 600 550 595 35 6,25 10 57.600 32.005.500 42,5 14 1,7
KAEF Kimia Farma Tbk 2.300 2.310 2.010 2.140 -160 -6,96 176 245.800 521.256.000 48,64 44 4,45 DAYA Duta Intidaya Tbk. 210 210 200 210 0 0 16 8.242.600 1.681.761.000 0 0 3,23
KLBF Kalbe Farma Tbk 1.270 1.260 1.190 1.210 -60 -4,72 3.896 27.718.200 33.568.156.500 23,27 52 4,06 ECII Electronic City Indonesia Tbk. 1.095 1.095 1.095 1.095 0 0 0 0 0 91,25 12 0,85
MERK Merck Tbk 5.850 5.800 5.700 5.775 -75 -1,28 7 2.900 16.637.500 14,33 403 4,39 ERAA Erajaya Swasembada Tbk. 2.510 2.500 2.070 2.360 -150 -5,98 9.848 76.720.300 172.866.931.000 8,64 273 1,73
PYFA Pyridam Farma Tbk 197 197 197 197 0 0 0 0 0 32,83 6 0,95 GLOB Global Teleshop Tbk. 161 216 161 161 0 0 5 7.200 1.529.900 -4,24 -38 -0,25
SCPI Merck Sharp Dohme Pharma Tbk 29.000 29.000 29.000 29.000 0 0 0 0 0 0,46 63647 0,22 HERO Hero Supermarket Tbk 920 920 920 920 0 0 1 400 368.000 57,5 16 0,74
SIDO Industri Jamu dan Farmasi Sido Muncul T 850 850 800 820 -30 -3,53 989 17.410.300 14.237.779.000 21,03 39 4,46 KIOS Kioson Komersial Indonesia Tbk. 3.470 3.470 3.470 3.470 0 0 0 0 0 266,92 13 28,21
TSPC Tempo Scan Pacific Tbk 1.480 1.480 1.450 1.450 -30 -2,03 55 1.020.100 1.482.811.500 9,6 151 1,24 KOIN Kokoh Inti Arebama Tbk 232 232 232 232 0 0 0 0 0 -14,5 -16 2,19
Komestik & Barang Keperluan Rumah Tangga LPPF Matahari Department Store Tbk 7.075 7.075 6.150 6.525 -550 -7,77 4.081 7.145.600 46.319.440.000 7,08 922 8,15
KINO Kino Indonesia Tbk. 1.585 1.610 1.505 1.530 -55 -3,47 84 285.500 446.200.500 15,3 100 1,05 MAPA Map Aktif Adiperkasa Tbk. 4.450 4.420 3.960 3.980 -470 -10,56 29 17.000 68.502.000 173,04 23 11,06
MBTO Martina Berto Tbk. 137 148 132 139 2 1,46 52 210.900 29.426.500 -3,47 -40 0,38 MAPI Mitra Adiperkasa Tbk 815 815 750 765 -50 -6,13 1.949 36.875.100 28.445.160.000 12,97 59 2,71
MRAT Mustika Ratu Tbk 173 173 173 173 0 0 0 0 0 34,6 5 0,2 MCAS M Cash Integrasi Tbk. 3.580 3.580 2.970 3.400 -180 -5,03 1.914 12.288.300 41.726.797.000 32,69 104 6,02
TCID Mandom Indonesia Tbk 18.000 18.000 18.000 18.000 0 0 0 0 0 19,31 932 1,93 MIDI Midi Utama Indonesia Tbk. 1.015 1.015 1.010 1.015 0 0 11 2.100.000 2.123.500.000 27,43 37 3,09
UNVR Unilever Indonesia Tbk 43.975 43.950 41.000 41.600 -2375 -5,4 6.202 2.782.700 116.108.295.000 44,97 925 63,32 MKNT Mitra Komunikasi Nusantara Tbk. 192 193 183 188 -4 -2,08 114 5.326.900 1.014.210.100 26,86 7 3,03
Peralatan Rumah Tangga MPPA Matahari Putra Prima Tbk 190 190 173 177 -13 -6,84 292 2.098.200 379.001.700 -2,53 -70 1,46
CINT Chitose Internasional Tbk. 304 304 298 302 -2 -0,66 101 6.087.600 1.833.056.400 23,23 13 0,79 NFCX NFC Indonesia Tbk. 2.800 2.780 2.570 2.570 -230 -8,21 379 2.781.000 7.496.662.000 321,25 8 32,95
KICI Kedaung Indah Can Tbk 198 198 198 198 0 0 0 0 0 -28,29 -7 0,6 RALS Ramayana Lestari Sentosa Tbk 1.235 1.270 1.050 1.225 -10 -0,81 1.652 5.387.300 6.477.087.000 8,94 137 2,34
LMPI Langgeng Makmur Plastic I Tbk 161 157 144 154 -7 -4,35 4 10.300 1.516.500 -3,58 -43 0,44 RANC Supra Boga Lestari Tbk. 350 342 322 322 -28 -8 9 58.100 18.712.400 11,93 27 1,06
WOOD Integra Indocabinet Tbk. 630 625 555 590 -40 -6,35 2.841 48.919.000 28.787.516.500 16,39 36 1,83 RIMO Rimo International Lestari Tbk 133 133 127 131 -2 -1,5 1.245 1.057.542.000 139.193.577.100 21,83 6 1,03
Lainnya SKYB Skybee Tbk. 202 195 185 185 -17 -8,42 9 19.800 3.849.000 -46,25 -4 3,49
HRTA Hartadinata Abadi Tbk. 258 258 240 242 -16 -6,2 80 718.000 178.915.000 7,56 32 1,07 SONA Sona Topas Tourism Inds.Tbk 4.970 5.200 4.850 4.900 -70 -1,41 56 506.800 2.557.862.500 13,69 358 2,34
KEUANGAN TELE Tiphone Mobile Indonesia Tbk. 805 830 780 825 20 2,48 26 91.300 73.091.000 9,94 83 1,62
Bank TRIO Trikomsel Oke Tbk 222 222 199 200 -22 -9,91 6 5.700 1.214.700 50 4 -1,45
AGRO Bank Rakyat Indonesia Agroniaga Tbk 372 372 342 352 -20 -5,38 1.007 9.335.400 3.296.377.800 25,14 14 2,03 Restoran
AGRS Bank Agris Tbk. 240 254 216 230 -10 -4,17 23 44.700 9.842.000 -57,5 -4 2,17 AKKU Anugerah Kagum Karya Utama Tbk 50 50 50 50 0 0 6 351.000 17.550.000 0 0 0,42
ARTO Bank Artos Indonesia Tbk. 175 181 181 181 6 3,43 1 100 18.100 -16,45 -11 1,63 ARTA Arthavest Tbk 270 266 254 266 -4 -1,48 4 1.500 393.000 33,25 8 0,37
BABP Bank MNC Internasional Tbk 50 50 50 50 0 0 4 10.700 535.000 12,5 4 0,81 BAYU Bayu Buana Tbk 2.650 2.650 2.650 2.650 0 0 0 0 0 35,81 74 2,27
BACA Bank Capital Indonesia Tbk 270 284 284 284 14 5,19 4 10.900 3.095.600 14,2 20 0,94 BUVA Bukit Uluwatu Villa Tbk. 266 266 260 262 -4 -1,5 54 3.062.300 805.937.200 -23,82 -11 0,93
BBCA Bank Central Asia Tbk 24.750 24.500 23.650 24.000 -750 -3,03 8.660 19.121.700 457.560.097.500 25,92 926 4,32 DFAM Dafam Property Indonesia Tbk. 1.100 1.115 1.090 1.100 0 0 493 756.900 835.429.500 -91,67 -12 45,83
BBHI Bank Harda Internasional Tbk. 161 160 147 151 -10 -6,21 94 352.100 53.118.100 -16,78 -9 1,5 FAST Fast Food Indonesia Tbk 1.600 1.600 1.550 1.550 -50 -3,13 3 1.200 1.872.500 15,2 102 2,24
BBKP Bank Bukopin Tbk 388 390 366 370 -18 -4,64 818 7.077.000 2.642.078.200 8,22 45 0,6 GMCW Grahamas Citrawisata Tbk. 860 860 860 860 0 0 0 0 0 -430 -2 6,94
BBMD Bank Mestika Dharma Tbk. 1.415 1.400 1.400 1.400 -15 -1,06 1 200 280.000 16,47 85 1,88 HOME Hotel Mandarine Regency Tbk 107 107 100 100 -7 -6,54 74 650.900 66.519.900 -16,67 -6 1,12
BBNI Bank Negara Indonesia Tbk 7.500 7.400 7.000 7.075 -425 -5,67 5.832 32.498.800 231.989.577.500 8,87 798 1,31 HOTL Saraswati Griya Lestari Tbk. 111 111 100 108 -3 -2,7 29 85.500 8.916.700 -54 -2 1
BBNP Bank Nusantara Parahyangan Tbk 2.170 2.170 2.170 2.170 0 0 0 0 0 2170 1 1,3 ICON Island Concepts Indonesia Tbk. 92 92 90 90 -2 -2,17 13 53.200 4.824.000 45 2 0,56
BBRI Bank Rakyat Indonesia Tbk 3.110 3.070 2.900 2.930 -180 -5,79 17.939 212.574.400 628.500.790.000 12,16 241 2,17 INPP Indonesian Paradise Property 685 665 530 665 -20 -2,92 2 200 119.500 -95 -7 1,77
BBTN Bank Tabungan Negara (Persero) 2.650 2.580 2.410 2.480 -170 -6,42 4.987 54.228.900 134.726.276.000 9,22 269 1,17 JGLE Graha Andrasentra Propertindo Tbk. 50 50 50 50 0 0 1 200 10.000 -16,67 -3 0,5
BBYB Bank Yudha Bhakti Tbk. 306 304 298 300 -6 -1,96 60 757.600 228.781.800 15 20 1,97 JIHD Jakarta Int l Hotel & Dev. Tbk 496 496 496 496 0 0 0 0 0 496 1 0,23
BCIC Bank JTrust Indonesia Tbk 50 50 50 50 0 0 0 0 0 50 1 0,82 JSPT Jakarta Setiabudi Internasiona 1.110 1.005 1.005 1.005 -105 -9,46 1 100 100.500 6,32 159 0,76
BDMN Bank Danamon Tbk 6.825 6.825 6.575 6.650 -175 -2,56 2.006 7.986.000 53.154.565.000 15,83 420 1,61 KPIG MNC Land Tbk 700 745 680 695 -5 -0,71 26 233.700 172.319.500 347,5 2 0,42
BEKS BPD Banten Tbk 50 50 50 50 0 0 21 533.000 26.650.000 -25 -2 4,55 MABA Marga Abhinaya Abadi Tbk. 670 665 600 665 -5 -0,75 469 1.851.600 1.192.751.000 -55,42 -12 15,47
BGTG Bank Ganesha Tbk. 85 84 78 80 -5 -5,88 517 14.032.100 1.126.876.900 20 4 0,78 MAMI Mas Murni Indonesia Tbk 69 70 51 64 -5 -7,25 895 41.728.600 2.584.054.400 64 1 0,5
BINA Bank Ina Perdana Tbk. 530 525 488 488 -42 -7,92 54 346.800 171.903.100 488 1 2,29 MAMIP Mas Murni Tbk (Saham Preferen) 600 600 600 600 0 0 0 0 0 0,66 913 0,01
BJBR Bank Pembangunan Daerah Jawa Barat dan 1.875 1.890 1.795 1.800 -75 -4 509 12.608.500 23.593.708.500 9,68 186 1,57 MAPB MAP Boga Adiperkasa Tbk. 1.700 1.695 1.625 1.650 -50 -2,94 20 13.600 22.440.000 31,73 52 3,46
BJTM Bank Pembangunan Daerah Jawa Timur Tbk. 655 655 625 635 -20 -3,05 1.174 19.699.500 12.532.037.500 6,29 101 1,2 MINA Sanurhasta Mitra Tbk. 484 472 472 472 -12 -2,48 3 800 377.600 -472 -1 26,22
BKSW Bank QNB Indonesia Tbk 185 170 170 170 -15 -8,11 7 14.000 2.380.000 -18,89 -9 0,89 NASA Ayana Land International Tbk. 525 525 494 515 -10 -1,9 989 6.099.000 3.065.239.600 -515 -1 5,26
BMAS Bank Maspion Indonesia Tbk. 368 352 332 348 -20 -5,43 10 15.000 5.030.200 26,77 13 1,34 NUSA Sinergi Megah Internusa Tbk. 218 222 200 204 -14 -6,42 370 3.750.600 789.612.600 -204 -1 2,62
BMRI Bank Mandiri (Persero) Tbk 6.575 6.525 6.200 6.325 -250 -3,8 6.622 41.919.300 264.594.295.000 12,12 522 1,74 PANR Panorama Sentrawisata Tbk 424 426 410 412 -12 -2,83 260 1.070.600 447.438.400 -51,5 -8 0,41
BNBA Bank Bumi Arta Tbk 290 282 262 280 -10 -3,45 53 652.300 176.960.800 7,57 37 0,47 PDES Destinasi Tirta Nusantara Tbk 1.220 1.220 1.220 1.220 0 0 0 0 0 203,33 6 4,12
BNGA Bank CIMB Niaga Tbk 915 915 865 880 -35 -3,83 870 9.204.300 8.106.982.500 6,24 141 0,59 PGLI Pembangunan Graha Lestari Inda 230 210 210 210 -20 -8,7 2 25.200 5.292.000 13,13 16 1,67
BNII Bank Maybank Indonesia Tbk 204 206 200 204 0 0 143 3.499.200 708.867.200 8,5 24 0,67 PJAA Pembangunan Jaya Ancol Tbk 1.250 1.250 1.250 1.250 0 0 0 0 0 12,76 98 1,01
BNLI Bank Permata Tbk 490 488 468 470 -20 -4,08 434 9.788.300 4.649.223.800 22,38 21 0,61 PNSE Pudjiadi & Sons Estate Tbk 960 1.010 1.010 1.010 50 5,21 1 100 101.000 -59,41 -17 2,92
BRIS Bank BRIsyariah Tbk. 615 615 570 585 -30 -4,88 1.648 22.523.600 13.081.511.000 53,18 11 2,16 PSKT Red Planet Indonesia Tbk. 50 50 50 50 0 0 0 0 0 -12,5 -4 1,25
BSIM Bank Sinarmas Tbk. 625 615 610 610 -15 -2,4 2 23.200 14.259.500 21,03 29 1,87 PTSP Pioneerindo Gourmet Int l Tbk 7.150 7.150 7.150 7.150 0 0 0 0 0 94,08 76 10,11
BSWD Bank of India Indonesia Tbk 1.750 1.750 1.750 1.750 0 0 0 0 0 60,34 29 2,12 PUDP Pudjiadi Prestige Limited Tbk 494 490 490 490 -4 -0,81 1 100 49.000 -10 -49 0,49
BTPN Bank Tabungan Pensiunan N. Tbk 3.960 4.010 3.850 3.880 -80 -2,02 185 637.000 2.489.773.000 10,29 377 1,24 PZZA Sarimelati Kencana Tbk. 1.100 1.100 1.035 1.070 -30 -2,73 516 4.561.700 4.842.097.500 19,81 54 2,91
BTPS Bank Tabungan Pensiunan Nasional Syaria 1.625 1.630 1.570 1.620 -5 -0,31 1.914 36.096.800 57.971.925.500 13,73 118 3,58 SHID Hotel Sahid Jaya Tbk 2.300 2.870 2.780 2.800 500 21,74 17 5.900 16.695.000 -186,67 -15 3,34
BVIC Bank Victoria Int l. Tbk 199 199 193 195 -4 -2,01 62 672.700 131.232.900 13,93 14 0,61 Hotel & Pariwisata
DNAR Bank Dinar Indonesia Tbk. 260 260 260 260 0 0 0 0 0 52 5 1,25 ABBA Mahaka Media Tbk 50 50 50 50 0 0 4 4.700 235.000 -10 -5 0,7
INPC Bank Artha Graha Internasional 72 73 71 72 0 0 85 8.920.400 641.351.400 18 4 0,25 BLTZ Graha Layar Prima Tbk. 4.250 4.250 4.250 4.250 0 0 1 300 1.275.000 326,92 13 3,29
MAYA Bank Mayapada Tbk 5.800 5.800 5.800 5.800 0 0 0 0 0 41,13 141 3,3 EMTK Elang Mahkota Teknologi Tbk 8.900 8.850 8.850 8.850 -50 -0,56 2 2.500 22.125.000 -68,6 -129 2,83
MCOR Bank China Constr. Bank Indonesia T 168 172 156 157 -11 -6,55 170 2.272.100 367.462.900 31,4 5 1,05 FILM MD Pictures Tbk. 1.545 1.545 1.545 1.545 0 0 0 0 0 257,5 6 103
MEGA Bank Mega Tbk 4.400 4.400 4.400 4.400 0 0 0 0 0 22,45 196 2,48 FORU Fortune Indonesia Tbk 127 127 127 127 0 0 0 0 0 -2,49 -51 1
NAGA Bank Mitraniaga Tbk. 230 222 222 222 -8 -3,48 15 74.100 16.450.200 74 3 1,66 JTPE Jasuindo Tiga Perkasa Tbk 338 340 328 336 -2 -0,59 242 1.495.900 502.148.800 10,18 33 0,97
NISP Bank OCBC NISP Tbk 845 845 820 820 -25 -2,96 24 5.800 4.770.000 7,07 116 0,82 KBLV First Media Tbk. 482 505 474 474 -8 -1,66 10 539.700 258.343.900 -0,28 -1674 0,2
NOBU Bank Nationalnobu Tbk. 950 950 950 950 0 0 0 0 0 95 10 3,04 LINK Link Net Tbk. 4.290 4.290 4.220 4.290 0 0 509 1.368.500 5.856.111.000 11,95 359 2,89
PNBN Bank Pan Indonesia Tbk 860 875 830 860 0 0 1.193 22.454.400 19.216.334.000 8,11 106 0,54 LPLI Star Pacific Tbk 141 141 141 141 0 0 0 0 0 -1,58 -89 0,14
PNBS Bank Panin Dubai Syariah Tbk. 68 69 64 64 -4 -5,88 483 16.043.100 1.051.955.100 64 1 0,93 MARI Mahaka Radio Integra Tbk. 268 266 258 264 -4 -1,49 60 890.000 233.344.600 37,71 7 6,44
SDRA Bank Woori Saudara Indonesia 1906 Tbk 900 900 860 890 -10 -1,11 3 4.100 3.666.000 9,78 91 0,9 MDIA Intermedia Capital Tbk. 137 155 122 122 -15 -10,95 131 446.500 63.514.500 12,2 10 1,74
Lembaga Pembiayaan MNCN Media Nusantara Citra Tbk 880 880 820 880 0 0 4.383 16.232.600 13.764.523.000 9,89 89 1,19
ADMF Adira Dinamika Multi Finance 8.325 8.275 8.000 8.125 -200 -2,4 82 442.200 3.561.477.500 4,65 1747 1,36 MSIN MNC Studios International Tbk. 444 444 404 426 -18 -4,05 253 1.262.000 543.928.000 9,68 44 1,88
BBLD Buana Finance Tbk 484 460 460 460 -24 -4,96 2 1.700 782.000 11,5 40 0,66 MSKY MNC Sky Vision Tbk. 865 865 800 805 -60 -6,94 29 290.600 249.176.500 -5,3 -152 0,71
BFIN BFI Finance Indonesia Tbk 630 670 600 620 -10 -1,59 149 7.631.400 4.751.819.000 7,05 88 1,83 SCMA Surya Citra Media Tbk 2.040 2.010 1.850 1.910 -130 -6,37 2.475 11.105.300 21.214.995.500 16,47 116 5,91
BPFI Batavia Prosperindo Finance Tb 600 600 600 600 0 0 1 1.900 1.140.000 13,64 44 1,41 TMPO Tempo Inti Media Tbk 194 190 152 152 -42 -21,65 3 4.900 927.200 -12,67 -12 0,65
CFIN Clipan Finance Indonesia Tbk 258 260 248 250 -8 -3,1 172 9.131.000 2.285.033.600 3,42 73 0,24 VIVA Visi Media Asia Tbk. 169 169 138 142 -27 -15,98 443 9.174.200 1.380.409.100 -5,92 -24 0,87
DEFI Danasupra Erapacific Tbk 1.280 1.280 1.250 1.250 -30 -2,34 3 1.100 1.385.500 1250 1 10,96 Advertising, Printing & Media
FINN First Indo American Leasing Tbk. 66 66 57 61 -5 -7,58 3.542 71.153.500 4.314.389.200 15,25 4 0,44 HEAL Medikaloka Hermina Tbk. 3.470 3.500 3.330 3.330 -140 -4,03 141 130.000 442.226.000 70,85 47 4,21
HDFA Radana Bhaskara Finance Tbk. 129 128 115 128 -1 -0,78 3 300 36.200 -64 -2 0,57 MIKA Mitra Keluarga Karyasehat Tbk. 1.735 1.740 1.600 1.615 -120 -6,92 1.081 5.615.600 9.373.286.000 36,7 44 5,69
IBFN Intan Baruprana Finance Tbk. 380 378 370 374 -6 -1,58 7 23.500 8.784.600 -3,4 -110 8,9 OCAP Onix Capital Tbk 430 430 430 430 0 0 0 0 0 -2,93 -147 -0,78
IMJS Indomobil Multi Jasa Tbk. 525 520 480 482 -43 -8,19 89 1.087.500 534.895.500 12,05 40 0,95 PRDA Prodia Widyahusada Tbk. 2.790 2.750 2.510 2.510 -280 -10,04 34 81.200 212.849.000 19,31 130 1,65
MFIN Mandala Multifinance Tbk 840 840 785 815 -25 -2,98 12 372.700 303.950.500 7,55 108 1,15 PRIM Royal Prima Tbk. 1.145 1.125 1.110 1.110 -35 -3,06 13 48.500 53.836.500 370 3 277,5
TIFA Tifa Finance Tbk 172 170 157 161 -11 -6,4 22 32.100 5.182.900 5,55 29 0,52 SAME Sarana Meditama Metropolitan Tbk. 550 545 520 535 -15 -2,73 466 1.675.400 895.213.000 33,44 16 2,92
TRUS Trust Finance Indonesia Tbk 197 197 197 197 0 0 0 0 0 8,95 22 0,61 SILO Siloam International Hospitals Tbk. 2.970 3.000 2.700 2.750 -220 -7,41 793 862.900 2.412.493.000 -88,71 -31 0,71
VRNA Verena Multi Finance Tbk 108 109 105 109 1 0,93 17 466.800 49.518.800 -21,8 -5 0,62 SRAJ Sejahteraraya Anugrahjaya Tbk. 200 181 166 168 -32 -16 85 968.200 165.022.300 -21 -8 1,07
WOMF Wahana Ottomitra Multiartha Tb 300 300 278 286 -14 -4,67 170 3.132.400 893.047.800 4,69 61 0,94 Jasa Komputer & Perangkatnya
Perusahaan Efek ASGR Astra Graphia Tbk 1.550 1.550 1.430 1.500 -50 -3,23 35 279.500 415.385.500 11,54 130 1,51
PADI Minna Padi Investama Sekuritas Tbk. 505 505 490 494 -11 -2,18 21 98.600 49.186.000 82,33 6 10,74 ATIC Anabatic Technologies Tbk. 945 900 715 780 -165 -17,46 11 7.300 5.783.500 -60 -13 1,89
PANS Panin Sekuritas Tbk 1.515 1.635 1.500 1.555 40 2,64 32 37.400 58.822.500 33,09 47 0,91 DNET Indoritel Makmur Internasional Tbk 3.300 3.300 3.300 3.300 0 0 2 5.100 16.830.000 275 12 5,44
PEGE Panca Global Kapital Tbk 131 126 126 126 -5 -3,82 1 100 12.600 15,75 8 1,42 LMAS Limas Indonesia Makmur Tbk 72 72 67 68 -4 -5,56 32 1.466.100 100.786.000 -34 -2 0,42
MLPT Multipolar Technology Tbk. 920 920 920 920 0 0 0 0 0 26,29 35 2,04
RELI Reliance Sekuritas Indonesia Tbk 266 266 266 266 0 0 0 0 0 53,2 5 1,01 MTDL Metrodata Electronics Tbk 695 690 630 640 -55 -7,91 99 375.700 244.683.000 6,81 94 0,68
TRIM Trimegah Sekuritas Indonesia Tbk 115 114 109 113 -2 -1,74 14 506.500 55.630.400 12,56 9 1,13 Perusahaan Investasi
YULE Yulie Sekuritas Indonesia Tbk 190 188 186 186 -4 -2,11 3 60.000 11.220.000 31 6 0,93 ABMM ABM Investama Tbk. 2.060 2.060 2.060 2.060 0 0 0 0 0 12,88 160 2,22
Asuransi BHIT MNC Investama Tbk 101 102 94 96 -5 -4,95 2.379 15.884.300 1.589.771.900 -5,33 -18 0,18
ABDA Asuransi Bina Dana Arta Tbk 7.000 7.000 7.000 7.000 0 0 0 0 0 21,67 323 3,03 BMTR Global Mediacom Tbk 424 418 390 398 -26 -6,13 399 4.356.200 1.739.566.200 11,37 35 0,39
AHAP Asuransi Harta Aman P Tbk 68 68 65 65 -3 -4,41 22 2.880.200 187.271.500 -4,64 -14 1,08 BNBR Bakrie & Brothers Tbk 63 63 53 60 -3 -4,76 896 102.994.700 5.915.000.000 -0,34 -176 -0,1
AMAG Asuransi Multi Artha Guna Tbk 350 350 350 350 0 0 0 0 0 26,92 13 0,99 BRMS Bumi Resources Minerals Tbk. 58 58 51 53 -5 -8,62 740 100.980.000 5.420.804.700 -10,6 -5 0,41
ASBI Asuransi Bintang Tbk 262 262 262 262 0 0 0 0 0 11,39 23 0,35 KREN Kresna Graha Investama Tbk 755 755 700 700 -55 -7,28 3.343 91.065.400 66.975.264.000 38,89 18 7,95
ASDM Asuransi Dayin MitraTbk 1.050 1.035 1.005 1.005 -45 -4,29 5 3.800 3.879.000 5,58 180 0,64 MLPL Multipolar Tbk 84 84 75 78 -6 -7,14 395 11.828.200 942.666.400 -0,8 -97 0,17
ASJT Asuransi Jasa Tania Tbk 368 368 368 368 0 0 0 0 0 14,72 25 1,09 NICK Charnic Capital Tbk. 134 134 126 133 -1 -0,75 22 7.180.400 921.386.200 66,5 2 1,03
ASMI Asuransi Kresna Mitra Tbk. 725 735 700 720 -5 -0,69 135 2.835.800 2.035.862.000 55,38 13 12,63 PLAS Polaris Investama Tbk 50 50 50 50 0 0 0 0 0 0,74 68 0,38
ASRM Asuransi Ramayana Tbk 2.350 2.350 2.350 2.350 0 0 0 0 0 6,27 375 1,34 POOL Pool Advista Indonesia Tbk 4.690 4.700 4.610 4.610 -80 -1,71 382 38.729.300 180.237.305.000 -85,37 -54 12,73
JMAS Asuransi Jiwa Syariah Jasa Mitra Abadi 935 935 880 930 -5 -0,53 9 21.900 19.337.000 465 2 7,95 SRTG Saratoga Investama Sedaya Tbk. 3.800 3.700 3.510 3.510 -290 -7,63 29 20.800 74.764.000 -2,31 -1522 0,43
LPGI Lippo General Insurance Tbk 3.500 3.500 3.500 3.500 0 0 0 0 0 12,32 284 0,56 Lainnya
MREI Maskapai Reasuransi Ind. Tbk 6.400 6.400 6.400 6.400 0 0 0 0 0 19,05 336 2,44 DYAN Dyandra Media International Tbk. 82 81 70 77 -5 -6,1 914 29.832.500 2.234.762.800 11 7 0,45
MTWI Malacca Trust Wuwungan Insurance Tbk. 102 105 86 88 -14 -13,73 49 147.900 13.493.300 88 1 1,07 GEMA Gema Grahasarana Tbk 260 258 258 258 -2 -0,77 3 60.000 15.480.000 16,13 16 1
PNIN Paninvest Tbk 965 975 900 900 -65 -6,74 129 477.700 443.480.500 4,05 222 0,15 INDX Tanah Laut Tbk 89 89 85 87 -2 -2,25 16 210.000 18.272.800 -2,9 -30 0,37
TUGU Asuransi Tugu Pratama Indonesia Tbk. 2.840 3.050 2.650 3.050 210 7,39 34 154.000 468.331.000 138,64 22 0,75 ITMA Sumber Energi Andalan Tbk 725 725 725 725 0 0 1 1.000 725.000 1,72 422 0,27
VINS Victoria Insurance Tbk. 102 100 91 92 -10 -9,8 7 14.500 1.448.200 7,67 12 0,7 ITTG Leo Investments Tbk 82 82 82 82 0 0 0 0 0 -41 -2 1,32
Lainnya MFMI Multifiling Mitra Indonesia Tbk. 785 785 785 785 0 0 0 0 0 23,09 34 2,84
APIC Pacific Strategic Financial Tbk 500 500 500 500 0 0 0 0 0 35,71 14 3,38 SIMA Siwani Makmur Tbk 138 129 129 129 -9 -6,52 4 9.400 1.212.600 0 0 2,02
BCAP MNC Kapital Indonesia Tbk 1.400 1.450 1.390 1.390 -10 -0,71 10 282.000 407.223.000 57,92 24 1,34 INFRASTRUKTUR
BPII Batavia Prosperindo Internasional Tbk. 6.500 6.500 6.500 6.500 0 0 0 0 0 42,48 153 5,96 Energi
CASA Capital Financial Indonesia Tbk. 310 312 306 308 -2 -0,65 195 578.200 178.954.400 154 2 2,85 KOPI Mitra Energi Persada Tbk. 710 710 700 700 -10 -1,41 37 54.000 38.157.500 -25 -28 4,02
GSMF Equity Development Investment 111 116 111 111 0 0 12 307.100 34.088.600 13,88 8 0,58 LAPD Leyand International Tbk 50 50 50 50 0 0 0 0 0 -4,17 -12 0,54
LPPS Lippo Securities Tbk 116 116 106 109 -7 -6,03 283 8.724.200 971.108.000 10,9 10 0,23 MPOW Megapower Makmur Tbk. 145 144 135 135 -10 -6,9 11 17.200 2.340.900 -67,5 -2 0,76
MTFN Capitalinc Investment Tbk 50 50 50 50 0 0 0 0 0 25 2 0 PGAS Perusahaan Gas Negara Tbk 2.000 1.980 1.840 1.885 -115 -5,75 11.201 112.454.700 215.077.648.500 10,9 173 0,98
PNLF Panin Financial Tbk 210 210 198 204 -6 -2,86 1.065 92.928.700 18.839.103.600 4,25 48 0,29 POWR Cikarang Listrindo Tbk. 960 960 920 935 -25 -2,6 103 3.403.000 3.185.496.000 12,99 72 1,67
SMMA Sinar Mas Multiartha Tbk 9.600 9.600 9.600 9.600 0 0 0 0 0 54,86 175 2,43 RAJA Rukun Raharja Tbk 525 515 468 500 -25 -4,76 362 4.253.000 2.098.275.500 62,5 8 1,18
VICO Victoria Investama Tbk. 173 178 159 168 -5 -2,89 8 24.200 3.855.900 21 8 0,47 TGRA Terregra Asia Energy Tbk. 755 775 700 770 15 1,99 258 5.478.000 4.149.650.500 0 0 5,88
PERTAMBANGAN Jalan Tol, Pelabuhan, Bandara & Sejenisnya
Pertambangan Batu Bara CASS Cardig Aero Services Tbk. 715 715 715 715 0 0 0 0 0 15,54 46 1,82
ADRO Adaro Energy Tbk. 1.805 1.805 1.700 1.700 -105 -5,82 6.445 64.767.600 111.615.173.000 9,66 176 0,91 CMNP Citra Marga Nusaphala P. Tbk 1.300 1.305 1.270 1.305 5 0,38 20 46.300 59.488.500 6,18 211 0,76
ARII Atlas Resources Tbk. 975 975 945 945 -30 -3,08 8 67.900 64.481.500 -30,48 -31 5,59 IPCC Indonesia Kendaraan Terminal Tbk. 1.300 1.350 1.100 1.120 -180 -13,85 231 618.900 718.527.500 10,77 104 8,96
ATPK Bara Jaya Internasional Tbk 194 194 194 194 0 0 0 0 0 -16,17 -12 3,08 JSMR Jasa Marga (Persero) Tbk 4.540 4.490 4.200 4.300 -240 -5,29 3.152 5.728.300 24.608.523.000 14,93 288 1,62
BORN Borneo Lumbung Energi & Metal Tbk. 50 50 50 50 0 0 0 0 0 -5 -10 -0,09 KARW ICTSI Jasa Prima Tbk 94 92 89 89 -5 -5,32 9 23.800 2.140.100 4,94 18 -0,11
BOSS Borneo Olah Sarana Sukses Tbk. 2.660 2.670 2.580 2.620 -40 -1,5 836 1.649.500 4.302.090.000 119,09 22 20,15 META Nusantara Infrastructure Tbk 228 230 216 226 -2 -0,88 165 7.311.100 1.619.523.200 20,55 11 1,38
BSSR Baramulti Suksessarana Tbk. 2.510 2.500 2.400 2.500 -10 -0,4 6 2.300 5.550.000 5,72 437 3,07 Telekomunikasi
BUMI Bumi Resources Tbk 224 224 206 212 -12 -5,36 3.583 241.541.800 51.620.182.800 3,16 67 2,19 BTEL Bakrie Telecom Tbk 50 50 50 50 0 0 0 0 0 -1,72 -29 -0,13
BYAN Bayan Resources Tbk 19.400 19.850 19.000 19.850 450 2,32 10 2.000 38.275.000 8,45 2349 7,17 EXCL XL Axiata Tbk 2.910 2.900 2.750 2.800 -110 -3,78 3.036 14.109.500 39.462.116.000 -186,67 -15 1,39
DEWA Darma Henwa Tbk 50 50 50 50 0 0 3 60.700 3.035.000 -16,67 -3 0,34 FREN Smartfren Telecom Tbk 111 113 95 106 -5 -4,5 3.149 93.552.300 9.692.575.100 -4,08 -26 1,28
DOID Delta Dunia Makmur Tbk 680 680 610 625 -55 -8,09 1.850 27.649.400 17.533.258.500 10,25 61 1,9 ISAT Indosat Tbk 3.220 3.200 3.030 3.100 -120 -3,73 302 975.000 3.000.149.000 -12,16 -255 1,24
DSSA Dian Swastatika Sentosa Tbk 16.800 16.800 16.800 16.800 0 0 0 0 0 26,58 632 0,62 TLKM Telekomunikasi Indonesia Tbk 3.420 3.400 3.250 3.270 -150 -4,39 15.207 183.864.900 605.113.252.000 18,58 176 3,3
FIRE Alfa Energi Investama Tbk. 5.150 5.150 5.075 5.075 -75 -1,46 8 102.800 526.910.000 -281,94 -18 30,95 Transportasi
GEMS Golden Energy Mines Tbk. 2.550 2.550 2.550 2.550 0 0 0 0 0 7,68 332 3,47 AKSI Majapahit Inti Corpora Tbk 675 840 675 840 165 24,44 122 226.200 187.971.000 46,67 18 6,77
GTBO Garda Tujuh Buana Tbk 308 320 280 302 -6 -1,95 77 314.300 90.865.600 5,3 57 1 APOL Arpeni Pratama Ocean Line Tbk 58 58 58 58 0 0 0 0 0 -1,45 -40 -0,09
HRUM Harum Energy Tbk. 2.420 2.420 2.280 2.330 -90 -3,72 1.205 2.447.600 5.721.717.000 12,73 183 1,18 ASSA Adi Sarana Armada Tbk. 264 264 258 260 -4 -1,52 71 1.828.700 475.511.000 5,78 45 0,87
INDY Indika Energy Tbk 3.070 3.050 2.670 2.810 -260 -8,47 7.030 31.274.300 88.914.926.000 6,66 422 0,89 BBRM Pelayaran Nasional Bina Buana Raya Tbk. 50 51 50 51 1 2 26 1.296.000 64.804.600 -3 -17 0,69
ITMG Indo Tambangraya Megah Tbk 27.225 26.525 25.800 25.900 -1325 -4,87 3.149 1.622.200 42.177.062.500 9,87 2625 2,26 BIRD Blue Bird Tbk. 2.500 2.500 2.340 2.350 -150 -6 160 188.100 449.457.000 15,46 152 1,18
KKGI Resource Alam Indonesia Tbk 360 354 336 352 -8 -2,22 81 7.996.200 2.781.128.400 352 1 1,42 BLTA Berlian Laju Tanker Tbk 196 196 196 196 0 0 0 0 0 39,2 5 9,33
MBAP Mitrabara Adiperdana Tbk. 3.130 3.090 2.940 2.960 -170 -5,43 272 329.000 986.465.000 3,65 810 1,97 BPTR Batavia Prosperindo Trans Tbk. 102 106 76 97 -5 -4,9 103 774.500 74.523.200 6,93 14 0,93
MYOH Samindo Resources Tbk 830 830 785 815 -15 -1,81 228 1.215.400 976.335.500 4,74 172 1,31 BULL Buana Lintas Lautan Tbk. 125 127 114 116 -9 -7,2 435 31.563.900 3.900.856.900 6,11 19 0,38
PTBA Bukit Asam Tbk 4.000 3.990 3.720 3.790 -210 -5,25 8.515 53.173.400 202.195.208.000 8,48 447 3,37 CANI Capitol Nusantara Indonesia Tbk. 167 167 167 167 0 0 0 0 0 -1,99 -84 -1,44
PTRO Petrosea Tbk 2.050 2.050 1.750 1.845 -205 -10 3.254 10.200.800 18.966.933.000 8,66 213 0,74 CMPP AirAsia Indonesia Tbk 252 262 238 238 -14 -5,56 60 389.900 94.317.600 -2,97 -80 -6,61
SMMT Golden Eagle Energy Tbk 188 191 174 180 -8 -4,26 89 2.275.500 412.289.100 12 15 1,28 GIAA Garuda Indonesia (Persero) Tbk. 218 218 204 210 -8 -3,67 441 7.691.900 1.613.972.000 -1,62 -130 0,46
SMRU SMR Utama Tbk. 430 436 424 432 2 0,47 28 166.400 71.654.800 -61,71 -7 6,26 HELI Jaya Trishindo Tbk. 101 103 90 93 -8 -7,92 158 3.012.400 289.804.800 15,5 6 0,84
TOBA Toba Bara Sejahtra Tbk. 1.880 1.865 1.850 1.865 -15 -0,8 11 21.000 39.150.000 8,11 230 1,32 HITS Humpuss Intermoda Trans. Tbk 720 710 710 710 -10 -1,39 1 100 71.000 22,9 31 7,4
Pertambangan Minyak & Gas Bumi IATA Indonesia Transport & Infrastructure Tb 50 50 50 50 0 0 1 100 5.000 -2,78 -18 0,91
APEX Apexindo Pratama Duta Tbk. 1.780 1.780 1.780 1.780 0 0 4 67.100 119.438.000 -6,87 -259 -4,64 IPCM Jasa Armada Indonesia Tbk. 392 392 384 388 -4 -1,02 102 826.800 321.363.200 16,87 23 1,99
ARTI Ratu Prabu Energi Tbk 50 50 50 50 0 0 2 200 10.000 50 1 0,22 LEAD Logindo Samudramakmur Tbk. 74 75 66 70 -4 -5,41 1.883 38.144.400 2.609.184.500 -1,89 -37 0,22
BIPI Benakat Integra Tbk. 51 52 50 51 0 0 910 94.976.700 4.771.203.700 5,67 9 0,4 LRNA Eka Sari Lorena Transport Tbk. 102 110 97 97 -5 -4,9 95 1.213.700 120.745.500 -0,9 -108 0,18
ELSA Elnusa Tbk 358 354 318 330 -28 -7,82 4.412 94.409.600 31.617.662.000 9,43 35 0,76 MBSS Mitrabahtera Segara Sejati Tbk. 570 570 510 535 -35 -6,14 1.200 10.047.000 5.340.501.500 -3,64 -147 0,36
ENRG Energi Mega Persada Tbk 130 129 114 116 -14 -10,77 2.612 67.218.000 8.095.616.800 19,33 6 -4,14 MIRA Mitra International Resources Tbk 50 50 50 50 0 0 0 0 0 0 0 0,89
ESSA Surya Esa Perkasa Tbk. 214 218 200 206 -8 -3,74 766 11.281.900 2.308.259.400 25,75 8 0,77 NELY Pelayaran Nelly Dwi Putri Tbk. 123 130 120 120 -3 -2,44 9 34.700 4.184.900 7,06 17 0,72
MEDC Medco Energi International Tbk 825 820 720 760 -65 -7,88 4.446 51.962.300 39.740.203.500 11,34 67 0,65 PORT Nusantara Pelabuhan Handal Tbk. 580 580 580 580 0 0 4 75.100 43.558.000 -17,06 -34 1,8
MITI Mitra Investindo Tbk 76 77 65 70 -6 -7,89 594 8.552.000 594.284.500 2,8 25 1,11 PSSI Pelita Samudera Shipping Tbk. 161 159 147 154 -7 -4,35 399 3.420.900 520.369.800 6,42 24 0,85
PKPK Perdana Karya Perkasa Tbk 95 100 85 87 -8 -8,42 65 1.503.000 129.761.400 0 0 0,88 PTIS Indo Straits Tbk. 340 340 340 340 0 0 0 0 0 340 1 0,8
RUIS Radiant Utama Interinsco Tbk 240 240 240 240 0 0 1 10.000 2.400.000 9,23 26 0,48 RIGS Rig Tenders Tbk 358 358 270 282 -76 -21,23 1.254 13.584.200 3.956.658.600 2,47 114 0,23
Pertambangan Logam & Mineral Lainnya SAFE Steady Safe Tbk 150 150 150 150 0 0 0 0 0 -7,14 -21 -2
ANTM Aneka Tambang Tbk 805 800 755 775 -30 -3,73 6.072 87.152.200 67.486.514.500 18,9 41 0,99 SDMU Sidomulyo Selaras Tbk. 75 75 62 64 -11 -14,67 391 4.864.800 327.019.500 -2,37 -27 0,35
CITA Cita Mineral Investindo Tbk 1.250 1.245 1.220 1.245 -5 -0,4 22 76.400 94.417.000 6,77 184 3,4 SHIP Sillo Maritime Perdana Tbk. 755 760 745 750 -5 -0,66 105 813.200 615.400.500 17,44 43 1,59
CKRA Cakra Mineral Tbk 76 76 76 76 0 0 0 0 0 -76 -1 0,7 SMDR Samudera Indonesia Tbk 312 310 272 284 -28 -8,97 619 4.718.600 1.351.184.800 9,79 29 0,22
DKFT Central Omega Resources Tbk. 334 340 310 340 6 1,8 24 452.100 146.223.800 -30,91 -11 1,71 SOCI Soechi Lines Tbk. 149 152 131 135 -14 -9,4 913 18.150.700 2.507.804.800 7,94 17 0,21
INCO Vale Indonesia Tbk 3.490 3.430 3.160 3.190 -300 -8,6 5.317 17.344.900 56.305.599.000 37,53 85 1,19 TAMU Pelayaran Tamarin Samudra Tbk. 4.520 4.590 4.500 4.540 20 0,44 3.493 4.699.000 21.408.597.000 -756,67 -6 22,59
MDKA Merdeka Copper Gold Tbk. 2.600 2.560 2.460 2.500 -100 -3,85 94 1.215.500 3.045.410.000 7,55 331 3,56 TAXI Express Transindo Utama Tbk. 90 90 90 90 0 0 0 0 0 -0,47 -192 4,74
PSAB J Resources Asia Pasifik Tbk 204 204 185 189 -15 -7,35 192 3.728.900 712.348.900 31,5 6 0,96 TCPI Transcoal Pacific Tbk. 3.820 3.850 3.270 3.580 -240 -6,28 1.818 4.658.600 17.043.454.000 108,48 33 31,4
TINS Timah (Persero) Tbk 755 760 715 725 -30 -3,97 1.281 11.239.800 8.199.967.000 15,76 46 0,88 TMAS Pelayaran Tempuran Emas Tbk 840 835 780 800 -40 -4,76 4 20.500 16.401.000 14,04 57 0,89
ZINC Kapuas Prima Coal Tbk. 1.475 1.475 1.420 1.425 -50 -3,39 294 11.301.600 16.373.764.000 41,91 34 12,72 TNCA Trimuda Nuansa Citra Tbk. 150 154 117 127 -23 -15,33 138 492.300 63.701.800 25,4 5 5,52
Pertambangan Batu-batuan TPMA Trans Power Marine Tbk. 240 232 200 232 -8 -3,33 13 78.700 15.868.800 5,8 40 0,59
CTTH Citatah Tbk 87 87 82 84 -3 -3,45 72 1.076.200 89.790.700 42 2 0,32 TRAM Trada Alam Minera Tbk 216 218 199 206 -10 -4,63 4.815 374.253.100 78.300.974.300 206 1 1,87
SIAP Sekawan Intipratama Tbk 83 83 83 83 0 0 0 0 0 -83 -1 -83 TRUK Guna Timur Raya Tbk. 151 153 134 139 -12 -7,95 1.243 10.072.000 1.437.139.900 -139 -1 0,82
ANEKA INDUSTRI WEHA WEHA Transportasi Indonesia Tbk 145 145 143 145 0 0 153 1.979.600 285.226.800 11,15 13 0,82
Otomotif dan Komponennya WINS Wintermar Offshore Marine Tbk. 272 266 264 266 -6 -2,21 22 95.700 25.355.800 -8,87 -30 0,39
ASII Astra International Tbk 7.075 6.950 6.725 6.775 -300 -4,24 7.459 52.098.900 354.059.250.000 13,21 513 1,69 Konstruksi non bangunan
AUTO Astra Otoparts Tbk 1.405 1.405 1.330 1.380 -25 -1,78 419 987.400 1.350.063.000 16,24 85 0,62 BALI Bali Towerindo Sentra Tbk. 1.545 1.545 1.530 1.530 -15 -0,97 58 249.600 383.756.000 102 15 4,33
BOLT Garuda Metalindo Tbk. 900 905 870 875 -25 -2,78 248 465.300 410.912.000 25,74 34 3 BUKK Bukaka Teknik Utama Tbk. 1.450 1.420 1.365 1.365 -85 -5,86 9 11.000 15.285.000 9,29 147 2,06
BRAM Indo Kordsa Tbk 6.500 6.500 6.500 6.500 0 0 1 100 650.000 11,75 553 0,94 CENT Centratama Telekomunikasi Indonesia Tbk 113 110 100 100 -13 -11,5 354 17.435.900 1.773.720.700 25 4 1,02
GDYR Goodyear Indonesia Tbk 2.290 2.170 2.170 2.170 -120 -5,24 1 100 217.000 30,14 72 1,13 GHON Gihon Telekomunikasi Indonesia Tbk. 1.000 1.000 1.000 1.000 0 0 11 100.000 100.000.000 19,61 51 1,63
GJTL Gajah Tunggal Tbk 620 620 590 590 -30 -4,84 475 3.041.800 1.820.489.500 -10,93 -54 0,36 GOLD Visi Telekomunikasi Infr. Tbk. 490 478 474 478 -12 -2,45 2 200 95.200 -17,07 -28 1,9
IMAS Indomobil Sukses Int l. Tbk 1.850 1.860 1.550 1.665 -185 -10 2.942 10.531.600 17.617.827.500 61,67 27 0,49 IBST Inti Bangun Sejahtera Tbk. 7.200 7.200 7.200 7.200 0 0 0 0 0 62,07 116 2,11
INDS Indospring Tbk 2.070 2.040 1.800 1.850 -220 -10,63 376 713.900 1.353.431.000 9,95 186 0,57 LCKM LCK Global Kedaton Tbk. 332 298 276 276 -56 -16,87 18 445.800 128.698.400 0 0 2,19
LPIN Multi Prima Sejahtera Tbk 990 990 990 990 0 0 0 0 0 3,08 321 0,42 OASA Protech Mitra Perkasa Tbk. 194 204 180 180 -14 -7,22 15 66.600 12.289.300 180 1 1,31
MASA Multistrada Arah Sarana Tbk 312 312 304 312 0 0 20 459.900 142.670.200 312 1 0,6 PPRE PP Presisi Tbk. 388 386 370 374 -14 -3,61 202 993.400 373.930.000 12,9 29 1,5
NIPS Nipress Tbk 444 444 444 444 0 0 0 0 0 19,3 23 0,82 SUPR Solusi Tunas Pratama Tbk. 6.800 6.800 6.800 6.800 0 0 0 0 0 212,5 32 1,99
PRAS Prima Alloy Steel Tbk 192 191 191 191 -1 -0,52 1 2.000 382.000 9,55 20 0,16 TBIG Tower Bersama Infrastructure Tbk. 5.625 5.650 5.425 5.650 25 0,44 1.100 1.529.100 8.465.872.500 31,74 178 8,65
SMSM Selamat Sempurna Tbk 1.360 1.355 1.305 1.340 -20 -1,47 374 542.800 722.846.000 17,4 77 3,94 TOWR Sarana Menara Nusantara Tbk. 510 505 492 500 -10 -1,96 187 2.570.500 1.285.554.900 11,9 42 3,5
Tekstil & Garmen TRUB Truba Alam Manunggal E. Tbk 50 50 50 50 0 0 0 0 0 -12,5 -4 2,27
ARGO Argo Pantes Tbk 825 825 825 825 0 0 0 0 0 58,93 14 -0,27
BELL Trisula Textile Industries Tbk. 218 218 216 216 -2 -0,92 82 4.068.600 882.931.800 24 9 1,29 Seb: Sebelum, Ttg: Tertinggi, Trd: Terendah, Pnt: Penutupan, Frek: Frekuensi, Vol: Volume.
CNTB Centex Tbk (SB) 250 250 250 250 0 0 0 0 0 -1,71 -146 -8,06
CNTX Centex Tbk (SP) 680 680 680 680 0 0 0 0 0 -2,5 -272 -11,93
ERTX Eratex Djaja Tbk 133 148 117 118 -15 -11,28 27 25.900 3.245.200 4,92 24 0,56 Disclaimer: ► Saham termurah adalah saham dengan rasio harga terhadap keuntungan per saham atau price earning ratio
ESTI Ever Shine Tex Tbk 62 62 57 59 -3 -4,84 81 804.700 46.859.200 -7,38 -8 0,58 ► KONTAN telah berusaha semaksimal mungkin untuk menyajikan semua data berdasarkan sumber-sumber yang (PER) paling rendah. Saham termahal adalah saham dengan PER tertinggi. Adapun PER disajikan berdasarkan
HDTX Panasia Indo Resources Tbk 206 222 212 220 14 6,8 5 1.700 372.800 -2,14 -103 44 benar dan dapat dipercaya. Namun, KONTAN tidak menjamin bahwa semua data tersebut benar-benar akurat
INDR Indo-Rama Synthetics Tbk 5.925 5.900 5.025 5.500 -425 -7,17 804 924.200 4.986.420.000 5,31 1036 0,81
dan lengkap. Data-data tersebut juga disajikan semata-mata untuk memberikan informasi dan tidak harga saham pada hari yang bersangkutan dan keuntungan emiten yang disajikan dalam laporan terakhir.
MYTX
PBRX
Asia Pacific Investama Tbk
Pan Brothers Tbk
111
515
111
555
109
515
110
530
-1
15
-0,9
2,91
8
4.402
130.300
10.345.200
14.213.200
5.467.532.500
-0,86
25,24
-128
21
0,84
1,01 dimaksudkan untuk memberikan anjuran membeli atau menjual surat berharga tertentu. ► Sumber : Data Saham: RTI, Reksadana: Bank Kustodian; Deutsche Bank, Bank Mandiri, Standard Chartered,
POLY Asia Pacific Fibers Tbk 218 218 182 190 -28 -12,84 2.306 38.951.800 7.591.220.700 1,48 128 -0,04 Keterangan: Bank Niaga, BCA, HSBC, Permata Bank, Citibank, BII, Bank Danamon, BNI, BRI, Bukopin, Kurs Valas - PIPU &
RICY Ricky Putra Globalindo Tbk 160 168 160 168 8 5 9 24.900 3.988.400 33,6 5 0,25 ► Saham blue chip adalah saham yang memiliki kapitalisasi pasar terbesar di Bursa Efek Indonesia (BEI) RTI, Obligasi - BEI, Suku Bunga - PIPU, PUAB - PIPU, Harga Komoditas - Riset KONTAN
SRIL Sri Rejeki Isman Tbk. 344 352 336 344 0 0 3.357 210.622.600 72.350.879.000 4,35 79 1,01
DATA PASAR 11
Kontan Kamis, 6 September 2018

