Anda di halaman 1dari 55

KONFIGURASI ROUTER, DNS SERVER DAN MAIL SERVER

MENGGUNAKAN DEBIAN 7.5, DI SMK NEGERI 1 KOTA SERANG


TAHUN AJARAN 2015/2016
Laporan Kerja Proyek

Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Mengikuti Ujian Nasional Program Keahlian Teknik
Komputer dan Jaringan
Oleh :

Kelompok 1
NIS/Nama : 1. (13141673) Yoga Fahreza M, Kelas : XII TKJ1
NIS/Nama : 2. (13141674) YudaInayatullah, Kelas : XII TKJ1

PEMERINTAH KOTA SERANG


DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 KOTA SERANG
PAKET KEAHLIAN TEKNIK KOMPUTER DAN JARINGAN
2016
HALAMAN PENGESAHAN

KERJA PROYEK

KONFIGURASI ROUTER, DNS SERVER DAN MAIL SERVER


MENGGUNAKAN DEBIAN 7.5, DI SMK NEGERI 1 KOTA SERANG
TAHUN AJARAN 2015/2016

Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Mengikuti Ujian Nasional Program Keahlian Teknik
Komputer dan Jaringan

Oleh :
NIS/Nama : 1. (13141673) Yoga Fahreza M, Kelas : XII TKJ1
2. (13141674) Yuda Inayatullah, Kelas : XII TKJ1

Kota Serang, Pebruari 2016


Menyetujui
Pembimbing, Kepala Kompetensi Keahlian TKJ

AdingKustendi, S.ST. M.Pd SitiAminah, S.Kom


NIP. 19680425 200701 1 011 NIP. 19800806 201001 1 009

Mengetahui,
Kepala Sekolah SMKN 1 Kota Serang

Drs. H. Abdullah Armansyah, M.SI


NIP. 19580404 198603 1 013
KATA PENGANTAR
Saya dan teman saya kelas XII TKJ membuat Proposal ini di buat untuk pembelajaran
dan bekal untuk ujian kompetensi yang akandatang. Ujian kompetensi ini akan di
laksanakan tahun ini dan menggunakan kurikulum 2013.
DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL
HALAMAN PENGESAHAN
KATA PENGANTAR
DAFTAR ISI
DAFTAR GAMBAR
DAFTAR TABEL
DAFTAR LAMPIRAN
BAB I PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang


1.2 Tujuan dan Manfaat
1.3 Batasan Masalah
1.4 Rumusan Masalah

BAB II DASAR TEORI


BAB III PERENCANAAN SISTEM

3.1 Waktu Pelaksanaan


3.2 Alat, Bahan dan Anggaran
BAB IV IMPLEMENTASI PROGRAM
4.1 Proses Produksi
4.2 Pengujian
BAB V PENUTUP
5.1 Kesimpulan
5.2 Saran
DAFTAR PUSTAKA
DAFTAR GAMBAR

klik virtual box itu untuk menginstall

muncul selamat datang untuk menginstall klik next untuk meneruskan

klik next lagi


Klik next

Akan muncul peringatan seperti ini lalu Klik next

Klik install untuk memulai installnya


Tunggu sampai selesai

Jika di tanya install / don’t install pilih install

Ceklis lalu finish untuk mengakhiri install virtual boxnya


BAB I
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang


SMK N 1 Serang mempunyai beberapa jurusan salah satunya adalah TKJ ( Teknik
Komputer Jaringan) Dimana Siswa / Siswi Jurusan Tkj belajar tentang jaringan , mulai
dari instalasi sampai konfigurasi jaringan. Laporan ini untuk Nilai tugas salah satunya
untuk Ujian Nasional (UN).

1.2 Tujuan dan Manfaat


1. Agar siswa dapat mengetahui cara menginstall Debian 7.5
2. Agar siswa dapat mengoperasikan OS tersebut dengan benar
3. Agar siswadapat mengkonfigurasi Router, dns server dan mail server\

1.3 Batasan masalah


 Sistem operasi adalah open source

 Menggunakan OS debian di virtual box

 Cara instalasi Debian 7.5

 Cara konfigurasi router Debian

 Cara konfigurasi DNS Server

 Cara konfigurasi Mail Server

1.4 Rumusan masalah

 Bagaimana cara menginstall Debian 7.5

 Bagaimana cara konfigurasi Router , DNS Server dan Mail Server di Debian 7.5
BAB II

DASAR TEORI

Domain Name System (DNS) adalah Distribute Database System yang digunakan untuk
pencarian nama komputer (name resolution) di rangkaian yang menggunakan
TCP/IP. DNS merupakan sebuah aplikasi service yang biasa digunakan di internet seperti
web browser atau e-mail yang menerjemahkan sebuah domain ke IP address.

