Anda di halaman 1dari 6

SATUAN ACARA PENYULUHAN ( SAP )

GAGAL JANTUNG ( CHF )

Pokok Bahasan : GAGAL JANTUNG


Sub Pokok Bahasan :
- Pengertian gagal jantung
- Penyebab gagal jantung
- Tanda dan gejala gagal jantung
- Penatalaksanaan gagal jantung
Sasaran : Ny. “ R. T” dan keluarga
Hari/ Tanggal : 12 Maret 2018
Waktu : Pukul 09.00
Tempat : Ruang Irina F Jantung RSUP Prof. Kandou Malalayang
Penyaji : Nadia Paoki

A. Latar Belakang
Saat ini Congestive Hearth Failure (CHF) atau yang biasa disebut gagal
jantung kongestif merupakan satu-satunya penyakit kardiovaskuler yang terus
meningkat insiden dan prevalensinya. Risiko kematian akibat gagal jantung
berkisar antara 5-10% pertahun pada gagal jantung ringan yang akan
meningkat menjadi 30-40% pada gagal jantung berat. Selain itu, gagal jantung
merupakan penyakit yang paling sering memerlukan perawatan ulang di
rumah sakit (readmission) meskipun pengobatan rawat jalan telah diberikan
secara optimal (R. Miftah Suryadipraja).

B. Tujuan Umum
Setelah mengikuti penyuluhan selama 1 x 30 menit keluarga Nyonya
mampu memahami tentang penyakit gagal jantung kognitif dan perawatannya.
C. Tujuan Khusus
Setelah mengikuti penyuluhan selama 1 x 30 menit Nyonya dan keluarga
diharapkan dapat menjelaskan tentang :
1. Pengertian Gagal jantung kognitif
2. Penyebab Gagal jantung kognitif
3. Tanda dan gejala Gagal jantung kogni
4. Pengobatan dan perawatan gagal jantung kognitif

D. Media Yang Digunakan


Leaflet

E. Kegiatan Penyuluhan

Kegiatan penyuluh Kegiatan pendengar

Pembukaan Pembukaan  Menjawab salam


( 5 menit )  Mengucapkan salam  Mendengarkan
 Memperkenalkan diri  Mendengarkan dan
 Kontrak waktu menerima kontrak waktu
 Menyampaikan tujuan  Mendengarkan
penyuluhan

Penyajian Acara
materi  Penyajian Materi  Memperhatikan
( 15 menit )

Penutup Penutup  Memperhatikan dan


( 10 menit )  Diskusi atau tanya jawab menjawab pertanyaan
 Menyimpulkan materi  Mendengarkan
bersama-sama
 Mengucapkan salam  Menjawab salam
F. Kriteria evaluasi
1. 75% klien mengetahui pengertian gagal jantung
2. 75% klien mengetahui penyebab gagal jantung
3. 75% klien mengetahui tanda dan gejala gagal jantung
4. 75% klien mengetahui penatalaksanaan gagal jantung
MATERI PENYULUHAN

A. Pengertian Gagal Jantung


Gagal Jantung Kongestif adalah suatu keadan berupa kelainan fungsi
jantung sehingga jantung tidak dapat memompa darah untuk memenuhi
kebutuhan metabolisme tubuh.

B. Penyebab Gagal jantung


 Faktor predisposisi gagal jantung adalah
- Penyakit yang menimbulkan penurunan fungsi vertikel seperti :
 Penyakit arteri koroner
 Hipertensi
 Kardiomiopati
 Penyakit pembuluh darah
 Penyakit jantung kongenital
- Kedaan yang membatasi pengisian venrtikel seperti :
 Sterosis mitral
 Kardiomiopati
 Penyakit perikardial
 Faktor pencetus gagal jantung
 Meningkatnya asupan garam
 Infak miokad akut
 Serangan hipertensi

C. Tanda Dan Gejala Gagal Jantung


 Gagal jantung
 Dispnoe
 Batuk
 Mudah lelah
 Takikardi
 Kegelisahan dan kecemasan
 Gagal jantung kanan
 Odema ekxtremitas bawah
 BB naik
 Hemapatologi
 Anorexia
 Lemah

D. Penatalaksanaan Gagal Jantung


1. Medis
IVFD dextrose 5 % 12 j/k
Injk : furosemid
cefotakxime
2. Keperawatan
a. Anjurkan klien banyak istirahat
b. Pantau TTV sesudah dan sebelum aktivitas
c. Bantu klien untuk melakukan aktifitas
d. Berikan obat vasodilatorsesuai indikator
e. Berikan makanan dalam porsi kecil tapi sering

E. Evaluasi
1. Sebutkan pengertian Gagal jantung
2. Sebutkan penyebab Gagal jantung
3. Sebutkan tanda dan gejala Gagal jantung
4. Sebutkan penatalaksanaan Gagal jantung
DAFTAR PUSTAKA

Doengoes, Marilynn E. 1999. Rencana Asuhan Keperawatan.Jakarta : EGC


Mansjoer,Arif.2001.Kapita Selekta Kedokteran.Jakarta: Media Aesculapius

Anda mungkin juga menyukai