Reksadana 5 September 2018 Kinerja BerBagai ProduK reKSadana


RD Avrist Prime Income Fund 1.023,84 -1,16 -5,34 -7,21 RD Maybank Syariah Equity Fund 1.000,92 -10,09 -14,22 -15,92 m
H m RD Bnp Paribas Obligasi Harmoni 945,26 -2,83 0,00 0,00 RD Rhb Prime Equity Fund (20/08/2018) 1.431,14 0,00 10,99 6,64
RD Bahana Pendapatan Tetap Regular 937,58 -2,53 -8,50 -11,19 RD Schroder Dana Istimewa 6.377,20 -8,62 -8,46 -9,37
N A RD Bahana Regular Income Fund
RD Danareksa Melati Obligasi Negara Indonesia
1.079,61
934,38
-1,29
-2,11
-3,06
0,00
-5,91
0,00
RD Schroder Dana Prestasi Prima
RD Sequis Equity Indonesia
1.170,73
941,27
-7,86
-8,48
-5,48
-6,43
-9,18
-9,18
M m
M m
RD Danareksa Melati Pendapatan Tetap Utama 1.003,87 -1,53 -1,64 -4,53 RD Sequis Equity Maxima 929,91 -8,32 -6,06 -8,82 M m
RD Danareksa Melati Pendapatan Utama 1.245,53 -3,29 -5,74 -6,67 RDS Bnp Paribas Pesona Syariah 2.256,70 -8,39 -14,64 -17,17 m
RD Pnm Sbn 90 930,07 -3,30 -8,85 -12,83 RD Tram Consumption Plus 1.678,13 -9,38 1,18 -0,84
RD Premier Obligasi 1.079,15 -1,25 -2,82 -5,66 Mm RD Tram Infrastructure Plus 1.300,91 -10,32 3,63 1,56
MANDIRI RD Premier Obligasi Nusantara 910,74 -3,69 -10,26 -12,04 M m Campuran
Pendapatan Tetap RD Syailendra Pendapatan Tetap Optima 981,03 -1,11 -1,90 -1,90 m m RD Batavia USD Balanced Asia 1,1306 -4,84 -6,12 -9,80 M m
Asanusa Optimal Income Fund (13-apr-18) 1.095,88 0,00 8,87 8,87 RD Syailendra Pendapatan Tetap Optima Syariah 934,70 -1,69 0,00 0,00 m m RD First State Indonesian Multistrategy Fund 3.916,22 -6,41 -6,91 -10,56 M m
Asanusa Strategic Income Fund 1.052,52 -2,97 -3,45 -3,45 RDS Avrist Sukuk Income Fund 949,66 -1,39 -4,93 -6,12 m m RD Manulife Dana Stabil Berimbang 1.847,35 -1,14 -2,74 -3,94 M m
Batavia Dana Obligasi Cemerlang 1.168,56 -2,11 -9,36 -9,36 RDS Trimegah Pendapatan Tetap Prima Syariah 952,02 -1,55 0,00 0,00 m RD Manulife Dana Tumbuh Berimbang 1.808,60 -8,34 -12,36 -13,44 M
Batavia Dana Obligasi Unggulan 1.042,86 -2,14 -4,29 -4,29 RD Trimegah Dana Tetap Prima 994,13 -1,34 -2,48 -4,43 m m RD Maybank Dana Unggulan 1.374,97 -5,45 -10,04 -13,57 M
Corpus Bond Plus 1.488,71 -0,74 9,35 9,35 RD Trimegah Pendapatan Tetap Prima Nusa 902,25 -3,09 0,00 0,00 m m RD Schroder Dana Kombinasi 3.585,40 -0,59 4,76 1,68 M
HPAM Government Bond 1.061,51 -1,52 2,01 2,01 RD Batavia Prima Obligasi 1.178,37 -1,44 -3,64 -12,81 m m RD Schroder Dynamic Balanced Fund 1.308,19 -6,00 -1,38 -4,28 M
Insight Government Fund 1.082,03 -1,71 5,78 5,78 Saham RD Sequis Balance Ultima 998,00 -5,23 -3,09 -5,94 M
Insight Scholarship Fund 1.189,40 -1,32 -0,39 -0,39 RD Danareksa Mawar Rotasi Sektor Strategis 1.274,01 -9,31 -5,45 -7,32 RD Tram Alpha 1.273,48 -8,21 7,66 5,51 M
Majoris Obligasi Utama Indonesia 1.135,30 -2,23 -3,78 -3,78 RD Schroder Indo Equity Fund 2.331,05 -7,57 -3,36 -12,56 m Pasar Uang M
Mega Asset Mantap 1.478,88 -3,15 -5,75 -5,75 Campuran O m RD Ashmore Dana Pasar Uang Nusantara 1.061,93 0,19 3,01 3,01 M
Mega Dana Pendapatan Tetap Syariah 967,89 -3,56 0,00 0,00 Phillip Rupiah Balanced Fund 2.381,07 -2,32 1,92 -2,06 M M RD Batavia Dana Kas Gemilang 1.075,89 0,00 2,88 2,88 M
Mega Dana Stabil 1.131,75 -2,01 -3,34 -3,34 RD Insight Syariah Berimbang I Share 1.092,09 -1,26 -6,31 -7,70 M M RD Batavia Dana Kas Maxima 1.393,25 0,38 4,84 4,84 M
Mega Dana Rido Tiga 2.057,71 -3,43 -8,24 -8,24 RD Nikko Bumn Plus 2.449,05 -8,81 -10,39 -11,29 RD Batavia Dana Likuid 1.145,21 0,24 4,17 4,17 O
Minna Padi Kahuripan Pendapatan Tetap 1.067,15 -3,20 -0,08 -0,08 Pasar Uang M RD First State Indonesian Money Market Fund 1.306,08 0,15 4,35 4,35
Trimegah Dana Tetap Optima 2 928,81 -3,02 -6,15 -6,15 Phillip Money Market Fund 1.386,70 0,35 4,45 4,45 M RD Mandiri Kapital Prima 1.374,24 0,43 5,38 5,38 m
Saham Terproteksi RD Manulife Indonesia Money Market Fund 1.447,34 0,31 5,32 5,32 m
Ashmore Saham Unggulan Nusantara 969,31 -6,11 0,00 0,00 Batavia Proteksi Andalan 7 1.014,84 0,45 -0,11 -4,98 m RD Maybank Dana Pasar Uang 1.414,32 0,45 5,90 5,90
Batavia Saham Sejahtera 1.006,38 -7,04 0,00 0,00 RDST Aberdeen Syariah Proteksi Insha I (31/08/18) 1.001,83 0,84 -2,70 -2,70 m m RD Maybank Money Market Fund 4 (03/05/18) 1.000,37 0,00 0,00 0,00
Batavia Saham Cemerlang 1.020,03 -6,47 0,00 0,00 RDST Danareksa Proteksi Syariah Utama (31/08/18) 978,71 -0,91 0,00 0,00 RD Maybank Money Market Fund 5 1.022,31 0,37 0,00 0,00 m O
Lautandhana Saham Prima 999,73 -8,89 -11,32 -11,32 RDST Lautandhana Proteksi Dinamis Syariah m RD Nikko Kas Manajemen 1.365,01 0,02 4,00 4,00 m O
Lautandhana Saham Inti 1.166,11 -8,09 -16,42 -16,42 I (31/8/18) 1.008,40 0,48 1,13 -8,98 RD Rhb Rupiah Liquid Fund 1.403,63 0,30 4,41 4,41 m
Majoris Saham Alokasi Dinamik Indonesia 1.077,37 -0,05 0,00 0,00 RDST Syailendra Capital Protected Fund Syariah RD Sequis Liquid Prima 1.108,38 0,35 5,01 5,01
Majoris Saham Syariah Indonesia 787,28 -7,05 -18,42 -18,42 1 (31/8/18) 986,66 0,84 0,00 0,00 RD Tram Pundi Kas 1.285,11 0,21 5,03 5,03
Millenium Equity Growth Fund 436,99 -3,17 -2,90 -2,90 RDT Aberdeen Proteksi Income Plus XVII (31/8/18) 830,44 -1,99 -4,47 -14,02 RD Trimegah Pundi Kas 6 1.155,83 0,38 3,75 3,75
Millenium Equity Prima Plus 783,82 -0,16 0,06 0,06 RDT Avrist Protected Fund I (03/09/2018) 1.024,52 0,81 -1,06 -1,06 Terproteksi
Minna Padi Indraprastha Saham Syariah 1.468,64 0,00 0,00 0,00 RDT Danakita Proteksi Seri III (31/08/2018) 1.023,25 -0,12 -1,39 -1,39 RDT Ashmore Dana Terproteksi Nusantara II (31/08/18) 1.220,35 0,58 7,33 7,33
Minna Padi Pasopati Saham 1.264,03 -3,33 0,64 0,64 RD Pnm Terproteksi Dana Investa 1 (31/08/2018) 1.004,36 -0,19 -1,98 -1,98 RDT Batavia Proteksi Cemerlang 21 (31/08/2018) 1.009,09 0,46 6,07 0,90
Minna Padi Pringgondani Saham 1.080,39 -0,55 0,00 0,00 RDT Danakita Proteksi Seri VI (31/08/2018) 982,72 1,38 0,00 0,00 RDT Batavia Proteksi Cemerlang 23 (31/08/2018) 1.017,79 0,42 5,87 0,71
Recapital Equity 606,08 -5,23 -16,79 -16,79 BCA RDT Batavia Proteksi Cemerlang 28 (31/08/2018) 1.019,23 0,87 6,60 1,40
Syailendra Dana Ekuitas Plus 849,22 -9,15 -0,16 -0,16 Pendapatan Tetap RDT Batavia Proteksi Cemerlang 30 (31/08/2018) 1.010,54 0,49 6,27 1,09
Trimegah Saham Nusantara 970,04 -9,79 0,00 0,00 RD Panin Gebyar Indonesia II 1.922,74 -3,03 -6,51 -8,36 RDT Batavia Proteksi Cemerlang 31 (31/08/2018) 1.026,38 0,55 8,43 3,14
Treasure Fund Super Maxxi 858,07 -13,37 -4,11 -4,11 RD Bahana Prima Pendapatan Tetap 997,79 -4,57 -5,43 -8,21 RDT Batavia Proteksi Cemerlang 32 (31/08/2018) 1.019,21 -0,09 6,71 1,50
Campuran RD Cimb Principal Total Return Bond Fund 2.288,10 -0,18 3,20 -0,81 RDT Batavia Proteksi Cemerlang 37 (31/08/2018) 1.024,12 0,19 6,84 1,63
Batavia Campuran Bertumbuh 921,70 -7,12 0,00 0,00 RD Dana Obligasi Stabil 4.078,81 -1,78 -0,98 -2,94 RDT Batavia Proteksi Cemerlang 39 (31/08/2018) 1.019,05 0,42 7,30 2,06
Batavia Prima Campuran 1.690,69 -0,75 2,42 2,42 RD Danareksa Gebyar Indonesia II 1.897,90 -3,31 -5,81 -7,67 RDT Batavia Proteksi Cemerlang 51 (31/08/2018) 1.003,14 0,55 7,22 1,99
Cimb-principal Balanced Focus I 1.308,22 -4,05 -12,19 -12,19 RD Mandiri Obligasi Optima II 1.172,50 -0,88 3,77 -2,27 RDT Batavia Proteksi Cemerlang 53 (31/08/2018) 1.009,06 0,21 6,81 1,60
Insight Community Development 760,82 -1,41 -11,67 -11,67 RD Mandiri Pendapatan Tetap Indonesia Sehat 1.029,88 -3,43 -5,74 -5,74 RDT Batavia Proteksi Cemerlang 55 (31/08/2018) 1.001,61 0,76 6,73 1,52
Insight Dedicate Mix Fund 819,29 -1,82 -4,24 -4,24 RD Mnc Dana Sbn 1.053,38 -2,44 -3,22 -7,49 M RDT Batavia Proteksi Cemerlang 56 (31/08/2018) 1.008,21 0,21 6,91 1,69
Minna Padi Keraton II 1.157,00 -6,33 -17,00 -17,00 RD Net Dana Gemilang 1.974,10 -0,32 5,01 5,01 M RDT Batavia Proteksi Cemerlang 61 (31/08/2018) 1.006,24 0,36 8,72 3,42 m
Minna Padi Property Plus 967,27 -3,82 4,61 4,61 RD Nikko Gebyar Indonesia Dua 1.955,56 -2,44 -4,30 -6,20 M RDT Batavia Proteksi Cemerlang 62 (31/08/2018) 996,78 0,66 6,93 1,72 m
RD Guru 1.201,83 -5,69 -5,50 -5,50 RD Nikko Indah Nusantara Dua 2.243,88 -2,29 -1,93 -3,39 M RDT Batavia Proteksi Cemerlang 63 (31/08/2018) 1.007,80 0,89 6,93 1,71
Rhb Balanced Fund 1.079,13 -6,11 10,82 10,82 RD Nikko Indonesia Bond Fund 1.445,08 -0,13 2,51 -1,51 M RDT Batavia Proteksi Cemerlang 68 (31/08/2018) 996,92 0,77 7,12 1,90
Sam Dana Kombinasi 1.163,63 -5,24 1,47 1,47 RD Nikko Tron Dua 2.075,79 -0,32 0,69 -0,81 M RDT Batavia Proteksi Cemerlang 75 (31/08/2018) 947,40 1,28 0,00 0,00 mM
Sam Kombinasi Bertumbuh 954,61 -8,85 0,00 0,00 RD Panin Dana Pendapatan Berkala 974,81 -1,89 -2,24 -4,68 M RDT Batavia Proteksi Cemerlang 76 (31/08/2018) 987,03 -0,42 3,56 -1,50 mM
Sam Sejahtera Bersama Campuran 939,63 -9,57 0,00 0,00 RD Pinnacle Indonesia Bond Fund 1.072,13 -2,18 -3,78 -3,78 M RDT Batavia Proteksi Cemerlang 77 (31/08/2018) 985,31 0,92 5,42 0,27 m
Sucorinvest Flexi Fund 4.269,73 -4,27 15,50 15,50 RD Pratama Pendapatan Tetap Sbn 985,70 -4,40 -10,44 -10,44 M RDT Batavia Proteksi Cemerlang 79 (31/08/2018) 1.001,21 0,34 0,00 0,00 m
Sucorinvest Citra Dana Berimbang 1.079,00 -2,71 -7,76 -7,76 RD Reliance Dana Terencana 1.371,23 -1,73 -2,28 -5,62 M RDT Batavia Proteksi Cemerlang 80 (31/08/2018) 1.008,24 0,49 0,00 0,00
Syailendra Indo Balance Fund 1.721,65 -8,81 -7,42 -7,42 RD Setiabudi Dana Obligasi Plus 1.095,28 -0,51 4,65 4,65 m RDT Batavia Proteksi Cemerlang 81 (31/08/2018) 985,93 1,05 0,00 0,00 m m M m
Pasar Uang RD Syailendra Pendapatan Tetap Premium 1.126,87 -0,59 7,18 4,00 m RDT Batavia Proteksi Cemerlang 82 (31/08/2018) 965,92 1,03 0,00 0,00 m M
Emco Barokah Syariah 1.224,40 0,38 5,11 5,11 RD Bahana Pendapatan Tetap Bersinar 963,64 -2,33 -2,45 -5,32 m O RDT Batavia Proteksi Cemerlang 85 (31/08/2018) 985,43 0,68 0,00 0,00 m M
Emco Pasar Uang Berkembang 1.254,37 5,06 0,00 0,00 RD Schroder Prestasi Gebyar Indonesia II 2.249,43 -2,80 -4,85 -6,74 RDT Batavia Proteksi Cemerlang 89 (31/08/2018) 953,94 1,05 0,00 0,00 M
Majoris Pasar Uang Indonesia 1.132,87 0,16 5,21 5,21 Saham RDT Batavia Proteksi Cemerlang 90 (31/08/2018) 955,11 1,04 0,00 0,00
Mega Dana Pasar Uang 3.245,31 0,45 3,50 3,50 RD Aurora Equity 902,38 -10,25 0,00 0,00 RDT Batavia Proteksi Cemerlang 95 (31/08/2018) 983,95 1,30 0,00 0,00
Insight Money 1.249,04 0,49 6,30 6,30 RD Aurora Smc Equity 896,14 -5,87 0,00 0,00 m RDT Batavia Proteksi Gemilang 16 (31/08/2018) 1.049,50 -0,86 -0,26 -5,13
Insight Money Syariah 1.182,92 0,40 5,52 5,52 RD Bahana Stellar Equity Fund 904,53 -9,49 0,00 0,00 m RDT Batavia Proteksi Optimal 9 982,99 0,42 5,19 1,61 m
Trimegah Kas Syariah 1.080,85 0,31 5,74 5,74 RD Cimb Principal Indo Domestic Equity Fund 869,36 -8,20 -8,96 -12,53 m RDT Batavia Proteksi Ultima 16 (31/08/2018) 945,97 -0,72 0,00 0,00
Trimegah Kas Syariah 2 999,40 0,03 -0,13 -0,13 m RDT Batavia Proteksi Ultima 18 (31/08/2018) 948,23 -1,43 0,00 0,00 DANAMON
Trimegah Pundi Kas 7 1.034,92 0,10 3,33 3,33 RD I Am Equity Fund 910,46 -7,40 -7,00 -8,38 RDT Batavia Proteksi Ultima 27 (31/08/2018) 996,64 0,00 0,00 0,00
RD Nikko Indonesia Equity Fund 1.334,47 -8,15 -9,70 -13,25 m M
Trimegah Pundi Kas Syariah 1.001,50 0,01 -0,20 -0,20 RD Nikko Saham Pembangunan Indonesia 868,46 -10,03 -14,82 -18,16 m RDT Batavia Proteksi Ultima 5 (31/08/2018) 983,51 0,00 0,00 0,00
Manulife Dana Kas Utama (20-agust-18) 1.032,99 0,41 0,00 0,00 RDT Batavia Proteksi Ultima 6 (31/08/2018) 939,51 -0,70 0,00 0,00 m
Mega Dana Lancar (21-jun-18) 1.014,35 0,53 0,00 0,00 RD Pacific Equity Growth Fund III 999,87 2,08 8,07 -2,22 RDT Batavia Proteksi Ultima 7 (31/08/2018) 968,28 0,77 0,00 0,00 m O
Mega Dana Kas Syariah 1.437,05 -0,03 33,02 33,02 RD Pacific Equity Growth Fund IV 1.207,06 2,13 16,21 5,14 RDT Danareksa Proteksi 27 (31/08/2018) 1.030,54 0,25 7,30 6,23 m m
Terproteksi RD Pacific Equity Growth Fund V 1.192,73 0,02 3,33 3,33 RDT Danareksa Proteksi 29 (31/08/2018) 1.027,76 0,73 7,30 5,17 O
RD Pacific Equity Growth Fund VI 1.246,25 1,75 9,34 9,34 m M
Batavia Proteksi Cemerlang 57 990,15 -2,46 -0,73 -0,73 RD Pacific Equity Progresif Fund II 1.171,59 1,08 5,70 -4,36 RDT Mandiri Seri 128 950,60 -0,42 0,00 0,00
Batavia Proteksi Cemerlang 59 989,13 -0,38 0,59 0,59 RDT Mandiri Seri 148 946,12 -0,37 0,00 0,00 O m
Batavia Proteksi Cemerlang 66 985,06 -0,08 -0,37 -0,37 RD Pacific Equity Progresif Fund III 1.245,99 0,49 18,99 7,65 RDT Mandiri Seri 41 1.041,18 0,41 5,23 5,23 O
Batavia Proteksi Cemerlang 69 997,01 -0,44 0,37 0,37 RD Pacific Equity Progresif Fund IV 1.193,55 2,39 0,00 0,00 RDT Maybank Cpf 5 (31/08/2018) 1.006,77 0,63 5,00 3,95 O O m
RD Panin Dana Infrastruktur Bertumbuh 1.054,99 -10,14 -8,49 -13,77 M m
Batavia Proteksi Cemerlang 71 976,88 -0,52 0,00 0,00 RD Panin Dana Prima 3.075,47 -8,93 -8,02 -12,44 M RDT Maybank Cpf Institusi 1 (03/09/2018) 1.027,50 0,16 4,84 4,84
Batavia Proteksi Cemerlang 72 980,10 -0,16 0,00 0,00 RD Panin Dana Ultima 909,71 -7,97 -12,77 -16,96 m RDT Maybank Cpf Institusi 3 (31/08/2018) 1.019,44 0,78 8,36 8,36
Batavia Proteksi Cemerlang 86 1.006,40 1,62 0,00 0,00 m RDT Maybank Dana Proteksi 1 (31/08/2018) 1.002,68 0,43 2,24 1,23 m
Batavia Proteksi Cemerlang 91 958,76 0,12 0,00 0,00 RD PG Saham Dinamis 1.182,60 -8,91 -4,26 -6,16 RDT Maybank Dana Proteksi 4 (31/08/2018) 996,96 1,08 0,00 0,00 m m
RD Pinnacle Strategic Equity Fund 1.425,37 -7,38 0,00 -4,90 m
Batavia Proteksi Ultima 1 975,36 -0,72 0,00 0,00 RD Reliance Dana Saham 1.103,74 -8,80 -7,69 -11,74 m RDT Maybank Dana Proteksi 5 (31/08/2018) 978,48 0,79 0,00 0,00
Batavia Proteksi Ultima 3 963,15 -3,61 0,00 0,00 M RDT Maybank Dana Proteksi 6 (31/08/2018) 960,67 0,86 0,00 0,00 O m m
Batavia Proteksi Ultima 12 888,48 -3,67 0,00 0,00 RD Saham Panin Dana Berdedikasi 902,78 -9,15 -9,41 -13,77 RDT Maybank Dana Proteksi 9 (31/08/2018) 989,79 0,73 0,00 0,00
Kresna Proteksi Cemerlang Seri 1 1.007,99 0,66 0,00 0,00 RD Saham Panin Dana Berkembang 910,53 -9,60 0,00 0,00 M m
RD Star Equity 972,24 -8,49 -0,06 -2,04 M RDT Rhb Capital Protected Fund 47 (31/08/18) 967,95 0,00 0,00 0,00
Mega Asset Terproteksi 7 980,21 -1,69 0,00 0,00 M m RDT Tram Terproteksi Prima XV (31/08/2018) 973,92 0,42 5,08 5,08 M m m
Mega Dana Terproteksi XVII 1.004,41 -1,56 0,00 0,00 RD Saham Panin Beta One 968,78 -7,81 -6,02 -10,53
Campuran M Exchange Traded Fund
Mega Dana Terproteksi XVIII 1.018,13 0,78 0,00 0,00 M RD Abf Indonesia Bond Index Fund 33.372,33 -2,90 -3,84 -3,84 m
Mega Dana Terproteksi XIX 1.005,35 0,01 0,00 0,00 RD Setiabudi Dana Kombinasi Dinamis 991,34 -3,30 -6,43 -6,43 m m
RD Aurora Berimbang 884,67 -7,00 0,00 0,00 m m Indeks
Batavia Proteksi Andalan 12 (31-ags-18) 1.001,36 0,52 -0,14 -0,14 m m RD Batavia Lq45 Plus 1.048,21 -8,60 -9,04 -12,61 m
Batavia Proteksi Cemerlang 11 (31-ags-18) 1.023,67 -1,01 -2,10 -2,10 RD I Am Bumn Balanced Plus Fund 1.095,24 -3,23 -5,44 -6,38 m m
RD Net Dana Berimbang 975,81 -3,17 0,00 0,00 m m m RD Indeks First State Indoequity Idx30 Index Fund 947,06 0,00 0,00 0,00
Batavia Proteksi Cemerlang 25 (31-ags-18) 1.011,20 0,55 -2,18 -2,18 m m RD Indeks Rhb Sri Kehati Index Fund 897,82 -8,19 0,00 0,00 m
Batavia Proteksi Cemerlang 29 (31-ags-18) 1.009,82 -1,47 -1,28 -1,28 RD Net Dana Flexi 989,73 -5,12 4,28 2,22 M m
RD Nikko Indonesia Balanced Fund 1.364,94 -4,86 -4,89 -8,62 m STANDCHART
Batavia Proteksi Cemerlang 35 (31-ags-18) 1.004,12 -1,09 0,53 0,53 M Pendapatan Tetap m
Batavia Proteksi Gemilang 10 (31-ags-18) 1.031,83 0,59 -2,80 -2,80 RD Panin Dana Bersama Plus 1.218,90 -8,51 -11,41 -15,67 Q m
RD Panin Dana Prioritas 1.112,16 -4,59 -8,02 -12,44 M m m Aberdeen Indonesia Bond Fund 1.986,12 -1,28 -0,81 -2,28
Bnp Paribas Selaras IV (31-ags-18) 1.000,79 -0,61 0,00 0,00 RD Panin Dana Unggulan 7.095,70 -7,57 5,03 -0,02 Aberdeen Indonesia Government Bond Fund 1.689,48 -3,21 -5,86 -7,26
Corfina Capital Protected Syariah Fund (31-ags-18) 986,34 -1,58 0,00 0,00 RD PG Campuran 1.200,13 -1,43 -6,95 -8,80 Avrist Prime Bond Fund 1.259,80 -2,48 -4,26 -6,15 m
Emco III De (31-ags-18) 1.011,48 -0,09 0,12 0,12 RD Pinnacle Granditas Dynamic Balanced Fund 897,83 -8,74 0,00 0,00 M m Bahana Alpha Fixed Income Fund 1.015,89 5,96 0,00 0,00
Emco V (31-ags-18) 1.021,49 0,46 -0,46 -0,46 RD Reliance Cerdas Terencana 1.154,59 -9,33 -10,57 -14,49 M m Bahana Discovery Fund 1.028,44 -0,52 1,89 -1,11 m
Emco VI (31-ags-18) 1.019,10 0,49 -0,01 -0,01 RD Setiabudi Dana Campuran 982,65 -5,95 0,00 0,00 M m m Bahana Pendapatan Tetap Indonesia Sehat 1.046,18 -3,65 -7,02 -9,75 m
Emco VII (31-ags-18) 1.001,12 -0,61 0,01 0,01 RD Danakita Investasi Fleksibel 1.061,79 -0,31 4,11 4,11 M m Bahana Pendapatan Tetap Makara Prima 2.298,15 -5,20 -8,39 0,00 M
Emco VIII (31-ags-18) 1.001,22 -0,63 0,01 0,01 Pasar Uang Bahana Prime Income Bond Fund 1.007,30 -2,15 -2,07 0,00 M m
Emco X (31-ags-18) 1.016,53 0,22 0,02 0,02 Batavia Dana Kas Gebyar 1.155,74 0,42 4,97 4,97 m M m Bahana Prime Income Fund 1.307,78 -2,76 -4,96 -7,75 m m
Emco XI (31-ags-18) 1.034,70 0,02 -0,34 -0,34 RD Ascend Dana Lancar 1.039,41 0,48 0,00 0,00 Bahana Progressive Income Fund 1.234,08 -3,28 -3,82 -6,65 M
Emco XII (31-ags-18) 936,87 -2,00 0,00 0,00 RD Aurora Likuid 1.019,65 0,35 0,00 0,00 M m M M Bahana Sukuk Syariah 1.103,98 -2,98 -3,17 -6,01 M M
Insight Terproteksi 2 (31-ags-18) 966,70 0,44 -0,61 -0,61 RD Bahana Revolving Fund 1.319,32 0,38 4,79 4,79 m Batavia Dana Obligasi Plus 1.293,59 -2,60 -4,35 -8,10 m M m
Insight Terproteksi 3 (31-ags-18) 1.001,54 0,41 -0,27 -0,27 RD Cimb Principal Bukareksa Pasar Uang 1.076,23 0,03 3,71 3,71 Batavia Dana Obligasi Sejahtera 998,41 -1,98 -1,70 -5,55 m
Lautandhana Proteksi Dinamis VI (31-ags-18) 1.075,80 0,48 -0,64 -0,64 RD Danareksa Gebyar Dana Likuid 1.362,00 0,22 3,87 3,87 M Batavia Dana Obligasi Ultima 2.403,38 -1,29 0,94 -1,06 m m
Manulife Proteksi Dana Utama (31-ags-18) 1.008,61 0,40 0,05 0,05 RD Danareksa Gebyar Dana Likuid II 1.320,17 0,40 4,82 4,82 Cimb Principal Bond 26.743,53 -1,50 0,38 -1,61 m
Mega Asset Terproteksi 6 (31-ags-18) 1.000,76 0,08 0,00 0,00 RD Mandiri Dana Optima 1.348,28 0,40 4,76 4,76 Cimb Principal Dollar Bond 1,0607 -0,96 -2,64 -4,57 M m
Mega Dana Terproteksi IX (31-ags-18) 1.010,55 0,44 -0,04 -0,04 RD Mandiri Pasar Uang Optima 1.041,28 0,43 0,00 0,00 M Cimb Principal Prime Income Fund 1.355,28 -2,15 0,46 -9,11
Mega Dana Terproteksi XIV (31-ags-18) 980,84 -0,27 -3,82 -3,82 RD Mnc Dana Lancar 1.411,04 0,35 5,28 5,28 M Cimb Principal Prime Income Fund 3 1.152,32 -3,22 -3,43 -12,63
Mega Dana Terproteksi XV (31-ags-18) 1.018,59 0,81 0,00 0,00 RD Nikko Indonesia Money Market Fund 1.424,54 0,02 5,09 5,09 M Cimb Principal Prime Income Fund 4 2.400,39 -2,23 19,84 0,00 M M
Mega Dana Terproteksi XVI (31-ags-18) 1.031,43 1,19 0,00 0,00 RD Panin Dana Likuid 1.369,09 0,28 4,61 4,61 Cimb Principal Prime Income Fund 5 923,42 -1,81 0,00 0,00
Schroder IDR Income Plan I (27-ags-18) 1.000,00 -0,62 0,00 0,00 RD Pinnacle Money Market Fund 1.119,33 0,46 5,80 5,80 Dana Pasti 4.076,11 -0,50 5,08 2,46 M M
Schroder IDR Income Plan II (27-ags-18) 1.004,19 0,42 -0,83 -0,83 RD Post Indo Money Market Fund 1.182,15 0,38 4,97 4,97 Dana Premier 2.554,87 0,01 6,54 3,37 M M
Syailendra Capital Protected Fund 7 (31-ags-18) 1.027,42 1,36 -7,63 -7,63 RD Reliance Pasar Uang 1.029,33 0,31 0,00 0,00 Danareksa Melati Pendapatan Tetap Multi Plus 1.158,79 -1,10 3,29 1,24
Trimegah Bagi Artha Proteksi (31-ags-18) 1.018,70 0,51 0,04 0,04 RD Setiabudi Dana Pasar Uang 1.095,25 0,47 5,64 5,64 Danareksa Pendapatan Tetap Indonesia Sehat 1.067,89 -3,27 -5,21 -8,00 m
Trimegah Terproteksi I (31-ags-18) 1.005,73 -0,25 0,10 0,10 RD Tram Pundi Kas 2 1.238,96 0,41 5,01 5,01 Eastspring IDR Fixed Income Fund 1.167,31 -2,59 -3,58 -5,01
Trimegah Terproteksi 4 (31-ags-18) 1.011,17 0,40 0,00 0,00 RD Valbury Money Market I 1.061,24 0,46 6,03 6,03 Eastspring Invesments Yield Discovery 1.285,33 -3,69 -5,44 -9,15 m
Terproteksi RD Archipelago Money Market Fund 1.047,88 0,44 4,81 4,81 m Eastspring Investments IDR High Grade 1.157,92 -3,74 -6,17 -7,56 m
Mnc Dana Terproteksi Dolar Seri 1 (31-ags-18) 1,0039 0,19 0,00 0,00 RD Schroder Money Market Fund 1.285,19 0,38 4,60 4,60 ANK Eastspring Syariah Fixed Income Amanah 1.020,48 -1,81 -0,35 0,00 m
Rhb USD Capital Protected Fund 5 (31-ags-18) 1,0042 0,11 0,00 0,00 RD Bahana Likuid Plus 1.060,11 0,41 5,97 5,97 Ganesha Abadi 3.061,64 -4,87 -7,92 -10,19 m
BANK CIMB NIAGA Terproteksi M Investa Dana Dollar Mandiri 1,3778 -0,08 -2,48 -4,41 M
Pendapatan Tetap Batavia Proteksi Cemerlang 33 1.026,92 -0,25 4,12 -0,96 m Kehati Lestari 1.907,98 -4,06 -7,64 -9,92
Danareksa Pendapatan Prima Plus 1.532,10 -3,64 -6,36 -6,36 Batavia Proteksi Cemerlang 60 1.006,76 -0,39 2,78 -2,23 O Kresna Olympus 1.880,28 -0,56 3,38 -4,50 m
I-hajj Syariah Fund 3.314,71 0,00 8,48 6,87 Batavia Proteksi Gebyar 7 958,31 -0,26 0,00 0,00 Om Mandiri Obligasi Optima 3 987,19 -3,26 -5,58 0,00 m
Lautandhana Fixed Income 2.373,86 -0,03 -1,62 -3,08 Batavia Proteksi Gebyar II 1.010,87 0,39 5,12 -0,01 m Mega Dana Obligasi Dua 1.900,91 2,67 2,94 0,91
Mega Dana Ori Dua 1.854,36 -3,74 -4,76 -6,64 Batavia Proteksi Gebyar III 1.006,91 0,89 6,80 1,59 m Mega Dana Obligasi Syariah 1.658,32 -0,39 4,51 1,40
Pacific Fixed Fund 1.220,79 -0,77 -0,75 -3,67 Batavia Proteksi Gebyar V 1.015,64 -0,51 6,50 6,50 m m Pendapatan Tetap Utama 2.376,06 -2,57 -2,91 -5,80 m
Prospera Obligasi 3.382,64 -1,42 1,44 -0,57 Batavia Proteksi Gebyar VI 980,06 -0,30 4,96 -0,16 m Premier Fixed Income Syariah 998,34 -2,59 -2,50 -4,91 M
RD Archipelago Mitra Mandiri Fixed Income 630,02 -19,39 0,00 0,00 Batavia Proteksi Ultima 2 989,92 -0,68 0,00 0,00 Prestasi Alokasi Portofolio Investasi 3.707,30 -0,28 3,45 1,40 m
RD Bumiputera Mitra Pendapatan Tetap 921,93 -3,42 0,00 0,00 RD Bahana E Optima Protected Fund 122 (31/08/18) 1.002,04 0,35 3,85 1,81 M m Rhb Indo Fixed Income Fund 979,65 -1,12 0,00 0,00
RD Cipta Obligasi Dollar 1,1000 -1,79 -4,35 -4,35 RD Bahana E Optima Protected Fund 124 (31/08/18) 941,05 -0,64 -2,74 -5,60 M m Rhb Tm Indo Bond Fund 968,42 -1,30 0,00 0,00 M
RD Cipta Obligasi Gemilang 948,54 -4,10 -9,44 -9,44 RD Bahana E Optima Protected Fund 125 (31/08/18) 1.032,10 0,60 7,38 4,22 M m m Sequis Pendapatan Stabil 1.183,63 -0,82 3,13 -6,69 M
RD Cipta Obligasi Optimal 1.116,57 -0,72 3,56 3,56 RD Bahana E Optima Protected Fund 127 (31/08/18) 996,47 0,64 5,91 2,79 M O m Sequis Pendapatan Tetap 974,15 0,00 0,00 0,00
RD Cipta Obligasi Prima 978,76 -0,03 0,00 0,00 RDT Avrist Dana Terproteksi Spirit 1 (31/08/18) 1.002,32 0,77 9,69 9,69 m m Si Danaobligasi Maxima 3.663,85 -0,72 3,40 -3,22
RD Cipta Obligasi Rupiah 1.033,28 -1,12 1,45 1,45 RDT Avrist Dana Terproteksi Spirit 2 (31/08/18) 1.020,20 0,75 8,89 8,89 O M Syailendra Fixed Income Fund 1.716,72 -3,22 -4,36 -8,12
RD Insight Prime Fixed Income Fund 1.009,03 -3,64 0,84 0,84 RDT Bahana Centrum Protected Fund 156 (31/08/18) 979,84 -0,18 0,00 0,00 O m Syariah Bahana Mes Syariah Fund 1.055,34 -2,55 -2,78 -5,64 D
RD Lautandhana Income Fund 991,60 -1,54 -7,17 -7,17 RDT Bahana Centrum Protected Fund 157 (31/08/18) 986,74 0,75 0,00 0,00 m Syariah Berbasis Sukuk Avrist Ada Sukuk Berkah Syariah 1.019,23 -0,91 8,33 0,00
RD Mega Asset Mantap Plus 1.464,59 -1,77 -1,32 -4,22 RDT Bahana Centrum Protected Fund 158 (31/08/18) 994,52 0,14 0,00 0,00 Syariah Cimb Principal Sukuk Syariah 2 2.135,94 -3,64 -3,61 0,00 O m
RD Mega Asset Pendapatan Tetap Syariah 964,75 -2,01 -5,46 -5,46 RDT Bahana Centrum Protected Fund 162 (31/08/18) 999,98 0,00 0,00 0,00 m m m Syariah Cimb Principal Sukuk Syariah 3 949,76 -3,25 0,00 0,00 m
RD Mega Dana Pendapatan Tetap 1.066,81 -2,37 -4,52 -7,33 RDT Bahana Centrum Protected Fund 175 (31/08/18) 1.000,12 0,00 0,00 0,00 M m Syariah Danareksa Melati Pendapatan Tetap m
RD Ori 1.751,05 0,68 -5,41 -7,28 Utama Syariah 991,19 -0,85 0,00 0,00
RD Pendapatan Tetap Sinarmas Hidup Sejahtera 1.039,96 -0,55 3,85 3,85 RDT Bahana Premium Protected Fund 155 (31/08/18) 959,99 0,47 0,00 0,00
RD Simas Obligasi Unggulan 993,88 -0,39 0,00 0,00 RDT Bahana Premium Protected Fund USD 2 (31/08/18) 1,0175 0,42 0,00 0,00 Syariah Manulife Syariah Sukuk Indonesia 1.004,61 -1,03 0,88 0,00 m
RD Simas Pendapatan Tetap Prestasi 1.066,16 -1,69 -0,70 -0,70 RDT Bahana Premium Protected Fund USD 3 (31/08/18) 1,0106 0,42 0,00 0,00 Saham m m
RD Simas USD Fixed Income 0,9614 -1,27 0,00 0,00 RDT BNI Am Proteksi Agastya 971,46 -0,58 1,27 1,27 M Avrist Ada Saham Blue Safir 939,03 -8,57 -8,08 0,00 m
RD Syailendra Providentia Fixed Income Fund 974,41 -1,37 0,00 0,00 RDT BNI Am Proteksi Bathari 964,93 -0,26 0,00 0,00 M Avrist Equity Amar Syariah 797,61 -8,74 -15,98 -17,65 O
RDS Bahana Pendapatan Tetap Syariah Generasi Gemilang 1.024,30 -2,55 -2,78 -2,78 RDT BNI Am Proteksi Dalana 996,62 -1,12 0,00 0,00 M m Avrist Equity Cross Sectoral 723,44 -8,10 -9,40 -11,19 O O m
RDS Simas Syariah Pendapatan Tetap 889,53 -2,87 -2,79 -2,79 RDT BNI Am Proteksi Danapati 993,47 0,57 0,00 0,00 M m Bahana Dana Prima 14.380,19 -9,77 -10,27 -12,92 O
Reksa PG Sejahtera 2.811,28 -2,74 -5,19 -7,07 RDT BNI Am Proteksi Ganpati 1.005,60 0,00 0,00 0,00 m Bahana Explorer Equity Fund 838,20 -8,98 0,00 0,00 O m
RD Bahana Investasi Prima 1.447,95 -2,96 -1,27 -2,74 RDT BNI Am Proteksi Nayottama 982,14 -0,99 0,00 0,00 O Bahana Primavera 99 1.121,16 -9,51 -5,62 -6,56 m
Sam Sukuk Syariah Sejahtera 1.793,12 -1,85 -0,21 -0,21 RDT Cimb Principal Cpf Cb XXVIII 995,22 0,03 0,00 0,00 Bahana Trailblazer Fund 949,36 -8,36 -7,79 -10,97 M O O m
Simas Danamas Mantap Plus 2.476,91 0,55 6,92 4,80 RDT Cimb Principal Cpf Cb XXX 957,53 0,36 0,00 0,00 M m Bahana USD Global Sharia Equities (04/09/2018) 1,1564 0,26 8,30 5,12 m
Simas Income Fund 3.156,47 -4,70 41,80 38,99 RDT Cimb Principal Cpf Cb XXXI 982,58 -0,30 0,00 0,00 M Cimb Principal Islamic Asia Pacific Equity Syariah 1,1103 0,38 -4,06 -7,82 m
Trim Dana Tetap 2 2.190,35 -1,52 -0,06 -1,05 RDT Cimb Principal Cpf Cb XXXII 909,22 -1,56 0,00 0,00 M m USD (04/09/2018) m
Saham RDT Cimb Principal Cpf Cb XXXIII 949,82 -0,24 0,00 0,00 M M m Cimb Principal Smart Equity Fund 988,94 -7,95 -8,90 -12,48 m
Dana Ekuitas Andalan 4.499,00 -9,51 -8,36 -19,14 RDT Cimb Principal Cpf Cb XXXIV 961,31 0,00 0,00 0,00 M m Dana Ekuitas Prima 4.318,21 -8,77 -11,66 -11,66 m O
Lautandhana Equity Progresif 944,05 -8,68 -11,52 -12,83 RDT Danakita Proteksi Seri IV (31/08/2018) 1.026,04 0,84 7,60 7,60 M m Eastspring Investments Alpha Navigator 1.293,99 -8,65 -6,13 -8,43 m
Lautandhana Saham Lestari 1.044,24 -8,37 -9,44 -10,78 RDT Danareksa Proteksi 28 (31/08/2018) 1.029,43 -0,12 4,56 4,56 M m m Eastspring Investments Value Discovery 1.179,41 -8,97 -5,56 -10,15 m O m
Lautandhana Saham Syariah 875,97 -8,66 -16,41 -17,65 RDT Danareksa Proteksi 44 (31/08/2018) 1.010,54 0,43 4,22 4,22 M m Eastspring Syariah Equity Islamic Asia Pacific USD m
RDT Danareksa Proteksi 51 (31/08/2018) 1.017,28 0,68 5,17 5,17 (04/09/2018) 1,1113 -1,17 -0,69 -5,51
Mega Asset Maxima 877,34 -8,30 -2,13 -6,88 RDT Danareksa Proteksi 53 (31/08/2018) 978,08 0,98 0,00 0,00
Panin Dana Teladan 1.410,73 -8,61 7,17 7,17 Manulife Dana Ekuitas Utama 831,87 -9,43 0,00 0,00 m m M m
Prospera Dana Berkembang 879,58 -8,59 -16,91 -20,16 RDT Danareksa Proteksi 54 (31/08/2018) 881,49 -0,92 0,00 0,00 RD Rhb Tm Indo Asia Equity Fund 1.126,45 -6,77 1,46 -3,47 m
RD Archipelago Mitra Maxima Ekuitas 1.119,96 2,01 0,00 0,00 RDT Danareksa Proteksi 56 (31/08/2018) 992,61 -0,13 0,00 0,00 M Syariah Bahana Icon Syariah 859,58 -9,71 -13,28 -15,83 m m
RD BNI-am Dana Saham Bandagara 884,09 -7,95 0,00 0,00 RDT Danareksa Proteksi 57 (31/08/2018) 895,48 -0,50 0,00 0,00 M Campuran
RD Cipta Gtws Equity 1.022,34 -7,20 -1,92 -1,92 RDT Danareksa Proteksi 60 (31/08/2018) 993,08 0,00 0,00 0,00 Aberdeen Indonesia Balanced Growth Fund 1.650,16 -5,24 -9,71 -11,50
RD Cipta Ovo Ekuitas 1.348,75 -6,27 21,45 21,45 RDT Emco XV (31/08/2018) 1.015,68 0,67 4,58 4,58 Avrist Balanced Amar Syariah 951,28 -4,36 -6,93 -8,78 O m
RD Cipta Prima 1.158,47 -7,14 -8,67 -8,67 RDT Emco XVII (31/08/2018) 0,00 0,00 0,00 0,00 m Avrist Balanced Cross Sectoral (01/08/2018) 964,14 4,06 8,21 0,00
RD Cipta Sakura Equity 954,38 -10,32 6,02 6,02 RDT I Am Protected Fund I (31/08/2018) 993,48 0,54 6,53 6,53 Q Bahana Dana Infrastruktur 8.439,03 -8,18 -8,96 -11,65
RD Cipta Utama Ekuitas 836,06 -11,73 0,00 0,00 RDT Mandiri Seri 101 (31/08/2018) 1.021,23 0,84 7,86 7,86 BNI Am Dana Terencana 1.389,49 -6,93 -7,84 -9,67 m
RD Cipta Value Equity 945,06 -6,32 -5,63 -5,63 RDT Mandiri Seri 107 (31/08/2018) 983,08 1,00 0,00 0,00 m Cipta Dinamika 1.563,32 -2,08 -3,41 -6,25 O
RD Emco Growth Fund 920,09 -16,33 6,83 6,83 RDT Mandiri Seri 109 (31/08/2018) 927,18 -2,63 0,00 0,00 Kresna Flexima 3.285,69 -4,90 2,88 -4,95 m m
RD Emco Mantap 6.092,83 0,25 8,00 5,35 RDT Mandiri Seri 120 (31/08/2018) 1.015,60 0,55 0,00 0,00 M Panin Dana Us Dollar 1,6323 -3,39 6,31 4,72
RD Mega Dana Capital Growth 858,14 -11,83 -14,02 -18,20 RDT Mandiri Seri 123 (31/08/2018) 1.015,89 0,87 0,00 0,00 M m Premier Campuran Fleksibel 2.548,31 -8,30 -9,29 -11,53
RD Millenium Berkembang 1.003,93 -0,11 183,63 183,63 RDT Mandiri Seri 129 (31/08/2018) 965,80 -1,05 0,00 0,00 m Syariah Mam Dana Berimbang Syariah 576,49 -10,20 -23,70 0,00