Pengertian Web server adalah sebuah software yang memberikan layanan berbasis data dan
berfungsi menerima permintaan dari HTTP atau HTTPS pada klien yang dikenal dan
biasanya kita kenal dengan nama web browser dan untuk mengirimkan kembali yang
hasilnya dalam bentuk beberapa halaman web dan pada umumnya akan berbentuk dokumen
HTML. itulah pengertian web server sebenarnya.

FUNGSI WEB SERVER


Fungsi utama Web server adalah untuk melakukan atau akan tranfer berkas permintaan
pengguna melalui protokol komunikasi yang telah ditentukan sedemikian rupa. halaman web
yang diminta terdiri dari berkas teks, video, gambar, file dan banyak lagi. pemanfaatan web
server berfungsi untuk mentransfer seluruh aspek pemberkasan dalam sebuah halaman web
termasuk yang di dalam berupa teks, video, gambar atau banyak lagi.

Beberapa Jenis Web Server di antanya adalah :


 Apache Web Server / The HTTP Web Server
 Apache Tomcat
 Microsoft windows Server 2008 IIS (Internet Information Services)
 Lighttpd
 Zeus Web Server
 Sun Java System Web Server
Dari daftar list diatas yang paling dominan dan digunakan hanya pada Apache dan
Microsoft Windows Server.

CARA KERJA DARI WEB SERVER :


1. Cara kerja dari Web Server merupakan salah satu mesin yang dimana tempat software
atau aplikasi beroperasi dalam mendistribusikan web page ke user/pengguna, ini bisa
ditentukan pada permintaan user.

2. Menghubungkan antara Web Server dan Web Browser Internet dan ini merupakan
gabungan dari jaringan Komputer yang ada di seluruh dunia. Setelah semuanya
terhubung secara fisik, Protocol TCP , IP atau networking protocol yang memungkinkan
semua komputer di dunia dapat berkomunikasi satu sama lainnya.
Ketika browser meminta data web page kepada server maka instruksi dari permintaan
data browser tersebut akan di kemas di dalam TCP yang merupakan satu protocol
transport kemudian dikirim ke alamat, dalam hal ini adalah protocol berikutnya yaitu
HTTP atau Hyper Text Transfer Protocol yang sudah kita kenal. HTTP ini merupakan
sebuah protocol yang akan digunakan dalam WWW (World Wide Web) antar komputer
yang saling terhubung dalam jaringan internet di dunia ini.
Untuk dapat mengenal protocol anda bisa mengetik http://, dan seketika itu anda akan di
bawa ke jaringan internet seluruh dunis.
Data yang di passing dari browser ke Web server biasanya disebut HTTP request yang
akan meminta web page dan kemudian web server akan mencarikan data HTML yang
ada dan akan di kemas dalam bentuk TCP protocol kemudian di kirim kembali ke
browser dan data yang dikirim dari mulai server ke browser disebut HTTP response. dan
bila data yang diminta oleh web browser tidak ditemukan Web server maka akan
menimbulkan error yang biasanya kita sebut dengan halaman error 404 atau Page Not
Found.

Pengertian Mail Server


Adalah Perangkat lunak program yang mendistribusikan file atau informasi sebagai respons
atas permintaan yang dikirim via email, juga digunakan pada bitnet untuk menyediakan
layanan serupa http://FTP.

Pengertian Routing
Routing adalah proses pengiriman data maupun informasi dengan meneruskan paket data
yang dikirim dari jaringan satu ke jaringan lainnya.

Konsep dasar routing


Bahwa dalam jaringan WAN kita sering mengenal yang namanya TCP/IP (Transmission
Control Protocol/ Internet Protocol) sebagai alamat sehingga pengiriman paket data dapat
sampai ke alamat yang dituju (host tujuan). TCP/IP membagi tugas masing-masingmulai dari
penerimaan paket data sampai pengiriman paket data dalam sistem sehingga jika terjadi
permasalahan dalam pengiriman paket data dapat dipecahkan dengan baik.

Router adalah sebuah alat jaringan komputer yang mengirimkan paket data melalui
sebuah jaringan atau Internet menuju tujuannya, melalui sebuah proses yang dikenal
sebagai routing. Proses routing terjadi pada lapisan 3 (Lapisan jaringan seperti Internet
Protocol) dari stack protokol tujuh-lapis OSI.
Fungsi Router
Router berfungsi sebagai penghubung antar dua atau lebih jaringan untuk meneruskan data
dari satu jaringan ke jaringan lainnya. Router berbeda dengan switch. Switchmerupakan
penghubung beberapa alat untuk membentuk suatu Local Area Network(LAN)

