Anda di halaman 1dari 1

Instrumen Wawancara

Terhadap Metode, Perangkat, Proses dan Hasil Pembelajaran Fisika di SMAN

Wawancara dilakukan pada .............................dengan guru mata pelajaran Fisika kelas XI,
yaitu......................................berikut hasil wawancara dengan guru.

No. Pertanyaan Jawaban


1 2 3
1. Apakah sarana dan prasarana yang ada
saat ini mendukung dalam
pembelajaran Fisika?
2. Apa metode yang telah Bapak gunakan
dalam pembelajaran Fisika?
3. Apakah dalam proses pembelajaran
Fisika dikelas Bapak mengunakaan
langkah-langkah dengan Saintifik?
4. Bagaimana pendapat Bapak tentang
bahan ajar yang sudah digunakan dalam
pembelajaran Fisika?
5. Apakah bahan ajar yang digunakan
sesuai dengan kebutuhan dan
karakteristik peserta didik dan
mencakup semua indikator
pembelajaran khususnya materi Usaha
dan Energi?
6. Apakah Bapak pernah merancang
sendiri bahan ajar untuk digunakan
dalam pembelajaran Fisika?
7. Dalam pembelajaran sudahkah berjalan
proses interaktif, komunikatif, dan
motivatif?
8. Kondisi seperti apa yang sering Bapak
temukan dalam proses pembelajaran?
9. Kendala apa yang sering Bapak alami
dalam pembelajaran Fisika?
10. Bagaimana dengan penilaian yang
Bapak lakukan?
11. Apakah hasil yang dicapai peserta didik
sudah memenuhi tujuan pembelajaran
yang hendak dicapai?

Anda mungkin juga menyukai