RD Millenium Equity 988,40 -6,97 -11,09 -11,09 RDT Mandiri Seri 135 (31/08/2018) 985,46 0,81 0,00 0,00 Pasar Uang m
RD Millenium Mcm Equity Sektoral 1.482,33 -18,06 -5,03 -5,03 RDT Mandiri Seri 152 981,34 0,00 0,00 0,00 Avrist Ada Kas Mutiara 1.086,64 0,45 5,79 0,00
RD Pratama Equity 2.086,02 -10,82 -11,84 -13,15 RDT Mandiri Seri 157 (31/08/2018) 999,77 -0,07 0,00 0,00 Bahana Dana Likuid 1.435,73 0,29 5,22 5,22
RD Prospera Saham Smc 1.540,18 -6,09 36,80 36,80 RDT Mandiri Seri 46 (31/08/2018) 1.039,21 0,06 4,73 4,73 M Danareksa Seruni Pasar Uang II 1.378,94 0,28 4,71 2,64 m
RD Saham Kresna Prima 892,42 -7,60 0,00 0,00 RDT Mandiri Seri 60 (31/08/2018) 1.003,97 0,76 5,20 5,20 M Eastspring Investments Cash Reserve 1.350,29 0,24 4,24 4,24 m m m
RD Sam Permata Khatulistiwa Saham 847,28 -15,75 0,00 0,00 RDT Mandiri Seri 73 (31/08/2018) 1.003,95 0,92 7,60 7,60 Pnm Dana Likuid 1.030,72 0,44 0,00 0,00 m
RD Simas Dana Ekuitas 842,46 -8,87 0,00 0,00 RDT Mandiri Seri 74 (31/08/2018) 997,92 0,12 5,43 5,43 O m Syariah Avrist Ada Kas Syariah 1.001,06 0,38 0,00 0,00 m m
RD Simas Saham Andalan 1.135,50 -9,13 34,11 34,11 RDT Mandiri Seri 78 (31/08/2018) 987,78 0,40 3,00 3,00 Syariah Bahana Dana Likuid Syariah 1.240,48 0,39 5,25 5,25
RD Simas Saham Bertumbuh 1.101,95 -8,90 -10,12 -10,12 RDT Mandiri Seri 79 (31/08/2018) 935,85 -0,27 2,85 2,85 O m Syariah Cimb Principal Cash Fund Syariah 1.054,04 0,25 4,80 0,00 O m
RD Simas Saham Dinamis 1.157,93 -15,50 0,00 0,00 RDT Mandiri Seri 80 (31/08/2018) 977,10 -0,63 1,13 1,13 Syariah Mandiri Pasar Uang Syariah 1.041,33 0,31 0,00 0,00 m
RD Simas Saham Gemilang 931,76 -8,76 0,00 0,00 RDT Mandiri Seri 82 (31/08/2018) 1.002,19 0,30 3,83 3,83 Syariah Manulife Dana Kas Syariah 1.001,17 0,00 0,00 0,00 m O m m
RDT Mandiri Seri 94 1.011,07 0,13 8,46 8,46 O m
RD Simas Saham Maksima 954,06 -8,88 -9,37 -9,37 RDT Mandiri Seri 98 1.001,28 -0,28 5,80 5,80 Syariah Maybank Money Market Fund 2 1.109,56 0,60 5,45 5,45 M
RD Simas Saham Prestasi 1.053,02 0,22 -3,85 -3,85 RDT Mnc Dana Terproteksi Seri 28 (31/08/2018) 990,57 0,71 0,00 0,00 M Terproteksi m
RD Simas Saham Ultima 1.084,70 -9,54 -15,23 -15,23 RDT Mnc Dana Terproteksi Seri 31 (31/08/2018) 0,00 0,00 0,00 0,00 M Batavia Proteksi Cemerlang Plus 1.036,74 0,54 6,57 3,97 m m
RD Star Equity II 866,12 -8,66 0,00 0,00 RDT Net Dana Proteksi VI (31/08/2018) 1.054,67 0,53 6,46 6,46 M Bahana Altera Protected Fund 115 (03/09/2018) 1.021,27 0,43 4,89 4,89
RDS Aurora Sharia Equity 928,09 -11,44 0,00 0,00 RDT Net Dana Proteksi VII (31/08/2018) 984,73 0,52 6,41 6,41 Syariah Terproteksi Avrist Dana Terproteksi Sukuk 1.010,55 0,86 0,00 0,00
RDS Pam Syariah Saham Dana Falah 825,04 -9,81 0,00 0,00 RDT Panin 2 (31/08/2018) 1.007,88 0,67 0,00 0,00 M Berkah Syariah (31/08/2018) m
RDS Prospera Syariah Saham 656,53 -11,23 -24,00 -24,00 RDT Panin 2021 (31/08/2018) 1.026,68 0,65 5,69 5,69 Terproteksi Aberdeen Proteksi Pendapatan m m
RDS Simas Global Equity Syariah USD Fund 1,0031 0,04 0,00 0,00 Berkala (31/08/2018) 891,15 -0,46 1,27 0,00 m m
RDS Simas Saham Syariah 829,96 -5,18 -16,07 -16,07 RDT Panin 3 (31/08/2018) 972,61 -0,03 0,00 0,00 M
RDT Panin 4 (31/08/2018) 1.000,60 0,75 0,00 0,00 Terproteksi Aberdeen Proteksi Pendapatan Berkala m
RDS Syailendra Sharia Equity Fund 871,00 -8,80 0,00 0,00 M 0,9474 0,23 -2,59 0,00
RD Mega Asset Greater Infrastructure 1.134,30 -8,24 -6,52 -11,06 RDT Panin 6 (31/08/2018) 1.008,64 0,74 0,00 0,00 M USD (31/08/2018)
RD Syailendra Equity Platinum Fund 1.015,80 -8,33 3,57 3,57 RDT Panin 7 (31/08/2018) 1.004,33 0,00 0,00 0,00 M Terproteksi Bahana Altera Protected Fund 133 (31/08/18) 975,71 0,26 2,75 0,00
RDT Panin Proteksi 2022 (31/08/2018) 996,77 0,12 0,00 0,00 Terproteksi Bahana Altera Protected Fund 137 (31/08/18) 969,68 -0,31 1,02 0,00 mM M
Sam Beta Plus Equity Fund 950,30 -8,89 0,00 0,00 M m
Sam Sharia Equity Fund 971,94 -10,57 -16,98 -16,98 RDT Rhb Capital Protected Fund 40 (31/08/18) 961,88 1,10 0,00 0,00 Terproteksi Bahana D Optima Protected Fund 55 (31/08/18) 1.075,95 0,47 5,85 5,85
RDT Rhb Capital Protected Fund 41 (31/08/18) 978,48 0,38 0,00 0,00 Terproteksi Bahana D Optima Protected Fund 56 (31/08/18) 1.076,61 0,48 5,84 5,84 M M
Simas Danamas Saham 1.737,51 -7,97 -5,56 -5,56 RDT Sam Dana Obligasi Terproteksi 7 (31/08/18) 999,95 0,00 0,00 0,00 Terproteksi Bahana Priva Protected Fund 140 (31/08/18) 987,82 1,39 5,90 0,00
Trim Bhakti Bangsa 1.346,12 -9,98 2,65 -0,89 RDT Syailendra Capital Protected Fund 30 (31/08/18) 996,00 -0,08 0,00 0,00 D U H ANK A Terproteksi Bahana Priva Protected Fund 142 (31/08/18) 994,69 1,40 0,00 0,00
Trim Kapital 9.946,92 -9,28 8,89 5,14 RDT Syailendra Capital Protected Fund USD 2 (31/08/18) 1,01 0,21 0,00 0,00 Terproteksi Bahana Priva Protected Fund 148 (31/08/18) 994,25 1,08 0,00 0,00
Trim Kapital Plus 3.319,34 -9,76 8,18 4,45 RDT Trimegah Terproteksi Dana Berkala 1.030,25 -0,26 4,04 4,04 M Terproteksi Bahana Priva Protected Fund 149 (31/08/18) 982,01 0,74 0,00 0,00 m
Campuran RDT Trimegah Terproteksi Dana Berkala 2 1.008,81 -0,38 2,85 2,85 M O Terproteksi Bahana Protected Fund 160 (31/08/18) 1.015,67 0,47 0,00 0,00 m
Asanusa Balanced Fund 1.294,70 -4,05 -17,53 -19,16 RDT Trimegah Terproteksi Dana Berkala 3 988,63 -0,76 0,00 0,00 O m Terproteksi Bahana Protected Fund G 63 923,53 -0,44 3,46 3,46 m
Bahana Kombinasi Arjuna 3.692,20 -2,09 -3,87 -6,24 RDT Trimegah Terproteksi Prima XX 999,56 0,21 0,00 0,00 m m Terproteksi Bahana Protected Fund G 65 1.010,79 0,43 5,22 5,22 m
Cipta Balance 491,86 -8,27 0,00 0,00 RDT Valbury Capital Protected V 1.002,19 0,68 0,00 0,00 m m Terproteksi Bahana Protected Fund G 67 (31/08/18) 1.023,89 0,62 7,66 5,55 m
Danamas Fleksi 3.832,54 0,57 7,31 4,65 RDT Net Dana Proteksi VIII (31/08/2018) 1.061,39 0,55 0,00 0,00 Terproteksi Bahana Protected Fund G 69 (31/08/18) 1.028,52 0,52 7,07 7,07 m
Mega Dana Dinamis 872,42 -11,64 -12,69 -12,69 RDT Bahana Centrum Protected Fund 164 (31/08/18) 1.014,48 0,50 0,00 0,00 Terproteksi Bahana Protected Fund H 82 (31/08/18) 1.045,56 -1,12 -0,46 -0,46 m
Mega Dana Kombinasi 767,20 -5,97 -2,97 -5,82 RDT Bahana Premium Protected Fund 131 (31/08/18) 1.034,35 0,86 7,73 4,56 M O Terproteksi Bahana Protected Fund H 83 (21/05/18) 966,14 0,29 6,71 2,53 m
Prospera Balance 4.280,43 -4,49 10,80 6,46 RDT Bahana Premium Protected Fund 134 (31/08/18) 1.007,00 0,53 6,13 3,00 M Terproteksi Bahana Protected Fund H 84 (24/04/18) 992,67 0,40 6,40 2,23 m
Prospera Value Fund 1.236,58 -5,63 0,96 -3,00 RDT Bahana Premium Protected Fund 135 (31/08/18) 974,00 0,16 3,65 0,61 M m Terproteksi Bahana Protected Fund H 86 (31/08/18) 1.049,18 0,53 6,37 6,37 m
Reks Adana Harvestindo Maxima 939,34 -0,11 -1,37 -3,82 RDT Bahana Premium Protected Fund 143 (31/08/18) 962,48 0,78 0,00 0,00 M Terproteksi Bahana Protected Fund H 90 (10/07/18) 1.001,35 -0,13 7,39 3,18
RD Archipelago Metro Harmoni Balance Fund 1.039,28 -5,22 1,13 1,13 M O m
RD Bumiputera Mitra Berimbang 863,90 -9,59 0,00 0,00 RDT Bahana Premium Protected Fund 144 (31/08/18) 979,19 0,97 0,00 0,00 M O Terproteksi Batavia Proteksi Cemerlang 16 1.049,14 -0,25 5,77 0,61 m
RD Cipta Kasih Berimbang 965,34 0,00 0,00 0,00 RDT Bahana Premium Protected Fund 145 (31/08/18) 975,24 0,14 0,00 0,00 M Terproteksi Batavia Proteksi Cemerlang 18 1.026,72 0,60 7,34 4,72 m m
RD Lautandhana Balanced Income Fund 794,40 -7,87 -12,37 -12,37 RDT Bahana Premium Protected Fund 154 (31/08/18) 994,34 0,41 0,00 0,00 m Terproteksi Batavia Proteksi Cemerlang 70 979,36 -0,28 5,77 0,00 m
RD Mega Asset Strategic Total Return 1.105,81 -3,50 8,48 5,29 RDT Cimb Principal Cpf Cb XXVII 1.005,21 -0,36 6,85 6,85 Terproteksi Batavia Proteksi Cemerlang 92 966,64 -0,28 0,00 0,00 m
RD Sam Cipta Sejahtera Campuran 923,18 -8,12 0,00 0,00 RDT Schroder IDR Income Plan IV (15/08/2018) 970,55 0,36 5,22 5,22 M Terproteksi Batavia Proteksi Ultima 19 (31/08/18) 982,01 -0,57 0,00 0,00 m
RD Sam Mutiara Nusa Campuran 948,45 -8,52 0,00 0,00 RDT Schroder IDR Income Plan V (15/08/2018) 1.002,13 0,42 0,00 0,00 Terproteksi BNI Am Proteksi Lavanya 959,15 -0,34 0,00 0,00 m
RD Simas Balance Prestasi 1.184,99 -5,47 0,00 0,00 Samuel Dana Obligasi Terproteksi (31/08/2018) 589,00 0,96 11,57 10,45 Terproteksi Bniam Proteksi Syariah Grenada Seri I (06/06/18) 1.002,19 -1,68 3,21 3,21 m
RD Simas Maju Berkembang 1.456,46 -9,26 34,52 29,91 Exchange Traded Fund M M Terproteksi Bniam Proteksi Syariah Grenada Seri II (06/06/18) 1.002,93 -2,17 2,72 2,72 m
RD Simas Satu Prima 1.414,39 -4,82 6,40 2,75 RD Danareksa ETF Indonesia Top 40 438,87 -8,60 0,00 0,00 m Terproteksi Bniam Proteksi Syariah Grenada Seri III (06/06/18) 1.002,30 -0,81 4,17 4,17 m
RD Star Balanced II 911,14 -3,49 0,00 0,00 RD ETF Mnc36 Likuid 472,29 0,00 0,00 0,00 m Terproteksi Bniam Proteksi Syariah Grenada Seri IV (06/06/18) 1.002,32 -0,89 4,09 4,09 m
RD Syailendra Balanced Growth Fund 936,00 -3,74 0,00 0,00 RD Indeks BNI Am Nusantara ETF Msci Indonesia Equity Index 967,45 -7,88 0,00 0,00 mO m Terproteksi Cimb Principal Cpf Cb Xxv 1.004,92 -1,06 5,42 5,42 m
RDS Simas Balance Syariah 1.019,91 0,36 0,00 0,00 RD Indeks Pinnacle Idx30 ETF 488,43 -7,82 0,00 0,00 m Terproteksi Danareksa Proteksi 30 1.013,27 0,49 6,50 4,39 m
RDS Simas Syariah Kombinasi 914,05 -3,71 -8,25 -8,25 RD Pinnacle Core High Dividend ETF 448,94 -9,30 -9,18 -9,18 M Terproteksi Danareksa Proteksi 39 1.008,31 0,93 8,39 6,22 m
Sam Dana Berkembang 17.283,90 -9,30 -1,65 -1,65 RD Pinnacle Enhanced Liquid ETF 488,85 -9,33 -6,62 -6,62 M m Terproteksi Danareksa Proteksi 45 990,64 -0,73 4,70 0,63 m
Sam Providentia Balanced Fund 1.024,22 -8,97 -3,34 -3,34 RD Pinnacle Indonesia Esg ETF 395,00 -10,09 0,00 0,00 m Terproteksi Danareksa Proteksi 46 1.019,30 0,67 8,22 0,00 m
Sam Syariah Berimbang 1.603,64 -8,27 -13,99 -13,99 RD Pinnacle Indonesia Large Cap ETF 463,53 -8,57 -7,98 -7,98 Terproteksi Danareksa Proteksi 47 988,24 -0,61 3,51 0,00 m
Simas Satu 6.821,66 -5,90 12,72 8,85 Indeks M m Terproteksi Danareksa Proteksi 48 978,12 0,04 0,00 0,00 m W
Star Balanced 2.961,93 -1,33 12,43 10,74 RD Indeks Insight Indeks Idx30 820,66 -8,20 0,00 0,00 Terproteksi Danareksa Proteksi 50 947,03 -1,09 0,44 0,00 m
Pasar Uang RD PG Indeks Bisnis 27 1.243,29 -8,33 -7,24 -9,07 Terproteksi Danareksa Proteksi 55 963,65 -2,73 0,00 0,00 m
Danamas Rupiah 1.245,78 0,38 4,51 2,46 MAYBANK INDONESIA m m Terproteksi Mandiri Protected Dynamic Syariah 1.001,47 -2,73 2,18 2,18 m
RD Bahana Cash Management 1.699,14 -0,05 0,00 0,00 Pendapatan Tetap m Seri 2 (07/06/18) m
RD Cipta Dana Cash 1.253,44 0,43 5,77 5,77 Kontrak Investasi Kolektif RD Lippo Dana Obligasi 1.122,47 -0,30 3,36 3,36 Terproteksi Mandiri Protected Dynamic Syariah Seri 3 1.030,21 0,44 5,38 5,38 m
RD Cipta Dana Lancar 1.076,44 0,42 5,28 5,28 RD Ayers Asia Asset Management Government 992,80 -2,40 0,00 0,00 m Terproteksi Mandiri Protected Dynamic Syariah Seri 4 1.031,05 0,44 5,38 5,38 m
RD Cipta Dana Tunai 1.169,14 0,24 7,56 7,56 Bond Fund Terproteksi Mandiri Seri 100 987,05 -0,37 6,21 0,00 m
RD Insight Retail Cash Fund (I-retail Cash) 1.140,45 0,72 0,00 0,00 RD Danamas Dollar 1,7174 0,22 2,66 2,66 Terproteksi Mandiri Seri 103 993,58 -0,23 6,78 0,00 m
RD Mega Asset Multicash Syariah 1.120,67 0,36 -0,61 -0,61 RD Investasi Reksa Premium (26/07/2018) 2.135,65 -2,34 -5,01 -5,01 Terproteksi Mandiri Seri 105 985,32 -1,69 0,00 0,00 m
RD Mega Dana Kas 1.501,55 0,16 5,73 3,63 RD Mnc Dana Dollar 1,2289 3,18 7,11 7,11 M Terproteksi Mandiri Seri 106 947,30 -1,17 0,48 0,00 M
RD Mega Dana Liquid 969,69 0,35 -3,71 -5,62 RD Syailendra Steady Income Fund 987,65 -0,72 -1,39 -1,39 M Terproteksi Mandiri Seri 116 994,75 -0,33 0,00 0,00 M
RD Mrs Cash Kresna 1.202,27 -0,31 0,98 0,98 RDS Berbasis Sukuk Asanusa Syariah Sukuk Investment 1.027,41 -2,45 -3,51 -3,51 M m Terproteksi Mandiri Seri 118 983,36 -0,33 0,00 0,00 M
RD Prospera Dana Lancar 1.144,29 0,49 6,78 6,78 RD Victoria Obligasi Negara 1.089,08 -3,41 -4,65 -4,65 M Terproteksi Mandiri Seri 131 992,11 -1,04 0,00 0,00 M
RD Star Money Market 1.039,47 0,15 0,00 0,00 RD Yuanta Fixed Income 1.252,03 -2,52 -6,42 -6,42 M Terproteksi Mandiri Seri 140 937,45 -1,40 0,00 0,00 M
RD Syailendra Dana Kas 1.243,72 0,44 0,00 0,00 RD Yuanta USD Fixed Income 1,0187 0,04 -1,63 -1,63 M m m Terproteksi Mandiri Seri 142 976,03 0,00 0,00 0,00 M
RD Syailendra Providentia Money Market Fund 1.032,29 0,37 0,00 0,00 Saham m Terproteksi Mandiri Seri 143 982,61 0,00 0,00 0,00 M
RDS Pam Syariah Likuid Dana Safa 1.021,07 0,36 0,00 0,00 Phillip Equity Extra 841,43 -6,27 -9,01 -9,01 m m m Terproteksi Mandiri Seri 75 1.016,48 -0,18 7,25 0,00 M
RDS Syailendra Sharia Money Market Fund 1.045,81 0,40 0,00 0,00 RD Asanusa Enhanced Strategy Fund 1.108,30 -9,33 -7,41 -7,41 m M m m m Terproteksi Mandiri Seri 87 1.009,72 -0,45 6,67 0,00 M
RD Trimegah Dana Likuid 1.066,33 0,30 3,65 3,65 RD Gap Equity Focus Fund 824,41 -9,88 -14,22 -14,22 m O m m m Terproteksi Maybank Cpf 8 1.006,90 -0,31 4,13 0,00 M
Sam Dana Kas 1.086,57 0,21 4,91 4,91 RD Gap Equity Fund 1.071,89 -6,30 -13,18 -13,18 m m m Terproteksi Maybank Cpf IX 1.015,73 -0,42 5,90 5,90 M
Sam Dana Likuid Syariah 1.007,19 -0,24 0,00 0,00 RD Lautandhana Equity Plus 1.408,34 -0,22 23,45 23,45 m M m Terproteksi Maybank Cpf VII 1.009,72 0,49 6,80 3,66 M
Trim Kas 2 1.424,16 0,34 5,31 5,31 RD Lautandhana Saham Mahadi 1.155,47 -7,33 -11,84 -11,84 m m Terproteksi Maybank Cpf X 980,01 -0,13 0,00 0,00 M
Terproteksi RD Majoris Saham Gemilang Indonesia 936,22 -6,15 0,00 0,00 m Terproteksi Trimegah Terproteksi Prima XVII 1.011,68 0,52 7,07 7,07 M
BNI Am Proteksi Samana 1.006,47 -0,33 0,85 0,85 RD Oso Andalas Equity Fund 883,79 -5,83 -8,10 -8,10 m M Terproteksi Trimegah Terproteksi Prima XVIII 1.011,17 0,50 6,84 6,84 M
BNI-am Proteksi Jayantaka 1.001,63 0,93 -1,62 -1,62 RD Oso Syariah Equity Fund 617,85 -4,20 -20,29 -20,29 Indeks M
BNI-am Proteksi Kalingga 1.022,98 0,67 -0,46 -0,46 RD Sucorinvest Saham Dinamis 909,40 -9,02 -3,79 -3,79 m Indeks Avrist Idx30 860,71 -8,18 0,00 0,00 M
BNI-am Proteksi Laksita 985,40 0,99 -3,18 -3,18 RDS Indosurya Hepi Ekuitas Global Syariah USD (04/09/18) 1,0941 2,10 12,20 12,20 Indeks BNI Am Indeks Idx30 834,74 -8,15 0,00 0,00 M
BNI-am Proteksi Lokatara 1.026,94 0,93 0,38 0,38 Campuran Indeks Panin Idx30 819,38 -8,27 0,00 0,00 M
BNI-am Proteksi Malika 967,14 -2,00 -6,37 -6,37 RD BNI Am Ugm Progressive Balanced 1.099,22 -1,37 -2,20 -2,20 m Indeks Syailendra Index Idx30 823,30 -8,19 0,00 0,00 M
BNI-am Proteksi Naladhipa 995,99 -1,24 -0,40 -0,40 RD Gap Dana Kombinasi 1.138,94 -5,48 1,03 1,03 Indeks Syailendra Msci Indonesia Value Index Fund 954,00 -9,50 0,00 0,00 M
BNI-am Proteksi Naratama 1.025,14 0,62 -0,77 -0,77 RD Lautandhana Balanced Progressive Fund 955,99 -0,22 0,00 0,00 O Kresna Indeks 45 3.975,55 -8,11 -6,05 -9,29 M
BNI-am Proteksi Naraya 1.016,29 0,43 1,48 1,48 RD Lautandhana Optima Balanced Fund 953,35 -0,44 -4,90 -4,90 Dana Investasi Real Estate M
BNI-am Proteksi Nusagriya 946,10 -1,81 0,00 0,00 RD Minna Padi Keraton Balance 3.525,46 -3,07 4,86 4,86 m m Dana Investasi Real Estate Ciptadana Properti 154,05 0,18 5,91 5,91 M
BNI-am Proteksi Palawa 1.004,63 0,65 -2,06 -2,06 RDS Asia Raya Syariah Taktis Berimbang 879,82 -4,21 -9,59 -9,59 m Ritel Indonesia (31/08/2018) M
BNI-am Proteksi Santanu 989,52 -0,27 -2,45 -2,45 Pasar Uang m MEGA M
BNI-am Proteksi Umbara 941,25 -2,89 -6,82 -6,82 RD Asanusa Treasury Money Fund 989,21 0,23 -6,24 -6,24 m Pendapatan Tetap M
Lautandhana Proteksi Dinamis VII 1.039,24 0,51 -1,23 -2,70 RD Yuanta Liquid Plus Money Market 1.026,25 0,16 0,00 0,00 RD Bahana Income Stream 1.214,51 -2,65 -4,36 -4,36 M
RDT Lautandhana Proteksi Dinamis Optima 1.038,52 0,48 -0,08 -0,08 RD Ayers Asia Asset Management Money Market Fund 1.019,42 0,45 0,00 0,00 RD Bahana Provident Fund 1.289,28 0,36 3,24 3,24 M
RDT Mandiri Seri 102 1.012,42 0,85 0,00 0,00 RD Danakita Stabil Pasar Uang 1.193,52 0,39 5,17 5,17 RD Batavia Obligasi Bertumbuh 964,88 -2,83 0,00 0,00 M
RDT Mandiri Seri 83 1.019,11 0,79 0,92 0,92 Terproteksi m RD BNI Am Dana Pendapatan Tetap 1.379,56 -1,67 -6,34 -6,34 M
RDT Sam Dana Obligasi Terproteksi 6 1.035,03 0,29 0,00 0,00 Kontrak Investasi Kolektif RDT Lippo Terproteksi III 1.024,70 0,00 -9,37 -9,37 m RD Cimb Principal Prime Income Fund 2 1.023,54 -3,97 -7,86 -7,86 M
RDT Sam Sejahtera Terproteksi 1.029,89 0,28 0,00 0,00 RDS Terproteksi BNI Am Proteksi Syariah Kinanthi 916,84 -4,08 -7,68 -7,68 m RD Danareksa Melati Pendapatan Utama II 1.172,89 -1,94 -4,63 -4,63 M
RDT Sam Sejahtera Terproteksi 2 1.010,35 0,73 0,00 0,00 RDST Rhb Sharia Capital Protected Fund 1 1.000,00 0,00 0,00 0,00 RD Gap Fixed Income Fund II 1.346,61 0,16 3,40 3,40 M
RDT Trimegah Terproteksi Futura VIII 1.017,45 0,53 -0,05 -0,05 RDT Asanusa Berlian Protected Fund 992,13 -1,95 0,00 0,00 RD HPAM Ultima Obligasi Plus 1.022,13 -4,56 -12,20 -12,20 M
RD BNI-am Proteksi Vishaka 983,43 0,81 0,00 0,00 RDT BNI Am Proteksi Gantari 968,15 -0,24 -3,12 -3,12 RD Insight Infra Development Iinfra 1.184,20 -0,60 3,59 3,59 M
RD Cipta Dana Terproteksi Cipta Proteksi Dinamis II 892,16 0,97 -4,56 -4,56 RDT BNI Am Proteksi LVIII 1.023,05 -0,39 -3,73 -3,73 RD Mandiri Obligasi Utama 2 995,15 -1,75 -4,43 -4,43 M
RD Cipta Dana Terproteksi Cipta Proteksi Dinamis III 1.005,39 -1,70 -0,77 -0,77 RDT BNI Am Proteksi LXIII 1.014,83 -2,39 -4,17 -4,17 M m RD Mcm Fixed Income Fund 1.147,78 -0,82 2,91 2,91 M
RDT BNI-am Proteksi XLV 1.044,22 1,38 -1,38 -1,38 RDT BNI Am Proteksi Xlvi 1.012,69 0,47 0,12 0,12 M RD Mnc Dana Pendapatan Tetap III 1.115,97 -3,84 -5,52 -5,52 M
RDT Simas Abdi Proteksi 2 990,06 -0,45 -0,74 -3,23 RDT BNI Am Proteksi XXXIV 1.016,04 0,38 2,16 2,16 M m RD Mnc Dana Pendapatan Tetap IV 990,37 -2,43 -6,19 -6,19 M
RDT Archipelago Mas Proteksi 1 967,50 0,00 0,00 0,00 RDT Bniam Proteksi Sunshine USD 1,0592 0,50 0,00 0,00 M m RD Pnm Dana Bertumbuh 1.323,61 -2,21 -5,56 -5,56 M
RDT Avrist Dana Terproteksi Spirit 3 1.008,61 0,58 0,00 0,00 RDT Cimbprincipal Cpf Cb XXIV 1.005,33 -1,74 -1,86 -1,86 m RD Pool Advista Pendapatan Tetap 981,64 0,00 0,00 0,00 M
RDT Bahana Ultima Protected Fund 153 989,35 1,04 0,00 0,00 RDT Danareksa Proteksi 18 Dollar 0,9827 0,28 -1,30 -1,30 m RD Rhb Smile Fixed Income Fund 1.120,37 -0,50 -4,91 -4,91 M
RDT Batavia Proteksi Cemerlang 93 1.000,21 -0,02 0,00 0,00 RDT Danareksa Proteksi 25 1.025,14 -1,12 -3,07 -3,07 m m RD Sam Cendrawasih Fund 1.044,53 -0,59 -10,39 -10,39 M
RDT BNI-am Proteksi Vyasa 1.065,03 0,37 4,16 4,16 RDT Danareksa Proteksi 26 1.011,76 -2,51 -4,07 -4,07 m m RD Sam Dana Obligasi Prima 970,05 -3,61 0,00 0,00 M
RDT Cipta Proteksi III 1.030,33 0,48 1,76 1,76 RDT Danareksa Proteksi 34 1.001,77 -0,48 -3,76 -3,76 m m RD Simas Pendapatan Tetap 1.067,69 -4,77 -2,61 -2,61 M
RDT Cipta Proteksi V 1.000,16 0,00 0,00 0,00 RDT Danareksa Proteksi 52 999,87 -0,15 0,00 0,00 RD Star Fixed Income Dollar 0,94 -2,97 -6,45 -6,45 M
RDT Cipta Proteksi VI 1.004,02 -0,75 0,00 0,00 RDT HPAM Smart Protected IX 1.000,93 0,81 0,00 0,00 RD Star Fixed Income II 1.105,77 -1,94 -3,96 -3,96
RDT Cipta Proteksi VII 1.003,49 0,00 0,00 0,00 RDT HPAM Smart Protected VIII 935,30 -3,14 0,00 0,00 RD Sucorinvest Dana Obligasi Optima 1.082,56 -2,73 -4,86 -4,86
RDT Corfina Capital Protected Fund 1.002,15 0,79 0,00 0,00 RDT Majoris Capital Protected Fund Indonesia 987,53 -0,89 0,00 0,00 m m RD Syailendra Strategic Income Fund 941,81 -1,89 -9,33 -9,33
RDT Danareksa Proteksi 49 990,59 1,80 0,00 0,00 RDT Mandiri Seri 136 978,31 -0,15 0,00 0,00 m m RDS Batavia Pendapatan Tetap Utama Syariah 1.134,86 -2,46 -3,96 -3,96
RDT Kresna Proteksi Gemilang 1.008,99 -1,61 0,00 0,00 RDT Mandiri Seri 147 966,73 -1,08 0,00 0,00 O RDS Berbasis Sukuk Archipelago Sukuk Syariah I 1.013,08 -3,73 -5,90 -5,90
RDT Mandiri Dollar Seri 113 0,9949 -0,51 1,35 1,35 RDT Mnc Dana Terproteksi Seri 27 956,69 -1,85 0,00 0,00 RDS Berbasis Sukuk Oso Celebes Syariah Sukuk 975,56 -3,08 -4,07 -4,07
RDT Mandiri Dollar Seri 122 0,9968 -0,66 -0,52 -0,52 RDT Oso Dana Terproteksi VI 1.037,94 2,20 0,00 0,00 M M RDS Cimb Principal Sukuk Syariah 1.065,53 -3,17 -4,83 -4,83 M
RDT Mega Asset Terproteksi 10 1.006,26 0,00 0,00 0,00 RDT Pnm Terproteksi Dana Investa 3 1.006,76 0,48 0,23 0,23 RDS Insight Simas Asna Pendapatan Tetap Syariah I Asna 1.044,62 -5,61 -6,54 -6,54 M
RDT Mega Asset Terproteksi 4 1.054,20 0,74 -2,86 -5,72 RDT Pnm Terproteksi Investa 16 1.000,00 0,00 0,00 0,00 m RDS Pratama Pendapatan Tetap Syariah 987,22 -4,08 -9,37 -9,37 M
RDT Mega Dana Teproteksi XI 872,57 -3,95 -3,88 -7,21 RDT Rhb Capital Protected Fund 42 1.008,84 0,62 0,00 0,00 M Saham M
RDT Mega Dana Teproteksi XIII 916,65 0,09 -0,14 -3,60 RDT Syailendra Capital Protected Fund 15 994,62 -1,18 -1,32 -1,32 M RD Asia Raya Saham Berkembang 839,85 -3,19 0,00 0,00
RDT Mega Dana Terproteksi VIII 1.021,94 0,43 0,04 -3,43 RDT Syailendra Capital Protected Fund 17 959,84 -0,88 -6,43 -6,43 RD Aurora Dana Ekuitas 860,48 -14,14 -13,80 -13,80
RDT Mega Dana Terproteksi X 951,98 0,43 -6,45 -9,69 RDT Syailendra Capital Protected Fund 19 1.025,84 0,51 0,94 0,94 RD HPAM Saham Dinamis 881,26 -14,70 -14,68 -14,68
RDT Prospera Proteksi I 995,68 0,88 -3,03 -3,03 RDT Syailendra Capital Protected Fund 20 960,06 -0,54 0,00 0,00 RD Jasa Capital Saham Progresif 885,32 -11,42 -30,98 -30,98 m
RDT Prospera Proteksi II 1.025,64 1,08 -0,64 -0,64 RDT Victoria 5 994,17 27,60 0,00 0,00 RD Lautandhana Growth Fund 980,21 -9,39 -11,39 -11,39 m
RDT Prospera Proteksi III 985,57 -1,27 0,00 0,00 RDT Victoria 6 991,81 -1,96 0,00 0,00 RD Oso Moluccas Equity Fund 619,87 -9,55 12,25 12,25 m
RDT Prospera Proteksi IV 1.009,43 0,67 0,00 0,00 Indeks m RD Pacific Equity Fund 1.133,79 3,37 -8,81 -8,81
RDT Rhb Capital Protected Fund 39 971,86 1,01 0,00 0,00 RD Indeks Ayers Asia Asset Management Equity 980,57 -5,03 0,00 0,00 RD Pacific Saham Syariah 973,88 -0,11 5,6
RDT Rhb Capital Protected Fund 43 1.006,69 0,55 0,00 0,00 Index Sri Kehati m m m m
RDT Rhb Capital Protected Fund 48 1.021,20 0,74 0,00 0,00 BNI m M m m m
RDT Simas Bumn 1.018,93 0,64 0,00 0,00 Pendapatan Tetap m m m
RDT Simas Cemerlang 1 988,91 0,16 0,00 0,00 RD Corfina Pendapatan Prima 897,70 -3,87 -10,59 -10,59 m m M
RDT Simas Cemerlang 2 1.014,70 0,68 -1,18 -1,18 RD Corpus Theologia Fixed Income Fund 1.064,20 0,66 0,00 0,00 m O m
RDT Simas Cemerlang 3 1.019,54 0,61 0,00 0,00 RD Insight Health Fixed Income Fund 888,74 0,14 -11,73 -11,73 m m m
RDT Simas Cemerlang 4 1.007,89 -1,56 0,00 0,00 RD Insight Indonesia Fixed Income Fund 921,45 -0,14 0,00 0,00 m m m
RDT Simas Cemerlang 5 1.010,11 0,77 0,00 0,00 RD Insight Renewable Energy Fund 1.526,29 -0,77 1,96 1,96 m M m m
RDT Simas Cemerlang 6 1.015,86 0,73 0,00 0,00 RD Insight Smart Fixed Income Fund I Smart 0,00 0,00 0,00 0,00 m M m
RDT Simas Gemilang 10 1.012,37 0,62 0,00 0,00 RD Lautandhana Maxima Income Fund 1.053,63 -0,32 0,23 0,23 m m
RDT Simas Gemilang 11 1.008,72 -1,22 0,00 0,00 RD Mnc Dana Likuid 2.610,87 0,09 5,83 5,83 m
RDT Simas Gemilang 12 1.027,62 0,71 0,00 0,00 RD Mnc Dana Syariah 2.793,43 0,19 5,73 5,73 m
RDT Simas Gemilang 13 977,95 -1,18 0,00 0,00 RD Pendapatan Tetap RD Sucorinvest Bond Fund 1.092,12 -2,91 -5,00 -5,00 H NDON A
RDT Simas Gemilang 14 997,98 0,00 0,00 0,00 RDS Majoris Sukuk Negara Indonesia 994,18 -1,27 0,00 0,00
RDT Simas Gemilang 4 1.005,18 0,67 0,54 0,54 RD Valbury Fixed Income Fund I 1.022,98 -0,05 0,00 0,00 m O m
RDT Simas Terproteksi 11 1.015,85 0,67 -0,97 -0,97 Saham m O m
RDT Simas Terproteksi 12 1.028,27 0,55 0,00 0,00 RD Ascend Dana Saham 957,06 -4,29 0,00 0,00 m M M
RDT Simas Terproteksi 13 995,71 0,15 0,00 0,00 RD Dmi Dana Bertumbuh 811,24 -12,84 -10,04 -10,04 m M m
RDT Simas Terproteksi 14 1.007,50 0,67 0,00 0,00 RD Insight Wealth 1.049,77 -8,18 -4,60 -4,60 O M
RDT Simas Terproteksi 15 984,60 0,00 0,00 0,00 RD Majoris Saham Alpha Recovery Perdana 441,44 -5,31 -8,81 -8,81 O m M O m
RDT Simas Terproteksi 5 1.013,41 0,45 -0,96 -0,96 RD Majoris Saham Strategis Indonesia 1.290,77 -11,35 28,26 28,26 O m M
RDT Simas Terproteksi 9 1.007,88 -1,25 -0,18 -0,18 RD Mnc Dana Saham 784,48 -6,55 -25,79 -25,79 O m m
RDT Syailendra Capital Protected Fund Usd3 1,0035 0,23 0,00 0,00 RD Mnc Smart Equity Fund 959,60 -6,28 10,38 10,38 O m M M
RDT Trimegah Terproteksi Prima XIX 1.007,07 1,02 0,58 0,58 RD Oso Borneo Equity Fund 645,18 -1,61 6,10 6,10 O m
Sam Dana Obligasi Terproteksi Dua 962,05 0,70 -5,35 -7,71 RD Oso Flores Equity Fund 1.016,22 -8,60 -13,96 -13,96 O
Trim Terproteksi Prima XVI 1.007,54 -1,51 -0,61 -10,55 RD Pinnacle Dana Ekuitas Nusantara 1.058,69 1,32 0,00 0,00
RDT Mandiri Seri 139 969,02 -1,09 0,00 0,00 RD Pinnacle Dana Prima 838,10 -14,20 -14,98 -14,98
RDT Sucorinvest Abadi Proteksi 1 966,27 -0,20 -5,03 -5,03 RD Pool Advista Kapital Optimal 1.573,15 -13,78 -12,70 -12,70 M
Penyertaan Terbatas RD Pratama Dana Alpha Saham 737,29 -9,14 -14,35 -14,35 M
RDPT Bowsprit Infrastructure Fund I 5.071.511.993,71 0,93 0,12 0,12 RD Pratama Dana Andalan Saham 726,66 -9,04 -22,59 -22,59 M
RDPT Bowsprit Property Fund 5 1.014,87 0,87 0,15 0,15 RD Pratama Dana Atraktif Saham 991,51 -8,85 -13,35 -13,35 M O m
RDPT Bowsprit Property Fund 6 1.016,32 0,87 0,15 0,15 RD Pratama Dana Cemerlang Saham 1.001,19 -9,05 -14,45 -14,45 M O m
RDPT Bowsprit Property Fund I 1.020,22 0,92 0,12 0,12 RD Pratama Dana Gemilang Saham 1.037,05 -9,03 -13,71 -13,71 M O
RDPT Bowsprit Property Fund II 1.005,00 -1,90 0,12 0,12 RD Pratama Dana Mantap Saham 710,82 -10,25 7,00 7,00 M O m
RDPT Bowsprit Property Fund III 1.005,16 -1,89 0,11 0,11 RD Pratama Dana Progresif Saham 790,96 -9,10 -13,98 -13,98 M m
RDPT Bowsprit Property Fund IV 1.005,36 -1,89 0,12 0,12 RD Sam Dana Cerdas 1.239,03 -11,46 -7,26 -7,26 M m O m
RDPT Kresna Cakra 1.000,00 0,00 0,00 0,00 RD Sucorinvest Equity Fund 1.928,71 -7,70 4,87 4,87 M m O m
RDPT Danareksa Bumn Fund 2016 - Infrastruktur 7 1.000,00 0,00 0,00 0,00 RD Sucorinvest Equity Prima Fund 1.025,65 1,88 0,00 0,00 M m
RDPT Cipta Roda Prima Lancar 1.000,00 0,00 0,00 0,00 RD Sucorinvest Maxi Fund 1.417,04 -4,48 19,18 19,18 M O m
RDPT Cipta Intiroda Makmur 1.000,00 0,00 0,00 0,00 RD Sucorinvest Sharia Equity Fund 1.501,61 -8,60 23,25 23,25 M m M
RDPT Cipta Sinar Menara Deli 1.000,00 0,00 0,00 0,00 RD Syailendra Dana Ekuitas Sejahtera 1.082,62 -6,77 -6,63 -6,63 O m m M
RDPT Cipta Daya Cipta Gemilang 1.000,00 0,00 0,00 0,00 RD Syailendra Equity Bumn Plus 1.060,56 -6,53 3,89 3,89 m M
RDPT Cipta Kartunindo Perkasa Abadi 1.000,00 0,00 0,00 0,00 RD Syailendra Equity Garuda Fund 846,92 -6,88 0,00 0,00 O m m M
RDPT Semesta Business Industrial Fund 1.000,00 0,00 0,00 0,00 RDS Corfina Amanah Saham Syariah 998,67 0,06 0,00 0,00 m M M
RDPT Semesta Maxx Consumer Fund 1.000,00 0,00 0,00 0,00 RDS Corfina Investa Saham Syariah 788,92 -18,36 -19,45 -19,45 m M M
RDPT Ciptadana Infrastruktur Indonesia 1.000,00 0,00 0,00 0,00 RDS Dmi Dana Saham Syariah 787,04 -15,24 -10,41 -10,41 m m M
RDPT Danareksa Multisectoral Fund 5.195.636.642,04 -1,72 -2,10 -2,10 RDS Gap Syariah Equity Fund 870,97 -6,58 -12,16 -12,16 O m M
Terbuka - Kik-indeks RDS Maybank Dana Ekuitas Syariah 775,40 -13,71 -25,85 -25,85 O m m m
RD Indeks Kresna Idx 30 1.257,76 -8,52 -8,23 -8,23 RDS Mnc Dana Syariah Ekuitas II 891,17 -11,93 -20,46 -20,46 M m m
RD Indeks Kresna Idx30 Tracker 987,49 -8,17 -6,63 -6,63 RDS Pool Advista Ekuitas Maxima Syariah 928,59 -3,85 0,00 0,00 m m m
RD Indeks Simas Idx30 991,24 -8,13 -6,50 -6,50 RDS Pool Advista Kapital Syariah 914,43 -21,83 -21,81 -21,81 m m m
Terbuka - Kik-syariah - Indeks RDS Treasure Saham Berkah Syariah 857,70 -15,65 -9,23 -9,23 m m
RDS Indeks Majoris Jii Syariah Indonesia 842,42 -8,99 0,00 0,00 RDS Trimegah Syariah Saham Prima 920,42 -6,86 -10,71 -10,71 m m
RDS Indeks Rhb Jii Fund 868,05 -8,96 0,00 0,00 RD Treasure Saham Mantap 722,30 -9,22 0,68 0,68 m m
RDS Indeks Syailendra Sharia Index Jii 843,80 -9,00 0,00 0,00 RD Valbury Equity I 774,28 -4,52 -14,09 -14,09 m m
Cipta Syariah Indeks 832,98 -9,00 0,00 0,00 Campuran m m m
RDS Indeks Pinnacle Sharia Jii Tracker 834,74 -8,97 0,00 0,00 RD Balanced Fund Sucorinvest Anak Pintar 1.352,42 -2,90 20,09 20,09 m m m
BANK PERMATA RD Corpus Balanced Fund I 963,49 -3,16 -3,04 -3,04 M m m
Pendapatan Tetap RD Insight Bhinneka Balanced Fund 0,00 0,00 0,00 0,00 m
Batavia Pesona Obligasi 943,32 -2,51 -7,90 -16,68 RD Insight Brave Balanced Fund 0,00 0,00 0,00 0,00 M m
Panin Dana Obligasi Bersama 996,36 0,00 0,00 0,00 RD Insight Bright 1.045,39 -5,28 -4,78 -4,78 M m m
RD Aberdeen Dana Pendapatan Riil 1.215,73 -0,20 -7,47 -57,94 RD Insight Community Development 2 1.008,44 -4,02 -11,37 -11,37 M m m m m m
RD Aberdeen Dana Pendapatan Stabil 1.036,95 -0,15 -3,00 -13,56 RD Insight Create Balanced Fund 783,95 -1,19 -5,68 -5,68 M m m m
RD Ashmore Dana Obligasi Optima Nusantara 965,68 0,00 0,00 0,00 RD Insight Fellowship 1.125,38 -2,80 -7,37 -7,37 M m
12
Kontan Kamis, 6 September 2018
PERBANKAN
■ KREDIT VALUTA ASING