BAB III

PERENCANAAN SISTEM

3.1 Waktu Pelaksanaan


Waktu pelaksanaan pada tanggal 26 januari 2016

3.2 Alat, bahan , dan anggaran

Nama barang Jumlah spesifikasi Biaya


CD Debian 4 Rp. 32.000
Minimal Pentium
Core
a. Casing standar
b. PS 350 Watt
c. Processor
d. Min. Ram 1
GB
e. Minimal HD
PC Server 1 80 GB Rp. 3.500.000
f. Min. CD Drive
32 X
g. Min VGA 800
x 600
h. Sound Card
i. NIC 10/100
Mbps
Monitor 14 ’’
Minimal Pentium 4
a. Casing
b. PS 350 Watt
PC client 1 c. Processor Rp. 3.000.000
d. Min. Ram 512
MB
e. Minimal HD 20
GB
f. Min. CD Drive 32
X
g. Min VGA 800 x
600
h. NIC 10/100 Mbps
Monitor 14 ’

Switch 1 Rp. 300.000


LAN CARD 1
Kabel utp 2 meter Rp.20.000
Rj 45 4 Rp.16.000

BAB IV

IMPLEMENTASI PROGRAM

4.1 Proses produksi


Pilih install
Pilih bahasa English

Pilih Negara Indonesia


Pilih keymap American English

Isi hostname ( contoh kelompok 3)


Isi domain name,
Isi password root

Masukkan kembali passwordnya


Nama lengkap user baru

Isi username
Isi password untuk user baru

Masukkan kembali password


Pilih zona waktu

Pilih metode partisi

Pilih hardisk untuk partisi


Skema partisi, pilih yang paling atas

Pilih finish partition


Pilih yes

Pilih no
Pilih no

Pilih no
Pilih yes

Instalasi debian selesai, login dengan akun root


Lalu ketik perintah #nano /etc/network/interface dan masukkan ip address
yang ingin di atur
Lalu install bind9 #apt-get install bind9 dan buka file named.conf.local
dengan ketik #nano /etc/bind/named.conf.local. tambahkan slrip berikut
untuk pengaturan zone domain dan ip

Copy terlebih dahulu file db.local dan db.127 dengan mengetik perintah

#cp /etc/bind/db.local /etc/bind/domain

#cp /etc/bind/db.127 /etc/bind/ip


Lalu buka file domain #nano /etc/bind/domain dan tambahkan skrip
berikut, localhost diganti dengan domain kita
Buka file ip #nano /etc/bind/ip dan tambahkan skrip berikut, localhost
diganti dengan domain kita

Lalu restart bind9 #/etc/init.d/bind9 resttart

Sebelum install mail server, kita masukkan cd 1 dan 2


Install postfix, courier-pop, courier-pop

Saat proses instalasi akan ada seperti ini, pilih ok


Pilih situs internet

Masukkan domain kita


Pilih tidak

Lalu kita buat direktori mail #maildirmake /etc/skel/Maildir


Buka main.cf #nano /etc/postfix/main.cf, tambahkan
“home_mailbox=Maildir/” pada baris paling bawah
Ketik perintah #dpkg-reconfigure postfix, lalu akan muncul seperti ini

Pilih ok
Pilih situs internet

Pilih ok
Kosongkan saja

Tambahkan domain mail kita


Pilih tidak

Tambahkan 0.0.0.0/0
Kosongkan saja

Ini juga
Pilih ipv4

Tambah user #adduser (contoh pakguru)


Tambah user #adduser (contoh murid)

Lalu restart semua service mail


Install squirrelmail

Buka file apache2.conf #nano /etc/apache2/apache2.conf

Lalu tambahkan “Include /etc/squirrelmail/apache.conf” pada baris paling


bawah
Buka file apache.conf #nano /etc/squirrelmail/apache.conf

Lalu tambahkan skrip VirtualHost pada baris paling bawah

Lalu restart apache2


Buka #nano /etc/squid/squid.conf

Tambahkan transparent pada http_port

cache_mem 64 MB

cache_mgr (email)

visible_hostname (domain web kita)


Cari acl connect, lalu tambahkan

acl situs dstdomain “/etc/squid/situs”

http_access deny situs

acl lan src 192.178.35.0/24 (ip pada eth1)

http_access allow lan


Buka #nano /etc/rc.local

Lalu tambahkan skrip yang ada di gambar


4.1 PengujiTest Mail Server

Test mail server dengan telnet


Ketik #telnet mail.yogafm.com 25
Mail from: pakguru (user)
Rcpt to: murid
Data
(isi mail)
.
telnet mail.yogafm.com 110
user murid
Pass (password)
Stat
Retr 1
Maka akan tampil pesan yg dikirim tadi
Ketik perintah #lynx mail.domain.com (domain kita)
Akan muncul tampilan seperti ini
Coba di browser client, buka domain mail kita ( contoh
mail.yogafm.com) lalu login dengan user yg sudah dibuat
Jika sudah masuk klik mail yg terkirim tadi
Sesudah dibuka mailnya sama seperti yg tadi dikirim
Berarti web mail server berhasil
Jika seperti ini, maka web proxy telah berhasil

BAB V

KESIMPULAN

Anda mungkin juga menyukai