Rupiah Kian Tertekan, Kredit Valuta Asing Bank Masih Relatif Aman
JAKARTA. Nilai tukar rupiah Dody Ariefianto, Direktur Indonesia (BI) sampai Juli bah sudah memperhitungkan da pembayaran. Juga secara sa. Pada umumnya debitur
terhadap dollar Amerika Seri- Group Surveilans dan Stabili- 2018, simpanan valas nasabah Menurut OJK pelemahan rupiah sebelum- prinsip, umumnya debitur va- valas di BCA untuk perda-
kat (AS) kian lunglai. Berda- tas Sistem Keuangan Lembaga tumbuh 10,5% year on year nya (price in). Namun OJK las sudah memiliki pendapat- gangan. "Pembayaran kredit
sarkan data Bloomberg, rupi- Penjamin Simpanan (LPS) (yoy) atau lebih tinggi pertum- para debitur belum mengecek jika ada per- an valas atau transaksi lin- valas oleh debitur biasa saja,"
ah di pasar spot melemah mengatakan, di tengah pele- buhannya dibandingkan Juni sudah usahaan atau debitur yang dung. ujar Direktur Keuangan BCA
0,02% ke level 14.938 per dol- mahan rupiah sejauh ini be- 2018 yang tumbuh 3,2% yoy. perhitungkan mempunyai eksposure utang Saat ini debitur valas cukup Vera Eve Lim.
lar AS pada Rabu (5/9). lum melihat ada pergerakan Boedi Armanto, Deputi Ko- ke kredit luar negeri. beragam, termasuk sektor ag- Kredit valas BCA sekitar 6%
Bahkan menurut pantauan penarikan simpanan valuta misioner Pengawas Perbank-
pelemahan Parwati Surjaudaja, Presi- ribisnis. "Tidak ada penarikan dari total penyaluran kredit.
nilai kurs KONTAN terhadap asing (valas) oleh nasabah. an II Otoritas Jasa Keuangan rupiah den Direktur Bank OCBC simpanan valas," ujar Parwati, Hingga Juli 2018 total penya-
10 bank besar, nilai jual dollar "Pergerakan simpanan valas (OJK) juga bilang, belum ada sebelumnya. NISP bilang, dengan kondisi Rabu (5/9) luran kredit BCA Rp 495,23
AS di bank telah menyentuh per Juli masih wajar," kata debitur perbankan yang mela- pelemahan rupiah seperti se- Bank Central Asia (BCA) triliun, tumbuh 14% yoy.
Rp 15.000 sejak Jumat (31/8) Dody, Rabu (5/9). kukan penundaan pembayar- karang tidak serta menyebab- juga mengaku pembayaran
pekan lalu. Mengutip data terbaru Bank an kredit valas karena nasa- kan debitur yang baik menun- kredit valas masih seperti bia- Galvan Yudistira, Maizal W

Kartu Kredit UOB


Tekanan NIM
Bank Belum
Akan Surut
Kenaikan bunga acuan membayangi NIM di akhir tahun
KONTAN/Carolus Agus Waluyo Galvan Yudistira turun 40 basis poin (bps) di- rah melalui digitalisasi per-
Head of Card and Payment UOB Indonesia Dessy Masri (kedua kiri) bersama Head of PPS and Digital UOB Indonesia bandingkan periode sama di bankan konsumer dan usaha
Khoo Chock Seang (kiri) berbincang dengan nasabah saat peluncuran UOB One Card di Jakarta, rabu (5/8). UOB 2017 yang sebesar 6,4%. kecil menengah (UKM) untuk
Indonesia memperbarui UOB One Card dengan mengembangkan tiga fitur utama yaitu cicilan pendidikan, asuransi JAKARTA. Industri perbankan menekan biaya bunga.
masih bisa menjaga kinerja Tak seberat 2017 Dari pendapatan non-bu-
kecelakaan dan cashback hingga 5%. hingga bulan ketujuh di tahun nga, CIMB perkirakan pening-
ini. Berdasarkan riset RHB Analis RHB memprediksi, katan positif berasal dari re-
yang rilis pada 3 September ke depan margin bank akan covery, transaksi foreign ex-
2018, tercatat laba 11 bank terus terpangkas seiring de- change (forex) dan
■ ANAK USAHA BANK sampai Juli 2018 mengalami ngan proyeksi bank yang ma- bancassurance.
kenaikan sebesar 12% secara kin selektif menyalurkan kre- Sementara Anggoro Eko

Bank BUMN Akan Bentuk Anak Usaha year on year (yoy). Meski be-
gitu sebagian besar bank
mengalami penurunan margin
dit di semester II-2018 untuk
menjaga non performing loan
(NPL). Ditambah lagi proyek-
Cahyo, Direktur Keuangan
Bank Negara Indonesia (BNI)
mengatakan, pada semester
bunga bersih (NIM). si kenaikan bunga acuan BI II-2018 tekanan terhadap NIM
JAKARTA. Bank Badan Usaha (BTN) mengatakan, pihaknya nagement. hun ini. "Masih penjajakan," Sebelas bank yang diriset 7DRR rate 25bps pada akhir diproyeksi tak seberat tahun
Milik Negara (BUMN) gencar berencana membentuk aset Bob Tyasika Ananta, Direk- ujar Bob. BNI menganggarkan berdasarkan laporan keuang- 2018. lalu maupun pada separuh
membentuk anak usaha. Se- manajemen pada semester II- tur Manajemen Risiko Bank Rp 3 triliun-Rp 4 triliun untuk an per Juli 2018 ini adalah PT Wan Razly, Direktur Strate- pertama 2018. Sebab industri
perti Bank Rakyat Indonesia 2018. Anak usaha ini akan BNI bilang pihaknya memiliki ekspansi anorganik. Bank Tabungan Pensiunan gy and Finance Bank CIMB keuangan sudah menyesua-
(BRI) akan membentuk per- meningkatkan fee based inco- rencana membentuk bisnis Nasional Tbk (BTPN), Bank Niaga memproyeksi NIM pada kan diri dengan kondisi makro
usahaan sekuritas dan aset me dan perluasan wealth ma- modal ventura, tapi tidak ta- Galvan Yudistira Rakyat Indonesia Tbk (BRI), akhir tahun 2018 akan berada secara umum.
manajemen pada tahun ini. Bank Jawa Barat dan Banten di level 5%. Adapun NIM CIMB Pada separuh pertama 2018
Haru Koesmahargyo, Direk- Anak Usaha Bank BUMN (BJB), dan Bank Danamon. Niaga pada semester I-2018 di NIM Bank BNI di level 5,4%.
tur Keuangan BRI mengata- Anak Usaha Bank Mandiri Anak Usaha BNI Anak Usaha BRI Kemudian Bank Central level 5,09%, atau telah turun Atau menurun 20 bps diban-
kan, pihaknya mengupayakan Asia (BCA), Bank BNI, Bank 78 basis poin (bps) dari perio- dingkan posisi periode tahun
pembentukan perusahaan se- PT Bank Syariah Mandiri PT Bank BNI Syariah PT Bank BRIsyariah Tbk Mandiri, Bank CIMB Niaga , de yang sama tahun lalu. sebelumnya.
kuritas dan aset manajemen Bank Mandiri (Europe) Ltd PT BNI Sekuritas PT Bank Rakyat Indonesia Agroniaga Bank Panin Indonesia Tbk Target NIM tersebut telah Meski begitu, tekanan pada
pada tahun ini. Namun per- Tbk dan Bank Tabungan Negara mempertimbangkan rencana NIM masih terjadi seiring tren
usahaan mana yang akan dibi- PT Bank Mandiri Taspen PT BNI Multifinance PT BRI Multifinance Indonesia (BTN). CIMB Niaga melakukan pe- kenaikan suku bunga. Kenaik-
dik BRI terkait pembentukan Analis RHB Henry Wibowo nyesuaian suku bunga kredit an bunga ini akan lebih cepat
anak usaha ini, Haru masih PT Mandiri Sekuritas BNI Remittance Ltd. BRI Remittance Co. Limited dan Alvin Baramuli mencatat, secara bertahap. Pada saat direspons dari sisi biaya dana
belum membeberkan. "Masih PT Mandiri Utama Finance PT BNI Life Insurance PT Asuransi BRI Life dari sebelas bank tersebut bersamaan, CIMB berupaya dibandingkan sisi kenaikan
proses masih due dilligence," Bank BJB mencatat NIM yang meningkatkan porsi dana mu- rate kredit. ■
PT Mandiri Tunas Finance
ujarnya Rabu (5/9). relatif flat di 6,7%. Sedangkan
BRI sudah menganggarkan Mandiri International Bank Panin masih mencatat
dana sebesar Rp 5 triliun un- Remittance kenaikan NIM 4,4%. Sedang- NIM Industri Perbankan (%)
tuk ekspansi anorganik di ta- PT AXA Mandiri Financial Services kan sisanya 9 bank hampir 5,63
hun ini. "Modal ventura bisa seluruhnya mengalami penu- 5,39 5,32
untuk mengembangkan bisnis PT Asuransi Jiwa InHealth Indonesia runan NIM. 5,11
peer to peer lending," kata PT Mandiri AXA General Insurance Meskipun NIM turun, ren-
Haru. PT Mandiri Capital Indonesia tang angka NIM 11 bank ini 4,23
Mahelan Prabantarikso, Di- masih cukup besar yaitu anta-
rektur Bank Tabungan Negara Sumber: Laporan Keuangan Bank ra 4,1% sampai 8,3%. Jika dira- 2014 2015 2016 2017 Juni 2018
ta-rata, dari 11 bank ini men-
catat NIM sebesar 5,9% atau Sumber : Otoritas Jasa Keuangan (OJK)
■ KONSOLIDASI PERBANKAN

Strategi Bisnis Bank Pasca Konsolidasi Nilai Tukar USD/IDR di 10 Bank Besar
Jual Beli Rata-rata
JAKARTA. Musim konsolidasi kekuatan bisnis korporasi se- triliun," jelas Arief. logi informasi bisnis perbank- Bank Rakyat Indonesia (BRI) 14.994 14.904 14.949
bank tiba. Sebut saja Bank hingga dapat memberikan si- Kookmin Bank juga masuk an internasional serta manaje-
Tabungan Pensiunan Nasional nergi terhadap nasabah Bank ke Bank Bukopin sebesar 22% men risiko," kata Eko. Bank Mandiri 14.990 14.740 14.865
(BTPN) yang bakal merger Sumitomo Mitsui Indonesia. melalui rights issue. Masuk- Bank lain yang akan menja- Bank Central Asia (BCA) 15.000 14.850 14.925
dengan Bank Sumitomo Mit- Sementara BTPN memiliki nya, investor Korea ini karena lankan konsolidasi adalah
sui Indonesia. Jika tidak ada segmen UKM dan konsumer Bukopin sama-sama bergerak Bank Danamon. Bank ini akan Bank BNI 14.999 14.799 14.889
aral melintang, merger kedua yang tidak dimiliki Bank Su- di sektor pembiayaan kredit merger dengan Bank Nusan- Bank Tabungan Negara (BTN) 15.048 14.848 14.948
bank milik Sumitomo Mitsui mitomo Mitsui Indonesia. usaha kecil menengah. tara Parahyangan. Keduanya
CIMB Niaga 15.100 14.700 14.900
Banking Corporation (SMBC) Saat ini modal BTPN Rp 17 Direktur Utama Bukopin milik Mitsubishi UFJ Financi-
ini terjadi 1 Januari 2019. triliun dan Bank Sumitomo Eko Rachmansyah Gindo me- al Group Inc (MUFG) itu. Bank Panin 15.050 14.850 14.950
Direktur Keuangan dan Mitsui Indonesia sekitar Rp 9 ngatakan, yang paling me- "Segmen kami masih tetap OCBC NISP 15.020 14.920 14.970
Dana BTPN Arief Harris Tan- triliun. Bila digabung melebihi mungkinkan disinergikan de- sama, segmen konsumer,
djung mengatakan, pengga- Rp 25 triliun. "Bila kinerja me- ngan Bukopin dalam waktu UKM, komersial dan financial Bank Maybank Indonesia 15.150 14.850 15.000
bungan ini akan memberikan ningkat dua tahun hingga tiga dekat adalah kerjasama em- supply chain," ujar Wakil Di- Bank Danamon 15.025 14.775 14.900
nilai bisnis bagi BTPN, sebab tahun ke depan, dapat naik pat bidang. "Pengembangan rektur Utama Bank Danamon
masing-masing bank memiliki menjadi Bank Buku Kelom- sistem produk dan layanan Michellina Triwardhany Rata-rata seluruh bank 15.037 14.823 -
kekuatan unik. Bank Sumito- pok Usaha (BUKU) 4 karena kredit konsumer dan UMKM, Sumber : Situs Bank, per Rabu (9/5) 16.00 WIB
mo Mitsui Indonesia. memiliki modal bisa mencapai Rp 30 perbankan digital dan tekno- Maizal Walfajri, Marshall S
Pedagang Menjerit Saat Rupiah Terus Menukik
Pedagang harus mendatangkan produknya dari Arab. Halaman 19

KORPORASI 13
Kontan Kamis, 6 September 2018

Prospek Bisnis Bahan Bangunan Impor Gandum Bisa Meningkat Lagi


Produsen bahan bangunan tetap berharap Kesepakatan pembebasan bea masuk
pada proyek infrastruktur pada semester impor gandum dari Australia akan mem-
kedua tahun ini. buat impor gandum pakan ternak naik.
Halaman 15 Halaman 18

Harga Batubara Memompa TOBA


Tak sekadar memanfaatkan kenaikan harga batubara, PT Toba Bara Sejahtra Tbk juga meningkatkan efisiensi biaya produksi
Ika Puspitasari Namun memang, dominasi meliputi Avra Commodities efesiensi biaya, diversifikasi Kinerja Keuangan PT Toba Bara Sejahtra Tbk
bisnis tambang batubara be- Pte., Ltd., Vitol Pte., Ltd., KCH pasar, serta mine plan (ren- 187,29
lum tergantikan. Selama Ja- Energy Co., Ltd. dan Glencore cana penambangan) yang ter- 173,29
JAKARTA. PT Toba Bara Se- nuari hingga Juni 2018 misal- International AG. jaga," tutur Pandu. Semester I 2018
jahtra Tbk sudah mengeduk nya, Toba Bara mengantongi Sambil mengatur strategi, 139,00 Semester I 2017
127,86 120,78
2,5 juta ton batubara sepan- total pendapatan batubara Toba Bara melanjutkan ren- Semester I 2016 111,83
Ikhtiar internal
jang semester pertama tahun sebesar US$ 179,99 juta setara cana pengembangan proyek
ini. Pada semester kedua, me- dengan 96,10% terhadap total Selain permintaan batubara pembangkit listrik tenaga uap
reka harus mengejar produksi pendapatan. Sisanya merupa- yang masih tinggi, manajemen (PLTU) Sulbagut 1 dan PLTU 50,69 49,52 40,71
batubara sebesar 2,5 juta ton- kan kontribusi pendapatan Toba Bara mengaku kenaikan Sulut 3 yang masing berkapa-
16,05 8,03
3,5 juta ton. dari dua sektor bisnis lainnya average selling price (ASP) sitas 2x50 megawatt (MW). 2,62
Sampai pekan pertama Sep- (lihat tabel). atau harga jual rata-rata batu- Karena pembabasan lahan
tember 2018, Toba Bara belum Adapun pasar utama batu- PLTU Sulbagut 1 sudah tun- Pendapatan bersih Laba bersih* Kas/setara kas Liabilitas
mengubah target awal yang bara Toba Bara adalah konsu- tas, proyek tersebut masuk Keterangan: dalam juta dollar AS, *laba tahun berjalan yang dapat diatribusikan
sudah ditetapkan. Mereka men luar negeri. Kalau dihi- Toba Bara sudah tahap kontruksi. Target pe- kepada pemilik entitas induk
masih memegang target pro- tung, penjualan ekspor batu- nyelesaian proyekny pada ta-
duksi 5 juta ton hingga 6 juta bara mengambil porsi 96,48% menggunakan hun 2020. Kontribusi Pendapatan Davit Togar Pandjaitan
ton batubara. "Hingga saat ini terhadap total pendapatan. dana belanja Sementara pembebasan la- Semester I 2018 0,75%
kami masih on track untuk Barulah 3,52% kontribusi pen- han proyek PLTU Sulut 3 saat Roby Budi Prakoso Masyarakat
modal sekitar Pertambangan 3,64% 2,35%
mencapai target tersebut," dapatan batubara dari pasar ini mencapai 80%-90%. Toba
kata Pandu Patria Sjahrir, Di- domestik. US$ 5 juta. Bara menargetkan proyek PT Sinergi Sukses
Penjualan batubara luar Utama
rektur PT Toba Bara Bara Se- Kenaikan pendapatan batu- tersebut bisa masuk tahap fi- negeri 173,66
5,10%
jahtra Tbk saat dihubungi bara Toba Bara selama paruh nacial close atau mendapat-
KONTAN, Selasa (4/9) lalu. pertama tahun ini juga tak kan kepastian pendanaan Penjulan batubara
domestik 6,33
Toba Bara sejatinya tak ha- terlepas dari dukungan enam bara turut menopang capaian pada awal tahun 2019 menda-
nya mencicipi pendapatan pelanggan besar. Nilai trans- kinerja. Hanya, mereka tak tang. Asal tahu, perjanjian Pembangkit listrik Pemilik
dari sektor pertambangan ba- aksi penjualan dengan ke- secara spesifik menyebutkan jual-beli listrik proyek itu de- (IPP)
tubara. Perusahaan yang enam pelanggan tersebut ber- harga jual batubara kepada ngan PLN terjadi pada April
PT Bara Saham
Pendapatan Makmur
nangkring dengan kode saham kontribusi hingga 73% terha- para pelanggan. 2017 lalu. konstruksi 6,94 Abadi
TOBA di Bursa Efek Indone- dap total pendapatan di Yang terang, Toba Bara tak Di semester I 2018, Toba 6,25%
sia tersebut juga menjalankan sepanjang semester I 2018. mau hanya mengandalkan Bara sudah memakai dana Perkebunan
bisnis perkebunan berupa Dua pelanggan dengan kon- Dewi Fortuna. Perusahaan belanja modal atau capital PT Toba Sejahtra
Penjualan tandan 10,00% Highland Strategic
penjualan tandan buah segar, tribusi terbesar adalah TNB tersebut juga berikhtiar untuk expenditure (capex) US$ 5 buah segar, palm kernel 0,36 Holdings Pte., Ltd
palm kernel dan minyak kela- Fuel Services dan Taiwan Po- memenuhi target yang sudah juta. Tahun ini 80%-90% capex dan CPO Bintang Bara B.V. 61,91%
pa sawit. Ada pula bisnis pem- wer Company. Sementara dicanangkan. "Kami selalu mereka alokasikan untuk 10,00%
bangkit listrik. empat pelanggan besar lain berupaya untuk melakukan membangun proyek listrik. ■ Keterangan: dalam juta dollar AS Sumber: Bursa Efek Indonesia

Gerai Ekspor CBU Toyota

IPCC Berupaya Mengungkit


Pendapatan Jasa Domestik
JAKARTA. Jasa terminal pelabuhan ekspor-impor masih
menjadi tulang punggung bisnis PT Indonesia Kendaraan
Terminal Tbk. Namun, perusahaan yang tercatat dengan
kode saham IPCC di Bursa Efek Indonesia (BEI) itu perla-
han ingin membesarkan jasa terminal domestik.
Peluang di pasar domestik seperti Transhipment Roro
Services dan kerjasama operasi dengan pelabuhan domes-
tik milik PT Pelabuhan Indonesia (Persero) atawa Pelindo
I, Pelindo III dan Pelindo IV. Kerjasama IPCC dengan Pelin-
do IV misalnya, berupa pengoperasian terminal kendaraan
di pelabuhan Makassar (Sulawesi Selatan) dan Samarinda
(Kalimantan Timur).
Sejalan dengan target peningkatan bisnis di dalam nege-
ri, IPCC menargetkan kepemilikan terminal kendaran selu-
as 89,5 hektare (ha) pada tahun 2022. Luasan saat ini 31 ha.
Kalau rencana perluasa terminal kendaran lancar, daya
tampung akan meningkat dari 700.000 kendaraan menjadi
2,1 juta unit kendaraan. "Alhasil kami bisa menjadi terbesar
di ASEAN," kata Chiefy Adi K., Presiden Direktur PT Indo-
nesia Kendaraan Terminal Tbk, Rabu (5/9).
Sembari mengawal target ekspansi, IPCC mengejar pen-
dapatan operasi Rp 585 miliar sepanjang tahun ini. Catatan
pendapatan mereka tahun lalu sebesar Rp 422 miliar. Dari
target pendapatan segitu, mereka berharap mengantongi
laba bersih Rp 220 miliar.
Tahun ini IPCC mendapatkan tambahan dari pengalihan KONTAN/Baihaki
kendaraan yang sebelumnya dikelola oleh perusahaan te- Presiden Joko Widodo (tengah) bersama Menteri Perindustrian Airlangga Hartarto (tiga kiri), Direktur Utama Pelindo II Elvyn G Masassya (dua kiri),
rafiliasi bernama Port of Tanjung Priok. Pengalihan itu Managing Officer Toyota Motor Corporation and President of Toyota Motor Asia Pacific Susumu Matsuda (kiri), Direktur Utama Toyota Motor Manufactu-
adalah bagian dari kebijakan zonasi bisnis yang dilakukan ring Indonesia (TMMIN) Warih Andang Tjahjono (kanan) saat meninjau pelepasan ekspor mobil Toyota CBU di Tanjung Priok Car Terminal, Jakarta Utara,
induk usaha yakni Pelindo II.
Rabu (5/9). Toyota Indonesia mencatatkan total ekspor sebanyak 1,38 juta unit kendaraan CBU sejak pengapalan Kijang generasi ketiga pada Agustus
Eldo Christoffel Rafael 1987 hingga Juli 2018.

■ EKSPANSI MARK DYNAMICS

Mark Dynamics akan Ekspansi Pabrik di Awal 2019


JAKARTA. Selalu ada dua sisi former atau cetakan sarung hanya semacam bonus. Pasal- 6,4 juta unit cetakan sarung Mark Dynamics berharap
efek atas kondisi pelemahan tangan bakal meningkat. Saat nya, mereka menilai kebutuh- tangan tahun ini. pertumbuhan cuan per se-
rupiah terhadap dollar Ameri- ini mereka mengoperasikan an produk cetakan sarung ta- Sementara dari sisi kinerja mester I bisa bertahap sampai
ka Serikat (AS). PT Mark Dy- pabrik di Sumatra Utara ber- ngan di pasar global memang keuangan, Mark Dynamics tutup tahun. "Untuk itu per-
namics Dynamics Indonesia kapasitas 540.000 unit cetakan masih sangat besar. Kesadar- membukan penjualan senilai usahaan terus menjaga kiner-
Tbk adalah perusahaan yang sarung tangan per bulan. an masyarakat akan kesehat- Rp 155,45 miliar sepanjang ja yang positif seiring permin-
berada dalam gerbong positif. Sementara kini, sejatinya an yang meningkat, menjadi semester I 2018. Kinerja pen- taan pasar yang tinggi," kata
Berbekal mayoritas penjualan Mark Dynamics nyaris ong- pendorong laju permintaan jualan mereka tumbuh 46,94% Ridwan.
pasar ekspor, mereka bahkan kang-ongkang kaki karena sarung tangan. year on year (yoy). Komposi- Hingga September 2018,
berencana menambah kapasi- sudah mengamankan permin- Tak heran jika secara histo- si penjualan paruh pertama Mark Dynamics masih meme-
tas produksi. taan pasar sampai awal tahun ris kinerja Mark Dynamics terdiri dari Rp 151,81 miliar gang target yang sudah dite-
Pada semester kedua tahun depan. Jangan ditanya efek berada dalam tren pertum- ekspor dan Rp 3,64 miliar do- tapkan. Perusahaan tersebut
ini, Mark Dynamics sedang kenaikan dollar AS terhadap buhan dalam 10 tahun ter- mestik. mengejar penjualan sebesar
mematangkan rencana eks- kinerja mereka. "Tentu ada akhir. Perusahaan itu menca- Setali tiga uang, laba tahun Rp 310 miliar. Selain mengail
pansi. Jika tak meleset, emi- keuntungan di mana laba seli- tat, bisa tumbuh 13%-15% sa- berjalan yang dapat diatribu- peluang eksternal, mereka
ten berkode saham MARK di sih kurs bakal lebih tinggi," ban tahun. sikan kepada pemilik entitas membekali diri dengan pe-
Bursa Efek Indonesia tersebut ujar Ridwan, Presiden Direk- Dari Januari hingga Agustus induk atawa laba bersih se- ngembangan riset di lini pro-
bakal merealisasikan ekspan- tur PT Mark Dynamics Dy- 2018, Mark Dynamics mem- mester I 2018 naik lebih dari duksi. Tujuannya untuk meng-
si pabrik pada kuartal I 2019. namics Indonesia Tbk kepada produksi 4,3 juta unit cetakan dua kali lipat menjadi Rp 36,53 hasilkan penurunan biaya Dok.Markdynamicsindo.Com
Lewat ekspansi pabrik, oto- KONTAN, Rabu (5/9). sarung tangan. Pencapaian miliar. Pada periode yang atawa efisiensi. Mark Dynamics membukukan penjualan Rp 155,45 miliar
matis kemampuan suplai Namun bagi Mark Dynam- tersebut setara dengan 67,19% sama tahun lalu, laba bersih- sepanjang semester I 2018.
Mark Dynamics di pasar hand ics, efek kenaikan dollar AS terhadap total target produksi nya Rp 15,81 miliar. Agung Hidayat
14 INDUSTRI Rasio elektrifikasi saat ini sudah 97,3% dan
hingga akhir tahun bisa mencapai 97,5%.
nENERGI nPERTAMBANGAN Ignasius Jonan, Menteri Energi dan
Sumber Daya Mineral (ESDM)
Kontan Kamis, 6 September 2018

Gerai Listrik Untuk Desa Miskin

Listrik Bali Padam Karena


Gangguan di PLTU Paiton
JAKARTA. PT Perusahaan Listrik Negara (PLN) berupaya
memulihkan sistem kelistrikan di Bali setelah terjadi gang-
guan di pembangkit listrik tenaga uap (PLTU) Paiton dan
PLTU Pacitan.
Manajer Distribusi PLN Bali, Eko Mulyo H mengungkap-
kan, gangguan pada kedua pembangkit tersebut berdam-
pak pada kestabilan sistem kelistrikan di Bali. Para petugas
PLN sudah menormalkan jaringan listrik di beberapa wila-
yah di Pulau Dewata.
"Hingga saat ini (kemarin) petugas kami masih melaku-
kan penormalan. Listrik sudah menyala di beberapa wila-
yah sejak pukul 13:26 WITA," kata Eko melalui keterangan
yang diterima KONTAN, Rabu (5/9).
Pemulihan jaringan listrik sudah dilakukan di wilayah
yang dipasok dari sejumlah gardu induk (GI) seperti GI
Gilimanuk, GI Pesanggaran, GIS Celukan Bawang, GI Pe-
maron, GI Pemecutan Kelod, GI Kapal dan GIS Bandara.
Gardu-gardu induk tersebut sudah normal 100% pada pukul
15:40 WITA, kecuali di beberapa titik yang mengalami
gangguan jaringan.
Saat ini upaya perbaikan dan penguatan sistem terus di-
lakukan. PLN juga mengevaluasi agar kejadian serupa ti-
dak terulang. "Kami mohon maaf untuk pemadaman dan
ketidaknyamanan yang dialami pelanggan. Kami berupaya
sekuat tenaga agar peristiwa pemadaman ini bisa segera
teratasi dan semua sistem kembali normal,” ujar Eko. ANTARA/Wahdi Septiawan
Dalam kejadian ini, total aliran listrik yang padam sekitar Menteri PPN/Kepala Bappenas Bambang Brodjonegoro (kedua kiri), Kepala Komisioner Baznas Bambang Sudibyo (kanan), Deputy Country Director UNDP
650 MW dan sudah pulih 120 MW. PLN tengah menormal- di Indonesia Sophie Kemkhadze (kedua kanan) dan Bupati Sarolangun Cek Endra (kiri) menyapa masyarakat dari salah satu rumah penerima manfaat
kan aliran listrik untuk pelanggan premium pabrik PT Cheil
Jedang Indonesia (CJI) dan Gudang Garam. Program Pembangkit Listrik Tenaga Mini Hidro (PLTMH) di Lubuk Bangkar, Sarolangun, Jambi, Rabu (5/9). Program PLTMH tersebut merupakan Program
Pembangunan PBB (UNDP) bersama Ditjen Energi Baru dan Terbarukan dan Konservasi Energi (EBTKE) Kementerian ESDM dan Pemerintah Provinsi Jambi
Ridwan Nanda Mulyana yang didukung Baznas dan Bank Jambi berupa pembangunan satu PLTMH dan revitalisasi tiga PLTMH yang bisa menyalurkan listrik untuk 803 kepala kelu-
arga di empat desa terpencil di dua kabupaten di Jambi.

n kelistrikan

Jaringan Listrik
Hingga Pelosok Desa Penundaan Proyek Listrik
SAROLANGUN. Pembangkit
Listrik Tenaga Mini Hidro
(PLMTH) berkapasitas 40 kilo
watt hour (KwH) resmi ber-
operasi di Desa Lubuk Bang-
Deputy Country Director
UNDP Indonesia, Sophie
Kemkazhe, menambahkan,
pembangunan PLTMH sangat
penting karena listrik yang
Perburuk Iklim Investasi
kar, Kecamatan Batang Asai, masuk desa memberikan ha-
Kabupaten Sarolangun, Jam-
bi. Pembangkit itu diresmikan
rapan dan kesempatan bagi
warga untuk memperbaiki ta-
Penundaan proyek kelistrikan menciptakan ketidakpastian baru bagi investasi di Indonesia
Menteri Perencanaan Pemba- raf kehidupannya. Sebelum-
ngunan Nasional (PPN) atau nya, masyarakat sulit menda-
Kepala Bappenas, Bambang patkan akses listrik, misalnya Febrina Ratna Iskana juga menunda proyek listrik rintah memperhatikan kepas- menjadi salah satu pendorong diaan Tenaga Listrik (RUPTL)
Brodjonegoro. proses persalinan terpaksa yang semula siap beroperasi tian dan iklim investasi bagi ekonomi. "Tolong, jangan PLN. Jika proyek pembangkit
Bukan hanya peresmian dilakukan dalam gelap gulita, pada 2018-2019 digeser men- para investor di bidang kete- sampai dilupakan, industri listrik ditunda, maka akan
PLTMH di Sarolangun, kegiat- anak-anak belajar dan beriba- JAKARTA. Gejolak nilai tukar jadi 2020-2021, dengan tetap nagalistrikan. ketenagalistrikan ini menjadi berpengaruh terhadap keeko-
an tersebut sekaligus merevi- dah dengan cahaya lilin dan rupiah berimbas ke proyek memenuhi keandalan sistem Apalagi, pembangunan pro- kontributor cukup besar di nomian proyek pembangkit
talisasi tiga PLTMH yang ma- tanpa listrik, kesempatan ber- kelistrikan. Kementerian kelistrikan nasional. Total ka- yek pembangkit listrik perlu ekonomi," kata Arthur. listrik tersebut.
sing-masing berkapasitas 40 wirausaha sangat kecil. "Ini Energi dan Sumber Daya Mi- pasitas pembangkit yang di- waktu panjang. Mulai dari Saat ini APLSI masih me- "Pasti ada pengaruh, karena
KwH di Desa Air Liki, Jambi. adalah contoh pertama kemit- neral (ESDM) akan menunda tunda selama dua tahun men- perizinan, tender hingga pem- mandang keputusan pemerin- memang dari sisi waktu pe-
Pembangunan PLTMH baru raan inklusif antara UNDP, sejumlah proyek pembangkit capai 1.160 MW. bangunan bisa memakan tah untuk menunda proyek laksanaan proyek harus ada
ini merupakan inovasi Badan EBTKE-ESDM, Baznas, sektor listrik yang belum mencapai Pemerintah mengklaim pe- waktu hampir lima tahun. hanya sebuah sosialisasi yang kepastian. Misalnya harus se-
Amil Zakat Nasional (Baznas) swasta (Bank Jambi) dan pe- financial close. nundaan proyek pembangkit Sementara upaya menye- bersifat sementara. lesai dalam tiga tahun, dari
yang menggagas model pem- merintah dapat memberdaya- Kapasitas proyek itu men- dapat menghemat impor ba- hatkan nilai tukar rupiah ber- Apalagi hingga kini belum sisi penggunaan alokasi dana,
biayaan akses listrik untuk kan masyarakat lokal dan capai sekitar 15.200 megawatt rang di sektor ketenagalistrik- sifat jangka pendek. "Investor ada aturan terkait penundaan penggunaan mitra, konsultan,
pengentasan kemiskinan. berkontribusi pada pencapai- (MW). Nilai investasi proyek an sebesar US$ 771,6 juta atau membutuhkan kepastian. Ik- proyek kelistrikan. Arthur cu- pemasok yang sudah berko-
"Inisiatif PLTMH Jambi ber- an SDGs," kata dia. pembangkit yang ditunda Rp 11,19 triliun (asumsi kurs lim investasi perlu dijaga," kup yakin proyek-proyek mitmen. Dengan adanya per-
Direktur Jenderal Energi mencapai US$ 23,9 miliar. Rp 14.500 per dollar AS). ungkap Arthur ketika ditemui pembangkit listrik akan tetap ubahan rencana itu, maka ha-
Baru, Terbarukan, dan Kon- Menteri ESDM Ignasius Meski ditunda, menurut di Kantor Kementerian ESDM, dilanjutkan oleh pemerintah rus dihitung kembali, pasti
Pembangunan servasi Energi (EBTKE) Jonan menyebutkan, tingkat Jonan, target rasio elektrifika- Rabu (5/9). sesuai Rencana Usaha Penye- ada efeknya," jelas Arthur. n
ESDM, Rida Mulyana menga- kandungan dalam negeri si tetap bisa tercapai. Kemen- Alhasil, keputusan peme-
PLTMH takan ada 15 potensi pem- (TKDN) di proyek ketenaga- terian ESDM menargetkan rintah yang dengan mudah
Sarolangun bangkit listrik energi baru listrikan rata-rata mencapai rasio elektrifikasi sebesar 99% menunda proyek strategis Penghematan Devisa dari Sektor Energi
berasal dari terbarukan yang akan digarap. 20%-40%. Sedangkan sisanya bisa terwujud pada tahun de- jangka panjang demi kebu- • Penundaan proyek pembangkit listrik dengan total kapasitas 15.200
Pemerintah sedang berkoor- dipenuhi oleh komponen im- pan. "Rasionya saat ini sudah tuhan jangka pendek meru- MW dan investasi US$ 23,9 miliar.
dana zakat. dinasi dengan PT PLN. "Baru por. Demi mengurangi impor, 97,3%. Hingga akhir tahun bisa pakan sinyal pemerintah ti-
lima pembangkit yang siap sebagian proyek kelistrikan 97,5%," kata dia. dak konsisten, sekaligus • Pengetatan rekomendasi rencana impor barang di sektor
ketenagalistrikan. Selama ini, rata-rata impor barang dan jasa di
ditandatangani, soal harga 35.000 megawatt (MW) akan memperburuk iklim investa- pembangkit, transmisi dan gardu induk berkisar 30%-60%.
basis dana zakat ini adalah sudah selesai." kata dia. mundur. "Semula (ditarget- Beda kepentingan si. Pemerintah harus melihat
wujud aplikasi nyata pemba- Jadi, sebanyak 15 IPP akan kan) selesai tahun 2019, maka secara berimbang dengan • Mandatori penggunaan biodiesel sebesar 20% (B20) di PLTD. Total
kapasitas PLTD yang bisa menggunakan biodiesel B2 sebesar 4.077
ngunan berkelanjutan atau membangun pembangkit lis- ada yang ditunda menjadi ta- Ketua Umum Asosiasi Pro- outlook investasi ketenagalis- MW mulai 1 September 2018.
sustainable development go- trik dengan total kapasitas le- hun 2021-2026. Bukan dibatal- dusen Listrik Seluruh Indone- trikan yang bersifat jangka
als (SDGs)," ujar Bambang bih dari 300 MW. "Jenisnya kan, tapi digeser," imbuh dia sia (APLSI), Arthur Simatu- panjang. • PLN membutuhkan volume biodiesel B20 selama September -
Brodjonegoro, saat peresmian bervariasi, ada PLTMH sam- dalam keterangan persnya, pang, memaklumi bahwa pe- APLSI berharap iklim inves- Desember 2018 sebesar 752.872 kiloliter.
PLTMH baru, Rabu (5/9). pai biomassa," imbuh Rida. Selasa (4/9). merintah sedang berupaya tasi di sektor kelistrikan bisa • Potensi penghematan biaya bahan bakar pada 2019 dengan
Program ini turut mening- Selain proyek yang belum mengatasi pelemahan rupiah. terus dijaga oleh pemerintah. menggunakan biodiesel mencapai Rp 3,7 triliun.
katkan akses energi bersih Pratama Guitarra financial close, pemerintah Tapi, dia mengingatkan peme- Sebab, sektor kelistrikan juga Sumber: Kementerian ESDM
dan terjangkau untuk mendu-
kung pengentasan kemiskinan
dan peningkatan kemakmur-
an masyarakat. "Program ini
juga berdampak jangka pan-
jang terhadap pengembangan
daerah untuk mengurangi ke-
senjangan,” kata dia.
Ketua Baznas, Bambang
Sudibyo, menyebutkan kerja-
sama UNDP, Kementerian
ESDM, dukungan Baznas me-
lalui dana zakat dan Bank
Jambi dengan dana CSR untuk
pemenuhan akses listrik ada-
lah untuk mengurangi fakir
dan miskin, khususnya di Pro-
vinsi Jambi.
Untuk membangun dan me-
revitalisasi PLTMH, Baznas
mengalokasikan US$ 350.000
atau Rp 4,8 miliar dan ditam-
bah dana CSR Bank Jambi
sebesar US$ 281.357 atau Rp
3,76 miliar. "Dana ini dimanfa-
atkan untuk membangun satu
PLTMH baru dan merevitasli-
sasi tiga unit pembangkit lis-
trik untuk empat desa di Jam-
bi," pungkas Sudibyo.
Sejatinya, program ini mem-
berikan akses listrik pada
4.448 orang dari 803 rumah
tangga. Data Kementerian
ESDM mengungkapkan, rasio
elektrifikasi di Jambi hingga
Desember 2017 sebesar
91,40%, atau masih di bawah
rasio elektrifikasi nasional se-
besar 95,35%. Tanpa akses
listrik yang menunjang per-
ekonomian, pendidikan dan
kesehatan, masyarakat men-
jadi semakin rentan terhadap
kemiskinan.
Jika ekspor membaik, neraca perdagangan
akan stabil sehingga kurs rupiah tidak naik
INDUSTRI 15
turun setiap hari. nMANUFAKTUR
Joko Widodo, Presiden Indonesia Kontan Kamis, 6 September 2018

Ekspor Otomotif Jadi Peluang Devisa


Pemerintah berharap peningkatan ekspor kendaraan bisa turut berkontribusi dalam upaya memperbaiki neraca perdagangan
Eldo Christoffel Rafael menjadikan Indonesia sebagai produksi Kijang Innova di ka- TMMIN masih yakin mampu lombang perdana ekspor ke Brand Development and naik menjadi 120.000 unit.
basis produksi kendaraan wasan regional, TMMIN ke- mencatatkan pertumbuhan Filipina dan Meksiko. Marketing Research PT Suzu- Peningkatan target volume
bermotor internal combus- mudian berkesempatan mem- 10% year-on-year (yoy). Secara khusus Suzuki Indo- ki Indomobil Sales kepada produksi itu juga untuk meng-
JAKARTA. Presiden Joko Wi- tion engine (ICE) maupun perluas penetrasi pasar global. Produk ekspor TMMIN se- mobil menyiapkan pabrik di KONTAN, Rabu (5/9). antisipasi waktu tunggu pe-
dodo mengapresiasi penca- electrified vehicle (EV) untuk Volume ekspor mereka kala jatinya tak cuma mobil utuh. Cikarang, Jawa Barat, untuk Sementara Mitsubishi Mo- mesanan alias inden.
paian akumulasi ekspor PT pasar domestik dan ekspor. itu sekitar 7.000 unit mobil Mereka juga telah mengeks- menopang rencana ekspor. tors menjagokan small multi Sejalan dengan target pe-
Toyota Motor Manufacturing Pada 2020 nanti, pemerintah per tahun. por 25.500 unit kendaraan Dalam kesempatan sebelum- purpose vehicle (MPV) Xpan- ningkatan ekspor, PT Mitsu-
Indonesia (TMMIN) yang me- menargetkan total volume Perlahan, performa ekspor terurai alias completely knock nya, Setiawan Surya, Deputy der. Sejauh ini, mereka mem- bishi Motors Krama Yudha
nyentuh lebih dari 1 juta unit ekspor mobil mencapai 1,5 TMMIN terus meningkat. down (CKD), 54 juta kompo- Managing Director PT Suzuki produksi Xpander di pabrik Sales Indonesia (MMKSI),
mobil. Setidaknya TMMIN juta unit. Kemperin menilai, Pada tahun 2013, volume eks- nen kendaraan, 26.100 unit Indomobil Sales mengatakan, Bekasi, Jawa Barat. Adapun berinvestasi untuk menambah
membutuhkan waktu 30 ta- butuh dukungan insentif fiskal pornya mencapai lebih dari mesin tipe TR dan NR 64.500 ekspor All New Ertiga terse- ekspor Xpander berlangsung fasilitas pengelasan dan pera-
hun untuk mewujudkannya. untuk mendorong kinerja eks- 100.000 unit mobil per tahun. unit mesin tipe. but bakal berkontribusi 45% sejak April 2018. kitan. Kini mereka memiliki
Secara eksplisit Presiden Jo- por otomotif. "Misalnya, kami Sementara sepanjang 2017, Agen pemegang merek terhadap total ekspor. Lantaran permintaan pasar kemampuan produksi 10.000
kowi mengharapkan pening- sedang mendorong pening- mereka membukukan volume (APM) mobil lain seperti PT Perlu diketahui, itu baru yang tinggi di kawasan Asia unit Xpander per bulan. "De-
katan ekspor kendaraan na- katan ekspor sedan dan meng- ekspor sebanyak 199.000 unit Suzuki Indomobil Sales tak target dari All New Ertiga. Tenggara, Mitsubishi Motors ngan target proporsi 60%-70%
sional bisa turut memperbaiki ambil peluang ke Australia," mobil per tahun. ketinggalan unjuk gigi. Sepan- Pasalnya, Suzuki Indomobil pun meningkatkan jumlah untuk kebutuhan domestik
neraca perdagangan. kata Menteri Perindustrian Dalam catatan Kemperin, jang periode September 2018 juga menjagokan varian mobil produksi. Untuk periode ta- dan sisanya ekspor," tutur
Pemerintah bakal memper- Airlangga Hartarto, dalam ke- pada tahun 2016 volume eks- hingga Maret 2019 nanti, per- lain di pasar mancanegara. hun fiskal 2018, semula mere- Bambang Kristiawan, Head of
mudah perizinan ekspor ken- sempatan yang sama. por kendaraan utuh atau com- usahaan tersebut menarget- "Kami juga mengekspor Kari- ka menargetkan volume pro- PR and CSR PT Mitsubishi
daraan. Targetnya, agar Indo- pletely build up (CBU) bikin- kan ekspor sebanyak 12.000 mun Wagon R serta APV (mi- duksi 100.000 unit Xpander Motors Krama Yudha Sales
nesia tak kalah dari Thailand. an TMMIN mencapai 169.000 unit All New Ertiga. Total ada nibus dan pick up)," terang untuk pasar ekspor. Belakang- Indonesia saat dihubungi
"Dengan ekspor yang memba- unit dengan nilai US$ 2,1 mili- 29 negara tujuan ekspor. Ge- Harold Donnel, Head of 4W an, target produksi tersebut KONTAN, Rabu (5/9). n
ik maka neraca perdagangan Sambil mengejar ar. Sementara tahun lalu men-
akan stabil dan supaya setiap jadi 199.000 dengan nilai
hari kita tidak melihat kurs pasar ekspor, US$ 2,6 miliar.
nilai tukar yang naik turun," APM memperkuat Tak puas sampai di situ, ta- Gerakan Indonesia Sehat
ungkap Presiden Jokowi di kemampuan hun ini TMMIN berharap ki-
Tanjung Priok Car Terminal, nerja ekspornya bisa terungkit
Jakarta, Rabu (5/9). produksi. hingga 217.000 unit mobil.
Akumulasi ekspor TMMIN "Kami berharap dukungan ini
tersebut merupakan realisasi semakin besar sehingga per-
dari komitmen yang sempat Saling berpacu forma ekspor ke negara tuju-
terucap dari mulut Presiden an yang sudah eksis dapat di-
Direktur Toyota Motor Cor- Sejatinya, TMMIN menem- tingkatkan serta perluasan ke
poration Akio Toyoda kepada puh jalan panjang sebelum negara-negara tujuan baru
Jokowi di Aichi, Jepang pada akhirnya mampu mencatat- dapat segera dilaksanakan,"
tahun 2015. Dalam kurun kan akumulasi ekspor lebih harap Warih Andang Tjahjo-
waktu 2,5 tahun, perusahaan dari 1 juta unit mobil. Mereka no, Presiden Direktur PT To-
multinasional tersebut mem- mengawali debut perdana yota Motor Manufacturing In-
benamkan investasi hingga ekspor ke Brunei Darussalam donesia.
Rp 22,7 triliun. pada 1987 silam melalui pro- Edward Otto Kanter, Wakil
Adapun Kementerian Perin- duk Kijang Super. Total eks- Presiden Direktur PT Toyota
dustrian (Kemperin) mema- pornya 50 unit mobil. Motor Manufacturing Indone-
sukkan otomotif sebagai salah Kemudian tahun 2004 men- sia mengatakan, secara histo-
satu sektor prioritas dalam jadi momentum terbaik bagi ris kinerja ekspor semester
peta jalan pengembangan ma- TMMIN untuk membesarkan kedua lebih baik ketimbang
nufaktur nasional. Targetnya pasar ekspor. Sebagai basis semester pertama. Makanya,

Ekspor Mobil CBU di 2018 (dalam unit)


APM Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Total
Toyota 7.575 7.253 8.455 9.678 7.178 4.650 10.368 55.157
Daihatsu 6.130 6.757 8.795 8.490 9.917 8.419 11.130 59.638
Suzuki 4.539 3.484 1.936 2.586 1.219 715 965 15.444
Hino 165 215 230 220 215 160 235 1.440 KONTAN/Muradi

Mitsubishi Motors - - - 345 1.355 567 2.291 4.558 Direktur Rumah Sakit Pertamina A Haris Tri Prasetyo (kedua kanan), Marketing Manager Le Minerale Febri Hutama
(kanan) bersama pasien berbincang saat pembagian air mineral gratis di Rumah Sakit Pertamina, Jakarta (5/9). Sebagai
Hyundai 302 240 160 81 240 131 170 1.324
bagian dari kampanye gerakan Indonesia sehat, Le Minerale bekerjasama dengan Ikatan Dokter Indonesia (IDI) mewujud-
Total 18.711 17.949 19.576 21.400 20.124 14.642 25.159 137.561 kan program dua juta botol air mineral gratis yang diberikan ke 100 rumah sakit di Indonesia.
Sumber: Gaikindo

n Manufaktur
Info Tender & Lelang
Pebisnis Beton & Semen Andalkan Proyek Pemerintah Pekerjaan konstruksi teknik sipil keairan
(RE203) yang masih berlaku.
di Universitas Klasifikasi: non kecil
Sebelas Maret Nilai pagu paket: Rp
JAKARTA. Proyek infrastruk- cara rinci volume permintaan piah bakal kelihatan pada 3-4 n Nama lelang: renovasi gedung 1.636.885.000,00
tur pemerintah masih menjadi beton pracetak dari proyek bulan ke depan. "Kenapa be- AG FP Kampus Sudirman Nilai HPS paket: Rp
pendorong utama bisnis ma- tersebut. lum, karena suplai proyek su- Instansi: Kementerian Riset, 53.813.124.000,00
terial bangunan, seperti beton Berdasarkan daftar proyek dah kami amankan beberapa Teknologi, dan Pendidikan Tinggi Anggaran: APBN
pracetak dan semen. Mema- tersebut, "Kami optimistis bulan sebelumnya sehingga (Kode Lelang: 133446)
suki semester kedua tahun target kontrak tahun ini laba tidak terkoreksi," ungkap Satuan kerja: Universitas Udayana Pendaftaran:
Bidang/sub. bidang: bangunan Rabu, 29 Agustus – Senin, 10
ini, peluang kenaikan permin- Rp 7,56 triliun bakal tercapai," Yushadi.
gedung/ jasa pelaksana untuk September 2018 melalui https://
taan untuk kedua produk ter- kata Yushadi. Selain itu, Untuk mengantisipasi harga konstruksi bangunan pendidikan lpse.pu.go.id/eproc/
sebut masih cukup tingggi. WTON mengklaim mengempit bahan baku, WTON berenca- (BG007) yang masih berlaku
Manajer Investor Relations pangsa pasar 40% proyek be- na melakukan evaluasi, ter- Klasifikasi: kecil Pekerjaan
PT Wijaya Karya Beton Tbk masuk menyesuaikan harga Nilai pagu paket: Rp
(WTON), Yushadi, mengata- jual produknya. Menurut Yus- 1.500.000.000,00
di Kementerian
kan anggaran infrastruktur hadi, harga produk pasti naik Nilai HPS paket: Rp Perhubungan
Efek pelemahan
pemerintah terus meningkat seiring ongkos produksi yang 1.362.267.000,00 n Nama lelang: pengadaan VTS
sehingga menjadi peluang rupiah akan meningkat. Anggaran: BLU Tarakan
terasa pada tiga - Instansi: Kementerian Perhubungan
bagi pelaku bisnis material Saat ini WTON memiliki
Pendaftaran dan pengunduhan (Kode Lelang: 47335114)
bangunan. "Jika tahun ini empat bulan kapasitas produksi beton pre- (download) dokumen pengadaan Satuan kerja: Distrik Navigasi
mencapai Rp 410 triliun, pada cast sebesar 3,4 juta ton per KONTAN/Muradi
tahun depan bakal tumbuh
ke depan. tahun. Dalam waktu dekat,
secara elektronik: Tarakan
Guna mengantisipasi harga bahan baku, Wika Beton bakal Selasa, 21 Agustus – Minggu, 9 Bidang/sub. bidang: pengadaan
lagi menjadi Rp 420 triliun," perusahaan ini akan mening- melakukan evaluasi untuk penyesuaian harga. September 2018 melalui http:// barang/ pemasok barang
ungkap dia kepada KONTAN, katkan kapasitas pabriknya lpse.unud.ac.id/eproc4 subbidang alat navigasi laut /
Rabu (5/9). ton precast di Tanah Air. menjadi 3,6 juta ton per tahun. peralatan telekomunikasi yang
Pada semester kedua tahun Ihwal dampak pelemahan Adapun utilisasi lini produk "Tentu proyek pemerintah te- Mengenai hal ini, INTP belum Pekerjaan di Politeknik masih berlaku
ini, masih ada beberapa pro- rupiah akhir-akhir ini, Yushadi precast mencapai 87%. tap lebih dominan," kata dia bisa menerangkan lebih lanjut Klasifikasi: non kecil
Negeri Banyuwangi Nilai pagu paket: Rp
yek yang digarap Badan Usa- tak menampik ada dampak Sementara Sekretaris Per- kepada KONTAN, Rabu (5/9). terkait rencana kenaikan har- n Nama lelang: pengadaan alat 22.928.270.000,00
ha Milik Negara (BUMN) yang dirasakan WTON. Harga seroan PT Indocement Tung- Namun INTP tidak bisa me- ga produk. permesinan Nilai HPS paket: Rp
maupun kalangan swasta. bahan baku berupa besi dan gal Prakarsa Tbk (INTP), An- rinci besaran porsi proyek Sedangkan PT Holcim Indo- Instansi: Kementerian Riset, 20.615.100.000,00
Nah, material bahan bangun- baja memang mengalami ke- tonius Marcos, menyebutkan pemerintah dan swasta. nesia Tbk (SMCB) siap mena- Teknologi, dan Pendidikan Tinggi Anggaran: APBN
annya, terutama beton prace- naikan. Sebab, produksinya permintaan semen di semes- Di tengah beban produksi ikkan harga jual produknya (Kode Lelang: 208520)
tak, bakal disuplai oleh masih mengandalkan bahan ter kedua masih diwarnai material bangunan, sejumlah pada tahun ini. Satuan kerja: Politeknik Negeri Pendaftaran:
WTON. Namun manajemen baku impor. kombinasi antara proyek pe- produsen semen mulai meng- Banyuwangi Rabu, 29 Agustus – Senin, 10
Bidang/sub. bidang: pengadaan September 2018 melalui http://
belum bisa membeberkan se- Namun efek pelemahan ru- merintah dan infrastruktur. evaluasi harga jual produknya. Agung Hidayat
barang/ alat/peralatan mekanikal lpse.dephub.go.id/eproc4
dan atau sejenisnya yang masih
berlaku Pekerjaan di Kabupaten
Klasifikasi: kecil
Nilai pagu paket: Rp Badung
1.164.180.000,00 n Nama lelang: belanja modal
Nilai HPS paket: Rp peralatan dan mesin pengadaan
1.160.895.000,00 kendaraan dinas bermotor
Anggaran: PHLN perorangan, pengadaan kendaraan
operasional, mobil tangga 2 unit,
Pendaftaran dan pengunduhan truck vacum 1 unit
(download) dokumen: Instansi: Pemerintah Daerah
Jumat, 24 Agustus – Senin, 10 Kabupaten Badung (Kode Lelang:
September 2018 melalui http:// 5149113)
lpse.polije.ac.id/eproc4/ Satuan kerja: Dinas Pekerjaan
Umum dan Penataan Ruang
Pekerjaan Bidang/sub. bidang: pengadaan
barang / kendaraan bermotor atau
di Kementerian PUPR perdagangan eceran mobil baru
n Nama lelang: supervisi (45103) yang masih berlaku
pembangunan bendungan Klasifikasi: non kecil
Meninting di Kabupaten Lombok Nilai pagu paket: Rp
Barat 3.200.000.000,00
Instansi: Kementerian Pekerjaan Nilai HPS paket: Rp
Umum dan Perumahan Rakyat 3.199.900.000,00
(Kode Lelang: 42977064) Anggaran: APBD
Satuan kerja: SNVT Pembangunan
Bendungan Bendungan BWS Nusa Pendaftaran:
Tenggara I Rabu, 29 Agustus – Selasa, 11
Bidang/sub. bidang: jasa pengawas September 2018 melalui http://
konstruksi/ jasa pengawas lpse.badungkab.go.id/eproc4
16 INDUSTRI INSA kembali mengajukan pembentukan
badan tunggal penegak hukum di laut.
nRITEL nPERHUBUNGAN Darmansyah Tanamas,
Wakil Ketua Umum INSA
Kontan Kamis, 6 September 2018

Gerai Perayaan 60 Tahun Indonesia-Jepang


Berkah Asian Games,
Penjualan Hoops Naik 10%
JAKARTA. Berkah pelaksanaan Asian Games 2018 yang
berlangsung di Jakarta dan Palembang turut dirasakan
peritel produk olahraga. Salah satunya adalah PT Java
Footwear Sportindo yang mengoperasikan gerai Hoops
Indonesia.
Permintaan produk olahraga, khususnya sepatu sport
meningkat. Rudianto, Chief Executive Officer Java Foot-
wear Sportindo menyebutkan, penjualan di gerai Hoops
periode Agustus meningkat karena momentum Asian Ga-
mes. "Permintaan sepatu olahraga cukup bagus," ujar dia
kepada KONTAN, Rabu (5/9).
Animo masyarakat juga meningkat untuk berolahraga,
terlebih posisi Indonesia yang berada di peringkat empat
daftar peraih medali Asian Games 2018 di bawah Tiongkok,
Jepang dan Korea Selatan. Otomatis permintaan terhadap
produk olahraga akan terus membaik.
"Sejak ada peningkatan peringkat kita di Asian Games
kemarin, penjualan kami tumbuh kurang lebih 10%," ung-
kap Rudianto.
Kini, Java Footwear sudah memiliki sembilan gerai di
lima kota, yakni Jakarta, Tangerang, Surabaya, Bandung
dan Bali. Manajemen Java Footwear belum ada rencana
ekspansi gerai lagi. Pada semester II 2018, Java Footwear ANTARA/Audy Alwy
akan fokus mengembangkan e-commerce, yakni Hoopsin- Dubes Jepang untuk Indonesia Masafumi Ishii (kanan) bersama Utusan Khusus Presiden untuk Jepang & Ketua Persahabatan Indonesia-Jepang Rachmat
donesia.co.id. Kelak, pelanggan bisa membeli produk Java Gobel (kedua kanan), Anggota Dewan Pertimbangan Presiden Sidarto Danusubroto (tengah), CEO Plataran Indonesia Yozua Makes (kedua kiri) dan Chief
Footwear pada situs tersebut. Executive Partner RSM Indonesia Amir Abadi Jusuf, berfoto bersama pada perayaan 60 tahun Hubungan Persahabatan Indonesia-Jepang di Jakarta, Selasa
Andy Dwijayanto (4/9). Investor Jepang tetap optimistis terhadap perekonomian Indonesia dan terus berkomitmen memperbesar investasinya di Indonesia.

Layanan Data Telkomsel


Melonjak Saat Asian Games
JAKARTA. Selama perhelatan Asian Games 2018, Telkom-
sel mencatatkan kenaikan payload data signifikan. Hingga
hari terakhir, saat upacara penutupan Minggu (2/9) lalu,
Pengusaha Ingin Badan
Tunggal Penegak Hukum
payload data tertinggi hingga 140 kali lipat dan kenaikan
trafik mencapai 21 kali di Stadion GBK. Sedangkan total
payload data sejak 18 Agustus hingga 2 September 2018
mencapai 1640 terabyte atau naik 44% di semua venue per-
tandingan Asian Games di Jabotabek.
Executive Vice President Area Jabotabek Jabar Telkom-
sel, Ririn Widaryani mengatakan, selama perhelatan akbar
olahraga terbesar di Asia ini berlangsung, Telkomsel men- Saat ini ada 16 instansi penegak hukum di laut yang memiliki kewenangan berbeda-beda
catatkan jumlah pelanggan yang hadir lebih dari 7,5 juta di
semua venue pertandingan di area Jabotabek. Untuk jum-
lah pelanggan Telkomsel di area GBK sebanyak 1,4 juta dan Nur Pehatul Janna Ketua Umum INSA kepada Tbk (LEAD) menilai, langkah Maklumlah, pemberhentian bih lama," beber Rudy.
jumlah pelanggan tertinggi yang hadir mencapai 130.000, KONTAN, Rabu (5/9). tersebut sebagai upaya efisi- untuk pemeriksaan oleh pe- Terkait biaya pemeriksaan
yakni sehari sebelum penutupan Asian Games. INSA menyebutkan, dalam ensi biaya dan memudahkan negak hukum akan memang- di tengah laut, Rudy mengaku
"Kenaikan payload data yang tinggi ini didukung kean- JAKARTA. Pengusaha pela- sekali berlayar kapal-kapal kapal dalam pelayaran. "Kami kas waktu atau target pengi- tidak mengalaminya. Hal ini
dalan jaringan Telkomsel yang dikaver oleh 102 BTS dan 8 yaran mengeluhkan proses niaga ini harus beberapa kali sebagai pelaku tentu setuju riman. Sebab, proses penge- lantaran pihaknya selalu ber-
Combat di area GBK. Telkomsel juga telah melakukan pe- penengakan hukum laut di mengalami pemberhentian karena akan lebih efisien dan cekan berkas cukup lama dan upaya untuk mentaati aturan.
ningkatan kapasitas jaringan hingga 35%, di mana pelang- Indonesia. Sebab, penegakan untuk pemeriksaan kesela- bisa membantu proses perja- berantai. "Jadi pengecekan "Yang kena itu kapal nakal
gan dapat melakukan akses internet dengan lebih lancar hukum di wilayah ini masih matan dan kesehatan secara lanan kapal tanpa hambatan berkas di laut berbeda dengan dan dicurigai bawa barang
dan rata-rata kecepatan sebesar 20 Mbps," beber Ririn da- tumpang tindih dan terlalu berulang. Hal tersebut tentu atau pemberhentian pemerik- di darat, prosesnya sedikit le- selundupan," ungkap dia. n
lam keterangan resminya, Rabu (5/9). banyak instansi yang berwe- menghambat perjalanan kapal saan," ujar dia.
Di sisi lain, media sosial Facebook menjadi primadona nang memeriksa atau me- dan beban biaya operasional Jadi, kapal-kapal milik
sebagai alat untuk berbagi dalam euforia Asian Games
2018, yakni sebesar 52%, disusul Instagram sebesar 33%,
nangkap kapal di tengah laut.
Saat ini, terdapat 16 instansi
semakin bertambah.
Celakanya, ada pula tan-
LEAD tentu melalui tahap pe-
meriksaan, namun tidak sam-
Dollar AS Tekan Bisnis Kapal
Twitter 10% dan Snapchat 4%. yang memiliki kewenangan tangan lainnya, yakni klaim pai 16 kali.
tersebut. Ke-18 instansi terse- dari pemilik barang atau kar- Mengenai pungutan saat PENGUSAHA kapal yang tergabung dalam Asosiasi Pemi-
Dadan M Ramdan but memiliki kewenangan dan go atas keterlambatan dan proses pemeriksaan, Adrianus lik Kapal Nasional Indonesia (INSA) mengeluhkan gejolak
peraturan sendiri-sendiri. kerusakan barang akibat la- mengklaim, tidak pernah nilai tukar rupiah. Posisi rupiah sempat menyentuh level
Oleh karena itu, para peng- manya proses angkutan dan mengalaminya. Sebab, kapal- Rp 15.000 terhadap dollar Amerika Serikat (AS) sehingga
usaha pelayaran yang terga- pengiriman barang tersebut. kapal milik mereka sudag di- menggerus pendapatan usaha pemain kapal.
n perdagangan bung dalam Indonesian Natio- "Untuk itu, INSA akan kemba- lengkapi oleh dokumen surat Wakil Ketua Umum INSA, Darmansyah Tanamas, menga-
nal Shipowners Association li mengajukan rencana badan dan berkas lainnya, sesuai takan pelemahan rupiah tentu membawa dampak bagi

Persaingan Smart TV (INSA) berencana memben-


tuk badan tunggal penegakan
hukum di laut.
tunggal penegak hukum ke
Kementerian Perhubungan,"
tukas Darmansyah.
dengan peraturan.
Direktur Keuangan PT
Trans Power Marine Tbk
perusahaan yang bergerak di bidang pelayaran, karena
masih banyak perusahaan yang mendapatkan pinjaman
dari bank dalam bentuk dollar AS. "Pendapatan dalam ru-
Semakin Ketat “Hal ini dilakukan untuk
menghindari penambahan be-
ban biaya yang keluar saat
Atas rencana pembentukan
badan tunggal penegak hu-
kum di laut oleh INSA, para
(TPMA), Rudy Sutiono, juga
menyambut baik rencana
INSA yang mengusulkan pem-
piah, tapi harus membayar bunga pinjaman bank memakai
dollar AS," kata dia, Rabu (5/9).
Selain beban pembiayaan, pengusaha kapal harus mem-
proses berlayar, karena ba- pelaku bisnis pelayaran me- bentukan badan tunggal pene- beli suku cadang yang sebagian besar merupakan produk
JAKARTA. Persaingan pasar hadapi persaingan pasar nyaknya instansi penegak hu- respons positif. Adrianus Is- gakan hukum di laut. Hal itu impor. “Kalau impor dan rupiah melemah, otomatis biaya
di segmen smart TV semakin smart TV. “(Demand) ada ke- kum di laut yang melakukan kandar, Cheif Financial Offi- akan berdampak positif bagi yang digunakan lebih besar. Maka itu, struktur cost dari
memanas. Pasalnya, para pe- naikan dibandingkan tahun pemeriksaan berulang," kata cer & Corporate Secretary PT perusahaan dalam mencapai shipping ini yang harus kami perhatikan," jelas dia. n
main di bisnis smart TV rajin lalu sebesar 5%,” klaim Ardy, Darmansyah Tanamas, Wakil Logindo Samudramakmur target pengiriman barang.
meluncurkan produk terkini Assistant General Manager
dengan keunggulan teknologi TV & Audio Product Strategy
masing-masing. Division PT Sharp Electronics n properti
Di sisi lain, pemain baru Indonesia.
yang merambah bisnis smart
TV juga bermunculan. Sebut
saja, Xiaomi yang masuk pa-
Sharp mengincar pasar ke-
las menengah dengan mena-
warkan puluhan model mulai
Penjualan Bagus, Pengembang Terus Bangun Ruko
sar smart TV lewat produk Mi dari layar 32 inci hingga 60
TV 4A 32 inci. Pada Agustus inci, dengan target pertum- JAKARTA. Penjualan rumah jual 95% dan Ruko Sudirman ini mencapai 2.600 kepala ke- land Menteng cukup besar," Dina Mirayanti Hutauruk
2018 lalu, merek TV lainnya buhan penjualan dua digit. toko (ruko) di sepanjang ta- Tahap I terjual 90%. "Penjual- luarga, potensi pasar di Met- klaim dia.
asal China, yakni Coocaa juga hun ini masih cukup bagus, an ruko bagus. NPL-nya juga
mulai menjajakan smart TV meskipun data Bank Indone- sangat kecil," kata dia kepada
ukuran 50 inci. sia (BI) menyebutkan bahwa KONTAN, baru-baru ini. Seja-
Pemain lama yang sudah Pemain baru di rasio kredit bermasalah atau lan dengan penjualan yang
lebih dahulu bercokol di pasar pasar smart TV non performing loan (NPL) bagus, Jababeka kembali me-
smart TV adalah Samsung, bermunculan di sektor ruko meningkat masarkan Ruko Hollywood 2
LG, Sharp, Sony, Panasonic, pada kuartal II 2018. dan Sudirman Boulevrad 2,
dan Polytron. Meski persaing- dengan tawaran Dari data BI itu, kredit ber- yang rata-rata dijual Rp 2,9
an semakin ketat, PT Hartono harga dan fitur masalah ruko mencapai 4,65%. miliar per unit.
Istana Teknologi, pemilik me- yang menarik. Masih di periode yang sama, PT Metropolitan Land Tbk
rek dagang Polytron ini opti- penyaluran kredit di sektor (MTLA) juga masih rajin
mistis penjualan smart TV te- komersial yang diperuntuk- membangun ruko. Pengem-
rus bertumbuh. kan untuk kegiatan bisnis ter- bang properti ini siap melun-
Polytron merilis berbagai Untuk menggaet pelanggan, sebut hanya tumbuh 1,46%. curkan proyek ruko bertajuk
varian dari ukuran 40 inci Sharp juga merilis produk Namun lantaran prospek- Melrose di Metland Menteng,
hingga 65 inci. Tekno Wibo- anyar. “(Produk baru) Azan nya dinilai masih bagus, para Cakung, Jakarta Timur, sehar-
wo, Marketing Director PT TV, smart TV dengan fitur lo- pengembang properti masih ga Rp 3,6 miliar per unit.
Hartono Istana Teknologi me- kal yaitu waktu shalat lima ekspansi dengan merilis pro- Dedy Indrawan, General
ngatakan, porsi penjualan waktu,” terang Ardy. yek baru di segmen ruko. Mi- Manager Metland Menteng
smart TV masih di bawah 5% Adapun PT Samsung Elec- salnya Jababeka Residence, mengatakan, potensi bisnis
dari produk lainnya. "Semakin tronic Indonesia membuat te- yang masih merilis proyek Metland masih tinggi lantaran
banyaknya pengguna yang robosan dengan mengintegra- ruko dan terserap pasar. pengembangan kawasan ko-
memiliki akses broadband, sikan layanan produk smart Handoyo Lim, General Ma- mersial di kawasan ini baru
maka pertumbuhan bisnis ini TV dengan smartphone milik- nager Corporate Marketing sekitar 10% dari total luas la-
akan cukup tinggi," kata dia nya. Lewat fitur Samsung Dex, Jababeka Residence bilang, han yang telah terbangun.
kepada KONTAN, Rabu (5/9). pengguna Samsung Galaxy Ruko Thamrin Boulevard ter- "Dengan tingkat hunian saat
Tekno menjelaskan, persa- Note9 bisa menjadikan smart
ingan di segmen smart TV TV menjadi layar smartphone
memang bergantung pada ke- Lee Kang Hyun, Vice Presi-
mudahan akses dan pilihan dent PT Samsung Electronic
local content yang relevan de- Indonesia bilang, produk
ngan kebutuhan pelanggan. smart TV Samsung menawar-
Oleh sebab itu, Polytron kan fitur lebih kaya untuk
mengandalkan fitur-fitur ung- menjawab kebutuhan hidup
gulan sesuai kebutuhan pe- modern dengan harga terjang-
langgan. “Di smart TV, Polyt- kau. Pertengahan 2018, Sams-
ron menyematkan konten ung meluncurkan Samsung
eksklusif Super Soccer de- QLED TV yang cukup dires-
ngan bebas berlangganan dan pons konsumen. "Pasar smart
Iflix untuk entertainment,” TV tengah bertumbuh. Di se-
ungkap Tekno. mester I, permintaannya naik
Sementara PT Sharp Elec- 16% ketimbang periode yang
tronics Indonesia memilih fo- sama tahun lalu," ujar dia. KONTAN/Carolus Agus Waluyo
kus pada fitur serta harga NPL ruko alias rumah toko mencapai 4,65%.
yang terjangkau dalam meng- Andy Dwijayanto
Setelah Siloam Hospitals Semarang, kami
juga akan membangun rumahsakit lagi di INDUSTRI 17
kota yang sama.
■PARIWISATA ■KOPERASI
James Riady, CEO Grup Lippo
Kontan Kamis, 6 September 2018

Start Up Pertanian Lagi Tajir Dana


Para start up pendanaan di bidang pertanian menargetkan lonjakan penyaluran dana ke para mitra petani pada tahun ini
Sugeng Adji Soenarso jangkau lebih banyak petani," pada 100.000 petani sampai sep pembiayaan tersebut. dana Rp 10 miliar ke para mit- saja, tidak ada investor ritel. ni (aktif)," katanya ke KON-
katanya kepada KONTAN, akhir tahun ini. "Kami berupaya meyakinkan ra petani. Adapun dana yang Adapun pendapatan Eragano TAN (3/9).
Selasa (4/9). Proyek pertanian yang te- petani bila konsep bisnis ini sudah tersalurkan sudah men- dan Koinworks berasal dari Sejauh ini, Tanijoy sudah
JAKARTA. Usaha rintisan bi- Selain dari modal ventura, ngah jadi fokus perhatian bisa mendongkrak produkti- capai Rp 4 miliar. "Tahun lalu keuntungan yang diperoleh memberi dana sebesar Rp 2
dang urun dana (crowdfun- pendanaan Crowde juga ber- adalah tanaman cabai dan vitas," tandasnya. kami sudah salurkan pinjam- mitra petani dengan komposi- miliar ke para petani. Sedang-
ding) pertanian makin men- asal dari para investor. Saat mentimun. Lantaran butuh an Rp 2 miliar untuk mitra si 70% untuk petani dan sisa- kan tahun depan ia targetkan
janjikan. Ini terlihat dari sunti- ini tercatat ada lebih dari waktu panen tidak terlalu petani" tutur Molina Ulfah, nya Eragano dan Koinworks. bisa mencapai Rp 40 miliar
kan modal investor asal Korea 20.000 investor yang menye- lama, sekitar tiga sampai Humas Eragano kepada KON- Sedangkan Tanijoy, menu- bagi 4.000 petani.
Selatan, Crevisse Partner un- torkan pendanaan ke start up enam bulan di lahan tidak le- Crowde akan TAN, Selasa (4/9). rut sang Chief Executive Offi- Tanijoy mengumpulkan
tuk jenis pendanaan awal bagi itu untuk membiayai sekitar bih dari satu hektare (ha). menyasar mitra Besarnya target pendanaan cer, Muhamad Nanda Putra dana dari investor dengan
Crowde akhir Agustus lalu. 1.400 proyek pertanian yang Ada tiga model pembiayaan petani yang yang Eragano bidik pada ta- menargetkan bisa mengguyur- sistem bagi hasil. Komposisi-
Yohanes Sugihtononugro- tersebar di sejumlah wilayah di Crowde. Yakni berbasis hun ini ternyata tidak cuma kan pendanaan Rp 5 miliar nya untuk investor, petani dan
ho, Chief Executive Officer Indonesia. Kecuali Nusa Teng- syariah, bagi hasil dan pinjam- belum tersentuh berasal dari kantong perusa- bagi 500 petani. Khususnya Tanijoy adalah 40:40: 20.
Crowde menyebut bila dana gara Barat, Maluku hingga an. Dengan besaran imbal ha- layanannya. haan saja, tapi juga hasil ker- petani sayuran dengan masa Dalam waktu dekat, Tanijoy
dari investor tersebut bakal Papua. sil berkisar antara 1% sampai jasama dengan tekfin peer to tanam antara tiga sampai bakal melansir pembiayaan
dipakai untuk memberi pen- Kalau ditotal sudah US$ 3,5 5% per bulan dari dana yang peer lending, Koinworks. Tapi enam bulan saja. syariah seperti tabarruk. Bila
danaan bagi para petani yang juta pendanaan yang Crowde diinvestasikan. Molina tidak merinci besaran Saat ini, Tanijoy sudah men- ada hasil panen yang berle-
belum terjangkau layanan dari salurkan. Dengan suntikan Ternyata kendala dalam Pemain lain, Eragano juga dan komposisinya. jaring hingga 150.000 petani. bih, bakal masuk ke pinjaman
start up ini. Ia tidak merinci dana tambahan, Yohanes tar- bisnis bukan terletak di para punya target serupa dengan Yang jelas, pendanaan ke Tapi yang aktif cuma 150 pe- yang bertindak sebagai dana
besaran suntikan dana terse- getkan bisa memberi kucuran investor, tapi menjelaskan Crowde. Start up pertanian ini mitra petani cuma berasal tani saja. "Target ke depannya darurat bila ada kegagalan
but. "Pendanaan untuk men- dana hingga Rp 100 miliar ke- kepada para petani soal kon- berharap bisa menyalurkan dari Eragano dan Koinworks adalah merangkul 1.000 peta- panen. ■

Beberapa Start Up Pertanian


■ Nama ■ Jenis ■ Pendiri ■ Jumlah Mitra ■ Target Bisnis
● Tanihub E-commerce B2B Pertanian, Peternakan dan Perikanan Pamitra Wineka Lebih dari 17.000 petani Menggaet satu juta petani dalam lima tahun ke depan
● Crowde E-commerce produk pertanian Yohanes Sugihtononugroho ratusan ribu petani Mengucurkan dana Rp 100 miliar ke petani
● Eragano E-commerce pertanian Stephanie Jesselyn dan Aris Hendrawan Ratusan petani Memperluas pasar ekspor dan salurkan Rp 10 miliar ke petani
● Tanijoy E-commerce pertanian Muhamad Nanda Putra 150 petani aktif dari 150.000 petani terdaftar Ada 1.000 petani aktif di akhir tahun ini
Sum ber: Riset KONTAN dan wawancara

■ EKSPANSI SILOAM HOSPITALS


Program Untuk Mitra Bisnis
Siloam Mulai
Merambah Semarang
SEMARANG. PT Siloam Inter- dur, rumahsakit ini memang
national Hospitals Tbk (SILO) difokuskan untuk layanan ke-
terus melanjutkan ekspansi adaan darurat saja dengan
bisnis. Kali ini, salah satu lini masa inap rata-rata tidak lebih
binis Grup Lippo itu mengo- dari tiga hari.
perasikan rumah sakit ke 34 Sayang, James tidak merin-
yang berada di Semarang. ci target bisnis yang dipatok
James Riady, Chief Execu- dari rumahsakit tersebut. Se-
tive Officer Grup Lippo me- bab dirinya berharap Siloam
nyebut bila ekspansi bisnis Semarang fokus pada layanan
bakal terus dilakukan Siloam terlebih dahulu.
hingga akhir tahun ini. Pihak- Wiana R Maengkom, Direk-
tur Rumah Sakit Siloam Hos-
pitals Semarang menambah-
Siloam masih kan bila rumahsakit tersebut
menjadi rumahsakit Siloam
akan membangun yang pertama yang beroperasi
satu rumahsakit di wilayah Jawa Tengah.
lagi di Semarang Melihat potensi yang ada,
James menyebut bila pihak-
awal tahun 2019 nya tengah menyiapkan satu
nanti. rumahsakit anyar lagi di Se-
marang yang berlokasi di
Srondol. Bentuknya bukan
KONTAN/Baihaki
nya menargetkan bisa mengo- akuisisi, tapi pembangunan
perasikan 40 rumahsakit dari awal dengan kapasitas
Dari kiri: Head of Sales PT Zilingo Tech Indonesia Chandni Chainani (Zilingo Indonesia), Head Of Marketplace Zilingo Indonesia Melina Marpaung dan
akhir tahun ini. "Ada tamba- 250 tempat tidur. Meski tidak
perwakilan seller Zilingo Indonesia Sisilia Zulfiyantini melihar produk busana usai peluncuran program Zilingo Seller Loyalty di Jakarta, Rabu (5/9). han lima sampai enam rumah- mau menyebut nilai investsai,
Sebanyak 200 seller Zillingo dari 18 provinsi di Indonesia akan mendapatkan loyalty program pada Oktober 2018 hingga akhir 2018. sakit baru lagi," ujarnya usai ia pastikan bila rumahsakit
peresmian Siloam Hospitals tersebut sudah bisa beropera-
Semarang, Rabu (5/9). si awal tahun depan.
James menjelaskan bila ru- Siloam Hospotals sendiri
mahsakit tersebut sejatinya sudah menyiapkan dana Rp 1
Gerai merupakan hasil dari akuisisi triliun tahun ini untuk ekspan-
Siloam dengan nilai investasi si usaha.
sebesar Rp 150 miliar. Dengan
Perlu Perbanyak Koperasi Produksi Kiat Zilingo Menjaga Mitra Bisnis kapasitas cuma 20 tempat ti- Sugeng Adji Soenarso

JAKARTA. Pengurus koperasi mera- Untuk itu ia harap, pemerintah JAKARTA. Menjaga hubungan baik bisnis berorientasi ekspor, pihaknya
sa prihatin dengan kondisi rupiah mulai mensinergikan beberapa ke- mitra bisnis menjadi salah satu stra- memberi loyalty program Zilingo
yang masih terpuruk hingga kini. menterian terkait untuk bisa memba- tegi yang ditempuh pemain bisnis secara gratis kepada 200 mitra yang
Perlu ada upaya dari pemerintah su- ngun koperasi sektor riil. Terutama daring untuk menjaga laju bisnisnya. terpilih berupa kursus bahasa Ing-
paya kondisi tersebut bisa diselesai- yang berbasis produksi yang tidak Kiat itu pula yang dipilih Zilingo. gris. "Program ini dibutuhkan para
kan bersama. hanya bisa mencukupi pasar dalam Apalagi perusahaan online yang seller yang tengah membidik pasar
Salah satu upaya, kata Ketua negeri tapi juga ekspor. berbasis di Singapura ini merambah fesyen Asia dan persiapan free trade
Umum Asosiasi Manajer Koperasi Akhir tahun lalu, jumlah koperasi ranah e-commerce Indonesia mulai tahun 2020," kata Melina Marpaung,
Indonesia (AMKI) adalah dengan di Indonesia ada 153.171 unit dengan April 2018. Di Indonesia, Zilingo ber- Head of Marketplace PT Zilingo Tech
memberdayakan koperasi di Indone- jumlah anggota 26,53 juta orang. Dari fokus menjajakan produk fesyen dari Indonesia, Rabu (5/9).
sia. Terutama koperasi yang berori- jumlah tersebut, koperasi yang ber- merek indie, lokal hingga brand ska- Selain program kursus bahasa Ing-
entasi produksi dan bisa menjangkau gerak di bidang produksi orientasi la global. gris, tidak tertutup kemungkinan Zi-
pasar ekspor. "Kami optimistis bila ekspor bisa dihitung dengan jari. Tak Meski baru empat bulan beropera- lingo akan menggelar program seje-
pemerintah mau membangun kope- heran apabila kontribusi koperasi si, Zilingo mengklaim sudah mengga- nis yang bisa mengoptimalkan bisnis
rasi, maka kontribusi terhadap pro- terhadap PDB pada triwulan III-2017 et 3.000 penjual di pasar lokal. Saat dari para mitra. Sayang, Melina tidak
duk nasional bruto (PDB) bisa dobel hanya sebesar 4,48%. ini, ada tujuh juta pengunjung yang merinci target bisnis Zilingo di 2018. KONTAN/Sugeng Adji S
digit," katanya dalam keterangan ter- mampir per bulannya. CEO Lippo Group James Riady (kanan) meninjau kamar pasien
tulis, Rabu (5/9). Puspita T Saraswati Lantaran memiliki banyak mitra Denisa Kusuma Rumah Sakit Siloam Semarang yang baru diresmikan.

Penawaran Permintaan
Bibit Kentang Granola Bibit Durian Montong Kayu Manis Stik Damar Kopal
Menjual bibit kentang granola L G2 ukuran Kami menjual bibit durian montong/otong. Kami membeli kayu manis stik panjang 8 Kami membutuhkan damar (berbagai
MI-Ms. Harga Rp 27.500–Rp 35.000 per Harga Rp 35.000 per bibit setinggi 40 cm. cm dengan ketebalan maksimal 2 mm dan grade dan kualitas) dengan jumlah besar.
kilogram (kg). Stok ada 1.000 kg. Minimal Stok tersedia mulai tinggi 40 cm–250 cm. diameter maksimal 1,5 cm. Harga nego. Harga bagus. Kebutuhan 50 ton.
pembelian 10 kg. Hubungi: Kuantitas yang dibutuhkan 22 ton. Hubungi: PT Indopar Dananika
Hubungi: CV Alam Hijau Lestari Hubungi: Kemayoran, Jakarta Utara
Nugrahaputra.com Krajan 1, RT 01/RW 01 Desa Paitan PT Holi Agro Indo
Komp Kebon Kopi B 17 Kec Kemiri, Kab Purworejo Kemayoran, Jakarta Utara
Pangalengan, Bandung Jawa Tengah
Jawa Barat HP. 081227146664
Kapulaga
Kami membutuhkan kapulaga basah, yang
belum dikeringkan dari pohonnya. Kondisi
sudah pipil (tidak perlu dicuci). Kebutuhan
rutin harian sebesar 500 kg-1 ton untuk
Tetes Tebu pabrik di Cirebon, Jawa Barat. Harga
Rp 12.500 per kilogram. Harga sudah
Bunga Pala
Menjual tetes tebu (molases) dengan Membeli bunga pala bulat atau lonjong
kualitas terjamin dan harga bersaing. termasuk ongkos kirim sampai di lokasi.
dalam jumlah besar. Warna kuning, tidak
Kapasitas pengiriman tak terbatas, siap Pembayaran di lokasi, timbang bayar, tak
pecah-pecah, tidak berjamur dan tidak ada
antar sampai tujuan. ada pembayaran termin.
campuran. Kemasan karung, karton boks.
Spesifikasi: (1) brix80, (2) tsai 545, Hubungi:
Hubungi: CV Luhur Mulia Sukses
(3) c-organik up 30. Icha Maulana Info pemasangan iklan:
Jl Semampir Barat IV No 33 Surabaya
Hubungi: Info pemasangan iklan: Komplek Pergudangan Cakung Timur KM Telp. (021) 536-79909 (Inggrit)
Telp. (021) 536-79909 (Inggrit) 12,5, Jakarta Timur, DKI Jakarta HP 08113005679 Sumber: www.agromaret.com
CV Tonggak Semi
email: bangkit_lagi@yahoo.com Sumber: www.agromaret.com
18 INDUSTRI Pembebasan bea masuk impor gandum dari
Australia meringankan beban industri pakan.
■AGRIBISNIS ■PERIKANAN Sudirman, Dewan Pembina Gabungan
Kontan Kamis, 6 September 2018 Pengusaha Makanan Ternak (GPMT)

IA-CEPA Menaikkan Impor Gandum


Kesepakatan bebaskan bea masuk impor gandum 500.000 ton dari Australia dalam IA-CEPA menjadi angin segar bagi industri pakan
Tane Hadiyantono hanya pakai by product," ujar- dan selama ini dikenai tarif gandum tersebut sedikit lebih sama tahun 2017 yang volume Konsumsi Tepung Terigu Indonesia 2013-2017
nya ke KONTAN, Rabu (5/9). bea masuk sebesar 5%. Se- tinggi dari rata-rata pening- impornya mencapai 5,36 juta Pertumbuhan
Mantan Ketua GPMT ini hingga bila perjanjian IA- katan impor gandum untuk ton atau setara US$ 1,23 mili-
JAKARTA. Kesepakatan ker- menambahkan, yang kerap CEPA bisa memangkas atau industri pangan selama ini. ar. Hal ini sebagai efek mele- 4,35% 5,09% -2,60% 7,72% 5,44%
jasama bilateral antara Indo- diimpor langsung untuk pa- mempermudah pengenaan Aptindo mencatat selama mahnya daya beli dan kon- 7.769 7.982
7.405 7.213
nesia dan Australia dalam kan ternak adalah meat and bea masuk gandum, maka ini impor gandum untuk te- sumsi masyarakat. 6.860
skema Indonesia-Australia bone meal. Dalam setahun harga pakan diharapkan bisa pung terigu meningkat sekitar Karena itu pada tahun 2018
Comprehensive Economic impor produk ini mencapai turun signifikan. ini, Aptindo memproyeksikan
Partnership Agreement (IA- lebih hampir 500.000 ton Itulah sebabnya, pembebas- impor gandum untuk industri
CEPA) diyakini akan membe- Sedangkan untuk meme- an bea masuk impor gandum Pembebasan BM tepung terigu cenderung stag-
rikan energi positif bagi in- nuhi kebutuhan gandum, in- berpotensi meningkatkan per- nan. Menurutnya peningkatan
dustri peternakan nasional. dustri pakan ternak menggu- mintaan gandum dari Austra- impor gandum impor gandum, sebenarnya
Sebab, dalam perjanjian itu, nakan pecahan dari hasil lia. Apalagi saat ini, harga ja- diharapkan bisa digunakan untuk kebutuhan 2013 2014 2015 2016 2017
kedua negara sepakat mem- penggilingan gandum yang gung lokal, yang selama ini tekan harga bahan baku industri pakan
bebaskan bea masuk untuk dimiliki pengusaha terigu. digunakan untuk bahan baku ternak. Sebab pasca ada la- Ket: Volume ( ribu ton)
500.000 ton impor produk Walau begitu volume kebu- pakan, harganya masih tinggi
pakan ternak rangan impor jagung, industri
gandum dari Negeri Kanguru. tuhan gandum untuk pakan di kisaran Rp 5.000 per kg. pakan ternak menggunakan Impor Gandum untuk Tepung Terigu
Dewan Pembina Gabungan ternak tidaklah kecil. gandum sebagai substitusi. Pertumbuhan
Pengusaha Makanan Ternak Pada tahun 2018, konsumsi Impor naik 5%-6% per tahun. Peningkatan Berdasarkan data Badan
(GPMT) Sudirman mengata- gandum nasional diperkira- tersebut belum memperhi- Pusat Statistik (BPS), sepan- 4,35% 5,09% -2,60% 7,72% 5,44%
kan, IA-CEPA menjadi angin kan bisa mencapai 11,8 juta Direktur Eksekutif Asosiasi tungkan impor gandum-gan- jang tahun 2017 impor gan- 7.769 7.982
segar bagi industri pakan ter- ton. Konsumsi itu terdiri atas Produsen Tepung Terigu In- duman lain, seperti untuk ke- dum dari Australia tercatat 7.406 7.231
6.860
nak. Sebab, selama ini peng- kebutuhan untuk industri te- donesia (Aptindo) Ratna Sari butuhan pakan ternak. mencapai sebesar US$1,17
usaha harus mengeluarkan pung terigu 8 juta ton dan se- Lopis mengatakan, perjanjian Pada paruh pertama 2018 miliar. Impor tersebut me-
biaya tinggi untuk memenuhi rapan untuk industri pakan itu berpotensi menaikkan im- ini, Aptindo mencatat impor ningkat sekitar 4,46% diban-
kebutuhan bahan pakan ter- ternak sebesar 3,8 juta ton. por gandum dalam negeri. gandum telah mencapai 4,53 dingkan nilai impor gandum
nak berbahan baku gandum. Menurutnya 60% impor ke- "Tren kenaikan bisa 6%-7% juta ton dengan nilai sekitar dari Australia pada tahun 2016
Apalagi, "Pabrik pakan tidak butuhan gandum Indonesia untuk food," katanya. US$ 1,13 miliar. Angka terse- yang mencapai sebesar 2013 2014 2015 2016 2017
impor langsung gandum, kita didatangkan dari Australia Proyeksi peningkatan impor but turun dari capaian periode US$ 1,12 miliar. ■ Ket: Volume (ribu ton) Sumber: Aptindo

■ PERIKANAN
Kurangi Kedelai Impor
KKP Temukan 1.636 Pelanggaran
Pemilik Kapal Ikan Tangkap
JAKARTA. Kementerian Kela- lain tidak menjalankan kewa- termasuk pelaporan jumlah
utan dan Perikanan (KKP) jiban mengisi logbook. Dise- tangkapan ikan yang benar.
dalam setahun terakhir, perio- butkan pemilik kapal ikan Menurut Zulficar, sebagian
de September 2017-Agustus yang menjalankan kewajiban pelanggar sudah ditegur. Jika
2018 telah menemukan seba- itu masih di bawah 50%. Selain kemudian pelanggaran tetap
nyak 1.636 pelanggaran yang itu juga ada sekitar 90% dari dilakukan, KKP akan membe-
dilakukan pemilik kapal ikan pengisian Laporan Kegiatan kukan atau mencabut izin pe-
tangkap. Atas pelanggaran itu, Usaha (LKU) dan Laporan nangkapan ikan. "Tidak logis
KKP mengaku akan mengam- Kegiatan Penangkapan (LKP) pemilik kapal 100 GT meng-
bil tindakan tegas. serta logbook tidak benar aku dalam setahun pendapat-
Direktur Jenderal Perikan- an hanya 10 ton-30 ton ikan,
an Tangkap KKP Zulficar tidak mungkin karena kita
Mochtar mengatakan, pelang- Potensi kerugian bisa melacak dimana mereka
garan tersebut telah menim- tangkap ikan," tambahnya.
bulkan potensi kerugian pe- negara yang Ketua Bidang Perikanan
nerimaan pajak yang besar, timbul mencapai Asosiasi Pengusaha Indonesia
hingga 5-10 kali dari yang sela- lima sampai 10 (Apindo) Thomas Darmawan
ma ini dilaporkan. "Kami akan mengatakan, kerugian yang
mengambil tindakan tegas
kali dari data dialami negara berasal dari
terhadap pelanggaran terse- yang dilaporkan. pajak dan retribusi kapal yang
but," ujar Zulficar dalam kon- tidak dilaporkan. Untuk itu ia
ferensi pers, Rabu (5/9) mendorong KKP memaksi-
ANTARA/Ari Bowo Sucipto Akibat pelanggaran itu, po- Zulficar menambahkan, dari malkan sistem pemantauan
Pengrajin menggiling kedelai impor sebelum diolah menjadi tempe di gudang Koperasi Pengrajin Tahu Tempe Sanan, tensi produksi ikan tangkap hasil kajian di lapangan, juga kapal perikanan atau vessel
Malang, Jawa Timur, Rabu (5/9). Naiknya harga kedelai impor akibat melemahnya nilai tukar rupiah terhadap dollar AS juga berkurang. Pada tahun ditemukan pelanggaran seper- monitoring system (VMS).
membuat pengrajin tempe setempat mengurangi penggunaan kedelai impor sebagai bahan produksi dari 40 kilogram lalu, menurut Zulficar, pro- ti markdown kapal tangkap "Perlu juga observer di kapal
duksi perikanan tangkap dari 100 gross tonnage (GT) pengangkut ikan, kalau perlu
menjadi 20 kilogram per hari. mencapai 7,67 juta ton atau dicatat menjadi 30 GT. Ada diberi CCTV untuk memantau
setara Rp 158 triliun. juga pemilik kapal dengan pergerakan kapal dan memas-
Bentuk-bentuk pelanggaran dokumen tidak lengkap atau tikan laporan," ujarnya.
yang dilakukan oleh pemilik palsu dan adanya penggunaan
■ PERKEBUNAN kapal ikan tangkap, antara alat tangkap yang dilarang, Tane Hadiyantono, Noverius L

Belum Punya HGU, Pengusaha Sawit Resah Harga Komoditas Pertanian


JAKARTA. Pelaku usaha per- akan banyak perkebunan sa- bunan usaha pengolahan hasil ini ditujukan kepada perke-
kebunan sawit sedang resah. wit yang masuk daftar katego- perkebunan hanya dapat dila- bunan kelapa sawit yang ma-
Keresahan itu adalah imbas ri ilegal karena belum me- kukan apabila perusahaan sih menunggu proses HGU. Beras Kakao Kopi
dari putusan Mahkamah Kon- ngantongi izin HGU. perkebunan telah mendapat- Bila tidak ada aturan per-
stitusi (MK) Nomor 138 tahun Sebab dalam putusan MK, kan hak atas tanah dan izin alihan, dia khawatir akan 10,83 10,82 2.332 2.314 1,01 1,02
2015 tentang legalitas perke- pasal 42 Undang-undang No usaha perkebunan. membahayakan perkebunan
bunan sawit.
Dalam putusan itu, MK me-
39 tahun 2014 tentang perke-
bunan dibatalkan. MK menya-
Oleh karena itu Direktur
Eksekutif Gabungan Pengusa-
kelapa sawit. Tak hanya bagi
pengusaha, tapi juga untuk
-0,09% -0,77% 0,99%
mutuskan untuk menambah takan bahwa pasal itu berten- masyarakat luas. "Makanya
Pengiriman November 2018 Pengiriman Desember 2018 Pengiriman Desember 2018
kewajiban perkebunan kelapa tangan dengan UUD 1945 se- mesti ada peraturan lain yang Bursa Chicago Board of Trade Bursa ICE Futures US Soft Bursa ICE Futures US Soft
sawit dalam mengurus izin hingga tidak mempunyai Putusan MK memastikan peluang penyele- (Dollar AS per cwt) (Dollar AS per ton) (Dollar AS per busel)
usaha. Selain harus memiliki kekuatan hukum mengikat saian HGU seperti apa. Jangan
Izin Usaha Perkebunan (IUP), secara bersyarat. mengharuskan sampai investasi yang sudah
MK mewajibkan perkebunan Pasal 42 UU No 39 tentang kebun sawit kita tanam menjadi tidak ber-
sawit mengantongi Hak Guna perkebunan menyebutkan, punya dua izin laku," ujar Mukti, Rabu (5/9).
Jagung Karet Kedelai
Usaha (HGU). kegiatan usaha budi daya ta- Ketua Sekretariat Komisi 3,68 3,67 168,80 168,00 8,44 8,43
Sebelum putusan MK itu naman perkebunan atau usa-
yakni IUP & HGU Indonesian Sustainable Palm
terbit, perkebunan kelapa sa- ha pengolahan hasil perke- Oil (ISPO) Azis Hidayat meni-
wit hanya cukup memiliki bunan, hanya dapat dilakukan lai, putusan MK ini memper- -0,27% -0,47% -0,11%
IUP. Walau putusan sudah perusahaan perkebunan apa- ha Kelapa Sawit Indonesia kuat ISPO. Sebab MK mensya-
lama, keresahan menjalar se- bila telah mendapatkan hak (Gapki) Mukti Sardjono me- ratkan pelaku usaha perke- Pengiriman Desember 2018 Pengiriman Februari 2019 Pengiriman November 2018
bab saat ini banyak pelaku atas tanah atau IUP. minta pemerintah mengeluar- bunan memiliki dua izin yakni Bursa Chicago Board of Trade Bursa Tokyo Commodity Exchange Bursa Chicago Board of Trade
usaha perkebunan sawit yang Sedangkan setelah adanya kan aturan peralihan untuk IUP dan HGU. (Dollar AS per busel) (JPY per kilogram) (Dollar AS per busel)
kesulitan mengurus HGU. putusan MK ini, kegiatan usa- menindaklanjuti putusan MK
Mereka khawatir, nantinya ha budi daya tanaman perke- tersebut. Peraturan peralihan Lidya Yuniartha Panjaitan Sumber: Bloomberg Keterangan: Harga periode 4/9/2018–5/9/2018, pukul 17.55 WIB

Event
❖ AIRASIA ❖ PT ANGKASA PURA I ❖ PT FRISIAN FLAG INDONESIA

Jadi Maskapai Hemat Terbaik Bagikan Ribuan Suvenir Gerakan Nusantara 2018
JAKARTA. AirAsia dinobatkan seba- hadirkan layanan belanja online JAKARTA. PT Angkasa Pura I (Persero) formasi menjadi service-based com- JAKARTA. PT Frisian Flag Indonesia Gerakan Nusantara, Frisian Flag In-
gai maskapai berbiaya hemat terbaik hingga ke aspek customer service. membagikan ribuan suvenir di 12 pany dari sekadar infrastructure provi- (FFI) meluncurkan program Gerakan donesia terus belajar untuk menyem-
di Asia. Penghargaan yang keenam "Kami juga tetap mempertahankan bandara dari 13 bandara yang dikelo- der, Angkasa Pura I menjadikan Nusantara bertema Minum Susu Tiap purnakan program tersebut agar da-
kalinya berturut-turut ini diberikan keramahan Asean yang khas," klaim lanya dalam perayaan Hari Pelanggan Harpelnas sebagai momentum untuk Hari Untuk Anak Cerdas Aktif Indo- pat berjalan efektif untuk dapat
dalam ajang World Travel Awards Tony dalam siaran pers yang diterima Nasional (Harpelnas) 2018. Antara terus berupaya meningkatkan pela- ensia, sebagai tanda dimulainya pe- mencapai tujuannya.
Asia dan Australia 2018. Untuk men- KONTAN, Selasa (4/9). lain bandara I Gusti Ngurah Rai Bali, yanan kepada pelanggan sesuai stan- nyelenggaraan program di tahun "Setelah mempelajari hasil temuan
dapatkan penghargaan ini, AirAsia Menurutnya, penghargaan ini Bandara Juanda Surabaya, Bandara dar keselamatan dan keamanan pe- keenam. Gerakan Nusantara 2018 studi Pengetahuan, Sikap, dan Perila-
mengaku telah menyingkirkan mas- menjadi pengakuan atas upaya me- Sam Ratulangi Manado dan Bandara nerbanganan. berfokus pada peningkatan keman- ku (PSP) untuk mendalami pendidik-
kapai lain. netapkan standar untuk maskapai Ahmad Yani Semarang. "Pelayanan merupakan kunci men- dirian pelaksanaan program edukasi an tentang gizi, kami mencanangkan
Tony Fernandes, Chief Executive berbiaya hemat. World Travel Awards Pembangian suvernir ini merupakan jalankan dalam bisnis untuk pengguna dan melanjutkan program Training penguatan keterlibatan guru dalam
Officer (CEO) Grup AirAsia mengaku adalah salah satu penghargaan di salah satu wujud apresiasi perusahaan jasa transportasi udara, masyarakat di of Trainers (ToT) yang dapat me- pendidikan gizi melalui kegiatan ToT
gembira dengan penghargaan itu. industri pariwisata dunia. World Tra- tersebut kepada pengguna jasa ban- sekitar operasional bandara. Karena ningkatkan kapasitas guru dalam yang terus dikembangkan untuk
Kata dia, ini merupakan upaya be- vel Awards juga diakui sebagai stan- dara, baik penumpang pesawat mau- itu, kami terus membenahi seluruh lini pemahaman edukasi gizi. membawa perubahan PSP siswa ke-
kerja keras untuk terus meningkatkan dar penilaian tertinggi dalam pela- pun penyewa di bandara. untuk meningkatkan pelayanan,"ujar- Corporate Affairs Director PT Frisi- arah yang lebih baik,"ujarnya dalam
pengalaman terbang bagi pelanggan yanan industri. Direktur Utama PT Angkasa Pura I nya dalam siaran pers, Selasa (4/9). an Flag Indonesia Andrew F. Saputro siaran pers, Rabu (5/9).
melalui upaya digitalisasi, mulai dari (Persero) Faik Fahmi mengatakan se- menyatakan, memasuki tahun ke-
proses check-in dan boarding, meng- Noverius Laoli bagai perusahaan yang telah bertrans- Noverius Laoli enam penyelenggaraan Program Noverius Laoli
Topik obrolan kami tentang produk tak
hanya sekadar di mulut, tapi ada bukti
IKM 19
nyata. nSENTRA nBISNIS UKM
Gally Rangga, Pemilik Exodus Kontan Kamis, 6 September 2018

Sentra Penjualan Parfum dan Produk Timur Tengah di Condet (3) Greenbusiness

Pedagang Menjerit Kerajinan Ramah Lingkungan


Terbangkan Bisnis Hendraidjat
Saat Rupiah Menukik Tri Sulistiowati

S
eorang kreatif
tentu tak bisa diam
Tri Sulistiowati Ajang Asian Games yang saja melihat ba-
digelar pada Agustus 2018 rang-barang yang tak
lalu ikut memberi berkah berguna. Ide kreatif

M
enjual pernak- baginya. Sejumlah wisatawan
pernik khas Timur Timur Tengah berkunjung selalu muncul untuk
mencari shisha di gerainya. menggubah barang
Tengah, para Asal tahu saja, kawasan
pedagang di Condet, berniaga aksesori Timur tersebut lebih bernilai.
Jakarta Timur ini mema- Tengah Condet lebih terkenal Seperti Hendraidjat
dibandingkan Tanah Abang, Tjandra yang manfaat-
sok barang-barangnya yang juga mempunyai sentra
dari sana. Fluktuasi nilai serupa. Harga jual produk kan barang bekas dan Dok.Pribadi
yang lebih murah dan variasi eco printing untuk Hendraidjat Tjandra.
tukar dollar pun sangat produk yang lengkap menjadi
berpengaruh pada modal tujuan konsumen. membuat berbagai tangga untuk membantu unit.
dan keuntungan mereka. Ahmad mengatakan, kerajinan. produksi aneka produk Lainnya, kendala usaha
sebagian pedagang di Tanah kerajinannya. Sampai yang dihadapinya kini adalah
Seperti saat ini, ketika Abang juga membeli barang- sekarang 10 orang ibu rumah terbatasnya modal kerja dan
dollar kian menguat, barang dari Condet untuk tangga aktif membantunya. pembagian waktu kerja
dijual lagi di gerai mereka. "Dengan begini dapat karyawan. Pasalnya, para ibu
mereka pun kelimpung- Lainnya, terdapat ratusan TUMPUKAN barang-barang memberikan pendapatan rumah tangga tidak dapat
an untuk berbelanja pedagang di kawasan Condet tak terpakai yang menyesaki tambahan ke mereka untuk diminta untuk fokus produksi
barang ke luar negeri. yang menjual barang-barang rumah, menggugah ide memenuhi kebutuhan dapur karena mereka juga mempu-
serupa, otomatis suasana kreatif Hendraidjat Tjandra. atau lainnya," katanya pada nyai kewajiban mengurus
persaingan sangat ketat. Tangan terampilnya mampu KONTAN. rumah dan anak.
Ahmad mengaku, perang menyulap berbagai barang Karena proses pembuatan- Sekadar info, ketrampilan-
harga sudah tidak bisa tak terpakai itu jadi aneka nya menggunakan cara nya ini didapatkan melalui
TINGGINYA nilai tukar terelakkan. Ada beberapa hiasan rumah (home dekor). tradisional alias handmade, kursus yang diikutinya
rupiah terhadap dollar toko yang mematok harga Seperti, teflon bekas diubah kapasitas produksi perbulan- beberapa tahun silam. Dan
membuat para pedagang jual terlalu rendah, sehingga menjadi pajangan dinding, nya hanya mampu mencapai juga kecintaannya terhadap
pernak-pernik Timur mengakibatkan persaingan panci bekas jadi tas wanita puluhan unit produk. Untuk dunia seni kerajinan.
Tengah di Condet, Jakarta tidak sehat. dan lainnya. memaksimalkan penjualan, Kedepan, dia berharap bisa
Timur menjerit. Pasalnya, Namun, dia tetap optimistis Memanfaatkan peluang laki-laki yang lebih akrab bekerjasama dengan market-
sebagian besar produk yang menjalankan usahanya. keramaian bisnis home disapa Hendra ini memanfa- place atau online shop untuk
dijual berasal dari Arab Dengan mengincar pasar dari dekor, pada 2014, dia mulai atkan media digital sebagai memasarkan produk kerajin-
Saudi. para pemilik toko mendorong KONTAN/ Tri Sulistiowati menjual produk kerajinannya wadah promosi dan berjua- an khas Indonesia buatannya.
Efeknya, para pedagang penjualan di gerainya. Ahmad Sebagian besar pemilik toko sudah mempunyai pasar dan dengan merek Inspirasi lan. Harapannya, ini bisa mem-
harus rela mengantongi pun bisa mengantongi omzet pelanggan masing-masing. Craft. Tak hanya memanfaat- Bak gayung bersambut, perluas pasar produk home
untung tipis demi membuat tinggi melalui pembelian kan limbah rumah tangga, dia jangkauan pasarnya pun dekornya.
konsumen puas. Ahmad dalam jumlah besar. "Saya juga memperluas produknya tidak hanya dari kota-kota Selain itu, Hendra bakal
Assegaf, pemilik toko Agen juga tidak mengandalkan Sejak awal tahun ini, dia Untuk menghindari lewat eco printing. besar dalam negeri tapi juga memperluas jaringan
Shisha 88 mengamini hal orang-orang yang berkunjung mulai fokus menjual produk- kejadian tersebut, laki-laki Dedaunan yang ditata apik luar negeri seperti Kanada, bermitra dengan ibu rumah
tersebut. "Saat kurs dollar saja, tapi juga fokus pada nya melalui media digital berusia 33 tahun ini memilih kemudian dikukus, mengha- Prancis, Beijing, dan lainnya. tangga tidak hanya di Jakarta
makin tinggi, saya bingung penjualan online sehingga seperti website, marketplace, untuk memberikan kemasan silkan motif dan warna yang Menyasar konsumen tapi juga daerah lainnya.
belanjanya, karena saya agen jangkauan pasar lebih luas." dan media sosial. Tujuannya, khusus saat pengiriman. alami. Lalu, lembaran kain itu kalangan menengah atas Dengan berbagi ilmu dan
mau nggak mau harga tetap jelasnya. untuk menutupi penurunan Sehingga barang tidak rusak dipakainya menjadi dompet, dalam dan luar negeri, harga ketrampilan diharapkan
dibuat terjangkau," katanya. Berbeda dengan Ahmad, omzet yang dialaminya pasca saat terguncang. tas, syal, dan lainnya. jual produknya dibanderol mereka bisa menciptakan
Laki-laki berusia 35 tahun Mustofa Malik, pemilik toko Idul Fitri 2018. Masalah kendala usaha, Laki-laki 45 tahun ini cukup tinggi mulai dari Rp barang-barang kerajinan unik
ini juga mengeluhkan BSA Putra justru mengatakan Sama seperti pedagang Mustofa mengakui tidak menggandeng ibu-ibu rumah 10.000 sampai Rp 5 juta per lainnya. n
tingginya biaya masuk barang persaingan disana cukup lainnya, Mustofa juga mengalami masalah. Selama
impor. Akibatnya, biaya sehat. Sebab, sebagian besar memberikan garansi peng- ini bisnisnya selalu berjalan
belanjanya makin membeng- pemilik toko sudah mempu- gantian barang baru bila lancar. n
kak. Di berharap segera ada nyai pasar dan pelanggan pesanan diterima dalam
solusi dari pemerintah. masing-masing. kondisi rusak atau hancur. (Selesai)

Profil: Gally Rangga (Bagian 2)

Hidup Lebih Baik Jadi Motivasi Terkuat


Tri Sulistiowati agar bisa bertahan dan lainnya. "Sehingga obrolan Sementara, bahan kulit dia
mendapatkan kehidupan kami tentang produk tak ambil dari temannya dengan
yang lebih baik. sekedar dimulut, tapi ada sistem pembayaran tunda.

S
ebagai seorang Rangga datang ke Bandung bukti nyata," tuturnya. Sayang, produksi sepatu
perantau, Gally sebagai seorang perantau. Ia Lantaran menyukai sepatu, pertamanya belum berhasil.
berasal dari Poso, Sulawesi dia pun belajar tentang Tak sesuai bayangan,
Rangga ingin men- Tengah. Kerusuhan yang desain dan pola sepatu. Rang- produksi pertama jauh dari
dapatkan hidup yang terjadi di Poso-lah yang ga mempelajarinya secara sempurna. "Detilnya belum
lebih baik. Itulah yang memaksanya merantau ke otodidak melalui internet. dapat, saya jadi kurang
Pulau Jawa. Sejatinya, Exodus adalah percaya diri," kenangnya.
memotivasi dirinya Selama di kota kembang, bisnis sepatu kedua milik Rangga pun memutuskan
terjun ke dunia usaha. dia tinggal bersama saudar- Rangga. Sebelumnya, pada melakukan pengembangan
anya. Namun, Rangga tetap 2011, bersama temannya, ia dan penyempurnaan produk
Dia pun mulai belajar ingin punya uang sendiri. membuka usaha sepatu boots selama setahun. Namun,
otodidak soal desain dan Oleh karena itu, sembari dengan merek Wayout. usahanya tak sia-sia. Usai
pola sepatu. menyelesaikan sekolahnya, ia "Iseng-iseng diunggah di pengembangan dan penyem-
kerap mengamen atau media sosial ternyata ada purnaan itu, sepatu-sepatu
menjadi juru parkir untuk yang beli, jadi jalan terus," berlabel Exodus meledak di
mendapatkan penghasilan. cetus Rangga. Saat itu, pasar.
Mempunyai banyak teman mereka berdua memulai Orang tuanya menjadi
dan gemar berdiskusi tentang bisnis sepatu dengan modal sosok penyemangat setiap
HIDUP di jalanan sejak seni dan kerajinan, membuka Rp 2 juta. langkahnya. Selain itu tekad
remaja, membuat Gally pikiran Rangga untuk terjun Merintis Exodus, Rangga untuk mendapatkan kehidup-
Rangga melihat dan mera- ke dunia usaha. Ia ingin merogoh modal lebih besar. an lebih baik sebagai
sakan langsung, bahwa hidup mendapatkan hidup lebih Ia memakai uang tabungan- perantauan di kota kembang,
tak semudah yang dibayang- layak. Selain itu, pria 36 nya sebesar Rp 5 juta. Uang menjadi motivasinya. n
kan. Dari situlah, ia ingin tahun ini juga ingin menjadi sebesar itu dipakai untuk
menjadi orang yang cerdas contoh teman-teman jalanan membayar tiga perajin. (Bersambung)

Tren Kotak Cincin (Bagian 2)

Ornamen Bunga dan Daun Jadi Daya Tarik


Elisabeth Adventa KOTAK cincin atau ring box bunga kebanyakan menggu- ada kata-kata bijak atau
kayu yang belakangan jadi nakan warna yang soft atau kutipan ayat kitab suci," jelas
tren tak hanya berupa wadah pastel. Tantie.

K
otak cincin bukan cincin dari kayu berbentuk Berbeda dengan ring box Tantie maupun Mita sama-
hanya berwujud bulat atau kotak. Ada banyak kayu buatan Yudhayana asal sama mengeluhkan kesulitan
ornamen tambahan yang Surabaya, sang pemilik pasokan bahan baku,
kotak seperti menjadi hiasan, seperti aneka Tantie Yulandhika mengata- terutama untuk potongan log
sebuah peti mungil. bunga artifisial, rumput atau kan ring box buatannya kayu. Peminat ring box yang
Biasanya, penjualnya daun artifisial. Ornamen dilengkapi dengan grafir tulis- menggunakan log kayu
hiasan itulah yang biasanya an dan custom desain. Jadi cukup tinggi, sedangkan
juga memberi hiasan menjadi daya tarik bagi konsumen bisa meminta bahan bakunya cukup
agar tampil cantik. konsumen. langsung tulisan apa yang terbatas. Log kayu adalah
"Konsumen bisa memilih ingin dituliskan di dalam ring potongan kayu dari pohon
Rangkaian bunga dan desain sendiri, atau bisa box kayu. Selain itu, konsu- berbentuk bulat dengan
dedaunan artifisial request ke kami," ujar Mita men juga bisa memesan diameter tertentu.
seringkali menghias Asih Yuniarti, pemilik Makna warna bunga atau ornamen "Kami masih terus cari
Seserahan. Yang jadi favorit hiasan apa saja yang ingin bahan yang kualitasnya
cantik sebuah kotak selama ini adalah desain yang ditambahkan di ring box. semakin bagus karena
kayu. Perajin pun mem- menggunakan terarium "Ring box buatan Yudhaya- konsep produk yang kami
dengan tema Lego. na selalu dilengkapi grafir jual premium rustic," tandas
beri pilihan warna-warna Mita sengaja menambah- tulisan. Itu sudah satu paket Mita. Ia mengatakan masih
menarik sesuai keinginan kan Lego karakter sebagai harga, jadi konsumen tidak terus mencari supllier
konsumen atau boleh ciri khas dari Makna Seserah- perlu nambah lagi. Kebanyak- perajin dengan kualitas yang
an. Selain adanya karakter an konsumen minta grafir premium dan harganya
jadi, konsumen sudah Lego, ia menjelaskan, ciri nama dia dan pasangan terjangkau. n
punya desain sendiri. khas lain Makna Seserahan untuk bagian luar. Dan
adalah kombinasi warna bagian dalam kotak biasanya (Selesai)
20 NASIONAL Lebih fleksibilitas (penambahan gerai) , tapi
KPPU mengingatkan tak boleh semuanya.
Karyanto Suprih,
Sekretaris Jenderal Kemdag
Kontan Kamis, 6 September 2018

Jelajah Diskusi RAPBN 2019


Ridwan Kamil Siapkan
Program Kerja 100 Hari
JAKARTA. Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Barat Rid-
wan Kamil-Uu Ruzhanul Ulum baru saja dilantik oleh Pre-
siden Joko Widodo (Jokowi) di Istana Negara, Rabu (5/9).
Usai dilantik, keduanya memaparkan program 100 hari
dalam pemerintahan yang akan mereka pimpin.
Ridwan menjelaskan, target 100 hari kerja pemerintah-
annya tersebut seperti meluncurkan program satu desa
satu perusahaan, serta program satu pesantren satu pro-
duk. "Banyak programnya, ada peluncuran program kese-
hatan dan pariwisata. Intinya, sampai Desember nanti,
kami banyak program unik dan spesial untuk Jabar," kata
Ridwan usai pelantikan.
Bahkan terkait pembahasan Anggaran Pendapatan dan
Belanja Daerah (APBD) 2019, Ridwan bilang sudah tidak
ada masalah. Sebab,dia sudah memiliki tim transisi untuk
optimalisasi dan sinkronisasi yang juga sudah bekerja.
Makanya, ia memastikan APBD 2019 sudah bisa diselesai-
kan. "Besok (hari ini) akan dirapatkan paripurna di dewan
(DPRD). Jadi, aman terkendali karena kami musyawarah,
saling memahami," katanya,
Ridwam menyebut, bakal adanya gugatan dari rival poli-
tiknya dalam Pilkada Jabar lalu tak akan menghambat ki-
nerja keduanya karena urusan pemerintahan tetap jalan.
Sinar Putri Suci Utami

Kadin Keluhkan Dwelling Direktur Jenderal Anggaran Kementerian Keuangan Republik Indonesia Askolani berbicara dalam seminar dan diskusi publik "RAPBN 2019 : Sudah Sehat
KONTAN/Cheppy A. Muchlis

Time Belum Sesuai Target dan Adilkah Belanja Kita?" yang diselenggarakan oleh KONTAN di Jakarta, Rabu (5/9). Askolani menyatakan RAPBN 2019 mencerminkan APBN yang
sehat, adil dan mandiri. Sehat karena pemerintah berusaha memangkas defisit APBN menjadi kurang dari 2%.
JAKARTA. Masih belum stabilnya waktu tunggu bongkar
muat di pelabuhan atau dwelling time dikeluhkan peng-
usaha logistik. Mereka menilai langkah pemerintah mem-

Jumlah Gerai Waralaba


perbaiki dwelling time belum berhasil 100%. Sebab, dwel-
ling time yang ditargetkan pemerintah selama dua hari,
belum bisa terlaksana dengan konsisten.
Ketua Komite Tetap Jasa Layanan Logistik, Supply Chain
dan Sumber Daya Manusia (SDM) Kamar Dagang dan In-
dustri (Kadin) Indonesia Nofrisel mengatakan, waktu

akan Tetap Dibatasi


bongkar muat di pelabuhan sering lama karena terjadi pe-
numpukan barang di pelabuhan dan kurangnya sinergi an-
tar instansi yang berwenang di pelabuhan. "Kalau sekarang
masih tidak stabil, kadang dua hari, tapi kadang masih 3
hari," ujar Nofrisel, Rabu (5/9).
Masih lamanya waktu dwelling time sebelumnya pernah
diakui oleh Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi. Bah-
kan dia mengaku penasaran dengan penyebab dwelling Kemdag memasukkan opsi fleksibilitas jumlah kepemilikan gerai waralaba di aturan baru kelak
time khusunya di Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta yang
masih di atas tiga hari. Pelabuhan lain seperti Tanjung
Emas Semarang, Tanjung Perak surabaya, dan Belawan Abdul Basith Bardan ada saat ini menjadi tak rele- 70/2013 tentang Pedoman Pe- Sulit cari mitra "Bagi peritel, kemitraan de-
juga masih memiliki dwelling time di atas tiga hari. Sejauh van lagi. nataan dan Pembinaan Pasar ngan pihak lain membuat
ini hanya di Makassar yang dwelling time bisa dibawah Menurut dia, revisi aturan Tradisional, Pusat Perbelanja- Sekretaris Jenderal Asosiasi kami lebih mudah, tetapi per-
dua hari, yakni 0,9 hari. JAKARTA. Rencana Kemente- ke depan, jumlah pembatasan an dan Toko Modern. Pengusaha Ritel Indonesia masalahannya saat ini ada
"Ke depan instansi yang ada di pelabuhan harus saling rian Perdagangan (Kemdag) gerai ini akan dinaikkan. "Inti- Karyanto bilang, revisi atur- (Aprindo) Solihin mengata- atau tidaknya yang diajak ber-
komunikasi. Kadang Ditjen Bea dan Cukai udah kerja baik, melonggarkan Peraturan nya, kami ingin aturan warala an terkait waralaba masih da- kan, pelaku waralaba ritel mitra," ujar Solihin. KLesulit-
tapi instansi yang lain belum," ujar Nofrisal. Menteri Perdagangan (Per- lebih sederhana, dan longgar lam pembahasan. Poin-poin saat ini kesulitan mencari mit- an ritel mencari mitra untuk
mendag) tentang waralaba tapi tidak sampai dilepas be- perubahan masih bisa ber- ra untuk menambah gerai. masuk ke daerah baru.
Patricius Dewo menyulut protes. Khususnya: gitu saja," ujarnya. kembang. Kemdag juga akan Menurutnya, poin pemba- Hal ini bisa menghambat
para pengusaha kecil. mendiskuskan bersama pe- tasan gerai yang dibuat peme- perluasan pasar dari toko ritel
Mereka khawatir pengha- mangku kepentingan dalam rintah saat ini menjadi ham- modern. Batasan gerai ritel
pusan pasal jumlah gerai wa- industri waralaba tersebut. batan bagi pengusaha ritel modern sendiri mengacu pada
n perdagangan elektronik ralaba dalam aturan akan Revisi aturan "Wacananya memang ada per- untuk ekspansi. Padahal, pe- Permendag 68/2012. Dalam,
membuat bisnis tertekan. waralaba belum ubahan, tapi kami harus ber- waralaba ritel selalu terbuka Permendag 68 tahun 2012 pa-

Sanksi Blokir Bagi Yang terbaru, Kemdag menye-


but kalau penghapusan itu
belum final. Kemdag kini
final, Kemdag
masih menerima
temu dengan para pemangku untuk menjalin kemitraan.
kepentingan," ujarnya.
Menurut dia, sejumlah
sal 4 ayat 1 diungkapkan bah-
wa kepemilikan toko
modern yang lebih dari
Jumlah Gerai Minimarket
Pedagang Online menggulirkan opsi lain dalam
revisi beleid ini, yakni fleksibi-
litas dalam jumlah gerai.
masukan. perubahan dari aturan
justru untuk menghinda-
ri monopoli pada bisnis
dan Kuliner (gerai)
150 gerai wajib diwarala-
bakan. Gerai yang diwa-
ralabakan paling sedikit
"Lebih fleksibilitas bisa ber- waralaba. Kelonggaran Indomaret 14.846 sebesar 40%.
tambah, tapi Komisi Peng- Yang pasti, Kemdag akan dilakukan agar bisa Makanya, relaksasi
awas Persaingan Usaha melakukan revisi atas empat memberdayakan pelaku Alfamart 13.477 aturan ini cukup penting
(KPPU) juga mengingatkan aturan tersebut. Pertama, usaha mikro, kecil, dan untuk membuka ruang
Alfamidi 1.464
tidak boleh punya semuanya," Permendag No 53/2012 ten- menengah (UMKM), gerak peritel modern.
tandas Sekretaris Jenderal tang Penyelenggaraan Wara- yakni bisa dengan mitra KFC 628 Opsi fleksibilitas kepe-
(Sekjen) Kemdag Karyanto laba, Kedua, Permendag No pemilik waralaba. milikan gerai bisa menja-
Suprih, Rabu (5/9). 68/2012 tentang Waralaba dan Poin lain terkait Ting- Starbucks 326 di solusi agar pebisnis
Dengan mempertimbang- Jenis usaha Toko Modern, kat Kandungan Dalam ritel tak terhimpit aturan
kan masukkan dari KPPU ter- Ketiga, Permendag No 7/2013 Negeri (TKDN) 80% pada Mc Donald’s 180 yang bukan mendorong
sebut, opsi menghapus poin tentang Kemitraan Waralaba, waralaba tetap masih ekonomi, malah justru
pembatasan jumlah gerai yang terakhir Permendag No akan berlaku. Sumber: Pemberitaan dan riset KONTAN mengganjal. n

KONTAN/Carolus Agus Waluyo


Payung hukum yang mengatur soal e-commerce ini penting.

JAKARTA. Pemerintah akan yang akan diberi wewenang


memberikan sanksi kepada mencatat dan melaporkan
pelaku bisnis perdagangan daftar barang tersebut. Opsi-
daring atau e-commerce yang nya adalah pelaporan bisa di-
tidak melaporkan produk da- lakukan pedagang langsung
gangan mereka. Ancaman ataupun melalui situs belanja
sanksi yang akan diberikan (marketplace) yang menaungi
adalah pemblokiran. pedagang tersebut.
Sanksi itu akan masuk da- Karyanto bilang, bagi pela-
lam aturan tentang pengawas- ku usaha yang melanggar
an perdagangan elektronik. aturan itu, maka Kementerian
Aturan ini menjadi turunan Komunikasi dan Informatika
dari Rancangan Peraturan (Kominfo) akan memberikan
Pemerintah (RPP) tentang pinalti. "Kominfo bisa mem-
Transaksi Perdagangan Mela- blokir e-commerce tersebut,
lui Sistem Elektronik (e-com- pemerintah bukan menghim-
merce) yang saat ini sedang bau, tapi memerintahkan atau
menunggu pengesahan Presi- memaksa dengan regulasi,"
den Joko Widodo. terang Karyanto.
RPP yang saat ini sudah Menurutnya, dengan kewa-
masuk Sekretariat Negara jiban itu pemerintah ingin
(Setneg) itu ditargetkan bisa tahu barang yang diperjualbe-
mulai efektif berjalan sebelum likan termasuk asal barang.
tahun 2018 berakhir. Dalam Sebab selama ini, belum ada
aturan ini, pemerintah mewa- data, berapa banyak barang
jibkan seluruh pelaku e-com- impor atau dari dalam negeri.
merce melaporkan barang Direktur Utama PT Kioson
atau produk yang diperda- Komersial Indonesia Tbk me-
gangkan kepada pemerintah. nilai, payung hukum yang
Kewajiban ini bertujuan mengatur soal e-commerce ini
untuk melihat daftar barang penting. Selain memberikan
yang diperjualbelikan pelaku aturan main yang jelas terkait
usaha e-commerce. Namun, perdagangan di era digital,
saat ini pemerintah masih aturan itu diharapkan juga
mencari formula terkait cara bisa turut mengawasi para
pendataan barang itu. "Seka- pelaku e-commerce.
rang akan diatur, tapi sistem Dengan adanya pengawas-
pencatatan masih dibuat ka- an pemerintah, maka ke de-
rena tidak mudah," ujar Sek- pan bisnis e-commerce akan
retaris Jenderal Kementerian berkembang secara berkeadil-
Perdagangan (Kemdag),Kar- an dan tak hanya dikuasai
yanto Suprih, Rabu (5/9). perusahaan besar.
Dia menyebutkan, Kemdag
juga masih membahas siapa Abdul Basith Bardan
Kami mengapresiasi putusan, karena sudah
sesuai dalil dan bukti-bukti dalam sidang.
HUKUM 21
Swandy Halim,
Kuasa hukum Bank UOB
Kontan Kamis, 6 September 2018

Pemilik Saham Bank Sidang Korupsi Pembangunan Rumah Sakit

Jtrust Menggugat
Pemegang 8,5 juta saham Bank Century menggugat LPS dan Bank Jtrust
Anggar Septiadi karta Pusat (PN Jakpus) Senin liki 99,996% saham Bank Cen- JTrust Co. Ltd sekitar Rp 3,45
(3/9) dengan nomor 488/Pdt. tury dengan harga per saham triliun. Namanya kemudian
G/2018/PN Jkt.Pst. Rp 0,01. "LPS tak memiliki berubah menjadi Bank JTrust
JAKARTA. PT Bank Jtrust In- Gavin menggugat LPS (ter- kewenangan menetapkan se- pada tahun 2015.
donesia Tbk (BCIC) digugat gugat 1); Bank Jtrust (tergugat cara sepihak nilai saham lebih Setelah dikuasai JTrust Co
seorang pemegang sahamnya. 2), JTrust Co. Ltd (tergugat 3); rendah dari anggaran dasar Ltd, perusahaan menambah
Dia adalah Gavin Goh Meng Group Lease Holdings PTE., perusahaan yang ditetapkan modal lebih dari 10% modal
Meng, warga negara Singapu- LTD (tergugat 4), PT. JTrust senilai Rp 78, sedangkan Ga- disetor sejak 30 Desember
ra yang memiliki 8,5 juta sa- Investment Indonesia (tergu- vin punya 8,5 juta saham," tu- 2014-30 Maret 2017. Namun
ham bank berkode BCIC. gat 5) dan Kantor Jasa Penilai- lis Andi, Rabu (5/9). dalam proses itu tidak pernah
Gavin mengajukan gugatan an (KJPP) Jennywati, Kusnan- Dengan penetapan harga ada Hak Memesan Efek Terle-
ke Pengadilan Negeri Jakarta to, dan Rekan (tergugat 6). saham menjadi Rp 0,01 terse- bih Dahulu (HMETD) kepada
Pusat. Ia merasa dirugikan Dari berkas gugatan yang but, nilai saham Gavin ter- pemegang saham lain, diluar
atas proses pengalihan saham diperoleh KONTAN, Kuasa pangkas. Oleh karena, itulah para tergugat.
yang dilakukan Lembaga Pen- Hukum penggugat yaitu Andi Gavin menuntut ganti rugi Atas gugatan itu Sekretaris
jamin Simpanan (LPS) sejak F Simangunsong mengatakan, materil Rp 663 juta dan imma- Perusahaan Bank JTrust Ru- ANTARA/Rivan Awal Lingga
bailout Bank Century, hingga pokok perkara dalam gugatan teril senilai Rp 1 triliun. dyanto Gunawan mengaku Terdakwa kasus korupsi proyek pembangunan RS Khusus Pendidikan Infeksi dan
aksi korporasi yang dilakukan ini adalah karena kliennya Jika melihat ke belakang, belum mengetahui. "Kami be- Pariwisata di Universitas Udayana Made Meregawa (kedua kiri) mengikuti sidang
yang kemudian sulih nama merasa dirugikan ketika Bank dari proses bailout, LPS lum bisa komentar," ujarnya. lanjutan di Pengadilan Tipikor, Jakarta, Rabu (5/9). Sidang itu beragenda mendengarkan
menjadi Bank JTrust. Century diambil LPS lewat mengganti nama Bank Centu- Halim Alamsyah, Ketua De- keterangan saksi yang dihadirkan Jaksa Penuntut Umum (JPU).
Perkara ini didaftarkan Ga- bailout senilai Rp 6,76 triliun. ry menjadi Bank Mutiara pada wan Komisioner LPS juga
vin di Pengadilan Negeri Ja- Dengan bailout, LPS memi- 2009 dan menjualnya kepada enggan berkomentar. n

n utang tiga pilar

Dua Anak Tiga Pilar Kembali Masuk PKPU


Sejumlah Kasus Hukum yang Menjerat AISA dan Anak Usaha
JAKARTA. Dua anak usaha haan itu adalah PT Bank UOB san itu. "Kami mengapresiasi Hukum Kresna & Associates
PT Tiga Pilar Sejahtera Food Indonesia dengan tagihan se- putusan, karena sudah sesuai bilang, pihaknya akan menja- Perkara Penggugat Tergugat Nilai Gugatan Status
Tbk (AISA), kembali dipaksa nilai Rp 188,02 miliar. dengan dalil dan bukti-bukti lankan proses PKPU guna PKPU PT Sinarmas Asset Management, PT Tiga Pilar Sejahtera Food (AISA) Rp 15,14 miliar dicabut
PT Asuransi Jiwa Sinarmas MSIG
merestrukturisasi utangnya di "Termohon 1 (Putra Taro) dalam sidang. Di dalam ja- merestrukturisasi utang Putra
pengadilan melalui proses dan termohon 2 (Balaraja Bis- waban pun, termohon meng- Taro dan Balaraja Bisco. "Apa PKPU PT Sinartama Gunita, PT Asuransi PT Tiga Pilar Sejahtera Food (AISA) Rp 369,02 miliar ditolak
Jiwa Sinarmas MSIG, PT Teknologi
Penundaan Kewajiban Pem- co) terbukti memiliki utang akui utang," kata Swandy ke- yang sudah diputuskan akan Mitra Digital
bayaran Utang (PKPU). Ini kepada pemohon (UOB) yang pada KONTAN seusai sidang. kami jalankan, kami akan re-
PKPU PT Hardo Soloplast PT Sukses Abadi Karya Inti, PT Dunia Pangan, Rp 46,25 juta dikabulkan
menambah jumlah anak usaha dapat ditagihkan dan telah ja- Ada tiga fasilitas kredit yang strukturisasi," jelas Pringgo. PT Jatisari Srirejeki, PT Indo Beras Unguul
Tiga Pilar yang menjalani tuh tempo," jelas Ketua Maje- diberikan UOB kepada Putra Enam entitas Tiga Pilar lain-
PMH PT Tiga Pilar Sejahtera Food (AISA) PT Sinartama Gunita Rp 100,10 miliar persidangan
PKPU menjadi delapan. lis Hakim Endah Detty Pratiwi Taro. Pertama, Comitted nya yang lebih dahulu menja-
Dua perusahaan anak usaha saat membacakan amar putu- Term Loan dengan nilai total lani PKPU, antara lain PT PKPU PT Bank UOB Indonesia PT Putra Taro Paloma, PT Balaraja Bisco Paloma Rp 188,02 miliar dikabulkan
AISA itu adalah PT Putra Taro san, Rabu (5/9). Hakim mene- Rp 87,42 miliar. Kedua, fasili- Sukses Abadi Karya Inti, PT PKPU PT Bank UOB Indonesia PT Tiga Pilar Sejahtera, PT Poly Meditra Rp 55,33 miliar dikabulkan
Paloma dan PT Balaraja Bisco tapkan PKPU sementara sela- tas Trust Receipt dan Clean Dunia Pangan, PT Jatisari Sri- Indonesia
Paloma. Keduanya ditetapkan ma 44 hari. Trust Receipt senilai Rp 82,67 rejeki, PT Indo Beras Unggul, PKPU Soeharso PT Tiga Pilar Sejahtera Food (AISA) Rp 55,7 juta, dan persidangan
US$ 2.120
berstatus PKPU dalam persi- Kuasa hukum UOB Swandy miliar. Ketiga, fasilitas Over- PT Tiga Pilar Sejahtera, dan
dangan di Pengadilan Niaga Halim dari Kantor Hukum draft senilai Rp 17,82 miliar. PT Poly Meditra Indonesia PKPU PT Sinarmas Asset Management, PT Tiga Pilar Sejahtera Food (AISA) Rp 39,68 miliar persidangan
PT Asuransi Simas Jiwa
Jakarta Pusat, Rabu (5/9). Pe- Swandy Halim & Partners Kuasa hukum termohon
mohon PKPU kedua perusa- mengaku puas dengan putu- Pringgo Sanyoto dari Kantor Anggar Septiadi Sumber: Pemberitaan dan riset KONTAN

PENERBANGAN Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Minggu Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Minggu
3 September 2018 4 September 2018 5 September 2018 6 September 2018 7 September 2018 8 September 2018 9 September 2018 PENERBANGAN 3 September 2018 4 September 2018 5 September 2018 6 September 2018 7 September 2018 8 September 2018 9 September 2018

Dari Tujuan Berangkat Tiba Berangkat Tiba Berangkat Tiba Berangkat Tiba Berangkat Tiba Berangkat Tiba Berangkat Tiba Berangkat Tiba Berangkat Tiba Berangkat Tiba Berangkat Tiba Berangkat Tiba Berangkat Tiba Berangkat Tiba
(WIB) (WIB) (WIB) (WIB) (WIB) (WIB) (WIB) (WIB) (WIB) (WIB) (WIB) (WIB) (WIB) (WIB) Dari Tujuan (WIB) (WIB) (WIB) (WIB) (WIB) (WIB) (WIB) (WIB) (WIB) (WIB) (WIB) (WIB) (WIB) (WIB)
GARUDA INDONESIA LION AIR
05.40 08.40 05.40 08.40 05.40 08.40 05.40 08.40 05.40 08.40 05.40 08.40 05.40 08.40 05.00 08.00 05.00 08.00 05.00 08.00 05.00 08.00 05.00 08.00 05.00 08.00 05.00 08.00
07.05 10.10 07.05 10.10 07.05 10.10 07.05 10.10 07.05 10.10 07.05 10.10 07.05 10.10 09.25 12.30 09.25 12.30 09.25 12.30 09.25 12.30 09.25 12.30 09.25 12.30 09.25 12.30
07.45 10.45 07.45 10.45 07.45 10.45 07.45 10.45 07.45 10.45 07.45 10.45 07.45 10.45 11.55 15.00 11.55 15.00 11.55 15.00 11.55 15.00 11.55 15.00 11.55 15.00 11.55 15.00
09.35 12.30 09.35 12.30 09.35 12.30 09.35 12.30 09.35 12.30 09.35 12.30 09.35 12.30 Balikpapan
12.45 15.50 12.45 15.50 12.45 15.50 12.45 15.50 12.45 15.50 12.45 15.50 12.45 15.50
11.30 14.30 11.30 14.30 11.30 14.30 11.30 14.30 11.30 14.30 11.30 14.30 11.30 14.30
14.45 17.50 14.45 17.50 14.45 17.50 14.45 17.50 14.45 17.50 14.45 17.50 14.45 17.50
Bali 13.10 16.10 13.10 16.10 13.10 16.10 13.10 16.10 13.10 16.10 13.10 16.10 13.10 16.10
14.25 17.20 14.25 17.20 14.25 17.20 14.25 17.20 14.25 17.20 14.25 17.20 14.25 17.20 18.40 21.45 18.40 21.45 18.40 21.45 18.40 21.45 18.40 21.45 18.40 21.45 18.40 21.45
14.55 18.00 14.55 18.00 14.55 18.00 14.55 18.00 14.55 18.00 14.55 18.00 14.55 18.00 04.00 07.25 04.00 07.25 04.00 07.25 04.00 07.25 04.00 07.25 04.00 07.25 04.00 07.25
16.30 19.30 16.30 19.30 16.30 19.30 16.30 19.30 16.30 19.30 16.30 19.30 16.30 19.30 05.00 08.25 05.00 08.25 05.00 08.25 05.00 08.25 05.00 08.25 05.00 08.25 05.00 08.25
17.15 20.15 17.15 20.15 17.15 20.15 17.15 20.15 17.15 20.15 17.15 20.15 17.15 20.15 08.15 11.40 08.15 11.40 08.15 11.40 08.15 11.40 08.15 11.40 08.15 11.40 08.15 11.40
Jakarta 18.40 21.40 18.40 21.40 18.40 21.40 18.40 21.40 18.40 21.40 18.40 21.40 18.40 21.40 Jakarta
Soekarn 11.20 14.40 11.20 14.40 11.20 14.40 11.20 14.40 11.20 14.40 11.20 14.40 11.20 14.40
06.25 08.10 06.25 08.10 06.25 08.10 06.25 08.10 06.25 08.10 06.25 08.10 06.25 08.10 Soekarno Makassar
Hatta Hatta 11.20 14.45 11.20 14.45 11.20 14.45 11.20 14.45 11.20 14.45 11.20 14.45 11.20 14.45
09.10 10.55 09.10 10.55 09.10 10.55 09.10 10.55 09.10 10.55 09.10 10.55 09.10 10.55
13.10 16.30 13.10 16.30 13.10 16.30 13.10 16.30 13.10 16.30 13.10 16.30 13.10 16.30
12.05 13.50 12.05 13.50 12.05 13.50 12.05 13.50 12.05 13.50 12.05 13.50 12.05 13.50
Batam 16.45 20.10 16.45 20.10 16.45 20.10 16.45 20.10 16.45 20.10 16.45 20.10 16.45 20.10
14.10 15.55 14.10 15.55 14.10 15.55 14.10 15.55 14.10 15.55 14.10 15.55 14.10 15.55
16.20 18.05 16.20 18.05 16.20 18.05 16.20 18.05 16.20 18.05 16.20 18.05 16.20 18.05 21.40 01.00 21.40 01.00 21.40 01.00 21.40 01.00 21.40 01.00 21.40 01.00 21.40 01.00
18.40 20.25 18.40 20.25 18.40 20.25 18.40 20.25 18.40 20.25 18.40 20.25 18.40 20.25 05.20 06.25 05.20 06.25 05.20 06.25 05.20 06.25 05.20 06.25 05.20 06.25 05.20 06.25
05.45 08.35 05.45 08.35 05.45 08.35 05.45 08.35 05.45 08.35 05.45 08.35 05.45 08.35 09.10 10.15 09.10 10.15 09.10 10.15 09.10 10.15 09.10 10.15 09.10 10.15 09.10 10.15
11.40 14.30 11.40 14.30 11.40 14.30 11.40 14.30 11.40 14.30 11.40 14.30 11.40 14.30 11.40 12.45 11.40 12.45 11.40 12.45 11.40 12.45 11.40 12.45 11.40 12.45 11.40 12.45
Banjarmasin 14.45 17.35 14.45 17.35 14.45 17.35 14.45 17.35 14.45 17.35 14.45 17.35 14.45 17.35 Palembang
14.15 15.20 14.15 15.20 14.15 15.20 14.15 15.20 14.15 15.20 14.15 15.20 14.15 15.20
16.25 19.15 16.25 19.15 16.25 19.15 16.25 19.15 16.25 19.15 16.25 19.15 16.25 19.15 16.20 17.25 16.20 17.25 16.20 17.25 16.20 17.25 16.20 17.25 16.20 17.25 16.20 17.25
19.30 22.20 19.30 22.20 19.30 22.20 19.30 22.20 19.30 22.20 19.30 22.20 19.30 22.20
17.50 18.55 17.50 18.55 17.50 18.55 17.50 18.55 17.50 18.55 17.50 18.55 17.50 18.55
Air Asia
05.15 08.05 05.15 08.05 05.15 08.05 05.15 08.05 05.15 08.05 05.15 08.05 05.15 08.05 BATIK AIR
08.00 11.00 08.00 11.00 08.00 11.00 08.00 11.00 08.00 11.00 08.00 11.00 08.00 11.00 Padang 15.30 17.15 15.30 17.15 15.30 17.15 15.30 17.15 15.30 17.15 15.30 17.15 15.30 17.15
09.25 12.20 09.25 12.20 09.25 12.20 09.25 12.20 09.25 12.20 09.25 12.20 09.25 12.20 18.55 20.40 18.55 20.40 18.55 20.40 18.55 20.40 18.55 20.40 18.55 20.40 18.55 20.40
11.30 14.35 11.30 14.35 11.30 14.35 11.30 14.35 11.30 14.35 11.30 14.35 11.30 14.35 07.50 10.10 07.50 10.10 07.50 10.10 07.50 10.10 07.50 10.10 07.50 10.10 07.50 10.10
Bali 15.20 18.25 15.20 18.25 15.20 18.25 15.20 18.25 15.20 18.25 15.20 18.25 15.20 18.25 Medan 15.45 18.00 15.45 18.00 15.45 18.00 15.45 18.00 15.45 18.00 15.45 18.00 15.45 18.00
19.30 22.20 19.30 22.20 19.30 22.20 - - 19.30 22.20 19.30 22.20 19.30 22.20 Jakarta Kualanamu
16.55 19.15 16.55 19.15 16.55 19.15 16.55 19.15 16.55 19.15 16.55 19.15 16.55 19.15
20.20 23.15 20.20 23.15 20.20 23.15 20.20 23.15 20.20 23.15 20.20 23.15 20.20 23.15 Soekarno Hatta
20.05 22.25 20.05 22.25 20.05 22.25 20.05 22.25 20.05 22.25 20.05 22.25 20.05 22.25
Jakarta 21.00 23.55 21.00 23.55 21.00 23.55 21.00 23.55 21.00 23.55 21.00 23.55 21.00 23.55
Soekarno 22.35 01.20 22.35 01.20 22.35 01.20 22.35 01.20 22.35 01.20 22.35 01.20 22.35 01.20 12.30 13.35 12.30 13.35 12.30 13.35 12.30 13.35 12.30 13.35 12.30 13.35 12.30 13.35
Hatta 05.35 07.05 05.35 07.05 05.35 07.05 05.35 07.05 05.35 07.05 05.35 07.05 05.35 07.05 Palembang 14.35 15.40 14.35 15.40 14.35 15.40 14.35 15.40 14.35 15.40 14.35 15.40 14.35 15.40
06.50 08.20 06.50 08.20 06.50 08.20 06.50 08.20 06.50 08.20 06.50 08.20 06.50 08.20 16.10 17.15 16.10 17.15 16.10 17.15 16.10 17.15 16.10 17.15 16.10 17.15 16.10 17.15
Surabaya
12.15 13.55 - - 12.15 13.55 - - 12.15 13.55 - - 12.15 13.55
19.45 21.20 - - 19.45 21.20 - - 19.45 21.20 - - 19.45 21.20 Jadwal penerbangan bersumber dari masing-masing perusahaan. Perubahan jadwal penerbangan tidak menjadi tanggungjawab KONTAN.
05.35 06.55 05.35 06.55 05.35 06.55 05.35 06.55 05.35 06.55 05.35 06.55 05.35 06.55
09.45 11.10 09.45 11.10 09.45 11.10 09.45 11.10 09.45 11.10 09.45 11.10 09.45 11.10
Yogyakarta
14.25 15.45 14.25 15.45 14.25 15.45 14.25 15.45 14.25 15.45 14.25 15.45 14.25 15.45
20.50 22.10 20.50 22.10 20.50 22.10 20.50 22.10 20.50 22.10 20.50 22.10 20.50 22.10
CITILINK
07.30 09.20 07.30 09.20 07.30 09.20 07.30 09.20 07.30 09.20 07.30 09.20 07.30 09.20
Padang
16.10 18.10 16.10 18.10 16.10 18.10 16.10 18.10 16.10 18.10 16.10 18.10 16.10 18.10
17.40 19.55 17.40 19.55 17.40 19.55 17.40 19.55 17.40 19.55 17.40 19.55 17.40 19.55
05.50 08.10 05.50 08.10 05.50 08.10 05.50 08.10 05.50 08.10 05.50 08.10 05.50 08.10 Pelabuhan Keberangkatan Pelabuhan Tiba Kapal Jadwal Waktu Berangkat Jadwal Waktu Tiba
Jakarta 15.00 17.20 15.00 17.20 15.00 17.20 15.00 17.20 15.00 17.20 15.00 17.20 15.00 17.20 KM. Dobonsolo 03-09-2018 | 16:00 05-09-2018 | 23:00
Soekarno Medan Makassar KM. Gunung Dempo 07-09-2018 | 08:00 09-09-2018 | 14:00
Hatta 12.25 14.45 12.25 14.45 12.25 14.45 12.25 14.45 12.25 14.45 12.25 14.45 12.25 14.45 KM. Umsini 09-09-2018 | 17:00 12-09-2018 | 15:00
08.45 11.10 08.45 11.10 08.45 11.10 08.45 11.10 08.45 11.10 08.45 11.10 08.45 11.10 Belawan KM. Kelud 07-09-2018 | 23:59 10-09-2018 | 11:00
12.05 19.00 12.05 19.00 12.05 19.00 12.05 19.00 12.05 19.00 12.05 19.00 12.05 19.00 KM. Kelud 14-09-2018 | 23:59 17-09-2018 | 11:00
Batam KM. Kelud 07-09-2018 | 23:59 09-09-2018 | 06:00
05.25 07.15 05.25 07.15 05.25 07.15 05.25 07.15 05.25 07.15 05.25 07.15 05.25 07.15 KM. Kelud 14-09-2018 | 23:59 16-09-2018 | 06:00
Pekanbaru KM. Umsini 05-09-2018 | 23:00 07-09-2018 | 13:00
17.10 19.05 17.10 19.05 17.10 19.05 17.10 19.05 17.10 19.05 17.10 19.05 17.10 19.05
Kijang KM. Umsini 09-09-2018 | 17:00 21-09-2018 | 13:00
20.15 21.35 20.15 21.35 20.15 21.35 20.15 21.35 20.15 21.35 20.15 21.35 20.15 21.35 KM. Dorolonda 12-09-2018 | 23:00 14-09-2018 | 03:00
15.50 17.20 15.50 17.20 15.50 17.20 15.50 17.20 15.50 17.20 15.50 17.20 15.50 17.20 Tanjung Balai Karimun KM. Kelud 07-09-2018 | 23:59 09-09-2018 | 14:00
Surabaya 17.30 19.00 17.30 19.00 17.30 19.00 17.30 19.00 17.30 19.00 17.30 19.00 17.30 19.00 KM. Kelud 14-09-2018 | 23:59 16-09-2018 | 14:00
KM. Dobonsolo 03-09-2018 | 16:00 10-09-2018 | 14:00
18.25 20.00 18.25 20.00 18.25 20.00 18.25 20.00 18.25 20.00 18.25 20.00 18.25 20.00 Jayapura KM. Gunung Dempo 07-09-2018 | 08:00 14-09-2018 | 03:00
17.05 18.50 17.05 18.50 17.05 18.50 17.05 18.50 17.05 18.50 17.05 18.50 17.05 18.50 Tanjung Priok KM. Ciremai 10-09-2018 | 16:00 17-09-2018 | 08:00
KM. Dobonsolo 03-09-2018 | 16:00 04-09-2018 | 16:00
18.20 19.25 18.20 19.25 18.20 19.25 18.20 19.25 18.20 19.25 18.20 19.25 18.20 19.25 Surabaya KM. Gunung Dempo 07-09-2018 | 08:00 08-09-2018 | 08:00
Jakarta 14.05 15.10 14.05 15.10 14.05 15.10 14.05 15.10 14.05 15.10 14.05 15.10 14.05 15.10 KM. Umsini 09-09-2018 | 17:00 11-09-2018 | 00:01
Halim Perdana Manokwari KM. Gunung Dempo 07-09-2018 | 08:00 12-09-2018 | 10:00
Kusuma 21.30 22.40 21.30 22.40 21.30 22.40 21.30 22.40 21.30 22.40 21.30 22.40 21.30 22.40 KM. Ciremai 10-09-2018 | 16:00 16-09-2018 | 01:00
Yogyakarta
11.30 12.40 11.30 12.40 11.30 12.40 11.30 12.40 11.30 12.40 11.30 12.40 11.30 12.40 KM. Dobonsolo 03-09-2018 | 16:00 06-09-2018 | 17:00
07.30 08.45 07.30 08.45 07.30 08.45 07.30 08.45 07.30 08.45 07.30 08.45 07.30 08.45 Bau Bau KM. Ciremai 10-09-2018 | 16:00 13-09-2018 | 18:00
KM. Nggapulu 12-09-2018 | 14:00 15-09-2018 | 19:00
19.30 21.00 19.30 21.00 19.30 21.00 19.30 21.00 19.30 21.00 19.30 21.00 19.30 21.00 Pontianak KM. Bukit Raya 06-09-2018 | 19:00 08-09-2018 | 15:00
05.15 06.20 05.15 06.20 05.15 06.20 05.15 06.20 05.15 06.20 05.15 06.20 05.15 06.20 Ambon KM. Dobonsolo 03-09-2018 | 16:00 07-09-2018 | 19:00
KM. Nggapulu 12-09-2018 | 14:00 16-09-2018 | 21:00
Semarang 11.15 12.30 11.15 12.30 11.15 12.30 11.15 12.30 11.15 12.30 11.15 12.30 11.15 12.30 KM. Dobonsolo 03-09-2018 | 16:00 08-09-2018 | 18:00
14.45 16.10 14.45 16.10 14.45 16.10 14.45 16.10 14.45 16.10 14.45 16.10 14.45 16.10 Sorong KM. Gunung Dempo 07-09-2018 | 08:00 11-09-2018 | 19:00
SRIWIJAYA AIR KM. Ciremai 10-09-2018 | 16:00 15-09-2018 | 09:00
KM. Kelimutu 05-09-2018 | 15:00 06-09-2018 | 17:00
07.45 18.25 07.45 18.25 07.45 18.25 07.45 18.25 07.45 18.25 07.45 18.25 07.45 18.25 Kumai KM. Kelimutu 08-09-2018 | 02:00 13-09-2018 | 11:00
08.00 18.25 08.00 18.25 08.00 18.25 08.00 18.25 08.00 18.25 08.00 18.25 08.00 18.25 KM. Awu 12-09-2018 | 17:00 13-09-2018 | 19:00
KM. Awu 16-09-2018 | 09:00 27-09-2018 | 19:00
08.50 18.25 08.50 18.25 08.50 18.25 08.50 18.25 08.50 18.25 08.50 18.25 08.50 18.25 KM. Dobonsolo 04-09-2018 | 20:00 08-09-2018 | 18:00
11.10 18.25 11.10 18.25 11.10 18.25 11.10 18.25 11.10 18.25 11.10 18.25 11.10 18.25 Sorong KM. Gunung Dempo 08-09-2018 | 12:00 11-09-2018 | 19:00
Yogyakarta 12.55 14.05 12.55 14.05 12.55 14.05 12.55 14.05 12.55 14.05 12.55 14.05 12.55 14.05 KM. Ciremai 11-09-2018 | 21:00 15-09-2018 | 09:00
KM. Dobonsolo 04-09-2018 | 20:00 05-09-2018 | 23:00
15.50 18.25 15.50 18.25 15.50 18.25 15.50 18.25 15.50 18.25 15.50 18.25 15.50 18.25 Makassar KM. Gunung Dempo 08-09-2018 | 12:00 09-09-2018 | 14:00
17.00 18.10 17.00 18.10 17.00 18.10 17.00 18.10 17.00 18.10 17.00 18.10 17.00 18.10 Surabaya KM. Umsini 11-09-2018 | 03:00 12-09-2018 | 15:00
KM. Dobonsolo 04-09-2018 | 20:00 10-09-2018 | 14:00
19.35 20.45 19.35 20.45 19.35 20.45 19.35 20.45 19.35 20.45 19.35 20.45 19.35 20.45 Jayapura KM. Gunung Dempo 08-09-2018 | 12:00 14-09-2018 | 03:00
21.00 22.10 21.00 22.10 21.00 22.10 21.00 22.10 21.00 22.10 21.00 22.10 21.00 22.10 KM. Ciremai 11-09-2018 | 21:00 17-09-2018 | 08:00
Jakarta KM. Dorolonda 04-09-2018 | 13:00 07-09-2018 | 13:00
07.00 09.30 07.00 09.30 07.00 09.30 07.00 09.30 07.00 09.30 07.00 09.30 07.00 09.30 KM. Bukit Raya 06-09-2018 | 19:00 11-09-2018 | 03:00
Soekarno Kijang
Hatta 07.45 11.55 07.45 11.55 07.45 11.55 07.45 11.55 07.45 11.55 07.45 11.55 07.45 11.55 KM. Dorolonda 11-09-2018 | 19:00 14-09-2018 | 03:00
08.00 11.55 08.00 11.55 08.00 11.55 08.00 11.55 08.00 11.55 08.00 11.55 08.00 11.55 KM. Umsini 18-09-2018 | 13:00 21-09-2018 | 13:00
Ambon KM. Dobonsolo 04-09-2018 | 20:00 07-09-2018 | 19:00
08.50 11.55 08.50 11.55 08.50 11.55 08.50 11.55 08.50 11.55 08.50 11.55 08.50 11.55 KM. Nggapulu 13-09-2018 | 22:00 16-09-2018 | 21:00
Surabaya Benoa KM. Awu 16-09-2018 | 09:00 17-09-2018 | 10:00
13.10 14.25 13.10 14.25 13.10 14.25 13.10 14.25 13.10 14.25 13.10 14.25 13.10 14.25
KM. Kelimutu 12-09-2018 | 11:00 18-09-2018 | 04:00
17.00 19.45 17.00 19.45 17.00 19.45 17.00 19.45 17.00 19.45 17.00 19.45 17.00 19.45 Sampit KM. Kelimutu 14-09-2018 | 23:59 18-09-2018 | 04:00
18.35 19.50 18.35 19.50 18.35 19.50 18.35 19.50 18.35 19.50 18.35 19.50 18.35 19.50 KM. Kelimutu 16-09-2018 | 21:00 18-09-2018 | 04:00
19.15 20.30 19.15 20.30 19.15 20.30 19.15 20.30 19.15 20.30 19.15 20.30 19.15 20.30 Kumai KM. Kelimutu 12-09-2018 | 11:00 13-09-2018 | 11:00
Semarang KM. Lawit 07-09-2018 | 23:59 08-09-2018 | 07:00
07.00 08.05 07.00 08.05 07.00 08.05 07.00 08.05 07.00 08.05 07.00 08.05 07.00 08.05 Karimun Jawa KM. Kelimutu 12-09-2018 | 11:00 15-09-2018 | 06:00
Semarang 12.30 13.35 12.30 13.35 12.30 13.35 12.30 13.35 12.30 13.35 12.30 13.35 12.30 13.35 KM. Kelimutu 14-09-2018 | 23:59 15-09-2018 | 06:00
Pontianak KM. Lawit 07-09-2018 | 23:59 11-09-2018 | 18:00
19.45 20.45 19.45 20.45 19.45 20.45 19.45 20.45 19.45 20.45 19.45 20.45 19.45 20.45 KM. Lawit 09-09-2018 | 18:00 11-09-2018 | 18:00
22 INTERNASIONAL Dominasi Amazon terus meningkat di segmen
ritel dan layanan web.
Peter Tuz,
Presiden Chase Investment Counsel
Kontan Kamis, 6 September 2018

n ameriKa seriKat n inGGris n inGGris

Aplikasi Belanja Instagram BHP Beli 6% Saham SolGold Mobil Listrik Mercedes
CALIFORNIA. Bisnis e-commerce commerce. LONDON. BHP Billiton membeli 6% di saat permintaan naik signifikan LONDON. Produsen mobil Jerman diluncurkan tahun 2022.
yang menjamur mendorong Insta- Instagram mulai menguji fitur saham SolGold perusahaan berpu- melampaui pasokan. Ekuador men- Mercedes-Benz telah meluncurkan Peminat mobil listrik meningkat
gram mengembangkan aplikasi be- belanja pada bulan November di sat di Ekuador seharga US$ 35 juta. jadi fokus utama eksplorasi meng- mobil listrik pertama. Anak perusa- pesat di Eropa. Seiring dengan la-
lanja yang terpisah. Mengutip The tahun 2016. Sementara peluncuran Ini menjadi sumber pundi-pundi ingat cadangan tembaga yang relatif haan Daimler seperti dikutip BBC rangan pembentukan zona emisi
Verge kemarin, menurut dua pada Maret 2017. meluncur- baru di komoditas tembaga yang belum tergarap. kemarin mengatakan EQC, memi- rendah di kota-kota Eropa. Akibat-
orang mengetahui rencana kannya secara lebih luas potensial. "Konsisten dengan pandangan liki dua motor listrik dan me- nya banyak produsen mobil
tersebut aplikasi yang ka- pada bulan Maret tahun Kepemilikan BHP akan positif jangka panjang miliki jangkauan lebih dari berlomba untuk mempro-
barnya bernama IG Shop- lalu.Chief Operating Offi- mengambil saham Sol- kami, tembaga adalah 450 km. duksi kendaraan listrik.
ping ini memungkinkan cer Facebook Sheryl Sand- Gold dari penambang fokus eksplorasi utama Mobil ini diproduksi di Saat ini, Tesla yang ber-
pengguna langsung mem- berg mengatakan, sekitar emas Australia Newcrest BHP. Saat ini kami ber- pabrik Mercedes-Benz di basis di California, AS ber-
beli barang dari bisnis yang 25 juta bisnis memiliki Mining yang memiliki usaha mengisi kembali Bremen pada tahun 2019. juang memenuhi target
mereka ikuti di Instagram. akun di Instagram dan 2 14,54% saham SolGold basis sumber daya kami Perusahaan ini telah berin- produksi. Selain Mercedes
Ketika dikonfirmasi, pihak juta di antaranya merupa- yang terdaftar di London. dan menumbuhkan bis- vestasi lebih dari € 10 miliar Benz, merek Jerman Porsche
Instagran enggan memberikan ja- kan pengiklan. Lalu empat dari lima SolGold sedang mengembangkan nis penting ini," kata CEO BHP An- untuk ekspansi bisnis kendaraan dan Audi dijadwalkan memproduk-
waban. Sumber mengetahui renca- akun Instagram mengikuti satu proyek tembaga dan emas Cascabel drew Mackenzie seperti dikutip Fi- listrik, dan lebih dari € 1 miliar un- si mobil listrik mewah, seperti Ja-
na tersebut mengatakan, Instagram akun bisnis. di Ekuador utara. Perusahaan tam- nancial Times, kemarin. tuk produksi baterai. SUV baru ini guar Britania.
saat ini berada pada posisi tepat bang terbesar berebut meningkat- adalah model pertama yang mung-
melakukan ekspansi besar ke e- Ahmad Febrian kan eksposur mereka ke tembaga, Avanty Nurdiana kin ada 10 mobil listrik yang akan Avanty Nurdiana

n divestasi saham
Kendaraan Listrik
Perpetual Ltd Menjual Saham Penjualan kendaraan listrik menggunakan baterai secara global
Commonwealth Bank
Asia Pasifik Eropa Amerika Utara Seluruh dunia
SIDNEY. Perpetual Ltd men- tasi antara keuntungan finan- garan Undang-Undang (UU)
divestasi kepemilikan saham sial dan efek positif pada anti pencucian uang, biaya
di Commonwealth Bank of lingkungan ini mayoritas ber- pengetatan tarif, hingga pe- 10 juta
Australia dari dana etik di sa- asal dari Eropa dengan me- ngenaan biaya kepada klien
ham sosial mereka sebesar A$ nampung sekitar US$ 23 trili- yang meninggal.
1,3 miliar (US$ 933,6 juta). un dana dari seluruh dunia Keputusan divestasi ini
Langkah perusahaan wealth pada akhir tahun 2016. memberi tekanan lebih dalam 8
manager itu diambil sebagai pada sektor perbankan Aus-
dampak dari sejumlah pelang- tralia untuk menjaga nama
garan Commonwealth Bank Divestasi saham baik mereka. Sebab sejumlah 6
of Australia. Perpetual Ltd dugaan penyuapan, penipuan
menjadi investor institusional terkait sejumlah biaya dan penipuan tingkat
besar pertama yang melaku- pelanggaran direksi di seluruh industri ini
kan langkah tersebut. Commonwealth sudah mengemuka. 4
Mengutip Reuters, kemarin, Seorang jurubicara Perpe-
keputusan ini bisa mendorong
Bank of tual mengatakan, penyaringan
pengambilan saham sosial Australia. dana etik diperketat pada 2
lainnya pada bank-bank Aus- awal Juli lalu. Ini termasuk
tralia besar lain atas dasar memperluas definisi penya-
pelanggaran etika. Berdasar Adapun investasi sosial di ringan good governance per-
data Global Sustainable In- Australia telah meningkat pe- usahaan untuk mencari lebih 0
vestment Review, saat ini in- sat dari US$ 148 miliar menja- banyak pelanggaran. Ada 25
vestasi sosial atau sustaina- di US$ 516 miliar antara tahun perusahaan lain yang tertang- 2016 2018 2020 2022 2024
ble, responsible and impact 2014 hingga 2016. kap radar penyaringan terse- Catatan: Data 2018 dan seterusnya, angka proyeksi
(SRI) makin berkembang di Commonwealth Bank of but. Perpetual tidak mengung-
Australia. Australia telah mengalami se- kapkan nama perusahaan.
Investasi sosial yang mem- rangkaian skandal selama se-
Sumber: LMC Automotive .
pertimbangkan langkah inves- tahun terakhir seperti pelang- Rizki Caturini

Ratu Rania Mengunjungi Alibaba


Nilai Amazon Sempat
Senggol US$ 1 Triliun
Kinerja dan diversifikasi bisnis Amazon menjadi pendongkrak harga saham
Avanty Nurdiana Ini karena Amazon membuat Amazon juga memiliki cloud com- 14,9% di 2018 dan Amazon dipro-
investor terkesan dengan diversi- puting yang kini menjadi pengge- yeksikan tumbuh 32%. n
fikasi bisnis. Amazon masuk ke rak keuntungan utama. Pada
NEW YORK. Nilai kapitalisasi pa- hampir semua bisnis ritel, meng- kuartal II-2018, unit cloud com-
sar Amazon.com Inc sempat ber- ubah cara konsumen membeli puting menyumbang 55% dari Perusahaan dengan
sanding dengan Apple Inc, yakni produk dan menekan pebisnis ri- pendapatan operasional Amazon Kapitalisasi Pasar Terbesar
US$ 1 triliun. Selasa (4/9) harga tel offline. "Dominasi Amazon te- dan 20% dari total pendapatan.
Nilai
saham Amazon naik lebih dari dua rus meningkat di segmen ritel "Amazon sedikit lebih dinamis Nama Perusahaan Kapitalisasi
kali lipat dalam setahun. Kinerja serta layanan web," ujar Peter daripada Apple karena iPhone Pasar
perusahaan yang dimiliki Jeff Be- Tuz, Presiden Chase Investment telah menjadi perusahaan yang
Apple Inc 1.103,0
zos ini berkembang pesat sejalan Counsel di Charlottesville seperti lebih matang. Bisnis cloud Ama-
bisnis ritel dan cloud computing. dikutip Reuters. zon adalah penggerak pertum- Amazon.com Inc 994,75
Pada Selasa (4/9), saham Ama- Apalagi saat ini pangsa pasar buhan tambahan yang tidak dimi- Microsoft Corporation 856,62
zon sempat diperdagangkan di Amazon masih kecil di segmen liki Apple," kata Daniel Morgan, Alphabet Inc 836,72
US$ 2.050,5 per saham sebelum penjualan ritel seluruh dunia. Se- Manajer Portofolio Synovus
Berkshire Hathaway Inc 522,87
kemudian berakhir di US$ 2.039,51 hingga, peluang bertumbuh masih Trust di Atlanta. Bahkan menurut
per saham atau naik 1,3%. Di akhir sangat besar. dia, layanan cloud Amazon seba- Facebook Inc 494,18
sesi, saham Amazon memiliki ka- gai mahkota permata. Alibaba Group Holding Ltd 438,36
pitalisasi pasar US$ 994,75 miliar. Bisnis cloud Sebagai perbandingan, harga Tencent 397,42
REUTERS/Stringer Apple membutuhkan waktu 38 saham Apple telah meningkat JPMorgan Chase & Co 386,95
Ratu Jordania Rania ditemani CEO dan pendiri Alibaba Grup saat meng- tahun untuk mencapai kapitalisasi Diversifikasi lain Amazon ada- 35% pada tahun 2018. Sedangkan
pasar sebesar US$ 1 triliun. Wak- lah menyediakan layanan video Amazon 72%. Kinerja keduanya Johnson & Johnson 358,74
unjungi markas besar Alibaba Group di Hangzhou, Zhejiang, China (4/9).
tu yang dibutuhkan Amazon lebih streaming dan membeli super- pun meningkat. Analis memper- (dalam miliar dollar AS)
singkat, yakni 21 tahun. market Whole Foods kelas atas. kirakan pendapatan Apple naik Sumber : Bloomberg

Fenomena, Yao Liangsong (3)

Mengubah Merek Perusahaan untuk Memperkuat Citra di Pasar Global


Umi Kulsum BERAWAL dari sebuah keterbatas- perusahaan yang semula bernama negara di dunia dan menjadi salah mencatat pertumbuhan bisnis
an, seorang pebisnis gigih Yao Optima menjadi Oppein. Langkah satu perusahaan furnitur terbesar tahunan di angka dua digit sebesar
Liangsong sukses membawa ini untuk memperkuat merek di Asia. Meski persaingan terhitung 21%. Pada tahun 2016, penjualan

B
isnis furnitur Yao perusahaan yang ia dirikan produk semakin diingat sebagai ketat, Yao mampu menjaga Oppein melejit menjadi US$ 1,04
Liangsong terangkat berkembang pesat. Memulai bisnis nomor satu oleh masyarakat. eksistensi perusahaan. Sejak miliar. Alhasil kekayaan yang
dari nol, membuat ia menjadi Pengembangan nama baru penggantian nama menjadi Oppein dimiliki Yao juga semakin bertam-
oleh pertumbuhan pengusaha kaya raya yang sudah menjadi Oppein tidak sembarang- pada tahun 2014, perseroan ini bah. Forbes mencatat harta pria
kelas menengah dan kelom- mengalami berbagai macam an. Buah pemikiran ini merupakan berhasil mengempit pangsa pasar yang bertempat tinggal di Guang-
pok berpenghasilan tinggi di pengalaman. hasil dari ide-ide Yao yang selama 15%. Angka itu terbilang tinggi di dong China ini sebesar US$ 4,1
Pertumbuhan berkelanjutan ini menjalankan sebuah bisnis. tengah banyaknya pemain yang miliar sampai September 2018.
China. Kalangan masyarakat kelas menengah dan kelompok Oppein memiliki filosofi yang menawarkan produk furnitur. Raihan itu berhasil menempatkan
ini sangat sensitif dengan berpenghasilan tinggi di China sangat bermakna. Menyadur Penggantian nama merek Yao menjadi orang terkaya ke 305
menjadi penyokong utama bisnis bahasa Nordic, kata Oppein tersebut juga dilanjutkan dengan orang di dunia.
kualitas produk yang tinggi furnitur milik Yao Liangsong. memiliki arti kebijaksanaan dan beberapa pengembangan inovasi Namun, di balik perkembangan
seperti itawarkan Yao. agar Masyarakat kelas ini memiliki pengetahuan. Kedua arti itu produk. Menawarkan konsep pesat ini, banyak bahaya tersem-
merek semakin kuat di pasar tuntutan yang lebih tinggi pada diharapkan dapat saling menyatu mewah dan elegan semakin bunyi terus bermunculan. Menurut
kualitas hidup. Semua ini telah dan berbagi satu sama lain. menarik minat konsumen mema- para pelaku industri, ekspansi
domestik dan global, Yao mendorong Oppein Home Group Perlahan tapi pasti, nama kai produk Oppein. Sejak awal cepat Oppein setelah mencatatkan
mengubah nama merek untuk terus berkembang. Oppein semakin kuat dan sebagai pendirian hanya lemari hingga saham di bursa efek Shanghai
Meski begitu gempuran produk- salah satu merek yang diakui beragam kebutuhan untuk kamar pada tahun lalu telah menyebab-
usahanya dari Optima menja- produk sejenis semakin membanjir secara global. Tidak hanya mandi, dapur dan sebagainya. kan masalah ekstrem antara
di Oppein home Group. di pasar China. Tidak ingin kalah semakin dikenal, animo pembeli Oppein menjadi Penggunaan bahan dan material pasokan produk, staf dan layanan
Langkah tersebyut sebagai bersaing di negeri sendiri, Yao yang masuk juga terus bertambah dalam membuat sebuah produk back-end. Layanan produksi tidak
memutar otak agar nama perusa- jumbo. Bahkan mitra perusahaan salah satu juga melalui proses dan pertim- dapat mengatasi volume penjualan
salah satu strategi untuk haan dikenal sebagai pemasok yang sebelumnya jika dihitung perusahaan furnitur bangan yang matang. Oppein sejak yang besar. Itu salah satu alasan
mempertahankan pasar di furnitur yang ternama di China menjadi puluhan berkembang terbesar di Asia. awal berkomitmen untuk mengha- harga jual produk Oppein cukup
maupun kancah internasional. menjadi ratusan. dirkan produk yang aman, nyaman tinggi di pasaran. n
tengah persaingan. Tepatnya pada Agustus 2010, Setidaknya saat ini merek juga tahan lama digunakan.
Yao mengubah merek produk Oppein sudah dipasarkan pada 150 Sejak tahun 2008 Oppein (Bersambung)
Seandainya biaya transportasi domestik
murah, banyak warga berpelesir di domestik.
Surat & Opini 23
Dewa Gde Satrya, Dosen Fakultas
Pariwisata Universitas Ciputra Surabaya
Kontan Kamis, 6 September 2018

Tajuk Opini

Ugahari Konsumsi Menyelamatkan Rupiah Lewat Wisata Lokal


P
Bagus Marsudi ras lantaran untuk mempertahankan elemahan nilai rupiah atas ternatif tujuan wisata lain yang com. Portal tersebut tidak hanya
nilai tukar rupiah. Di sisi lain juga dollar Amerika Serikat (AS) baru. Di antaranya, akan mengem- menjual tiket secara online, mela-
peluang bagi mereka yang investasi pada hari Selasa (4/9) men- bangkan 10 destinasi wisata alter- inkan juga pemesanan hotel dan

P
elemahan rupiah yang menyen- valas. Belum jelas, apakah Rp 15.000 capai Rp 14.897, membutuhkan natif untuk melengkapi destinasi beragam event kegiatan secara
tuh Rp 15.000 per dollar AS bakal menjadi kurs tertinggi rupiah. perubahan signifikan pola berwi- favorit yang banyak diminati ma- mudah.
menciptakan gerakan baru. Namun, nilai ini sudah cukup tinggi sata warga Indonesia. Ada 6,2 juta syarakat saat ini, yakni Jakarta, Ilustrasinya, satu koper besar
Entah ini bagian dari strategi peme- dibanding posisi kurs rupiah sekitar orang Indonesia yang melancong Yogyakarta, dan Bali serta Ban- digunakan untuk berbagai kepen-
rintah atau inisiatif warga, beberapa Rp 13.500-Rp 13.700 yang bertahan ke luar negeri pada tahun 2010, dung, Surakarta, Surabaya, Me- tingan. Mulai tiket pesawat, hotel,
hari ini, ada ajakan lewat media so- cukup lama. Selisih Rp 1.200- melonjak drastis pada tahun 2016 dan, Batam, Padang & Bukittinggi, pemesanan taksi, hingga paket tur
sial untuk melakukan lima langkah: Rp 1.500 sudah lebih dari cukup menjadi 8,4 juta orang dan 9,1 juta Makassar dan Manado. Di sam- serta hiburan lainnya. Bahkan,
membeli produk lokal, menunda untuk mendulang untung. orang pada tahun 2017 lalu. Tuju- ping itu, pengembangan destinasi dengan mengkombinasikan ber-
beli elektronik, menukarkan dollar Apakah ini cukup membantu? an perubahan pola berwisata ke wisata minat khusus dilakukan bagai pembelian - tiket pesawat,
AS ke rupiah, menunda jalan-jalan Terlepas dari motif banyak pihak, lokal untuk menghemat devisa menggunakan pendekatan pada hotel, paket perjalanan wisata,
ke luar negeri, dan menggunakan setidaknya, gerakan ini akan me- dollar AS. market attractiveness dan pus- dan sebagainya - harganya lebih
kendaraan umum. Langkah itu di- nambah pasokan dollar AS bagi pe- Di sisi lain, momentum ini men- hing product (budpar.go.id). Kini, murah antara 20%-30% dibanding-
klaim sebagai upaya untuk mem- merintah. Sebab, setelah upaya un- jadi daya tarik tersendiri bagi wi- Dewa Gde Satrya, program tersebut bertransformasi kan pemesanan terpisah. Situs
bantu pemerintah mengatasi rupiah tuk menarik simpanan valas peng- satawan mancanegara untuk da- Dosen Bisnis Hotel dan Wisata menjadi 10 Bali Baru. seperti itu kini mulai bertambah
yang sedang loyo. usaha besar dari luar negeri yang tang ke sini. Kunjungan turis asing Fakultas Pariwisata Universitas Pernyataan tersebut eksplisit banyak yang menawarkan ragam
Entah berkaitan atau tidak, tum- terbatas, memang perlu gerakan year on year pada Juni lalu me- Ciputra Surabaya menunjukkan adanya kepekaan layanan wisata.
buh juga gerakan dan ajakan pada dari dalam negeri untuk melakukan lonjak 15,21%, dari 1,14 juta kun- sekaligus dorongan kebijakan di Ini menjadi tantangan bagi se-
para pengusaha untuk menukar dol- hal serupa, meski kini dollar AS ter- jungan menjadi 1,32 juta. Jika dili- transportasi. Baik dari segi harga, pihak pemerintah guna mengatasi tiap pihak terkait kepariwisataan
lar AS ke rupiah. Asosiasi garmen simpan di brankas atau lemari. hat month to month, ada lonjakan aksesbilitas, kelayakan moda hal klasik yang bisa disetarakan untuk mendongkrak perjalanan
dan tekstil sudah resmi menghim- Langkah in perlu diikuti oleh mere- sebesar 6,07% pada semester I ta- transportasi, serta keamanan dan sebagai suatu persoalan. Mengapa wisatawan domestik ke berbagai
bau anggotanya untuk menukar ka yang tidak terlalu membutuhkan hun ini dibandingkan semester I kenyamanan selama di perjalanan demikian? Kita melihat, jika dite- tempat-tempat wisata di Indone-
dollar AS sebagai bentuk dukungan uang valas dalam waktu dekat. tahun lalu. tersebut. laah lebih mendalam, kekuatan sia. Khususnya adalah daerah-
terhadap pemerintah. Di saat yang Lebih dari itu, langkah itu juga Melihat hal tersebut ada ungka- Program mendorong perjalanan ekonomi turis lokal selain terse- daerah wisata eksotis yang ada di
sama, tempat penukaran uang valu- harus dibarengi dengan gerakan pan dari Albert Einstein yang rele- wisata di dalam negeri pernah di- bar di kantong-kantong wisata luar Jawa dan Bali.
ta asing (money changer) mulai ra- bersama mengurangi konsumsi, van untuk digemakan di benak upayakan pada masa kepemim- mainstream Tanah Air, sebetulnya Program pengembangan desti-
mai lantaran masyarakat berbon- khususnya terhadap barang-barang wisatawan domestik: imagina- pinan sebelumnya. Dirjen Pe- lebih banyak ongkos yang dike- nasi yang berfokus pada pushing
dong-bondong menukar dollar AS impor, seperti elektronik, termasuk tion is more important product misalnya, akan me-
miliknya, lantaran nilai rupiahnya juga bahan bakar (BBM). Sikap uga- than knowledge. Banyak liputi sejumlah daya tarik
sedang tinggi. hari (tidak berlebihan) dan mena- warga negara yang me- seperti Tanjung Lesung
Gerakan bersama memperkuat han diri untuk belanja produk impor mimpikan melakukan per- (Banten), Raja Ampat (Pa-
rupiah dalam kondisi saat ini me- sangat penting, lantaran sebagian jalanan wisata menyusuri pua Barat), Weh-Sabang
mang seperti dua mata pisau. Ada besar produk konsumsi kita masih berbagai belahan dunia, (Nanggroe Aceh Darussa-
kepentingan untuk memperkuat ru- tergantung impor. Ini juga bentuk dari negara ke negara lain, lam), Togean-Tomini (Su-
piah dengan melepas dollar AS, di sederhana menjaga negara dari risi- dari suatu benua ke yang lawesi Tenggara), Wakato-
saat cadangan devisa negara terku- ko yang lebih besar. n lain. Tak ayal, mimpi dan bi (Sulawesi Utara), Banda
imajinasi petualangan ke (Maluku), Tanjung Putting
seluruh Nusantara juga (Kalimantan Tengah) dan
seharusnya tersimpan dan Derawan (Kalimantan Ti-
Surat Pada berita tanggal 29 Agustus 2018 menyeruak ke berbagai mur).
disebutkan "Bukan hanya pemegang batin anak bangsa yang Sedangkan pengembang-
obligasi yang dicegat, Hengky Koes- saat ini dibutuhkan untuk an destinasi dengan fokus
Hak Jawab Tiga Pilar tanto, Komisaris AISA, juga tidak memperkuat nilai rupiah. pada market attractivene-
Sejahtera diizinkan masuk." Dengan ini kami
sampaikan bahwa emiten menyambut
Menjaga keberlanjutan
mimpi berpetualang ke
ness di 14 provinsi antara
lain Bromo-Tengger-Seme-
dengan baik Bapak Hengky Koestanto banyak daerah di negeri ru (Jawa Timur), Danau

S
ehubungan dengan pemberitaan dan Bapak Jaka Prasetya sebagai ko- yang kaya ini menjadi per- Batur (Bali), Toba-Nias
di Harian KONTAN tanggal 29 misaris PT Tiga Pilar Sejahtera Food juangan dan obsesi tersen- (Sumatera Utara), Komo-
Agustus 2018 di halaman 4 de- Tbk dan mempersilakan beliau untuk diri. Lebih-lebih ketika do-Kelimutu (Nusa Teng-
ngan judul Nasib Pemegang Obligasi menghadiri RUPO. perjalanan berpetualang gara Timur) serta Kepu-
AISA Menggantung dan tanggal 30 Pihak emiten telah menyematkan ke negara-negara lain (Asia lauan Seribu-Kota Tua
Agustus 2018 halaman 7 dengan judul gelang penanda kepada para peme- khususnya) semakin me- (DKI Jakarta).
Lagi, Adu Argumen Terjadi di Inter- gang obligasi dan kuasa pemegang nawarkan kemudahan, Mimpi melakukan perja-
nal AISA, sebagai emiten, PT Tiga Pi- obligasi yang telah hadir di ruang ada daya tarik dan tentu lanan wisata ke seluruh
lar Sejahtera Food Tbk memberikan RUPO. saja efisiensi biaya. De- Tanah Air kini menjadi
hak jawab berupa klarifikasi atas pem- Pihak resepsionis gedung juga telah ngan modal Rp 2 juta mi- impian mulia yang setara
beritaan tersebut. memberikan kartu visitor, setelah di- salnya, sudah dapat berke- dengan cita-cita profesi mu-
Emiten tidak pernah melarang pe- tukarkan dengan kartu identitas (da- liling ke tempat wisata pilihan di ngembangan Destinasi Wisata, luarkan untuk perjalanan wisata lia di masa kanak-kanak. Semoga
megang obligasi atau kuasa pemegang pat dibuktikan dengan catatan pihak Thailand, Singapura atau Malay- Kementerian Pariwisata saat itu, ke luar negeri. semakin banyak anak bangsa yang
obligasi untuk mengikuti Rapat Umum resepsionis gedung). Sehingga tidak sia. Firmansyah menyatakan, karena Pemikat awal dari semua itu menyatukan mimpi terkait hal ini.
Pemegang Obligasi (RUPO), sepan- ada hambatan sama sekali bagi Bapak Kesemarakan liburan Lebaran pola liburan masih terfokus pada adalah sensasi dan gengsi berwi- Dan semakin banyak pula instansi
jang pemegang obligasi atau kuasa Jaka untuk menghadiri RUPO. lalu misalnya, menyisakan suatu destinasi Bali, Yogyakarta, Ban- sata ke luar negeri. Pendorongnya kepariwisataan di elemen peme-
pemegang obligasi dapat menunjuk- Wali amanat dan notaris malah su- pesan. Seandainya biaya perjalan- dung, Jakarta, maka perlu me- adalah kemudahan dan biaya mu- rintahan dan swasta yang mampu
kan dokumen yang disyaratkan dalam dah turun ke lobi untuk berdiskusi, an (transportasi) dalam negeri ngembangkan pola penyebaran rah dalam merencanakan perja- melakukan terobosan demi ter-
panggilan RUPO, yang telah diumum- sesuai dengan permintaan beberapa murah, niscaya semakin banyak wisatawan ke destinasi lain di luar lanan wisata. ciptanya mimpi perjalanan wisata
kan dalam harian Ekonomi Neraca pemegang obligasi dan dua komisaris. perjalanan wisata domestik ke tempat favorit tersebut. yang murah dan menyenangkan di
tanggal 13 Agustus 2018, yaitu: Kemudian wali amanat dan notaris berbagai tempat di tanah air. Na- Pemerintah sendiri tengah me- Non Bali dan Jawa seluruh Nusantara. Dengan demi-
KTUR yang dikeluarkan KSEI, asli mengajak mereka untuk naik ke atas mun, ambisi meningkatkan perja- ngembangkan patron perjalanan kian, perjalanan wisata di dalam
surat kuasa, salinan bukti diri, untuk dan menghadiri RUPO, namun mere- lanan dan pengeluaran wisatawan atau travel pattern sebagai dasar Air Asia misalnya, maskapai negeri akan menghemat devisa
obligasi milik badan hukum atau ba- ka menolak. domestik kerap kali dihadang de- pembuatan paket wisata, mendo- penerbangan yang berbasis di Ma- negara, membantu memulihkan
han usaha dan yang akan menghadiri Dalam berita tersebut juga disebut- ngan berbagai kesulitan di sektor rong agar wisatawan memiliki al- laysia itu meluncurkan airasiago. nilai rupiah. n
RUPO badan hukum atau usaha ber- kan bahwa sebagian pemegang obliga-
sangkutan juga membaca salinan ang- si ogah masuk karena tahu hanya de-
garan dasar pengurus badan hukum wan direksi yang bakal memimpin ra-
bersangkutan, kemudian membaca pat. Sebagai informasi, sesuai dengan Trending Topic's www.kontan.co.id
salinan anggaran dasar bahan hukum Perjanjian Perwaliamanatan Obligasi
atau usaha serta salinan pengurus di TPS Food I tahun 2013, pasal 10 poin
anggaran dasar badan usaha dan hu-
kum.
6 (j), RUPO dipimpin olah wali ama-
nat. Alhasil, dewan direksi tidak ber-
Krisis Baru Investor juga mencemaskan
isu lainnya, yakni perundingan
moneter untuk mengatasi pele-
mahan rupiah terhadap dollar
Aksi BEI
Untuk perwakilan pemilik obligasi hak memimpin rapat. Pihak emiten perdagangan AS-Kanada pada AS. Koordinasi, kata Jokowi,
dari badan usaha juga agar membawa hanya akan memberikan penjelasan AKSI jual yang melanda emerging Rabu (5/9). Sebelumnya, perun- merupakan kunci menstabilkan INDEKS Harga Saham Gabungan
surat kuasa, salinan bukti diri dari kepada para pemegang obligasi saat market yang terjadi pada Selasa dingan kedua negara terkait nilai tukar. Yakni koordinasi di (IHSG) Rabu (5/9) mencatatkan
pemberi kuasa, salinan anggaran da- diminta olah wali amanat. (4/9) memasuki babak baru. Per- North American Free Trade Ag- bidang investasi serta mendong- penurunan tajam. IHSG tercatat
sar badan hukum atau bahan usaha. Demikian hak jawab kami agar ekonomian Afrika Selatan jatuh reement (NAFTA) yang dilaku- krak kinerja ekspor. turun sebesar 2,82% pada pukul
Bagi pemegang obligasi atau kuasa pemberitaan lebih berimbang dan se- ke jurang resesi. kan akhir pekan lalu menemui Keduanya dinilai bisa menyele- 10.20 WIB ke level 5.737.
pemegang obligasi yang dapat menun- suai kaidah dan etika jurnalistik Sementara, mata uang Indone- jalan buntu. Trump kepada Kon- saikan defisit transaksi berjalan. Inarno Djayadi, Direktur Uta-
jukkan dokumen tersebut di atas di- sia jatuh ke rekor terendah dan gres menyatakan kalau dia akan Ia optimistis, jika kedua hal ter- ma Bursa Efek Indonesia menga-
persilakan masuk menghadiri RUPO. Ricky Tjie, bergabung dengan mata uang menandatangani kesepakatan sebut berjalan, gejolak rupiah takan pengaruh eksternal menja-
Ini dibuktikan dengan adanya daftar Sekretaris Perusahaan Turki dan Argentina. Kondisi ini perdagangan bilateral dengan bisa diselesaikan. di pemberat IHSG pada perda-
hadir yang telah diisi dan diteken oleh Tiga Pilar Sejahtera Food memicu kecemasan baru risiko Meksiko. Ia memberi target ke para gangan Rabu. Jatuhnya mata
sejumlah pemegang obligasi atau kua- guncangan ekonomi kali ini ter- menteri agar dalam satu tahun uang negara asing dengan cur-
Barratut Raie
sa pemegang obligasi yang telah me- Terima kasih atas tanggapan dan hak lalu besar untuk diabaikan. bisa menyelesaikan defisit trans- rent account deficit (CAD) yang
nunjukkan dokumen yang lengkap. jawab yang sudah diberikan. Apalagi dollar AS kian perkasa aksi berjalan. Salah satu upaya besar menjadi salah satu senti-
Dengan demikian pemberitaan di
Kontan.co.id yang menyebutkan seba-
Perlu diketahui, artikel tersebut ditulis
berdasarkan hasil liputan dan wawan-
selama empat hari beruntun. Im-
bas ancaman Presiden AS Do-
Sikap Jokowi adalah penerapan B20 per bulan
ini. Kebijakan ini yang bisa mem-
men negatif bagi indeks.
Namun, kondisi fundamental
gian besar pemegang obligasi dilarang cara wartawan KONTAN dengan nald Trump yang akan terus me- buat negara hemat US$ 5 miliar - Indonesia masih lebih baik. Pi-
masuk adalah tidak benar. narasumber di lapangan. KONTAN juga lanjutkan perang dagang dengan PRESIDEN Joko Widodo angkat US$ 6 miliar dan kemudian pe- haknya akan mengambil bebera-
Dalam pemberitaan disebutkan pula telah meminta pernyataan dari Presiden China dengan mengumumkan bicara terkait kondisi rupiah ningkatan muatan lokal di proyek pa tindakan seperti berdiskusi
pemilik gedung yang tidak memperke- Direktur PT Tiga Pilar Sejahtera Food penerapan tarif baru senilai yang belum beranjak di level pemerintah yang bisa menghe- dengan para pelaku pasar untuk
nankan masuk. Padahal pemilik ge- Tbk Joko Mogoginta, sebagaimana US$ 200 miliar terhadap produk- Rp 14.900 per dollar AS. Ia me- mat US$ 2 miliar. memberi rasa optimistis.
dung tidak memiliki kepentingan serta termuat dalam artikel di Harian produk tambahan China yang mastikan pemerintah terus ber-
Sinar Putri Utami Elisabeth Lisa
tidak ikut dalam pelaksanaan registra- KONTAN edisi Kamis, 30 Agustus 2018. akan diberlakukan Kamis ini. koordinasi di sektor fiskal dan
si RUPO.

Penerbit: PT Grahanusa Mediatama Surat izin: Surat Keputusan Menpen nomor 307/ Siupp/B.1/1996, tanggal 19 Maret 1996. Direktur: Lukas Widjaja, ardian taufik Gesuri Pemimpin Redaksi/
Penanggung Jawab: ardian taufik Gesuri Dewan Redaksi: ardian taufik Gesuri, Mesti Sinaga, Hasbi Maulana, Hendrika Yunapritta, Djumyati partawidjaja, titis nurdiana, Bagus Marsudi, ahmad Febrian,
Markus Sumartomdjon, r. Cipta Wahyana, Barly Haliem noe, Johana ani Kristanti, Harris Hadinata, thomas Hadiwinata, Yuwono triatmodjo, Khomarul Hidayat, Syamsul ashar, SS Kurniawan, Havid Vebri, Wahyu
tri rahmawati, uji agung S. asnil Bambani amri, Lamgiat Siringoringo, Sanny Cicilia, Barratut taqiyyah, Sandy Baskoro, avanty nurdiana, adi Wikanto, Dupla Kartini, rizki Caturini, Fransiska Firlana S., anastasia
Lilin, azis Husaini, anna Suci perwitasari, Yudho Winarto, Dikky Setiawan, Herlina Kartika D., a. Herry prasetyo, tedy Gumilar, Fahriyadi, ragil nugroho, nina Dwiantika, petrus Dabu, noverius Laoli, Handoyo,
narita indrastiti, Dadan M. ramdan, tendi Mahadi, Marantina napitu, Merlinda riska, agus triyono, ignatia M. Sri Sayekti, Dityasa Hanin F., tri Sulistiowati, agung Jatmiko, Galvan Yudistira, adinda ade Mustami,
raden roro putri W., Francisca Bertha Vistika putri, Wuwun nafsiah, pratama Guitarra, Jane aprilyani, Dina Mirayanti Hutahuruk, Sinar utami, Febrina ratna iskana, Dian Sari pertiwi, Laurensius Marshall S.S. andy
Dwijayanto, Elisabeth adventa Galuh, arsy ani Sucianingsih, Eldo Christoffel rafael, Elisabet Lisa, umi Kulsum, Danielisa putriadita, agung Hidayat. Sekretariat Redaksi: pipih nurtapiah Manager Produksi
& Pengarah Rancang Grafis: indra Surya Rancang Grafis: Candra Kusmana, Hendrik St Oloan tambunan, Steve G.a., pj. praksa, Lim ping Hauw, norbert pramudyo, Lilyk Sugiarti, ary agus Sugianto, Yoza
Sugem. Redaktur Foto: Hendra Suhara Fotografer: achmad Fauzie, Carolus agus Waluyo, Wicaksono Daniel prabowo, Cheppy a. Muchlis, Muradi, Baihaki, Fransiskus parulian Penyelaras Warna: pandji
indra, alri Kemas n. Riset dan Dokumentasi Foto: Melly anne Firdianti, Dedi Sukamto, nasrudi Kaisuku Redaksi Bahasa: tri adi Sarwoko Perpustakaan dan Pemelihara Data: Deni riaddy, Deti
riswiani, priyanto, nugroho, GM Bisnis: r. Cipta Wahyana Iklan: aris akhmadi, risang Wahyu p., indah Sulistyorini M., FX tutur Wibowo, adhika Kirana, Christoporus adesta, Wendi Setiyo utomo, Cecilia
Valencia, rizki arisanti, areka, Christian B adi, Evelyne ivania, Siti Faridah, Mac Margono, runi Khairunisa, alisa augustia, Himavanta, Herwanda aditya. Marketing Communication: ignatius andri indradie,
Maggie Quesada, Marketing & Sirculation: agustinus B. permana, thomas Y. Widyanto, renggo Kutut Kujantoko, Gusmaiwan Lubis, Lucky alan KontanAcademy: Margaretha Matasak, Guido S. radityo,
ngadirin, Siti annisa putri Alamat Redaksi: Gedung KOntan, Jalan Kebayoran Lama no. 1119 Jakarta 12210 Iklan: Gedung KOMpaS GraMEDia, Jalan palmerah Selatan no. 22-28 unit ii Lt. 2, Jakarta
Selatan 10270 Sirkulasi: Gedung KOMpaS, Jalan Gajah mada no.109-110a Jakarta 11140 Telepon: redaksi (021) 535 7636, 532 8134, iklan (021) 536 79909, 548 3008 Faksimile: redaksi: (021)
Sertifikat Dewan Pers 535 7633, iklan: (021) 5369 9080, Sirkulasi (021) 260 0972 E-mail: red@kontan.co.id, Web site: www.kontan.co.id, Dicetak oleh: percetakan PT Gramedia Jl. palmerah Selatan 22-28, Jakarta 10270, isi
di luar tanggung jawab percetakan. Tarif Iklan Harian Kontan 2018: Reguler BW min 40 mmk 42.500/mmk, FC min 600 mmk 67.000/mmk, Advertorial Pariwara (min 810 mmk) BW 46.000/mmk, FC
No: 109/DP-Terverifikasi/K/X/2017 71.000/mmk, Karir/Seminar /Workshop/Dukacita/Pengumuman (BW min 200 mmk • FC min 600 mmk), BW 18.500/mmk, FC 31.000/mmk, Seremonia [per kavling 90 x 115 mmk] BW 3.300.000/1x terbit,
FC 6.600.000/1x terbit, Sponsor, Halaman 1, FC 134.000/mmk, Di luar Halaman, BW 64.000/mmk, FC 101.000/mmk, Headline, FC 101.000/mmk, Sponsor Navigasi halaman 1 (80 mm x 20 mm, 26x terbit),
FC 88.000.000/paket, Banner halaman 1, 7 x 50 mmk, 1x terbit FC 42.375.000/mmk, 7 x 70 mmk, 1x terbit FC 59.892.000/mmk, Laporan Keuangan / Prospektus / RUPS /Neraca [8 kolom], BW 18.000/mmk,
Isi iklan menjadi tanggung jawab FC 27.000/mmk, Klasiva, Island Ad, BW 61.500/mmk, FC 63.500/mmk, (BW min 450mmk • FC min 810mm • max 1890mmk), Kolom, BW 26.500/mmk, Baris [minimum 96 karakter], BW 450/karakter, Paket
pemasang iklan, KONTAN tidak A, 26x terbit, 1 x 50 mmk : FC 7.500.000, 1 x 100 mmk : FC 14.000.000, 2 x 50 mmk : FC 14.000.000, 2 x 100 mmk : FC 26.000.000, Paket B, 13x terbit, 1 x 50 mmk : FC 4.600.000, 1 x 100 mmk : FC
bertanggung jawab atas materi 8.500.000, 2 x 50 mmk : FC 8.500.000, 2 x 100 mmk : FC 15.600.000, *Minimum uk. FC 600mmk • tarif belum termasuk diskon agensi & ppn 10%. tarif berlaku 1 januari 2018, harga dalam iDr.
iklan. WARTAWAN ”KONTAN” SELALU DIBEKALI TANDA PENGENAL, DAN TIDAK DIPERKENANKAN MENERIMA ATAU MEMINTA APA PUN DARI NARA SUMBER
24
Kontan Kamis, 6 September 2018
KEUANGAN nNON BANK

Aplikasi Pembiayaan
Tertanggung
Asuransi Jiwa
Menyusut
Diprediksi pada semester II-2018 akan kembali tumbuh
Umi Kulsum berharap pertumbuhan premi kami jalankan masih bekerja,"
antara 20%-30% di 2018 bisa kata Shierly. Hingga akhir
tercapai. 2018, dia optimistis total ter-
JAKARTA. Jumlah tertang- tanggung akan tumbuh. Sun
gung pelaku asuransi jiwa Membaik di semester II Life tak memasang target spe-
sampai Juni 2018 menyusut. sifik.
KONTAN/Carolus Agus Waluyo Meski begitu, diperkirakan Kondisi berbeda terjadi di PT Capital Life Indonesia
Model memperlihatkan aplikasi mobile pembiayaan Maucash saat diluncurkan di Jakarta, Rabu (5/9). PT Astra International akan membaik di semester II. PT Sun Life Financial Indone- mencatat jumlah tertanggung
Tbk melalui anak perusahaannya PT Sedaya Multi Investama dan WeLab membentuk perusahaan fintech yaitu, PT Astra Merujuk data Asosiasi Asu- sia. Jumlah tertanggung per- sampai Juni 2018 mencapai
Welab Digital Arta (AWDA). AWDA Akan menawarkan produk pinjaman yang dapat diakses melalui aplikasi mobile Maucash. ransi Jiwa Indonesia (AAJI) usahaan ini justru tumbuh 32.700 orang. Direktur Bisnis
sampai pertengahan tahun ini, 13% di semester I-2018 menja- Capital Life Robin Winata me-
total tertanggung turun 9% ngatakan, jumlah tertanggung
menjadi 53,27 juta orang. Ke- tersebut stagnan dibanding
tua AAJI Hendrisman Rahim Kenaikan klaim periode sama tahun lalu.
mengatakan, penurunan jum- "Kami menunggu perpanjang-
Konter Suku Bunga Penawaran JIBOR 5 Sept 2018 lah tertanggung terjadi baik di jadi penyebab an asuransi," kata Robin, Sela-
segmen perorangan maupun penurunan sa (4/9).
Jangka Waktu Tertinggi Rp Terendah Rp Rata-Rata Rp kumpulan (lihat tabel). jumlah Persentase jumlah tertang-
Generali Andalkan Unitlink Overnight 5,43000 % 5,40000 % 5,40167 % Penurunan ini lantaran ba-
nyaknya klaim nilai tebus atau tertanggung.
gung yang mendominasi ada-
lah asuransi kumpulan 84%
1 Pekan 6,15000 % 6,10000 % 6,11181 % surrender. Hingga enam bu- dan sisanya individu. Robin
JAKARTA. Meski imbal hasil sebagian unitlink masih me- lan 2018, klaim tersebut naik memprediksikan, jumlah ter-
rah, produk asuransi berbalut investasi ini semakin dige- 1 Bulan 6,70000 % 6,69000 % 6,69944 % 16,2% menjadi Rp 34,80 triliun. di 1,08 juta orang.Chief Mar- tanggung di akhir tahun 2018
mari. Seperti yang terjadi di Generali Indonesia. 3 Bulan 7,15000 % 7,10000 % 7,12889 % Porsi klaim jenis ini mendo- keting Officer Sun Life Shierly akan sama dengan 2017 seba-
Perusahaan asuransi yang berinduk di Italia dan telah minasi 57,3% dari total klaim Ge mengatakan, peningkatan nyak 65.000 orang.
berada di Indonesia sejak tahun 2009 ini mencatat, hingga 6 Bulan 7,40000 % 7,30000 % 7,33722 % dan manfaat Rp 60,78 triliun. tersebut didorong pendapatan "Kami mengharapkan bisnis
pertengahan tahun 2018, produk unitlink berkontribusi 12 Bulan 7,50000 % 7,45000 % 7,48000 % Direktur Eksekutif AAJI premi Sun Life yang naik 16% baru dan perpanjangan tum-
sekitar 73% dari total perolehan premi. Salah satu unitlink Togar Pasaribu menambah- menjadi Rp 1,7 triliun. Sedang- buh stabil dan berkelanjutan,"
andalan Generali Indonesia bertajuk iPLAN. kan, faktor penyebab penuru- kan premi baru Sun Life tum- kata Robin. Ke depan, Capital
Pada semester pertama 2018 Generali telah mencapai 29 Agust 2018 nan jumlah tertanggung lan- buh 26% jadi Rp 1,2 triliun. Life akan fokus di pasar indi-
total perolehan premi bruto sebesar Rp 1,6 Trilliun, tumbuh Jangka Waktu Tertinggi Rp Terendah Rp Rata-Rata Rp taran libur panjang cuti bersa- "Kenaikan tertanggung yang vidu dengan segmen mene-
6,2% dibandingkan periode yang sama dari tahun sebelum- ma saat Hari Raya Idul Fitri terjadi berkat strategi yang ngah ke atas. n
nya alias year on year (yoy). Laba setelah pajak sebesar Overnight 5,40000 % 5,40000 % 5,40000 % dan tahun ajaran baru. De-
Rp 65 miliar dan total aset bertumbuh sebesar 15% (yoy) 1 Pekan 6,10000 % 6,10000 % 6,10000 % ngan demikian hal tersebut Jumlah Tertanggung Asuransi Jiwa
menjadi Rp 7 triliun di semester pertama tahun ini. membuat masyarakat meng- (dalam juta orang)
"Laba tumbuh lebih pesat dibanding pertumbuhan premi. 1 Bulan 6,72000 % 6,70000 % 6,70111 % alokasikan dana kepada ke-
Artinya investasi yang kita lakukan bagus," kata CEO Ge- butuhan tersebut. Jenis Tertanggung Juni 2015 Juni 2016 Juni 2017 Juni 2018
3 Bulan 7,15000 % 7,05000 % 7,11056 %
nerali Indonesia Edy Tuhirman, Rabu (5/9). Di semester I, "Di semester II kami yakin Perorangan 16,6 19,11 17,66 17,43
Generali Indonesia membayar klaim sebesar Rp 300 miliar, 6 Bulan 7,40000 % 7,30000 % 7,33722 % akan meningkat. Penyebab- Kumpulan 40,42 37,84 40,85 35,84
meningkat 23% dibanding periode sama tahun lalu. nya kebiasaan di akhir tahun
12 Bulan 7,50000 % 7,40000 % 7,47389 % para pelaku, mengejar target," Total 57,02 56,95 58,51 53,27
Ahmad Febrian Sumber: Pusat Informasi Pasar Uang BI jelas Togar, Selasa (4/9). Ia Sumber: AAJI

Baru Dibeli, BPFI Jual Malacca Finance


JAKARTA. PT Batavia Prosperindo Finance perindo. Secara hukum, BPFI tidak lagi
Tbk resmi melepas kepemilikan saham PT menjadi pemegang saham Malacca Trust Fi-
Malacca Trust Finance. Nilai transaksi pen- nance. Penjualan saham ini dilakukan pada
jualan saham ini mencapai Rp 27,75 miliar. 3 September 2018. "Transaksi tersebut ber-
Merujuk keterbukaan informasi Bursa dasarkan pertimbangan kami secara umum
Efek Indonesia (BEI), perusahaan pembia- dapat meningkatkan pendapatan bagi perse-
yaan berkode saham BPFI ini menjual saham roan untuk modal kerja," ujar Indah.
Malacca Trust Finance miliknya sebanyak Padahal, BPFI baru saja membeli saham
25.000 saham dengan nilai Rp 1 juta per sa- Malacca Trust Finance pada Maret 2018.
ham. Pembelinya PT Hermes Global Ventu- Bahkan untuk menyukseskan pengambil-
res Pte, Ltd. "Tujuan transaksi penjualan sa- alihan saham Malacca perusahaan ini harus
ham ini untuk mendapatkan dana," tulis In- menggalang dana lewat penerbitan saham
dah Mulyawan, Direktur Batavia Prosperindo baru sebesar Rp 100 miliar. BPFI juga telah
Finance dalam rilis, Rabu (5/9). menuai peningkatan pembiayaan alat berat.
Setelah penjualan saham ini tidak berdam-
pak pada kegiatan operasional Batavia Pros- Umi Kulsum

Astra Bentuk Fintech P2P Lending, AWDA


JAKARTA. PT Astra Internasional menjajaki donesia yang tinggi ia melihat potensi bisnis
bisnis fintech peer to peer lending. Korpora- fintech sangat besar. Terlebih populasi gene-
si tersebut menggandeng pemain P2P len- rasi muda di negeri ini pun besar.
ding asal Hong Kong, Welab. Kolaborasi ke- "Kami berharap dapat memperkuat porto-
duanya melahirkan PT Asta Welab Digital folio digital kami untuk semakin mendorong
Arta (AWDA). Di perusahaan ini, Astra lewat inklusi keuangan di Indonesia," kata Supar-
PT Sedaya Multi Investama menggenggam no, Rabu (5/9). Pemilihan Welab sebagai
60% saham. Sementara modal dasar pendiri- mitra karena perusahaan ini dinilai mampu
an perusahaan ini sebesar US$ 21 juta. menunjukan performa baik dalam tempo
Direktur Astra International Suparno singkat. Sejak didirikan pada 2010, kini per-
Djasmin menyebut, perusahaan baru ini usahaan tersebut menduduki posisi ke dela-
ingin menyediakan produk dan solusi finan- pan sebagai fintech terbesar di China. Menu-
sial melalui pengembangan teknologi big rut CEO Wela, Simon Loong, Indonesia
data guna membantu konsumen yang belum menjadi negara ketiga tempat Welab berope-
memiliki akses terhadap pinjaman efisien. rasi setelah Hong Kong dan China.
Di sisi lain, perkembangan pengguna
smartphone dan konektivitas internet di In- Tendi Mahadi

n bisnis Multifinance

Jumlah Pendaftaran Jaminan


Fidusia Terus Meningkat
JAKARTA. Penggunaan ja- hun ini pencapaian akan me- cukup besar.
minan fidusia dalam mitigasi lebihi realisasi tahun lalu," Maka perusahaan asuransi
risiko pembiayaan masih di- kata Iwan, Kamis (5/9). dan penjaminan kredit selek-
andalkan multifinance. Seca- Mitigasi risiko pembiayaan tif memberikan proteksi dan
ra umum pendaftaran jaminan sebenarnya masih ada pilihan penjaminan. "Sehingga mitiga-
fidusia banyak dalam bebera- lain. Dalam Peraturan Otori- si risiko lewat asuransi dan
pa tahun terakhir. tas Jasa Keuangan (POJK) No. penjaminan itu tak banyak,"
Kepala Sub Direktorat Ja- 29 tahun 2014 tentang Penye- kata dia. Pemahaman tentang
minan Fidusia Kementerian lenggaraan Usaha Perusahaan hukum jaminan fidusia dinilai
Hukum dan Hak Asasi Manu- pembiayaan, ada tiga cara masih sangat kurang. Tak he-
sia (HAM) Iwan Supriadi bi- mitigasi risiko. Yaitu menggu- ran masih kerap terjadi kon-
lang, dalam penambahan nakan jasa asuransi kredit, flik antara perusahaan pem-
pembelian kendaraan secara penjaminan kredit dan jamin- biayaan dan konsumen.
kredit menjadi salah satu fak- an fidusia. Menurut Suwandi, masalah
tor pendorong. Pada tahun Ketua Asosiasi Perusahaan yang cukup banyak terjadi
2016 lalu misalnya tercatat Pembiayaan Indonesia (APPI) terkait jaminan fidusia adalah
sebanyak 7,5 juta pendaftaran Suwandi Wiratno menyebut pemindahtanganan barang ja-
jaminan fidusia. Angka ini pemanfaatan skema asuransi minan seperti kendaraan. Bisa
kembali naik menjadi 8,06 dan penjaminan kredit masih barang tersebut dijual atau
juta pada tahun lalu. minim. Ini karena tak banyak hanya digadaikan. Permasa-
Sampai bulan Agustus 2018, perusahaan asuransi dan pen- lahan ini kerap terjadi saat
pendaftaran jaminan fidusia jaminan kredit berani menja- proses eksekusi.
menyentuh 5,4 juta pendaftar. min. Menurut Suwandi, risiko
"Sepertinya sampai akhir ta- dalam pembiayaan kendaraan Tendi Mahadi

Anda mungkin juga menyukai